SlideShare a Scribd company logo
Cafe Setia
1. Kafe ini dibuat dengan konsep Nature...
Seperti yang kita ketahui bahwa kafe ini berdiri dijalan Perintis
bung permai. Kafe ini berada pada tempat yang strategis. Kafe ini
pula dibuat karena melihat banyaknya permintaan pasar yang
menunjuk kelas menengah ataupun kalangan mahasiswa yang
begitu banyak dari latar belakang kampus yang berbeda-beda.
Seperti yang kita ketahui bahwa tempat tesebut dikelilingi
beberapa kampus, yang terdekat adalah STIE Manajemen, STIE
Akuntansi, Sekolah Keperawatan/Kebidanan Sandi Karsa,
Kopertis, UNHAS, dll. Gaya hidup mahasiswa atau kalangan
masyarakat lainnya, saat ini lebih cenderung belajar di kafe
ataupun warkop mereke lebih cenderung belajar sambil
bersosialisasi. Oleh halnya itu maka owner melihat kecendrungan
itu sebagai peluang bisnis yang baik.
Kafe ini menyediakan makanan makanan ringan dan juga konsep
minuman yang menarik bagi para pelanggannya.
2. Visi: Kafe ini dibuat untuk memberikan ruang dan tempat yang
menarik bagi pelajar atau masyarakat lainnya.
Misi: Memberikan tempat dan pelayanan yang terbaik untuk para
pelanggan.
Semoga didua tahun pertama kafe ini semakin maju hingga
dapat memperluas kafe itu sendiri.
3. Kafe Setia menyediakan berbagai macam jenis kopi olahan dan
minuman lainnya dimana dirangkai dengan kemasan yang
menarik dan sesuai kantong pelajar.
Dalam hal pelayanan, Kafe Setia mengusung dua konsep untuk
kenyamanan pelanggan yaitu smoking area dan non smoking yaitu
out door dan indoor.
4. Dari segi pendanaan, kafe setia hingga saat ini memiliki 50 %
dana dari semua total pendanaan yang dibutuhkan untuk
membuat kafe ini. Adapun sisa pendanaan dari kebutuhan kafe
tersebut digalankan untuk investor 50 %.
Dengan jumlah pendanaan dari pemilik sekaligus pengelelola kami
menawarkan pembagian hasil 50% masing-masingnya, dengan
kontrak selama 2 tahun.
BAB II
Aspek Pasar dan Produksi
Pada bab ini saya akan menjelaskan beberapa target pasar dan
pemasaran.
1. Pasar
Target pasar yang owner akan pasarkan pada kalangan pelajar
khususnya yang tinggal seputar daerah tersebut, dan juga
nantinya owner akan memasarkan ke mahasiswanya dan
teman sejawat owner.
2. Aspek Produksi
Dalam aspek produksi ini terdapat dua hal pokok yaitu area
produksi dan sumber bahan baku.
Area produksi nantinya akan diproduksi didalam kafe itu sendiri,
dan sumber bahan pokoknya akan diperolehdari pasar terdekat
ataupun supplier yang akan nantinya diajak kerjasama.
BAB III
ASPEK EKONOMI DAN KEUANGAN
Modal usaha yang akan dikeluarkan dalam pembuatan kafe Setia
sebagai berikut:
1. Perkiraan modal yang dibutuhkan
 Biaya sewa tempat pertahun Rp. 21.000.000
 Biaya renovasi & Tukang Rp. 55.000.000
 Leptop kasir/tab dikondisikan Rp. 6.000.000
 Peralatan makan dan minum Rp. 5.000.000
 Meja dan Kursi Rp. 25.000.000
 Kulkas Rp. 3.500.000
 Rice cooker Rp. 350.000
 Ac 3/4 pk Rp. 3.500.000
 Kipas Angin Rp. 550.000
 Printer kasir Rp. 600.000
Total Rp. 120.500.000
2. Bahan habis pakai
 Minyak goreng 3 ltr Rp. 45.000
 Pembungkus makanan Rp. 200.000
 Kopi 1kg Rp. 150.000
 Gula merah 5kg Rp. 100.000
 Susu ultra fresh 6 bungkus Rp. 105.000
 Susu Cream Rp. 20.000
 Susu Kental manis 4 kaleng Rp. 50.000
 Milo 3 kg Rp. 264.000
 Pisang Goreng 4 sisir Rp. 40.000
 Beras 2 ltr Rp. 25.000
 Buah Rp. 100.000
 Sayur dan bumbu dapur Rp. 50.000
 mentega Rp. 8.000
 Indomie 30 bungkus Rp. 75.000
 Kentang, Rp. 65.000
 Sosis Rp. 50.000
 Telur 1 rak Rp. 42.000
 Bakso 2kg Rp. 160.000
 Ayam 2 ekor ungkep Rp. 70.000
Total Rp. 1.619.000
3. Gaji Pegawai
 Bartender Rp. 2.000.000
 Pelayan Rp. 1.200.000

