SlideShare a Scribd company logo
PILIHAN GANDA
1. Keanekaragaman tanaman pisang seperti : pisang kepok, pisang tanduk, pisang batu dan
pisang raja di sebabkan adanya…
A. Perangkat gennya sama
B. Jumlah kromosomnya sama
C. Jumlah kromosomnya tidak sama
D. Factor lingkungan dan habitatnya
E. Factor gen dan interaksi dengan lingkungan
2. Jenis penyakit yang disebabkan oleh virus yang dapat menyerang hewan adalah…
A. Yellow fever dan NCD
B. Tungro dan Yellow Fever
C. CPVD dan tungro
D. NCD dan CPVD
E. CPVD dan Yellow Fever
3. Perahtikan gambar hewan berikut !
Hewan ini tergolong Protozoa yang memiliki alat gerak…
A. Flagel
B. Cilia
C. Psedopodia
D. Sirip
E. Sayap
4. Sistem klasifikasi yang mempertimbangkan hubungan kekerabatan antar takson yang satu
dengan yang lain adalah…
A. sistem filogenetik
B. sistem numerik
C. sistem alami
D. sistem buatan
E. sistem habitat
5. Upaya pengembangbiakan Badak Jawa di kebun binatang Surabaya termasuk pelestarian
hewan secara…
A. spontan
B. buatan
C. insitu
D. eksitu
E. alami
6. Amati gambar penampang melintang batang dicotil berikut ini!
Bagian yang ditunjuk no 3 dan 4 adalah…
A. Endodermis, parenkim
B. Parenkim, empulur
C. Empulur, kambium
D. Kambium, xylem
E. Xylem, floem
7. Cacing yang hidup parasit pada manusia dan menyebabkan penyakit kaki gajah adalah…
A. Taenia solium
B. Taenia saginata
C. Clonorchis sinensis
D. Fasciola hepatica
E. Filaria bancrofti
8.
Hewan Ciri yang diamati
Penutup tubuh Alat gerak Reproduksi Suhu tubuh
P sisik sirip bertelur homoioter
m
Q Kulit tipis kaki bertelur homoioter
m
R bulu kaki bertelur poikiloterm
S Kulit bertanduk Otot-otot perut beranak poikiloterm
T rambut kaki beranak poikiloterm
Dari data di atas hewan yang memiliki cirri-ciri klas Amphibi yaitu...
A. P
B. Q
C. R
D. S
E. T
9. Pada peristiwa rantai makanan di wilayah perairan, zooplankton berperan sebagai...
A. Produsen
B. Konsumen I
C. Konsumen II
D. Detritus
E. Dekomposer
10. Pada daur Nitrogen, sebagian besar unsure Nitrogen dalam bentuk gas N2 .Bakteri yang dapat
melakukan fiksasi N2 adalah…
A. Pseudomonas sp
B. Nitrosomonas
C. Rhizobium sp
D. Nitrosococcus sp
E. Nitrosobacter sp
11. Peristiwa pemanasan global disebabkan karena menipisnya lapisan ozon di permukaan bumi.
Menipisnya lapisan ozon ini disebabkan oleh penggunaan senyawa kimia...
A. Hidrokarbon
B. Clorofluorokarbon
C. Hidrogen dioksida
D. Timbal oksida
E. Merkuri
12. Jika dua larutan yang berbeda konsentasinya (rendah dan tinggi) dicampurkan maka pada
suatu saat akan tercapai suatu kondisi seimbang yang disebut…
A. Semi permeable
B. Selektif permeable
C. Isotonis
D. Hipertonis
E. Hipotonis
13. Organel pada sel hewan yang tidak ditemukan pada sel tumbuhan antara lain...
A. Lisosom dan sentriol
B. Plastida dan dinding sel
C. Badan golgi dan sentrosom
D. Retikulum endoplasma
E. Vakuola dan nukeus
14. Pada Gymnospermae terjadi pembuahan tunggal, inti generatif akan membuahi ...
A. Inti ovum
B. inti sinergid
C. inti antipoda
D. inti kandung lembaga primer
E. inti kandung lembaga sekunder
15. Pada system peredaran darah cacing tanah, organ yang berfungsi sama seperti jantung adalah
…
A. pembuluh darah ventral
B. pembuluh darah dorsal
C. jantung pembuluh
D. pembuluh kapiler
E. lengkung aorta
16. Perhatikan skema pembekuan darah di bawah ini!
Trombosit pecah trombokinase
1 2
3 fibrin
Bagian yang ditunjuk no 1 dan 2 adalah…
A. Protrombin dan trombin
B. Protrombin dan fibrinogen
C. Trombin dan protrombin
D. Trombin dan fibrinogen
E. Fibrinogen dan tombin
17. Perhatikan table uji makan berikut ini!
Makanan Hasil uji makanan setelah ditambah
Benedict Biuret Yodium/lugol
X Merah Bata - -
Y - Ungu -
Z - - Biru kehitaman
Berdasarkan data tersebut dapat disimpulkan…
A. Makanan X menggandung karbohidrat
B. Makanan Y mengandung karbohidrat
C. Makanan X mengandung glukosa
D. Makanan Y mengandung glukosa
E. Makanan Z mengandung protein
18. Pada pernapasan dada, jika otot-otot antar tulang rusuk berkontraksi maka...
A. Rusuk mengecil , rongga dada mengecil,ekspirasi
B. Rusuk terangkat , rongga dada mengecil,inspirasi
C. Rusuk mengecil , rongga dada membesar,ekspirasi
D. Rusuk terangkat , rongga dada membesar,inspirasi
E. Rusuk membesar , rongga dada membesar,inspirasi
19. Kondisi seseorang yang tidak mampu mengeluarkan urine sama sekali karena kerusakan
ginjal disebut...
A. Anuria
B. Uremia
C. Nefritis
D. Diabetes mellitus
E. Diabetes insipidus
20. Jika proses gerak diatur oleh system saraf sadar, maka impuls akan menempuh jalan sebagai
berikut…
A. reseptor – neuron sensorik – neuron konektor – otak – efektor
B. reseptor – neuron sensorik – otak - neuron motorik – efektor
C. reseptor – neuron sensorik – sum-sum tulang belakang – efektor
D. reseptor – neuron motorik – otak – neuron sensorik – efektor
E. reseptor – neuron sensorik – interneuron – neuron motorik – efektor
21. Tabel berikut menunjukkan hubungan antara alat reproduksi dengan fungsinya. Hubungan
yang benar adalah ….
Pilihan Alat reproduksi Fungsinya
A Oviduk Tempat dihasilkan sel telur
