SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
9 KONSEP FUNDAMENTAL
GEOLOGI LINGKUNGAN
OLEH: Agim Yustian
Bakhtiar
NIM : 118150026
9 KONSEP FUNDAMENTAL GEOLOGI
LINGKUNGAN
1. Pertumbuhan penduduk/populasi
2. Kesinambungan/Sustainability
3. Bumi sebagai sistem/ Earth as a system
4. Keterbatasan sumber daya/ limitation
resources
5. Uniformitarianisme
6. Adanya Proses bumi yang berbahaya
7. konsiderasi estetika
8. Hutang pada masa depan
9. Geologi sebagai dasar dari sai
lingkungan
Geologi lingkungan sebagai
salah satu cabang ilmu terapan
yang berkaitan dengan
interaksi unsur geologi dan
lingkungan secara keseluruhan
yang berkaitan dengan
kehidupan manusia
Berkaitan tersebut ada 9
konsep fundamental geologi
lingkungan yang perlu
diketahui antara lain:
KONSEP 1:
PERTUMBUHAN
PENDUDUK ATAU
POPULASI
Terkait hal tersebut maka geologi
lingkungan berkaitan dengan bagaimana
seharusnya manusai memperhatikan tata
kelola agar efek pertumbuhan penduduk
dapat diminimalisir dengan melakukan
berbagai langkah penjegahan yang perlu
dilakukan untuk mengurangi dampak
negative yang ditimbulkan
Pertumbuhan penduduk
merupakan salah satu penyebab
utama dari permasalahan
lingkungan yang terjadi. Hal ini
terkait dengan upaya manusia
memenuhi kebutahan akan ruang
dan material, dimana berefek pada
perkembangan area terbangun dan
pembukaan lahan untuk pertanian,
pertambangan, pemukiman, dll.
KESINAMBUNGAN/
SUSTAINABILITY
Konsep ini menting agar dapat menjaga
keberlangsungan sumber daya yang
dibutuhkan serta lingkungan tanpa
mengabaikan penyedian kebutuhan
manusia.
Keberlanjutan tidak hanya dari sis
lingkungan melainkan juga dari sisi energi
dan kebutuhan manusia akan sumber daya
alam. Sehingga ini menjadi landasan
geologi lingkungan sebagai ilmu terapan
yang menawarkan solusi tersebut
Kesinambungan adalah konsep
dimana bagaimana geologi
lingkungan memiliki peran untuk
menjaga kesinambungan dan
keberlanjutan lingkungan yang
ada bagi kehidupan.
Kesinambungan harus tercapai
agar harmoni manusia dan alam
tetap tejaga.
BUMI SEBAGAI
SEBUAH SISTEM/
EARTH AS A
SYSTEM
Sebagai Gabungan dari sisitem yang lebih
kecil, kesinambungan dan harmoni harus
diperthankan karena satu sama lain akan
saling mempengaruhi dan berdampak pada
ketidakseimbangan sistem yang merugikan
Ini merupakan sebuah prinsip kestuan
unsur lingkungan sehingga memhami
lingkungan berarti memahami prinsip serta
sistemnya juga.
Bumi sebagai sebuah sistem yang
terdiri antara lain:
1. Atmosfer
2. Hidrosfer
3. Biosfer
4. Litosfer
5. Antroposfer
KETERBATASAN
SUMBER DAYA
Ini menimbulkan permasalahan bagaimana
seharusnya manusia sebaiknya mengelola
sumber daya yang ada
sertamemper4hatikan kesinambungannya
untuk memastikan ketersediaan untuk
jangka panjang
Inilah mengapa pemahaman mengenai ilmu
bumi dan lingkungan menjadi dasar penting
untuk mengelola sumber daya dan
lingkungan agar berkesinambungan
Sampai sekarang, Bumi stu-
satunyalah planet yang mampu
dihuni. Sehingga dengan
pertambahan populasi, sumber
daya yang ada akan semakin
terbatas meskipu itu sifatnya
renewable ditambah bila
pertambahan terjadi secara
eksponensial
UNIFORMITARIANIS
ME
Memahami konsep berate ikut memahami
proses alam yang terjadi.
Konsep ini juga mberikan pemahaman untuk
bagaimana menyikapi perubahan dan
langkah untuk menhadapi serta konsep
belajar dari masa lalu untuk perencanaan
dimasa depan
Uniformitarianisme adalah
sebuah paham yang menekankan
adanya sebuah keteraturan pada
sistem dimana sebuah peristiwa
pada masa kini kemungkinan
pernah terjadi dimasa lalu dan
dapat terjadi dimasa depan.
Konsep yang diperekenalkan
James Hutton ini merupakankunci
kita memahami bumi sebagai
sistem beserta dinamika proses
yang ada didalamnya.
ADANYA PROSES
BUMI YANG
BERBAHAYA
Akan selalu ada proses bumi
yang menimbulkan bahaya.
Namun, perlu diingat Resiko
seharusnya menjadi sarana kita
mengenali bagaimana sistem
bumi bekerja sehingga
seharusnya perlu dikenali dan
dilakukan pencegahan.
KONSIDERASI
ESTETIKA
Estetika penting agar nantinya sistem yang
bergerak tidak saling tumpeng tindih dan
overlapping, tetapidengan memperhatiakn
keindahan dan tata kelola dan tata ruang
yang baik sehingga penggunaan lahan dan
air serta lingkungan dapat efisien namun
juga indah.
Perencanaan penggunaan lahan
dan air sekiranya tidak hanya
dilihat dari sisi fungsionalnya saja
ataupun ekonomiknya. Melainkan
memperhatikan konsep estetika
agar indah dan tertata.
HUTANG KITA PADA
MASA DEPAN
Geologi lingkungan berperan penting untuk
memahami efek interaksi manusia terhadap
alam sehingga kita dapat melakukan upaya
konservasi sebagai bentuk utang kita pada
masa depan yang dimana kita merupakan
pengelola bumi sekarang.
Apapun yang telah dilakukan
manusia sebelumnya, efeknya
akan berakumulatif dan
memepengaruhi masa depan
Usaha konservasi perlu dilakukan
agar kita dapat terus menjaga
kesinambungan agar planet ini
dapat layak huni bagi generasi
seterusnya.
GEOLOGI SEBAGAI
DASAR SAINS
LINGKUNGAN
Geologi memberikan konsep bagaimana
dinamika merubah landskap yang
berpengaruh pada kegiatan dan iteraksi
manusia dengan lingungannya.
Memahami sifat material,
dinamika dan proses merupakan
apa yang dilakukan dalam
geologi. Yang merupakan hal
penting kita untuk memahami
lingkungan kita,
DAN DIALAH YANG MENJADIKAN KAMU
SEBAGAI KHALIFAH-KHALIFAH DI BUMI
DAN DIA MENGANGKAT (DERAJAT)
SEBAGIAN KAMU DI ATAS YANG LAIN,
UNTUK MENGUJIMU ATAS (KARUNIA)
YANG DIBERIKAN-NYA KEPADAMU.
SESUNGGUHNYA TUHANMU SANGAT
CEPAT MEMBERI HUKUMAN DAN
SUNGGUH, DIA MAHA PENGAMPUN,
MAHA PENYAYANG. (Q.S AL AN’AM 165)

