SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
Menampilkan Output pada javascript:
Untuk menampilkan sebuah output disini kita akan menggunakan tag HTML <script> element
digunakan untuk menulis script, atau lebih tepatnya adalah untuk menyisipkan script. Lalu kita
tambahkan alert() adalah fungsi untuk menampilkan jendela dialog. Lalu kita tambahkan function
yang fungsi nya untuk memanggilkan sesuatu property button yang akan kita tulis nanti setelah itu
kita tambahkan property alert contohnya saya menuliskan alert(“Hello”);. Nah lalu kita tambahkan
button untuk percantik sesuatu web seperti ini <button onclick="sayHello()">Klik Aku!</button>.
Bila sudah kita buka di web dan hasil nya akan seperti ini:
Bila kita mengklik “Oke” dan selanjutnya kita mengklik “Klik Aku!” maka tampilannya akan seperti ini
Nama:Muhammad Raihan Pasha
PRODI: D4 TRPL B
Mata kuliah:PWD
Laporan Javascript
innerHTML adalah sebuah atribut di dalam (objek) elemen HTML yang berisi string HTML.
Dengan innerHTML, kita dapat menampilkan output ke elemen yang lebih spesifik. pada menu body
disini ada banyak elemen HTML diantaranya disini daya memakai elemen <h1> yang fungsinya untuk
membuat suatu Header, ada juga <div> yang fungsinyanya membagi menjadi beberapa div didalam
div berisi <script> didalam script kita membuat objek elemen memakai elemen var, var adalah
sebuah Variabel yang bisa diisi dengan berbagai macam nilai seperti string (teks), number (angka),
objek, array, dan sebagainya. Selanjutnya kita akan menampilkan sebuah output ke elemen hasil
yang telah kita buat tadi dan ini lah hasilnya:
Disini kita akan membuat suatu variable javascript, disini kita memakai Tag <script> dan memakai
elemen variable, variable pertama jangan lupa diisi tanda contohnya disini saya akan memberi judul
jadi saya memberi tanda var name, var kedua ditandai dengan visitorCount(pengunjung situs) Pada
Javascript kita dianjurkan menggunakan camelCase dalam penamaan. Boleh-boleh saja
menggunakan snake case atau underscore , var ke tiga ditandai dengan isActive(pengunjung aktif),
dan url(Alamat situs). Lalu kita akan menampilkan ke jendela menggunakan (alert). Seperti ini
alert("Selamat datang di " + name);, lalu kita akan menampilkan isi variable dalam HTMLnya seperti
ini
document.write("Nama Situs:" + name + "<br>");
document.write("Jumlah Pengunjung:" + visitorCount + "<br>");
document.write("Status Aktif:" + isActive + "<br>");
document.write("Alamat URL:" + url + "<br>");
dan hasilnya akan seperti ini pada browser
Dialog alert() biasanya digunakan untuk menampilkan sebauh pesan peringatan atau informasi.
Disini kita menulisnya di bagian <body> dan didalam body kita beri property <script> barulah kita
membuat alertnya dan hasil outputnya seperti dibawah ini:
Kita juga bisa menggunakan alert pada button seperti ini <button onclick="alert('Tombol
diklik!')">Klik Saya</button>, yang fungsinya bila kita mengklik button yang telah kita buat maka
akan muncul sebuah halaman yang memberitahu “Tombol diklik!” Seperti dibawah ini:
Selanjutnya Dialog confirm() akan mengembalikan nilai true apabila kita memilih tombol OK dan
akan mengembalikan nilai false apabila kita memilih Cancel. Nilai kembalian ini dapat kita tampung
dalam variabel untuk diproses. Bila kita mengklik Oke maka kita akan dibawa ke sebuah website
yang telah kita buat melalui var yakin= confirm("apakah kamu yakin akan mengunjungi petani
kode?");
Sebaliknya jika kita mengklik batal maka akan muncul sebuah dokumen.write yang kita tulis tadi
seperti ini document.write("baiklah, tetap disini saja yaaa:)");
Dialog prompt berfungsi untuk mengambil sebuah inputan dari pengguna. Dialog prompt akan
mengembalikan sebuah nilai string dari apa yang diinputkan oleh pengguna. Yang artinya bila kita
memasukkan sebuah kalimat pada inputan maka inputan yang tadi kita telah ketik akan muncul
contohnya: disini kita masih memakai elemen var, var nama = prompt("Siapa nama kamu?", "");
lalu dilanjutkan dengan menulis sebuah document yang ingin kita isi +nama yang akan di inputkan
oleh pengguna htmlnya seperti ini document.write("<p>Hello" + nama + "</p>");. Maka inilah hasil
yang akan terjadi diweb:
Operator penugasan adalah operator yang digunakan untuk memberikan tugas kepada variabel.
Biasanya digunakan untuk mengisi variabel.
Operator ternary pada Javascript, biasanya digunakan untuk membuat sebuah percabangan if/else.
Apabila kondisi bernilai true, maka "benar" yang akan dipilih dan sebaliknya—apabila false—maka
"salah" yang akan dipilih. Opertor ini unik, seperti membuat pertanyaan. DiHTML ini masih
menggunakan variable/var dan di var kita isi dengan confirm dan disi dengan pertanyaan yang inging
anda tanyakan kepada pengguna. Lalu kita variable kan hasil pertanyaan yang telah kita dengan
halaman yang nanti bila kita pilih true atau false contohnya var hasil = pertanyaan ? "SELAMAT
DATANG <3" : "KAMU TIDAK BOLEH DISINI!!!"
Bila kita mengklik oke pada pertanyaan yang telah kita buat diatas tadi maka halaman akan
menerima anda dihalaman selanjutnya
Sebaliknya bila kamu Klik Batal maka halaman tidak akan menginjinkanmu masuk dan akan muncul
sebuah keterangan yang kita tulis tadi

