SlideShare a Scribd company logo
MILENIAL SEBAGAI
AGENT PERUBAHAN
DI ERA
TEKNOLOGI 4.0
DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA
KABUPATEN BLITAR
OLEH :
EKO SUSANTO, ST. M.Si
Making Indonesia 4.0 mencerminkan
kesungguhan negara sedang beradaptasi
dengan ragam perubahan besar pada era
revolusi industri keempat (Industri 4.0)
sekarang ini. Kewajiban negara pula
untuk menyiapkan generasi milenial
menjadi angkatan kerja yang kompetitif
dan produktif sepanjang era Industri 4.0
itu.
WHAT IS INDONESIA 4.0
FAKTA
Indonesia sudah menapaki era Industri 4.0,
ditandai dengan serba digitalisasi dan otomasi
konsekuensi logis atau dampak
dari perubahan-perubahan yang
ditimbulkan seperti:
Toko konvensional yang tutup
karna sebagian masyarakat lebih
memilih sistem belanja online
FAKTA Pesatnya perkembangan sistem pembayaran
Dengan adanya e-banking dan
berlakunya ketentuan e-money
menyebabkan sebagian penyedia
jasa dibidang pembayaran
mengurangi pegawai.
FAKTA Pesatnya pertumbuhan media online
Industri surat kabar pun mengalami
penurunan skala bisnis yang cukup
signifikan, karena tak bisa bisa
menghindari dampak dari pesatnya
pertumbuhan media online.
FAKTA
FAKTA
FAKTA
ditandai dengan
mekanisasi produksi
menggunakan tenaga
air dan uap.
produksi massal
menjadi sebuah
kemungkinan yang
terbuka berkat adanya
tenaga listrik
industri
elektronik dan
teknologi
informasi
ditandai dengan
serba digitalisasi
dan otomasi
ROAD MAP REVOLUSI INDUSTRI
TEKNOLOGI 4.0 DITANDAI DENGAN :
1.Internet Of Things
2.Media Sosial
3.Alat Telekomunikasi (Handphone)
4.Aplikasi (Software)
Generasi Jaman Old Vs Generasi Jaman Now
Jaman Old pemuda” seringkali identik dengan kelompok anak muda yang masih “bau
kencur” alias belum berpengalaman, belum matang dalam berpikir dan
belum stabil secara emosi
Jaman Now
secara umum orang tidak terlalu memperhitungkan kelompok pemuda ini
karena dianggap pola berpikirnya cenderung idealis tidak realistis dan
sering mengambil keputusan dengan berdasarkan emosi perasaan belaka
Pemuda Sebagai Agent Of Change
Pemuda sebagai agen perubahan, sebagai sosok yang muda, yang
dinamis, yang penuh energi, yang optimis, diharapkan untuk dapat
menjadi agen perubahan yang bergerak
Milenial Sebagai Agent of Change
Generasi Jaman Now
Karateristik Agent of Change
visi yang jernih dan kegigihan mencapai target
bersikap kritis dan analitis
penuh inovatif dengan metode thinking out of the box
membangun hubungan yang kuat dengan membangun kepercayaan
ide-ide segar dan pemikiran-pemikiran kreatif
sarat akan pengetahuan alias melek tehnologi
Milenial Sebagai Agent of Change
Generasi Jaman Now
Industri start up
yang mendominasi
adalah pemuda /
milenial
80 % perusahaan
start-up dunia yang
besar, berawal dari
modal yang kecil
keberanian pemuda
menghasilkan
terobosan
4 Prinsip Sukses
Inovatif Digital -
Minded
Berjiwa
Wirausaha
Kolaboratif
(Bekerjasama)
Generasi Milenial
Jenis Pekerjaan Milenial
Yang Membutuhkan Penyesuaian Skill
Terima Kasih
DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA
KABUPATEN BLITAR

More Related Content

Similar to 4.0.pptx

Tantangan Asuransi di Era Revolusi Industri 4.0 _Materi Training
Tantangan Asuransi di Era Revolusi Industri 4.0 _Materi TrainingTantangan Asuransi di Era Revolusi Industri 4.0 _Materi Training
Tantangan Asuransi di Era Revolusi Industri 4.0 _Materi Training
Kanaidi ken
 
Majalah-Proksi.pdf
Majalah-Proksi.pdfMajalah-Proksi.pdf
Majalah-Proksi.pdf
Akuhuruf
 
