SlideShare a Scribd company logo
think again!
Kesalahan Berpikir
Dasar-dasar Logika
Kuliah 13
think again!
Fallacies
 Kondisi yang lahir dari dasar logika atau
penalaran yang tidak sah karena
mengabaikan hukum-hukum, aturan-
aturan, dan prinsip-prinsip pemikiran
 Aristotles membagi menjadi:
 Formal Fallacies: bentuk argumen deduktif
yang tidak sah
 Informal Fallacies: kegagalan argumen
mendemonstrasikan kebenaran simpulan
think again!
Formal Fallacies
 Fallacy of Four Term (Quaternio terminorum):
silogisme yang mengandung lebih dari tiga
term
 Semua koruptor adalah tikus
 Semua tikus memiliki ekor
 Semua koruptor memiliki ekor
 Fallacy of Undistributed Middle: terminus
medius tidak terdistribusikan
 Semua kucing adalah mamalia
 Sebagian mamalia adalah paus
 Jadi beberapa kucing adalah paus
think again!
Formal Fallacies
 Fallacy of Illicit Major: term mayor tidak
terdistribusi di premis mayor
 Tidak ada kucing yang anjing
 Semua anjing adalah mamalia
 Tiada kucing yang mamalia
 Fallacy of Illicit Minor: term minor tidak
terdistribusi di premis minor
 Semua ular adalah reptil
 Semua ular berbisa
 Semua reptil berbisa
think again!
Formal Fallacies
 exclusive premises: semua premis negatif
 Tidak ada mamalia yang ikan
 Tidak ada ikan yang paus
 Tidak ada paus yang mamalia
 affirmative conclusion from negative
premises,
 Semua manusia harus makan
 Tapi binatang bukanlah manusia
 Binatang harus makan
think again!
Informal Fallacies
 Fallacies of Relevance: argumen yang
diberikan tidak relevan dengan simpulan
yang dihasilkan
 Fallacies of Presumption : premis atau
argumennya berawal dari asumsi yang
salah
 Fallacies of Ambiguity: kesalahan
berpikir akibat penggunaan bahasa yang
kurang tepat dan berhati-hati.
think again!
Fallacies of Relevance
 Appeal to force (argumentum ad baculum):
menggunakan pemaksaan dan ancaman
sebagai landasan argumen
 Baju saya berwarna hijau
 Siapa yang tidak setuju berarti buta
 Jadi baju saya berwarna hijau
 Appeal to pity (argumentum ad misericordiam):
menggunakan belas kasihan sebagai argumen
 saya sudah mengerjakan tugas saya selama enam
hari tanpa tidur
 Tolong terima tugas saya walaupun terlambat
mengumpulkan.
think again!
Fallacies of Relevance
 Appeal to emotion (argumentum ad populum):
menggunakan bahasa yang emosional sebagai
argumen
 Tidak ada muslim yang bertakwa akan percaya
kepada Israel yang membantai muslim di Palestina
 Jadi Israel tidak bisa dipercaya
 Appeal to Authority (argumentum ad
verecundiam): menggunakan pendapat
seseorang yang dianggap ahli atau berkuasa
sebagai landasan argumen
 Presiden menginstruksikan bahwa lumpur Lapindo
merupakan bencana alam
 Jadi lumpur Lapindo adalah bencana alam
think again!
Fallacies of Relevance
 Ad Hominem Argument: menolak argumen
karena dikemukakan oleh seseorang
 Mahasiswa mengatakan bahwa dosen di Fikom
banyak yang tidak kompeten
 Mahasiswa adalah mereka yang baru belajar
 Jadi tidak benar kalau dosen di Fikom tidak kompeten
 Appeal to Ignorance (argumentum ad
ignoratiam): sesuatu harus diterima karena tidak
bisa dibuktikan sebaliknya
 Tidak ada yang bisa membuktikan saya korupsi
 Jadi saya tidak pernah korupsi
think again!
Fallacies of Relevance
 Irrelevant Conclusion (ignoratio elenchi):
argumen yang tidak relevan dengan
simpulannya
 Anak-anak membutuhkan perhatian yang
cukup dari orang tuanya
 Orang tua yang bekerja tidak bisa
memberikan perhatian yang cukup pada
anak-anak mereka
 Jadi, ibu tidak boleh bekerja
think again!
Fallacies of Presumption
 Accident: menggunakan asumsi umum pada
satu kasus yang menjadi pengecualian
 Semua pembawa acara di televisi berwajah tampan
 Tukul adalah pembawa acara di televisi
 Jadi Tukul berwajah tampan
 Converse Accident: simpulan dari yang khusus
diterapkan kepada yang umum
 Ariel yang orang Sunda, pandai menyanyi
 Jadi orang Sunda pandai menyanyi
think again!
Fallacies of Presumption
 False Cause (post hoc, ergo propter hoc):
apa yang terjadi sebelumnya dianggap
sebagai sebab
 Kemarin malam bulan purnama
 Tadi pagi saya bangun kesiangan
 Jadi bulan purnama menyebabkan saya
bangun kesiangan
 Begging the Question (petitio principii):
menggunakan simpulan sebagai salah
satu argumen
think again!
Fallacies of Presumption
 Begging the Question (petitio principii):
menggunakan simpulan sebagai salah
satu argumen
 Saya tidak pernah menerima dana DKP
 Dana DKP bukan dana untuk kampanye
 Yang bukan dana untuk kampanye tidak
boleh digunakan oleh capres
 Capres hanya boleh menggunakan dana
kampanye sesuai yang diatur oleh UU
 Jadi saya tidak pernah menerima dana DKP
think again!
Fallacies of Ambiguity
 Equivocation
 Yang ganjil selalu menarik perhatian
 Angka 17 adalah bilangan ganjil
 Angka 17 selalu menarik perhatian
 Amphiboly
 Pak Adi menembak burung dengan memakai
sarung
 Jadi semua burung yang memakai sarung
rentan menjadi korban penembakan
think again!
Fallacies of Ambiguity
 Accent
 Composition
 Division

