SlideShare a Scribd company logo
Berubahlah 
Disadur dari Eillen Rachman 
Kompas, sabtu, 6 desember 2014, hal 
33
ketahuilah 
• Mike Kryzewski, pelatih tim bola basket nasional 
Amerika dan Duke University, yang selalu 
mengatakan,’ take a minute to celebrate success or 
reflect on failure, but then move on’ 
• Jeff Weiner, CEO jejaring profesional terbesar 
Linkedin, mengucapkan ungkapan ‘Next Play’, 
sesudah merayakan kemenangan tertentu 
• Phil Libin, CEO Evernote, sebuah perusahaan 
software dengan 20.000 karyawan, selalu 
mengatakan kepada anak buahnya, perusahaan 
mereka harus selalu berada dalam seperti kondisi 
status start-up, alias bermentalitas wirausaha 
pemula
Ketahuilah 
• Sheila Johnson, salah satu pemilik BET Cable 
Network dan Tony Hseih CEO perusahaan sepatu 
online Zappos, sangat percaya pada collaborative 
compromise pada masa-masa sekarang. Kedua 
pemimpin ini percaya pada fun, respect, and 
happines karyawan 
• Sheila percaya pekerjaan individu tidak pernah 
lebih bagus daripada hasil tim 
• Tony menekankan pada nilai dan 10 “do’s and 
don’ts di dalam keluarga Zappos
Menyesuaikan dengan jaman teknologi 
• Bentuk organisasi sudah tidak bisa terlalu birokratis, 
dengan SOP dan line of command yang tidak diganti-ganti, 
serta senioritas yang masih dipegang teguh 
• Statistik beberapa perusahaan menunjukkan bahwa 
persentase pekerja di bawah 30 tahun, sudah menanjak, 
bahkan mencapai lebih dari 50 persen. 
• Profesional muda sekarang lebih mengikuti passion-nya 
ketimbang uang. Passion tidak hanya menciptakan 
‘dow’, tetapi juga bisa membuat kita lebih kuat 
menghadapi cobaan, otomatis menjadi penghibur saat 
gagal, serta membuat efek penularan antusiasme 
berbisnis kepada dan stakeholder lainnya
Menyesuaikan dengan jaman teknologi 2 
• Pertanyaannya : bukanlah siapa pemimpinnya ? 
Atau bagaiman menjadi pemimpin ?, melainkan 
kondisi apa yang perlu dikembangkan oleh 
seorang pemimpin-pemimpin agar timnya 
tumbuh subur ? 
• Diperlukan pemimpin yang adaptif dan mampu 
berubah sesuai tuntutan zaman, bahkan siap 
bekerja dengan struktur yang lentur, tidak top-down, 
dan memberikan kesempatan sebanyak-banyaknya 
kepada anggota tim untuk 
berpendapat dan berkreasi
Pemimpin di tengah komunitas 
• Mengubah orientasi kepemimpinan, yang tadinya berada 
di puncak, menjadi berada di tengah-tengah kelompok 
• Contoh nyata : Jokowi dengan gaya blusukkannya 
menjadi populer dan mengena dengan cepat. 
Kemampuan untuk berpikir yang tidak sekadar linear, 
tetapi juga cepat, masuk akal, dan lintas disiplin. 
• Ini bukan ilmu baru atau rocket science, melainkan 
sekadar pergeseran padadigma yang lumayan ekstrem, 
akibat perkembangan teknologi yang pesat yang 
berdampak pada cara pikir generasi muda.
Pemimpin di tengah komunitas 2 
• Kalau dulu fokus kepada satu pemimpin, 
sekarang kita perlu melihat kepemimpinan 
sebagai proses kolektif, yang terbesar melalui 
jejaring individu. 
• Kelompok kerja masa sekarang harus dianggap 
sebagai komunitas bebas, yaitu orang bisa 
datang atau pergi tergantung hatinya 
• Selengkapnya ada dikoran kompas
Masih ada pertanyaan ? 
Silahkan untuk berkorespondensi 
• Facebook : henry jaya teddy 
• Wordpress : henry jaya teddy 
• Blogger : henry jaya teddy 
• Email : henry.f41th@gmail.com