PROJEK 3 KEWIRAUSAHAAN NEW.pptx
PROJEK 3 KEWIRAUSAHAAN NEW.pptxPROJEK 3 KEWIRAUSAHAAN NEW.pptx
PROJEK 3 KEWIRAUSAHAAN NEW.pptx
YunithaKolang
 
Strategi Komunikasi Kantor Perwakilan Bank Indonesia Daerah Istimewa Yogyakar...
Strategi Komunikasi Kantor Perwakilan Bank Indonesia Daerah Istimewa Yogyakar...Strategi Komunikasi Kantor Perwakilan Bank Indonesia Daerah Istimewa Yogyakar...
Strategi Komunikasi Kantor Perwakilan Bank Indonesia Daerah Istimewa Yogyakar...
Muhammad Iqbal Nursyaifullah Sadeli
 
Tantangan Bisnis Periklanan
Tantangan Bisnis PeriklananTantangan Bisnis Periklanan
Tantangan Bisnis Periklanan
PrasastiCitra
 
Link-Link MATERI Training _"Transformasi Layanan DIGITAL BANKING 4.0"
Link-Link MATERI Training _"Transformasi Layanan DIGITAL BANKING 4.0"Link-Link MATERI Training _"Transformasi Layanan DIGITAL BANKING 4.0"
Link-Link MATERI Training _"Transformasi Layanan DIGITAL BANKING 4.0"
Kanaidi ken
 
Kuliah KWU Digital bersama Undiksha.pptx
Kuliah KWU Digital bersama Undiksha.pptxKuliah KWU Digital bersama Undiksha.pptx
Kuliah KWU Digital bersama Undiksha.pptx
Dedi Purwana
 
Silabus Bimbingan Teknis _"Peningkatan KAPASITAS dan DIGITALISASI Penyuluh Pe...
Silabus Bimbingan Teknis _"Peningkatan KAPASITAS dan DIGITALISASI Penyuluh Pe...Silabus Bimbingan Teknis _"Peningkatan KAPASITAS dan DIGITALISASI Penyuluh Pe...
Silabus Bimbingan Teknis _"Peningkatan KAPASITAS dan DIGITALISASI Penyuluh Pe...
Kanaidi ken
 
(2021) Silabus Training_ Peluang & Tantangan di Era FINANCIAL TECHNOLOGY (FI...
(2021) Silabus Training_ Peluang & Tantangan  di Era FINANCIAL TECHNOLOGY (FI...(2021) Silabus Training_ Peluang & Tantangan  di Era FINANCIAL TECHNOLOGY (FI...
(2021) Silabus Training_ Peluang & Tantangan di Era FINANCIAL TECHNOLOGY (FI...
Kanaidi ken
 
Proposal Bisnis Fastpay
Proposal Bisnis FastpayProposal Bisnis Fastpay
Proposal Bisnis Fastpay
Kios Bisnis Digital
 
Tantangan ekonomi indonesia
Tantangan ekonomi indonesiaTantangan ekonomi indonesia
Tantangan ekonomi indonesia
Muhammad Aufa
 
Digital Leadership: Kepemimpinan Sektor Publik di Era Digital
Digital Leadership: Kepemimpinan Sektor Publik di Era Digital Digital Leadership: Kepemimpinan Sektor Publik di Era Digital
Digital Leadership: Kepemimpinan Sektor Publik di Era Digital
Tri Widodo W. UTOMO
 
Majalah Suara Bisnis Indonesia - Edisi 1 (praktek matkul komputer grafis)
Majalah Suara Bisnis Indonesia - Edisi 1 (praktek matkul komputer grafis)Majalah Suara Bisnis Indonesia - Edisi 1 (praktek matkul komputer grafis)
Majalah Suara Bisnis Indonesia - Edisi 1 (praktek matkul komputer grafis)
Abu Amar Fikri
 
Masyarakat digital dan era bisnis digital
Masyarakat digital dan era bisnis digitalMasyarakat digital dan era bisnis digital
Masyarakat digital dan era bisnis digital
Business and Consultant Tourism
 
Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis
Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis
Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis
Eko Mardianto
 
1, Kewirausahaan, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Pemahaman Ke...
1, Kewirausahaan, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Pemahaman Ke...1, Kewirausahaan, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Pemahaman Ke...
1, Kewirausahaan, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Pemahaman Ke...
nelda pratiwi
 
671-2044-1-PB.docx
671-2044-1-PB.docx671-2044-1-PB.docx
671-2044-1-PB.docx
MelyndaSriWulandari
 
