SlideShare a Scribd company logo
Metode Peramalan
(Forecasting Method)
Kompetensi Pokok bahasan
Setelah mengikuti pokok bahasan ini,
mahasiswa diharapkan mampu:
 Melakukan perencanaan produksi,
dalam upaya memenuhi kebutuhan
konsumen.
 Memprediksi kebutuhan yang
diperlukan dalam proses produksi.
 Mengerti tahapan dalam peramalan.
 Menentukan metode peramalan yang
tepat.
Introduction
 Pokok bahasan ini merupakan
pokok bahasan yang mengkaji
perencanaan produksi melalui
penerapan metode peramalan.
 Teknik peramalan ini ditujukan
untuk menghasilkan perencanaan
produksi yang akurat dalam
merespon permintaan pasar.
 Langkah pertama dalam
perencanaan operasi sistem
produksi adalah menentukan
peramalan yang akurat terhadap
permintaan barang (produk) yang
akan diproduksi.
Definisi Peramalan
 Peramalan adalah seni dan ilmu untuk
memprediksi masa depan.
 Peramalan adalah tahap awal, dan hasil ramalan
merupakan basis bagi seluruh tahapan pada
perencanaan produksi.
 Proses peramalan dilakukan pada level agregat
(part family); bila data yang dimiliki adalah data
item, maka perlu dilakukan agregasi terlebih
dahulu.
 Metode: Kualitatif dan kuantitatif.
 Terminologi: perioda, horison, lead time, fitting
error, forecast error, data dan hasil ramalan.
Peramalan Eksplanatoris dan
Deret Berkala
 Kedua pendekatan ini saling melengkapi dan
dimaksudkan untuk jenis penggunaan yg
berbeda.
 Pendekatan ekspalanatoris mengasumsikan
adanya hubungan sebab akibat di antara input
dengan output dari suatu sistem.
Hubungan sebab
dan akibat
Input Output
Sistem
 Peramalan Deret Berkala memperlakukan sistem
sebagai kotak hitam.
Proses Bangkitan
Input Output
Sistem
Persyaratan Penggunaan
Metode Kuantitatif:
1. Tersedia informasi tentang masa lalu.
2. Informasi tersebut dapat di
kuantitatifkan dalam bentuk data
numerik.
3. Dapat diasumsikan bahwa beberapa
aspek pola masa lalu akan terus
berlanjut di masa mendatang.
Langkah-langkah Peramalan
 Definisikan tujuan peramalan.
 Plot data (part family) masa lalu.
 Pilih metode-metode yang paling memenuhi
tujuan peramalan dan sesuai dengan plot data.
 Hitung parameter fungsi peramalan untuk
masing-masing metode.
 Hitung fitting error untuk semua metode yang
dicoba.
 Pilih metode yang terbaik, yaitu metode yang
memberikan error paling kecil.
 Ramalkan permintaan untuk periode mendatang
 Lakukan verifikasi peramalan.
Pola data metode deret berkala (1)
1. Pola horisontal (H) terjadi bilamana data
berfluktuasi disekitar nilai rata-rata yg konstan.
Suatu produk yg penjualannya tdk meningkat
atau menurun selama waktu tertentu termasuk
jenis ini. Pola khas dari data horizontal atau
stasioner seperti ini dapat dilihat dalam Gambar
1.1.
2. Pola musiman (S) terjadi bilamana suatu deret
dipengaruhi oleh faktor musiman (misalnya
kuartal tahun tertentu, bulanan, atau hari-hari
pada minggu tertentu). Penjualan dari produk
seperti minuman ringan, es krim, dan bahan
bakar pemanas ruang semuanya menunjukkan
jenis pola ini. Untuk pola musiman kuartalan
dapat dilihat Gambar 1.2.
Pola data metode deret berkala (2)
3. Pola siklis (C) terjadi bilamana datanya
dipengaruhi oleh fluktuasi ekonomi jangka
panjang seperti yang berhubungan dengan
siklus bisnis. Contoh: Penjualan produk
seperti mobil, baja, dan peralatan utama
lainnya. Jenis pola ini dapat dilihat pada
Gambar 1.3.
4. Pola trend (T) terjadi bilamana terdapat
kenaikan atau penurunan sekuler jangka
panjang dalam data. Contoh: Penjualan
banyak perusahaan, GNP dan berbagai
indikator bisnis atau ekonomi lainnya. Jenis
pola ini dapat dilihat pada Gambar 1.4.
Karakteristik trend
Komponen Amplitudo Penyebab
Seasonal 12 bulan Liburan, musim,
perioda finansial
Cyclical 3-5 tahun Ekonomi nasional,
perubahan politik
Bisnis 1-5 tahun Pemasaran, kompetisi,
performance
Product life
cycle
1-5 tahun,
makin pendek
Substitusi produk
Metode Deret Waktu
1. Constant
2. Linier trend
3. Quadratic
4. Exponential
5. Moving Average
6. Exponential smoothing
7. Seasonal
1. Metode Constant
• Dalam Metode Constant, peramalan
dilakukan dengan mengambil rata-rata
data masa lalu (historis).
• Rumus untuk metoda linier:
Keterangan:
d’t = Forecast untuk saat t
t = time (independent variable)
dt = demand pada saat t
n = jumlah data
n
d
d
t
t


