SlideShare a Scribd company logo
PROPOSAL
BANTUAN DANA RINTISAN SATUAN PAUD
SEJENIS
AL-KAUTSAR
KECAMATAN GUNUNGHALU KABUPATEN
BANDUNG BARAT
Disusun Untuk Memperoleh Dana Rintisan SPS AL-KAUTSAR
Kampung : Selakopi RT.01/08
Desa : Cinta Karya
Kecamatan : Gununghalu
Kabupaten : Bandung Barat
LEMBAGA SPS PAUD AL-KAUTSAR
KAMPUNG SELAKOPI
DESA SIRNAJAYAKECAMATAN GUNUNGHALU KABUPATEN BANDUNG BARAT 2011
Nomor : 008/ SPS AL-KAUTSAR/V/2011
Lampiran : 1 (Satu) berkas
Perihal : Permohonan Dana Rintisan
Lembaga SPS PAUD AL-KAUTSAR
Kepada
Yth Dinas Pendidikan Propinsi Jawa Barat
Di
Bandung
Dengan hormat .
Dengan ini kami sampaikan proposal permohonan bantuan
dana Rintisan Pendidikan Anak Usia Dini SPS AL-
KAUTSAR yang menyelenggarakan Program pendidikan kelompok
bermain yang memiliki siswa seluruhnya 25 orang.
Pada umumnya siswa SPS PAUD AL-KAUTSAR berdomisili
di sekitar Desa SirnajayaKecamatan Gununghalu. Adapun sebagian
besar siswa tersebut Berasal dari keluarga kurang mampu buruh
tani yang memiliki perhatian Besar terhadap pentingnya
Pendidikan Anak Usia Dini ,khususnya di Kampung Selakopi
Desa SirnajayaKecamatan Gununghalu Kabupaten Bandung Barat
Untuk itu agar penyelenggaraan program tersebut dapat
terlaksana secara maksimal, maka kami memerlukan bantuan dana
dari Kementrian Pendidikan Yang Bapak pimpin.
Demikian permohonan bantuan dana dari kami , atas perhatian
dan bantuan bapak,kami haturkan rasa hormat dan
terima kasih.
Bandung Barat, Juli 2011
Ketua Lembaga
SPS AL-KAUTSAR
PEPEN SUPENDI
PROPOSAL
BANTUAN RINTISAN
PENYELENGGARAAN KEGIATAN SPS AL-KAUTSAR
I. LATAR BELAKANG
Pendidikan merupakan kebutuhan setiap insan dan wajib hukumnya menimpa
ilmu Pengetahuan.Pendidikan diangap sebagai investasi jangka panjang bagi
bangsa Indonesia. Oleh karna itu pendidikan harus mendapatkan perhatian dari
seluruh komponen, baik masyarakat,cendikiawan,pemerintah dan lembaga
lainnya.
Salah satu wujud dari rasa tanggung jawab dan perhatian besar terhadap dunia
Pendidikan tersebut, maka SPS AL-KAUTSAR yang didirikan bertujuan untuk
turut serta mencerdaskan kehidupan bangsa khususnya bagi masyarakat kurang
mampu.
Telah dapat merintis dan menyelenggarakan program yang diantaranya
Kelompok Bermain SPS SPS. Untuk sementara ini operasional hanya
mengandalkan bantuan seadanya dari orang tua Siswa dan sumbangan
sukarela dari pada simpatisan yang masih jauh dari harapan.
Berdasarkan dari latar belakang tersebut,dengan ini kami mengajukan
Permohonan Bantuan Biaya Kegiatan SPS Kepada pemerintah.
II. TUJUAN
A. Tujuan Pendidikan
Tujuan dari penyelenggaraan kegiatan kelompok bermain antara lain :
1. Mengembangkan kemampuan anak yang telah dimiliki sejak lahir dalam
rangka Persiapan emasuki jenjang pendidikan selanjutnya.
2. Membantu daya nalar,kreativitas, dan aktivitas peserta didik melalui alat
bahan yang sesuai dengan perkembangan emosionalnya.
3. Membantu pertumbuhan pisik dan psikis peserta didik agar menjadi anak
yang Sehat,baik,taat, dan memiliki akhlakul karimah.
B. Tujuan pengajuan proposal
Adapun tujuan dari pengajuan proposal ini adalah :
1. Mengingat sangat terbatasnya alat bantu baik sarana dan prasarana yang
telah dimiliki saat ini kami akan melengkapi sesuai demgam kebutuhan
dan petunjuk yang ada.
2. Untuk meningkatkan kesejahteraan pengajar.
3. Untuk meningkatkan mutu pendidikankelompok bermain AL-KAUTSAR.
III. SASARAN
Yang menjadi sasaran dalam penerimaan bantuan ini adalah sebagai berikut :
1. Pengadaan alat permainan pendidikan ,moniler,insentif tenaga pendidik dan
tenaga kependidikan.
2. Peserta didik yang berasal dari keluarga yang kurang mampu agar mendapat
Pelayanan fasilitas yang sama.
3. Tenaga pendidik yang tidak mendapatkan penghasilan yang tetap.
4. Bantuan bagi peserta didik yang kurang mampu sebanyak 70 % dari jumlah
siswa Yang ada.
5. Pengadaan sarana yang belum dimiliki saat ini.
IV. LOKASI
Lokasi kelompok belajar AL-KAUTSAR atau pengusul Bantuan Dana
Operasional Penyelenggaraan program pendidikan Anak Usia Dini berlokasi
/beralamatkan di :
Kampung : Selakopi RT. 01/19
Desa : Sirnajaya
Kecamatan : Gununghalu
Kabupaten : Bandung Barat
V. KETENAGAAN
Yang terlibat dalam penyelenggaraan program adalah :
1. Unsur pemerintah
a. Camat Kecamatan Gununghalu
b. Kepala Desa Sirnajaya
c. Ketua RW .08 beserta para ketua RT 01
2. Dinas Pendidikan
a. Kepala Cabang Dinas Pendidikan Kecamatan Gununghalu
b. Pengawas PLS Kecamatan Gununghalu
c. Penilik PLS Kecamatan Gununghalu
3. Tokoh Masyarakat
a. Pemuka Agama
b. Tenaga Kependidikan
c. Pemuda
d. Orang Tua Siswa
VI. BIAYA
Biaya yang dibutuhkan dalam pelaksanaan program kelompok bermain adalah
sebagai berikut:
VII. RINCIAN PERENCANAAN DANA
No Uraian Volume Satuan Jumlah
No Uraian Total Biaya Keterangan
1. Penyusunan Kurikulum Rp.8000.000
2. Peningkatan Mutu
pendidikan (Pelatihan)
Rp. 6.800.000
3. Insentif Tenaga
Pendidik/Honorer
Rp.10.200.000
Jumlah Rp. 25.000.000
.
A. Pengadaan ATK
1. buku induk 500.000
2. buku kurikulum 500.000
3. kertas HVS 500.000
4. Sarana Pembelajaran 2.000.000
5. Pengadaan perabotan 4.500.000
B. Peningkatan mutu
pendidikan
1. pembinaan/pelatihan
guru
4 orang 1x4x500.000 2.000.000
2. Rapat dan konsultasi Ls 1.800.000 1.800.000
3. Tranportasi kegiatan Ls 3.000.000 3.000.000
C. Insentif Tenaga
Pendidik/honor
1. insentif tenaga pendidik 3 orang 1x3x600.000 3.000.000
2.Insentif
penyelenggaraan
6 orang 6x12x100.000 7.200.000
JUMLAH TOTAL Rp. 25.000.000
I. DAYA PENDUKUNG
Daya dukung dalam pelaksanaan kegiatan program pendidikan Anak Usia Dini
(PAUD) SPS
PAUD AL-KAUTSAR adalah sebagai berikut :
a. Sarana dan prasarana yang telah dimiliki
No. Jenis Sarana Volume Sumber Keterangan
1. Tanah
a. Pinjam Pakai 8 X 10 m Masyarakat dan
penyelenggara
2. Bangunan
a. Ruang belajar 1 ruang Swadaya
DAFTAR LAMPIRAN
1. Ijin Operasional
2. NPWP
3. Daptar peserta Didik
4. Fhoto kegiatan warga belajar
5. fhoto copi Rekening Bank
6. Data Profil Lembaga

