SlideShare a Scribd company logo
Buku Pintar Mengerjakan Tugas Harian
96
1. Cermati huruf acak berikut!
b i n g b e l i m
Jika disusun dengan tepat, menjadi
….
a.
b. 		
c.
2. Buah yang diawali dengan huruf ‘c’
yaitu ….
a.
b. 		
c.
3. Perhatikan warna berikut!
(1) (2) (3) (4)
Hitam Merah Hijau Putih
Warna yang diawali dengan huruf ‘h’
yaitu …. (HOTS)
a. (1) dan (3)
b. (2) dan (3)			
c. (3) dan (4)
4. Kamu akan mengemasi buku-
bukumu.
Kamu akan menyimpan di gudang.
Kamu membutuhkan …. (HOTS)
a.
b.
c.
5. Amati gambar-gambar berikut!
(1) (2) (3) (4)
Penilaian Akhir Semester 2
A. Ayo, pilih salah satu jawaban yang tepat dengan memberi tanda silang (x)
pada huruf a, b, atau c!
Bahasa Indonesia Kelas 1 SD/MI 97
Hewan yang dapat terbang yaitu ….
(HOTS)
a. (1) dan (2)
b. (2) dan (3)
c. (3) dan (4)
6. Hewan yang berenang yaitu ….
a. 		
b. 		
c.
7. Amati percakapan berikut!
Duta : Halo, namaku Duta.
		 		 … kamu siapa?
Riki : Halo, namaku Riki.
Kosakata yang tepat adalah ….
a. Halo				
b. Nama				
c. Riki
8. Amati permainan berikut!
Guna bermain basket kamu butuh
….
a. ring		
b. net					
c. bet
9. Kamu pulang sekolah.
Kamu akan bermain bola kaki.
Kamu sebaiknya ….
a. ganti baju			
b. langsung bermain
c. tidak pakai baju
10. Makanan kotor mengandung ….
a. kuman
b. vitamin			
c. protein
11. Benda yang diawali huruf ‘m’ yaitu
….
a. 		
b. 		
c.
12. Cermati percakapan berikut!
Toto : Aku haus sekali.
		 Tira, … ambilkan aku minum
ya.
Tira : Oke, To.
Ungkapan santun yang diucapkan Toto
adalah ….
a. terima kasih
b. maaf			
c. tolong
Buku Pintar Mengerjakan Tugas Harian
98
13. Alat musik yang diawali dengan huruf
‘g’ adalah ….
a.
b.
c.
Simak percakapan berikut untuk
menjawab soal nomor 14 dan 15!
Ibu : Beta, ibu boleh minta tolong?
Beta : Boleh, Bu. Mau minta tolong
apa?
Ibu : Tolong belikan tepung tiga
kilogram.
		 Telur dua kilogram.
		 Di warung Mak Odah ya.
Beta : Baik, Bu.
14. Jumlah tepung yang harus dibeli Beta
adalah ….
a. 3 kilogram		
b. 4 kilogram		
c. 5 kilogram
15. Beta harus membeli telur ….
a. 1 kilogram		
b. 2 kilogram		
c. 3 kilogram
16. Jika uang jajanmu sisa, sebaiknya
kamu ….
a. tabung			 c. beli mainan
b. beli jajan
Simak percakapan berikut untuk
menjawab soal nomor 17 dan 18!
Kakak : Toto tolong belikan kakak
sesuatu di warung.
Toto : Belikan apa, Kak?
Kakak : Kamu beli mi kuah harganya
Rp2.000.
		 Lalu kamu beli kerupuk
harganya Rp5.000.
		 Ini kakak beri uang Rp10.000.
		 Jangan lupa kembalian
uangnya.
Toto : Siap, Kak.
17. Uang yang diberikan kakak adalah ….
(HOTS)
a.
b.
c.
18. Harga kerupuk senilai dengan uang
….
a. c.
b.
Bahasa Indonesia Kelas 1 SD/MI 99
Simak denah berikut untuk menjawab
soal nomor 19 dan 20!
19. Rumah Ani berada di Jalan ….
a. Rinjani c. Merapi
b. Semeru
20. Cermati bangunan berikut.
(1) SDN Cemara.					
(2) Rumah Sakit Medika.			
(3) Bank Swadaya.
(4) Pasar Gede.
Bangunan yang ada di Jalan Rinjani
yaitu …. (HOTS)
a. (1) dan (2)
b. (1) dan (3)
c. (1) dan (4)
B. Mari, melengkapi pernyataan-pernyataan berikut dengan jawaban yang
tepat!
1. Toni : Dewi, kamu pandai sekali.
Dewi : ....
Ungkapan santun yang tepat adalah ….
