SlideShare a Scribd company logo
BiaR-kAn
TubUh
b!c@R@
Ada cara lebih mudah dan murah untuk
mendeteksi kesehatan Qita.
Dengar saja apa kata tubuh Qita.
1. Siklus Menstruasi
Anda rajin mencatat tanggal menstruasi setiap
bulan?
Good!
Ini bisa Anda gunakan untuk memantau apakah ada
yang tidak biasa dengan tamu bulanan.
Sebagai catatan, siklus menstruasi
tidak selalu harus teratur.
Normalnya antara 21 sampai 35 hari.
2. Berat Badan Perempuan yang BB-nya
bertambah
Perempuan yang BB-nya bertambah 10
kg sesudah usia 18 tahun memiliki
risiko mengidap kanker payudara 40%
lebih tinggi daripada wanita yang
pertambahan BB-nya hanya sekitar 3 kg.
Untuk menjaga BB ideal, Anda cukup
melakukan olahraga secara teratur dan
batasi asupan karbohidrat.
3. Benjolan di Tangan
Rabalah tangan Anda. Bila ada benjolan di
telapak tangan, ini bisa merupakan tanda
bahwa Anda kekurangan omega3. Zat ini
berguna untuk membantu mengurangi
risiko sakit jantung dengan melindungi
pembuluh darah dari pengerasan. Untuk
meningkatkan asupan omega3, Anda
dapat mengonsumsi minyak ikan sebanyak
1.000 mg sehari dan makan ikan yang
berlemak seperti ikan salmon sekali atau
dua kali seminggu.
4. Cermati air seni
Warna air seni sangat dipengaruhi
makanan dan minuman yang Anda
konsumsi. Namun, warna air seni bisa juga
dipengaruhi adanya gangguan di saluran
kencing (infeksi, batu, tumor dll) ataupun
gangguan sistemik lain dari tubuh
(hepatitis, gangguan empedu, dll). So,
jangan anggap remeh warna air seni.
Paling gampang minum air putih sebanyak-
banyaknya dan cek ketika buang air kecil
apakah air seni masih berwarna. Jika iya,
segera hubungi ke dokter terdekat untuk
diperiksa. Jika perlu periksa urine di lab.
5. Sakit Kepala
Bila dalam sebulan Anda mengalami
sakit kepala lebih dari sekali, ini
merupakan tanda Anda sedang
menanggung beban yang terlalu
berat. Banyak hasil penelitian
menyimpulkan, stres kronis akan
melemahkan sistem kekebalan dan
meningkatkan risiko terserang sakit
jantung
6. Tahi Lalat
Bila Anda memiliki lebih dari 50 tahi lalat di
tubuh, well Anda berisiko mengidap
manoma atau kanker kulit yang
membahayakan. Terlebih jika ada sejarah
kanker kulit di keluanga atau aktivitas Anda
banyak dilakukan di bawah sinar matahari.
Untuk lebih memastikannya, Anda harus
memeriksakan diri ke dokter kulit minimal
setahun sekali. Setelah itu, Anda cukup
memantau kondisi kulit dan memeriksanya
setiap dua sampai tiga bulan sekali.
7. Lingkar Pinggang
Selama ini Anda mungkin hanya
mengukur lingkar pinggang saat
menjahitkan baju ke penjahit. Mulai
sekarang lakukan lebih sering di rumah
dan sebaiknya ukuran lingkar pinggang
tidak lebih dari 32 inci atau 80-an cm.
Menurut penelitian, perempuan dengan
lingkar pinggang kecil memiliki risiko
serangan jantung yang lebih kecil.
Sedangkan lingkar pinggang besar
menunjukkan risiko yang besar pula
terhadap kelebihan kolesterol, penyakit
gula, dan sakit jantung
8. Warna Kuku
Jika kuku Anda terlihat pucat, ditambah
warna bibir juga pucat, badan lemah,
keletihan yang luar biasa dan cepat
tersinggung, itu artinya Anda sedang
mengidap gejala anemia yang serius.
Kebanyakan kasus anemia bisa diatasi
dengan suplemen zat besi. Namun jika
kondisinya seperti gejala di atas, segeralah
periksakan ke dokter
9. Lemak Toksik
Coba Anda berbaring dan tekan perut.
Lakukan di pagi hari sebelum sarapan.
Bila perut rata, berarti Anda baik-baik saja.
Namun, jika perut terlihat buncit
kemungkinan Anda kelebihan lemak. Tipe
lemak toksik yang terdapat pada perut
bagian dalam atau di sekitar ginjal dan hati
berisiko meningkatkan penyakit kanker,
jantung, dan diabetes.
10. Benjolan di Payudara
Sebaiknya Anda rutin memeriksa payudara
beberapa hari setelah haid. Pasalnya, 1-2
minggu sebelum menstruasi, beberapa
kelenjar kecil dalam payudara
membengkak. Kondisi ini bisa terjadi
sebagai kejadian rutin (atau hanya kadang-
kadang) dari siklus haid. Biasanya
menjelang haid, ditemukannya benjolan-
benjolan biasa yang tidak perlu
dikhawatirkan. Namun, jika setelah haid
benjolan tak juga hilang, Anda harus
mewaspadai kehadiran kanker payudara.
11. Periksa Mata
Jika tiba-tiba Anda bersin-bersin
terus, ini kemungkinan disebabkan
alergi. Coba tarik ke bawäh pinggiran
mata bagian bawah dan perhatikan
bagian dalamnya. Bila ada benjolan
seperti batu bulat, kemungkinan
Anda alergi terhadap sesuatu (bisa
karena debu, jamur, atau bulu
binatang).

