SlideShare a Scribd company logo
1 of 5
Kompetensi Kepala Sekolah yang terdiri dari 4 Dimensi yakni :
1. Kompetensi Manajerial
2. Usaha Pengembangan Sekolah
3. Kewirausahaan
4. Supervisi
Berikut Kisi-kisi Uji Kompetensi Kepala Sekolah/Madrasah Tahun 2015 :
1. MANAJERIAL
a. Menyusun perencanaan sekolah/madrasah untuk berbagai tingkatan perencanaan
 Merumuskan visi sekolah/madrasah
 Membedakan rumusan visi dan misi
 Merumuskan misi sekolah/madrasah
 Membedakan rumusan misi dan tujuan sekolah/madrasah
 Merumuskan tujuan sekolah/madrasah
 Membedakan rumusan visi dan tujuan sekolah/madrasah
 Menyusun rencana kerja sekolah/madrasah
 Menyusun perencanaan evaluasi program sekolah/ madrasah
 Mengarahkan perencanaan evaluasi program
b. Memimpin sekolah/madrasah dalam rangka pendayagunaan sumber daya secara optimal
 Menganalisis kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman sekolah/madrasah
 Memaksimalkan sumberdaya sekolah/madrasah dalam perencanaan dan pelaksanaan program
c. Menciptakan budaya dan iklim sekolah/madrasah yang kondusif dan inovatif bagi pembelajaran peserta
didik
 Mengaitkan budaya sekolah/madrasah dengan pembelajaran yang interaktif, menyenangkan, menantang,
memotivasi peserta didik untuk berpartisipasi aktif.
 Mengarahkan tumbuhnya iklim yang memotivasi timbulnya prakarsa, kreativitas dan kemandirian sesuai
dengan bakat, minat dan perkembangan psikologis peserta didik
 Mencerahkan peserta didik untuk berkompetisi secara sehat dalam meningkatkan prestasi belajar
d. Mengelola guru dan staf dalam rangka pendayagunaan sumber daya manusia secara optimal
 Menganalisis kebutuhan guru dan staf
 Menugaskan guru dan staf sesuai dengan kompetensi yang dimiliki
 Melatih guru dan staf dalam peningkatan keprofesian berkelanjutan
 Menerapkan prinsip penghargaan dan pembinaan untuk meningkatkan motivasi kerja guru dan staf
e. Mengelola sarana dan prasarana sekolah/ madrasah dalam rangka pendayagunaan secara optimal
Menganalisis kebutuhan sarana prasarana
 Menganalisis kebijakan program tertulis mengenai pengelolaan sarana prasarana
 Memaksimalkan penggunaan sarana prasarana yang ada di lingkungan sekolah/madrasah
 Memaksimalkan pemeliharaan dan pendayagunaan sarana prasarana dengan memperhatikan
kesehatan dan keamanan lingkungan
f. Mengelola peserta didik dalam rangka penerimaan peserta didik baru, dan penempatan, dan
pengembangan kapasitas peserta didik Menyeleksi peserta didik baru (PPDB)
 Melaksanakan PPDB secara objektif, transparan, akuntabel, dan tidak diskriminatif
 Melaksanakan orientasi peserta didik baru yang bersifat akademik dan pengenalan lingkungan tanpa
kekerasan
 Mengarahkan peserta didik sesuai kompetensi, bakat, dan minat
g. Mengelola keuangan sekolah/madrasah sesuai dengan prinsip pengelolaan yang akuntabel, transparan,
dan efisien Menyusun RKAS
 Melaksanakan pengelolaan keuangan sekolah/madrasah secara transparan dan akuntabel
 Mengevaluasi Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah/madrasah (RKAS)
h. Mengelola ketatausahaan sekolah/madrasah dalam mendukung pencapaian tujuan sekolah / madrasah
 Membuat daftar urut kepangkatan pegawai
 menerapkan pelayanan operasional standar ketatausahaan sekolah/madrasah
i. Melakukan monitoring, mengevaluasi, dan pelaporan pelaksanaan program kegiatan sekolah/madrasah
dengan prosedur yang tepat, serta merencanakan tindak lanjutnya
 Menganalisis kinerja sekolah/madrasah melalui Evaluasi Diri Sekolah/madrasah
 Melaksanakan tindak lanjut hasil monitoring dan evaluasi program sekolah/madrasah
2. USAHA PENGEMBANGAN SEKOLAH