2. Suku kata dalam kata ‘majalah’ adalah ….
3. Perhatikan gambar berikut!
Benda pada gambar tersebut adalah ….
4. Penyebutan dari 5 adalah ….
5. Sup ini rasanya hambar.
Supaya terasa asin kamu harus menambahkan ….
6. Perhatikan gambar berikut!
Manfaat benda tersebut saat makan adalah ….
Buku Pintar Mengerjakan Tugas Harian
100
7. Aku sudah mengantuk.
Aku akan segera ….
8. Ibuku mengobati orang sakit.
Ibuku adalah seorang ….
Perhatikan gambar berikut untuk soal nomor 9 dan 10!
9. Bangunan yang terletak di Jalan Kusuma Raya adalah ….
10. Rumah Sari terletak di Jalan ….
C. Untukmengasahcaraberpikirmusecararasional,logis,kritis,dananalitis,coba
berikan jawaban soal-soal berikut dengan kemampuan berpikirmu sendiri!
1. Kamu bertemu teman baru.
Kamu akan memperkenalkan diri.
Apa yang kamu ucapkan?
Jawab: ...........................................................................................................................
2. Ibu masak ayam goreng.
Kamu takut dihinggapi lalat.
Bagaimana cara agar tidak dihinggapi lalat?
Jawab: ...........................................................................................................................
3. Kamu akan bermain bola kaki.
Kamu harus membentuk tim.
Berapa orang yang kamu butuhkan?
Jawab: ...........................................................................................................................
Bahasa Indonesia Kelas 1 SD/MI 101
4. Kamu sedang bermain bola kaki.
Bolamu melayang melewati parit.
Bagaimana cara mengambil bolamu?
Jawab: ...........................................................................................................................
5. Kamu diajak bermain di taman.
Kamu tidak bisa ikut.
Kamu harus membantu ibu membersihkan rumah.
Apa yang kamu ucapkan pada temanmu?
Jawab: ...........................................................................................................................
6. Kamu membawa kue manis.
Kamu meminta temanmu mencicipi.
Temanmu ternyata tidak suka.
Apa yang harus kamu lakukan?
Jawab: ...........................................................................................................................
7. Kamu suka makan ….
Karena ….
Jawab: ...........................................................................................................................
8. Tetangga barumu bertanya tempat.
Apa yang harus kamu lakukan?
Jawab: ...........................................................................................................................
Cermati denah berikut untuk menjawab soal nomor 9 dan 10!
Buku Pintar Mengerjakan Tugas Harian
102
9. Kamu adalah Ahmad.
Kamu akan ke rumah Bagas.
Bagaimana arah yang tepat?
Jawab: ...........................................................................................................................
10. Kamu adalah Anita.
Kamu akan sekolah di SD Brilian Jaya.
Apa saja jalan yang kamu lewati?
Jawab: ...........................................................................................................................
TandaTangan Nilai
Guru OrangTua

