SlideShare a Scribd company logo
GERHANA 
Created by : 
1.Irsyad ramadhan 
2.Irvan Maulana 
3.Keke Rahmanela Putri 
4.Kenji Fadjri Yazid 
Powered By :
KOMPETENSI DASAR 
 Memahami pengetahuan dasar gerhana dan 
Pengaruhnya dalam kehidupan manusia. 
INDIKATOR 
 Menjelaskan pengertian gerhana 
 Menjelaskan jenis-jenis gerhana 
 Menjelaskan proses terjadinya gerhana 
 Menjelaskan mitologi tentang gerhana 
 Menjelaskan Pengaruh gerhana terhadap kehidupan 
manusia
Pengertian Gerhana 
 Gerhana adalah fenomena astronomi yang terjadi apabila sebuah benda 
angkasa bergerak ke dalam bayangan sebuah benda angkasa lain. 
(http://Wikipedia.org) 
 Gerhana adalah peristiwa tertutupnya sebuah objek disebabkan adanya 
benda/objek yang melintas di depannya 
(http://sistempemerintahan-indonesia.blogspot.com) 
 Jadi, Gerhana adalah Fenomena luar angkasa yang disebabkan oleh 
pergerakan suatu objek ke daerah bayangan objeck lain
Macam-Macam Gerhana 
▪ Gerhana Matahari ▪ Gerhana Bulan
Gerhana Matahari 
 Pengertian 
Gerhana Matahari adalah gerhana yang terjadi ketika posisi 
bulan terletak di antara Bumi dan Matahari sehingga menutup 
sebagian atau seluruh cahaya Matahari.Walaupun Bulan lebih 
kecil,bayangan Bulan mampu melindungi cahaya Matahari 
sepenuhnya karena Bulan yang berjarak rata-rata jarak 384.400 
kilometer dari Bumi lebih dekat dibandingkan Matahari yang 
mempunyai jarak rata-rata 149.680.000 kilometer
 Jenis-Jenis gerhana Matahari 
1.Gerhana total terjadi apabila saat puncak gerhana, piringan Matahari ditutup 
sepenuhnya oleh piringan Bulan. Saat itu, piringan Bulan sama besar atau lebih 
besar dari piringan Matahari. Ukuran piringan Matahari dan piringan Bulan sendiri 
berubah-ubah tergantung pada masing-masing jarak Bumi-Bulan dan Bumi-Matahari. 
2.Gerhana sebagian terjadi apabila piringan Bulan (saat puncak gerhana) hanya 
menutup sebagian dari piringan Matahari. Pada gerhana ini, selalu ada bagian dari 
piringan Matahari yang tidak tertutup oleh piringan Bulan.
3.Gerhana cincin terjadi apabila piringan Bulan (saat puncak gerhana) hanya menutup 
sebagian dari piringan Matahari. Gerhana jenis ini terjadi bila ukuran piringan Bulan 
lebih kecil dari piringan Matahari. Sehingga ketika piringan Bulan berada di depan 
piringan Matahari, tidak seluruh piringan Matahari akan tertutup oleh piringan Bulan. 
Bagian piringan Matahari yang tidak tertutup oleh piringan Bulan, berada di sekeliling 
piringan Bulan dan terlihat seperti cincin yang bercahaya. 
4.Gerhana hibrida bergeser antara gerhana total dan cincin. Pada titik tertentu di 
permukaan bumi, gerhana ini muncul sebagai gerhana total, sedangkan pada titik-titik 
lain muncul sebagai gerhana cincin. Gerhana hibrida relatif jarang
 Skema Gerhana Matahari 
keterangan 
Penumbra = bayangan kabur yang terjadi pada saat gerhana atau terjadinya bayangan pada benda 
gelap (tidak tembus pandang) 
Umbra = bayangan inti yang berada di bagian tengah sangat gelap pada saat terjadi gerhana. 
Orbit = jalan yang dilalui oleh objek, di sekitar objek lainnya, dalam pengaruh dari gaya tertentu
Mitologi Gerhana Matahari 
 Kepercayaan gerhana itu terjadi karena adanya sesosok raksasa besar 
(Batara Kala) yang sedang berupaya menelan matahari. Agar raksasa itu 
memuntahkan kembali matahari yang ditelannya, maka orang-orang 
diperintahkan untuk menabuh berbagai alat, seperti kentongan, bedug, 
bambu atau bunyi-bunyian lainnya 
 Kepercayaan lain bahwa matahari itu beredar seperti dibawa oleh sebuah 
gerobak besar. Gerhana itu terjadi karena gerobak tersebut memasuki 
sebuah terowongan dan kemudian keluar lagi. 
 Sebagian kalangan meyakini bahwa bulan dan matahari adalah sepasang 
kekasih, sehingga apabila mereka berdekatan maka akan saling memadu 
kasih sehingga timbulah gerhana sebagai bentuk percintaan mereka. 
 Hingga kini masih ada masyarakat yang meyakini bahwa bagi wanita yang 
sedang hamil diharuskan bersembunyi di bawah tempat tidur atau bangku 
saat terjadi gerhana, agar bayi yang dilahirkannya nanti tidak cacat 
(wajahnya hitam sebelah).