More Related Content

Viewers also liked

Apakah saudara sudah tahu 74 yangtidakpernahdimengertipenulisblogislamini
Apakah saudara sudah tahu 74 yangtidakpernahdimengertipenulisblogislaminiApakah saudara sudah tahu 74 yangtidakpernahdimengertipenulisblogislamini
Apakah saudara sudah tahu 74 yangtidakpernahdimengertipenulisblogislamini
henry jaya teddy
 
Prinsipyangsama
PrinsipyangsamaPrinsipyangsama
Prinsipyangsama
henry jaya teddy
 
Eng.henryjayateddy 2
Eng.henryjayateddy 2Eng.henryjayateddy 2
Eng.henryjayateddy 2
henry jaya teddy
 
Regular-product pics
Regular-product picsRegular-product pics
Regular-product pics
Fener Huang
 
Perbedaan alkitab dan alquran isaalmasihmuhammad
Perbedaan alkitab dan alquran isaalmasihmuhammadPerbedaan alkitab dan alquran isaalmasihmuhammad
Perbedaan alkitab dan alquran isaalmasihmuhammad
henry jaya teddy
 
Project diqna
Project diqnaProject diqna
Project diqna
Nedka Yosifova
 
Question 3) What have you learned from your audience feedback?
Question 3) What have you learned from your audience feedback?Question 3) What have you learned from your audience feedback?
Question 3) What have you learned from your audience feedback?
branblack
 
Diet keuangan 3
Diet keuangan 3Diet keuangan 3
Diet keuangan 3
henry jaya teddy
 
Participation etc.
Participation etc.Participation etc.
Participation etc.
Syed Zia ul-Hassan
 
Ethnic groups in afghanistan
Ethnic groups in afghanistanEthnic groups in afghanistan
Ethnic groups in afghanistan
Saira Randhawa
 
Sanggahan kepada alkitab
Sanggahan kepada alkitabSanggahan kepada alkitab
Sanggahan kepada alkitab
henry jaya teddy
 
The Importance of Hand Washing_Communication1010
The Importance of Hand Washing_Communication1010The Importance of Hand Washing_Communication1010
The Importance of Hand Washing_Communication1010
mclaunch
 
Visconfuto
VisconfutoVisconfuto
Visconfuto
tiffigriff
 
kesaktian pancasila
kesaktian pancasilakesaktian pancasila
kesaktian pancasila
Yesadfona_M
 
40 fotografs per dayana Mollo
40 fotografs per dayana Mollo40 fotografs per dayana Mollo
40 fotografs per dayana Mollo
day1day
 

Viewers also liked (15)

Apakah saudara sudah tahu 74 yangtidakpernahdimengertipenulisblogislamini
Apakah saudara sudah tahu 74 yangtidakpernahdimengertipenulisblogislaminiApakah saudara sudah tahu 74 yangtidakpernahdimengertipenulisblogislamini
Apakah saudara sudah tahu 74 yangtidakpernahdimengertipenulisblogislamini
 
Prinsipyangsama
PrinsipyangsamaPrinsipyangsama
Prinsipyangsama
 
Eng.henryjayateddy 2
Eng.henryjayateddy 2Eng.henryjayateddy 2
Eng.henryjayateddy 2
 
Regular-product pics
Regular-product picsRegular-product pics
Regular-product pics
 
Perbedaan alkitab dan alquran isaalmasihmuhammad
Perbedaan alkitab dan alquran isaalmasihmuhammadPerbedaan alkitab dan alquran isaalmasihmuhammad
Perbedaan alkitab dan alquran isaalmasihmuhammad
 
Project diqna
Project diqnaProject diqna
Project diqna
 
Question 3) What have you learned from your audience feedback?
Question 3) What have you learned from your audience feedback?Question 3) What have you learned from your audience feedback?
Question 3) What have you learned from your audience feedback?
 
Diet keuangan 3
Diet keuangan 3Diet keuangan 3
Diet keuangan 3
 
Participation etc.
Participation etc.Participation etc.
Participation etc.
 