More Related Content

Similar to 7. Jum'at, Bahasa Indonesia.pdf hihh iji

Soal ulangan umum kelas 2
Soal ulangan umum kelas 2Soal ulangan umum kelas 2
Soal ulangan umum kelas 2
Septian Muna Barakati
 
SOAL ULANGAN HARIAN
SOAL ULANGAN HARIANSOAL ULANGAN HARIAN
SOAL ULANGAN HARIAN
Dynaa Math'dhe
 
PAT 2 Bhs IndO KELAS 1.docx
PAT 2 Bhs IndO KELAS 1.docxPAT 2 Bhs IndO KELAS 1.docx
PAT 2 Bhs IndO KELAS 1.docx
NurulFalahiyah1
 
Soal uts genap b indonesia kelas 1 2017
Soal uts genap b indonesia kelas 1 2017Soal uts genap b indonesia kelas 1 2017
Soal uts genap b indonesia kelas 1 2017
Mhd Habib
 
Senrup
SenrupSenrup
Senrup
Abu Rijal
 
soal ujiankelas satu Matematika (1).docx
soal ujiankelas satu Matematika (1).docxsoal ujiankelas satu Matematika (1).docx
soal ujiankelas satu Matematika (1).docx
MariaGoretiNde1
 
Kelas 2 Soal ulangan B. Indonesia blog semester 1
Kelas 2 Soal ulangan B. Indonesia blog semester 1Kelas 2 Soal ulangan B. Indonesia blog semester 1
Kelas 2 Soal ulangan B. Indonesia blog semester 1alfiakarinaputri
 
contoh Soal uas ipa kelas 3 smster 1
 contoh Soal uas ipa kelas 3  smster 1 contoh Soal uas ipa kelas 3  smster 1
contoh Soal uas ipa kelas 3 smster 1
Rachmah Safitri
 
PAS KELAS I SEMESTER 2 LUSI.docx
PAS KELAS I SEMESTER 2 LUSI.docxPAS KELAS I SEMESTER 2 LUSI.docx
PAS KELAS I SEMESTER 2 LUSI.docx
Lusi Kurnia
 
Penilaian Harian Tema G.pdf
Penilaian Harian Tema G.pdfPenilaian Harian Tema G.pdf
Penilaian Harian Tema G.pdf
LINAALIYAHRUKMANA
 
Uts 1 p kn sd kelas 1 plus kunci
Uts 1 p kn sd kelas 1 plus kunciUts 1 p kn sd kelas 1 plus kunci
Uts 1 p kn sd kelas 1 plus kunci
Amphie Yuurisman
 
B. jawa
B. jawaB. jawa
B. jawa
NH-Celluler
 
Soal uts2 kelas ii
Soal uts2 kelas iiSoal uts2 kelas ii
Soal uts2 kelas ii
Wiji Trangkil
 
Soal ulangan semester ganjil kls 1 & 2 2014
Soal ulangan semester ganjil kls 1 & 2 2014Soal ulangan semester ganjil kls 1 & 2 2014
Soal ulangan semester ganjil kls 1 & 2 2014Fahmi Fathurrohman M. Ec
 
Soal soal kelas ii - uts mid semester ii 09-10
Soal soal kelas ii - uts mid semester ii 09-10Soal soal kelas ii - uts mid semester ii 09-10
Soal soal kelas ii - uts mid semester ii 09-10
Bimbingan Belajar Be Brilliant
 
mtk kls4.docx
mtk kls4.docxmtk kls4.docx
mtk kls4.docx
TisSurianti
 

Similar to 7. Jum'at, Bahasa Indonesia.pdf hihh iji (20)

Soal ulangan umum kelas 2
Soal ulangan umum kelas 2Soal ulangan umum kelas 2
Soal ulangan umum kelas 2
 
SOAL ULANGAN HARIAN
SOAL ULANGAN HARIANSOAL ULANGAN HARIAN
SOAL ULANGAN HARIAN
 
PAT 2 Bhs IndO KELAS 1.docx
PAT 2 Bhs IndO KELAS 1.docxPAT 2 Bhs IndO KELAS 1.docx
PAT 2 Bhs IndO KELAS 1.docx
 
Soal uts genap b indonesia kelas 1 2017
Soal uts genap b indonesia kelas 1 2017Soal uts genap b indonesia kelas 1 2017
Soal uts genap b indonesia kelas 1 2017
 
Senrup
SenrupSenrup
Senrup
 
Soal pkn
Soal pknSoal pkn
Soal pkn
 
soal ujiankelas satu Matematika (1).docx
soal ujiankelas satu Matematika (1).docxsoal ujiankelas satu Matematika (1).docx
soal ujiankelas satu Matematika (1).docx
 
B.ina, ipa, ips, p kn, dan mulok
B.ina, ipa, ips, p kn, dan mulokB.ina, ipa, ips, p kn, dan mulok
B.ina, ipa, ips, p kn, dan mulok
 
B.ina, ipa, ips, p kn, dan mulok
B.ina, ipa, ips, p kn, dan mulokB.ina, ipa, ips, p kn, dan mulok
B.ina, ipa, ips, p kn, dan mulok
 
Kelas 2 Soal ulangan B. Indonesia blog semester 1
Kelas 2 Soal ulangan B. Indonesia blog semester 1Kelas 2 Soal ulangan B. Indonesia blog semester 1
Kelas 2 Soal ulangan B. Indonesia blog semester 1
 
contoh Soal uas ipa kelas 3 smster 1
 contoh Soal uas ipa kelas 3  smster 1 contoh Soal uas ipa kelas 3  smster 1
contoh Soal uas ipa kelas 3 smster 1
 
