SlideShare a Scribd company logo
MODEL ASUHAN KEBIDANAN
PADA KEHAMILAN DAN WOMEN
CENTERED CARE DALAM
PENGAMBILAN KEPUTUSAN
KELOMPOK I
Verawati (20200109)
Devi Yanti Azis (202009100)
Harfina (202009104)
Anugrah Suardi (202009001)
Definisi
Asuhan kebidanan adalah penerapan funsi,
kegiatan dan tanggung jawab bidan dalam
memberikan pelayanan kepada klien yang
mempunyai kebutuhan dan atau masalah
kebidanan meliputi masa kehamilan,
persalinan, nifas, bayi dan keluarga
berencana termasuk kesehatan reproduksi
perempuan serta pelayanan kesehatan
masyarakat.
“
Model Asuhan Kebidanan
Pada Kehamilan
1. Menentukan usia kehamilan, bisa dilakukan dengan
berbagai cara diantaranya :
- Rumusan Naegle
- Berdasarkan TFU
2. Menentukan Tafsiran Tanggal persalinan
3. Mengukur TFU & TBBJ
- Mengukur TFU (Mc Donald)
- Mengukur TFU (Spingglebert)
4. Pemeriksaan Fisik Ibu Hamil Head To Toe
- Menentukan tingkat kesehatan ibu
- Menetapkan catatan dasar tentang TD
- Mengidentifikasi faktor risiko
Lanjutan….
- Memberi kesempatan ibu & keluarga untuk mengekpresikan dan
mendiskusikan adanya kekhawatiran saat proses persalinan.
- Menganjurkan adanya pemeliharaan kesehatan masyarakat
- Membangun hubungan saling percaya ibu dan bidan adalah mitra dalam
asuhan . Hal-hal yang harus dilakukan adalah :
1. Anamnesa
2. Pemeriksaan Umum
3. Pemeriksaan Laboratorium
4. Pemberian obat-obatan
5. KIE tentang gizi, personal hygiene, olahraga, pekerjaan, dan perilaku
sehari-hari
5. Dokumentasi asuhan kebidanan kehamilan
Dokumentasi pasien merupakan aspek penting dalam
melaksanakan asuhan kebidanan .
Tujuannya
Dokumen pasien adalah untuk menunjang terbitnya
administrasi dalam rangka upaya peningkatan pelayanan
kesehatan di RS/ PUSKESMAS .
Prinsip Dokumentasi
Catatan pasien merupakan dokumen yang legal dan
bermanfaat bagi tenaga kesehatan dan pasien serta megandung
arti penting .
Women Centered Care Dalam
Pengambilan Keputusan
1. Definisi Asuhan yang Berpusat pada Perempuan (Women
Centered Care)
● Suatu filosofi dasar dan pendekatan praktis yang secara
sadar dipilih dalam pengelolaan asuhan pada
perempuan usia reproduksi.
● Hubungan yang kolaboratif antara perempuan dan bidan
2. Prinsip Asuhan yang Berpusat pada Perempuan (Women
Centered Care
● Pilihan
● Akses
● Kualitas
3. Dukungan untuk Perempuan Membuat Pilihan
● Berikan informasi yang lengkap dan akurat
● Tawarkan pasien untuk ajukan pertanyaan dan
menyampaikan kekhawatiran.
4. Dukungan Pemenuhan Hak Pasien/ Perempuan
● Miliki rasa empati dan hormat untuk semua perempuan,
tanpa melihat umur ataupun status pernikahan
● Pertahankan interaksi dan komunikasi yang positif
● Hormati privasi dan kerahasiaan
5. Sikap dan Kepercayaan Pemberi Layanan Kesehatan
● Sikap dan kepercayaan pemberi layanan kesehatan
akan mempengaruhi kualitas layanan yang diberikan
THANKYOU

More Related Content

Similar to FIX KELOMPOK 1 (1).pptx

Perspektif global dalam pelayanan kebidanan
Perspektif global dalam pelayanan kebidananPerspektif global dalam pelayanan kebidanan
Perspektif global dalam pelayanan kebidanan
RitaAfni
 