More Related Content

What's hot

Konseling yaniee
Konseling yanieeKonseling yaniee
Konseling yaniee
Operator Warnet Vast Raha
 
Obesitas %28 kegemukan %29
Obesitas %28 kegemukan %29Obesitas %28 kegemukan %29
Obesitas %28 kegemukan %29
University Of North Sumatera
 
Presentasi Agama Hari Pangan Sedunia
Presentasi Agama Hari Pangan SeduniaPresentasi Agama Hari Pangan Sedunia
Presentasi Agama Hari Pangan Sedunia
Anthony Wijaya
 
Obesitas
ObesitasObesitas
Obesitas
ObesitasObesitas
Gizi dan nutrisi bagi ibu hamil ppt
Gizi dan nutrisi bagi ibu hamil ppt Gizi dan nutrisi bagi ibu hamil ppt
Gizi dan nutrisi bagi ibu hamil ppt
Hardianti Darmatika
 
Kel 4 gizi ibu hamil
Kel 4 gizi ibu hamilKel 4 gizi ibu hamil
Kel 4 gizi ibu hamil
toklo
 
Turun berat badan
Turun berat badanTurun berat badan
Turun berat badan
FitraRetno
 
Gizi remaja
Gizi remajaGizi remaja
Gizi remaja
mbanarti
 
PPT Metabolisme Gizi Ibu Hamil
PPT Metabolisme Gizi Ibu HamilPPT Metabolisme Gizi Ibu Hamil
PPT Metabolisme Gizi Ibu Hamil
anismaulida
 
Tips Menurunkan Berat BAdan Secara Sehat
Tips Menurunkan Berat BAdan Secara SehatTips Menurunkan Berat BAdan Secara Sehat
Tips Menurunkan Berat BAdan Secara Sehat
Ninik Masruroh
 

What's hot (15)

Proses konseling bidan pada ibu hami1 1
Proses konseling bidan pada ibu hami1 1Proses konseling bidan pada ibu hami1 1
Proses konseling bidan pada ibu hami1 1
 
Konseling yaniee
Konseling yanieeKonseling yaniee
Konseling yaniee
 
Obesitas %28 kegemukan %29
Obesitas %28 kegemukan %29Obesitas %28 kegemukan %29
Obesitas %28 kegemukan %29
 
Presentasi Agama Hari Pangan Sedunia
Presentasi Agama Hari Pangan SeduniaPresentasi Agama Hari Pangan Sedunia
Presentasi Agama Hari Pangan Sedunia
 
