SlideShare a Scribd company logo
EKOLOGI ADMINISTRASI NEGARA
DOSEN PENGAJAR
RINA NUR AZIZAH, S.AP., M.AP
DEFINISI EKOLOGI ADMINISTRASI NEGARA
Definisi Ekologi
Kata ekologi pertama kali di perkenalkan oleh Ernest
Hackel, seorang biologis Jerman pada tahun 1869.
Kata Ekologi terdiri dari kata Oikos dan Logos.
Oikos = Rumah atau tempat tinggal, sedangkan Logos
= telaah atau studi.
Jadi Ekologi adalah ilmu tentang rumah atau tempat
tinggal mahluk, biasanya ekologi didefinisikan sebagai
berikut : “Ilmu yang mempelajari hubungan timbal
balik antara mahluk hidup dengan lingkungan”.
Definisi Ekologi dari beberapa Tokoh
Menurut Webster Dictionary, Ekologi adalah
cabang biologi yang berhubungan dengan
hubungan anatara organisme hidup dan
lingkungannya; dalam sosiologi, hubungan antara
distribusi kelompok manusa dengan mengacu
pada sumber daya material, dan pola sosial dan
budaya konsekuen.
Menurut Fuad Amsyari, Ekologi ialah suatu ilmu yang
mempelajari hubungan antara satu organisme dengan
yang lainnya dan antara organism – organism tersebut
dengan lingkungannya.
Menurut Prajudi Atmosudirjo, Ekologi
adalah tata hubungan total (menyeluruh)
dan mutual (timbal-balik) antar satu
orgaisme dengan lingkungan sekelilingya.
Menurut H. Sitanggang, Ekologi ialah ilmu yang
mempelajari saling hubungan antara lingkungan dengan
faktor- faktornya, saling hubungan antar faktor – faktor
lingkungan sendiri dan saling hubungan antar unsur
sesuatu faktor dengan selamanya, serta saling hubungan
dengan lingkungannya.
Dari pengertian-pengertian di atas maka dapatlah
ditarik kesimpulan
Bahwa Lingkungan mempunyai batas
tertentu dan ísi tertentu. Secara
praktis ruang lingkungan itu
dapat ditentukan oleh faktor
alam, faktor sosial dan
sebagainya. Sedangkan secara
teoritis batas lingkungan sulit
untuk ditentukan.
Manusia sebagai mahkluk hidup merupakan salah satu
komponen yang terpenting dalam proses saling pengaruh
mempengaruhi antar manusia dan antara manusia dengan
lingkungan.
Agar mudah di pahami, maka untuk selanjutnya lingkungan
ini dapat dibagi dalam tiga kelompok dasar yang sangat
menonjol, yakni :
1. Lingkungan fisik (physical
environment);
2. Lingkungan biologi (biological
environment):
3. Lingkungan sosial (social environment).
Administrasi dalam arti sempit
DEFINISI ADMINISTRASI
Definisi dalam arti luas
kegiatan-kegiatan yang bersifat tulis-menulis,
jadi merupakan kegiatan tata usaha seperti
mengetik, mengirim surat dan menyimpan arsip.
menurut Herbert A. Simon, administrasi dapat
dirumuskan sebagai kegiatan-kegiatan kerja
sama untuk mencapai tujuan-tujuan bersama.
DEFINISI ADMINISTRASI NEGARA
Menurut Chandler dan Plano
adalah proses dimana sumberdaya dan
personel publik diorganisasikan dan
dikoordinasikan untuk
memformulasikan,
mengimplementasikan, dan mengelola
(manage) keputusan-keputusan dalam
kebijakan publik.
Definisi Ekologi Administrasi Negara
Ekologi Administrasi Negara adalah
Serangkaian proses yang terorganisir dari suatu
aktivitas publik atau kenegaraan yang bertujuan
untuk memecahkan masalah-masalah publik
melalui perbaikan-perbaikan terutama di
bidang organisasi, sumber dan manusia dan
keuangan (Fred. W. Riggs).
Dengan kata lain ekologi Administrasi Negara
yaitu suatu ilmu yang mempelajari adanya
proses saling mempengaruhi sebagai akibat
adanya hubungan normatif secara total dan
timbal balik antara pemerintah dengan
lembaga-lembaga tertinggi negara maupun
antar pemerintah, vertikal-horisontal, dan
dengan masyarakatnya.
Menurut Prof. F.W. Riggs menyebutkan ada 5
hal yang mempengaruhi bekerja suatu sistem
dalam ekologi pemerintahan :
1. keadaan penduduk,
2. struktur social,
3. sistem ekonomi,
4. ideologi negara, dan
5. sistem politik
Sedangkan menurut Farrel Weady yang
mempengaruhi bekerja suatu sistem dalam
ekologi pemerintahan yaitu :
1. keadaan penduduk,
2. wilayah,
3. teknologi,
4. cita-cita dan harapan, dan kepribadian.

