SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
GLOBAL WARMING
Rifqi Dwi Arian
Guru pembimbing : Drs. Oan Hasanuddin , S.Ag,
RO, Akp, MA, M.Kester
Pemanasan global
1995 sampai 2004 :1940 sampai 1980.
meningkatnya suhu Bumi.
meningkat 0.74 ± 0.18 °C (1.33 ± 0.32 °F)
selama seratus tahun terakhir.
Panel on Climate Change (IPCC) menyimpulkan bahwa,
"sebagian besar peningkatan suhu rata-rata global
sejak pertengahan abad ke-20 kemungkinan besar
disebabkan oleh meningkatnya konsentrasi gas-gas
rumah kaca akibat aktivitas manusia"melalui efek
rumah kaca. Kesimpulan dasar ini telah dikemukakan
oleh setidaknya 30 badan ilmiah dan akademik,
termasuk semua akademi sains nasional dari negara-
negara G8. Akan tetapi, masih terdapat beberapa
ilmuwan yang tidak setuju dengan beberapa
kesimpulan yang dikemukakan IPCC tersebut
Model iklim yang dijadikan acuan oleh projek IPCC
menunjukkan suhu permukaan global akan meningkat
1.1 hingga 6.4 °C (2.0 hingga 11.5 °F) antara tahun 1990
dan 2100. Perbedaan angka perkiraan itu disebabkan
oleh penggunaan skenario-skenario berbeda mengenai
emisi gas-gas rumah kaca pada masa mendatang, serta
model-model sensitivitas iklim yang berbeda.
Walaupun sebagian besar penelitian terfokus pada
periode hingga 2100, pemanasan dan kenaikan muka
air laut diperkirakan akan terus berlanjut selama lebih
dari seribu tahun walaupun tingkat emisi gas rumah
kaca telah stabil. Ini mencerminkan besarnya kapasitas
kalor lautan.
Meningkatnya suhu global diperkirakan akan
menyebabkan perubahan-perubahan yang
lain seperti naiknya permukaan air laut,
meningkatnya intensitas fenomena cuaca yang
ekstrem, serta perubahan jumlah dan pola
presipitasi. Akibat-akibat pemanasan global
yang lain adalah terpengauhrnya hasil
pertanian, hilangnya gletser, dan punahnya
berbagai jenis hewan.
Beberapa hal yang masih diragukan para ilmuwan
adalah mengenai jumlah pemanasan yang
diperkirakan akan terjadi pada masa depan, dan
bagaimana pemanasan serta perubahan-
perubahan yang terjadi tersebut akan bervariasi
dari satu daerah ke daerah yang lain. Hingga saat
ini masih terjadi perdebatan politik dan publik di
dunia mengenai apa, jika ada, tindakan yang harus
dilakukan untuk mengurangi atau membalikkan
pemanasan lebih lanjut atau untuk beradaptasi
terhadap konsekuensi-konsekuensi yang ada.
Sebagian besar pemerintahan negara-negara di
dunia telah menandatangani dan meratifikasi
Protokol Kyoto, yang mengarah pada pengurangan
emisi gas-gas rumah kaca.
Sumber
• http://www.teguhsantoso.com/2011/03/cara-
mengatasi-pemanasan-global-global-warming.html
• http://id.wikipedia.org/wiki/Efek_rumah_kaca
• http://panduhida.wordpress.com/2008/10/26/peng
ertian-global-warming/
• http://www.g-excess.com/4462/pengertian-
pemanasan-global-atau-global-warming/
• http://ridwanaz.com/teknologi/efek-rumah-kaca-
dan-pengertiannya/
PEMBIMBING
Drs. Oan Hasanuddin , S.Ag,
RO, Akp, MA, M.Kester

More Related Content

What's hot

Dampak Perubahan Iklim Global Pada Masalah Pembangunan Dan Lingkungan
Dampak Perubahan Iklim Global Pada Masalah Pembangunan Dan LingkunganDampak Perubahan Iklim Global Pada Masalah Pembangunan Dan Lingkungan
Dampak Perubahan Iklim Global Pada Masalah Pembangunan Dan LingkunganEthelbert Phanias
 
Perubahan Iklim dan Pemanasan Global
Perubahan Iklim dan Pemanasan GlobalPerubahan Iklim dan Pemanasan Global
Perubahan Iklim dan Pemanasan GlobalNurul Afdal Haris
 
Perubahan Iklim dan Pemanasan Global
Perubahan Iklim dan Pemanasan GlobalPerubahan Iklim dan Pemanasan Global
Perubahan Iklim dan Pemanasan Globalnindya rizqianti
 
Pengaruh perubahan iklim bagi kehidupan manusia
Pengaruh perubahan iklim bagi kehidupan manusiaPengaruh perubahan iklim bagi kehidupan manusia
Pengaruh perubahan iklim bagi kehidupan manusiaYesica Adicondro
 