More Related Content

What's hot

Proposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiri
Proposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiriProposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiri
Proposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiriNie Andini
 
CONTOH PROPOSAL BANTUAN TIK
CONTOH PROPOSAL BANTUAN TIKCONTOH PROPOSAL BANTUAN TIK
CONTOH PROPOSAL BANTUAN TIK
Pakde Wawi
 
Spj kpps
Spj kppsSpj kpps
Spj kpps
bowo9104
 
Proposal bop madin ula 01
Proposal bop madin ula 01Proposal bop madin ula 01
Proposal bop madin ula 01
Muslimin Imin
 
proposal-rehab
 proposal-rehab proposal-rehab
proposal-rehab
prayatna wirahadi
 
Surat pengantar lomba
Surat pengantar lombaSurat pengantar lomba
Surat pengantar lomba
Ritma Ariesha
 
Proposal Pengajuan Dana
Proposal Pengajuan DanaProposal Pengajuan Dana
Proposal Pengajuan Dana
Nais Ajiz
 
Laporan keuangan jamran
Laporan keuangan jamranLaporan keuangan jamran
Laporan keuangan jamran
Gilar Bagja
 
CONTOH SK
CONTOH SKCONTOH SK
Sambutan kelapa dinas pendidikan kegiatan diklat pengembangan profesi kepala ...
Sambutan kelapa dinas pendidikan kegiatan diklat pengembangan profesi kepala ...Sambutan kelapa dinas pendidikan kegiatan diklat pengembangan profesi kepala ...
Sambutan kelapa dinas pendidikan kegiatan diklat pengembangan profesi kepala ...
Lentar Luckey
 