 Negara Cina sekitar 20 abad yang lalu masyarakatnya mempunyai keyakinan 
bahwa gerhana terjadi karena adanya seekor naga yang tidak terlihat oleh mata 
sedang memakan matahari. Kemudian mereka membuat kegaduhan dengan 
menabuh drum dan melepaskan anak panah ke langit. Agar sang naga ketakutan 
dan sinar matahari akan terlihat kembali. Pada suatu saat ada dua orang ahli 
perbintangan Cina yang bernama His dan Ho. Mereka tidak dapat memperkirakan 
datangnya gerhana. Kaisar yang berkuasa saat itu sangat marah karena ia tidak 
mempersiapkan apa-apa untuk mengusir sang naga. Meskipun akhirnya hari 
kembali terang, Kaisar tetap memerintahkan agar kedua astronom itu dibunuh 
karena dianggap telah gagal 
 Di Asia Tengah, gerhana yang terjadi tanggal 28 Mei 585 M mengakhiri perang dua 
negara timur tengah. Selama pertempuran, hari-hari menjadi gelap seperti 
malam. Gerhana menyebabkan kedua negara tersebut menyatakan perdamaian 
serta menghentikan pertempuran 
 Di Jepang, masyarakat setempat mempercayai bahwa racun telah jatuh dari 
langit selama terjadi gerhana. Untuk mencegah racun itu jatuh ke dalam air, 
mereka menutupi seluruh sumur dan mata air selama terjadinya gerhana. 
 Di India, masyarakatnya mempercayai bahwa Naga bertanggung jawab atas 
terjadinya gerhana. Selama gerhana, masyarakat di sana membenamkan diri 
mereka ke dalam air sampai sebatas leher mereka, dengan harapan matahari dan 
bulan dapat mempertahankan dirinya dari Naga.
Macam-Macam Gerhana 
▪ Gerhana Matahari ▪ Gerhana Bulan
Gerhana Bulan 
 Pengertian 
Gerhana bulan adalah gerhana yang terjadi saat sebagian atau 
keseluruhan penampang bulan tertutup oleh bayangan bumi. Itu terjadi 
bila bumi berada di antara matahari dan bulan pada satu garis lurus yang 
sama, sehingga sinar Matahari tidak dapat mencapai bulan karena terhalangi 
oleh bumi. 
Dengan penjelasan lain, gerhana bulan muncul bila bulan sedang 
beroposisi dengan matahari. Tetapi karena kemiringan bidang orbit bulan 
terhadap bidang ekliptika sebesar 5°[1], maka tidak setiap oposisi bulan 
dengan Matahari akan mengakibatkan terjadinya gerhana bulan. 
Perpotongan bidang orbit bulan dengan bidang ekliptika akan memunculkan 
2 buah titik potong yang disebut node, yaitu titik di mana bulan memotong 
bidang ekliptika. Gerhana bulan ini akan terjadi saat bulan beroposisi pada 
node tersebut. Bulan membutuhkan waktu 29,53 hari untuk bergerak dari 
satu titik oposisi ke titik oposisi lainnya. Maka seharusnya, jika terjadi 
gerhana bulan, akan diikuti dengan gerhana Matahari karena kedua node 
tersebut terletak pada garis yang menghubungkan antara Matahari dengan 
bumi.
 Jenis-Jenis Gerhana Bulan 
1.Gerhana bulan total terjadi saat posisi bulan akan tepat berada pada daerah umbra. 
2.Gerhana bulan sebagian terjadi saat bumi tidak seluruhnya menghalangi bulan dari 
sinar matahari. Sedangkan sebagian permukaan bulan yang lain berada di daerah 
penumbra. Sehingga masih ada sebagian sinar Matahari yang sampai ke permukaan 
bulan.
3.Gerhana bulan penumbra terjadi saat seluruh bagian bulan berada di bagian 
penumbra. Sehingga bulan masih dapat terlihat dengan warna yang suram
 Skema Gerhana Bulan 
keterangan 
Penumbra = bayangan kabur yang terjadi pada saat gerhana atau terjadinya bayangan pada benda 
gelap (tidak tembus pandang) 
Umbra = bayangan inti yang berada di bagian tengah sangat gelap pada saat terjadi gerhana. 
Orbit = jalan yang dilalui oleh objek, di sekitar objek lainnya, dalam pengaruh dari gaya tertentu
Pengaruh Gerhana Terhadap Kehidupan Di Bumi 
 Pengaruh bagi mata manusia 
Melihat secara langsung ke fotosfer matahari (bagian cincin terang dari matahari) 
walaupun hanya dalam beberapa detik dapat mengakibatkan kerusakan permanen 
retina mata akibat radiasi tinggi yang dipancarkan dari fotosfer. Kerusakan yang 
ditimbulkan dapat mengakibatkan kebutaan Untuk mengamati gerhana matahari 
dibutuhkan pelindung mata khusus atau menggunakan metode melihat secara tidak 
langsung. Kaca mata sunglasses tidak aman untuk digunakan karena tidak menyaring 
