SlideShare a Scribd company logo
BAB 3
CARA MEMBUAT TABEL PADA MICROSOFT EXCEL
Untuk membuat tabel dimicrosoft excel sangat mudah. Adapun caranya adalah sebagai
berikut:
Misalnya tabel yang akan kita buat seperti dibawah ini :
Tahapan – tahapan yang kita lakukan untuk membuat tabel diatas:
1. Ketiklah Judul Dari setiap header colum, setiap header colum ketikkan disatu cell sesuai
gambar dibawah ini
2. Setelah itu format setiap header colum tersebut, dengan cara:
- Cell A1 dan A2 diblok, kemudian ambil merge cell, begitupun dengan cel B1 dan B2, cell C1,
D1 dan E1 diblok dijadikan satu cell dengan merge cell (untuk menyatukan cell), begitupun
juga dengan cell F1, G1dan H1 (seperti dibawah ini)
Header colum
Cell C1, D1, dan E1 diblok klik merge and center, lalu klik merge cell
3. Setelah membuat header colum, kita bingkai tabel kita sesuai dengan banyak jumlah data
Dengan cara:
- Blok seluruh data beserta header columnya, kemudian klik border, dan pilih border yang
akan digunakan
All border untuk bingkai tabel biasa
4. Tabel yang kita buat selesai.
Tugas 1
Buatlah tabel seperti dibawah ini dan kumpulkan digoogleclassroom dalam bentuk
dokumen excel :
Blok seluruh data
CARA MEMBUAT TABEL DENGAN VARIATIF HEADER COLUM
Untuk lebih mahir lagi dalam membuat tabel, kita akan mempraktekkan bermacam-
macam bentuk tabel yang lebih variatif. Misalnya dengan bentuk tabel dibawah ini:
Caranya :
1. Buat lah header columnya sebanyak kolum yang digunakan pada tabel diatas, yaitu
sebanyak 24 column dan menggunakan 3 baris/row untuk header columnya.
Perhatikan:
- Untuk kolum No dibuat pada cell A7 sampai dengan A10, Nama Anggota Keluarga pada
cell B7 sampai dengan B10, Status pada kolum C7,C8,C9 dan C10, Tahun Lahir /Umur
pada Cell D7,D8,D9,D10, Pendidikan pada Cell E7,E8,E9,E10, pekerjaan pada cell
F7,F8,F9,F10.
- Caranya untukkolum No blok cell A7sampai dengan A10 kemudian klik merge and
center dan kli merge cell. Lakukan hal yang sama untuk kolum NamaAnggota keluarga,
Status, Tahun lahir dan Pendidikan
No

More Related Content

Similar to BAB 3 Cara Membuat Tabel .pdf

AP.KOM KELOMPOK 1.pptx
AP.KOM KELOMPOK 1.pptxAP.KOM KELOMPOK 1.pptx
AP.KOM KELOMPOK 1.pptxJumiKoen
 
Bahan ajar ms excel 2007 man 1 llg
Bahan ajar ms excel 2007 man 1 llgBahan ajar ms excel 2007 man 1 llg
Bahan ajar ms excel 2007 man 1 llgAhmad Sodiq
 
Cara membuat daftar bergambar vlookup
Cara membuat daftar bergambar vlookupCara membuat daftar bergambar vlookup
Cara membuat daftar bergambar vlookupvinacute
 
Modul ms. office excel
Modul ms. office excelModul ms. office excel
Modul ms. office excelBima Tri Sakti
 
Pengenalan excel 1
Pengenalan excel 1Pengenalan excel 1
Pengenalan excel 1y03do
 
Microsoft Excel
Microsoft Excel Microsoft Excel
Microsoft Excel EightMedia
 
Modul-Pelatihan-Microsoft-Excel-2013-1.pdf
Modul-Pelatihan-Microsoft-Excel-2013-1.pdfModul-Pelatihan-Microsoft-Excel-2013-1.pdf
Modul-Pelatihan-Microsoft-Excel-2013-1.pdfMUHAMADSOLIKHAN
 
Modul training microsoft excel
Modul training microsoft excelModul training microsoft excel
Modul training microsoft excelmakemanah
 
Modul training microsoft excel
Modul training microsoft excelModul training microsoft excel
Modul training microsoft excelmakemanah
 
Macam macam marge cell dan cara menggunakan
Macam macam marge cell dan cara menggunakanMacam macam marge cell dan cara menggunakan
Macam macam marge cell dan cara menggunakanYanuar Wijatmoko
 
Modul excel-praktik
Modul excel-praktikModul excel-praktik
Modul excel-praktikwelly Kris
 

Similar to BAB 3 Cara Membuat Tabel .pdf (20)

AP.KOM KELOMPOK 1.pptx
AP.KOM KELOMPOK 1.pptxAP.KOM KELOMPOK 1.pptx
AP.KOM KELOMPOK 1.pptx
 
Tua Excel
Tua ExcelTua Excel
Tua Excel
 
Modul excel
Modul excelModul excel
Modul excel
 
Bahan ajar ms excel 2007 man 1 llg
Bahan ajar ms excel 2007 man 1 llgBahan ajar ms excel 2007 man 1 llg
Bahan ajar ms excel 2007 man 1 llg
 