More Related Content

Similar to DISKUSI ADMINISTRASI NEGARA.pptx

Materi 1 - Ekologi Administrasi - .pptx
Materi 1 - Ekologi Administrasi - .pptxMateri 1 - Ekologi Administrasi - .pptx
Materi 1 - Ekologi Administrasi - .pptx
RjmSatu
 
ekologi pemerintahan
ekologi pemerintahanekologi pemerintahan
ekologi pemerintahan
hrmndo
 
Konsep dasar ekologi_dan_lingkungan
Konsep dasar ekologi_dan_lingkunganKonsep dasar ekologi_dan_lingkungan
Konsep dasar ekologi_dan_lingkunganAulia Nofrianti
 
Batasan_dan_Ruang_Lingkup_EKOLOGI_HEWAN.pdf
Batasan_dan_Ruang_Lingkup_EKOLOGI_HEWAN.pdfBatasan_dan_Ruang_Lingkup_EKOLOGI_HEWAN.pdf
Batasan_dan_Ruang_Lingkup_EKOLOGI_HEWAN.pdf
AgathaHaselvin
 
Ekologi pertemuan 1
Ekologi pertemuan 1Ekologi pertemuan 1
Ekologi pertemuan 1
ruadi maha putra
 
Ecological anthropology
Ecological anthropologyEcological anthropology
Ecological anthropologyOktari Aneliya
 
Korelasi antara manusia dan lingkungan
Korelasi antara manusia dan lingkunganKorelasi antara manusia dan lingkungan
Korelasi antara manusia dan lingkungan
AndiNurinayatulaini
 
Ilmu lingkungan
Ilmu lingkunganIlmu lingkungan
Ilmu lingkungan
first last
 
Pengetahuan Ilmu lingkungan
Pengetahuan Ilmu lingkunganPengetahuan Ilmu lingkungan
Pengetahuan Ilmu lingkungan
first last
 
Rekling02a ekologi ekosistem
Rekling02a ekologi ekosistemRekling02a ekologi ekosistem
Rekling02a ekologi ekosistem
Arif Rahman
 
TUGAS 1 PERTBERK KELAS G MUHAMMAD RAIHAN GHALIB D1B019181.pptx
TUGAS 1 PERTBERK KELAS G MUHAMMAD RAIHAN GHALIB D1B019181.pptxTUGAS 1 PERTBERK KELAS G MUHAMMAD RAIHAN GHALIB D1B019181.pptx
TUGAS 1 PERTBERK KELAS G MUHAMMAD RAIHAN GHALIB D1B019181.pptx
RaihanGhalib
 
FIKIH EKOLOGI KEL 1.pptx
FIKIH EKOLOGI KEL 1.pptxFIKIH EKOLOGI KEL 1.pptx
FIKIH EKOLOGI KEL 1.pptx
gilangdownload
 
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGANILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
EnvaPya
 
Cabang ips
Cabang ipsCabang ips
Cabang ips
Ummu Khansa
 
TEORI ARSITEKTUR DAN STUDI HUBUNGAN ANTARA PERILAKU DENGAN LINGKUNGAN.ppt
TEORI ARSITEKTUR DAN STUDI HUBUNGAN ANTARA PERILAKU DENGAN LINGKUNGAN.pptTEORI ARSITEKTUR DAN STUDI HUBUNGAN ANTARA PERILAKU DENGAN LINGKUNGAN.ppt
TEORI ARSITEKTUR DAN STUDI HUBUNGAN ANTARA PERILAKU DENGAN LINGKUNGAN.ppt
SonyGobang1
 
Etika lingkungan
Etika lingkunganEtika lingkungan
Etika lingkungan
Naldi Candra
 
Pertemuan 2_Ruang Lingkup EP.pptx
Pertemuan 2_Ruang Lingkup EP.pptxPertemuan 2_Ruang Lingkup EP.pptx
Pertemuan 2_Ruang Lingkup EP.pptx
AsehSuryadiningrat
 

Similar to DISKUSI ADMINISTRASI NEGARA.pptx (20)