Undangan pengawas smk
Undangan pengawas smkUndangan pengawas smk
Undangan pengawas smk
Kukuh Fatkhuloh
 
Contoh SK Guru Tetap Yayasan
Contoh SK Guru Tetap YayasanContoh SK Guru Tetap Yayasan
Contoh SK Guru Tetap Yayasan
Tjoetnyak Izzatie
 
Proposal PAUD.docx
Proposal PAUD.docxProposal PAUD.docx
Proposal PAUD.docx
PurnamaSalam
 
Proposal Paud dahlia
Proposal Paud dahlia Proposal Paud dahlia
Proposal Paud dahlia
Wawan Mardiansyah
 
Proposal permohonan bantuan team futsal tahun anggaran 2014
Proposal permohonan bantuan team futsal tahun anggaran 2014Proposal permohonan bantuan team futsal tahun anggaran 2014
Proposal permohonan bantuan team futsal tahun anggaran 2014Operator Warnet Vast Raha
 
Surat tugas siswa
Surat tugas siswaSurat tugas siswa
Surat tugas siswa
Winda Regita Pratiwi
 
Surat keterangan melaksanakan tugas (skmt)
Surat keterangan melaksanakan tugas (skmt)Surat keterangan melaksanakan tugas (skmt)
Surat keterangan melaksanakan tugas (skmt)
Septian Muna Barakati
 
Sk pengelola bpmu smk cahaya raya
Sk pengelola bpmu smk cahaya rayaSk pengelola bpmu smk cahaya raya
Sk pengelola bpmu smk cahaya raya
Elementary School of Tanjungbaru
 
undangan rapat guru.docx
undangan rapat guru.docxundangan rapat guru.docx
undangan rapat guru.docx
KandarIskandar2
 

What's hot (20)

Proposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiri
Proposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiriProposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiri
Proposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiri
 
Contoh proposal
Contoh proposalContoh proposal
Contoh proposal
 
CONTOH PROPOSAL BANTUAN TIK
CONTOH PROPOSAL BANTUAN TIKCONTOH PROPOSAL BANTUAN TIK
CONTOH PROPOSAL BANTUAN TIK
 
Spj kpps
Spj kppsSpj kpps
Spj kpps
 
Proposal bop madin ula 01
Proposal bop madin ula 01Proposal bop madin ula 01
Proposal bop madin ula 01
 
proposal-rehab
 proposal-rehab proposal-rehab
proposal-rehab
 
Surat pengantar lomba
Surat pengantar lombaSurat pengantar lomba
Surat pengantar lomba
 
Proposal Pengajuan Dana
Proposal Pengajuan DanaProposal Pengajuan Dana
Proposal Pengajuan Dana
 
Laporan keuangan jamran
Laporan keuangan jamranLaporan keuangan jamran
Laporan keuangan jamran
 
CONTOH SK
CONTOH SKCONTOH SK
CONTOH SK
 
Sambutan kelapa dinas pendidikan kegiatan diklat pengembangan profesi kepala ...
Sambutan kelapa dinas pendidikan kegiatan diklat pengembangan profesi kepala ...Sambutan kelapa dinas pendidikan kegiatan diklat pengembangan profesi kepala ...
Sambutan kelapa dinas pendidikan kegiatan diklat pengembangan profesi kepala ...
 
Undangan pengawas smk
Undangan pengawas smkUndangan pengawas smk
Undangan pengawas smk
 
Contoh SK Guru Tetap Yayasan
Contoh SK Guru Tetap YayasanContoh SK Guru Tetap Yayasan
Contoh SK Guru Tetap Yayasan
 
Proposal PAUD.docx
Proposal PAUD.docxProposal PAUD.docx
Proposal PAUD.docx
 
Proposal Paud dahlia
Proposal Paud dahlia Proposal Paud dahlia
Proposal Paud dahlia
 
Proposal permohonan bantuan team futsal tahun anggaran 2014
Proposal permohonan bantuan team futsal tahun anggaran 2014Proposal permohonan bantuan team futsal tahun anggaran 2014
Proposal permohonan bantuan team futsal tahun anggaran 2014
 
Surat tugas siswa
Surat tugas siswaSurat tugas siswa
Surat tugas siswa
 
Surat keterangan melaksanakan tugas (skmt)
Surat keterangan melaksanakan tugas (skmt)Surat keterangan melaksanakan tugas (skmt)
Surat keterangan melaksanakan tugas (skmt)
 
Sk pengelola bpmu smk cahaya raya
Sk pengelola bpmu smk cahaya rayaSk pengelola bpmu smk cahaya raya
Sk pengelola bpmu smk cahaya raya
 
undangan rapat guru.docx
undangan rapat guru.docxundangan rapat guru.docx
undangan rapat guru.docx
 