Diet diabetes
Diet diabetesDiet diabetes
Diet diabetes
 
Obesitas
ObesitasObesitas
Obesitas
 
Obesitas
ObesitasObesitas
Obesitas
 
101 PROMOTION WRP
101 PROMOTION WRP101 PROMOTION WRP
101 PROMOTION WRP
 
Gizi remaja
Gizi remajaGizi remaja
Gizi remaja
 
Gizi dan nutrisi bagi ibu hamil ppt
Gizi dan nutrisi bagi ibu hamil ppt Gizi dan nutrisi bagi ibu hamil ppt
Gizi dan nutrisi bagi ibu hamil ppt
 
Kel 4 gizi ibu hamil
Kel 4 gizi ibu hamilKel 4 gizi ibu hamil
Kel 4 gizi ibu hamil
 
Turun berat badan
Turun berat badanTurun berat badan
Turun berat badan
 
Gizi remaja
Gizi remajaGizi remaja
Gizi remaja
 
PPT Metabolisme Gizi Ibu Hamil
PPT Metabolisme Gizi Ibu HamilPPT Metabolisme Gizi Ibu Hamil
PPT Metabolisme Gizi Ibu Hamil
 
Tips Menurunkan Berat BAdan Secara Sehat
Tips Menurunkan Berat BAdan Secara SehatTips Menurunkan Berat BAdan Secara Sehat
Tips Menurunkan Berat BAdan Secara Sehat
 

Similar to Bia r kan

karya ilmiah.pdf
karya ilmiah.pdfkarya ilmiah.pdf
karya ilmiah.pdf
CahayaPrintingPro
 
Kesehatan 4 cara menurunkan kolesterol & asam urat
Kesehatan 4   cara menurunkan kolesterol & asam uratKesehatan 4   cara menurunkan kolesterol & asam urat
Kesehatan 4 cara menurunkan kolesterol & asam urat
Fitri Indra Wardhono
 
12 cara alami untuk mengatasi alergi
12 cara alami untuk mengatasi alergi12 cara alami untuk mengatasi alergi
12 cara alami untuk mengatasi alergimochammad rasyiid
 
Artikel pdf
Artikel pdfArtikel pdf
Artikel pdf
dinartanti
 
Artikel pdf
Artikel pdfArtikel pdf
Artikel pdf
dinartanti
 
Artikel pdf
Artikel pdfArtikel pdf
Artikel pdf
dinartanti
 
Healthy eating utm1
Healthy eating utm1Healthy eating utm1
Healthy eating utm1School
 
Gangguan jantung
Gangguan jantungGangguan jantung
Gangguan jantung
Klinik Atlanta
 
Gaya hidup sihat cikgu nasir
Gaya hidup sihat  cikgu nasirGaya hidup sihat  cikgu nasir
Gaya hidup sihat cikgu nasir
ikhwan hadi
 
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus (1).ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus (1).pptDIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus (1).ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus (1).ppt
nurmiwati
 
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.pptDIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
gizikemranjen
 
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.pptDIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
rusunawanew
 
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.pptDIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
NuriSakinaSuharto1
 
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.pptDIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
NidaNurAmalia
 
Liflet kolestrol tinggi
Liflet kolestrol tinggiLiflet kolestrol tinggi
Liflet kolestrol tinggi
Kuroko Tetsuya
 
Na n0
Na n0Na n0
Na n0
Na n0Na n0
Makalah penyakit jantung
Makalah penyakit jantungMakalah penyakit jantung
Makalah penyakit jantung
Septian Muna Barakati
 

Similar to Bia r kan (20)

karya ilmiah.pdf
karya ilmiah.pdfkarya ilmiah.pdf
karya ilmiah.pdf
 
Gizi kecantikan
Gizi kecantikanGizi kecantikan
Gizi kecantikan
 
5 tips ampuh mencegah diabetes yang efektif
5 tips ampuh mencegah diabetes yang efektif5 tips ampuh mencegah diabetes yang efektif
5 tips ampuh mencegah diabetes yang efektif
 