Materi 1 - Ekologi Administrasi - .pptx
Materi 1 - Ekologi Administrasi - .pptxMateri 1 - Ekologi Administrasi - .pptx
Materi 1 - Ekologi Administrasi - .pptx
 
ekologi pemerintahan
ekologi pemerintahanekologi pemerintahan
ekologi pemerintahan
 
Konsep dasar ekologi_dan_lingkungan
Konsep dasar ekologi_dan_lingkunganKonsep dasar ekologi_dan_lingkungan
Konsep dasar ekologi_dan_lingkungan
 
Batasan_dan_Ruang_Lingkup_EKOLOGI_HEWAN.pdf
Batasan_dan_Ruang_Lingkup_EKOLOGI_HEWAN.pdfBatasan_dan_Ruang_Lingkup_EKOLOGI_HEWAN.pdf
Batasan_dan_Ruang_Lingkup_EKOLOGI_HEWAN.pdf
 
Ekologi pertemuan 1
Ekologi pertemuan 1Ekologi pertemuan 1
Ekologi pertemuan 1
 
Ecological anthropology
Ecological anthropologyEcological anthropology
Ecological anthropology
 
Korelasi antara manusia dan lingkungan
Korelasi antara manusia dan lingkunganKorelasi antara manusia dan lingkungan
Korelasi antara manusia dan lingkungan
 
Ilmu lingkungan
Ilmu lingkunganIlmu lingkungan
Ilmu lingkungan
 
Pengetahuan Ilmu lingkungan
Pengetahuan Ilmu lingkunganPengetahuan Ilmu lingkungan
Pengetahuan Ilmu lingkungan
 
Rekling02a ekologi ekosistem
Rekling02a ekologi ekosistemRekling02a ekologi ekosistem
Rekling02a ekologi ekosistem
 
Individu
IndividuIndividu
Individu
 
ekologi
ekologiekologi
ekologi
 
TUGAS 1 PERTBERK KELAS G MUHAMMAD RAIHAN GHALIB D1B019181.pptx
TUGAS 1 PERTBERK KELAS G MUHAMMAD RAIHAN GHALIB D1B019181.pptxTUGAS 1 PERTBERK KELAS G MUHAMMAD RAIHAN GHALIB D1B019181.pptx
TUGAS 1 PERTBERK KELAS G MUHAMMAD RAIHAN GHALIB D1B019181.pptx
 
FIKIH EKOLOGI KEL 1.pptx
FIKIH EKOLOGI KEL 1.pptxFIKIH EKOLOGI KEL 1.pptx
FIKIH EKOLOGI KEL 1.pptx
 
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGANILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
 
Cabang ips
Cabang ipsCabang ips
Cabang ips
 
Presentasi plh
Presentasi plhPresentasi plh
Presentasi plh
 
TEORI ARSITEKTUR DAN STUDI HUBUNGAN ANTARA PERILAKU DENGAN LINGKUNGAN.ppt
TEORI ARSITEKTUR DAN STUDI HUBUNGAN ANTARA PERILAKU DENGAN LINGKUNGAN.pptTEORI ARSITEKTUR DAN STUDI HUBUNGAN ANTARA PERILAKU DENGAN LINGKUNGAN.ppt
TEORI ARSITEKTUR DAN STUDI HUBUNGAN ANTARA PERILAKU DENGAN LINGKUNGAN.ppt
 
Etika lingkungan
Etika lingkunganEtika lingkungan
Etika lingkungan
 
Pertemuan 2_Ruang Lingkup EP.pptx
Pertemuan 2_Ruang Lingkup EP.pptxPertemuan 2_Ruang Lingkup EP.pptx
Pertemuan 2_Ruang Lingkup EP.pptx
 

Recently uploaded

CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdfCERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
Zainul Ulum
 
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdfMitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
pelestarikawasanwili
 
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak PemerataanPembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Tri Widodo W. UTOMO
 
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptxRapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
ApriyandiIyan1
 
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdfMateri Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
pelestarikawasanwili
 
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptxMATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
DidiKomarudin1
 
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
heri purwanto
 
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptxPendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
AmandaJesica
 
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdfRegulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
MuhaiminMuha
 

Recently uploaded (9)

CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdfCERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
 
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdfMitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
 
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak PemerataanPembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
 
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptxRapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
 
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdfMateri Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
 
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptxMATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
 
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
 
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptxPendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
 
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdfRegulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
 