Cara membuat daftar bergambar vlookup
Cara membuat daftar bergambar vlookupCara membuat daftar bergambar vlookup
Cara membuat daftar bergambar vlookup
 
Modul ms. office excel
Modul ms. office excelModul ms. office excel
Modul ms. office excel
 
Pengenalan excel 1
Pengenalan excel 1Pengenalan excel 1
Pengenalan excel 1
 
Microsoft Excel
Microsoft Excel Microsoft Excel
Microsoft Excel
 
Tugas 5 tik (4)
Tugas 5 tik (4)Tugas 5 tik (4)
Tugas 5 tik (4)
 
Tugas 5 tik
Tugas 5 tikTugas 5 tik
Tugas 5 tik
 
Modul-Pelatihan-Microsoft-Excel-2013-1.pdf
Modul-Pelatihan-Microsoft-Excel-2013-1.pdfModul-Pelatihan-Microsoft-Excel-2013-1.pdf
Modul-Pelatihan-Microsoft-Excel-2013-1.pdf
 
Microsoft Excel 2007
Microsoft Excel 2007Microsoft Excel 2007
Microsoft Excel 2007
 
Modul training microsoft excel
Modul training microsoft excelModul training microsoft excel
Modul training microsoft excel
 
Modul training microsoft excel
Modul training microsoft excelModul training microsoft excel
Modul training microsoft excel
 
TIK ( Microsoft Office Excel )
TIK ( Microsoft Office Excel )TIK ( Microsoft Office Excel )
TIK ( Microsoft Office Excel )
 
Tutorial ms.excel
Tutorial ms.excelTutorial ms.excel
Tutorial ms.excel
 
Macam macam marge cell dan cara menggunakan
Macam macam marge cell dan cara menggunakanMacam macam marge cell dan cara menggunakan
Macam macam marge cell dan cara menggunakan
 
Ms office excel
Ms office excelMs office excel
Ms office excel
 
Modul excel-praktik
Modul excel-praktikModul excel-praktik
Modul excel-praktik
 
Materi pa
Materi paMateri pa
Materi pa
 

Recently uploaded

ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...AgusRahmat39
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxAgungRomadhon3
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...haryonospdsd011
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxlastri261
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxd2spdpnd9185
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnalrepyjayanti
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondelferrydmn1999
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxkinayaptr30
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfnaqarin2
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfHernowo Subiantoro
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfTarkaTarka
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxnawasenamerta
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaFathan Emran
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxAhmadBarkah2
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxDWIHANDOYOPUTRO2
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptDedi Dwitagama
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxmuhammadyudiyanto55
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..widyakusuma99
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawassuprihatin1885
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIgloriosaesy
 

Recently uploaded (20)

ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 

BAB 3 Cara Membuat Tabel .pdf

  • 1. BAB 3 CARA MEMBUAT TABEL PADA MICROSOFT EXCEL Untuk membuat tabel dimicrosoft excel sangat mudah. Adapun caranya adalah sebagai berikut: Misalnya tabel yang akan kita buat seperti dibawah ini : Tahapan – tahapan yang kita lakukan untuk membuat tabel diatas: 1. Ketiklah Judul Dari setiap header colum, setiap header colum ketikkan disatu cell sesuai gambar dibawah ini 2. Setelah itu format setiap header colum tersebut, dengan cara: - Cell A1 dan A2 diblok, kemudian ambil merge cell, begitupun dengan cel B1 dan B2, cell C1, D1 dan E1 diblok dijadikan satu cell dengan merge cell (untuk menyatukan cell), begitupun juga dengan cell F1, G1dan H1 (seperti dibawah ini) Header colum
  • 2. Cell C1, D1, dan E1 diblok klik merge and center, lalu klik merge cell 3. Setelah membuat header colum, kita bingkai tabel kita sesuai dengan banyak jumlah data Dengan cara: - Blok seluruh data beserta header columnya, kemudian klik border, dan pilih border yang akan digunakan All border untuk bingkai tabel biasa 4. Tabel yang kita buat selesai. Tugas 1 Buatlah tabel seperti dibawah ini dan kumpulkan digoogleclassroom dalam bentuk dokumen excel : Blok seluruh data
  • 3. CARA MEMBUAT TABEL DENGAN VARIATIF HEADER COLUM Untuk lebih mahir lagi dalam membuat tabel, kita akan mempraktekkan bermacam- macam bentuk tabel yang lebih variatif. Misalnya dengan bentuk tabel dibawah ini: Caranya : 1. Buat lah header columnya sebanyak kolum yang digunakan pada tabel diatas, yaitu sebanyak 24 column dan menggunakan 3 baris/row untuk header columnya. Perhatikan: - Untuk kolum No dibuat pada cell A7 sampai dengan A10, Nama Anggota Keluarga pada cell B7 sampai dengan B10, Status pada kolum C7,C8,C9 dan C10, Tahun Lahir /Umur pada Cell D7,D8,D9,D10, Pendidikan pada Cell E7,E8,E9,E10, pekerjaan pada cell F7,F8,F9,F10. - Caranya untukkolum No blok cell A7sampai dengan A10 kemudian klik merge and center dan kli merge cell. Lakukan hal yang sama untuk kolum NamaAnggota keluarga, Status, Tahun lahir dan Pendidikan No