n
1
'
2. Metode Linier trend
 
 
   


 2
2
2
t
t
n
td
t
d
t
a t
t
 
 
  


 2
2
t
t
n
d
t
td
n
b t
t
Keterangan:
d’t = Forecast untuk saat t
a = intercept
b = kemiringan garis
t = time (independent variable)
dt = demand pada saat t
n = jumlah data
.....
,
3
,
2
,
1
' 

 t
bt
a
d t
• Model ini menggunakan data yang
secara random berfluktuasi membentuk
garis lurus.
• Rumus untuk metoda linier:
3. Metode Quadratic (1)
 Model ini menggunakan data yang secara
random berfluktuasi membentuk
kurva quadratic.
 Rumus untuk model quadratic:
....
,
3
,
2
,
1
)
(
' 2



 t
ct
bt
a
t
d
2







b Keterangan : ……
3. Metode Quadratic (2)

 









n
t
n
t
t
n
t
1
4
2
1
2
 
  
 


n
t
n
t
n
t
t
tY
n
t
Y
t
1
1 1
)
(
)
(


  
 


n
t
n
t
n
t
t
Y
t
n
t
Y
t
1
2
1 1
2
)
(
)
(


  
 


n
t
n
t
n
t
t
n
t
t
1
3
1 1
2
 
 









n
t
n
t
t
n
t
1
2
2
1



 )
)(
(b
c


n
t
c
n
t
b
n
t
Y
a
n
t
n
t
n
t


 




 1
2
1
1
)
(
4. Metode Exponential (1)
 Digunakan apabila persamaan a dan b tidak bisa
dipecahkan dengan cara konvensional.
 Digunakan transformasi logaritma ke dalam
situasi regresi.
 Persamaan metode eksponensial :
bt
ae
(t)
d'  Keterangan:
d’t = Forecast untuk saat t
a = intercept
b = kemiringan garis
t = time (independent variable)
e = exponential (konstanta)
4. Metode Eksponensial (2)
 Persamaan transformasi logaritma :
  bt
ln(a)
)
ln(e
ln(a)
(t)
d'
ln bt




Keterangan:
d’t = Forecast untuk saat t
a = intercept
b = kemiringan garis
t = time (independent variable)
e = exponential (konstanta)
5. Metode Moving Average (1)
 Digunakan bila data-datanya :
- tidak memiliki trend
- tidak dipengaruhi faktor musim
 Digunakan untuk peramalan dengan perioda
waktu spesifik.
 Moving Average didefinisikan sebagai :
Keterangan :
n = jumlah perioda
dt = demand pada bulan ke t
n
d
MA
n
1
t
t
n



5. Metode Moving Average (2)
 Peramalan jangka pendek lebih baik
dibandingkan jangka panjang.
 Kelemahan : tidak cocok untuk pola data
trend atau pola data musiman.