Konsep_Kep_Maternitas.ppt
Konsep_Kep_Maternitas.pptKonsep_Kep_Maternitas.ppt
Konsep_Kep_Maternitas.ppt
FitrianiPutriMuis
 
I KONSEP UMUM KEHAMILAN.ppt
I KONSEP UMUM KEHAMILAN.pptI KONSEP UMUM KEHAMILAN.ppt
I KONSEP UMUM KEHAMILAN.ppt
AlhidayahRMallorong1
 
Konsep Dasar Asuhan Kehamilan.pptx
Konsep Dasar Asuhan Kehamilan.pptxKonsep Dasar Asuhan Kehamilan.pptx
Konsep Dasar Asuhan Kehamilan.pptx
RibkaPolmauliMarthal
 
Standard asuhan kehamilan
Standard asuhan kehamilanStandard asuhan kehamilan
Standard asuhan kehamilanZulfina Kaffi
 
Filosofi dan Paradigma Kebidanan
Filosofi dan Paradigma KebidananFilosofi dan Paradigma Kebidanan
Filosofi dan Paradigma Kebidanan
pjj_kemenkes
 
PERAN BIDAN AKSES SEKRINING TORCH.pptx
PERAN BIDAN AKSES SEKRINING TORCH.pptxPERAN BIDAN AKSES SEKRINING TORCH.pptx
PERAN BIDAN AKSES SEKRINING TORCH.pptx
GithaAndriani3
 
PP Konbid 3 Askeb Kebidanan dalam Praktik Kebidanan
PP Konbid 3 Askeb Kebidanan dalam Praktik KebidananPP Konbid 3 Askeb Kebidanan dalam Praktik Kebidanan
PP Konbid 3 Askeb Kebidanan dalam Praktik Kebidanan
FloricaAmanda
 
Konsep Keperawatan Maternitas
Konsep Keperawatan Maternitas Konsep Keperawatan Maternitas
Konsep Keperawatan Maternitas
Fransiska Oktafiani
 
020922_Materi_Peran Bidan Dalam Pelkeb_Dr.Yati.pptx
020922_Materi_Peran Bidan Dalam Pelkeb_Dr.Yati.pptx020922_Materi_Peran Bidan Dalam Pelkeb_Dr.Yati.pptx
020922_Materi_Peran Bidan Dalam Pelkeb_Dr.Yati.pptx
UsepYuliana
 
Refocussing ANC.pptx
Refocussing ANC.pptxRefocussing ANC.pptx
Refocussing ANC.pptx
kakmima
 
ppt laporan kegiatan komunitas dan manajemen kebidanan MILDA FANLAY.pptx
ppt laporan kegiatan komunitas dan manajemen kebidanan MILDA FANLAY.pptxppt laporan kegiatan komunitas dan manajemen kebidanan MILDA FANLAY.pptx
ppt laporan kegiatan komunitas dan manajemen kebidanan MILDA FANLAY.pptx
Milda58
 
Falsafah_Kep_Maternitas.ppt
Falsafah_Kep_Maternitas.pptFalsafah_Kep_Maternitas.ppt
Falsafah_Kep_Maternitas.ppt
SaskiaPrabayani
 
Bidel Masa Pandemi Permibi.pptx
Bidel Masa Pandemi Permibi.pptxBidel Masa Pandemi Permibi.pptx
Bidel Masa Pandemi Permibi.pptx
SriGustini6
 
Modul Pembelajaran Asuhan Kebidanan Kehamilan
Modul Pembelajaran Asuhan Kebidanan KehamilanModul Pembelajaran Asuhan Kebidanan Kehamilan
Modul Pembelajaran Asuhan Kebidanan Kehamilan
StephanieLexyLouis1
 

Similar to FIX KELOMPOK 1 (1).pptx (20)

Perspektif global dalam pelayanan kebidanan
Perspektif global dalam pelayanan kebidananPerspektif global dalam pelayanan kebidanan
Perspektif global dalam pelayanan kebidanan
 
Paradigma kebidanan ykn copy
Paradigma kebidanan ykn   copyParadigma kebidanan ykn   copy
Paradigma kebidanan ykn copy
 
