SlideShare a Scribd company logo
GUIDE BOOK
WiNDOWS 8
SISTEM OPERASI
Arisiki Pang Raharja 2101020056
Anak Agung Ary Jagat Pranata 2101020028
Kadek Merta Wijaya 2101020041
Komang Bintang Padma Wiguna 2101020003
Anak Agung Gede Andika P.P 2101020034
Guided by A.A Istri Ita Paramitha, S.Pd., M.Kom
Windows 8.1 adalah paket layanan untuk sistem operasi Windows 8 dan
Windows RT. Pertama kali diperkenalkan dan dirilis sebagai beta publik pada
bulan Juni 2013, Windows 8.1 dirilis untuk manufaktur pada tanggal 27 Agustus
2013, dan mencapai ketersediaan umum pada tanggal 17 Oktober 2013, hampir
setahun setelah rilis ritel dari pendahulunya. Windows 8.1 tersedia gratis untuk
pengguna salinan ritel Windows 8 dan Windows RT melalui Bursa Windows.
Tidak seperti paket layanan untuk versi Windows sebelumnya, pengguna yang
memperoleh Windows 8 di luar salinan ritel atau instalasi pra-muat (yaitu,
lisensi volume) harus mendapatkan Windows 8.1 melalui media instalasi baru
dari langganan masing-masing atau saluran perusahaan.
WINDOWS 8.1
Cara Install
Windows 8 / 8.1


Sebelum menginstal
windows 8, pastikan
kalian memiliki
boottable flashdisk
windows 8. Jika belum
kalian bisa
membuatnya dengan
aplikasi rufus dan file
ISO windows 8.
1.
contoh aplikasi rufus
Cara Install Windows 8 / 8.1


2. Masukan usb ke perangkat komputer anda.
3. Nyalakan atau restart komputer atau laptop Anda, lalu tekan
tombol DEL (Hapus). Tidak semua komputer/laptop menggunakan
kunci yang sama untuk masuk ke menu BIOS. Tombol lain yang bisa
digunakan adalah F1, F2, Fn + F2, dan seterusnya. Silakan coba satu.
Menu BIOS ditampilkan sebagai berikut. Perhatikan bahwa cara menu
BIOS ditampilkan tidak sama untuk semua komputer/laptop. Setelah
itu, pindah ke tab Boot dengan menggunakan tombol ◄ ►.
6. Jangan lupa
masukkan flashdisk
instalasi Windows 8
ke dalam
komputer/laptop
Anda. Simpan
konfigurasi yang
dibuat dengan
tombol F10.
Seperti yang disebutkan sebelumnya, tidak semua jenis BIOS sama
untuk semua laptop. Maka jangan heran jika tampilan BIOS yang
digunakan pada tutorial ini berbeda dengan tampilan BIOS
laptop/komputer Anda. Untuk informasi lebih lanjut tentang apa arti
BIOS dan jenisnya, lihat artikel BIOS yang dibagikan sebelumnya.
Mulai Instalasi Windows 8 / 8.1


Langkah-langkah untuk menginstall windows 8 juga
tidak jauh berbeda dengan menginstall windows 10,
meskipun ada perbedaan, itupun hanya sedikit saja.
Baiklah, simak dengan seksama langkah-langkahnya
sebagai berikut :
Pilih bahasa Indonesia (Indonesia) sebagai format waktu dan mata
uang. Untuk yang lainnya, biarkan default dan jangan diubah.
Kemudian pilih Next..
Akan muncul tampilan seperti yang terdapat pada gambar berikut ini.
Silakan pilih Install now.
Langkah selanjutnya yaitu memasukkan product key windows 8 nya,
yang biasanya terdapat dalam satu paket sama flashdisknya.
Kemudian pilih Next.
Jangan lupa centang I accept the licence terms, kemudian pilih Next
untuk melanjutkan ke langkah berikutnya.
Pada langkah ini, pilih
Custom: Install
Windows only
(advanced).
Tahap Partisi
Seperti yang anda lihat
pada gambar berikut ini,
bahwa ruang HDD nya
masih kosong. Yang perlu
anda lakukan pada
langkah berikut ini adalah
mempartisi HDD anda
menjadi beberapa partisi
(tergantung keinginan
anda, bisa 2,3 atau lebih
partisi).
Untuk membuat partisi
baru, pilih Disk Options
(Advanced) > New, atur
ukuran partisi sesuai
kebutuhan, lalu pilih
Apply. Jika disk adalah
320 / 500GB, partisi
berikutnya adalah
partisi sistem & # 40;
partisi C: & # 41 ;, jadi
disarankan untuk
menentukan ukuran
100GB.
Pilih Drive 0 Partition 2
(partisi C:) sebagai
lokasi instalasi windows
8 nya, selanjutnya pilih
Next.
Pada step ini
membutuhkan waktu
kurang lebih 15
menitan dan komputer/
laptop anda akan
restart beberapa kali
selama proses
berlangsung. Jadi
jangan kuatir karena
hal tersebut sebagian
dari tahapan instalasi.
Setting Desktop Windows