More Related Content

Similar to 3218839.ppt

Forecasting education
Forecasting educationForecasting education
Forecasting education
Youngsan University
 
Tugas teknik proyeksi bisnis 2015
Tugas teknik proyeksi bisnis 2015Tugas teknik proyeksi bisnis 2015
Tugas teknik proyeksi bisnis 2015Melly Gunawan
 
Pengenalan_pola_data_123456789abcdefghij
Pengenalan_pola_data_123456789abcdefghijPengenalan_pola_data_123456789abcdefghij
Pengenalan_pola_data_123456789abcdefghij
imamtaufik58
 
PERAMALAN PERMINTAAN.ppt
PERAMALAN PERMINTAAN.pptPERAMALAN PERMINTAAN.ppt
PERAMALAN PERMINTAAN.ppt
OghieSetiadi
 
PPIC Manajemen Permintaan
PPIC Manajemen PermintaanPPIC Manajemen Permintaan
PPIC Manajemen Permintaan
Ansar Lawi
 
Forecasting Management.pptx
Forecasting Management.pptxForecasting Management.pptx
Forecasting Management.pptx
agushermawan702359
 
Peramalan.pptx
Peramalan.pptxPeramalan.pptx
Peramalan.pptx
PEISumKal
 
Pengantar teknik industri, modul 3
Pengantar teknik industri,  modul 3Pengantar teknik industri,  modul 3
Pengantar teknik industri, modul 3
RUSDIYANTORO, UNIVERSITAS PGRI ADIBUANA SURABAYA
 
teknik forecasting 2021.pdf
teknik forecasting 2021.pdfteknik forecasting 2021.pdf
teknik forecasting 2021.pdf
ssuser3b396f
 
analisis data berkala
analisis data berkalaanalisis data berkala
analisis data berkala
khairun nisa
 
Materi 8 analisis time series
Materi 8 analisis time seriesMateri 8 analisis time series
Materi 8 analisis time series
Yunita Dwi Jayanti
 
1. pendahuluan statistik
1. pendahuluan statistik1. pendahuluan statistik
1. pendahuluan statistik
Mahmud165895
 
PPIC Forecasting [Autosaved] [Autosaved].pptx
PPIC Forecasting [Autosaved] [Autosaved].pptxPPIC Forecasting [Autosaved] [Autosaved].pptx
PPIC Forecasting [Autosaved] [Autosaved].pptx
satriabayu9
 
Estimasi Dan Prakiraan Permintaan
Estimasi Dan Prakiraan PermintaanEstimasi Dan Prakiraan Permintaan
Estimasi Dan Prakiraan Permintaan
Ghea Savitri
 
Time series
Time seriesTime series
Time series
ABHA Production
 
1 pendahuluan stat_101012015
1 pendahuluan stat_1010120151 pendahuluan stat_101012015
1 pendahuluan stat_101012015
ahmad fauzan
 
Mastering 7-qc-tools-for-improvement
Mastering 7-qc-tools-for-improvementMastering 7-qc-tools-for-improvement
Mastering 7-qc-tools-for-improvement
baguspra0129
 
Demand forecasting
Demand forecastingDemand forecasting
Demand forecasting
Rama Renspandy
 
METODE-PENGUKURAN-PERAMALAN.ppt
METODE-PENGUKURAN-PERAMALAN.pptMETODE-PENGUKURAN-PERAMALAN.ppt
METODE-PENGUKURAN-PERAMALAN.ppt
CaiHejo
 
MO II Forecasting
MO II ForecastingMO II Forecasting
MO II Forecasting
Lilia Pascariani
 

Similar to 3218839.ppt (20)

Forecasting education
Forecasting educationForecasting education
Forecasting education
 
Tugas teknik proyeksi bisnis 2015
Tugas teknik proyeksi bisnis 2015Tugas teknik proyeksi bisnis 2015
Tugas teknik proyeksi bisnis 2015
 
Pengenalan_pola_data_123456789abcdefghij
Pengenalan_pola_data_123456789abcdefghijPengenalan_pola_data_123456789abcdefghij
Pengenalan_pola_data_123456789abcdefghij
 