Makalah Pengaruh Pemanasan Global Terhadap Meningkatnya Frekuensi dan Intensi...
Makalah Pengaruh Pemanasan Global Terhadap Meningkatnya Frekuensi dan Intensi...Makalah Pengaruh Pemanasan Global Terhadap Meningkatnya Frekuensi dan Intensi...
Makalah Pengaruh Pemanasan Global Terhadap Meningkatnya Frekuensi dan Intensi...Rimbawan Ank
 
Pemanasan Global
Pemanasan GlobalPemanasan Global
Pemanasan Globalaudi15Ar
 
Perubahan Iklim
Perubahan IklimPerubahan Iklim
Perubahan Iklimlodzi
 

What's hot (13)

Makalah ekologi global warming masra
Makalah ekologi global warming masraMakalah ekologi global warming masra
Makalah ekologi global warming masra
 
Makalah bahaya pemanasan global
Makalah bahaya pemanasan globalMakalah bahaya pemanasan global
Makalah bahaya pemanasan global
 
Dampak Perubahan Iklim Global Pada Masalah Pembangunan Dan Lingkungan
Dampak Perubahan Iklim Global Pada Masalah Pembangunan Dan LingkunganDampak Perubahan Iklim Global Pada Masalah Pembangunan Dan Lingkungan
Dampak Perubahan Iklim Global Pada Masalah Pembangunan Dan Lingkungan
 
Perubahan Iklim dan Pemanasan Global
Perubahan Iklim dan Pemanasan GlobalPerubahan Iklim dan Pemanasan Global
Perubahan Iklim dan Pemanasan Global
 
Perubahan Iklim dan Pemanasan Global
Perubahan Iklim dan Pemanasan GlobalPerubahan Iklim dan Pemanasan Global
Perubahan Iklim dan Pemanasan Global
 
Makalah (2)
Makalah (2)Makalah (2)
Makalah (2)
 
Pengaruh perubahan iklim bagi kehidupan manusia
Pengaruh perubahan iklim bagi kehidupan manusiaPengaruh perubahan iklim bagi kehidupan manusia
Pengaruh perubahan iklim bagi kehidupan manusia
 
Makalah Pengaruh Pemanasan Global Terhadap Meningkatnya Frekuensi dan Intensi...
Makalah Pengaruh Pemanasan Global Terhadap Meningkatnya Frekuensi dan Intensi...Makalah Pengaruh Pemanasan Global Terhadap Meningkatnya Frekuensi dan Intensi...
Makalah Pengaruh Pemanasan Global Terhadap Meningkatnya Frekuensi dan Intensi...
 
Pemanasan Global
Pemanasan GlobalPemanasan Global
Pemanasan Global
 
Perubahan Iklim
Perubahan IklimPerubahan Iklim
Perubahan Iklim
 
Makalah bahaya pemanasan global sutamin
Makalah bahaya pemanasan global sutaminMakalah bahaya pemanasan global sutamin
Makalah bahaya pemanasan global sutamin
 
Makalah ekologi umum hamria harisi
Makalah ekologi umum hamria harisiMakalah ekologi umum hamria harisi
Makalah ekologi umum hamria harisi
 
Makalah pengertian
Makalah pengertianMakalah pengertian
Makalah pengertian
 

Viewers also liked

Some International charities - Clickable Tweets
Some International charities - Clickable Tweets Some International charities - Clickable Tweets
Some International charities - Clickable Tweets Christopher Seeto
 
This is not another version of a Resume
This is not another version of a ResumeThis is not another version of a Resume
This is not another version of a ResumeChristopher Seeto
 
Phòng chống sốc chấn thương-chăm sóc vết bỏng
Phòng chống sốc chấn thương-chăm sóc vết bỏngPhòng chống sốc chấn thương-chăm sóc vết bỏng
Phòng chống sốc chấn thương-chăm sóc vết bỏngSophie Nguyen
 
Penerimaan ibu bapa dan masyarakat terhadap dobi pakaian
Penerimaan ibu bapa dan masyarakat terhadap dobi pakaianPenerimaan ibu bapa dan masyarakat terhadap dobi pakaian
Penerimaan ibu bapa dan masyarakat terhadap dobi pakaianSalizawati Omar
 
Chắm sóc bệnh nhân ghép da
Chắm sóc bệnh nhân ghép daChắm sóc bệnh nhân ghép da
Chắm sóc bệnh nhân ghép daSophie Nguyen
 
THUỐC MÊ - THUỐC TÊ
THUỐC MÊ - THUỐC TÊTHUỐC MÊ - THUỐC TÊ
THUỐC MÊ - THUỐC TÊSophie Nguyen
 
Học và làm theo lời Bác
Học và làm theo lời BácHọc và làm theo lời Bác
Học và làm theo lời BácSophie Nguyen
 