Kesehatan 4 cara menurunkan kolesterol & asam urat
Kesehatan 4   cara menurunkan kolesterol & asam uratKesehatan 4   cara menurunkan kolesterol & asam urat
Kesehatan 4 cara menurunkan kolesterol & asam urat
 
12 cara alami untuk mengatasi alergi
12 cara alami untuk mengatasi alergi12 cara alami untuk mengatasi alergi
12 cara alami untuk mengatasi alergi
 
Artikel pdf
Artikel pdfArtikel pdf
Artikel pdf
 
Artikel pdf
Artikel pdfArtikel pdf
Artikel pdf
 
Artikel pdf
Artikel pdfArtikel pdf
Artikel pdf
 
Healthy eating utm1
Healthy eating utm1Healthy eating utm1
Healthy eating utm1
 
Gangguan jantung
Gangguan jantungGangguan jantung
Gangguan jantung
 
Gaya hidup sihat cikgu nasir
Gaya hidup sihat  cikgu nasirGaya hidup sihat  cikgu nasir
Gaya hidup sihat cikgu nasir
 
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus (1).ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus (1).pptDIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus (1).ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus (1).ppt
 
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.pptDIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
 
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.pptDIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
 
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.pptDIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
 
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.pptDIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
DIIT PADA PENDERITA DIABETES Melitus.ppt
 
Liflet kolestrol tinggi
Liflet kolestrol tinggiLiflet kolestrol tinggi
Liflet kolestrol tinggi
 
Na n0
Na n0Na n0
Na n0
 
Na n0
Na n0Na n0
Na n0
 
Makalah penyakit jantung
Makalah penyakit jantungMakalah penyakit jantung
Makalah penyakit jantung
 

Recently uploaded

Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.pptPencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Rizkiyahnovianti
 
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptxPPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
kartikaoktarini
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUSASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
maya746072
 
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxxManajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
AdheaPriyanka1
 
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptxLAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
GregoryStevanusGulto
 
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.pptPenanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
SuryaniAnggun2
 
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdfVaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
ShaoranAulia1
 
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptxKebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
HestyGrariwa2
 
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdfPanduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
AbdulWahid24425
 
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptxMATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
lidyanimargareth23
 
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmaskesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
IrmaFitriani7
 
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptxPMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
kartikaoktarini
 

Recently uploaded (12)

Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.pptPencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
 
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptxPPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUSASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
 
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxxManajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
 
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptxLAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
 
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.pptPenanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
 
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdfVaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
 
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptxKebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
 
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdfPanduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
 
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptxMATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
 
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmaskesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
 
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptxPMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
 