More Related Content

Similar to Doc1.docx

Aneka trik j query pilihan
Aneka trik j query pilihanAneka trik j query pilihan
Aneka trik j query pilihanSari Novianto
 
Membuat aplikasi sederhana menggunakan java
Membuat aplikasi sederhana menggunakan javaMembuat aplikasi sederhana menggunakan java
Membuat aplikasi sederhana menggunakan javaEko Kurniawan Khannedy
 
Pemrograman Web 5 - Javascript
Pemrograman Web 5 - JavascriptPemrograman Web 5 - Javascript
Pemrograman Web 5 - JavascriptNur Fadli Utomo
 
Pemrograman Web 3
Pemrograman Web 3Pemrograman Web 3
Pemrograman Web 3andreboys
 
Pemrograman web
Pemrograman webPemrograman web
Pemrograman webtai32
 
webdesign dasar : 09 mengubah tampilan form
webdesign dasar : 09 mengubah tampilan formwebdesign dasar : 09 mengubah tampilan form
webdesign dasar : 09 mengubah tampilan formSMK Negeri 6 Malang
 
Pelatihan j query
Pelatihan j queryPelatihan j query
Pelatihan j queryoratmangun
 
Slid_3_OOP.pptx
Slid_3_OOP.pptxSlid_3_OOP.pptx
Slid_3_OOP.pptxTashid2
 
Modul praktikum javascript
Modul praktikum javascriptModul praktikum javascript
Modul praktikum javascripthardyta
 
Panduan javascript
Panduan javascriptPanduan javascript
Panduan javascriptb3randal
 
Laporan praktikum web ke 5
Laporan praktikum web ke 5Laporan praktikum web ke 5
Laporan praktikum web ke 5sunubismel13
 
Kelompok 15
Kelompok 15Kelompok 15
Kelompok 15alqod
 

Similar to Doc1.docx (20)

Aneka trik j query pilihan
Aneka trik j query pilihanAneka trik j query pilihan
Aneka trik j query pilihan
 
Membuat aplikasi sederhana menggunakan java
Membuat aplikasi sederhana menggunakan javaMembuat aplikasi sederhana menggunakan java
Membuat aplikasi sederhana menggunakan java
 
Pemrograman Web 5 - Javascript
Pemrograman Web 5 - JavascriptPemrograman Web 5 - Javascript
Pemrograman Web 5 - Javascript
 