B Ovarium Tempat terjadinya fertilisasi
C Vas deferens Tempat penyimpanan sperma
D DuktusEpididimis Tempat pematangan sperma dan saluran untuk membuang urin
E Uterus Tempat perkembangan zigot jika terjadi fertilisasi
22. Sel darah manusia yang bertanggung jawab terhadap system pertahanan tubuh adalah…
A. Plasma darah
B. Eritrosit
C. Trombosit
D. Leukosit
E. Antitoksin
23. Perhatikan table hasil pengamatan pertumbuhan kecambah berikut ini!
Pot
Faktor-faktor Hasil
cahaya air hormon Suhu kamar
A + + + + Subur,hijau,pendek
B - + + + Kursus,pucat,tinngi
C + - + + Tidak subur
D - - + + Tidak tinggi
Keterangan: tanda+ ; diberikan, tanda- ;tidak diberikan
Berdasarkan data tersebut dapat disimpulkan bahwa faktor luar yang paling berpengaruh
terhadap perkecambahan adalah…
A. Cahaya dan air
B. Air dan hormon
C. Air dan suhu kamar
D. Cahaya dan suhu kamar
E. Suhu kamar dan hormon
24. Enzim renin di dalam lambung dapat bekerja dengan baik, tetapi di dalam usus amylase tidak
berfungsi, hal ini menunjukkan bahwa enzim…
A. Dipengaruhi pH
B. Dipengaruhi suhu
C. Bekerja bolak balik
D. Bekerja spesifik
E. Memerlukan energy
25. Respirasi sel tahap glikolisis terjadi di sitoplasma. Dalam proses glikolisis dari 1 molekul
glukosa akan dihasilkan ….
A. satu molekul piruvat + NADH + 2 ATP
B. dua molekul piruvat + 2 NADH2 + 4 ATP
C. dua moleul piruvat + 2 NADH 2 + 2 ATP
D. Dua molekul piruvat + 2 NADH + 2 ATP
E. Satu molekul piruvat + 2 NADH2 + 2 ATP
26. Perhatikan skema di bawah ini!
Bagian yang ditunjuk nomor 1 dan 2adalah...
A. Fermentasi dan oksidasi
B. Reaksi glikolisis dan siklus Krebbs
C. Reaksi transisi dan glikolisis
D. Reaksi transisi dan Siklus Krebbs
E. Siklus Krebbs dan transpor elektron
27. Pada peristiwa fotosintesis, reaksi terang terjadi pada kloroplas di bagian...
A. Grana
B. Stroma
C. Lamela
D. Dinding luar
E. Dinding dalam
28. Jenis mikroorganisme yang dapat melakukan kemosintesis adalah...
A. Bakteri parasit
B. Bakteri obligat
C. Bakteri aerob
D. Bakteri heterotrof
E. Bakteri autotrof
29. Kromosom yang menentukan sifat pada sel tubuh disebut . . . .
A. Gonosom
B. Autosom
C. Gonad
D. Gamet
E. Germinal
30. Pada saat terjasi sintesis protein, RNAmessenger mulai bekerja pada tahap...
A. Translasi
B. Transkripsi
C. Replikasi
D. Duplikasi
E. sintesis
31. Perhatikan gambar mitosis berikut!
Fase pembelahan yang ditunjukkan gambar di atas adalah...
A. Interfase
B. Profase
C. Anafase
D. Telofase
E. Metafase
32. Buah mangga bulat rasa manis ( BBMM ) disilangkan dengan mangga lonjong rasa asam (
bbmm ), rasio persilangan pada F2 adalah 9 :3 :3: 1 jika dari persilangan tersebut dihasilkan
80 keturunan maka berapakah jumlah keturunan yang bulat manis adalah ...
A. 80
B. 75
C. 40
D. 30
E. 15
33. Hasil persilangan antara gandum berbiji merah dengan gandum berbiji putih diperoleh rasio
fenotif pada F2 yaitu 15 : 1. Peristiwa ini disebut ...
A. Polimeri
B. Kriptomeri
C. Epistasis resesif
D. Epistasis dominan
E. Gen komplementer
34. Seorang laki-laki hemofili menikahi wanita normal yang ayahnya hemofilia. Kemungkinan
anak wanita mereka yang hemofilia adalah ...
A. 100 %
B. 75 %
C. 50 %
D. 25 %
E. 10 %
35. Kelainan pada manusia dengan ciri-ciri : kariotipe XXY, tubuh jangkung, fenotif laki-laki,
tumbuh payudara,testicular disgenesis . Kelainan ini disebut ...
A. Sindroma klinefelter
B. Sindroma Down
C. Sindroma Turner
D. Sindroma Patau
E. Sindroma Jacobs
36. Hasil percobaan Francesco Redi dan Spallanzani dengan menggunakan potongan daging dan
kaldu untuk membuktikan teori...
A. Generatio spontanea
B. Penciptaan khusus
C. Evolusi biokimia
D. Biogenesis
E. Kosmozoik
37. Teori Lamarck tentang leher jerapah didasari pada perkembangan organ tubuh yang
mengalami proses...
A. Seleksi
B. Use-disuse
C. Adaptasi
D. Persaingan
E. Penyusutan
38. Berikut ini adalah contoh mikroorganisme dan manfaatnya dalam bidang bioteknologi.
Nama bakteri Manfaat
1. Acetobacter xylinum A. Pembuatan yogurh
2. Lactobacillus casei B. Menghasilkan antibiotika
3. Aspergilus wentii C. Pembuatan nata de coco
4. Rhizophus oryzae D. Pembuatan kecap
5. Penicilium cryzogenum E. Pembuatan tempe
Hubungan yang benar antara mikroorganisme dengan peranannya adalah....
A. 1 dan A
B. 2 dan B
C. 3 dan D
D. 4 dan E
E. 5 dan C
39. Bangsa kita telah lama mengenal bioteknologi, terutama dalam rangka menghasilkan bahan
makanan dan minuman seperti pembuatan tempe,kecap,tape dan sebagainya. Kita akan dapat
mengembangkannya menjadi bioteknologi modern jika kita…..
A. Menggunakan peralatan modern
B. Menggunakan bahan baku impor
C. Menggunakan peralatan canggih
D. Menggunakan hasil penelitian ilmiah
E. Menggunakan produksi luar negeri
40. Keuntungan yang diperoleh manusia dalam memilih protein sel tunggal (PST) sebagai
sumber bahan pangan adalah…
A. Kadar protein tinggi dan regenerasi lambat
B. Kadar protein tinggi dan regenerasi cepat
C. Kadar protein rendah dan regenerasi cepat
D. Kadar lemak tinggi dan regenerasi lambat
E. Kadar lemak rendah dan regenerasi cepat