More Related Content

Similar to 9_Konsep_fundamental_Geologi_Lingkungan.pptx

Ilmu lingkungan
Ilmu lingkunganIlmu lingkungan
Ilmu lingkunganamaniaaa
 
01. Pertemuan 1 Rek Ling 2022.pdf
01. Pertemuan 1 Rek Ling 2022.pdf01. Pertemuan 1 Rek Ling 2022.pdf
01. Pertemuan 1 Rek Ling 2022.pdfDIASLYFORTUNATUS
 
Pelestarian Cagar Alam dan Suaka Marga Satwa
Pelestarian Cagar Alam dan Suaka Marga SatwaPelestarian Cagar Alam dan Suaka Marga Satwa
Pelestarian Cagar Alam dan Suaka Marga SatwaDapu Creative Aceh
 
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGANILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGANEnvaPya
 
Manusia dan lingkungan
Manusia dan lingkunganManusia dan lingkungan
Manusia dan lingkunganLae Simbolon
 
Pengelolaan sumberdaya lahan dan etika lingkungan paper etika e2
Pengelolaan sumberdaya lahan dan etika lingkungan paper etika e2Pengelolaan sumberdaya lahan dan etika lingkungan paper etika e2
Pengelolaan sumberdaya lahan dan etika lingkungan paper etika e2Anto King
 
Etika Lingkungan Hidup (Tugas Pengetahuan Lingkungan)
Etika Lingkungan Hidup (Tugas Pengetahuan Lingkungan)Etika Lingkungan Hidup (Tugas Pengetahuan Lingkungan)
Etika Lingkungan Hidup (Tugas Pengetahuan Lingkungan)Nurul Afdal Haris
 