PAS KELAS I SEMESTER 2 LUSI.docx
PAS KELAS I SEMESTER 2 LUSI.docxPAS KELAS I SEMESTER 2 LUSI.docx
PAS KELAS I SEMESTER 2 LUSI.docx
 
Penilaian Harian Tema G.pdf
Penilaian Harian Tema G.pdfPenilaian Harian Tema G.pdf
Penilaian Harian Tema G.pdf
 
Uts 1 p kn sd kelas 1 plus kunci
Uts 1 p kn sd kelas 1 plus kunciUts 1 p kn sd kelas 1 plus kunci
Uts 1 p kn sd kelas 1 plus kunci
 
B. jawa
B. jawaB. jawa
B. jawa
 
Soal uts2 kelas ii
Soal uts2 kelas iiSoal uts2 kelas ii
Soal uts2 kelas ii
 
Soal ulangan semester ganjil kls 1 & 2 2014
Soal ulangan semester ganjil kls 1 & 2 2014Soal ulangan semester ganjil kls 1 & 2 2014
Soal ulangan semester ganjil kls 1 & 2 2014
 
Soal soal kelas ii - uts mid semester ii 09-10
Soal soal kelas ii - uts mid semester ii 09-10Soal soal kelas ii - uts mid semester ii 09-10
Soal soal kelas ii - uts mid semester ii 09-10
 
Tema 5.docx
Tema 5.docxTema 5.docx
Tema 5.docx
 
mtk kls4.docx
mtk kls4.docxmtk kls4.docx
mtk kls4.docx
 

Recently uploaded

Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
opkcibungbulang
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
moh3315
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
PutraDwitara
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
HERIHERI52
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
mad ros
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 