Konsep_Kep_Maternitas.ppt
Konsep_Kep_Maternitas.pptKonsep_Kep_Maternitas.ppt
Konsep_Kep_Maternitas.ppt
 
I KONSEP UMUM KEHAMILAN.ppt
I KONSEP UMUM KEHAMILAN.pptI KONSEP UMUM KEHAMILAN.ppt
I KONSEP UMUM KEHAMILAN.ppt
 
Konsep Dasar Asuhan Kehamilan.pptx
Konsep Dasar Asuhan Kehamilan.pptxKonsep Dasar Asuhan Kehamilan.pptx
Konsep Dasar Asuhan Kehamilan.pptx
 
Standard asuhan kehamilan
Standard asuhan kehamilanStandard asuhan kehamilan
Standard asuhan kehamilan
 
Filosofi dan Paradigma Kebidanan
Filosofi dan Paradigma KebidananFilosofi dan Paradigma Kebidanan
Filosofi dan Paradigma Kebidanan
 
Nysa
NysaNysa
Nysa
 
PERAN BIDAN AKSES SEKRINING TORCH.pptx
PERAN BIDAN AKSES SEKRINING TORCH.pptxPERAN BIDAN AKSES SEKRINING TORCH.pptx
PERAN BIDAN AKSES SEKRINING TORCH.pptx
 
PP Konbid 3 Askeb Kebidanan dalam Praktik Kebidanan
PP Konbid 3 Askeb Kebidanan dalam Praktik KebidananPP Konbid 3 Askeb Kebidanan dalam Praktik Kebidanan
PP Konbid 3 Askeb Kebidanan dalam Praktik Kebidanan
 
Askeb( kehamilan )
Askeb( kehamilan )Askeb( kehamilan )
Askeb( kehamilan )
 
Konsep Keperawatan Maternitas
Konsep Keperawatan Maternitas Konsep Keperawatan Maternitas
Konsep Keperawatan Maternitas
 
020922_Materi_Peran Bidan Dalam Pelkeb_Dr.Yati.pptx
020922_Materi_Peran Bidan Dalam Pelkeb_Dr.Yati.pptx020922_Materi_Peran Bidan Dalam Pelkeb_Dr.Yati.pptx
020922_Materi_Peran Bidan Dalam Pelkeb_Dr.Yati.pptx
 
Refocussing ANC.pptx
Refocussing ANC.pptxRefocussing ANC.pptx
Refocussing ANC.pptx
 
ppt laporan kegiatan komunitas dan manajemen kebidanan MILDA FANLAY.pptx
ppt laporan kegiatan komunitas dan manajemen kebidanan MILDA FANLAY.pptxppt laporan kegiatan komunitas dan manajemen kebidanan MILDA FANLAY.pptx
ppt laporan kegiatan komunitas dan manajemen kebidanan MILDA FANLAY.pptx
 
1. konsep asuhan kebidanan 07
1. konsep asuhan kebidanan 071. konsep asuhan kebidanan 07
1. konsep asuhan kebidanan 07
 
1. konsep asuhan kebidanan 07
1. konsep asuhan kebidanan 071. konsep asuhan kebidanan 07
1. konsep asuhan kebidanan 07
 
Falsafah_Kep_Maternitas.ppt
Falsafah_Kep_Maternitas.pptFalsafah_Kep_Maternitas.ppt
Falsafah_Kep_Maternitas.ppt
 
Bidel Masa Pandemi Permibi.pptx
Bidel Masa Pandemi Permibi.pptxBidel Masa Pandemi Permibi.pptx
Bidel Masa Pandemi Permibi.pptx
 
Modul Pembelajaran Asuhan Kebidanan Kehamilan
Modul Pembelajaran Asuhan Kebidanan KehamilanModul Pembelajaran Asuhan Kebidanan Kehamilan
Modul Pembelajaran Asuhan Kebidanan Kehamilan
 

Recently uploaded

PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
ssuser9f2868
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
helixyap92
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
gerald rundengan
 
Fracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.pptFracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.ppt
ResidenUrologiRSCM
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
jualobat34
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
rifdahatikah1
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
celli4
 