More Related Content

Recently uploaded

Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
moh3315
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
sriwulandari723
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 

Featured

PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
Neil Kimberley
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
contently
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
Albert Qian
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Kurio // The Social Media Age(ncy)
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Search Engine Journal
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
SpeakerHub
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
Tessa Mero
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Lily Ray
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
Rajiv Jayarajah, MAppComm, ACC
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
Christy Abraham Joy
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
Vit Horky
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
MindGenius
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
RachelPearson36
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Applitools
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
GetSmarter
 
ChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slidesChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slides
Alireza Esmikhani
 
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike RoutesMore than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
Project for Public Spaces & National Center for Biking and Walking
 
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
DevGAMM Conference
 
Barbie - Brand Strategy Presentation
Barbie - Brand Strategy PresentationBarbie - Brand Strategy Presentation
Barbie - Brand Strategy Presentation
Erica Santiago
 

Featured (20)

PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
 
ChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slidesChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slides
 
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike RoutesMore than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
 
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
 
Barbie - Brand Strategy Presentation
Barbie - Brand Strategy PresentationBarbie - Brand Strategy Presentation
Barbie - Brand Strategy Presentation
 

fdokumen.com_13-kesalahan-berpikir.ppt

  • 2. think again! Fallacies  Kondisi yang lahir dari dasar logika atau penalaran yang tidak sah karena mengabaikan hukum-hukum, aturan- aturan, dan prinsip-prinsip pemikiran  Aristotles membagi menjadi:  Formal Fallacies: bentuk argumen deduktif yang tidak sah  Informal Fallacies: kegagalan argumen mendemonstrasikan kebenaran simpulan
  • 3. think again! Formal Fallacies  Fallacy of Four Term (Quaternio terminorum): silogisme yang mengandung lebih dari tiga term  Semua koruptor adalah tikus  Semua tikus memiliki ekor  Semua koruptor memiliki ekor  Fallacy of Undistributed Middle: terminus medius tidak terdistribusikan  Semua kucing adalah mamalia  Sebagian mamalia adalah paus  Jadi beberapa kucing adalah paus
  • 4. think again! Formal Fallacies  Fallacy of Illicit Major: term mayor tidak terdistribusi di premis mayor  Tidak ada kucing yang anjing  Semua anjing adalah mamalia  Tiada kucing yang mamalia  Fallacy of Illicit Minor: term minor tidak terdistribusi di premis minor  Semua ular adalah reptil  Semua ular berbisa  Semua reptil berbisa
  • 5. think again! Formal Fallacies  exclusive premises: semua premis negatif  Tidak ada mamalia yang ikan  Tidak ada ikan yang paus  Tidak ada paus yang mamalia  affirmative conclusion from negative premises,  Semua manusia harus makan  Tapi binatang bukanlah manusia  Binatang harus makan