Selanjutnya beri nama pada PC anda, kemudian pilih Next. Dalam
tahap berikut ini, anda juga dapat mengatur warna tema sesuai selera
anda.
Selanjutnya pilih Use express setting.
Masukkan nama pengguna sekaligus passwordnya bila perlu. Tanpa password pun
tidak masalah, tapi jika anda ingin agar tidak sembarangan orang dapat mengakses
komputer/ laptop anda, sangat disarankan untuk memberinya password.
Untuk kolom Password hint, isikan kata atau kalimat yang memudahkan anda
mengingat password anda. Selanjutnya pilih Finish.
Tunggu beberapa menit, setelah itu anda akan dibawa ke desktop anda.
Selesai! Anda sudah berhasil menginstall windows 8 atau 8.1. Berikut tampilan
Desktop dan pada windows 8.
https://youtu.be/C68ZAI5tpIY

More Related Content

Similar to guidebookwindows8

presentasi instal sistem operasi windows
presentasi instal sistem operasi windowspresentasi instal sistem operasi windows
presentasi instal sistem operasi windows
IdrisS18
 
INSTALASI SISTEM OPERASI Windows 7.pptx
INSTALASI SISTEM OPERASI Windows 7.pptxINSTALASI SISTEM OPERASI Windows 7.pptx
INSTALASI SISTEM OPERASI Windows 7.pptx
MuhammadFausih1
 
Totarial cara menginstal_windows_7[1]
Totarial cara menginstal_windows_7[1]Totarial cara menginstal_windows_7[1]
Totarial cara menginstal_windows_7[1]
TeknikInformatika2
 
Install win7.ppt
Install win7.pptInstall win7.ppt
Install win7.ppt
Ariezsam
 
HOW TO INSTALL OPERATING SYSTEM
HOW TO INSTALL OPERATING SYSTEMHOW TO INSTALL OPERATING SYSTEM
HOW TO INSTALL OPERATING SYSTEM
Cikal Taruna
 
Cara instalasi-linux-ubuntu
Cara instalasi-linux-ubuntuCara instalasi-linux-ubuntu
Cara instalasi-linux-ubuntu
Renol Doang
 
Cara instalasi-linux-ubuntu
Cara instalasi-linux-ubuntuCara instalasi-linux-ubuntu
Cara instalasi-linux-ubuntu
Renol Doang
 
Cara Install Windows 8
Cara Install Windows 8Cara Install Windows 8
Cara Install Windows 8
ilhamprambudis
 
Cara install ulang windows 7 menggunakan flashdisk
Cara install ulang windows 7 menggunakan flashdiskCara install ulang windows 7 menggunakan flashdisk
Cara install ulang windows 7 menggunakan flashdisk
Bambang
 
Step by-step-install-windows-8
Step by-step-install-windows-8Step by-step-install-windows-8
Step by-step-install-windows-8
Budi Permana
 
Langkah Langkah Cara Install ulang Windows 7
Langkah Langkah Cara Install ulang Windows 7Langkah Langkah Cara Install ulang Windows 7
Langkah Langkah Cara Install ulang Windows 7
seolangit4
 