More Related Content

What's hot

Soal osn-biologi-tingkat-kabupaten-kota-tahun-2014
Soal osn-biologi-tingkat-kabupaten-kota-tahun-2014Soal osn-biologi-tingkat-kabupaten-kota-tahun-2014
Soal osn-biologi-tingkat-kabupaten-kota-tahun-2014
Entertainment
 
Soal Tryout Biologi Paket A
Soal Tryout Biologi Paket ASoal Tryout Biologi Paket A
Soal Tryout Biologi Paket AKasmadi Rais
 
(Hal 1 30)kumpulan arsip soal un biologi sma tahun 2009-2012
(Hal 1 30)kumpulan arsip soal un biologi sma tahun 2009-2012(Hal 1 30)kumpulan arsip soal un biologi sma tahun 2009-2012
(Hal 1 30)kumpulan arsip soal un biologi sma tahun 2009-2012Arrya Budhiman Indrakusumah
 
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 17
Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 17Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 17
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 17
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
TRYOUT 4 BIOLOGI B 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI B 2014TRYOUT 4 BIOLOGI B 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI B 2014Kasmadi Rais
 
Soal sma biologi_f29
Soal sma biologi_f29Soal sma biologi_f29
Soal sma biologi_f29kiemfull
 
Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015
Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015
Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015
almansyahnis .
 
seleksi olimpiade biologi 2012 TINGKAT kabupaten/kota
seleksi olimpiade biologi 2012 TINGKAT kabupaten/kotaseleksi olimpiade biologi 2012 TINGKAT kabupaten/kota
seleksi olimpiade biologi 2012 TINGKAT kabupaten/kota
Moh Hari Rusli
 
Try out ujian nasional biologi sma ipa 2013
Try out ujian nasional  biologi sma ipa 2013Try out ujian nasional  biologi sma ipa 2013
Try out ujian nasional biologi sma ipa 2013mardiyanto83
 
Soal osn biologi smp 2012 kabupaten
Soal osn biologi smp 2012 kabupatenSoal osn biologi smp 2012 kabupaten
Soal osn biologi smp 2012 kabupatenWayan Sudiarta
 
Try Out Pamungkas Ujian Nasional 2014
Try Out Pamungkas Ujian Nasional 2014Try Out Pamungkas Ujian Nasional 2014
Try Out Pamungkas Ujian Nasional 2014
Herfen Suryati
 
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 13
Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 13Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 13
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 13
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
Soal osn-biologi-tingkat-kabupaten-kota-tahun-2015
Soal osn-biologi-tingkat-kabupaten-kota-tahun-2015Soal osn-biologi-tingkat-kabupaten-kota-tahun-2015
Soal osn-biologi-tingkat-kabupaten-kota-tahun-2015
rina72
 
Soal sma biologi_f28
Soal sma biologi_f28Soal sma biologi_f28
Soal sma biologi_f28kiemfull
 
TRYOUT 4 BIOLOGI TIPE A 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI TIPE A 2014TRYOUT 4 BIOLOGI TIPE A 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI TIPE A 2014Kasmadi Rais
 
Bahan ukk bio-x sma-
Bahan ukk bio-x sma- Bahan ukk bio-x sma-
Bahan ukk bio-x sma-
Yves Belgiaswara Susilo
 
Soal sma biologi_f18
Soal sma biologi_f18Soal sma biologi_f18
Soal sma biologi_f18kiemfull
 
Dokumen ujian nasional biologi 9
Dokumen ujian nasional biologi 9Dokumen ujian nasional biologi 9
Dokumen ujian nasional biologi 9
ilhamrevolution2015
 
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 14
Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 14Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 14
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 14
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
Soal biolofgy skl 2011
Soal biolofgy skl 2011Soal biolofgy skl 2011
Soal biolofgy skl 2011
Elvi Juwita
 

What's hot (20)

Soal osn-biologi-tingkat-kabupaten-kota-tahun-2014
Soal osn-biologi-tingkat-kabupaten-kota-tahun-2014Soal osn-biologi-tingkat-kabupaten-kota-tahun-2014
Soal osn-biologi-tingkat-kabupaten-kota-tahun-2014
 
Soal Tryout Biologi Paket A
Soal Tryout Biologi Paket ASoal Tryout Biologi Paket A
Soal Tryout Biologi Paket A
 