Quy luật sự thống nhất và đấu tranh giữa các mặt đối lập
Quy luật sự thống nhất và đấu tranh giữa các mặt đối lậpQuy luật sự thống nhất và đấu tranh giữa các mặt đối lập
Quy luật sự thống nhất và đấu tranh giữa các mặt đối lậpSophie Nguyen
 
Nst giới tính và di truyền liên kết giới tính
Nst giới tính và di truyền liên kết giới tínhNst giới tính và di truyền liên kết giới tính
Nst giới tính và di truyền liên kết giới tínhSophie Nguyen
 

Viewers also liked (17)

Slide share tips
Slide share tipsSlide share tips
Slide share tips
 
Some International charities - Clickable Tweets
Some International charities - Clickable Tweets Some International charities - Clickable Tweets
Some International charities - Clickable Tweets
 
3 d printing
3 d printing3 d printing
3 d printing
 
Hazard plh
Hazard plhHazard plh
Hazard plh
 
This is not another version of a Resume
This is not another version of a ResumeThis is not another version of a Resume
This is not another version of a Resume
 
Portfolio of works
Portfolio of worksPortfolio of works
Portfolio of works
 
Phòng chống sốc chấn thương-chăm sóc vết bỏng
Phòng chống sốc chấn thương-chăm sóc vết bỏngPhòng chống sốc chấn thương-chăm sóc vết bỏng
Phòng chống sốc chấn thương-chăm sóc vết bỏng
 
Penerimaan ibu bapa dan masyarakat terhadap dobi pakaian
Penerimaan ibu bapa dan masyarakat terhadap dobi pakaianPenerimaan ibu bapa dan masyarakat terhadap dobi pakaian
Penerimaan ibu bapa dan masyarakat terhadap dobi pakaian
 
Tasmania
TasmaniaTasmania
Tasmania
 
Chắm sóc bệnh nhân ghép da
Chắm sóc bệnh nhân ghép daChắm sóc bệnh nhân ghép da
Chắm sóc bệnh nhân ghép da
 
ANEMIA
ANEMIAANEMIA
ANEMIA
 
THUỐC MÊ - THUỐC TÊ
THUỐC MÊ - THUỐC TÊTHUỐC MÊ - THUỐC TÊ
THUỐC MÊ - THUỐC TÊ
 
Seminar laporan
Seminar laporanSeminar laporan
Seminar laporan
 
Học và làm theo lời Bác
Học và làm theo lời BácHọc và làm theo lời Bác
Học và làm theo lời Bác
 
Virus Powerpoint
Virus PowerpointVirus Powerpoint
Virus Powerpoint
 
Quy luật sự thống nhất và đấu tranh giữa các mặt đối lập
Quy luật sự thống nhất và đấu tranh giữa các mặt đối lậpQuy luật sự thống nhất và đấu tranh giữa các mặt đối lập
Quy luật sự thống nhất và đấu tranh giữa các mặt đối lập
 
Nst giới tính và di truyền liên kết giới tính
Nst giới tính và di truyền liên kết giới tínhNst giới tính và di truyền liên kết giới tính
Nst giới tính và di truyền liên kết giới tính
 

Similar to Global Warming (20)

Makalah bahaya pemanasan global sutamin
Makalah bahaya pemanasan global sutaminMakalah bahaya pemanasan global sutamin
Makalah bahaya pemanasan global sutamin
 
Makalah bahaya pemanasan global
Makalah bahaya pemanasan globalMakalah bahaya pemanasan global
Makalah bahaya pemanasan global
 
Makalah bahaya pemanasan global
Makalah bahaya pemanasan globalMakalah bahaya pemanasan global
Makalah bahaya pemanasan global
 
Makalah bahaya pemanasan global
Makalah bahaya pemanasan globalMakalah bahaya pemanasan global
Makalah bahaya pemanasan global
 
Global warming
Global warmingGlobal warming
Global warming
 
Global warming
Global warmingGlobal warming
Global warming
 
Pemanasan Global
Pemanasan GlobalPemanasan Global
Pemanasan Global
 
Pemanasan global 2
Pemanasan global 2Pemanasan global 2
Pemanasan global 2
 
Pemanasan global 2 AKPER PEMKAB MUNA
Pemanasan global 2 AKPER PEMKAB MUNA Pemanasan global 2 AKPER PEMKAB MUNA
Pemanasan global 2 AKPER PEMKAB MUNA
 
Pemanasan global 2
Pemanasan global 2Pemanasan global 2
Pemanasan global 2
 
Makalah pemanasan
Makalah pemanasanMakalah pemanasan
Makalah pemanasan
 
Dampak pemanasan global
Dampak pemanasan globalDampak pemanasan global
Dampak pemanasan global
 
