SlideShare a Scribd company logo
Cak Mat Biaya itu kan cuma biaya pendaftaran (harga Kwh meter). Yang mahal itu biaya 
pasang instalasi. Saya baru pasang dengan cara daftar via online 900 watt, biaya 675000 
+ PPN = 698.000 dibayar di POS, untuk instalasi biayanya 50 rb/titk. dan ongkos pasang 
KWh meter 300 rb (tergantung siapa yg pasang). Di rumah ada 22 titik jadi 1.100.000 + 
300.000 = 1.400.000 ditambah pendaftaran 700 jadi habis 2.100.000 
Biaya pasang baru sambungan listrik PLN sesuai dayanya, adalah sebagai berikut: daya 
450 VA Rp.337.500, daya 900 VA Rp.675.500, daya 1300 VA Rp.975.500, daya 2200 VA 
Rp.1.650.000, daya 3500 VA Rp.2.712.500, daya 4400 VA, Rp.3.410.000, daya 5500 VA, 
Rp.4.262.000 yang disetorkan di PLN. Supaya sesuai prosedur, PLN mengimbau calon 
pelanggan untuk mengurusnya langsung ke kantor PLN. Bagaimana dengan pengalaman 
Anda? 
Berapa biaya Pasang Baru untuk Tarif Rumah Tangga Listrik Prabayar - Daya 900 VA 
(R1T-900VA) ?? (ane ambil contoh kasus pasang baru Listrik Prabayar daya 900 VA) 
Jawab : 
a. Biaya Penyambungan pengukuran 1 Fasa Tegangan Rendah (TR) sd. Daya 2.200 VA = 
Rp 750,- / VA 
b. Biaya Penyambungan pengukuran 1 Fasa atau 3 Fasa Tegangan Rendah (TR) Daya 
2.200 VA sd. 200 kVA termasuk tarif R3/TR Daya > 200 kVA = Rp 775,- / VA 
c. Biaya Penyambungan pengukuran 3 Fasa Tegangan Menengah (TM) Daya > 200 kVA 
= Rp 505,- / VA 
d. Biaya Penyambungan pengukuran 3 Fasa Tegangan Tinggi (TT) Daya >= 30.000 kVA 
= Rp 395,- / VA 
e. Biaya Penyambungan pengukuran 1 Fasa TR khusus Tarif S1 (Sosial) sd. Daya 220 VA 
= Rp 60.000 / sambungan 
Kalo mo Pasang Daya 900 VA untuk keperluan Rumah Tangga brarti masuknya ke poin 
(a) = Rp 750,- x 900VA = Rp 675.000,- 
trus ditambah token stroom awal yang agan kehendaki, nominalnya dari mulai Rp 20rb 
sd. Rp 1 jt, misal agan milihnya stroom awal Rp 20rb 
trus ditambah biaya materai Rp 3 rb (untuk semua transaksi pembayaran diatas Rp 250 rb 
dikenakan materai Rp 3 rb sdgkan kalau transaksi pembayaran diatas Rp 1 jt dikenakan 
materai Rp 6 rb, kalo soal ini tanya orang pajak/keuangan pasti lebih ngerti deh ..) 
Brarti kalo dirangkum biaya yang harus dibayarkan untuk pasang baru Listrik Prabayar 
Tarif Rumah Tangga - Daya 900 VA (R1T - 900 VA) ke PLN adalah sbb : 
- Biaya Penyambungan : Rp 675.000,- 
- Token Stroom Awal : Rp 20.000,- 
- Materai : Rp 3.000,- 
- TOTAL : Rp 698.000,-

More Related Content

What's hot

Contoh Perjanjian Pemasangan Reklame LCD Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118...
Contoh Perjanjian Pemasangan Reklame LCD Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118...Contoh Perjanjian Pemasangan Reklame LCD Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118...
Contoh Perjanjian Pemasangan Reklame LCD Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118...
GLC
 