Makalah keuangan OJK SMA NEGERI 1 BAWANG BANJARNEGARA
Makalah keuangan OJK SMA NEGERI 1 BAWANG BANJARNEGARAMakalah keuangan OJK SMA NEGERI 1 BAWANG BANJARNEGARA
Makalah keuangan OJK SMA NEGERI 1 BAWANG BANJARNEGARA
detinurkhayati
 
makalah.docx
makalah.docxmakalah.docx
makalah.docx
syafirur
 

Similar to 4.0.pptx (20)

Tantangan Asuransi di Era Revolusi Industri 4.0 _Materi Training
Tantangan Asuransi di Era Revolusi Industri 4.0 _Materi TrainingTantangan Asuransi di Era Revolusi Industri 4.0 _Materi Training
Tantangan Asuransi di Era Revolusi Industri 4.0 _Materi Training
 
Majalah-Proksi.pdf
Majalah-Proksi.pdfMajalah-Proksi.pdf
Majalah-Proksi.pdf
 
PROJEK 3 KEWIRAUSAHAAN NEW.pptx
PROJEK 3 KEWIRAUSAHAAN NEW.pptxPROJEK 3 KEWIRAUSAHAAN NEW.pptx
PROJEK 3 KEWIRAUSAHAAN NEW.pptx
 
Strategi Komunikasi Kantor Perwakilan Bank Indonesia Daerah Istimewa Yogyakar...
Strategi Komunikasi Kantor Perwakilan Bank Indonesia Daerah Istimewa Yogyakar...Strategi Komunikasi Kantor Perwakilan Bank Indonesia Daerah Istimewa Yogyakar...
Strategi Komunikasi Kantor Perwakilan Bank Indonesia Daerah Istimewa Yogyakar...
 
Tantangan Bisnis Periklanan
Tantangan Bisnis PeriklananTantangan Bisnis Periklanan
Tantangan Bisnis Periklanan
 
Link-Link MATERI Training _"Transformasi Layanan DIGITAL BANKING 4.0"
Link-Link MATERI Training _"Transformasi Layanan DIGITAL BANKING 4.0"Link-Link MATERI Training _"Transformasi Layanan DIGITAL BANKING 4.0"
Link-Link MATERI Training _"Transformasi Layanan DIGITAL BANKING 4.0"
 
Kuliah KWU Digital bersama Undiksha.pptx
Kuliah KWU Digital bersama Undiksha.pptxKuliah KWU Digital bersama Undiksha.pptx
Kuliah KWU Digital bersama Undiksha.pptx
 
Silabus Bimbingan Teknis _"Peningkatan KAPASITAS dan DIGITALISASI Penyuluh Pe...
Silabus Bimbingan Teknis _"Peningkatan KAPASITAS dan DIGITALISASI Penyuluh Pe...Silabus Bimbingan Teknis _"Peningkatan KAPASITAS dan DIGITALISASI Penyuluh Pe...
Silabus Bimbingan Teknis _"Peningkatan KAPASITAS dan DIGITALISASI Penyuluh Pe...
 
(2021) Silabus Training_ Peluang & Tantangan di Era FINANCIAL TECHNOLOGY (FI...
(2021) Silabus Training_ Peluang & Tantangan  di Era FINANCIAL TECHNOLOGY (FI...(2021) Silabus Training_ Peluang & Tantangan  di Era FINANCIAL TECHNOLOGY (FI...
(2021) Silabus Training_ Peluang & Tantangan di Era FINANCIAL TECHNOLOGY (FI...
 
Proposal Bisnis Fastpay
Proposal Bisnis FastpayProposal Bisnis Fastpay
Proposal Bisnis Fastpay
 
Tantangan ekonomi indonesia
Tantangan ekonomi indonesiaTantangan ekonomi indonesia
Tantangan ekonomi indonesia
 
Digital Leadership: Kepemimpinan Sektor Publik di Era Digital
Digital Leadership: Kepemimpinan Sektor Publik di Era Digital Digital Leadership: Kepemimpinan Sektor Publik di Era Digital
Digital Leadership: Kepemimpinan Sektor Publik di Era Digital
 
Majalah Suara Bisnis Indonesia - Edisi 1 (praktek matkul komputer grafis)
Majalah Suara Bisnis Indonesia - Edisi 1 (praktek matkul komputer grafis)Majalah Suara Bisnis Indonesia - Edisi 1 (praktek matkul komputer grafis)
Majalah Suara Bisnis Indonesia - Edisi 1 (praktek matkul komputer grafis)
 