More Related Content

Similar to Cafe Setia.docx

7, kewirausahaan, mu'linatul afroh, hapzi ali, proposal rencana bisnis, unive...
7, kewirausahaan, mu'linatul afroh, hapzi ali, proposal rencana bisnis, unive...7, kewirausahaan, mu'linatul afroh, hapzi ali, proposal rencana bisnis, unive...
7, kewirausahaan, mu'linatul afroh, hapzi ali, proposal rencana bisnis, unive...
mulinatul09
 
Studikelayakanbisnis 190310110109
Studikelayakanbisnis 190310110109Studikelayakanbisnis 190310110109
Studikelayakanbisnis 190310110109
indrahariyono1
 
Studi Kelayakan Bisnis (Kedai Kopi Bang Ben)
Studi Kelayakan Bisnis (Kedai Kopi Bang Ben)Studi Kelayakan Bisnis (Kedai Kopi Bang Ben)
Studi Kelayakan Bisnis (Kedai Kopi Bang Ben)
AsadCungkring97
 
Skb cafe burdas
Skb cafe burdasSkb cafe burdas
Skb cafe burdas
Risan Syakirin
 
Skb qibil cafe
Skb qibil cafeSkb qibil cafe
Skb qibil cafe
Ayena Poenya Dilla
 
Kelompok 2_Studi Kelayakan Bisnis_Cocorosachi.pptx
Kelompok 2_Studi Kelayakan Bisnis_Cocorosachi.pptxKelompok 2_Studi Kelayakan Bisnis_Cocorosachi.pptx
Kelompok 2_Studi Kelayakan Bisnis_Cocorosachi.pptx
Lathi2
 
Laporan Hasil Magang.docx
Laporan Hasil Magang.docxLaporan Hasil Magang.docx
Laporan Hasil Magang.docx
MuhammadNurulMubin1
 
Bab 4 epong
Bab 4 epongBab 4 epong
Bab 4 epong
AnidaMulyana
 
7, kwh, ardy putra atmaja, hapzi ali, pengantar kewirausahaan, universitas me...
7, kwh, ardy putra atmaja, hapzi ali, pengantar kewirausahaan, universitas me...7, kwh, ardy putra atmaja, hapzi ali, pengantar kewirausahaan, universitas me...
7, kwh, ardy putra atmaja, hapzi ali, pengantar kewirausahaan, universitas me...
ardyputraatmaja
 
Proposal usaha dengan analisis swot
Proposal usaha dengan analisis swotProposal usaha dengan analisis swot
Proposal usaha dengan analisis swot
Fidayatul Kasanah
 
A
AA
Entrepreneur - business plan
Entrepreneur - business plan Entrepreneur - business plan
Entrepreneur - business plan
BennyBM
 
laporan tentang kopi
laporan tentang kopilaporan tentang kopi
laporan tentang kopi
ThoriqAryaYudha1
 
Proposal bisnispedangtelur
Proposal bisnispedangtelurProposal bisnispedangtelur
Proposal bisnispedangtelur
HeniGustina
 
Susu Meri Business Plan
Susu Meri Business PlanSusu Meri Business Plan
Susu Meri Business Plan
Jasmine Alya Pramesthi
 
Proposal kewirausahaan jagung bakar
Proposal kewirausahaan jagung bakarProposal kewirausahaan jagung bakar
Proposal kewirausahaan jagung bakar
arief rahman
 
Tugas 7 kewirausahaan 1
Tugas 7 kewirausahaan 1Tugas 7 kewirausahaan 1
Tugas 7 kewirausahaan 1
ayeshavikky
 
Proposal lobster1
Proposal lobster1Proposal lobster1
Proposal lobster1
abdul latif
 
MAKALAH PENGANTAR BISNIS .docx
MAKALAH PENGANTAR BISNIS .docxMAKALAH PENGANTAR BISNIS .docx
MAKALAH PENGANTAR BISNIS .docx
HerdiahPaskeaniS
 

Similar to Cafe Setia.docx (20)

7, kewirausahaan, mu'linatul afroh, hapzi ali, proposal rencana bisnis, unive...
7, kewirausahaan, mu'linatul afroh, hapzi ali, proposal rencana bisnis, unive...7, kewirausahaan, mu'linatul afroh, hapzi ali, proposal rencana bisnis, unive...
7, kewirausahaan, mu'linatul afroh, hapzi ali, proposal rencana bisnis, unive...
 