Viewers also liked

Proposal permohonan bantuan
Proposal permohonan bantuanProposal permohonan bantuan
Proposal permohonan bantuanBe Doel
 
Contoh proposol bantuan dana
Contoh proposol bantuan danaContoh proposol bantuan dana
Contoh proposol bantuan danaDiana Ary
 
Proposal kegiatan olahraga dan seni
Proposal kegiatan olahraga dan seniProposal kegiatan olahraga dan seni
Proposal kegiatan olahraga dan seniistiiqnq
 
Proposal bantuan sarana dan prasaran olahraga
Proposal bantuan sarana dan prasaran olahragaProposal bantuan sarana dan prasaran olahraga
Proposal bantuan sarana dan prasaran olahraga
arief prabuatmadja
 
Proposal smk
Proposal smkProposal smk
Proposal smk
bayu wijayanto
 
Proposal yayasan al muhajirin
Proposal yayasan al muhajirinProposal yayasan al muhajirin
Proposal yayasan al muhajirin
Kang Dadan
 
Proposal komputer
Proposal komputerProposal komputer
Proposal komputerari saridjo
 
Proposal pengajuan rehab dan ruang baru mi cibonte
Proposal pengajuan rehab dan ruang baru mi cibonteProposal pengajuan rehab dan ruang baru mi cibonte
Proposal pengajuan rehab dan ruang baru mi cibonte
Ujang Kamiludin
 
pembangunan ruang kelas baru
pembangunan ruang kelas barupembangunan ruang kelas baru
pembangunan ruang kelas baru
Asep Walandra
 
Komparasi konsep pedesaan pertanian
Komparasi konsep pedesaan pertanianKomparasi konsep pedesaan pertanian
Komparasi konsep pedesaan pertanian
Syahyuti Si-Buyuang
 
Proposal riko
Proposal rikoProposal riko
Proposal riko
rikoa agustiawan
 
Permohonan dana ke alumni
Permohonan dana ke alumniPermohonan dana ke alumni
Permohonan dana ke alumni
MI Al Falah Bulaksari
 
Tabloid Mancing Mania - Edisi #254
Tabloid Mancing Mania - Edisi #254 Tabloid Mancing Mania - Edisi #254
Tabloid Mancing Mania - Edisi #254
mancingmaniaonline portal mancing no1
 
Weekly Newsletter LAZNas Chevron Rumbai Edisi Desember 2015 week 1
Weekly Newsletter LAZNas Chevron Rumbai Edisi Desember 2015 week 1Weekly Newsletter LAZNas Chevron Rumbai Edisi Desember 2015 week 1
Weekly Newsletter LAZNas Chevron Rumbai Edisi Desember 2015 week 1
LAZNas Chevron
 
Perbedaan Kualitas Beras Sosoh dan Beras tanpa disosoh
Perbedaan Kualitas Beras Sosoh dan Beras tanpa disosohPerbedaan Kualitas Beras Sosoh dan Beras tanpa disosoh
Perbedaan Kualitas Beras Sosoh dan Beras tanpa disosoh
Zelika Gita Sari
 
Memahami Tugas dan Tanggung jawab MC dan Protokoler__Materi Pelatihan "Compre...
Memahami Tugas dan Tanggung jawab MC dan Protokoler__Materi Pelatihan "Compre...Memahami Tugas dan Tanggung jawab MC dan Protokoler__Materi Pelatihan "Compre...
Memahami Tugas dan Tanggung jawab MC dan Protokoler__Materi Pelatihan "Compre...
Kanaidi ken
 
Proposal pencak silat
Proposal pencak silatProposal pencak silat
Proposal pencak silatAni Denisha
 
Proposal 2016 mts nurul hikmah NW lendang kelor
Proposal 2016 mts nurul hikmah NW lendang kelorProposal 2016 mts nurul hikmah NW lendang kelor
Proposal 2016 mts nurul hikmah NW lendang kelor
ZAINUL HADI
 
50559609 proposal-permohonan-dana
50559609 proposal-permohonan-dana50559609 proposal-permohonan-dana
50559609 proposal-permohonan-dana
rspprudi
 

Viewers also liked (20)

PROPOSAL SAPRAS
PROPOSAL SAPRASPROPOSAL SAPRAS
PROPOSAL SAPRAS
 
Proposal permohonan bantuan
Proposal permohonan bantuanProposal permohonan bantuan
Proposal permohonan bantuan
 
Contoh proposol bantuan dana
Contoh proposol bantuan danaContoh proposol bantuan dana
Contoh proposol bantuan dana
 
Proposal kegiatan olahraga dan seni
Proposal kegiatan olahraga dan seniProposal kegiatan olahraga dan seni
Proposal kegiatan olahraga dan seni
 
Proposal bantuan sarana dan prasaran olahraga
Proposal bantuan sarana dan prasaran olahragaProposal bantuan sarana dan prasaran olahraga
Proposal bantuan sarana dan prasaran olahraga
 