radiasi inframerah yang dapat merusak retina mata. Gelombang radiasi sinar matahari 
yang sampai ke permukaan bumi berkisar antara ultra violet (lebih dari 290 nm) hingga 
sepanjang gelombang radio. Di lain sisi, kemampuan jaringan pada mata kita untuk 
menerima sinar matahari adalah berkisar antara 380-1400 nm. Ketika mata menerima 
radiasi UV itu, maka akan terjadi percepatan penuaan pada lapisan terluar dari mata. 
Inilah yang akan menyebabkan katarak. Jika sinar/cahaya itu sampai ke mata, maka 
akan menyebabkan kerusakan pada sel tangkai dan sel kerucut mata yang memang 
dikenal sebagai sel yang peka terhadap cahaya. Inilah yang menjadi pencetus 
munculnya reaksi kimia kompleks di dalam sel-sel mata dan dapat merusaknya, bahkan 
dalam kasus yang ekstrim, dapat membutakan mata. Sebagian dampak yang ditimbulkan 
oleh kerusakan mata tersebut adalah menurunnya/hilangnya fungsi penglihatan, baik 
temporer maupun permanen (tergantung pada tingkat kerusakan pada mata
 Pengaruh terhadap alam 
Pengamatan terhadap medan gravitasi dan ketinggian menunjukkan bahwa gerhana 
matahari mempengaruhi secara langsung kerak bumi yang dapat menimbulkan 
pasang naik maksimum. Pasang naik maksimum ini menyebabkan perubahan pada 
kerak bumi yang berpotensi menimbulkan gempa bumi. 
Pada saat terjadi gerhana matahari total, sinar matahari sebagian besar tidak 
sampai ke bumi. Sinar matahari secara bertahap berkurang saat kontak pertama, 
kemudian gelap sepenuhnya dan akhirnya normal kembali. Perubahan ini 
berlangsung dalam skala relatif pendek. Oleh karena itu pengaruh pada unsur 
meteorologi terjadi hanya pada beberapa parameter saja, antara lain turunnya 
suhu, perubahan angin menjadi kencang, tekanan udara turun, dan meningkatnya 
kekeruhan udara. 
 Burung 
Situasi gerhana merupakan malam semu bagi bebarapa jenis burung. Secara umum, 
burung di alam bebas lebih bereaksi terhadap peristiwa gerhana daripada burung 
piaraan. Burung-burung cenderung menuju sarangnya pada saat gerhana terjadi. 
Kemampuan mengarahkan diri pada burung pengembara jarak jauh dapat berubah 
karena terjadi reduksi radiasi inframerah dan pancaran gelombang radio sangat 
pendek akibat terhalangnya cahaya.
 Pengaruh terhadap perkembangan embrio ayam dalam mesin penetas telur 
Prinsip penetasan buatan adalah menjaga suhu dan kelembaban udara dalam ruangan 
mesin tetas agar sesuai dengan suhu dan kelembaban yang dibutuhkan pada tahap-tahap 
perkembangan embrio. Pada saat terjadi gerhana matahari total terjadi 
perubahan suhu dan tekanan udara secara tiba-tiba. Hal ini berpengaruh pada 
kelembaban dan kehidupan embrio, sehingga tingkat penetasan telur akan menurun 
keberhasilannya 
 Pengaruh terhadap plankton 
Kehidupan organisme akuatik terutama plankton sangat dipengaruhi oleh intensitas 
cahaya matahari serta lama penyinaran. Cahaya sangat perlu untuk kepentingan 
fotosintesis, meskipun untuk keperluan tersebut setiap plankton mempunyai toleransi 
sendiri-sendiri terhadap intensitas cahaya. Penetrasi cahaya matahari pada 
permukaan bumi dipengaruhi oleh beberapa faktor, antara lain kandungan air di 
atmosfer, posisi matahari dan faktor-faktor lain yang bersifat sementara misalnya 
gerhana matahari terhadap plankton 
 Penaruh terhadap Katak 
Binatang menyusui kurang peka terhadap perubahan lingkungan akibat gerhana 
matahari dibandingkan dengan binatang bertulang belakang lainnya. Katak sangat 
responsif terhadap perubahan akibat gerhana matahari, dan ternyata kegiatan 
vokalnya meningkat.
 Pengaruh terhadap Ikan 
Pada saat terjadi gerhana, kesukaan mengelompok/menggerombol terjadi pada 
jenis ikan herring (Clupea harengus harengus), seperti halnya kalau malam tiba. 
 Pengaruh terhadap Kera 
Perubahan tingkah laku juga terjadi pada kera. Di India kera-kere tersebut akan 
menengadah ke barat dan duduk dalam keaadan santai, seperti layaknya bila 
malam telah tiba
Thanks For 
http://sistem-pemerintahan.blogspot.com 
http://putrajagabayq.blogspot.com 
http://Irvanpedia.wordpress.com 
http://Kafeastronomi.com 
http://wikipedia.com 
and you