Proposal 1st Anniversary HR-V Club Indonesia 11 Dec 2016 @Summarecon Digital ...
Proposal 1st Anniversary HR-V Club Indonesia 11 Dec 2016 @Summarecon Digital ...Proposal 1st Anniversary HR-V Club Indonesia 11 Dec 2016 @Summarecon Digital ...
Proposal 1st Anniversary HR-V Club Indonesia 11 Dec 2016 @Summarecon Digital ...
mistertipr
 
236079122-Contoh-Format-Daftar-Pemegang-Saham.doc
236079122-Contoh-Format-Daftar-Pemegang-Saham.doc236079122-Contoh-Format-Daftar-Pemegang-Saham.doc
236079122-Contoh-Format-Daftar-Pemegang-Saham.doc
GLC
 
Proposal sembako ud_risky
Proposal sembako ud_riskyProposal sembako ud_risky
Proposal sembako ud_risky
ssusereef849
 
Proposal bengkel las
Proposal  bengkel lasProposal  bengkel las
Proposal bengkel las
Septian Muna Barakati
 
9- Contoh Surat Undangan Rapat RT RW.docx
9- Contoh Surat Undangan Rapat RT RW.docx9- Contoh Surat Undangan Rapat RT RW.docx
9- Contoh Surat Undangan Rapat RT RW.docx
Opposandy
 
Surat permohonan kenaikan gaji
Surat permohonan kenaikan gajiSurat permohonan kenaikan gaji
Surat permohonan kenaikan gaji
Muhammad Akbar
 
Contoh Perjanjian Penyediaan Jaringan dan Jasa Telekomunikasi Terbaru (Beli P...
Contoh Perjanjian Penyediaan Jaringan dan Jasa Telekomunikasi Terbaru (Beli P...Contoh Perjanjian Penyediaan Jaringan dan Jasa Telekomunikasi Terbaru (Beli P...
Contoh Perjanjian Penyediaan Jaringan dan Jasa Telekomunikasi Terbaru (Beli P...
GLC
 
Surat kesepakatan bersama tambang
Surat kesepakatan bersama tambangSurat kesepakatan bersama tambang
Surat kesepakatan bersama tambang
Radhinal Muchtar
 
0e93027bacd27d66dfdbc0d0c223b83b
0e93027bacd27d66dfdbc0d0c223b83b0e93027bacd27d66dfdbc0d0c223b83b
0e93027bacd27d66dfdbc0d0c223b83b
Sdi ddi sangatta
 
PCM Contoh Paparan Presentasi.ppt
PCM Contoh Paparan Presentasi.pptPCM Contoh Paparan Presentasi.ppt
PCM Contoh Paparan Presentasi.ppt
AdiIndrayana
 
PERJANJIAN JASA PEMANFAATAN PERALATAN TEKNIK LOGGING GEOFISIKA (Beli Perjanji...
PERJANJIAN JASA PEMANFAATAN PERALATAN TEKNIK LOGGING GEOFISIKA (Beli Perjanji...PERJANJIAN JASA PEMANFAATAN PERALATAN TEKNIK LOGGING GEOFISIKA (Beli Perjanji...
PERJANJIAN JASA PEMANFAATAN PERALATAN TEKNIK LOGGING GEOFISIKA (Beli Perjanji...
GLC
 
Draf memo internal perusahaan mohon melakukan pembayaran vendor
Draf memo internal perusahaan  mohon melakukan pembayaran vendorDraf memo internal perusahaan  mohon melakukan pembayaran vendor
Draf memo internal perusahaan mohon melakukan pembayaran vendor
Legal Akses
 
Tanda bukti pembayaran
Tanda bukti pembayaranTanda bukti pembayaran
Tanda bukti pembayaran
juliansfast
 
4. surat perjanjian sewa menyewa tanah
4. surat perjanjian sewa menyewa tanah4. surat perjanjian sewa menyewa tanah
4. surat perjanjian sewa menyewa tanahAbdillah Syafei
 