Proposal smk
Proposal smkProposal smk
Proposal smk
 
Proposal yayasan al muhajirin
Proposal yayasan al muhajirinProposal yayasan al muhajirin
Proposal yayasan al muhajirin
 
Proposal komputer
Proposal komputerProposal komputer
Proposal komputer
 
Proposal pengajuan rehab dan ruang baru mi cibonte
Proposal pengajuan rehab dan ruang baru mi cibonteProposal pengajuan rehab dan ruang baru mi cibonte
Proposal pengajuan rehab dan ruang baru mi cibonte
 
pembangunan ruang kelas baru
pembangunan ruang kelas barupembangunan ruang kelas baru
pembangunan ruang kelas baru
 
Komparasi konsep pedesaan pertanian
Komparasi konsep pedesaan pertanianKomparasi konsep pedesaan pertanian
Komparasi konsep pedesaan pertanian
 
Proposal riko
Proposal rikoProposal riko
Proposal riko
 
Permohonan dana ke alumni
Permohonan dana ke alumniPermohonan dana ke alumni
Permohonan dana ke alumni
 
Tabloid Mancing Mania - Edisi #254
Tabloid Mancing Mania - Edisi #254 Tabloid Mancing Mania - Edisi #254
Tabloid Mancing Mania - Edisi #254
 
Weekly Newsletter LAZNas Chevron Rumbai Edisi Desember 2015 week 1
Weekly Newsletter LAZNas Chevron Rumbai Edisi Desember 2015 week 1Weekly Newsletter LAZNas Chevron Rumbai Edisi Desember 2015 week 1
Weekly Newsletter LAZNas Chevron Rumbai Edisi Desember 2015 week 1
 
Perbedaan Kualitas Beras Sosoh dan Beras tanpa disosoh
Perbedaan Kualitas Beras Sosoh dan Beras tanpa disosohPerbedaan Kualitas Beras Sosoh dan Beras tanpa disosoh
Perbedaan Kualitas Beras Sosoh dan Beras tanpa disosoh
 
Memahami Tugas dan Tanggung jawab MC dan Protokoler__Materi Pelatihan "Compre...
Memahami Tugas dan Tanggung jawab MC dan Protokoler__Materi Pelatihan "Compre...Memahami Tugas dan Tanggung jawab MC dan Protokoler__Materi Pelatihan "Compre...
Memahami Tugas dan Tanggung jawab MC dan Protokoler__Materi Pelatihan "Compre...
 
Proposal pencak silat
Proposal pencak silatProposal pencak silat
Proposal pencak silat
 
Proposal 2016 mts nurul hikmah NW lendang kelor
Proposal 2016 mts nurul hikmah NW lendang kelorProposal 2016 mts nurul hikmah NW lendang kelor
Proposal 2016 mts nurul hikmah NW lendang kelor
 
50559609 proposal-permohonan-dana
50559609 proposal-permohonan-dana50559609 proposal-permohonan-dana
50559609 proposal-permohonan-dana
 

Similar to Contoh proposal-bantuan-pendidikan

Contoh proposal bakti sosia ll
Contoh proposal bakti sosia llContoh proposal bakti sosia ll
Contoh proposal bakti sosia lllaskar laskarullah
 
profil bunda paud mahela.doc
profil bunda paud mahela.docprofil bunda paud mahela.doc
profil bunda paud mahela.doc
Alyaraisa Alpasha
 
Proposal peningkatan mutu pkbm
Proposal peningkatan mutu pkbmProposal peningkatan mutu pkbm
Menuju adiwiyata
Menuju adiwiyataMenuju adiwiyata
Menuju adiwiyata
AlexAghamSofariandy
 
Kertas kerja dermathon 2015 pibg
Kertas kerja dermathon 2015 pibgKertas kerja dermathon 2015 pibg
Kertas kerja dermathon 2015 pibg
jajaibrahim
 
Panduan rakor pip kk 2015 draft3
Panduan rakor pip kk 2015 draft3Panduan rakor pip kk 2015 draft3
Panduan rakor pip kk 2015 draft3
iman budiman
 
Laporan program-kerja aaa
Laporan program-kerja aaaLaporan program-kerja aaa
Laporan program-kerja aaa
Apri Zal
 
1. Identifikasi Aset dan sumber daya KS.pdf
1. Identifikasi Aset dan sumber daya KS.pdf1. Identifikasi Aset dan sumber daya KS.pdf
1. Identifikasi Aset dan sumber daya KS.pdf
SDN3Bangsa
 
1. proposal pendidikan orang tua asuh smater zs
1. proposal pendidikan   orang tua asuh smater zs1. proposal pendidikan   orang tua asuh smater zs
1. proposal pendidikan orang tua asuh smater zs
Kang Akbar
 
proposal pelatihan lembaga pendidikan edutera
proposal pelatihan lembaga pendidikan eduteraproposal pelatihan lembaga pendidikan edutera
proposal pelatihan lembaga pendidikan edutera
YasinMuhammad19
 