More Related Content

What's hot

Skema gerhana matahari dan gerhana bulan
Skema gerhana matahari dan gerhana bulanSkema gerhana matahari dan gerhana bulan
Skema gerhana matahari dan gerhana bulan
Khaidir Al Falsabi
 
Pptku gerhana matahari dan gerhana bulan
Pptku gerhana matahari dan gerhana bulanPptku gerhana matahari dan gerhana bulan
Pptku gerhana matahari dan gerhana bulan
yesiamalia
 
Gerhana Matahari
Gerhana Matahari Gerhana Matahari
Gerhana Matahari
hafizsafiai
 
Media Pembelajaran Gerhana
Media Pembelajaran GerhanaMedia Pembelajaran Gerhana
Media Pembelajaran Gerhana
Mutiara Cess
 
Gerhana bulan
Gerhana bulanGerhana bulan
Gerhana bulan
dharma281276
 
Persentasi bulan
Persentasi bulanPersentasi bulan
Persentasi bulan
RidwanYusuf
 
Tugas geografi
Tugas geografiTugas geografi
Tugas geografi
Ecko Chicharito
 
PPT tentang Matahari bulan dan bumi ( Geografi kelas 10 )
PPT tentang Matahari bulan dan bumi ( Geografi kelas 10 )PPT tentang Matahari bulan dan bumi ( Geografi kelas 10 )
PPT tentang Matahari bulan dan bumi ( Geografi kelas 10 )Dheea Resta
 
137946846 gerhana-bulan
137946846 gerhana-bulan137946846 gerhana-bulan
137946846 gerhana-bulanmofa1190
 
Bulan Sebagai Satelit Bumi
Bulan Sebagai Satelit BumiBulan Sebagai Satelit Bumi
Bulan Sebagai Satelit Bumi
Aulia Dina Wulandani
 
Bumi, bulan dan satelit buatan
Bumi, bulan dan satelit buatanBumi, bulan dan satelit buatan
Bumi, bulan dan satelit buatan
Rizal Nizam
 
Presentasi geografi
Presentasi geografiPresentasi geografi
Presentasi geografidiksee
 
Gerhana matahari
Gerhana matahariGerhana matahari
Gerhana matahari
Mame Indy
 
Macam-Macam Benda langit
Macam-Macam Benda langitMacam-Macam Benda langit
Macam-Macam Benda langit
Zuhal Murniati
 

What's hot (19)

Skema gerhana matahari dan gerhana bulan
Skema gerhana matahari dan gerhana bulanSkema gerhana matahari dan gerhana bulan
Skema gerhana matahari dan gerhana bulan
 
Pptku gerhana matahari dan gerhana bulan
Pptku gerhana matahari dan gerhana bulanPptku gerhana matahari dan gerhana bulan
Pptku gerhana matahari dan gerhana bulan
 
Gerhana Matahari
Gerhana Matahari Gerhana Matahari
Gerhana Matahari
 
Media Pembelajaran Gerhana
Media Pembelajaran GerhanaMedia Pembelajaran Gerhana
Media Pembelajaran Gerhana
 
Gerhana bulan
Gerhana bulanGerhana bulan
Gerhana bulan
 
Gerhana Bulan
Gerhana BulanGerhana Bulan
Gerhana Bulan
 
Persentasi bulan
Persentasi bulanPersentasi bulan
Persentasi bulan
 
Tugas geografi
Tugas geografiTugas geografi
Tugas geografi
 
PPT tentang Matahari bulan dan bumi ( Geografi kelas 10 )
PPT tentang Matahari bulan dan bumi ( Geografi kelas 10 )PPT tentang Matahari bulan dan bumi ( Geografi kelas 10 )
PPT tentang Matahari bulan dan bumi ( Geografi kelas 10 )
 
137946846 gerhana-bulan
137946846 gerhana-bulan137946846 gerhana-bulan
137946846 gerhana-bulan
 
Bulan Sebagai Satelit Bumi
Bulan Sebagai Satelit BumiBulan Sebagai Satelit Bumi
Bulan Sebagai Satelit Bumi
 
Presentasi bulan
Presentasi bulanPresentasi bulan
Presentasi bulan
 
Bulan
BulanBulan
Bulan
 
Bumi, bulan dan satelit buatan
Bumi, bulan dan satelit buatanBumi, bulan dan satelit buatan
Bumi, bulan dan satelit buatan
 
Presentasi geografi
Presentasi geografiPresentasi geografi
Presentasi geografi
 
Gerhana matahari
Gerhana matahariGerhana matahari
Gerhana matahari
 
Fase Fase Bulan
Fase Fase BulanFase Fase Bulan
Fase Fase Bulan
 
Macam-Macam Benda langit
Macam-Macam Benda langitMacam-Macam Benda langit
Macam-Macam Benda langit
 
Tata Surya Mata Kuliah Astronomi
Tata Surya Mata Kuliah AstronomiTata Surya Mata Kuliah Astronomi
Tata Surya Mata Kuliah Astronomi
 

Similar to Gerhana matahari dan Bulan

Bahasa indonesia (Teks Eksplanasi) Edisi Gerhana Matahari
Bahasa indonesia (Teks Eksplanasi) Edisi Gerhana Matahari Bahasa indonesia (Teks Eksplanasi) Edisi Gerhana Matahari
Bahasa indonesia (Teks Eksplanasi) Edisi Gerhana Matahari
Ida Bagus Anom Sanjaya
 