Masyarakat digital dan era bisnis digital
Masyarakat digital dan era bisnis digitalMasyarakat digital dan era bisnis digital
Masyarakat digital dan era bisnis digital
 
Masyarakat digital dan era bisnis digital
Masyarakat digital dan era bisnis digitalMasyarakat digital dan era bisnis digital
Masyarakat digital dan era bisnis digital
 
Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis
Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis
Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis
 
1, Kewirausahaan, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Pemahaman Ke...
1, Kewirausahaan, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Pemahaman Ke...1, Kewirausahaan, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Pemahaman Ke...
1, Kewirausahaan, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Pemahaman Ke...
 
671-2044-1-PB.docx
671-2044-1-PB.docx671-2044-1-PB.docx
671-2044-1-PB.docx
 
Makalah keuangan OJK SMA NEGERI 1 BAWANG BANJARNEGARA
Makalah keuangan OJK SMA NEGERI 1 BAWANG BANJARNEGARAMakalah keuangan OJK SMA NEGERI 1 BAWANG BANJARNEGARA
Makalah keuangan OJK SMA NEGERI 1 BAWANG BANJARNEGARA
 
makalah.docx
makalah.docxmakalah.docx
makalah.docx
 

More from DEMAHADYATMACIPTA

Literasi keuangan digital.pptx
Literasi keuangan digital.pptxLiterasi keuangan digital.pptx
Literasi keuangan digital.pptx
DEMAHADYATMACIPTA
 
Kelompok 2 Manajemen Perubahan.pptx
Kelompok 2 Manajemen Perubahan.pptxKelompok 2 Manajemen Perubahan.pptx
Kelompok 2 Manajemen Perubahan.pptx
DEMAHADYATMACIPTA
 
SYARAT – SYARAT DOKUMEN PENCAIRAN MODAL BUMDESA KABUPATEN.pptx
SYARAT – SYARAT DOKUMEN PENCAIRAN MODAL BUMDESA                KABUPATEN.pptxSYARAT – SYARAT DOKUMEN PENCAIRAN MODAL BUMDESA                KABUPATEN.pptx
SYARAT – SYARAT DOKUMEN PENCAIRAN MODAL BUMDESA KABUPATEN.pptx
DEMAHADYATMACIPTA
 
KELOMPOK 2.pptx
KELOMPOK 2.pptxKELOMPOK 2.pptx
KELOMPOK 2.pptx
DEMAHADYATMACIPTA
 
literasi keu gadai.pptx
literasi keu gadai.pptxliterasi keu gadai.pptx
literasi keu gadai.pptx
DEMAHADYATMACIPTA
 

More from DEMAHADYATMACIPTA (6)

Literasi keuangan digital.pptx
Literasi keuangan digital.pptxLiterasi keuangan digital.pptx
Literasi keuangan digital.pptx
 
Kelompok 2 Manajemen Perubahan.pptx
Kelompok 2 Manajemen Perubahan.pptxKelompok 2 Manajemen Perubahan.pptx
Kelompok 2 Manajemen Perubahan.pptx
 
SYARAT – SYARAT DOKUMEN PENCAIRAN MODAL BUMDESA KABUPATEN.pptx
SYARAT – SYARAT DOKUMEN PENCAIRAN MODAL BUMDESA                KABUPATEN.pptxSYARAT – SYARAT DOKUMEN PENCAIRAN MODAL BUMDESA                KABUPATEN.pptx
SYARAT – SYARAT DOKUMEN PENCAIRAN MODAL BUMDESA KABUPATEN.pptx
 
KELOMPOK 2.pptx
KELOMPOK 2.pptxKELOMPOK 2.pptx
KELOMPOK 2.pptx
 
YESS.pptx
YESS.pptxYESS.pptx
YESS.pptx
 
literasi keu gadai.pptx
literasi keu gadai.pptxliterasi keu gadai.pptx
literasi keu gadai.pptx
 

Recently uploaded

Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptxIlmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
RamonaChasdiana
 
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.pptMateri_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
FakhrilHadi
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
YoseSuprapman3
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
classroomastitiani
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
jhanchoek885
 
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
IsmiAis2
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
perusahaan704
 
Slide Presentasi Marketing Plan bisnis Alamo
Slide Presentasi Marketing Plan bisnis AlamoSlide Presentasi Marketing Plan bisnis Alamo
Slide Presentasi Marketing Plan bisnis Alamo
HelmyTransformasi
 