Program Kerja Disdik 2022 (2).pptx
Program Kerja Disdik 2022 (2).pptxProgram Kerja Disdik 2022 (2).pptx
Program Kerja Disdik 2022 (2).pptx
EkoPurnomo80
 
Proposal usul bansos
Proposal usul bansosProposal usul bansos
Proposal usul bansos
Munadir Ciklapa
 
contoh Proposal kkn
contoh Proposal kkncontoh Proposal kkn
contoh Proposal kkndhiendhaaa14
 
174628180 proposal-k antin-sehat
174628180 proposal-k antin-sehat174628180 proposal-k antin-sehat
174628180 proposal-k antin-sehat
Äkäñx Këyñå
 
FAKTOR PENYEBAB TINGGINYA DESA SIAGA TIDAK AKTIF DI KABUPATEN SITUBONDO
FAKTOR PENYEBAB TINGGINYA DESA SIAGA TIDAK AKTIF DI KABUPATEN SITUBONDOFAKTOR PENYEBAB TINGGINYA DESA SIAGA TIDAK AKTIF DI KABUPATEN SITUBONDO
FAKTOR PENYEBAB TINGGINYA DESA SIAGA TIDAK AKTIF DI KABUPATEN SITUBONDO
firii JB
 

Similar to Contoh proposal-bantuan-pendidikan (20)

Proposal penguatan paud
Proposal penguatan paudProposal penguatan paud
Proposal penguatan paud
 
Contoh proposal bakti sosia ll
Contoh proposal bakti sosia llContoh proposal bakti sosia ll
Contoh proposal bakti sosia ll
 
profil bunda paud mahela.doc
profil bunda paud mahela.docprofil bunda paud mahela.doc
profil bunda paud mahela.doc
 
Proposal peningkatan mutu pkbm
Proposal peningkatan mutu pkbmProposal peningkatan mutu pkbm
Proposal peningkatan mutu pkbm
 
Menuju adiwiyata
Menuju adiwiyataMenuju adiwiyata
Menuju adiwiyata
 
Kertas kerja dermathon 2015 pibg
Kertas kerja dermathon 2015 pibgKertas kerja dermathon 2015 pibg
Kertas kerja dermathon 2015 pibg
 
Panduan rakor pip kk 2015 draft3
Panduan rakor pip kk 2015 draft3Panduan rakor pip kk 2015 draft3
Panduan rakor pip kk 2015 draft3
 
Proposal permohonan
Proposal permohonanProposal permohonan
Proposal permohonan
 
Laporan program-kerja aaa
Laporan program-kerja aaaLaporan program-kerja aaa
Laporan program-kerja aaa
 
1. Identifikasi Aset dan sumber daya KS.pdf
1. Identifikasi Aset dan sumber daya KS.pdf1. Identifikasi Aset dan sumber daya KS.pdf
1. Identifikasi Aset dan sumber daya KS.pdf
 
1. proposal pendidikan orang tua asuh smater zs
1. proposal pendidikan   orang tua asuh smater zs1. proposal pendidikan   orang tua asuh smater zs
1. proposal pendidikan orang tua asuh smater zs
 
proposal pelatihan lembaga pendidikan edutera
proposal pelatihan lembaga pendidikan eduteraproposal pelatihan lembaga pendidikan edutera
proposal pelatihan lembaga pendidikan edutera
 
25. bantuan-penguatan-lembaga-paud
25. bantuan-penguatan-lembaga-paud25. bantuan-penguatan-lembaga-paud
25. bantuan-penguatan-lembaga-paud
 
25. bantuan-penguatan-lembaga-paud
25. bantuan-penguatan-lembaga-paud25. bantuan-penguatan-lembaga-paud
25. bantuan-penguatan-lembaga-paud
 
Program raker ks 2014
Program raker  ks 2014Program raker  ks 2014
Program raker ks 2014
 
Program Kerja Disdik 2022 (2).pptx
Program Kerja Disdik 2022 (2).pptxProgram Kerja Disdik 2022 (2).pptx
Program Kerja Disdik 2022 (2).pptx
 
Proposal usul bansos
Proposal usul bansosProposal usul bansos
Proposal usul bansos
 
contoh Proposal kkn
contoh Proposal kkncontoh Proposal kkn
contoh Proposal kkn
 
174628180 proposal-k antin-sehat
174628180 proposal-k antin-sehat174628180 proposal-k antin-sehat
174628180 proposal-k antin-sehat
 
FAKTOR PENYEBAB TINGGINYA DESA SIAGA TIDAK AKTIF DI KABUPATEN SITUBONDO
FAKTOR PENYEBAB TINGGINYA DESA SIAGA TIDAK AKTIF DI KABUPATEN SITUBONDOFAKTOR PENYEBAB TINGGINYA DESA SIAGA TIDAK AKTIF DI KABUPATEN SITUBONDO
FAKTOR PENYEBAB TINGGINYA DESA SIAGA TIDAK AKTIF DI KABUPATEN SITUBONDO
 