7. Jum'at, Bahasa Indonesia.pdf hihh iji

  • 1. Buku Pintar Mengerjakan Tugas Harian 96 1. Cermati huruf acak berikut! b i n g b e l i m Jika disusun dengan tepat, menjadi …. a. b. c. 2. Buah yang diawali dengan huruf ‘c’ yaitu …. a. b. c. 3. Perhatikan warna berikut! (1) (2) (3) (4) Hitam Merah Hijau Putih Warna yang diawali dengan huruf ‘h’ yaitu …. (HOTS) a. (1) dan (3) b. (2) dan (3) c. (3) dan (4) 4. Kamu akan mengemasi buku- bukumu. Kamu akan menyimpan di gudang. Kamu membutuhkan …. (HOTS) a. b. c. 5. Amati gambar-gambar berikut! (1) (2) (3) (4) Penilaian Akhir Semester 2 A. Ayo, pilih salah satu jawaban yang tepat dengan memberi tanda silang (x) pada huruf a, b, atau c!
  • 2. Bahasa Indonesia Kelas 1 SD/MI 97 Hewan yang dapat terbang yaitu …. (HOTS) a. (1) dan (2) b. (2) dan (3) c. (3) dan (4) 6. Hewan yang berenang yaitu …. a. b. c. 7. Amati percakapan berikut! Duta : Halo, namaku Duta. … kamu siapa? Riki : Halo, namaku Riki. Kosakata yang tepat adalah …. a. Halo b. Nama c. Riki 8. Amati permainan berikut! Guna bermain basket kamu butuh …. a. ring b. net c. bet 9. Kamu pulang sekolah. Kamu akan bermain bola kaki. Kamu sebaiknya …. a. ganti baju b. langsung bermain c. tidak pakai baju 10. Makanan kotor mengandung …. a. kuman b. vitamin c. protein 11. Benda yang diawali huruf ‘m’ yaitu …. a. b. c. 12. Cermati percakapan berikut! Toto : Aku haus sekali. Tira, … ambilkan aku minum ya. Tira : Oke, To. Ungkapan santun yang diucapkan Toto adalah …. a. terima kasih b. maaf c. tolong
  • 3. Buku Pintar Mengerjakan Tugas Harian 98 13. Alat musik yang diawali dengan huruf ‘g’ adalah …. a. b. c. Simak percakapan berikut untuk menjawab soal nomor 14 dan 15! Ibu : Beta, ibu boleh minta tolong? Beta : Boleh, Bu. Mau minta tolong apa? Ibu : Tolong belikan tepung tiga kilogram. Telur dua kilogram. Di warung Mak Odah ya. Beta : Baik, Bu. 14. Jumlah tepung yang harus dibeli Beta adalah …. a. 3 kilogram b. 4 kilogram c. 5 kilogram 15. Beta harus membeli telur …. a. 1 kilogram b. 2 kilogram c. 3 kilogram 16. Jika uang jajanmu sisa, sebaiknya kamu …. a. tabung c. beli mainan b. beli jajan Simak percakapan berikut untuk menjawab soal nomor 17 dan 18! Kakak : Toto tolong belikan kakak sesuatu di warung. Toto : Belikan apa, Kak? Kakak : Kamu beli mi kuah harganya Rp2.000. Lalu kamu beli kerupuk harganya Rp5.000. Ini kakak beri uang Rp10.000. Jangan lupa kembalian uangnya. Toto : Siap, Kak. 17. Uang yang diberikan kakak adalah …. (HOTS) a. b. c. 18. Harga kerupuk senilai dengan uang …. a. c. b.
  • 4. Bahasa Indonesia Kelas 1 SD/MI 99 Simak denah berikut untuk menjawab soal nomor 19 dan 20! 19. Rumah Ani berada di Jalan …. a. Rinjani c. Merapi b. Semeru 20. Cermati bangunan berikut. (1) SDN Cemara. (2) Rumah Sakit Medika. (3) Bank Swadaya. (4) Pasar Gede. Bangunan yang ada di Jalan Rinjani yaitu …. (HOTS) a. (1) dan (2) b. (1) dan (3) c. (1) dan (4) B. Mari, melengkapi pernyataan-pernyataan berikut dengan jawaban yang tepat! 1. Toni : Dewi, kamu pandai sekali. Dewi : .... Ungkapan santun yang tepat adalah …. 2. Suku kata dalam kata ‘majalah’ adalah …. 3. Perhatikan gambar berikut! Benda pada gambar tersebut adalah …. 4. Penyebutan dari 5 adalah …. 5. Sup ini rasanya hambar. Supaya terasa asin kamu harus menambahkan …. 6. Perhatikan gambar berikut! Manfaat benda tersebut saat makan adalah ….
  • 5. Buku Pintar Mengerjakan Tugas Harian 100 7. Aku sudah mengantuk. Aku akan segera …. 8. Ibuku mengobati orang sakit. Ibuku adalah seorang …. Perhatikan gambar berikut untuk soal nomor 9 dan 10! 9. Bangunan yang terletak di Jalan Kusuma Raya adalah …. 10. Rumah Sari terletak di Jalan …. C. Untukmengasahcaraberpikirmusecararasional,logis,kritis,dananalitis,coba berikan jawaban soal-soal berikut dengan kemampuan berpikirmu sendiri! 1. Kamu bertemu teman baru. Kamu akan memperkenalkan diri. Apa yang kamu ucapkan? Jawab: ........................................................................................................................... 2. Ibu masak ayam goreng. Kamu takut dihinggapi lalat. Bagaimana cara agar tidak dihinggapi lalat? Jawab: ........................................................................................................................... 3. Kamu akan bermain bola kaki. Kamu harus membentuk tim. Berapa orang yang kamu butuhkan? Jawab: ...........................................................................................................................
  • 6. Bahasa Indonesia Kelas 1 SD/MI 101 4. Kamu sedang bermain bola kaki. Bolamu melayang melewati parit. Bagaimana cara mengambil bolamu? Jawab: ........................................................................................................................... 5. Kamu diajak bermain di taman. Kamu tidak bisa ikut. Kamu harus membantu ibu membersihkan rumah. Apa yang kamu ucapkan pada temanmu? Jawab: ........................................................................................................................... 6. Kamu membawa kue manis. Kamu meminta temanmu mencicipi. Temanmu ternyata tidak suka. Apa yang harus kamu lakukan? Jawab: ........................................................................................................................... 7. Kamu suka makan …. Karena …. Jawab: ........................................................................................................................... 8. Tetangga barumu bertanya tempat. Apa yang harus kamu lakukan? Jawab: ........................................................................................................................... Cermati denah berikut untuk menjawab soal nomor 9 dan 10!
  • 7. Buku Pintar Mengerjakan Tugas Harian 102 9. Kamu adalah Ahmad. Kamu akan ke rumah Bagas. Bagaimana arah yang tepat? Jawab: ........................................................................................................................... 10. Kamu adalah Anita. Kamu akan sekolah di SD Brilian Jaya. Apa saja jalan yang kamu lewati? Jawab: ........................................................................................................................... TandaTangan Nilai Guru OrangTua