Laporan praktek Prangkat Komputer
Laporan praktek Prangkat KomputerLaporan praktek Prangkat Komputer
Laporan praktek Prangkat Komputer
Muhammad Hafizh Annur
 
Laporan praktikum daskom ahmad khusnil ibad
Laporan praktikum daskom ahmad khusnil ibadLaporan praktikum daskom ahmad khusnil ibad
Laporan praktikum daskom ahmad khusnil ibad
Ahmad Ibad
 
Tugas smk nusantara indah sintang agung bagi yang belum pernah menginstall wi...
Tugas smk nusantara indah sintang agung bagi yang belum pernah menginstall wi...Tugas smk nusantara indah sintang agung bagi yang belum pernah menginstall wi...
Tugas smk nusantara indah sintang agung bagi yang belum pernah menginstall wi...
Yayan Adrianova Eka Tuah,S.Kom
 
Cara instal windows 7 pada komputer atau laptop
Cara instal windows 7 pada komputer atau laptopCara instal windows 7 pada komputer atau laptop
Cara instal windows 7 pada komputer atau laptopOperator Warnet Vast Raha
 
Cara menginstall windows 7 lengkap dengan gambar
Cara menginstall windows 7 lengkap dengan gambarCara menginstall windows 7 lengkap dengan gambar
Cara menginstall windows 7 lengkap dengan gambar
Rio Wijaya
 
Cara menginstal windows 10 dan debian
Cara menginstal windows 10 dan debianCara menginstal windows 10 dan debian
Cara menginstal windows 10 dan debian
ArdyNugraha2
 
Cara menginstalasi windows 7,8.1 dan 10 dengan flashdisk
Cara menginstalasi windows 7,8.1 dan 10 dengan flashdiskCara menginstalasi windows 7,8.1 dan 10 dengan flashdisk
Cara menginstalasi windows 7,8.1 dan 10 dengan flashdisk
Lisa Ariyanti
 
Sistem operasi misi 3
Sistem operasi misi 3Sistem operasi misi 3
Sistem operasi misi 3
viki yolanda.H
 

Similar to guidebookwindows8 (20)

presentasi instal sistem operasi windows
presentasi instal sistem operasi windowspresentasi instal sistem operasi windows
presentasi instal sistem operasi windows
 
INSTALASI SISTEM OPERASI Windows 7.pptx
INSTALASI SISTEM OPERASI Windows 7.pptxINSTALASI SISTEM OPERASI Windows 7.pptx
INSTALASI SISTEM OPERASI Windows 7.pptx
 
Totarial cara menginstal_windows_7[1]
Totarial cara menginstal_windows_7[1]Totarial cara menginstal_windows_7[1]
Totarial cara menginstal_windows_7[1]
 
Install win7.ppt
Install win7.pptInstall win7.ppt
Install win7.ppt
 
HOW TO INSTALL OPERATING SYSTEM
HOW TO INSTALL OPERATING SYSTEMHOW TO INSTALL OPERATING SYSTEM
HOW TO INSTALL OPERATING SYSTEM
 
Instal ulang pc
Instal ulang pcInstal ulang pc
Instal ulang pc
 
Cara instalasi-linux-ubuntu
Cara instalasi-linux-ubuntuCara instalasi-linux-ubuntu
Cara instalasi-linux-ubuntu
 
Cara instalasi-linux-ubuntu
Cara instalasi-linux-ubuntuCara instalasi-linux-ubuntu
Cara instalasi-linux-ubuntu
 
Cara Install Windows 8
Cara Install Windows 8Cara Install Windows 8
Cara Install Windows 8
 
Cara install ulang windows 7 menggunakan flashdisk
Cara install ulang windows 7 menggunakan flashdiskCara install ulang windows 7 menggunakan flashdisk
Cara install ulang windows 7 menggunakan flashdisk
 
Step by-step-install-windows-8
Step by-step-install-windows-8Step by-step-install-windows-8
Step by-step-install-windows-8
 