Recently uploaded

Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
GalihHardiansyah2
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
wear7
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
RahmanAnshari3
 
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
perumahanbukitmentar
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
AzisahAchmad
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
mediamandirinusantar
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
HalomoanHutajulu3
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
SendowoResiden
 
SCRB (1).pdfdsdadasdjhjasjdh asjdhjhas jdhjasdhjhasjd jsadhjash jdhjashd jha ...
SCRB (1).pdfdsdadasdjhjasjdh asjdhjhas jdhjasdhjhasjd jsadhjash jdhjashd jha ...SCRB (1).pdfdsdadasdjhjasjdh asjdhjhas jdhjasdhjhasjd jsadhjash jdhjashd jha ...
SCRB (1).pdfdsdadasdjhjasjdh asjdhjhas jdhjasdhjhasjd jsadhjash jdhjashd jha ...
humancapitalfcs
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
fatamorganareborn88
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
arda89
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
flashretailindo
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Rajaclean
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
aciambarwati
 

Recently uploaded (14)

Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
 
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
 
SCRB (1).pdfdsdadasdjhjasjdh asjdhjhas jdhjasdhjhasjd jsadhjash jdhjashd jha ...
SCRB (1).pdfdsdadasdjhjasjdh asjdhjhas jdhjasdhjhasjd jsadhjash jdhjashd jha ...SCRB (1).pdfdsdadasdjhjasjdh asjdhjhas jdhjasdhjhasjd jsadhjash jdhjashd jha ...
SCRB (1).pdfdsdadasdjhjasjdh asjdhjhas jdhjasdhjhasjd jsadhjash jdhjashd jha ...
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
 