Draft Lether of Interest (LOI) Hotels
Draft Lether of Interest (LOI)  HotelsDraft Lether of Interest (LOI)  Hotels
Draft Lether of Interest (LOI) Hotels
tianandika
 
Surat pernyataan Penyerahan Barang
Surat pernyataan Penyerahan BarangSurat pernyataan Penyerahan Barang
Surat pernyataan Penyerahan Barang
5h1n35
 
Presentasi PCM.ppt
Presentasi PCM.pptPresentasi PCM.ppt
Presentasi PCM.ppt
DodySutomo1
 
Mall lease agreement
Mall lease agreementMall lease agreement
Mall lease agreement
Leks&Co
 

What's hot (20)

Contoh Perjanjian Pemasangan Reklame LCD Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118...
Contoh Perjanjian Pemasangan Reklame LCD Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118...Contoh Perjanjian Pemasangan Reklame LCD Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118...
Contoh Perjanjian Pemasangan Reklame LCD Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118...
 
Proposal 1st Anniversary HR-V Club Indonesia 11 Dec 2016 @Summarecon Digital ...
Proposal 1st Anniversary HR-V Club Indonesia 11 Dec 2016 @Summarecon Digital ...Proposal 1st Anniversary HR-V Club Indonesia 11 Dec 2016 @Summarecon Digital ...
Proposal 1st Anniversary HR-V Club Indonesia 11 Dec 2016 @Summarecon Digital ...
 
236079122-Contoh-Format-Daftar-Pemegang-Saham.doc
236079122-Contoh-Format-Daftar-Pemegang-Saham.doc236079122-Contoh-Format-Daftar-Pemegang-Saham.doc
236079122-Contoh-Format-Daftar-Pemegang-Saham.doc
 
Proposal sembako ud_risky
Proposal sembako ud_riskyProposal sembako ud_risky
Proposal sembako ud_risky
 
Proposal bengkel las
Proposal  bengkel lasProposal  bengkel las
Proposal bengkel las
 
9- Contoh Surat Undangan Rapat RT RW.docx
9- Contoh Surat Undangan Rapat RT RW.docx9- Contoh Surat Undangan Rapat RT RW.docx
9- Contoh Surat Undangan Rapat RT RW.docx
 
Surat permohonan kenaikan gaji
Surat permohonan kenaikan gajiSurat permohonan kenaikan gaji
Surat permohonan kenaikan gaji
 
Contoh Perjanjian Penyediaan Jaringan dan Jasa Telekomunikasi Terbaru (Beli P...
Contoh Perjanjian Penyediaan Jaringan dan Jasa Telekomunikasi Terbaru (Beli P...Contoh Perjanjian Penyediaan Jaringan dan Jasa Telekomunikasi Terbaru (Beli P...
Contoh Perjanjian Penyediaan Jaringan dan Jasa Telekomunikasi Terbaru (Beli P...
 
Surat kesepakatan bersama tambang
Surat kesepakatan bersama tambangSurat kesepakatan bersama tambang
Surat kesepakatan bersama tambang
 
0e93027bacd27d66dfdbc0d0c223b83b
0e93027bacd27d66dfdbc0d0c223b83b0e93027bacd27d66dfdbc0d0c223b83b
0e93027bacd27d66dfdbc0d0c223b83b
 
PCM Contoh Paparan Presentasi.ppt
PCM Contoh Paparan Presentasi.pptPCM Contoh Paparan Presentasi.ppt
PCM Contoh Paparan Presentasi.ppt
 
Permohonan PBB baru
Permohonan PBB baruPermohonan PBB baru
Permohonan PBB baru
 
PERJANJIAN JASA PEMANFAATAN PERALATAN TEKNIK LOGGING GEOFISIKA (Beli Perjanji...
PERJANJIAN JASA PEMANFAATAN PERALATAN TEKNIK LOGGING GEOFISIKA (Beli Perjanji...PERJANJIAN JASA PEMANFAATAN PERALATAN TEKNIK LOGGING GEOFISIKA (Beli Perjanji...
PERJANJIAN JASA PEMANFAATAN PERALATAN TEKNIK LOGGING GEOFISIKA (Beli Perjanji...
 