PERAMALAN PERMINTAAN.ppt
PERAMALAN PERMINTAAN.pptPERAMALAN PERMINTAAN.ppt
PERAMALAN PERMINTAAN.ppt
 
PPIC Manajemen Permintaan
PPIC Manajemen PermintaanPPIC Manajemen Permintaan
PPIC Manajemen Permintaan
 
Forecasting Management.pptx
Forecasting Management.pptxForecasting Management.pptx
Forecasting Management.pptx
 
Peramalan.pptx
Peramalan.pptxPeramalan.pptx
Peramalan.pptx
 
Pengantar teknik industri, modul 3
Pengantar teknik industri,  modul 3Pengantar teknik industri,  modul 3
Pengantar teknik industri, modul 3
 
teknik forecasting 2021.pdf
teknik forecasting 2021.pdfteknik forecasting 2021.pdf
teknik forecasting 2021.pdf
 
analisis data berkala
analisis data berkalaanalisis data berkala
analisis data berkala
 
Materi 8 analisis time series
Materi 8 analisis time seriesMateri 8 analisis time series
Materi 8 analisis time series
 
1. pendahuluan statistik
1. pendahuluan statistik1. pendahuluan statistik
1. pendahuluan statistik
 
PPIC Forecasting [Autosaved] [Autosaved].pptx
PPIC Forecasting [Autosaved] [Autosaved].pptxPPIC Forecasting [Autosaved] [Autosaved].pptx
PPIC Forecasting [Autosaved] [Autosaved].pptx
 
Estimasi Dan Prakiraan Permintaan
Estimasi Dan Prakiraan PermintaanEstimasi Dan Prakiraan Permintaan
Estimasi Dan Prakiraan Permintaan
 
Time series
Time seriesTime series
Time series
 
1 pendahuluan stat_101012015
1 pendahuluan stat_1010120151 pendahuluan stat_101012015
1 pendahuluan stat_101012015
 
Mastering 7-qc-tools-for-improvement
Mastering 7-qc-tools-for-improvementMastering 7-qc-tools-for-improvement
Mastering 7-qc-tools-for-improvement
 
Demand forecasting
Demand forecastingDemand forecasting
Demand forecasting
 
METODE-PENGUKURAN-PERAMALAN.ppt
METODE-PENGUKURAN-PERAMALAN.pptMETODE-PENGUKURAN-PERAMALAN.ppt
METODE-PENGUKURAN-PERAMALAN.ppt
 
MO II Forecasting
MO II ForecastingMO II Forecasting
MO II Forecasting
 

Recently uploaded

Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...
Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...
Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...
Habibatut Tijani
 
2 Depresiasi & Pelepasan Aset Tetap.pptx
2 Depresiasi &  Pelepasan Aset Tetap.pptx2 Depresiasi &  Pelepasan Aset Tetap.pptx
2 Depresiasi & Pelepasan Aset Tetap.pptx
NicolasBayu
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdfPREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
FORTRESS
 
Metode Pengembangan Sistem Informasiiiii
Metode Pengembangan Sistem InformasiiiiiMetode Pengembangan Sistem Informasiiiii
Metode Pengembangan Sistem Informasiiiii
RioCesar
 
ACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdf
ACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdfACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdf
ACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdf
Azvan Enginering
 
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptxIlmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
RamonaChasdiana
 
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasarSTRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
rioeradeka
 
3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx
3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx
3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx
NicolasBayu
 
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.pptPertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
MardhatilaFitriSopal
 
Proposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.ppt
Proposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.pptProposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.ppt
Proposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.ppt
muhamadrafiakbar
 
Project Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptx
Project Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptxProject Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptx
Project Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptx
abiddah0606
 
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
unikbetslotbankmaybank
 

Recently uploaded (12)

Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...
Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...
Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...
 