Korelasi antara manusia dan lingkungan
Korelasi antara manusia dan lingkunganKorelasi antara manusia dan lingkungan
Korelasi antara manusia dan lingkunganAndiNurinayatulaini
 
Laporan ekosistem darat, buatan, perairan
Laporan ekosistem darat, buatan, perairanLaporan ekosistem darat, buatan, perairan
Laporan ekosistem darat, buatan, perairanFirlita Nurul Kharisma
 
BUMI KITA, RUMAH KITA SENDIRI Apapentingnyasihkonservasi?
BUMI KITA, RUMAH KITA SENDIRI Apapentingnyasihkonservasi?BUMI KITA, RUMAH KITA SENDIRI Apapentingnyasihkonservasi?
BUMI KITA, RUMAH KITA SENDIRI Apapentingnyasihkonservasi?Hananto Maryan Wiguna
 
2 sumber daya alam
2 sumber daya alam2 sumber daya alam
2 sumber daya alamtopanogan
 
Peran agroforestri dalam menanggulangi banjir dan longsor das
Peran agroforestri dalam menanggulangi banjir dan longsor dasPeran agroforestri dalam menanggulangi banjir dan longsor das
Peran agroforestri dalam menanggulangi banjir dan longsor dasrizky hadi
 
Pembangunan Berwawasan Lingkungan (Tugas Pengetahuan Lingkungan)
Pembangunan Berwawasan Lingkungan (Tugas Pengetahuan Lingkungan)Pembangunan Berwawasan Lingkungan (Tugas Pengetahuan Lingkungan)
Pembangunan Berwawasan Lingkungan (Tugas Pengetahuan Lingkungan)Nurul Afdal Haris
 
Ekologi dan ilmu lingkungan
Ekologi dan ilmu lingkunganEkologi dan ilmu lingkungan
Ekologi dan ilmu lingkunganIrfano
 

Similar to 9_Konsep_fundamental_Geologi_Lingkungan.pptx (20)

Ilmu lingkungan
Ilmu lingkunganIlmu lingkungan
Ilmu lingkungan
 
01. Pertemuan 1 Rek Ling 2022.pdf
01. Pertemuan 1 Rek Ling 2022.pdf01. Pertemuan 1 Rek Ling 2022.pdf
01. Pertemuan 1 Rek Ling 2022.pdf
 
Pelestarian Cagar Alam dan Suaka Marga Satwa
Pelestarian Cagar Alam dan Suaka Marga SatwaPelestarian Cagar Alam dan Suaka Marga Satwa
Pelestarian Cagar Alam dan Suaka Marga Satwa
 
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGANILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR MANUSIA DAN LINGKUNGAN
 
Pertemuan 15
Pertemuan 15Pertemuan 15
Pertemuan 15
 
assignment-alam-sekitar
assignment-alam-sekitarassignment-alam-sekitar
assignment-alam-sekitar
 
Manusia dan lingkungan
Manusia dan lingkunganManusia dan lingkungan
Manusia dan lingkungan
 
Makalah 2
Makalah 2Makalah 2
Makalah 2
 
Pengelolaan sumberdaya lahan dan etika lingkungan paper etika e2
Pengelolaan sumberdaya lahan dan etika lingkungan paper etika e2Pengelolaan sumberdaya lahan dan etika lingkungan paper etika e2
Pengelolaan sumberdaya lahan dan etika lingkungan paper etika e2
 
Etika Lingkungan Hidup (Tugas Pengetahuan Lingkungan)
Etika Lingkungan Hidup (Tugas Pengetahuan Lingkungan)Etika Lingkungan Hidup (Tugas Pengetahuan Lingkungan)
Etika Lingkungan Hidup (Tugas Pengetahuan Lingkungan)
 
Korelasi antara manusia dan lingkungan
Korelasi antara manusia dan lingkunganKorelasi antara manusia dan lingkungan
Korelasi antara manusia dan lingkungan
 
Laporan ekosistem darat, buatan, perairan
Laporan ekosistem darat, buatan, perairanLaporan ekosistem darat, buatan, perairan
Laporan ekosistem darat, buatan, perairan
 
Tugas kelompok 4
Tugas kelompok 4Tugas kelompok 4
Tugas kelompok 4
 
faktor pembatas ekosistem
faktor pembatas ekosistemfaktor pembatas ekosistem
faktor pembatas ekosistem
 
Ilmu alamiah dasar bab 5
Ilmu alamiah dasar bab 5Ilmu alamiah dasar bab 5
Ilmu alamiah dasar bab 5
 
BUMI KITA, RUMAH KITA SENDIRI Apapentingnyasihkonservasi?
BUMI KITA, RUMAH KITA SENDIRI Apapentingnyasihkonservasi?BUMI KITA, RUMAH KITA SENDIRI Apapentingnyasihkonservasi?
BUMI KITA, RUMAH KITA SENDIRI Apapentingnyasihkonservasi?
 