12.-PROSES-GERHANA-BULAN.ppt
12.-PROSES-GERHANA-BULAN.ppt12.-PROSES-GERHANA-BULAN.ppt
12.-PROSES-GERHANA-BULAN.ppt
ssuser02246b1
 
IPA Kelas 7 Bab 11 Tata Surya.pptx
IPA Kelas 7 Bab 11 Tata Surya.pptxIPA Kelas 7 Bab 11 Tata Surya.pptx
IPA Kelas 7 Bab 11 Tata Surya.pptx
mukti syarifah
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
Yaffie
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
Yaffie
 
Matahari fauzul
Matahari fauzulMatahari fauzul
Matahari fauzul
hanikipa
 
Ipa7 kd12-d
Ipa7 kd12-dIpa7 kd12-d
Ipa7 kd12-d
SMPK Stella Maris
 
Ilmu alamiah dasar kel 4 (karakteristik matahari sebagai pusat tata surya) re...
Ilmu alamiah dasar kel 4 (karakteristik matahari sebagai pusat tata surya) re...Ilmu alamiah dasar kel 4 (karakteristik matahari sebagai pusat tata surya) re...
Ilmu alamiah dasar kel 4 (karakteristik matahari sebagai pusat tata surya) re...
Nata Nata
 
Tugas fisika
Tugas fisikaTugas fisika
Tugas fisikahanikipa
 
Bulan
BulanBulan
Materi IPA kelas 7 tentang konsep Tata Surya
Materi IPA kelas 7 tentang konsep Tata SuryaMateri IPA kelas 7 tentang konsep Tata Surya
Materi IPA kelas 7 tentang konsep Tata Surya
smpkhoiriyah61
 
Green Blobs Basic Simple Presentation_20240207_041738_0000.pdf
Green Blobs Basic Simple Presentation_20240207_041738_0000.pdfGreen Blobs Basic Simple Presentation_20240207_041738_0000.pdf
Green Blobs Basic Simple Presentation_20240207_041738_0000.pdf
AgungWahyudi66
 
Bulan_astronomi
Bulan_astronomiBulan_astronomi
Bulan_astronomi
Nurina Hidayanti
 
Tata surya reedha
Tata surya reedhaTata surya reedha
Tata surya reedha
Reedha Williams
 
Gerakan rotasi bumi ikd
Gerakan rotasi bumi ikdGerakan rotasi bumi ikd
Gerakan rotasi bumi ikd
Arief Anzarullah
 
Tata Surya
Tata SuryaTata Surya
Matahari
MatahariMatahari
Matahari
Fachry Zain
 
Ipa7 kd12-c
Ipa7 kd12-cIpa7 kd12-c
Ipa7 kd12-c
SMPK Stella Maris
 

Similar to Gerhana matahari dan Bulan (20)

Bahasa indonesia (Teks Eksplanasi) Edisi Gerhana Matahari
Bahasa indonesia (Teks Eksplanasi) Edisi Gerhana Matahari Bahasa indonesia (Teks Eksplanasi) Edisi Gerhana Matahari
Bahasa indonesia (Teks Eksplanasi) Edisi Gerhana Matahari
 
12.-PROSES-GERHANA-BULAN.ppt
12.-PROSES-GERHANA-BULAN.ppt12.-PROSES-GERHANA-BULAN.ppt
12.-PROSES-GERHANA-BULAN.ppt
 
IPA Kelas 7 Bab 11 Tata Surya.pptx
IPA Kelas 7 Bab 11 Tata Surya.pptxIPA Kelas 7 Bab 11 Tata Surya.pptx
IPA Kelas 7 Bab 11 Tata Surya.pptx
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Matahari fauzul
Matahari fauzulMatahari fauzul
Matahari fauzul
 
Ipa7 kd12-d
Ipa7 kd12-dIpa7 kd12-d
Ipa7 kd12-d
 
Ilmu alamiah dasar kel 4 (karakteristik matahari sebagai pusat tata surya) re...
Ilmu alamiah dasar kel 4 (karakteristik matahari sebagai pusat tata surya) re...Ilmu alamiah dasar kel 4 (karakteristik matahari sebagai pusat tata surya) re...
Ilmu alamiah dasar kel 4 (karakteristik matahari sebagai pusat tata surya) re...
 