(Hal 1 30)kumpulan arsip soal un biologi sma tahun 2009-2012
(Hal 1 30)kumpulan arsip soal un biologi sma tahun 2009-2012(Hal 1 30)kumpulan arsip soal un biologi sma tahun 2009-2012
(Hal 1 30)kumpulan arsip soal un biologi sma tahun 2009-2012
 
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 17
Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 17Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 17
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 17
 
TRYOUT 4 BIOLOGI B 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI B 2014TRYOUT 4 BIOLOGI B 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI B 2014
 
Soal sma biologi_f29
Soal sma biologi_f29Soal sma biologi_f29
Soal sma biologi_f29
 
Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015
Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015
Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015
 
seleksi olimpiade biologi 2012 TINGKAT kabupaten/kota
seleksi olimpiade biologi 2012 TINGKAT kabupaten/kotaseleksi olimpiade biologi 2012 TINGKAT kabupaten/kota
seleksi olimpiade biologi 2012 TINGKAT kabupaten/kota
 
Try out ujian nasional biologi sma ipa 2013
Try out ujian nasional  biologi sma ipa 2013Try out ujian nasional  biologi sma ipa 2013
Try out ujian nasional biologi sma ipa 2013
 
Soal osn biologi smp 2012 kabupaten
Soal osn biologi smp 2012 kabupatenSoal osn biologi smp 2012 kabupaten
Soal osn biologi smp 2012 kabupaten
 
Try Out Pamungkas Ujian Nasional 2014
Try Out Pamungkas Ujian Nasional 2014Try Out Pamungkas Ujian Nasional 2014
Try Out Pamungkas Ujian Nasional 2014
 
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 13
Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 13Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 13
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 13
 
Soal osn-biologi-tingkat-kabupaten-kota-tahun-2015
Soal osn-biologi-tingkat-kabupaten-kota-tahun-2015Soal osn-biologi-tingkat-kabupaten-kota-tahun-2015
Soal osn-biologi-tingkat-kabupaten-kota-tahun-2015
 
Soal sma biologi_f28
Soal sma biologi_f28Soal sma biologi_f28
Soal sma biologi_f28
 
TRYOUT 4 BIOLOGI TIPE A 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI TIPE A 2014TRYOUT 4 BIOLOGI TIPE A 2014
TRYOUT 4 BIOLOGI TIPE A 2014
 
Bahan ukk bio-x sma-
Bahan ukk bio-x sma- Bahan ukk bio-x sma-
Bahan ukk bio-x sma-
 
Soal sma biologi_f18
Soal sma biologi_f18Soal sma biologi_f18
Soal sma biologi_f18
 
Dokumen ujian nasional biologi 9
Dokumen ujian nasional biologi 9Dokumen ujian nasional biologi 9
Dokumen ujian nasional biologi 9
 
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 14
Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 14Soal un biologi ipa  sma tahun 2014 14
Soal un biologi ipa sma tahun 2014 14
 
Soal biolofgy skl 2011
Soal biolofgy skl 2011Soal biolofgy skl 2011
Soal biolofgy skl 2011
 

Viewers also liked

KLONING
KLONINGKLONING
KLONING
Mery
 
Città Sostenibile : un’opportunità per riqualificare efficientando verso obie...
Città Sostenibile : un’opportunità per riqualificare efficientando verso obie...Città Sostenibile : un’opportunità per riqualificare efficientando verso obie...
Città Sostenibile : un’opportunità per riqualificare efficientando verso obie...
eAmbiente
 
نسخ من بشار مهم
نسخ من بشار مهمنسخ من بشار مهم
نسخ من بشار مهمahmad1990hanoon
 
Le associazioni di categoria e lo sviluppo sostenibile del diporto
Le associazioni di categoria e lo sviluppo sostenibile del diportoLe associazioni di categoria e lo sviluppo sostenibile del diporto
Le associazioni di categoria e lo sviluppo sostenibile del diporto
eAmbiente
 
Presentazione del Dossier Kyoto 2013
Presentazione del Dossier Kyoto 2013Presentazione del Dossier Kyoto 2013
Presentazione del Dossier Kyoto 2013
eAmbiente
 
Conoscere le fonti di emissione di CO2 - L’Inventario di Base delle Emissioni
Conoscere le fonti di emissione di CO2 - L’Inventario di Base delle EmissioniConoscere le fonti di emissione di CO2 - L’Inventario di Base delle Emissioni
Conoscere le fonti di emissione di CO2 - L’Inventario di Base delle Emissioni
eAmbiente
 
Due binari per lo sviluppo del Porto: efficienza e salvaguardia ambientale
Due binari per lo sviluppo del Porto: efficienza e salvaguardia ambientaleDue binari per lo sviluppo del Porto: efficienza e salvaguardia ambientale
Due binari per lo sviluppo del Porto: efficienza e salvaguardia ambientale
eAmbiente
 
Бюллетень "Инфошкола". Выпуск 21
Бюллетень "Инфошкола". Выпуск 21Бюллетень "Инфошкола". Выпуск 21
Бюллетень "Инфошкола". Выпуск 21
Moscow IT Department
 
Il meccanismo dei certificati bianchi alla luce del nuovo decreto.
Il meccanismo dei certificati bianchi alla luce del nuovo decreto.Il meccanismo dei certificati bianchi alla luce del nuovo decreto.
Il meccanismo dei certificati bianchi alla luce del nuovo decreto.
eAmbiente
 
Progetto Engage
Progetto EngageProgetto Engage
Progetto Engage
eAmbiente
 
руспродимпорт
руспродимпортруспродимпорт
руспродимпорт
Foxytim2
 
How to make friends with "False Friends"?
How to make friends with "False Friends"?How to make friends with "False Friends"?
How to make friends with "False Friends"?rishik79
 
Katalog for home
Katalog for homeKatalog for home
Katalog for homepanga42244
 
Dragaggi e competitività
Dragaggi e competitivitàDragaggi e competitività
Dragaggi e competitività
eAmbiente
 