DISKUSI ADMINISTRASI NEGARA.pptx

  • 1. EKOLOGI ADMINISTRASI NEGARA DOSEN PENGAJAR RINA NUR AZIZAH, S.AP., M.AP
  • 3. Definisi Ekologi Kata ekologi pertama kali di perkenalkan oleh Ernest Hackel, seorang biologis Jerman pada tahun 1869. Kata Ekologi terdiri dari kata Oikos dan Logos. Oikos = Rumah atau tempat tinggal, sedangkan Logos = telaah atau studi. Jadi Ekologi adalah ilmu tentang rumah atau tempat tinggal mahluk, biasanya ekologi didefinisikan sebagai berikut : “Ilmu yang mempelajari hubungan timbal balik antara mahluk hidup dengan lingkungan”.
  • 4. Definisi Ekologi dari beberapa Tokoh Menurut Webster Dictionary, Ekologi adalah cabang biologi yang berhubungan dengan hubungan anatara organisme hidup dan lingkungannya; dalam sosiologi, hubungan antara distribusi kelompok manusa dengan mengacu pada sumber daya material, dan pola sosial dan budaya konsekuen.
  • 5. Menurut Fuad Amsyari, Ekologi ialah suatu ilmu yang mempelajari hubungan antara satu organisme dengan yang lainnya dan antara organism – organism tersebut dengan lingkungannya. Menurut Prajudi Atmosudirjo, Ekologi adalah tata hubungan total (menyeluruh) dan mutual (timbal-balik) antar satu orgaisme dengan lingkungan sekelilingya. Menurut H. Sitanggang, Ekologi ialah ilmu yang mempelajari saling hubungan antara lingkungan dengan faktor- faktornya, saling hubungan antar faktor – faktor lingkungan sendiri dan saling hubungan antar unsur sesuatu faktor dengan selamanya, serta saling hubungan dengan lingkungannya.
  • 6. Dari pengertian-pengertian di atas maka dapatlah ditarik kesimpulan Bahwa Lingkungan mempunyai batas tertentu dan ísi tertentu. Secara praktis ruang lingkungan itu dapat ditentukan oleh faktor alam, faktor sosial dan sebagainya. Sedangkan secara teoritis batas lingkungan sulit untuk ditentukan.
  • 7. Manusia sebagai mahkluk hidup merupakan salah satu komponen yang terpenting dalam proses saling pengaruh mempengaruhi antar manusia dan antara manusia dengan lingkungan. Agar mudah di pahami, maka untuk selanjutnya lingkungan ini dapat dibagi dalam tiga kelompok dasar yang sangat menonjol, yakni : 1. Lingkungan fisik (physical environment); 2. Lingkungan biologi (biological environment): 3. Lingkungan sosial (social environment).
  • 8. Administrasi dalam arti sempit DEFINISI ADMINISTRASI Definisi dalam arti luas kegiatan-kegiatan yang bersifat tulis-menulis, jadi merupakan kegiatan tata usaha seperti mengetik, mengirim surat dan menyimpan arsip. menurut Herbert A. Simon, administrasi dapat dirumuskan sebagai kegiatan-kegiatan kerja sama untuk mencapai tujuan-tujuan bersama.
  • 9. DEFINISI ADMINISTRASI NEGARA Menurut Chandler dan Plano adalah proses dimana sumberdaya dan personel publik diorganisasikan dan dikoordinasikan untuk memformulasikan, mengimplementasikan, dan mengelola (manage) keputusan-keputusan dalam kebijakan publik.
  • 10.
  • 11.
  • 12. Definisi Ekologi Administrasi Negara Ekologi Administrasi Negara adalah Serangkaian proses yang terorganisir dari suatu aktivitas publik atau kenegaraan yang bertujuan untuk memecahkan masalah-masalah publik melalui perbaikan-perbaikan terutama di bidang organisasi, sumber dan manusia dan keuangan (Fred. W. Riggs).
  • 13. Dengan kata lain ekologi Administrasi Negara yaitu suatu ilmu yang mempelajari adanya proses saling mempengaruhi sebagai akibat adanya hubungan normatif secara total dan timbal balik antara pemerintah dengan lembaga-lembaga tertinggi negara maupun antar pemerintah, vertikal-horisontal, dan dengan masyarakatnya.
  • 14. Menurut Prof. F.W. Riggs menyebutkan ada 5 hal yang mempengaruhi bekerja suatu sistem dalam ekologi pemerintahan : 1. keadaan penduduk, 2. struktur social, 3. sistem ekonomi, 4. ideologi negara, dan 5. sistem politik
  • 15. Sedangkan menurut Farrel Weady yang mempengaruhi bekerja suatu sistem dalam ekologi pemerintahan yaitu : 1. keadaan penduduk, 2. wilayah, 3. teknologi, 4. cita-cita dan harapan, dan kepribadian.