Tugas fisika
Tugas fisikaTugas fisika
Tugas fisika
 
Bulan
BulanBulan
Bulan
 
Materi IPA kelas 7 tentang konsep Tata Surya
Materi IPA kelas 7 tentang konsep Tata SuryaMateri IPA kelas 7 tentang konsep Tata Surya
Materi IPA kelas 7 tentang konsep Tata Surya
 
Green Blobs Basic Simple Presentation_20240207_041738_0000.pdf
Green Blobs Basic Simple Presentation_20240207_041738_0000.pdfGreen Blobs Basic Simple Presentation_20240207_041738_0000.pdf
Green Blobs Basic Simple Presentation_20240207_041738_0000.pdf
 
Bulan_astronomi
Bulan_astronomiBulan_astronomi
Bulan_astronomi
 
Matahari fauzul
Matahari   fauzulMatahari   fauzul
Matahari fauzul
 
Tata surya reedha
Tata surya reedhaTata surya reedha
Tata surya reedha
 
Bedah skl fisika
Bedah skl fisikaBedah skl fisika
Bedah skl fisika
 
Gerakan rotasi bumi ikd
Gerakan rotasi bumi ikdGerakan rotasi bumi ikd
Gerakan rotasi bumi ikd
 
Tata Surya
Tata SuryaTata Surya
Tata Surya
 
Matahari
MatahariMatahari
Matahari
 
Ipa7 kd12-c
Ipa7 kd12-cIpa7 kd12-c
Ipa7 kd12-c
 

Recently uploaded

Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdfMakalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Andre664723
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 

Recently uploaded (20)

Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdfMakalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 