Studikelayakanbisnis 190310110109
Studikelayakanbisnis 190310110109Studikelayakanbisnis 190310110109
Studikelayakanbisnis 190310110109
 
Studi Kelayakan Bisnis (Kedai Kopi Bang Ben)
Studi Kelayakan Bisnis (Kedai Kopi Bang Ben)Studi Kelayakan Bisnis (Kedai Kopi Bang Ben)
Studi Kelayakan Bisnis (Kedai Kopi Bang Ben)
 
Tugas Proposal Usaha
Tugas Proposal UsahaTugas Proposal Usaha
Tugas Proposal Usaha
 
Skb cafe burdas
Skb cafe burdasSkb cafe burdas
Skb cafe burdas
 
Skb qibil cafe
Skb qibil cafeSkb qibil cafe
Skb qibil cafe
 
Kelompok 2_Studi Kelayakan Bisnis_Cocorosachi.pptx
Kelompok 2_Studi Kelayakan Bisnis_Cocorosachi.pptxKelompok 2_Studi Kelayakan Bisnis_Cocorosachi.pptx
Kelompok 2_Studi Kelayakan Bisnis_Cocorosachi.pptx
 
Laporan Hasil Magang.docx
Laporan Hasil Magang.docxLaporan Hasil Magang.docx
Laporan Hasil Magang.docx
 
Bab 4 epong
Bab 4 epongBab 4 epong
Bab 4 epong
 
7, kwh, ardy putra atmaja, hapzi ali, pengantar kewirausahaan, universitas me...
7, kwh, ardy putra atmaja, hapzi ali, pengantar kewirausahaan, universitas me...7, kwh, ardy putra atmaja, hapzi ali, pengantar kewirausahaan, universitas me...
7, kwh, ardy putra atmaja, hapzi ali, pengantar kewirausahaan, universitas me...
 
Proposal usaha dengan analisis swot
Proposal usaha dengan analisis swotProposal usaha dengan analisis swot
Proposal usaha dengan analisis swot
 
A
AA
A
 
Entrepreneur - business plan
Entrepreneur - business plan Entrepreneur - business plan
Entrepreneur - business plan
 
laporan tentang kopi
laporan tentang kopilaporan tentang kopi
laporan tentang kopi
 
Proposal bisnispedangtelur
Proposal bisnispedangtelurProposal bisnispedangtelur
Proposal bisnispedangtelur
 
Susu Meri Business Plan
Susu Meri Business PlanSusu Meri Business Plan
Susu Meri Business Plan
 
Proposal kewirausahaan jagung bakar
Proposal kewirausahaan jagung bakarProposal kewirausahaan jagung bakar
Proposal kewirausahaan jagung bakar
 
Tugas 7 kewirausahaan 1
Tugas 7 kewirausahaan 1Tugas 7 kewirausahaan 1
Tugas 7 kewirausahaan 1
 
Proposal lobster1
Proposal lobster1Proposal lobster1
Proposal lobster1
 
MAKALAH PENGANTAR BISNIS .docx
MAKALAH PENGANTAR BISNIS .docxMAKALAH PENGANTAR BISNIS .docx
MAKALAH PENGANTAR BISNIS .docx
 

More from RezkiAmalia18

1089-File Utama Naskah-3080-1-10-20210702.pdf
1089-File Utama Naskah-3080-1-10-20210702.pdf1089-File Utama Naskah-3080-1-10-20210702.pdf
1089-File Utama Naskah-3080-1-10-20210702.pdf
RezkiAmalia18
 
