SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
SOAL ULANGAN MID SEMESTER TAHUN AJARAN 2013/2014
Mata pelajaran : IPA
Kelas/ Semester : II / I
Alokasi Waktu : 60 menit
I. Pilihlah jawaban berikut dengan tepat dan benar!
1. Kegunaan bagian tubuh kucing, kaki untuk berjalan, cakar untuk…….
a. Untuk mencium
b. Untuk memakan
c. Untuk Mencakar
2. Gajah mengambil makanan dengan…..
a. Tangan
b. Belalai
c. Mulut
3. Hewan berikut yang termasuk hewan beranak adalah…..
a. Kucing
b. Ayam
c. Burung
4. Hewan berikut yang termasuk hewan Bertelur adalah……
a. Sapi
b. Ayam
c. Kambing
5. Contoh golongan hewan yang berkaki enam adalah……..
a. Kerbau
b. Gajah
c. Serangga
6. Saat biji ditanam bagian yang pertama tumbuh adalah………..
a. Batang
b. Akar
c. Daun
7. Tumbuhan yang dapat tumbuh lebih tinggi adalah…………
a. Jagung
b. Rumput
c. Mangga
8. Cabang dari batang disebut………….
a. Dahan
b. Pucuk
c. Tangkai
9. Pohon mangga yang telah besar dapat menghasilkan………
a. Akar
b. Daun
c. Buah
10. Bagian tumbuhan paling bawah adalah…….
a. Buah
b. Batang
c. Akar
II. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!
1) Tuliskan 3 hewan yang menyusui anaknya?
2) Tuliskan 2 contoh hewan yang hidup di air?
3) Tuliskan 2 contoh hewan yang hidup di darat?
4) Sebutkan tumbuhan yang bisa digunakan untuk sayur?
5) Tumbuhan yang dapat merugikan tumbuhan lainnya adalah?
Kunci jawaban
Pilihan ganda :
1. C 6. B
2. B 7. C
3. A 8. C
4. B 9. C
5. C 10. C
Esay :
1. Sapi, kambing, dan kucing
2. Ikan dan cumi.cumi
3. Ayam dan kambing
4. Kangkung dan sawi
5. Benalu
Mengetahui
Kepala Sekolah
Drs. DASARRUDIN, M.Si
NIP:19681231199004 1 010
Raha,
Guru Kelas II
MURNIATIM.ZAIRIN S.Pd SD
NIP:19660615 198803 2 017

More Related Content

Viewers also liked

Viewers also liked (7)

Yr 11 collections graphical piece
Yr 11 collections graphical pieceYr 11 collections graphical piece
Yr 11 collections graphical piece
 
Force powerpoint
Force powerpointForce powerpoint
Force powerpoint
 
Scottishfood
ScottishfoodScottishfood
Scottishfood
 
Yr9 gcse graphics
Yr9 gcse graphicsYr9 gcse graphics
Yr9 gcse graphics
 
Etching 16
Etching 16Etching 16
Etching 16
 
Year 11 mock exam
Year 11 mock exam Year 11 mock exam
Year 11 mock exam
 
Persuasive writing
Persuasive writingPersuasive writing
Persuasive writing
 

Similar to Soal ulangan ipa

Soal ulangan tengah semester i
Soal ulangan tengah semester iSoal ulangan tengah semester i
Soal ulangan tengah semester i
Lili Rahmayani
 
Soal uts semester i kelas 3 ipa
Soal uts semester i kelas 3 ipaSoal uts semester i kelas 3 ipa
Soal uts semester i kelas 3 ipa
Geg Yuma
 
Soal ulangan semester ganjil kls 1 & 2 2014
Soal ulangan semester ganjil kls 1 & 2 2014Soal ulangan semester ganjil kls 1 & 2 2014
Soal ulangan semester ganjil kls 1 & 2 2014
Fahmi Fathurrohman M. Ec
 

Similar to Soal ulangan ipa (20)

Bank soal
Bank soal Bank soal
Bank soal
 
Soal uts ipa kelas 3 semester 1
Soal uts ipa kelas 3 semester 1Soal uts ipa kelas 3 semester 1
Soal uts ipa kelas 3 semester 1
 
soal ipa
soal ipasoal ipa
soal ipa
 
Soal ipa mid smstr gasal 12 13
Soal ipa mid smstr gasal 12 13Soal ipa mid smstr gasal 12 13
Soal ipa mid smstr gasal 12 13
 
contoh Soal uas ipa kelas 3 smster 1
 contoh Soal uas ipa kelas 3  smster 1 contoh Soal uas ipa kelas 3  smster 1
contoh Soal uas ipa kelas 3 smster 1
 
Soal Digital IPA Ulangan Akhir Semester 1 kelas 6
Soal Digital IPA Ulangan Akhir Semester 1 kelas 6Soal Digital IPA Ulangan Akhir Semester 1 kelas 6
Soal Digital IPA Ulangan Akhir Semester 1 kelas 6
 
Soal soal kelas ii - uts mid semester ii 09-10
Soal soal kelas ii - uts mid semester ii 09-10Soal soal kelas ii - uts mid semester ii 09-10
Soal soal kelas ii - uts mid semester ii 09-10
 