Ethnic groups in afghanistan
Ethnic groups in afghanistanEthnic groups in afghanistan
Ethnic groups in afghanistan
 
Sanggahan kepada alkitab
Sanggahan kepada alkitabSanggahan kepada alkitab
Sanggahan kepada alkitab
 
The Importance of Hand Washing_Communication1010
The Importance of Hand Washing_Communication1010The Importance of Hand Washing_Communication1010
The Importance of Hand Washing_Communication1010
 
Visconfuto
VisconfutoVisconfuto
Visconfuto
 
kesaktian pancasila
kesaktian pancasilakesaktian pancasila
kesaktian pancasila
 
40 fotografs per dayana Mollo
40 fotografs per dayana Mollo40 fotografs per dayana Mollo
40 fotografs per dayana Mollo
 

Similar to Berubahlah

Tahapan Leaderhip dalam Mengatur Bawahan _Training "Effective Leadership and ...
Tahapan Leaderhip dalam Mengatur Bawahan _Training "Effective Leadership and ...Tahapan Leaderhip dalam Mengatur Bawahan _Training "Effective Leadership and ...
Tahapan Leaderhip dalam Mengatur Bawahan _Training "Effective Leadership and ...
Kanaidi ken
 
Perumusan SWOT dan BSC: Building Learning Organization
Perumusan SWOT dan BSC: Building Learning OrganizationPerumusan SWOT dan BSC: Building Learning Organization
Perumusan SWOT dan BSC: Building Learning Organization
Dadang Solihin
 
Materi seni mempersuasi pimpinan hasyim asyhari, s.sos, m.
Materi seni mempersuasi pimpinan   hasyim asyhari, s.sos, m.Materi seni mempersuasi pimpinan   hasyim asyhari, s.sos, m.
Materi seni mempersuasi pimpinan hasyim asyhari, s.sos, m.
Yudi Jihwindriyo
 
Part 1 pengertian dan efek dari kepemimpinan.pptx
Part 1 pengertian dan efek dari kepemimpinan.pptxPart 1 pengertian dan efek dari kepemimpinan.pptx
Part 1 pengertian dan efek dari kepemimpinan.pptx
Panca Titis
 
Faktor yang mempengaruhi kepemimpinan
Faktor yang mempengaruhi kepemimpinanFaktor yang mempengaruhi kepemimpinan
Faktor yang mempengaruhi kepemimpinanEdwarn Abazel
 
Teknologi dan Gereja: "Gereja di Awan: Sebuah Mimpi atau Kenyataan?"
Teknologi dan Gereja: "Gereja di Awan: Sebuah Mimpi atau Kenyataan?"Teknologi dan Gereja: "Gereja di Awan: Sebuah Mimpi atau Kenyataan?"
Teknologi dan Gereja: "Gereja di Awan: Sebuah Mimpi atau Kenyataan?"
SABDA
 
Menciptakan Relationship dan Team Work yang Efektif _Training "PERFORMANCE MA...
Menciptakan Relationship dan Team Work yang Efektif _Training "PERFORMANCE MA...Menciptakan Relationship dan Team Work yang Efektif _Training "PERFORMANCE MA...
Menciptakan Relationship dan Team Work yang Efektif _Training "PERFORMANCE MA...
Kanaidi ken
 
EKSEKUSI PROYEK / PROJECT EXECUTION
EKSEKUSI PROYEK / PROJECT EXECUTIONEKSEKUSI PROYEK / PROJECT EXECUTION
EKSEKUSI PROYEK / PROJECT EXECUTION
Riri Satria
 
6. Kepemimpinan Tim.pptx
6. Kepemimpinan Tim.pptx6. Kepemimpinan Tim.pptx
6. Kepemimpinan Tim.pptx
TriRahayuningsih8
 
presentasi proyek magang
presentasi proyek magangpresentasi proyek magang
presentasi proyek magang
Fandy Jaya
 
Alat bantu mengampu mata kuliah : Manajemen Perubahan - 4
Alat bantu mengampu mata kuliah : Manajemen Perubahan - 4Alat bantu mengampu mata kuliah : Manajemen Perubahan - 4
Alat bantu mengampu mata kuliah : Manajemen Perubahan - 4
Judianto Nugroho
 
Organisasi Berkinerja Tinggi_ Pelatihan MANAGEMENT of TRAINING (MoT)_ ALPEKSI...
Organisasi Berkinerja Tinggi_ Pelatihan MANAGEMENT of TRAINING (MoT)_ ALPEKSI...Organisasi Berkinerja Tinggi_ Pelatihan MANAGEMENT of TRAINING (MoT)_ ALPEKSI...
Organisasi Berkinerja Tinggi_ Pelatihan MANAGEMENT of TRAINING (MoT)_ ALPEKSI...
Kanaidi ken
 