Pemrograman Web 3
Pemrograman Web 3Pemrograman Web 3
Pemrograman Web 3
 
Pemrograman web
Pemrograman webPemrograman web
Pemrograman web
 
Pemrograman web.dok
Pemrograman web.dokPemrograman web.dok
Pemrograman web.dok
 
HTML Form
HTML FormHTML Form
HTML Form
 
webdesign dasar : 08 form
webdesign dasar : 08 formwebdesign dasar : 08 form
webdesign dasar : 08 form
 
web_06-javascript.pdf
web_06-javascript.pdfweb_06-javascript.pdf
web_06-javascript.pdf
 
webdesign dasar : 09 mengubah tampilan form
webdesign dasar : 09 mengubah tampilan formwebdesign dasar : 09 mengubah tampilan form
webdesign dasar : 09 mengubah tampilan form
 
Pelatihan j query
Pelatihan j queryPelatihan j query
Pelatihan j query
 
Php 1
Php 1Php 1
Php 1
 
Dasar PHP
Dasar PHPDasar PHP
Dasar PHP
 
Slid_3_OOP.pptx
Slid_3_OOP.pptxSlid_3_OOP.pptx
Slid_3_OOP.pptx
 
Modul praktikum javascript
Modul praktikum javascriptModul praktikum javascript
Modul praktikum javascript
 
Javascript guide
Javascript guideJavascript guide
Javascript guide
 
Panduan javascript
Panduan javascriptPanduan javascript
Panduan javascript
 
Laporan praktikum web ke 5
Laporan praktikum web ke 5Laporan praktikum web ke 5
Laporan praktikum web ke 5
 
Java1
Java1Java1
Java1
 
Kelompok 15
Kelompok 15Kelompok 15
Kelompok 15
 

Recently uploaded

Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningSamFChaerul
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfAuliaAulia63
 
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxPPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxsitifaiza3
 
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptxPENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptxheru687292
 
BAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptx
BAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptxBAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptx
BAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptxchleotiltykeluanan
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxzidanlbs25
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxImahMagwa
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Shary Armonitha
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxmariaboisala21
 

Recently uploaded (9)

Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
 
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxPPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
 
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptxPENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
 
BAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptx
BAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptxBAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptx
BAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptx
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
 