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdfPresentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
AFMLS
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
HanifaYR
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
pinkhocun
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
meta emilia surya dharma
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
MuhammadAlFarizi88
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
fitrianakartikasari5
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
iskandar186656
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
jualobat34
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
ReniAnjarwati
 

Recently uploaded (20)

PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
 
Fracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.pptFracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.ppt
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
 
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdfPresentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
 

FIX KELOMPOK 1 (1).pptx

  • 1. MODEL ASUHAN KEBIDANAN PADA KEHAMILAN DAN WOMEN CENTERED CARE DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN KELOMPOK I Verawati (20200109) Devi Yanti Azis (202009100) Harfina (202009104) Anugrah Suardi (202009001)
  • 2. Definisi Asuhan kebidanan adalah penerapan funsi, kegiatan dan tanggung jawab bidan dalam memberikan pelayanan kepada klien yang mempunyai kebutuhan dan atau masalah kebidanan meliputi masa kehamilan, persalinan, nifas, bayi dan keluarga berencana termasuk kesehatan reproduksi perempuan serta pelayanan kesehatan masyarakat.
  • 3. “ Model Asuhan Kebidanan Pada Kehamilan 1. Menentukan usia kehamilan, bisa dilakukan dengan berbagai cara diantaranya : - Rumusan Naegle - Berdasarkan TFU 2. Menentukan Tafsiran Tanggal persalinan 3. Mengukur TFU & TBBJ - Mengukur TFU (Mc Donald) - Mengukur TFU (Spingglebert) 4. Pemeriksaan Fisik Ibu Hamil Head To Toe - Menentukan tingkat kesehatan ibu - Menetapkan catatan dasar tentang TD - Mengidentifikasi faktor risiko
  • 4. Lanjutan…. - Memberi kesempatan ibu & keluarga untuk mengekpresikan dan mendiskusikan adanya kekhawatiran saat proses persalinan. - Menganjurkan adanya pemeliharaan kesehatan masyarakat - Membangun hubungan saling percaya ibu dan bidan adalah mitra dalam asuhan . Hal-hal yang harus dilakukan adalah : 1. Anamnesa 2. Pemeriksaan Umum 3. Pemeriksaan Laboratorium 4. Pemberian obat-obatan 5. KIE tentang gizi, personal hygiene, olahraga, pekerjaan, dan perilaku sehari-hari
  • 5. 5. Dokumentasi asuhan kebidanan kehamilan Dokumentasi pasien merupakan aspek penting dalam melaksanakan asuhan kebidanan . Tujuannya Dokumen pasien adalah untuk menunjang terbitnya administrasi dalam rangka upaya peningkatan pelayanan kesehatan di RS/ PUSKESMAS . Prinsip Dokumentasi Catatan pasien merupakan dokumen yang legal dan bermanfaat bagi tenaga kesehatan dan pasien serta megandung arti penting .
  • 6. Women Centered Care Dalam Pengambilan Keputusan 1. Definisi Asuhan yang Berpusat pada Perempuan (Women Centered Care) ● Suatu filosofi dasar dan pendekatan praktis yang secara sadar dipilih dalam pengelolaan asuhan pada perempuan usia reproduksi. ● Hubungan yang kolaboratif antara perempuan dan bidan 2. Prinsip Asuhan yang Berpusat pada Perempuan (Women Centered Care ● Pilihan ● Akses ● Kualitas
  • 7. 3. Dukungan untuk Perempuan Membuat Pilihan ● Berikan informasi yang lengkap dan akurat ● Tawarkan pasien untuk ajukan pertanyaan dan menyampaikan kekhawatiran. 4. Dukungan Pemenuhan Hak Pasien/ Perempuan ● Miliki rasa empati dan hormat untuk semua perempuan, tanpa melihat umur ataupun status pernikahan ● Pertahankan interaksi dan komunikasi yang positif ● Hormati privasi dan kerahasiaan 5. Sikap dan Kepercayaan Pemberi Layanan Kesehatan ● Sikap dan kepercayaan pemberi layanan kesehatan akan mempengaruhi kualitas layanan yang diberikan