Menwa Menjawab Kepemimpinan Masa Depan
Menwa Menjawab Kepemimpinan Masa DepanMenwa Menjawab Kepemimpinan Masa Depan
Menwa Menjawab Kepemimpinan Masa Depan
Dadang Solihin
 
Skill kepemimpinan
Skill kepemimpinanSkill kepemimpinan
Skill kepemimpinan
pdatarawa
 
Leadership
LeadershipLeadership
Leadership
Husaeri Priatna
 
Prinsip-Prinsip Agile Leadership _ Materi Agility Leadership
Prinsip-Prinsip Agile Leadership _ Materi Agility LeadershipPrinsip-Prinsip Agile Leadership _ Materi Agility Leadership
Prinsip-Prinsip Agile Leadership _ Materi Agility Leadership
Kanaidi ken
 
Strategy Execution.pptx
Strategy Execution.pptxStrategy Execution.pptx
Strategy Execution.pptx
DeddyRachman2
 
KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL.pptx
KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL.pptxKEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL.pptx
KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL.pptx
mevifahdenanda
 
Lkmm 2011
Lkmm 2011Lkmm 2011
Lkmm 2011
Arif Pradana
 
UNIVA BAB VII KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL.pptx
UNIVA BAB VII KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL.pptxUNIVA BAB VII KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL.pptx
UNIVA BAB VII KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL.pptx
YuniAndri3
 

Similar to Berubahlah (20)

Tahapan Leaderhip dalam Mengatur Bawahan _Training "Effective Leadership and ...
Tahapan Leaderhip dalam Mengatur Bawahan _Training "Effective Leadership and ...Tahapan Leaderhip dalam Mengatur Bawahan _Training "Effective Leadership and ...
Tahapan Leaderhip dalam Mengatur Bawahan _Training "Effective Leadership and ...
 
Perumusan SWOT dan BSC: Building Learning Organization
Perumusan SWOT dan BSC: Building Learning OrganizationPerumusan SWOT dan BSC: Building Learning Organization
Perumusan SWOT dan BSC: Building Learning Organization
 
Materi seni mempersuasi pimpinan hasyim asyhari, s.sos, m.
Materi seni mempersuasi pimpinan   hasyim asyhari, s.sos, m.Materi seni mempersuasi pimpinan   hasyim asyhari, s.sos, m.
Materi seni mempersuasi pimpinan hasyim asyhari, s.sos, m.
 
Part 1 pengertian dan efek dari kepemimpinan.pptx
Part 1 pengertian dan efek dari kepemimpinan.pptxPart 1 pengertian dan efek dari kepemimpinan.pptx
Part 1 pengertian dan efek dari kepemimpinan.pptx
 
Faktor yang mempengaruhi kepemimpinan
Faktor yang mempengaruhi kepemimpinanFaktor yang mempengaruhi kepemimpinan
Faktor yang mempengaruhi kepemimpinan
 
Teknologi dan Gereja: "Gereja di Awan: Sebuah Mimpi atau Kenyataan?"
Teknologi dan Gereja: "Gereja di Awan: Sebuah Mimpi atau Kenyataan?"Teknologi dan Gereja: "Gereja di Awan: Sebuah Mimpi atau Kenyataan?"
Teknologi dan Gereja: "Gereja di Awan: Sebuah Mimpi atau Kenyataan?"
 
Menciptakan Relationship dan Team Work yang Efektif _Training "PERFORMANCE MA...
Menciptakan Relationship dan Team Work yang Efektif _Training "PERFORMANCE MA...Menciptakan Relationship dan Team Work yang Efektif _Training "PERFORMANCE MA...
Menciptakan Relationship dan Team Work yang Efektif _Training "PERFORMANCE MA...
 
EKSEKUSI PROYEK / PROJECT EXECUTION
EKSEKUSI PROYEK / PROJECT EXECUTIONEKSEKUSI PROYEK / PROJECT EXECUTION
EKSEKUSI PROYEK / PROJECT EXECUTION
 
6. Kepemimpinan Tim.pptx
6. Kepemimpinan Tim.pptx6. Kepemimpinan Tim.pptx
6. Kepemimpinan Tim.pptx
 
presentasi proyek magang
presentasi proyek magangpresentasi proyek magang
presentasi proyek magang
 
Alat bantu mengampu mata kuliah : Manajemen Perubahan - 4
Alat bantu mengampu mata kuliah : Manajemen Perubahan - 4Alat bantu mengampu mata kuliah : Manajemen Perubahan - 4
Alat bantu mengampu mata kuliah : Manajemen Perubahan - 4
 
Organisasi Berkinerja Tinggi_ Pelatihan MANAGEMENT of TRAINING (MoT)_ ALPEKSI...
Organisasi Berkinerja Tinggi_ Pelatihan MANAGEMENT of TRAINING (MoT)_ ALPEKSI...Organisasi Berkinerja Tinggi_ Pelatihan MANAGEMENT of TRAINING (MoT)_ ALPEKSI...
Organisasi Berkinerja Tinggi_ Pelatihan MANAGEMENT of TRAINING (MoT)_ ALPEKSI...
 