Soal ipa sma
Soal ipa smaSoal ipa sma
Soal ipa sma
 
Soal digital ipa kelas 6 ciri khusus makhluk hidup
Soal digital ipa kelas 6 ciri khusus makhluk hidupSoal digital ipa kelas 6 ciri khusus makhluk hidup
Soal digital ipa kelas 6 ciri khusus makhluk hidup
 
Soal ulangan tengah semester i
Soal ulangan tengah semester iSoal ulangan tengah semester i
Soal ulangan tengah semester i
 
PTS1 B.INDO KLS 3.docx
PTS1 B.INDO KLS 3.docxPTS1 B.INDO KLS 3.docx
PTS1 B.INDO KLS 3.docx
 
Ulangan Harian I Kelas III semester 1 (KTSP)
Ulangan Harian I Kelas III semester 1 (KTSP)Ulangan Harian I Kelas III semester 1 (KTSP)
Ulangan Harian I Kelas III semester 1 (KTSP)
 
soal uts sd negeri 1 blang jorong.docx
soal uts sd negeri 1 blang jorong.docxsoal uts sd negeri 1 blang jorong.docx
soal uts sd negeri 1 blang jorong.docx
 
Ph pjok kls 1 t1 sub2 websiteedukasi.com
Ph  pjok kls 1 t1 sub2   websiteedukasi.comPh  pjok kls 1 t1 sub2   websiteedukasi.com
Ph pjok kls 1 t1 sub2 websiteedukasi.com
 
LKS
LKS LKS
LKS
 
Tes formatif
Tes formatifTes formatif
Tes formatif
 
Soal uts semester i kelas 3 ipa
Soal uts semester i kelas 3 ipaSoal uts semester i kelas 3 ipa
Soal uts semester i kelas 3 ipa
 
Soal uts ipa kelas 6 semester 1
Soal uts ipa kelas 6 semester 1Soal uts ipa kelas 6 semester 1
Soal uts ipa kelas 6 semester 1
 
Soal ulangan semester ganjil kls 1 & 2 2014
Soal ulangan semester ganjil kls 1 & 2 2014Soal ulangan semester ganjil kls 1 & 2 2014
Soal ulangan semester ganjil kls 1 & 2 2014
 
soal IPA.docx
soal IPA.docxsoal IPA.docx
soal IPA.docx
 

More from Operator Warnet Vast Raha

More from Operator Warnet Vast Raha (20)

Stiker kk bondan
Stiker kk bondanStiker kk bondan
Stiker kk bondan
 
Proposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bolaProposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bola
 
Surat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehatSurat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehat
 
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
 
Lingkungan hidup
Lingkungan hidupLingkungan hidup
Lingkungan hidup
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
 
Odher scout community
Odher scout communityOdher scout community
Odher scout community
 
Surat izin keramaian
Surat izin keramaianSurat izin keramaian
Surat izin keramaian
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
 

Soal ulangan ipa

  • 1. SOAL ULANGAN MID SEMESTER TAHUN AJARAN 2013/2014 Mata pelajaran : IPA Kelas/ Semester : II / I Alokasi Waktu : 60 menit I. Pilihlah jawaban berikut dengan tepat dan benar! 1. Kegunaan bagian tubuh kucing, kaki untuk berjalan, cakar untuk……. a. Untuk mencium b. Untuk memakan c. Untuk Mencakar 2. Gajah mengambil makanan dengan….. a. Tangan b. Belalai c. Mulut 3. Hewan berikut yang termasuk hewan beranak adalah….. a. Kucing b. Ayam c. Burung 4. Hewan berikut yang termasuk hewan Bertelur adalah…… a. Sapi b. Ayam c. Kambing 5. Contoh golongan hewan yang berkaki enam adalah…….. a. Kerbau b. Gajah c. Serangga 6. Saat biji ditanam bagian yang pertama tumbuh adalah……….. a. Batang b. Akar c. Daun 7. Tumbuhan yang dapat tumbuh lebih tinggi adalah………… a. Jagung b. Rumput c. Mangga 8. Cabang dari batang disebut…………. a. Dahan b. Pucuk c. Tangkai 9. Pohon mangga yang telah besar dapat menghasilkan……… a. Akar b. Daun c. Buah
  • 2. 10. Bagian tumbuhan paling bawah adalah……. a. Buah b. Batang c. Akar II. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar! 1) Tuliskan 3 hewan yang menyusui anaknya? 2) Tuliskan 2 contoh hewan yang hidup di air? 3) Tuliskan 2 contoh hewan yang hidup di darat? 4) Sebutkan tumbuhan yang bisa digunakan untuk sayur? 5) Tumbuhan yang dapat merugikan tumbuhan lainnya adalah? Kunci jawaban Pilihan ganda : 1. C 6. B 2. B 7. C 3. A 8. C 4. B 9. C 5. C 10. C Esay : 1. Sapi, kambing, dan kucing 2. Ikan dan cumi.cumi 3. Ayam dan kambing 4. Kangkung dan sawi 5. Benalu Mengetahui Kepala Sekolah Drs. DASARRUDIN, M.Si NIP:19681231199004 1 010 Raha, Guru Kelas II MURNIATIM.ZAIRIN S.Pd SD NIP:19660615 198803 2 017