Bumi Indah Tanpa Global Warming
Bumi Indah Tanpa Global WarmingBumi Indah Tanpa Global Warming
Bumi Indah Tanpa Global Warming
 
Pemanasan global
Pemanasan globalPemanasan global
Pemanasan global
 
Bumi Indah Group Pencinta Alam
Bumi Indah Group Pencinta AlamBumi Indah Group Pencinta Alam
Bumi Indah Group Pencinta Alam
 
Makalah ipa
Makalah ipaMakalah ipa
Makalah ipa
 
Makalah pemanasan global
Makalah pemanasan globalMakalah pemanasan global
Makalah pemanasan global
 
Makalah ipa
Makalah ipaMakalah ipa
Makalah ipa
 
Makalah bahaya pemanasan global sutamin
Makalah bahaya pemanasan global sutaminMakalah bahaya pemanasan global sutamin
Makalah bahaya pemanasan global sutamin
 
Makalah bahaya pemanasan global sutamin
Makalah bahaya pemanasan global sutaminMakalah bahaya pemanasan global sutamin
Makalah bahaya pemanasan global sutamin
 

Global Warming

  • 1. GLOBAL WARMING Rifqi Dwi Arian Guru pembimbing : Drs. Oan Hasanuddin , S.Ag, RO, Akp, MA, M.Kester
  • 2. Pemanasan global 1995 sampai 2004 :1940 sampai 1980. meningkatnya suhu Bumi. meningkat 0.74 ± 0.18 °C (1.33 ± 0.32 °F) selama seratus tahun terakhir.
  • 3. Panel on Climate Change (IPCC) menyimpulkan bahwa, "sebagian besar peningkatan suhu rata-rata global sejak pertengahan abad ke-20 kemungkinan besar disebabkan oleh meningkatnya konsentrasi gas-gas rumah kaca akibat aktivitas manusia"melalui efek rumah kaca. Kesimpulan dasar ini telah dikemukakan oleh setidaknya 30 badan ilmiah dan akademik, termasuk semua akademi sains nasional dari negara- negara G8. Akan tetapi, masih terdapat beberapa ilmuwan yang tidak setuju dengan beberapa kesimpulan yang dikemukakan IPCC tersebut
  • 4. Model iklim yang dijadikan acuan oleh projek IPCC menunjukkan suhu permukaan global akan meningkat 1.1 hingga 6.4 °C (2.0 hingga 11.5 °F) antara tahun 1990 dan 2100. Perbedaan angka perkiraan itu disebabkan oleh penggunaan skenario-skenario berbeda mengenai emisi gas-gas rumah kaca pada masa mendatang, serta model-model sensitivitas iklim yang berbeda. Walaupun sebagian besar penelitian terfokus pada periode hingga 2100, pemanasan dan kenaikan muka air laut diperkirakan akan terus berlanjut selama lebih dari seribu tahun walaupun tingkat emisi gas rumah kaca telah stabil. Ini mencerminkan besarnya kapasitas kalor lautan.
  • 5. Meningkatnya suhu global diperkirakan akan menyebabkan perubahan-perubahan yang lain seperti naiknya permukaan air laut, meningkatnya intensitas fenomena cuaca yang ekstrem, serta perubahan jumlah dan pola presipitasi. Akibat-akibat pemanasan global yang lain adalah terpengauhrnya hasil pertanian, hilangnya gletser, dan punahnya berbagai jenis hewan.
  • 6. Beberapa hal yang masih diragukan para ilmuwan adalah mengenai jumlah pemanasan yang diperkirakan akan terjadi pada masa depan, dan bagaimana pemanasan serta perubahan- perubahan yang terjadi tersebut akan bervariasi dari satu daerah ke daerah yang lain. Hingga saat ini masih terjadi perdebatan politik dan publik di dunia mengenai apa, jika ada, tindakan yang harus dilakukan untuk mengurangi atau membalikkan pemanasan lebih lanjut atau untuk beradaptasi terhadap konsekuensi-konsekuensi yang ada. Sebagian besar pemerintahan negara-negara di dunia telah menandatangani dan meratifikasi Protokol Kyoto, yang mengarah pada pengurangan emisi gas-gas rumah kaca.
  • 7. Sumber • http://www.teguhsantoso.com/2011/03/cara- mengatasi-pemanasan-global-global-warming.html • http://id.wikipedia.org/wiki/Efek_rumah_kaca • http://panduhida.wordpress.com/2008/10/26/peng ertian-global-warming/ • http://www.g-excess.com/4462/pengertian- pemanasan-global-atau-global-warming/ • http://ridwanaz.com/teknologi/efek-rumah-kaca- dan-pengertiannya/
  • 8. PEMBIMBING Drs. Oan Hasanuddin , S.Ag, RO, Akp, MA, M.Kester