Menwa Menjawab Kepemimpinan Masa Depan
Menwa Menjawab Kepemimpinan Masa DepanMenwa Menjawab Kepemimpinan Masa Depan
Menwa Menjawab Kepemimpinan Masa Depan
 
Skill kepemimpinan
Skill kepemimpinanSkill kepemimpinan
Skill kepemimpinan
 
Leadership
LeadershipLeadership
Leadership
 
Prinsip-Prinsip Agile Leadership _ Materi Agility Leadership
Prinsip-Prinsip Agile Leadership _ Materi Agility LeadershipPrinsip-Prinsip Agile Leadership _ Materi Agility Leadership
Prinsip-Prinsip Agile Leadership _ Materi Agility Leadership
 
Strategy Execution.pptx
Strategy Execution.pptxStrategy Execution.pptx
Strategy Execution.pptx
 
KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL.pptx
KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL.pptxKEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL.pptx
KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL.pptx
 
Lkmm 2011
Lkmm 2011Lkmm 2011
Lkmm 2011
 
UNIVA BAB VII KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL.pptx
UNIVA BAB VII KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL.pptxUNIVA BAB VII KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL.pptx
UNIVA BAB VII KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL.pptx
 

More from henry jaya teddy

Cantolan henry jaya teddy
Cantolan henry jaya teddyCantolan henry jaya teddy
Cantolan henry jaya teddy
henry jaya teddy
 
Kenapa membuat vaksin lama
Kenapa membuat vaksin lamaKenapa membuat vaksin lama
Kenapa membuat vaksin lama
henry jaya teddy
 
Bagaimana melihat saham dikuasi oleh asing
Bagaimana melihat saham dikuasi oleh asingBagaimana melihat saham dikuasi oleh asing
Bagaimana melihat saham dikuasi oleh asing
henry jaya teddy
 
Bagaimana prediksi bursa sampai minggu ini
Bagaimana prediksi bursa sampai minggu iniBagaimana prediksi bursa sampai minggu ini
Bagaimana prediksi bursa sampai minggu ini
henry jaya teddy
 
Covid19 terapi plasma darah
Covid19 terapi plasma darahCovid19 terapi plasma darah
Covid19 terapi plasma darah
henry jaya teddy
 
Covid19 memang mematikan 2
Covid19 memang mematikan 2Covid19 memang mematikan 2
Covid19 memang mematikan 2
henry jaya teddy
 
Bagaimana saya menebak harga naik atau turun saham
Bagaimana saya menebak harga naik atau turun sahamBagaimana saya menebak harga naik atau turun saham
Bagaimana saya menebak harga naik atau turun saham
henry jaya teddy
 
Bagaimana saya menggunakan stochastic
Bagaimana saya menggunakan stochasticBagaimana saya menggunakan stochastic
Bagaimana saya menggunakan stochastic
henry jaya teddy
 
Bagaimana mendapat untung di bursa saham yang bergejolak
Bagaimana mendapat untung di bursa saham yang bergejolakBagaimana mendapat untung di bursa saham yang bergejolak
Bagaimana mendapat untung di bursa saham yang bergejolak
henry jaya teddy
 
Bagaimana melepaskan diri dari saham yg nyangkut
Bagaimana melepaskan diri dari saham yg nyangkutBagaimana melepaskan diri dari saham yg nyangkut
Bagaimana melepaskan diri dari saham yg nyangkut
henry jaya teddy
 
Kebiasan dalam sebuah angka
Kebiasan dalam sebuah angkaKebiasan dalam sebuah angka
Kebiasan dalam sebuah angka
henry jaya teddy
 
Tips yang sama
Tips yang samaTips yang sama
Tips yang sama
henry jaya teddy
 
Semua virus sifatnya sama
Semua virus sifatnya samaSemua virus sifatnya sama
Semua virus sifatnya sama
henry jaya teddy
 