Ritratto Tecnico del progetto Green Site
Ritratto Tecnico del progetto Green SiteRitratto Tecnico del progetto Green Site
Ritratto Tecnico del progetto Green Site
eAmbiente
 
GESTIONE DELLE ACQUE METEORICHE DA INSEDIAMENTI PRODUTTIVI DGR n.842 del 15/5...
GESTIONE DELLE ACQUE METEORICHE DA INSEDIAMENTI PRODUTTIVI DGR n.842 del 15/5...GESTIONE DELLE ACQUE METEORICHE DA INSEDIAMENTI PRODUTTIVI DGR n.842 del 15/5...
GESTIONE DELLE ACQUE METEORICHE DA INSEDIAMENTI PRODUTTIVI DGR n.842 del 15/5...
eAmbiente
 
Домен .moscow
Домен .moscow Домен .moscow
Домен .moscow
Moscow IT Department
 

Viewers also liked (20)

KLONING
KLONINGKLONING
KLONING
 
Città Sostenibile : un’opportunità per riqualificare efficientando verso obie...
Città Sostenibile : un’opportunità per riqualificare efficientando verso obie...Città Sostenibile : un’opportunità per riqualificare efficientando verso obie...
Città Sostenibile : un’opportunità per riqualificare efficientando verso obie...
 
نسخ من بشار مهم
نسخ من بشار مهمنسخ من بشار مهم
نسخ من بشار مهم
 
Le associazioni di categoria e lo sviluppo sostenibile del diporto
Le associazioni di categoria e lo sviluppo sostenibile del diportoLe associazioni di categoria e lo sviluppo sostenibile del diporto
Le associazioni di categoria e lo sviluppo sostenibile del diporto
 
Presentazione del Dossier Kyoto 2013
Presentazione del Dossier Kyoto 2013Presentazione del Dossier Kyoto 2013
Presentazione del Dossier Kyoto 2013
 
Conoscere le fonti di emissione di CO2 - L’Inventario di Base delle Emissioni
Conoscere le fonti di emissione di CO2 - L’Inventario di Base delle EmissioniConoscere le fonti di emissione di CO2 - L’Inventario di Base delle Emissioni
Conoscere le fonti di emissione di CO2 - L’Inventario di Base delle Emissioni
 
Due binari per lo sviluppo del Porto: efficienza e salvaguardia ambientale
Due binari per lo sviluppo del Porto: efficienza e salvaguardia ambientaleDue binari per lo sviluppo del Porto: efficienza e salvaguardia ambientale
Due binari per lo sviluppo del Porto: efficienza e salvaguardia ambientale
 
Бюллетень "Инфошкола". Выпуск 21
Бюллетень "Инфошкола". Выпуск 21Бюллетень "Инфошкола". Выпуск 21
Бюллетень "Инфошкола". Выпуск 21
 
Il meccanismo dei certificati bianchi alla luce del nuovo decreto.
Il meccanismo dei certificati bianchi alla luce del nuovo decreto.Il meccanismo dei certificati bianchi alla luce del nuovo decreto.
Il meccanismo dei certificati bianchi alla luce del nuovo decreto.
 
Progetto Engage
Progetto EngageProgetto Engage
Progetto Engage
 
руспродимпорт
руспродимпортруспродимпорт
руспродимпорт
 
gf
gfgf
gf
 
1+1boldmaa
1+1boldmaa1+1boldmaa
1+1boldmaa
 
All About Me
All About MeAll About Me
All About Me
 
How to make friends with "False Friends"?
How to make friends with "False Friends"?How to make friends with "False Friends"?
How to make friends with "False Friends"?
 
Katalog for home
Katalog for homeKatalog for home
Katalog for home
 
Dragaggi e competitività
Dragaggi e competitivitàDragaggi e competitività
Dragaggi e competitività
 
Ritratto Tecnico del progetto Green Site
Ritratto Tecnico del progetto Green SiteRitratto Tecnico del progetto Green Site
Ritratto Tecnico del progetto Green Site
 
GESTIONE DELLE ACQUE METEORICHE DA INSEDIAMENTI PRODUTTIVI DGR n.842 del 15/5...
GESTIONE DELLE ACQUE METEORICHE DA INSEDIAMENTI PRODUTTIVI DGR n.842 del 15/5...GESTIONE DELLE ACQUE METEORICHE DA INSEDIAMENTI PRODUTTIVI DGR n.842 del 15/5...
GESTIONE DELLE ACQUE METEORICHE DA INSEDIAMENTI PRODUTTIVI DGR n.842 del 15/5...
 
Домен .moscow
Домен .moscow Домен .moscow
Домен .moscow
 

Similar to contoh soal UN SMA\

SOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docxSOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docx
Merina Safitri
 
Prediksi un biologi
Prediksi un biologiPrediksi un biologi
Prediksi un biologi
Hariyati Prasetyorini
 
Soal dan pembahasan un biologi
Soal dan pembahasan un biologiSoal dan pembahasan un biologi
Soal dan pembahasan un biologifatimah_zahra
 
Prediksisoalunbiologi2013 130404103131-phpapp02
Prediksisoalunbiologi2013 130404103131-phpapp02Prediksisoalunbiologi2013 130404103131-phpapp02
Prediksisoalunbiologi2013 130404103131-phpapp02nasrul awaludin
 
Soal biologi kelas x 2014
Soal biologi kelas x 2014Soal biologi kelas x 2014
Soal biologi kelas x 2014zul karnain
 
Dokumen ujian nasional biologi 6
Dokumen ujian nasional biologi 6Dokumen ujian nasional biologi 6
Dokumen ujian nasional biologi 6
ilhamrevolution2015
 
Dokumen ujian nasional biologi 2
Dokumen ujian nasional biologi 2Dokumen ujian nasional biologi 2
Dokumen ujian nasional biologi 2
ilhamrevolution2015
 
Soal biologi
Soal biologiSoal biologi
Soal biologi
Yohanezz Eriek
 
Prediksi Soa UN Biologi sma /ma 2013
Prediksi Soa UN  Biologi sma /ma 2013Prediksi Soa UN  Biologi sma /ma 2013
Prediksi Soa UN Biologi sma /ma 2013almansyahnis .
 