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.pptPertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
MardhatilaFitriSopal
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
Redis Manik
 

Recently uploaded (10)

Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptxIlmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
 
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.pptMateri_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
 
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
 
Slide Presentasi Marketing Plan bisnis Alamo
Slide Presentasi Marketing Plan bisnis AlamoSlide Presentasi Marketing Plan bisnis Alamo
Slide Presentasi Marketing Plan bisnis Alamo
 
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.pptPertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
 

4.0.pptx

  • 1. MILENIAL SEBAGAI AGENT PERUBAHAN DI ERA TEKNOLOGI 4.0 DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN BLITAR OLEH : EKO SUSANTO, ST. M.Si
  • 2. Making Indonesia 4.0 mencerminkan kesungguhan negara sedang beradaptasi dengan ragam perubahan besar pada era revolusi industri keempat (Industri 4.0) sekarang ini. Kewajiban negara pula untuk menyiapkan generasi milenial menjadi angkatan kerja yang kompetitif dan produktif sepanjang era Industri 4.0 itu. WHAT IS INDONESIA 4.0
  • 3. FAKTA Indonesia sudah menapaki era Industri 4.0, ditandai dengan serba digitalisasi dan otomasi konsekuensi logis atau dampak dari perubahan-perubahan yang ditimbulkan seperti: Toko konvensional yang tutup karna sebagian masyarakat lebih memilih sistem belanja online
  • 4. FAKTA Pesatnya perkembangan sistem pembayaran Dengan adanya e-banking dan berlakunya ketentuan e-money menyebabkan sebagian penyedia jasa dibidang pembayaran mengurangi pegawai.
  • 5. FAKTA Pesatnya pertumbuhan media online Industri surat kabar pun mengalami penurunan skala bisnis yang cukup signifikan, karena tak bisa bisa menghindari dampak dari pesatnya pertumbuhan media online.
  • 8. ditandai dengan mekanisasi produksi menggunakan tenaga air dan uap. produksi massal menjadi sebuah kemungkinan yang terbuka berkat adanya tenaga listrik industri elektronik dan teknologi informasi ditandai dengan serba digitalisasi dan otomasi ROAD MAP REVOLUSI INDUSTRI
  • 9. TEKNOLOGI 4.0 DITANDAI DENGAN : 1.Internet Of Things 2.Media Sosial 3.Alat Telekomunikasi (Handphone) 4.Aplikasi (Software)
  • 10. Generasi Jaman Old Vs Generasi Jaman Now Jaman Old pemuda” seringkali identik dengan kelompok anak muda yang masih “bau kencur” alias belum berpengalaman, belum matang dalam berpikir dan belum stabil secara emosi Jaman Now secara umum orang tidak terlalu memperhitungkan kelompok pemuda ini karena dianggap pola berpikirnya cenderung idealis tidak realistis dan sering mengambil keputusan dengan berdasarkan emosi perasaan belaka Pemuda Sebagai Agent Of Change Pemuda sebagai agen perubahan, sebagai sosok yang muda, yang dinamis, yang penuh energi, yang optimis, diharapkan untuk dapat menjadi agen perubahan yang bergerak
  • 11.
  • 12. Milenial Sebagai Agent of Change Generasi Jaman Now Karateristik Agent of Change visi yang jernih dan kegigihan mencapai target bersikap kritis dan analitis penuh inovatif dengan metode thinking out of the box membangun hubungan yang kuat dengan membangun kepercayaan ide-ide segar dan pemikiran-pemikiran kreatif sarat akan pengetahuan alias melek tehnologi
  • 13. Milenial Sebagai Agent of Change Generasi Jaman Now Industri start up yang mendominasi adalah pemuda / milenial 80 % perusahaan start-up dunia yang besar, berawal dari modal yang kecil keberanian pemuda menghasilkan terobosan
  • 14. 4 Prinsip Sukses Inovatif Digital - Minded Berjiwa Wirausaha Kolaboratif (Bekerjasama) Generasi Milenial
  • 15. Jenis Pekerjaan Milenial Yang Membutuhkan Penyesuaian Skill
  • 16. Terima Kasih DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN BLITAR

Editor's Notes

  1. Teknologi IoT adalah manusia tidak perlu mengontrol benda/perangkat IoT tersebut secara langsung. Seperti pengontrolan atau monitoring perangkat, mesin pencari Google, dsb