Benarkah pemerintah lambat
Benarkah pemerintah lambatBenarkah pemerintah lambat
Benarkah pemerintah lambat
henry jaya teddy
 
Imunitas tubuh
Imunitas tubuhImunitas tubuh
Imunitas tubuh
henry jaya teddy
 
Sekitar 14 hari
Sekitar 14 hariSekitar 14 hari
Sekitar 14 hari
henry jaya teddy
 
Covid 19, sars, mers
Covid 19, sars, mersCovid 19, sars, mers
Covid 19, sars, mers
henry jaya teddy
 
Flu dan covid 19
Flu dan covid 19Flu dan covid 19
Flu dan covid 19
henry jaya teddy
 
Fokus kepada kesembuhan
Fokus kepada kesembuhanFokus kepada kesembuhan
Fokus kepada kesembuhan
henry jaya teddy
 
Informasi yang menenangkan
Informasi yang menenangkanInformasi yang menenangkan
Informasi yang menenangkan
henry jaya teddy
 

More from henry jaya teddy (20)

Cantolan henry jaya teddy
Cantolan henry jaya teddyCantolan henry jaya teddy
Cantolan henry jaya teddy
 
Kenapa membuat vaksin lama
Kenapa membuat vaksin lamaKenapa membuat vaksin lama
Kenapa membuat vaksin lama
 
Bagaimana melihat saham dikuasi oleh asing
Bagaimana melihat saham dikuasi oleh asingBagaimana melihat saham dikuasi oleh asing
Bagaimana melihat saham dikuasi oleh asing
 
Bagaimana prediksi bursa sampai minggu ini
Bagaimana prediksi bursa sampai minggu iniBagaimana prediksi bursa sampai minggu ini
Bagaimana prediksi bursa sampai minggu ini
 
Covid19 terapi plasma darah
Covid19 terapi plasma darahCovid19 terapi plasma darah
Covid19 terapi plasma darah
 
Covid19 memang mematikan 2
Covid19 memang mematikan 2Covid19 memang mematikan 2
Covid19 memang mematikan 2
 
Bagaimana saya menebak harga naik atau turun saham
Bagaimana saya menebak harga naik atau turun sahamBagaimana saya menebak harga naik atau turun saham
Bagaimana saya menebak harga naik atau turun saham
 
Bagaimana saya menggunakan stochastic
Bagaimana saya menggunakan stochasticBagaimana saya menggunakan stochastic
Bagaimana saya menggunakan stochastic
 
Bagaimana mendapat untung di bursa saham yang bergejolak
Bagaimana mendapat untung di bursa saham yang bergejolakBagaimana mendapat untung di bursa saham yang bergejolak
Bagaimana mendapat untung di bursa saham yang bergejolak
 
Bagaimana melepaskan diri dari saham yg nyangkut
Bagaimana melepaskan diri dari saham yg nyangkutBagaimana melepaskan diri dari saham yg nyangkut
Bagaimana melepaskan diri dari saham yg nyangkut
 
Kebiasan dalam sebuah angka
Kebiasan dalam sebuah angkaKebiasan dalam sebuah angka
Kebiasan dalam sebuah angka
 
Tips yang sama
Tips yang samaTips yang sama
Tips yang sama
 
Semua virus sifatnya sama
Semua virus sifatnya samaSemua virus sifatnya sama
Semua virus sifatnya sama
 
Benarkah pemerintah lambat
Benarkah pemerintah lambatBenarkah pemerintah lambat
Benarkah pemerintah lambat
 
Imunitas tubuh
Imunitas tubuhImunitas tubuh
Imunitas tubuh
 
Sekitar 14 hari
Sekitar 14 hariSekitar 14 hari
Sekitar 14 hari
 
Covid 19, sars, mers
Covid 19, sars, mersCovid 19, sars, mers
Covid 19, sars, mers
 
Flu dan covid 19
Flu dan covid 19Flu dan covid 19
Flu dan covid 19
 
Fokus kepada kesembuhan
Fokus kepada kesembuhanFokus kepada kesembuhan
Fokus kepada kesembuhan
 
Informasi yang menenangkan
Informasi yang menenangkanInformasi yang menenangkan
Informasi yang menenangkan
 