Berakhirnya perlawanan rakyat Aceh terhadap Hindia Belanda dengan ditanda.docx
Berakhirnya perlawanan rakyat Aceh terhadap Hindia Belanda dengan ditanda.docxBerakhirnya perlawanan rakyat Aceh terhadap Hindia Belanda dengan ditanda.docx
Berakhirnya perlawanan rakyat Aceh terhadap Hindia Belanda dengan ditanda.docx
RezkiAmalia18
 
embassy.docx
embassy.docxembassy.docx
embassy.docx
RezkiAmalia18
 
Strukturalisme Genetik.docx
Strukturalisme Genetik.docxStrukturalisme Genetik.docx
Strukturalisme Genetik.docx
RezkiAmalia18
 
Strukturalisme Genetik.docx
Strukturalisme Genetik.docxStrukturalisme Genetik.docx
Strukturalisme Genetik.docx
RezkiAmalia18
 
embassy.docx
embassy.docxembassy.docx
embassy.docx
RezkiAmalia18
 
Berakhirnya perlawanan rakyat Aceh terhadap Hindia Belanda dengan ditanda.docx
Berakhirnya perlawanan rakyat Aceh terhadap Hindia Belanda dengan ditanda.docxBerakhirnya perlawanan rakyat Aceh terhadap Hindia Belanda dengan ditanda.docx
Berakhirnya perlawanan rakyat Aceh terhadap Hindia Belanda dengan ditanda.docx
RezkiAmalia18
 

More from RezkiAmalia18 (7)

1089-File Utama Naskah-3080-1-10-20210702.pdf
1089-File Utama Naskah-3080-1-10-20210702.pdf1089-File Utama Naskah-3080-1-10-20210702.pdf
1089-File Utama Naskah-3080-1-10-20210702.pdf
 
Berakhirnya perlawanan rakyat Aceh terhadap Hindia Belanda dengan ditanda.docx
Berakhirnya perlawanan rakyat Aceh terhadap Hindia Belanda dengan ditanda.docxBerakhirnya perlawanan rakyat Aceh terhadap Hindia Belanda dengan ditanda.docx
Berakhirnya perlawanan rakyat Aceh terhadap Hindia Belanda dengan ditanda.docx
 
embassy.docx
embassy.docxembassy.docx
embassy.docx
 
Strukturalisme Genetik.docx
Strukturalisme Genetik.docxStrukturalisme Genetik.docx
Strukturalisme Genetik.docx
 
Strukturalisme Genetik.docx
Strukturalisme Genetik.docxStrukturalisme Genetik.docx
Strukturalisme Genetik.docx
 
embassy.docx
embassy.docxembassy.docx
embassy.docx
 
Berakhirnya perlawanan rakyat Aceh terhadap Hindia Belanda dengan ditanda.docx
Berakhirnya perlawanan rakyat Aceh terhadap Hindia Belanda dengan ditanda.docxBerakhirnya perlawanan rakyat Aceh terhadap Hindia Belanda dengan ditanda.docx
Berakhirnya perlawanan rakyat Aceh terhadap Hindia Belanda dengan ditanda.docx
 

Recently uploaded

UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
unikbetslotbankmaybank
 
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
sayangkamuu240203
 
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptxCOMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
RezvaniDanumihardja2
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
Redis Manik
 
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdfCOMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
MuhammadRijalulamin
 
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power pointmateri tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
phbawaslujambi
 
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1). ppt
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1).       pptPASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1).       ppt
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1). ppt
forlifeyouu
 
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
inekesarupy62
 
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptxPENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
dyanamaniz78
 
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
unikbetslotbankmaybank
 
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi PengusahaBagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
ssuser437b77
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
jhanchoek885
 
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
12Halimatussadiah
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
classroomastitiani
 
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
lilis056
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
FORTRESS
 
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumenStrategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
mayamonfori
 

Recently uploaded (17)

UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
 
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
 
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptxCOMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
 
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdfCOMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
 
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power pointmateri tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
 
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1). ppt
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1).       pptPASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1).       ppt
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1). ppt
 
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
 
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptxPENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
 
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
 
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi PengusahaBagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
 
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
 
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
 
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumenStrategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
 