2 Depresiasi & Pelepasan Aset Tetap.pptx
2 Depresiasi &  Pelepasan Aset Tetap.pptx2 Depresiasi &  Pelepasan Aset Tetap.pptx
2 Depresiasi & Pelepasan Aset Tetap.pptx
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdfPREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
 
Metode Pengembangan Sistem Informasiiiii
Metode Pengembangan Sistem InformasiiiiiMetode Pengembangan Sistem Informasiiiii
Metode Pengembangan Sistem Informasiiiii
 
ACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdf
ACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdfACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdf
ACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdf
 
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptxIlmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
 
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasarSTRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
 
3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx
3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx
3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx
 
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.pptPertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
 
Proposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.ppt
Proposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.pptProposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.ppt
Proposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.ppt
 
Project Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptx
Project Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptxProject Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptx
Project Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptx
 
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
 

3218839.ppt

  • 2. Kompetensi Pokok bahasan Setelah mengikuti pokok bahasan ini, mahasiswa diharapkan mampu:  Melakukan perencanaan produksi, dalam upaya memenuhi kebutuhan konsumen.  Memprediksi kebutuhan yang diperlukan dalam proses produksi.  Mengerti tahapan dalam peramalan.  Menentukan metode peramalan yang tepat.
  • 3. Introduction  Pokok bahasan ini merupakan pokok bahasan yang mengkaji perencanaan produksi melalui penerapan metode peramalan.  Teknik peramalan ini ditujukan untuk menghasilkan perencanaan produksi yang akurat dalam merespon permintaan pasar.  Langkah pertama dalam perencanaan operasi sistem produksi adalah menentukan peramalan yang akurat terhadap permintaan barang (produk) yang akan diproduksi.
  • 4. Definisi Peramalan  Peramalan adalah seni dan ilmu untuk memprediksi masa depan.  Peramalan adalah tahap awal, dan hasil ramalan merupakan basis bagi seluruh tahapan pada perencanaan produksi.  Proses peramalan dilakukan pada level agregat (part family); bila data yang dimiliki adalah data item, maka perlu dilakukan agregasi terlebih dahulu.  Metode: Kualitatif dan kuantitatif.  Terminologi: perioda, horison, lead time, fitting error, forecast error, data dan hasil ramalan.
  • 5. Peramalan Eksplanatoris dan Deret Berkala  Kedua pendekatan ini saling melengkapi dan dimaksudkan untuk jenis penggunaan yg berbeda.  Pendekatan ekspalanatoris mengasumsikan adanya hubungan sebab akibat di antara input dengan output dari suatu sistem. Hubungan sebab dan akibat Input Output Sistem  Peramalan Deret Berkala memperlakukan sistem sebagai kotak hitam. Proses Bangkitan Input Output Sistem
  • 6. Persyaratan Penggunaan Metode Kuantitatif: 1. Tersedia informasi tentang masa lalu. 2. Informasi tersebut dapat di kuantitatifkan dalam bentuk data numerik. 3. Dapat diasumsikan bahwa beberapa aspek pola masa lalu akan terus berlanjut di masa mendatang.
  • 7. Langkah-langkah Peramalan  Definisikan tujuan peramalan.  Plot data (part family) masa lalu.  Pilih metode-metode yang paling memenuhi tujuan peramalan dan sesuai dengan plot data.  Hitung parameter fungsi peramalan untuk masing-masing metode.  Hitung fitting error untuk semua metode yang dicoba.  Pilih metode yang terbaik, yaitu metode yang memberikan error paling kecil.  Ramalkan permintaan untuk periode mendatang  Lakukan verifikasi peramalan.