Doc1.docx

  • 1. Menampilkan Output pada javascript: Untuk menampilkan sebuah output disini kita akan menggunakan tag HTML <script> element digunakan untuk menulis script, atau lebih tepatnya adalah untuk menyisipkan script. Lalu kita tambahkan alert() adalah fungsi untuk menampilkan jendela dialog. Lalu kita tambahkan function yang fungsi nya untuk memanggilkan sesuatu property button yang akan kita tulis nanti setelah itu kita tambahkan property alert contohnya saya menuliskan alert(“Hello”);. Nah lalu kita tambahkan button untuk percantik sesuatu web seperti ini <button onclick="sayHello()">Klik Aku!</button>. Bila sudah kita buka di web dan hasil nya akan seperti ini: Bila kita mengklik “Oke” dan selanjutnya kita mengklik “Klik Aku!” maka tampilannya akan seperti ini Nama:Muhammad Raihan Pasha PRODI: D4 TRPL B Mata kuliah:PWD Laporan Javascript
  • 2. innerHTML adalah sebuah atribut di dalam (objek) elemen HTML yang berisi string HTML. Dengan innerHTML, kita dapat menampilkan output ke elemen yang lebih spesifik. pada menu body disini ada banyak elemen HTML diantaranya disini daya memakai elemen <h1> yang fungsinya untuk membuat suatu Header, ada juga <div> yang fungsinyanya membagi menjadi beberapa div didalam div berisi <script> didalam script kita membuat objek elemen memakai elemen var, var adalah sebuah Variabel yang bisa diisi dengan berbagai macam nilai seperti string (teks), number (angka), objek, array, dan sebagainya. Selanjutnya kita akan menampilkan sebuah output ke elemen hasil yang telah kita buat tadi dan ini lah hasilnya:
  • 3. Disini kita akan membuat suatu variable javascript, disini kita memakai Tag <script> dan memakai elemen variable, variable pertama jangan lupa diisi tanda contohnya disini saya akan memberi judul jadi saya memberi tanda var name, var kedua ditandai dengan visitorCount(pengunjung situs) Pada Javascript kita dianjurkan menggunakan camelCase dalam penamaan. Boleh-boleh saja menggunakan snake case atau underscore , var ke tiga ditandai dengan isActive(pengunjung aktif), dan url(Alamat situs). Lalu kita akan menampilkan ke jendela menggunakan (alert). Seperti ini alert("Selamat datang di " + name);, lalu kita akan menampilkan isi variable dalam HTMLnya seperti ini document.write("Nama Situs:" + name + "<br>"); document.write("Jumlah Pengunjung:" + visitorCount + "<br>"); document.write("Status Aktif:" + isActive + "<br>"); document.write("Alamat URL:" + url + "<br>"); dan hasilnya akan seperti ini pada browser
  • 4. Dialog alert() biasanya digunakan untuk menampilkan sebauh pesan peringatan atau informasi. Disini kita menulisnya di bagian <body> dan didalam body kita beri property <script> barulah kita membuat alertnya dan hasil outputnya seperti dibawah ini:
  • 5. Kita juga bisa menggunakan alert pada button seperti ini <button onclick="alert('Tombol diklik!')">Klik Saya</button>, yang fungsinya bila kita mengklik button yang telah kita buat maka akan muncul sebuah halaman yang memberitahu “Tombol diklik!” Seperti dibawah ini:
  • 6. Selanjutnya Dialog confirm() akan mengembalikan nilai true apabila kita memilih tombol OK dan akan mengembalikan nilai false apabila kita memilih Cancel. Nilai kembalian ini dapat kita tampung dalam variabel untuk diproses. Bila kita mengklik Oke maka kita akan dibawa ke sebuah website yang telah kita buat melalui var yakin= confirm("apakah kamu yakin akan mengunjungi petani kode?"); Sebaliknya jika kita mengklik batal maka akan muncul sebuah dokumen.write yang kita tulis tadi seperti ini document.write("baiklah, tetap disini saja yaaa:)");
  • 7. Dialog prompt berfungsi untuk mengambil sebuah inputan dari pengguna. Dialog prompt akan mengembalikan sebuah nilai string dari apa yang diinputkan oleh pengguna. Yang artinya bila kita memasukkan sebuah kalimat pada inputan maka inputan yang tadi kita telah ketik akan muncul contohnya: disini kita masih memakai elemen var, var nama = prompt("Siapa nama kamu?", ""); lalu dilanjutkan dengan menulis sebuah document yang ingin kita isi +nama yang akan di inputkan oleh pengguna htmlnya seperti ini document.write("<p>Hello" + nama + "</p>");. Maka inilah hasil yang akan terjadi diweb:
  • 8. Operator penugasan adalah operator yang digunakan untuk memberikan tugas kepada variabel. Biasanya digunakan untuk mengisi variabel.
  • 9.
  • 10.
  • 11. Operator ternary pada Javascript, biasanya digunakan untuk membuat sebuah percabangan if/else. Apabila kondisi bernilai true, maka "benar" yang akan dipilih dan sebaliknya—apabila false—maka "salah" yang akan dipilih. Opertor ini unik, seperti membuat pertanyaan. DiHTML ini masih menggunakan variable/var dan di var kita isi dengan confirm dan disi dengan pertanyaan yang inging anda tanyakan kepada pengguna. Lalu kita variable kan hasil pertanyaan yang telah kita dengan halaman yang nanti bila kita pilih true atau false contohnya var hasil = pertanyaan ? "SELAMAT DATANG <3" : "KAMU TIDAK BOLEH DISINI!!!" Bila kita mengklik oke pada pertanyaan yang telah kita buat diatas tadi maka halaman akan menerima anda dihalaman selanjutnya Sebaliknya bila kamu Klik Batal maka halaman tidak akan menginjinkanmu masuk dan akan muncul sebuah keterangan yang kita tulis tadi