2 sumber daya alam
2 sumber daya alam2 sumber daya alam
2 sumber daya alam
 
Peran agroforestri dalam menanggulangi banjir dan longsor das
Peran agroforestri dalam menanggulangi banjir dan longsor dasPeran agroforestri dalam menanggulangi banjir dan longsor das
Peran agroforestri dalam menanggulangi banjir dan longsor das
 
Pembangunan Berwawasan Lingkungan (Tugas Pengetahuan Lingkungan)
Pembangunan Berwawasan Lingkungan (Tugas Pengetahuan Lingkungan)Pembangunan Berwawasan Lingkungan (Tugas Pengetahuan Lingkungan)
Pembangunan Berwawasan Lingkungan (Tugas Pengetahuan Lingkungan)
 
Ekologi dan ilmu lingkungan
Ekologi dan ilmu lingkunganEkologi dan ilmu lingkungan
Ekologi dan ilmu lingkungan
 

Recently uploaded

PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxDEAAYUANGGREANI
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...MuhammadSyamsuryadiS
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxwawan479953
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptxModul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptxRIMA685626
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxnursariheldaseptiana
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxriscacriswanda
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxSaujiOji
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024editwebsitesubdit
 

Recently uploaded (20)

Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptxModul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 

9_Konsep_fundamental_Geologi_Lingkungan.pptx

  • 1. 9 KONSEP FUNDAMENTAL GEOLOGI LINGKUNGAN OLEH: Agim Yustian Bakhtiar NIM : 118150026
  • 2. 9 KONSEP FUNDAMENTAL GEOLOGI LINGKUNGAN 1. Pertumbuhan penduduk/populasi 2. Kesinambungan/Sustainability 3. Bumi sebagai sistem/ Earth as a system 4. Keterbatasan sumber daya/ limitation resources 5. Uniformitarianisme 6. Adanya Proses bumi yang berbahaya 7. konsiderasi estetika 8. Hutang pada masa depan 9. Geologi sebagai dasar dari sai lingkungan Geologi lingkungan sebagai salah satu cabang ilmu terapan yang berkaitan dengan interaksi unsur geologi dan lingkungan secara keseluruhan yang berkaitan dengan kehidupan manusia Berkaitan tersebut ada 9 konsep fundamental geologi lingkungan yang perlu diketahui antara lain:
  • 3. KONSEP 1: PERTUMBUHAN PENDUDUK ATAU POPULASI Terkait hal tersebut maka geologi lingkungan berkaitan dengan bagaimana seharusnya manusai memperhatikan tata kelola agar efek pertumbuhan penduduk dapat diminimalisir dengan melakukan berbagai langkah penjegahan yang perlu dilakukan untuk mengurangi dampak negative yang ditimbulkan Pertumbuhan penduduk merupakan salah satu penyebab utama dari permasalahan lingkungan yang terjadi. Hal ini terkait dengan upaya manusia memenuhi kebutahan akan ruang dan material, dimana berefek pada perkembangan area terbangun dan pembukaan lahan untuk pertanian, pertambangan, pemukiman, dll.
  • 4. KESINAMBUNGAN/ SUSTAINABILITY Konsep ini menting agar dapat menjaga keberlangsungan sumber daya yang dibutuhkan serta lingkungan tanpa mengabaikan penyedian kebutuhan manusia. Keberlanjutan tidak hanya dari sis lingkungan melainkan juga dari sisi energi dan kebutuhan manusia akan sumber daya alam. Sehingga ini menjadi landasan geologi lingkungan sebagai ilmu terapan yang menawarkan solusi tersebut Kesinambungan adalah konsep dimana bagaimana geologi lingkungan memiliki peran untuk menjaga kesinambungan dan keberlanjutan lingkungan yang ada bagi kehidupan. Kesinambungan harus tercapai agar harmoni manusia dan alam tetap tejaga.