  • 8. Pola data metode deret berkala (1) 1. Pola horisontal (H) terjadi bilamana data berfluktuasi disekitar nilai rata-rata yg konstan. Suatu produk yg penjualannya tdk meningkat atau menurun selama waktu tertentu termasuk jenis ini. Pola khas dari data horizontal atau stasioner seperti ini dapat dilihat dalam Gambar 1.1. 2. Pola musiman (S) terjadi bilamana suatu deret dipengaruhi oleh faktor musiman (misalnya kuartal tahun tertentu, bulanan, atau hari-hari pada minggu tertentu). Penjualan dari produk seperti minuman ringan, es krim, dan bahan bakar pemanas ruang semuanya menunjukkan jenis pola ini. Untuk pola musiman kuartalan dapat dilihat Gambar 1.2.
  • 9. Pola data metode deret berkala (2) 3. Pola siklis (C) terjadi bilamana datanya dipengaruhi oleh fluktuasi ekonomi jangka panjang seperti yang berhubungan dengan siklus bisnis. Contoh: Penjualan produk seperti mobil, baja, dan peralatan utama lainnya. Jenis pola ini dapat dilihat pada Gambar 1.3. 4. Pola trend (T) terjadi bilamana terdapat kenaikan atau penurunan sekuler jangka panjang dalam data. Contoh: Penjualan banyak perusahaan, GNP dan berbagai indikator bisnis atau ekonomi lainnya. Jenis pola ini dapat dilihat pada Gambar 1.4.
  • 10.
  • 11. Karakteristik trend Komponen Amplitudo Penyebab Seasonal 12 bulan Liburan, musim, perioda finansial Cyclical 3-5 tahun Ekonomi nasional, perubahan politik Bisnis 1-5 tahun Pemasaran, kompetisi, performance Product life cycle 1-5 tahun, makin pendek Substitusi produk
  • 12. Metode Deret Waktu 1. Constant 2. Linier trend 3. Quadratic 4. Exponential 5. Moving Average 6. Exponential smoothing 7. Seasonal
  • 13. 1. Metode Constant • Dalam Metode Constant, peramalan dilakukan dengan mengambil rata-rata data masa lalu (historis). • Rumus untuk metoda linier: Keterangan: d’t = Forecast untuk saat t t = time (independent variable) dt = demand pada saat t n = jumlah data n d d t t   n 1 '
  • 14. 2. Metode Linier trend            2 2 2 t t n td t d t a t t           2 2 t t n d t td n b t t Keterangan: d’t = Forecast untuk saat t a = intercept b = kemiringan garis t = time (independent variable) dt = demand pada saat t n = jumlah data ..... , 3 , 2 , 1 '    t bt a d t • Model ini menggunakan data yang secara random berfluktuasi membentuk garis lurus. • Rumus untuk metoda linier:
  • 15. 3. Metode Quadratic (1)  Model ini menggunakan data yang secara random berfluktuasi membentuk kurva quadratic.  Rumus untuk model quadratic: .... , 3 , 2 , 1 ) ( ' 2     t ct bt a t d 2        b Keterangan : ……
  • 16. 3. Metode Quadratic (2)             n t n t t n t 1 4 2 1 2          n t n t n t t tY n t Y t 1 1 1 ) ( ) (          n t n t n t t Y t n t Y t 1 2 1 1 2 ) ( ) (          n t n t n t t n t t 1 3 1 1 2              n t n t t n t 1 2 2 1     ) )( (b c   n t c n t b n t Y a n t n t n t          1 2 1 1 ) (
  • 17. 4. Metode Exponential (1)  Digunakan apabila persamaan a dan b tidak bisa dipecahkan dengan cara konvensional.  Digunakan transformasi logaritma ke dalam situasi regresi.  Persamaan metode eksponensial : bt ae (t) d'  Keterangan: d’t = Forecast untuk saat t a = intercept b = kemiringan garis t = time (independent variable) e = exponential (konstanta)
  • 18. 4. Metode Eksponensial (2)  Persamaan transformasi logaritma :   bt ln(a) ) ln(e ln(a) (t) d' ln bt     Keterangan: d’t = Forecast untuk saat t a = intercept b = kemiringan garis t = time (independent variable) e = exponential (konstanta)
  • 19. 5. Metode Moving Average (1)  Digunakan bila data-datanya : - tidak memiliki trend - tidak dipengaruhi faktor musim  Digunakan untuk peramalan dengan perioda waktu spesifik.  Moving Average didefinisikan sebagai : Keterangan : n = jumlah perioda dt = demand pada bulan ke t n d MA n 1 t t n   
  • 20. 5. Metode Moving Average (2)  Peramalan jangka pendek lebih baik dibandingkan jangka panjang.  Kelemahan : tidak cocok untuk pola data trend atau pola data musiman.