Gerhana matahari dan Bulan

  • 1. GERHANA Created by : 1.Irsyad ramadhan 2.Irvan Maulana 3.Keke Rahmanela Putri 4.Kenji Fadjri Yazid Powered By :
  • 2. KOMPETENSI DASAR  Memahami pengetahuan dasar gerhana dan Pengaruhnya dalam kehidupan manusia. INDIKATOR  Menjelaskan pengertian gerhana  Menjelaskan jenis-jenis gerhana  Menjelaskan proses terjadinya gerhana  Menjelaskan mitologi tentang gerhana  Menjelaskan Pengaruh gerhana terhadap kehidupan manusia
  • 3. Pengertian Gerhana  Gerhana adalah fenomena astronomi yang terjadi apabila sebuah benda angkasa bergerak ke dalam bayangan sebuah benda angkasa lain. (http://Wikipedia.org)  Gerhana adalah peristiwa tertutupnya sebuah objek disebabkan adanya benda/objek yang melintas di depannya (http://sistempemerintahan-indonesia.blogspot.com)  Jadi, Gerhana adalah Fenomena luar angkasa yang disebabkan oleh pergerakan suatu objek ke daerah bayangan objeck lain
  • 4. Macam-Macam Gerhana ▪ Gerhana Matahari ▪ Gerhana Bulan
  • 5. Gerhana Matahari  Pengertian Gerhana Matahari adalah gerhana yang terjadi ketika posisi bulan terletak di antara Bumi dan Matahari sehingga menutup sebagian atau seluruh cahaya Matahari.Walaupun Bulan lebih kecil,bayangan Bulan mampu melindungi cahaya Matahari sepenuhnya karena Bulan yang berjarak rata-rata jarak 384.400 kilometer dari Bumi lebih dekat dibandingkan Matahari yang mempunyai jarak rata-rata 149.680.000 kilometer
  • 6.  Jenis-Jenis gerhana Matahari 1.Gerhana total terjadi apabila saat puncak gerhana, piringan Matahari ditutup sepenuhnya oleh piringan Bulan. Saat itu, piringan Bulan sama besar atau lebih besar dari piringan Matahari. Ukuran piringan Matahari dan piringan Bulan sendiri berubah-ubah tergantung pada masing-masing jarak Bumi-Bulan dan Bumi-Matahari. 2.Gerhana sebagian terjadi apabila piringan Bulan (saat puncak gerhana) hanya menutup sebagian dari piringan Matahari. Pada gerhana ini, selalu ada bagian dari piringan Matahari yang tidak tertutup oleh piringan Bulan.
  • 7. 3.Gerhana cincin terjadi apabila piringan Bulan (saat puncak gerhana) hanya menutup sebagian dari piringan Matahari. Gerhana jenis ini terjadi bila ukuran piringan Bulan lebih kecil dari piringan Matahari. Sehingga ketika piringan Bulan berada di depan piringan Matahari, tidak seluruh piringan Matahari akan tertutup oleh piringan Bulan. Bagian piringan Matahari yang tidak tertutup oleh piringan Bulan, berada di sekeliling piringan Bulan dan terlihat seperti cincin yang bercahaya. 4.Gerhana hibrida bergeser antara gerhana total dan cincin. Pada titik tertentu di permukaan bumi, gerhana ini muncul sebagai gerhana total, sedangkan pada titik-titik lain muncul sebagai gerhana cincin. Gerhana hibrida relatif jarang
  • 8.  Skema Gerhana Matahari keterangan Penumbra = bayangan kabur yang terjadi pada saat gerhana atau terjadinya bayangan pada benda gelap (tidak tembus pandang) Umbra = bayangan inti yang berada di bagian tengah sangat gelap pada saat terjadi gerhana. Orbit = jalan yang dilalui oleh objek, di sekitar objek lainnya, dalam pengaruh dari gaya tertentu
  • 9. Mitologi Gerhana Matahari  Kepercayaan gerhana itu terjadi karena adanya sesosok raksasa besar (Batara Kala) yang sedang berupaya menelan matahari. Agar raksasa itu memuntahkan kembali matahari yang ditelannya, maka orang-orang diperintahkan untuk menabuh berbagai alat, seperti kentongan, bedug, bambu atau bunyi-bunyian lainnya  Kepercayaan lain bahwa matahari itu beredar seperti dibawa oleh sebuah gerobak besar. Gerhana itu terjadi karena gerobak tersebut memasuki sebuah terowongan dan kemudian keluar lagi.  Sebagian kalangan meyakini bahwa bulan dan matahari adalah sepasang kekasih, sehingga apabila mereka berdekatan maka akan saling memadu kasih sehingga timbulah gerhana sebagai bentuk percintaan mereka.  Hingga kini masih ada masyarakat yang meyakini bahwa bagi wanita yang sedang hamil diharuskan bersembunyi di bawah tempat tidur atau bangku saat terjadi gerhana, agar bayi yang dilahirkannya nanti tidak cacat (wajahnya hitam sebelah).
  • 10.  Negara Cina sekitar 20 abad yang lalu masyarakatnya mempunyai keyakinan bahwa gerhana terjadi karena adanya seekor naga yang tidak terlihat oleh mata sedang memakan matahari. Kemudian mereka membuat kegaduhan dengan menabuh drum dan melepaskan anak panah ke langit. Agar sang naga ketakutan dan sinar matahari akan terlihat kembali. Pada suatu saat ada dua orang ahli perbintangan Cina yang bernama His dan Ho. Mereka tidak dapat memperkirakan datangnya gerhana. Kaisar yang berkuasa saat itu sangat marah karena ia tidak mempersiapkan apa-apa untuk mengusir sang naga. Meskipun akhirnya hari kembali terang, Kaisar tetap memerintahkan agar kedua astronom itu dibunuh karena dianggap telah gagal  Di Asia Tengah, gerhana yang terjadi tanggal 28 Mei 585 M mengakhiri perang dua negara timur tengah. Selama pertempuran, hari-hari menjadi gelap seperti malam. Gerhana menyebabkan kedua negara tersebut menyatakan perdamaian serta menghentikan pertempuran  Di Jepang, masyarakat setempat mempercayai bahwa racun telah jatuh dari langit selama terjadi gerhana. Untuk mencegah racun itu jatuh ke dalam air, mereka menutupi seluruh sumur dan mata air selama terjadinya gerhana.  Di India, masyarakatnya mempercayai bahwa Naga bertanggung jawab atas terjadinya gerhana. Selama gerhana, masyarakat di sana membenamkan diri mereka ke dalam air sampai sebatas leher mereka, dengan harapan matahari dan bulan dapat mempertahankan dirinya dari Naga.
  • 11. Macam-Macam Gerhana ▪ Gerhana Matahari ▪ Gerhana Bulan