Contoh proposal-bantuan-pendidikan

  • 1. PROPOSAL BANTUAN DANA RINTISAN SATUAN PAUD SEJENIS AL-KAUTSAR KECAMATAN GUNUNGHALU KABUPATEN BANDUNG BARAT Disusun Untuk Memperoleh Dana Rintisan SPS AL-KAUTSAR Kampung : Selakopi RT.01/08 Desa : Cinta Karya Kecamatan : Gununghalu Kabupaten : Bandung Barat
  • 2. LEMBAGA SPS PAUD AL-KAUTSAR KAMPUNG SELAKOPI DESA SIRNAJAYAKECAMATAN GUNUNGHALU KABUPATEN BANDUNG BARAT 2011 Nomor : 008/ SPS AL-KAUTSAR/V/2011 Lampiran : 1 (Satu) berkas Perihal : Permohonan Dana Rintisan Lembaga SPS PAUD AL-KAUTSAR Kepada Yth Dinas Pendidikan Propinsi Jawa Barat Di Bandung Dengan hormat . Dengan ini kami sampaikan proposal permohonan bantuan dana Rintisan Pendidikan Anak Usia Dini SPS AL- KAUTSAR yang menyelenggarakan Program pendidikan kelompok bermain yang memiliki siswa seluruhnya 25 orang.
  • 3. Pada umumnya siswa SPS PAUD AL-KAUTSAR berdomisili di sekitar Desa SirnajayaKecamatan Gununghalu. Adapun sebagian besar siswa tersebut Berasal dari keluarga kurang mampu buruh tani yang memiliki perhatian Besar terhadap pentingnya Pendidikan Anak Usia Dini ,khususnya di Kampung Selakopi Desa SirnajayaKecamatan Gununghalu Kabupaten Bandung Barat Untuk itu agar penyelenggaraan program tersebut dapat terlaksana secara maksimal, maka kami memerlukan bantuan dana dari Kementrian Pendidikan Yang Bapak pimpin. Demikian permohonan bantuan dana dari kami , atas perhatian dan bantuan bapak,kami haturkan rasa hormat dan terima kasih. Bandung Barat, Juli 2011 Ketua Lembaga SPS AL-KAUTSAR PEPEN SUPENDI PROPOSAL BANTUAN RINTISAN PENYELENGGARAAN KEGIATAN SPS AL-KAUTSAR I. LATAR BELAKANG
  • 4. Pendidikan merupakan kebutuhan setiap insan dan wajib hukumnya menimpa ilmu Pengetahuan.Pendidikan diangap sebagai investasi jangka panjang bagi bangsa Indonesia. Oleh karna itu pendidikan harus mendapatkan perhatian dari seluruh komponen, baik masyarakat,cendikiawan,pemerintah dan lembaga lainnya. Salah satu wujud dari rasa tanggung jawab dan perhatian besar terhadap dunia Pendidikan tersebut, maka SPS AL-KAUTSAR yang didirikan bertujuan untuk turut serta mencerdaskan kehidupan bangsa khususnya bagi masyarakat kurang mampu. Telah dapat merintis dan menyelenggarakan program yang diantaranya Kelompok Bermain SPS SPS. Untuk sementara ini operasional hanya mengandalkan bantuan seadanya dari orang tua Siswa dan sumbangan sukarela dari pada simpatisan yang masih jauh dari harapan. Berdasarkan dari latar belakang tersebut,dengan ini kami mengajukan Permohonan Bantuan Biaya Kegiatan SPS Kepada pemerintah. II. TUJUAN A. Tujuan Pendidikan Tujuan dari penyelenggaraan kegiatan kelompok bermain antara lain : 1. Mengembangkan kemampuan anak yang telah dimiliki sejak lahir dalam rangka Persiapan emasuki jenjang pendidikan selanjutnya. 2. Membantu daya nalar,kreativitas, dan aktivitas peserta didik melalui alat bahan yang sesuai dengan perkembangan emosionalnya. 3. Membantu pertumbuhan pisik dan psikis peserta didik agar menjadi anak yang Sehat,baik,taat, dan memiliki akhlakul karimah. B. Tujuan pengajuan proposal Adapun tujuan dari pengajuan proposal ini adalah :
  • 5. 1. Mengingat sangat terbatasnya alat bantu baik sarana dan prasarana yang telah dimiliki saat ini kami akan melengkapi sesuai demgam kebutuhan dan petunjuk yang ada. 2. Untuk meningkatkan kesejahteraan pengajar. 3. Untuk meningkatkan mutu pendidikankelompok bermain AL-KAUTSAR. III. SASARAN Yang menjadi sasaran dalam penerimaan bantuan ini adalah sebagai berikut : 1. Pengadaan alat permainan pendidikan ,moniler,insentif tenaga pendidik dan tenaga kependidikan. 2. Peserta didik yang berasal dari keluarga yang kurang mampu agar mendapat Pelayanan fasilitas yang sama. 3. Tenaga pendidik yang tidak mendapatkan penghasilan yang tetap. 4. Bantuan bagi peserta didik yang kurang mampu sebanyak 70 % dari jumlah siswa Yang ada. 5. Pengadaan sarana yang belum dimiliki saat ini. IV. LOKASI Lokasi kelompok belajar AL-KAUTSAR atau pengusul Bantuan Dana Operasional Penyelenggaraan program pendidikan Anak Usia Dini berlokasi /beralamatkan di : Kampung : Selakopi RT. 01/19 Desa : Sirnajaya Kecamatan : Gununghalu Kabupaten : Bandung Barat V. KETENAGAAN
  • 6. Yang terlibat dalam penyelenggaraan program adalah : 1. Unsur pemerintah a. Camat Kecamatan Gununghalu b. Kepala Desa Sirnajaya c. Ketua RW .08 beserta para ketua RT 01 2. Dinas Pendidikan a. Kepala Cabang Dinas Pendidikan Kecamatan Gununghalu b. Pengawas PLS Kecamatan Gununghalu c. Penilik PLS Kecamatan Gununghalu 3. Tokoh Masyarakat a. Pemuka Agama b. Tenaga Kependidikan c. Pemuda d. Orang Tua Siswa VI. BIAYA Biaya yang dibutuhkan dalam pelaksanaan program kelompok bermain adalah sebagai berikut: VII. RINCIAN PERENCANAAN DANA No Uraian Volume Satuan Jumlah No Uraian Total Biaya Keterangan 1. Penyusunan Kurikulum Rp.8000.000 2. Peningkatan Mutu pendidikan (Pelatihan) Rp. 6.800.000 3. Insentif Tenaga Pendidik/Honorer Rp.10.200.000 Jumlah Rp. 25.000.000
  • 7. . A. Pengadaan ATK 1. buku induk 500.000 2. buku kurikulum 500.000 3. kertas HVS 500.000 4. Sarana Pembelajaran 2.000.000 5. Pengadaan perabotan 4.500.000 B. Peningkatan mutu pendidikan 1. pembinaan/pelatihan guru 4 orang 1x4x500.000 2.000.000 2. Rapat dan konsultasi Ls 1.800.000 1.800.000 3. Tranportasi kegiatan Ls 3.000.000 3.000.000 C. Insentif Tenaga Pendidik/honor 1. insentif tenaga pendidik 3 orang 1x3x600.000 3.000.000 2.Insentif penyelenggaraan 6 orang 6x12x100.000 7.200.000 JUMLAH TOTAL Rp. 25.000.000 I. DAYA PENDUKUNG Daya dukung dalam pelaksanaan kegiatan program pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) SPS PAUD AL-KAUTSAR adalah sebagai berikut : a. Sarana dan prasarana yang telah dimiliki No. Jenis Sarana Volume Sumber Keterangan 1. Tanah a. Pinjam Pakai 8 X 10 m Masyarakat dan penyelenggara 2. Bangunan a. Ruang belajar 1 ruang Swadaya
  • 8. DAFTAR LAMPIRAN 1. Ijin Operasional 2. NPWP 3. Daptar peserta Didik 4. Fhoto kegiatan warga belajar 5. fhoto copi Rekening Bank 6. Data Profil Lembaga