Draf memo internal perusahaan mohon melakukan pembayaran vendor
Draf memo internal perusahaan  mohon melakukan pembayaran vendorDraf memo internal perusahaan  mohon melakukan pembayaran vendor
Draf memo internal perusahaan mohon melakukan pembayaran vendor
 
Tanda bukti pembayaran
Tanda bukti pembayaranTanda bukti pembayaran
Tanda bukti pembayaran
 
4. surat perjanjian sewa menyewa tanah
4. surat perjanjian sewa menyewa tanah4. surat perjanjian sewa menyewa tanah
4. surat perjanjian sewa menyewa tanah
 
Draft Lether of Interest (LOI) Hotels
Draft Lether of Interest (LOI)  HotelsDraft Lether of Interest (LOI)  Hotels
Draft Lether of Interest (LOI) Hotels
 
Surat pernyataan Penyerahan Barang
Surat pernyataan Penyerahan BarangSurat pernyataan Penyerahan Barang
Surat pernyataan Penyerahan Barang
 
Presentasi PCM.ppt
Presentasi PCM.pptPresentasi PCM.ppt
Presentasi PCM.ppt
 
Mall lease agreement
Mall lease agreementMall lease agreement
Mall lease agreement
 

Viewers also liked

Surat permohonan
Surat permohonanSurat permohonan
Surat permohonanIeb Nou
 
Surat permohonan aliran listrik desa bahutara kab. muna
Surat permohonan aliran listrik desa bahutara kab. munaSurat permohonan aliran listrik desa bahutara kab. muna
Surat permohonan aliran listrik desa bahutara kab. munaOperator Warnet Vast Raha
 
Nomor
NomorNomor
2820 5402-1-sm
2820 5402-1-sm2820 5402-1-sm
2820 5402-1-sm
Rohmat Sholeh
 
Lean six sigma green belt project at pln area serpong
Lean six sigma green belt project at pln area serpongLean six sigma green belt project at pln area serpong
Lean six sigma green belt project at pln area serpong
Arif Purnomo
 
Permenkes No. 006 ttg industri dan usaha obat tradisional
Permenkes No. 006 ttg industri dan usaha obat tradisionalPermenkes No. 006 ttg industri dan usaha obat tradisional
Permenkes No. 006 ttg industri dan usaha obat tradisional
Sainal Edi Kamal
 
1 lembar surat permohonan
1 lembar surat permohonan1 lembar surat permohonan
1 lembar surat permohonanHaerul Save
 
Surat permohonan dan permintaan
Surat permohonan dan permintaanSurat permohonan dan permintaan
Surat permohonan dan permintaan
blewly
 

Viewers also liked (11)

Tambah daya pln
Tambah daya plnTambah daya pln
Tambah daya pln
 
Pt pln persero
Pt pln perseroPt pln persero
Pt pln persero
 
Surat permohonan
Surat permohonanSurat permohonan
Surat permohonan
 
Surat permohonan aliran listrik desa bahutara kab. muna
Surat permohonan aliran listrik desa bahutara kab. munaSurat permohonan aliran listrik desa bahutara kab. muna
Surat permohonan aliran listrik desa bahutara kab. muna
 
Nomor
NomorNomor
Nomor
 
2820 5402-1-sm
2820 5402-1-sm2820 5402-1-sm
2820 5402-1-sm
 
Lean six sigma green belt project at pln area serpong
Lean six sigma green belt project at pln area serpongLean six sigma green belt project at pln area serpong
Lean six sigma green belt project at pln area serpong
 