Recently uploaded

UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
unikbetslotbankmaybank
 
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptxIlmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
RamonaChasdiana
 
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
IsmiAis2
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
Redis Manik
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
jhanchoek885
 
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasarSTRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
rioeradeka
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
YoseSuprapman3
 
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.pptPertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
MardhatilaFitriSopal
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdfPREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
FORTRESS
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
classroomastitiani
 

Recently uploaded (10)

UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
 
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptxIlmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
 
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
 
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasarSTRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
 
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.pptPertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdfPREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
 

Berubahlah

  • 1. Berubahlah Disadur dari Eillen Rachman Kompas, sabtu, 6 desember 2014, hal 33
  • 2. ketahuilah • Mike Kryzewski, pelatih tim bola basket nasional Amerika dan Duke University, yang selalu mengatakan,’ take a minute to celebrate success or reflect on failure, but then move on’ • Jeff Weiner, CEO jejaring profesional terbesar Linkedin, mengucapkan ungkapan ‘Next Play’, sesudah merayakan kemenangan tertentu • Phil Libin, CEO Evernote, sebuah perusahaan software dengan 20.000 karyawan, selalu mengatakan kepada anak buahnya, perusahaan mereka harus selalu berada dalam seperti kondisi status start-up, alias bermentalitas wirausaha pemula
  • 3. Ketahuilah • Sheila Johnson, salah satu pemilik BET Cable Network dan Tony Hseih CEO perusahaan sepatu online Zappos, sangat percaya pada collaborative compromise pada masa-masa sekarang. Kedua pemimpin ini percaya pada fun, respect, and happines karyawan • Sheila percaya pekerjaan individu tidak pernah lebih bagus daripada hasil tim • Tony menekankan pada nilai dan 10 “do’s and don’ts di dalam keluarga Zappos
  • 4. Menyesuaikan dengan jaman teknologi • Bentuk organisasi sudah tidak bisa terlalu birokratis, dengan SOP dan line of command yang tidak diganti-ganti, serta senioritas yang masih dipegang teguh • Statistik beberapa perusahaan menunjukkan bahwa persentase pekerja di bawah 30 tahun, sudah menanjak, bahkan mencapai lebih dari 50 persen. • Profesional muda sekarang lebih mengikuti passion-nya ketimbang uang. Passion tidak hanya menciptakan ‘dow’, tetapi juga bisa membuat kita lebih kuat menghadapi cobaan, otomatis menjadi penghibur saat gagal, serta membuat efek penularan antusiasme berbisnis kepada dan stakeholder lainnya
  • 5. Menyesuaikan dengan jaman teknologi 2 • Pertanyaannya : bukanlah siapa pemimpinnya ? Atau bagaiman menjadi pemimpin ?, melainkan kondisi apa yang perlu dikembangkan oleh seorang pemimpin-pemimpin agar timnya tumbuh subur ? • Diperlukan pemimpin yang adaptif dan mampu berubah sesuai tuntutan zaman, bahkan siap bekerja dengan struktur yang lentur, tidak top-down, dan memberikan kesempatan sebanyak-banyaknya kepada anggota tim untuk berpendapat dan berkreasi
  • 6. Pemimpin di tengah komunitas • Mengubah orientasi kepemimpinan, yang tadinya berada di puncak, menjadi berada di tengah-tengah kelompok • Contoh nyata : Jokowi dengan gaya blusukkannya menjadi populer dan mengena dengan cepat. Kemampuan untuk berpikir yang tidak sekadar linear, tetapi juga cepat, masuk akal, dan lintas disiplin. • Ini bukan ilmu baru atau rocket science, melainkan sekadar pergeseran padadigma yang lumayan ekstrem, akibat perkembangan teknologi yang pesat yang berdampak pada cara pikir generasi muda.
  • 7. Pemimpin di tengah komunitas 2 • Kalau dulu fokus kepada satu pemimpin, sekarang kita perlu melihat kepemimpinan sebagai proses kolektif, yang terbesar melalui jejaring individu. • Kelompok kerja masa sekarang harus dianggap sebagai komunitas bebas, yaitu orang bisa datang atau pergi tergantung hatinya • Selengkapnya ada dikoran kompas
  • 8. Masih ada pertanyaan ? Silahkan untuk berkorespondensi • Facebook : henry jaya teddy • Wordpress : henry jaya teddy • Blogger : henry jaya teddy • Email : henry.f41th@gmail.com