Bia r kan

  • 2. Ada cara lebih mudah dan murah untuk mendeteksi kesehatan Qita. Dengar saja apa kata tubuh Qita. 1. Siklus Menstruasi Anda rajin mencatat tanggal menstruasi setiap bulan? Good! Ini bisa Anda gunakan untuk memantau apakah ada yang tidak biasa dengan tamu bulanan. Sebagai catatan, siklus menstruasi tidak selalu harus teratur. Normalnya antara 21 sampai 35 hari.
  • 3. 2. Berat Badan Perempuan yang BB-nya bertambah Perempuan yang BB-nya bertambah 10 kg sesudah usia 18 tahun memiliki risiko mengidap kanker payudara 40% lebih tinggi daripada wanita yang pertambahan BB-nya hanya sekitar 3 kg. Untuk menjaga BB ideal, Anda cukup melakukan olahraga secara teratur dan batasi asupan karbohidrat.
  • 4. 3. Benjolan di Tangan Rabalah tangan Anda. Bila ada benjolan di telapak tangan, ini bisa merupakan tanda bahwa Anda kekurangan omega3. Zat ini berguna untuk membantu mengurangi risiko sakit jantung dengan melindungi pembuluh darah dari pengerasan. Untuk meningkatkan asupan omega3, Anda dapat mengonsumsi minyak ikan sebanyak 1.000 mg sehari dan makan ikan yang berlemak seperti ikan salmon sekali atau dua kali seminggu.
  • 5. 4. Cermati air seni Warna air seni sangat dipengaruhi makanan dan minuman yang Anda konsumsi. Namun, warna air seni bisa juga dipengaruhi adanya gangguan di saluran kencing (infeksi, batu, tumor dll) ataupun gangguan sistemik lain dari tubuh (hepatitis, gangguan empedu, dll). So, jangan anggap remeh warna air seni. Paling gampang minum air putih sebanyak- banyaknya dan cek ketika buang air kecil apakah air seni masih berwarna. Jika iya, segera hubungi ke dokter terdekat untuk diperiksa. Jika perlu periksa urine di lab.
  • 6. 5. Sakit Kepala Bila dalam sebulan Anda mengalami sakit kepala lebih dari sekali, ini merupakan tanda Anda sedang menanggung beban yang terlalu berat. Banyak hasil penelitian menyimpulkan, stres kronis akan melemahkan sistem kekebalan dan meningkatkan risiko terserang sakit jantung
  • 7. 6. Tahi Lalat Bila Anda memiliki lebih dari 50 tahi lalat di tubuh, well Anda berisiko mengidap manoma atau kanker kulit yang membahayakan. Terlebih jika ada sejarah kanker kulit di keluanga atau aktivitas Anda banyak dilakukan di bawah sinar matahari. Untuk lebih memastikannya, Anda harus memeriksakan diri ke dokter kulit minimal setahun sekali. Setelah itu, Anda cukup memantau kondisi kulit dan memeriksanya setiap dua sampai tiga bulan sekali.
  • 8. 7. Lingkar Pinggang Selama ini Anda mungkin hanya mengukur lingkar pinggang saat menjahitkan baju ke penjahit. Mulai sekarang lakukan lebih sering di rumah dan sebaiknya ukuran lingkar pinggang tidak lebih dari 32 inci atau 80-an cm. Menurut penelitian, perempuan dengan lingkar pinggang kecil memiliki risiko serangan jantung yang lebih kecil. Sedangkan lingkar pinggang besar menunjukkan risiko yang besar pula terhadap kelebihan kolesterol, penyakit gula, dan sakit jantung
  • 9. 8. Warna Kuku Jika kuku Anda terlihat pucat, ditambah warna bibir juga pucat, badan lemah, keletihan yang luar biasa dan cepat tersinggung, itu artinya Anda sedang mengidap gejala anemia yang serius. Kebanyakan kasus anemia bisa diatasi dengan suplemen zat besi. Namun jika kondisinya seperti gejala di atas, segeralah periksakan ke dokter
  • 10. 9. Lemak Toksik Coba Anda berbaring dan tekan perut. Lakukan di pagi hari sebelum sarapan. Bila perut rata, berarti Anda baik-baik saja. Namun, jika perut terlihat buncit kemungkinan Anda kelebihan lemak. Tipe lemak toksik yang terdapat pada perut bagian dalam atau di sekitar ginjal dan hati berisiko meningkatkan penyakit kanker, jantung, dan diabetes.
  • 11. 10. Benjolan di Payudara Sebaiknya Anda rutin memeriksa payudara beberapa hari setelah haid. Pasalnya, 1-2 minggu sebelum menstruasi, beberapa kelenjar kecil dalam payudara membengkak. Kondisi ini bisa terjadi sebagai kejadian rutin (atau hanya kadang- kadang) dari siklus haid. Biasanya menjelang haid, ditemukannya benjolan- benjolan biasa yang tidak perlu dikhawatirkan. Namun, jika setelah haid benjolan tak juga hilang, Anda harus mewaspadai kehadiran kanker payudara.
  • 12. 11. Periksa Mata Jika tiba-tiba Anda bersin-bersin terus, ini kemungkinan disebabkan alergi. Coba tarik ke bawäh pinggiran mata bagian bawah dan perhatikan bagian dalamnya. Bila ada benjolan seperti batu bulat, kemungkinan Anda alergi terhadap sesuatu (bisa karena debu, jamur, atau bulu binatang).