  • 5. BUMI SEBAGAI SEBUAH SISTEM/ EARTH AS A SYSTEM Sebagai Gabungan dari sisitem yang lebih kecil, kesinambungan dan harmoni harus diperthankan karena satu sama lain akan saling mempengaruhi dan berdampak pada ketidakseimbangan sistem yang merugikan Ini merupakan sebuah prinsip kestuan unsur lingkungan sehingga memhami lingkungan berarti memahami prinsip serta sistemnya juga. Bumi sebagai sebuah sistem yang terdiri antara lain: 1. Atmosfer 2. Hidrosfer 3. Biosfer 4. Litosfer 5. Antroposfer
  • 6. KETERBATASAN SUMBER DAYA Ini menimbulkan permasalahan bagaimana seharusnya manusia sebaiknya mengelola sumber daya yang ada sertamemper4hatikan kesinambungannya untuk memastikan ketersediaan untuk jangka panjang Inilah mengapa pemahaman mengenai ilmu bumi dan lingkungan menjadi dasar penting untuk mengelola sumber daya dan lingkungan agar berkesinambungan Sampai sekarang, Bumi stu- satunyalah planet yang mampu dihuni. Sehingga dengan pertambahan populasi, sumber daya yang ada akan semakin terbatas meskipu itu sifatnya renewable ditambah bila pertambahan terjadi secara eksponensial
  • 7. UNIFORMITARIANIS ME Memahami konsep berate ikut memahami proses alam yang terjadi. Konsep ini juga mberikan pemahaman untuk bagaimana menyikapi perubahan dan langkah untuk menhadapi serta konsep belajar dari masa lalu untuk perencanaan dimasa depan Uniformitarianisme adalah sebuah paham yang menekankan adanya sebuah keteraturan pada sistem dimana sebuah peristiwa pada masa kini kemungkinan pernah terjadi dimasa lalu dan dapat terjadi dimasa depan. Konsep yang diperekenalkan James Hutton ini merupakankunci kita memahami bumi sebagai sistem beserta dinamika proses yang ada didalamnya.
  • 8. ADANYA PROSES BUMI YANG BERBAHAYA Akan selalu ada proses bumi yang menimbulkan bahaya. Namun, perlu diingat Resiko seharusnya menjadi sarana kita mengenali bagaimana sistem bumi bekerja sehingga seharusnya perlu dikenali dan dilakukan pencegahan.
  • 9. KONSIDERASI ESTETIKA Estetika penting agar nantinya sistem yang bergerak tidak saling tumpeng tindih dan overlapping, tetapidengan memperhatiakn keindahan dan tata kelola dan tata ruang yang baik sehingga penggunaan lahan dan air serta lingkungan dapat efisien namun juga indah. Perencanaan penggunaan lahan dan air sekiranya tidak hanya dilihat dari sisi fungsionalnya saja ataupun ekonomiknya. Melainkan memperhatikan konsep estetika agar indah dan tertata.
  • 10. HUTANG KITA PADA MASA DEPAN Geologi lingkungan berperan penting untuk memahami efek interaksi manusia terhadap alam sehingga kita dapat melakukan upaya konservasi sebagai bentuk utang kita pada masa depan yang dimana kita merupakan pengelola bumi sekarang. Apapun yang telah dilakukan manusia sebelumnya, efeknya akan berakumulatif dan memepengaruhi masa depan Usaha konservasi perlu dilakukan agar kita dapat terus menjaga kesinambungan agar planet ini dapat layak huni bagi generasi seterusnya.
  • 11. GEOLOGI SEBAGAI DASAR SAINS LINGKUNGAN Geologi memberikan konsep bagaimana dinamika merubah landskap yang berpengaruh pada kegiatan dan iteraksi manusia dengan lingungannya. Memahami sifat material, dinamika dan proses merupakan apa yang dilakukan dalam geologi. Yang merupakan hal penting kita untuk memahami lingkungan kita,
  • 12. DAN DIALAH YANG MENJADIKAN KAMU SEBAGAI KHALIFAH-KHALIFAH DI BUMI DAN DIA MENGANGKAT (DERAJAT) SEBAGIAN KAMU DI ATAS YANG LAIN, UNTUK MENGUJIMU ATAS (KARUNIA) YANG DIBERIKAN-NYA KEPADAMU. SESUNGGUHNYA TUHANMU SANGAT CEPAT MEMBERI HUKUMAN DAN SUNGGUH, DIA MAHA PENGAMPUN, MAHA PENYAYANG. (Q.S AL AN’AM 165)