Dokumen ujian nasional biologi 4
Dokumen ujian nasional biologi 4Dokumen ujian nasional biologi 4
Dokumen ujian nasional biologi 4
ilhamrevolution2015
 
SOAL_SMA_BIOLOGI_F17.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F17.docxSOAL_SMA_BIOLOGI_F17.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F17.docx
Merina Safitri
 
Soal sma biologi_f17
Soal sma biologi_f17Soal sma biologi_f17
Soal sma biologi_f17kiemfull
 
Soal sma biologi_f23
Soal sma biologi_f23Soal sma biologi_f23
Soal sma biologi_f23kiemfull
 
Soal-Soal Biologi XII SMA
Soal-Soal Biologi XII SMASoal-Soal Biologi XII SMA
Soal-Soal Biologi XII SMA
Ayu Monita
 
Soal sma biologi_f20
Soal sma biologi_f20Soal sma biologi_f20
Soal sma biologi_f20kiemfull
 
Dokumen ujian nasional biologi 5
Dokumen ujian nasional biologi 5Dokumen ujian nasional biologi 5
Dokumen ujian nasional biologi 5
ilhamrevolution2015
 
Dokumen ujian nasional biologi 8
Dokumen ujian nasional biologi 8Dokumen ujian nasional biologi 8
Dokumen ujian nasional biologi 8
ilhamrevolution2015
 
SOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docx
SOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docxSOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docx
SOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docx
FetyFatimah5
 
Soal biologi 3 far semester 2
Soal biologi 3 far semester 2Soal biologi 3 far semester 2
Soal biologi 3 far semester 2Casini Mu'thi
 

Similar to contoh soal UN SMA\ (20)

SOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docxSOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F18.docx
 
Lks 1
Lks 1Lks 1
Lks 1
 
Prediksi un biologi
Prediksi un biologiPrediksi un biologi
Prediksi un biologi
 
Soal dan pembahasan un biologi
Soal dan pembahasan un biologiSoal dan pembahasan un biologi
Soal dan pembahasan un biologi
 
Prediksisoalunbiologi2013 130404103131-phpapp02
Prediksisoalunbiologi2013 130404103131-phpapp02Prediksisoalunbiologi2013 130404103131-phpapp02
Prediksisoalunbiologi2013 130404103131-phpapp02
 
Soal biologi kelas x 2014
Soal biologi kelas x 2014Soal biologi kelas x 2014
Soal biologi kelas x 2014
 
Dokumen ujian nasional biologi 6
Dokumen ujian nasional biologi 6Dokumen ujian nasional biologi 6
Dokumen ujian nasional biologi 6
 
Dokumen ujian nasional biologi 2
Dokumen ujian nasional biologi 2Dokumen ujian nasional biologi 2
Dokumen ujian nasional biologi 2
 
Soal biologi
Soal biologiSoal biologi
Soal biologi
 
Prediksi Soa UN Biologi sma /ma 2013
Prediksi Soa UN  Biologi sma /ma 2013Prediksi Soa UN  Biologi sma /ma 2013
Prediksi Soa UN Biologi sma /ma 2013
 
Dokumen ujian nasional biologi 4
Dokumen ujian nasional biologi 4Dokumen ujian nasional biologi 4
Dokumen ujian nasional biologi 4
 
SOAL_SMA_BIOLOGI_F17.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F17.docxSOAL_SMA_BIOLOGI_F17.docx
SOAL_SMA_BIOLOGI_F17.docx
 
Soal sma biologi_f17
Soal sma biologi_f17Soal sma biologi_f17
Soal sma biologi_f17
 
Soal sma biologi_f23
Soal sma biologi_f23Soal sma biologi_f23
Soal sma biologi_f23
 
Soal-Soal Biologi XII SMA
Soal-Soal Biologi XII SMASoal-Soal Biologi XII SMA
Soal-Soal Biologi XII SMA
 
Soal sma biologi_f20
Soal sma biologi_f20Soal sma biologi_f20
Soal sma biologi_f20
 
Dokumen ujian nasional biologi 5
Dokumen ujian nasional biologi 5Dokumen ujian nasional biologi 5
Dokumen ujian nasional biologi 5
 
Dokumen ujian nasional biologi 8
Dokumen ujian nasional biologi 8Dokumen ujian nasional biologi 8
Dokumen ujian nasional biologi 8
 
SOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docx
SOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docxSOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docx
SOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docx
 
Soal biologi 3 far semester 2
Soal biologi 3 far semester 2Soal biologi 3 far semester 2
Soal biologi 3 far semester 2
 

Recently uploaded

RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 

Recently uploaded (20)

RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 

contoh soal UN SMA\

  • 1. PILIHAN GANDA 1. Keanekaragaman tanaman pisang seperti : pisang kepok, pisang tanduk, pisang batu dan pisang raja di sebabkan adanya… A. Perangkat gennya sama B. Jumlah kromosomnya sama C. Jumlah kromosomnya tidak sama D. Factor lingkungan dan habitatnya E. Factor gen dan interaksi dengan lingkungan 2. Jenis penyakit yang disebabkan oleh virus yang dapat menyerang hewan adalah… A. Yellow fever dan NCD B. Tungro dan Yellow Fever C. CPVD dan tungro D. NCD dan CPVD E. CPVD dan Yellow Fever 3. Perahtikan gambar hewan berikut ! Hewan ini tergolong Protozoa yang memiliki alat gerak… A. Flagel B. Cilia C. Psedopodia D. Sirip E. Sayap 4. Sistem klasifikasi yang mempertimbangkan hubungan kekerabatan antar takson yang satu dengan yang lain adalah… A. sistem filogenetik B. sistem numerik C. sistem alami D. sistem buatan E. sistem habitat 5. Upaya pengembangbiakan Badak Jawa di kebun binatang Surabaya termasuk pelestarian hewan secara… A. spontan B. buatan C. insitu D. eksitu E. alami 6. Amati gambar penampang melintang batang dicotil berikut ini! Bagian yang ditunjuk no 3 dan 4 adalah… A. Endodermis, parenkim B. Parenkim, empulur C. Empulur, kambium D. Kambium, xylem
  • 2. E. Xylem, floem 7. Cacing yang hidup parasit pada manusia dan menyebabkan penyakit kaki gajah adalah… A. Taenia solium B. Taenia saginata C. Clonorchis sinensis D. Fasciola hepatica E. Filaria bancrofti 8. Hewan Ciri yang diamati Penutup tubuh Alat gerak Reproduksi Suhu tubuh P sisik sirip bertelur homoioter m Q Kulit tipis kaki bertelur homoioter m R bulu kaki bertelur poikiloterm S Kulit bertanduk Otot-otot perut beranak poikiloterm T rambut kaki beranak poikiloterm Dari data di atas hewan yang memiliki cirri-ciri klas Amphibi yaitu... A. P B. Q C. R D. S E. T 9. Pada peristiwa rantai makanan di wilayah perairan, zooplankton berperan sebagai... A. Produsen B. Konsumen I C. Konsumen II D. Detritus E. Dekomposer 10. Pada daur Nitrogen, sebagian besar unsure Nitrogen dalam bentuk gas N2 .Bakteri yang dapat melakukan fiksasi N2 adalah… A. Pseudomonas sp B. Nitrosomonas C. Rhizobium sp D. Nitrosococcus sp E. Nitrosobacter sp 11. Peristiwa pemanasan global disebabkan karena menipisnya lapisan ozon di permukaan bumi. Menipisnya lapisan ozon ini disebabkan oleh penggunaan senyawa kimia... A. Hidrokarbon B. Clorofluorokarbon C. Hidrogen dioksida D. Timbal oksida E. Merkuri 12. Jika dua larutan yang berbeda konsentasinya (rendah dan tinggi) dicampurkan maka pada suatu saat akan tercapai suatu kondisi seimbang yang disebut… A. Semi permeable B. Selektif permeable C. Isotonis D. Hipertonis E. Hipotonis 13. Organel pada sel hewan yang tidak ditemukan pada sel tumbuhan antara lain... A. Lisosom dan sentriol
  • 3. B. Plastida dan dinding sel C. Badan golgi dan sentrosom D. Retikulum endoplasma E. Vakuola dan nukeus 14. Pada Gymnospermae terjadi pembuahan tunggal, inti generatif akan membuahi ... A. Inti ovum B. inti sinergid C. inti antipoda D. inti kandung lembaga primer E. inti kandung lembaga sekunder 15. Pada system peredaran darah cacing tanah, organ yang berfungsi sama seperti jantung adalah … A. pembuluh darah ventral B. pembuluh darah dorsal C. jantung pembuluh D. pembuluh kapiler E. lengkung aorta 16. Perhatikan skema pembekuan darah di bawah ini! Trombosit pecah trombokinase 1 2 3 fibrin Bagian yang ditunjuk no 1 dan 2 adalah… A. Protrombin dan trombin B. Protrombin dan fibrinogen C. Trombin dan protrombin D. Trombin dan fibrinogen E. Fibrinogen dan tombin 17. Perhatikan table uji makan berikut ini! Makanan Hasil uji makanan setelah ditambah Benedict Biuret Yodium/lugol X Merah Bata - - Y - Ungu - Z - - Biru kehitaman Berdasarkan data tersebut dapat disimpulkan… A. Makanan X menggandung karbohidrat B. Makanan Y mengandung karbohidrat C. Makanan X mengandung glukosa D. Makanan Y mengandung glukosa E. Makanan Z mengandung protein 18. Pada pernapasan dada, jika otot-otot antar tulang rusuk berkontraksi maka... A. Rusuk mengecil , rongga dada mengecil,ekspirasi B. Rusuk terangkat , rongga dada mengecil,inspirasi C. Rusuk mengecil , rongga dada membesar,ekspirasi D. Rusuk terangkat , rongga dada membesar,inspirasi E. Rusuk membesar , rongga dada membesar,inspirasi 19. Kondisi seseorang yang tidak mampu mengeluarkan urine sama sekali karena kerusakan ginjal disebut... A. Anuria