Cafe Setia.docx

  • 1. Cafe Setia 1. Kafe ini dibuat dengan konsep Nature... Seperti yang kita ketahui bahwa kafe ini berdiri dijalan Perintis bung permai. Kafe ini berada pada tempat yang strategis. Kafe ini pula dibuat karena melihat banyaknya permintaan pasar yang menunjuk kelas menengah ataupun kalangan mahasiswa yang begitu banyak dari latar belakang kampus yang berbeda-beda. Seperti yang kita ketahui bahwa tempat tesebut dikelilingi beberapa kampus, yang terdekat adalah STIE Manajemen, STIE Akuntansi, Sekolah Keperawatan/Kebidanan Sandi Karsa, Kopertis, UNHAS, dll. Gaya hidup mahasiswa atau kalangan masyarakat lainnya, saat ini lebih cenderung belajar di kafe ataupun warkop mereke lebih cenderung belajar sambil bersosialisasi. Oleh halnya itu maka owner melihat kecendrungan itu sebagai peluang bisnis yang baik. Kafe ini menyediakan makanan makanan ringan dan juga konsep minuman yang menarik bagi para pelanggannya. 2. Visi: Kafe ini dibuat untuk memberikan ruang dan tempat yang menarik bagi pelajar atau masyarakat lainnya. Misi: Memberikan tempat dan pelayanan yang terbaik untuk para pelanggan. Semoga didua tahun pertama kafe ini semakin maju hingga dapat memperluas kafe itu sendiri. 3. Kafe Setia menyediakan berbagai macam jenis kopi olahan dan minuman lainnya dimana dirangkai dengan kemasan yang menarik dan sesuai kantong pelajar. Dalam hal pelayanan, Kafe Setia mengusung dua konsep untuk kenyamanan pelanggan yaitu smoking area dan non smoking yaitu out door dan indoor. 4. Dari segi pendanaan, kafe setia hingga saat ini memiliki 50 % dana dari semua total pendanaan yang dibutuhkan untuk
  • 2. membuat kafe ini. Adapun sisa pendanaan dari kebutuhan kafe tersebut digalankan untuk investor 50 %. Dengan jumlah pendanaan dari pemilik sekaligus pengelelola kami menawarkan pembagian hasil 50% masing-masingnya, dengan kontrak selama 2 tahun. BAB II Aspek Pasar dan Produksi Pada bab ini saya akan menjelaskan beberapa target pasar dan pemasaran. 1. Pasar Target pasar yang owner akan pasarkan pada kalangan pelajar khususnya yang tinggal seputar daerah tersebut, dan juga nantinya owner akan memasarkan ke mahasiswanya dan teman sejawat owner. 2. Aspek Produksi Dalam aspek produksi ini terdapat dua hal pokok yaitu area produksi dan sumber bahan baku. Area produksi nantinya akan diproduksi didalam kafe itu sendiri, dan sumber bahan pokoknya akan diperolehdari pasar terdekat ataupun supplier yang akan nantinya diajak kerjasama. BAB III ASPEK EKONOMI DAN KEUANGAN Modal usaha yang akan dikeluarkan dalam pembuatan kafe Setia sebagai berikut: 1. Perkiraan modal yang dibutuhkan  Biaya sewa tempat pertahun Rp. 21.000.000  Biaya renovasi & Tukang Rp. 55.000.000  Leptop kasir/tab dikondisikan Rp. 6.000.000  Peralatan makan dan minum Rp. 5.000.000  Meja dan Kursi Rp. 25.000.000  Kulkas Rp. 3.500.000  Rice cooker Rp. 350.000  Ac 3/4 pk Rp. 3.500.000  Kipas Angin Rp. 550.000  Printer kasir Rp. 600.000
  • 3. Total Rp. 120.500.000 2. Bahan habis pakai  Minyak goreng 3 ltr Rp. 45.000  Pembungkus makanan Rp. 200.000  Kopi 1kg Rp. 150.000  Gula merah 5kg Rp. 100.000  Susu ultra fresh 6 bungkus Rp. 105.000  Susu Cream Rp. 20.000  Susu Kental manis 4 kaleng Rp. 50.000  Milo 3 kg Rp. 264.000  Pisang Goreng 4 sisir Rp. 40.000  Beras 2 ltr Rp. 25.000  Buah Rp. 100.000  Sayur dan bumbu dapur Rp. 50.000  mentega Rp. 8.000  Indomie 30 bungkus Rp. 75.000  Kentang, Rp. 65.000  Sosis Rp. 50.000  Telur 1 rak Rp. 42.000  Bakso 2kg Rp. 160.000  Ayam 2 ekor ungkep Rp. 70.000 Total Rp. 1.619.000 3. Gaji Pegawai  Bartender Rp. 2.000.000  Pelayan Rp. 1.200.000