Langkah Langkah Cara Install ulang Windows 7
Langkah Langkah Cara Install ulang Windows 7Langkah Langkah Cara Install ulang Windows 7
Langkah Langkah Cara Install ulang Windows 7
 
Laporan praktek Prangkat Komputer
Laporan praktek Prangkat KomputerLaporan praktek Prangkat Komputer
Laporan praktek Prangkat Komputer
 
Laporan praktikum daskom ahmad khusnil ibad
Laporan praktikum daskom ahmad khusnil ibadLaporan praktikum daskom ahmad khusnil ibad
Laporan praktikum daskom ahmad khusnil ibad
 
Tugas smk nusantara indah sintang agung bagi yang belum pernah menginstall wi...
Tugas smk nusantara indah sintang agung bagi yang belum pernah menginstall wi...Tugas smk nusantara indah sintang agung bagi yang belum pernah menginstall wi...
Tugas smk nusantara indah sintang agung bagi yang belum pernah menginstall wi...
 
Cara instal windows 7 pada komputer atau laptop
Cara instal windows 7 pada komputer atau laptopCara instal windows 7 pada komputer atau laptop
Cara instal windows 7 pada komputer atau laptop
 
Cara menginstall windows 7 lengkap dengan gambar
Cara menginstall windows 7 lengkap dengan gambarCara menginstall windows 7 lengkap dengan gambar
Cara menginstall windows 7 lengkap dengan gambar
 
Cara menginstal windows 10 dan debian
Cara menginstal windows 10 dan debianCara menginstal windows 10 dan debian
Cara menginstal windows 10 dan debian
 
Cara menginstalasi windows 7,8.1 dan 10 dengan flashdisk
Cara menginstalasi windows 7,8.1 dan 10 dengan flashdiskCara menginstalasi windows 7,8.1 dan 10 dengan flashdisk
Cara menginstalasi windows 7,8.1 dan 10 dengan flashdisk
 
Sistem operasi misi 3
Sistem operasi misi 3Sistem operasi misi 3
Sistem operasi misi 3
 

Recently uploaded

Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 

Recently uploaded (20)

Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 

guidebookwindows8

  • 1. GUIDE BOOK WiNDOWS 8 SISTEM OPERASI Arisiki Pang Raharja 2101020056 Anak Agung Ary Jagat Pranata 2101020028 Kadek Merta Wijaya 2101020041 Komang Bintang Padma Wiguna 2101020003 Anak Agung Gede Andika P.P 2101020034 Guided by A.A Istri Ita Paramitha, S.Pd., M.Kom
  • 2. Windows 8.1 adalah paket layanan untuk sistem operasi Windows 8 dan Windows RT. Pertama kali diperkenalkan dan dirilis sebagai beta publik pada bulan Juni 2013, Windows 8.1 dirilis untuk manufaktur pada tanggal 27 Agustus 2013, dan mencapai ketersediaan umum pada tanggal 17 Oktober 2013, hampir setahun setelah rilis ritel dari pendahulunya. Windows 8.1 tersedia gratis untuk pengguna salinan ritel Windows 8 dan Windows RT melalui Bursa Windows. Tidak seperti paket layanan untuk versi Windows sebelumnya, pengguna yang memperoleh Windows 8 di luar salinan ritel atau instalasi pra-muat (yaitu, lisensi volume) harus mendapatkan Windows 8.1 melalui media instalasi baru dari langganan masing-masing atau saluran perusahaan. WINDOWS 8.1
  • 3. Cara Install Windows 8 / 8.1 Sebelum menginstal windows 8, pastikan kalian memiliki boottable flashdisk windows 8. Jika belum kalian bisa membuatnya dengan aplikasi rufus dan file ISO windows 8. 1. contoh aplikasi rufus
  • 4. Cara Install Windows 8 / 8.1 2. Masukan usb ke perangkat komputer anda. 3. Nyalakan atau restart komputer atau laptop Anda, lalu tekan tombol DEL (Hapus). Tidak semua komputer/laptop menggunakan kunci yang sama untuk masuk ke menu BIOS. Tombol lain yang bisa digunakan adalah F1, F2, Fn + F2, dan seterusnya. Silakan coba satu. Menu BIOS ditampilkan sebagai berikut. Perhatikan bahwa cara menu BIOS ditampilkan tidak sama untuk semua komputer/laptop. Setelah itu, pindah ke tab Boot dengan menggunakan tombol ◄ ►.
  • 5.
  • 6. 6. Jangan lupa masukkan flashdisk instalasi Windows 8 ke dalam komputer/laptop Anda. Simpan konfigurasi yang dibuat dengan tombol F10.
  • 7. Seperti yang disebutkan sebelumnya, tidak semua jenis BIOS sama untuk semua laptop. Maka jangan heran jika tampilan BIOS yang digunakan pada tutorial ini berbeda dengan tampilan BIOS laptop/komputer Anda. Untuk informasi lebih lanjut tentang apa arti BIOS dan jenisnya, lihat artikel BIOS yang dibagikan sebelumnya.
  • 8. Mulai Instalasi Windows 8 / 8.1 Langkah-langkah untuk menginstall windows 8 juga tidak jauh berbeda dengan menginstall windows 10, meskipun ada perbedaan, itupun hanya sedikit saja. Baiklah, simak dengan seksama langkah-langkahnya sebagai berikut :
  • 9. Pilih bahasa Indonesia (Indonesia) sebagai format waktu dan mata uang. Untuk yang lainnya, biarkan default dan jangan diubah. Kemudian pilih Next..
  • 10. Akan muncul tampilan seperti yang terdapat pada gambar berikut ini. Silakan pilih Install now.
  • 11. Langkah selanjutnya yaitu memasukkan product key windows 8 nya, yang biasanya terdapat dalam satu paket sama flashdisknya. Kemudian pilih Next.
  • 12. Jangan lupa centang I accept the licence terms, kemudian pilih Next untuk melanjutkan ke langkah berikutnya.
  • 13. Pada langkah ini, pilih Custom: Install Windows only (advanced). Tahap Partisi
  • 14. Seperti yang anda lihat pada gambar berikut ini, bahwa ruang HDD nya masih kosong. Yang perlu anda lakukan pada langkah berikut ini adalah mempartisi HDD anda menjadi beberapa partisi (tergantung keinginan anda, bisa 2,3 atau lebih partisi).
  • 15. Untuk membuat partisi baru, pilih Disk Options (Advanced) > New, atur ukuran partisi sesuai kebutuhan, lalu pilih Apply. Jika disk adalah 320 / 500GB, partisi berikutnya adalah partisi sistem & # 40; partisi C: & # 41 ;, jadi disarankan untuk menentukan ukuran 100GB.
  • 16. Pilih Drive 0 Partition 2 (partisi C:) sebagai lokasi instalasi windows 8 nya, selanjutnya pilih Next.
  • 17. Pada step ini membutuhkan waktu kurang lebih 15 menitan dan komputer/ laptop anda akan restart beberapa kali selama proses berlangsung. Jadi jangan kuatir karena hal tersebut sebagian dari tahapan instalasi.
  • 18. Setting Desktop Windows Selanjutnya beri nama pada PC anda, kemudian pilih Next. Dalam tahap berikut ini, anda juga dapat mengatur warna tema sesuai selera anda.
  • 19. Selanjutnya pilih Use express setting.
  • 20. Masukkan nama pengguna sekaligus passwordnya bila perlu. Tanpa password pun tidak masalah, tapi jika anda ingin agar tidak sembarangan orang dapat mengakses komputer/ laptop anda, sangat disarankan untuk memberinya password. Untuk kolom Password hint, isikan kata atau kalimat yang memudahkan anda mengingat password anda. Selanjutnya pilih Finish.
  • 21. Tunggu beberapa menit, setelah itu anda akan dibawa ke desktop anda.
  • 22. Selesai! Anda sudah berhasil menginstall windows 8 atau 8.1. Berikut tampilan Desktop dan pada windows 8.