  • 6. think again! Informal Fallacies  Fallacies of Relevance: argumen yang diberikan tidak relevan dengan simpulan yang dihasilkan  Fallacies of Presumption : premis atau argumennya berawal dari asumsi yang salah  Fallacies of Ambiguity: kesalahan berpikir akibat penggunaan bahasa yang kurang tepat dan berhati-hati.
  • 7. think again! Fallacies of Relevance  Appeal to force (argumentum ad baculum): menggunakan pemaksaan dan ancaman sebagai landasan argumen  Baju saya berwarna hijau  Siapa yang tidak setuju berarti buta  Jadi baju saya berwarna hijau  Appeal to pity (argumentum ad misericordiam): menggunakan belas kasihan sebagai argumen  saya sudah mengerjakan tugas saya selama enam hari tanpa tidur  Tolong terima tugas saya walaupun terlambat mengumpulkan.
  • 8. think again! Fallacies of Relevance  Appeal to emotion (argumentum ad populum): menggunakan bahasa yang emosional sebagai argumen  Tidak ada muslim yang bertakwa akan percaya kepada Israel yang membantai muslim di Palestina  Jadi Israel tidak bisa dipercaya  Appeal to Authority (argumentum ad verecundiam): menggunakan pendapat seseorang yang dianggap ahli atau berkuasa sebagai landasan argumen  Presiden menginstruksikan bahwa lumpur Lapindo merupakan bencana alam  Jadi lumpur Lapindo adalah bencana alam
  • 9. think again! Fallacies of Relevance  Ad Hominem Argument: menolak argumen karena dikemukakan oleh seseorang  Mahasiswa mengatakan bahwa dosen di Fikom banyak yang tidak kompeten  Mahasiswa adalah mereka yang baru belajar  Jadi tidak benar kalau dosen di Fikom tidak kompeten  Appeal to Ignorance (argumentum ad ignoratiam): sesuatu harus diterima karena tidak bisa dibuktikan sebaliknya  Tidak ada yang bisa membuktikan saya korupsi  Jadi saya tidak pernah korupsi
  • 10. think again! Fallacies of Relevance  Irrelevant Conclusion (ignoratio elenchi): argumen yang tidak relevan dengan simpulannya  Anak-anak membutuhkan perhatian yang cukup dari orang tuanya  Orang tua yang bekerja tidak bisa memberikan perhatian yang cukup pada anak-anak mereka  Jadi, ibu tidak boleh bekerja
  • 11. think again! Fallacies of Presumption  Accident: menggunakan asumsi umum pada satu kasus yang menjadi pengecualian  Semua pembawa acara di televisi berwajah tampan  Tukul adalah pembawa acara di televisi  Jadi Tukul berwajah tampan  Converse Accident: simpulan dari yang khusus diterapkan kepada yang umum  Ariel yang orang Sunda, pandai menyanyi  Jadi orang Sunda pandai menyanyi
  • 12. think again! Fallacies of Presumption  False Cause (post hoc, ergo propter hoc): apa yang terjadi sebelumnya dianggap sebagai sebab  Kemarin malam bulan purnama  Tadi pagi saya bangun kesiangan  Jadi bulan purnama menyebabkan saya bangun kesiangan  Begging the Question (petitio principii): menggunakan simpulan sebagai salah satu argumen
  • 13. think again! Fallacies of Presumption  Begging the Question (petitio principii): menggunakan simpulan sebagai salah satu argumen  Saya tidak pernah menerima dana DKP  Dana DKP bukan dana untuk kampanye  Yang bukan dana untuk kampanye tidak boleh digunakan oleh capres  Capres hanya boleh menggunakan dana kampanye sesuai yang diatur oleh UU  Jadi saya tidak pernah menerima dana DKP
  • 14. think again! Fallacies of Ambiguity  Equivocation  Yang ganjil selalu menarik perhatian  Angka 17 adalah bilangan ganjil  Angka 17 selalu menarik perhatian  Amphiboly  Pak Adi menembak burung dengan memakai sarung  Jadi semua burung yang memakai sarung rentan menjadi korban penembakan
  • 15. think again! Fallacies of Ambiguity  Accent  Composition  Division