Permenkes No. 006 ttg industri dan usaha obat tradisional
Permenkes No. 006 ttg industri dan usaha obat tradisionalPermenkes No. 006 ttg industri dan usaha obat tradisional
Permenkes No. 006 ttg industri dan usaha obat tradisional
 
Surat permohonan
Surat permohonan Surat permohonan
Surat permohonan
 
1 lembar surat permohonan
1 lembar surat permohonan1 lembar surat permohonan
1 lembar surat permohonan
 
Surat permohonan dan permintaan
Surat permohonan dan permintaanSurat permohonan dan permintaan
Surat permohonan dan permintaan
 

Biaya pasang listrik

  • 1. Cak Mat Biaya itu kan cuma biaya pendaftaran (harga Kwh meter). Yang mahal itu biaya pasang instalasi. Saya baru pasang dengan cara daftar via online 900 watt, biaya 675000 + PPN = 698.000 dibayar di POS, untuk instalasi biayanya 50 rb/titk. dan ongkos pasang KWh meter 300 rb (tergantung siapa yg pasang). Di rumah ada 22 titik jadi 1.100.000 + 300.000 = 1.400.000 ditambah pendaftaran 700 jadi habis 2.100.000 Biaya pasang baru sambungan listrik PLN sesuai dayanya, adalah sebagai berikut: daya 450 VA Rp.337.500, daya 900 VA Rp.675.500, daya 1300 VA Rp.975.500, daya 2200 VA Rp.1.650.000, daya 3500 VA Rp.2.712.500, daya 4400 VA, Rp.3.410.000, daya 5500 VA, Rp.4.262.000 yang disetorkan di PLN. Supaya sesuai prosedur, PLN mengimbau calon pelanggan untuk mengurusnya langsung ke kantor PLN. Bagaimana dengan pengalaman Anda? Berapa biaya Pasang Baru untuk Tarif Rumah Tangga Listrik Prabayar - Daya 900 VA (R1T-900VA) ?? (ane ambil contoh kasus pasang baru Listrik Prabayar daya 900 VA) Jawab : a. Biaya Penyambungan pengukuran 1 Fasa Tegangan Rendah (TR) sd. Daya 2.200 VA = Rp 750,- / VA b. Biaya Penyambungan pengukuran 1 Fasa atau 3 Fasa Tegangan Rendah (TR) Daya 2.200 VA sd. 200 kVA termasuk tarif R3/TR Daya > 200 kVA = Rp 775,- / VA c. Biaya Penyambungan pengukuran 3 Fasa Tegangan Menengah (TM) Daya > 200 kVA = Rp 505,- / VA d. Biaya Penyambungan pengukuran 3 Fasa Tegangan Tinggi (TT) Daya >= 30.000 kVA = Rp 395,- / VA e. Biaya Penyambungan pengukuran 1 Fasa TR khusus Tarif S1 (Sosial) sd. Daya 220 VA = Rp 60.000 / sambungan Kalo mo Pasang Daya 900 VA untuk keperluan Rumah Tangga brarti masuknya ke poin (a) = Rp 750,- x 900VA = Rp 675.000,- trus ditambah token stroom awal yang agan kehendaki, nominalnya dari mulai Rp 20rb sd. Rp 1 jt, misal agan milihnya stroom awal Rp 20rb trus ditambah biaya materai Rp 3 rb (untuk semua transaksi pembayaran diatas Rp 250 rb dikenakan materai Rp 3 rb sdgkan kalau transaksi pembayaran diatas Rp 1 jt dikenakan materai Rp 6 rb, kalo soal ini tanya orang pajak/keuangan pasti lebih ngerti deh ..) Brarti kalo dirangkum biaya yang harus dibayarkan untuk pasang baru Listrik Prabayar Tarif Rumah Tangga - Daya 900 VA (R1T - 900 VA) ke PLN adalah sbb : - Biaya Penyambungan : Rp 675.000,- - Token Stroom Awal : Rp 20.000,- - Materai : Rp 3.000,- - TOTAL : Rp 698.000,-