  • 12. Gerhana Bulan  Pengertian Gerhana bulan adalah gerhana yang terjadi saat sebagian atau keseluruhan penampang bulan tertutup oleh bayangan bumi. Itu terjadi bila bumi berada di antara matahari dan bulan pada satu garis lurus yang sama, sehingga sinar Matahari tidak dapat mencapai bulan karena terhalangi oleh bumi. Dengan penjelasan lain, gerhana bulan muncul bila bulan sedang beroposisi dengan matahari. Tetapi karena kemiringan bidang orbit bulan terhadap bidang ekliptika sebesar 5°[1], maka tidak setiap oposisi bulan dengan Matahari akan mengakibatkan terjadinya gerhana bulan. Perpotongan bidang orbit bulan dengan bidang ekliptika akan memunculkan 2 buah titik potong yang disebut node, yaitu titik di mana bulan memotong bidang ekliptika. Gerhana bulan ini akan terjadi saat bulan beroposisi pada node tersebut. Bulan membutuhkan waktu 29,53 hari untuk bergerak dari satu titik oposisi ke titik oposisi lainnya. Maka seharusnya, jika terjadi gerhana bulan, akan diikuti dengan gerhana Matahari karena kedua node tersebut terletak pada garis yang menghubungkan antara Matahari dengan bumi.
  • 13.  Jenis-Jenis Gerhana Bulan 1.Gerhana bulan total terjadi saat posisi bulan akan tepat berada pada daerah umbra. 2.Gerhana bulan sebagian terjadi saat bumi tidak seluruhnya menghalangi bulan dari sinar matahari. Sedangkan sebagian permukaan bulan yang lain berada di daerah penumbra. Sehingga masih ada sebagian sinar Matahari yang sampai ke permukaan bulan.
  • 14. 3.Gerhana bulan penumbra terjadi saat seluruh bagian bulan berada di bagian penumbra. Sehingga bulan masih dapat terlihat dengan warna yang suram
  • 15.  Skema Gerhana Bulan keterangan Penumbra = bayangan kabur yang terjadi pada saat gerhana atau terjadinya bayangan pada benda gelap (tidak tembus pandang) Umbra = bayangan inti yang berada di bagian tengah sangat gelap pada saat terjadi gerhana. Orbit = jalan yang dilalui oleh objek, di sekitar objek lainnya, dalam pengaruh dari gaya tertentu
  • 16. Pengaruh Gerhana Terhadap Kehidupan Di Bumi  Pengaruh bagi mata manusia Melihat secara langsung ke fotosfer matahari (bagian cincin terang dari matahari) walaupun hanya dalam beberapa detik dapat mengakibatkan kerusakan permanen retina mata akibat radiasi tinggi yang dipancarkan dari fotosfer. Kerusakan yang ditimbulkan dapat mengakibatkan kebutaan Untuk mengamati gerhana matahari dibutuhkan pelindung mata khusus atau menggunakan metode melihat secara tidak langsung. Kaca mata sunglasses tidak aman untuk digunakan karena tidak menyaring radiasi inframerah yang dapat merusak retina mata. Gelombang radiasi sinar matahari yang sampai ke permukaan bumi berkisar antara ultra violet (lebih dari 290 nm) hingga sepanjang gelombang radio. Di lain sisi, kemampuan jaringan pada mata kita untuk menerima sinar matahari adalah berkisar antara 380-1400 nm. Ketika mata menerima radiasi UV itu, maka akan terjadi percepatan penuaan pada lapisan terluar dari mata. Inilah yang akan menyebabkan katarak. Jika sinar/cahaya itu sampai ke mata, maka akan menyebabkan kerusakan pada sel tangkai dan sel kerucut mata yang memang dikenal sebagai sel yang peka terhadap cahaya. Inilah yang menjadi pencetus munculnya reaksi kimia kompleks di dalam sel-sel mata dan dapat merusaknya, bahkan dalam kasus yang ekstrim, dapat membutakan mata. Sebagian dampak yang ditimbulkan oleh kerusakan mata tersebut adalah menurunnya/hilangnya fungsi penglihatan, baik temporer maupun permanen (tergantung pada tingkat kerusakan pada mata
  • 17.  Pengaruh terhadap alam Pengamatan terhadap medan gravitasi dan ketinggian menunjukkan bahwa gerhana matahari mempengaruhi secara langsung kerak bumi yang dapat menimbulkan pasang naik maksimum. Pasang naik maksimum ini menyebabkan perubahan pada kerak bumi yang berpotensi menimbulkan gempa bumi. Pada saat terjadi gerhana matahari total, sinar matahari sebagian besar tidak sampai ke bumi. Sinar matahari secara bertahap berkurang saat kontak pertama, kemudian gelap sepenuhnya dan akhirnya normal kembali. Perubahan ini berlangsung dalam skala relatif pendek. Oleh karena itu pengaruh pada unsur meteorologi terjadi hanya pada beberapa parameter saja, antara lain turunnya suhu, perubahan angin menjadi kencang, tekanan udara turun, dan meningkatnya kekeruhan udara.  Burung Situasi gerhana merupakan malam semu bagi bebarapa jenis burung. Secara umum, burung di alam bebas lebih bereaksi terhadap peristiwa gerhana daripada burung piaraan. Burung-burung cenderung menuju sarangnya pada saat gerhana terjadi. Kemampuan mengarahkan diri pada burung pengembara jarak jauh dapat berubah karena terjadi reduksi radiasi inframerah dan pancaran gelombang radio sangat pendek akibat terhalangnya cahaya.
  • 18.  Pengaruh terhadap perkembangan embrio ayam dalam mesin penetas telur Prinsip penetasan buatan adalah menjaga suhu dan kelembaban udara dalam ruangan mesin tetas agar sesuai dengan suhu dan kelembaban yang dibutuhkan pada tahap-tahap perkembangan embrio. Pada saat terjadi gerhana matahari total terjadi perubahan suhu dan tekanan udara secara tiba-tiba. Hal ini berpengaruh pada kelembaban dan kehidupan embrio, sehingga tingkat penetasan telur akan menurun keberhasilannya  Pengaruh terhadap plankton Kehidupan organisme akuatik terutama plankton sangat dipengaruhi oleh intensitas cahaya matahari serta lama penyinaran. Cahaya sangat perlu untuk kepentingan fotosintesis, meskipun untuk keperluan tersebut setiap plankton mempunyai toleransi sendiri-sendiri terhadap intensitas cahaya. Penetrasi cahaya matahari pada permukaan bumi dipengaruhi oleh beberapa faktor, antara lain kandungan air di atmosfer, posisi matahari dan faktor-faktor lain yang bersifat sementara misalnya gerhana matahari terhadap plankton  Penaruh terhadap Katak Binatang menyusui kurang peka terhadap perubahan lingkungan akibat gerhana matahari dibandingkan dengan binatang bertulang belakang lainnya. Katak sangat responsif terhadap perubahan akibat gerhana matahari, dan ternyata kegiatan vokalnya meningkat.
  • 19.  Pengaruh terhadap Ikan Pada saat terjadi gerhana, kesukaan mengelompok/menggerombol terjadi pada jenis ikan herring (Clupea harengus harengus), seperti halnya kalau malam tiba.  Pengaruh terhadap Kera Perubahan tingkah laku juga terjadi pada kera. Di India kera-kere tersebut akan menengadah ke barat dan duduk dalam keaadan santai, seperti layaknya bila malam telah tiba
  • 20. Thanks For http://sistem-pemerintahan.blogspot.com http://putrajagabayq.blogspot.com http://Irvanpedia.wordpress.com http://Kafeastronomi.com http://wikipedia.com and you