  • 4. B. Uremia C. Nefritis D. Diabetes mellitus E. Diabetes insipidus 20. Jika proses gerak diatur oleh system saraf sadar, maka impuls akan menempuh jalan sebagai berikut… A. reseptor – neuron sensorik – neuron konektor – otak – efektor B. reseptor – neuron sensorik – otak - neuron motorik – efektor C. reseptor – neuron sensorik – sum-sum tulang belakang – efektor D. reseptor – neuron motorik – otak – neuron sensorik – efektor E. reseptor – neuron sensorik – interneuron – neuron motorik – efektor 21. Tabel berikut menunjukkan hubungan antara alat reproduksi dengan fungsinya. Hubungan yang benar adalah …. Pilihan Alat reproduksi Fungsinya A Oviduk Tempat dihasilkan sel telur B Ovarium Tempat terjadinya fertilisasi C Vas deferens Tempat penyimpanan sperma D DuktusEpididimis Tempat pematangan sperma dan saluran untuk membuang urin E Uterus Tempat perkembangan zigot jika terjadi fertilisasi 22. Sel darah manusia yang bertanggung jawab terhadap system pertahanan tubuh adalah… A. Plasma darah B. Eritrosit C. Trombosit D. Leukosit E. Antitoksin 23. Perhatikan table hasil pengamatan pertumbuhan kecambah berikut ini! Pot Faktor-faktor Hasil cahaya air hormon Suhu kamar A + + + + Subur,hijau,pendek B - + + + Kursus,pucat,tinngi C + - + + Tidak subur D - - + + Tidak tinggi Keterangan: tanda+ ; diberikan, tanda- ;tidak diberikan Berdasarkan data tersebut dapat disimpulkan bahwa faktor luar yang paling berpengaruh terhadap perkecambahan adalah… A. Cahaya dan air B. Air dan hormon C. Air dan suhu kamar D. Cahaya dan suhu kamar E. Suhu kamar dan hormon 24. Enzim renin di dalam lambung dapat bekerja dengan baik, tetapi di dalam usus amylase tidak berfungsi, hal ini menunjukkan bahwa enzim… A. Dipengaruhi pH B. Dipengaruhi suhu C. Bekerja bolak balik D. Bekerja spesifik E. Memerlukan energy 25. Respirasi sel tahap glikolisis terjadi di sitoplasma. Dalam proses glikolisis dari 1 molekul glukosa akan dihasilkan …. A. satu molekul piruvat + NADH + 2 ATP B. dua molekul piruvat + 2 NADH2 + 4 ATP
  • 5. C. dua moleul piruvat + 2 NADH 2 + 2 ATP D. Dua molekul piruvat + 2 NADH + 2 ATP E. Satu molekul piruvat + 2 NADH2 + 2 ATP 26. Perhatikan skema di bawah ini! Bagian yang ditunjuk nomor 1 dan 2adalah... A. Fermentasi dan oksidasi B. Reaksi glikolisis dan siklus Krebbs C. Reaksi transisi dan glikolisis D. Reaksi transisi dan Siklus Krebbs E. Siklus Krebbs dan transpor elektron 27. Pada peristiwa fotosintesis, reaksi terang terjadi pada kloroplas di bagian... A. Grana B. Stroma C. Lamela D. Dinding luar E. Dinding dalam 28. Jenis mikroorganisme yang dapat melakukan kemosintesis adalah... A. Bakteri parasit B. Bakteri obligat C. Bakteri aerob D. Bakteri heterotrof E. Bakteri autotrof 29. Kromosom yang menentukan sifat pada sel tubuh disebut . . . . A. Gonosom B. Autosom C. Gonad D. Gamet E. Germinal 30. Pada saat terjasi sintesis protein, RNAmessenger mulai bekerja pada tahap... A. Translasi B. Transkripsi C. Replikasi D. Duplikasi E. sintesis 31. Perhatikan gambar mitosis berikut! Fase pembelahan yang ditunjukkan gambar di atas adalah... A. Interfase B. Profase
  • 6. C. Anafase D. Telofase E. Metafase 32. Buah mangga bulat rasa manis ( BBMM ) disilangkan dengan mangga lonjong rasa asam ( bbmm ), rasio persilangan pada F2 adalah 9 :3 :3: 1 jika dari persilangan tersebut dihasilkan 80 keturunan maka berapakah jumlah keturunan yang bulat manis adalah ... A. 80 B. 75 C. 40 D. 30 E. 15 33. Hasil persilangan antara gandum berbiji merah dengan gandum berbiji putih diperoleh rasio fenotif pada F2 yaitu 15 : 1. Peristiwa ini disebut ... A. Polimeri B. Kriptomeri C. Epistasis resesif D. Epistasis dominan E. Gen komplementer 34. Seorang laki-laki hemofili menikahi wanita normal yang ayahnya hemofilia. Kemungkinan anak wanita mereka yang hemofilia adalah ... A. 100 % B. 75 % C. 50 % D. 25 % E. 10 % 35. Kelainan pada manusia dengan ciri-ciri : kariotipe XXY, tubuh jangkung, fenotif laki-laki, tumbuh payudara,testicular disgenesis . Kelainan ini disebut ... A. Sindroma klinefelter B. Sindroma Down C. Sindroma Turner D. Sindroma Patau E. Sindroma Jacobs 36. Hasil percobaan Francesco Redi dan Spallanzani dengan menggunakan potongan daging dan kaldu untuk membuktikan teori... A. Generatio spontanea B. Penciptaan khusus C. Evolusi biokimia D. Biogenesis E. Kosmozoik 37. Teori Lamarck tentang leher jerapah didasari pada perkembangan organ tubuh yang mengalami proses... A. Seleksi B. Use-disuse C. Adaptasi D. Persaingan E. Penyusutan 38. Berikut ini adalah contoh mikroorganisme dan manfaatnya dalam bidang bioteknologi. Nama bakteri Manfaat 1. Acetobacter xylinum A. Pembuatan yogurh 2. Lactobacillus casei B. Menghasilkan antibiotika 3. Aspergilus wentii C. Pembuatan nata de coco 4. Rhizophus oryzae D. Pembuatan kecap
  • 7. 5. Penicilium cryzogenum E. Pembuatan tempe Hubungan yang benar antara mikroorganisme dengan peranannya adalah.... A. 1 dan A B. 2 dan B C. 3 dan D D. 4 dan E E. 5 dan C 39. Bangsa kita telah lama mengenal bioteknologi, terutama dalam rangka menghasilkan bahan makanan dan minuman seperti pembuatan tempe,kecap,tape dan sebagainya. Kita akan dapat mengembangkannya menjadi bioteknologi modern jika kita….. A. Menggunakan peralatan modern B. Menggunakan bahan baku impor C. Menggunakan peralatan canggih D. Menggunakan hasil penelitian ilmiah E. Menggunakan produksi luar negeri 40. Keuntungan yang diperoleh manusia dalam memilih protein sel tunggal (PST) sebagai sumber bahan pangan adalah… A. Kadar protein tinggi dan regenerasi lambat B. Kadar protein tinggi dan regenerasi cepat C. Kadar protein rendah dan regenerasi cepat D. Kadar lemak tinggi dan regenerasi lambat E. Kadar lemak rendah dan regenerasi cepat