a. Mengembangkan organisasi sekolah/madrasah sesuai dengan kebutuhan
 Menganalisis tugas dan fungsi sekolah/madrasah sebagai organisasi pembelajar yang efektif
 Merancang struktur organisasi sekolah/ madrasah sesuai hasil analisis tugas dan fungsi
 Melaksanakan rincian tugas dan fungsi pengembangan struktur organisasi
 Mengevaluasi keterlaksanaan tugas dan fungsi sesuai dengan struktur organisasi
b. Mengelola perubahan dan pengembangan sekolah/ madrasah menuju organisasi pembelajar yang efektif
 Mengembangkan perangkat yang menunjang organisasi pembelajar
 Mengembangkan suasana belajar yang kondusif bagi seluruh warga sekolah/madrasah
 Merumuskan prinsip-prinsip evaluasi pengembangan perangkat organisasi pembelajar
c. Mengelola hubungan sekolah/madrasah dan masyarakat dalam rangka pencarian dukungan ide, sumber
belajar, dan pembiayaan sekolah/madrasah
 Menggali bentuk dukungan masyarakat / stakeholder dalam penyelenggaraan pendidikan
 Membangun kemitraan dalam pengembangan sekolah/madrasah
 Menggali sumber daya yang berasal dari masyarakat/ pemangku kepentingan untuk mendukung
penyelenggaraan pendidikan
d. Mengelola proses pencapaian 8 SNP sesuai dengan arah dan tujuan pendidikan nasional
 Mengaplikasikan pengembangan kurikulum yang mengacu kepada standar isi
 Mengaplikasikan pengembangan proses pembelajaran yang mengacu kepada standar proses
 Mengaplikasikan sistem penilaian pembelajaran yang mengacu kepada standar penilaian
 Melaksanakan penjaminan mutu pencapaian standar kompetensi lulusan
e. Mengelola unit layanan khusus sekolah/ madrasah dalam mendukung kegiatan pembelajaran kegiatan
peserta didik di sekolah/madrasah
 Merumuskan tujuan layanan khusus
 Menyusun program unit layanan khusus sekolah
 Mensinergikan unit layanan khusus sekolah dengan pelaksanaan pendidikan karakter di sekolah
 Mengevaluasi program unit layanan khusus sekolah
f. Mengelola sistem informasi pendidikan di sekolah/ madrasah dalam mendukung penyusunan program dan
pengambilan keputusan
 Menyusun program Sistem Informasi Sekolah (SIS)
 Meningkatkan peran warga sekolah dalam memberdayakan Sistem Informasi Sekolah (SIS)
 Menggunakan Sistem Informasi Sekolah (SIS) dalam membantu pengambilan keputusan
g. Memanfaatkan kemajuan teknologi informasi bagi peningkatan pembelajaran dan manajemen
sekolah/madrasah
 Menerapkan pemanfaatan teknologi informasi dalam pengolahan data
 Menerapkan pemanfaatan teknologi informasi dalam penyampaian informasi sekolah
 Memfasilitasi guru dalam merancang model pembelajaran berbasis ICT
 Memfasilitasi guru dalam mengevaluasi model pembelajaran berbasis ICT
h. Kepemimpinan Pembelajaran
 Mengembangkan strategi dalam peningkatan prestasi akademik seluruh siswa secara berkelanjutan
 Memecahkan masalah peningkatan prestasi belajar.
 Melaksanakan program peningkatan prestasi belajar.
 Menilai pelaksanaan program peningkatan prestasi belajar.
i. Membangun kultur pembelajaran yang progresif dan kondusif di sekolah agar hasil belajar siswa dapat
mencapai target optimal
 Menganalisis lingkungan belajar yang kondusif
 Mendukung iklim pembelajaran akademis
 Memaksimalkan pembiasaan positif seluruh warga sekolah agar menjadi komunitas pembelajar
j. Melibatkan pemangku kepentingan dalam menyelesaikan permasalahan pembelajaran
 Mengarahkan warga sekolah dalam mengatasi permasalahan pembelajaran
 Menganalisis komitmen warga sekolah untuk melakukan hal yang terbaik
 Menjalin jejaring sekolah untuk optimalisasi proses dan hasil pembelajaran
k. Melibatkan pemangku kepentingan dalam menyelesaikan permasalahan pembelajaran
 Menetapkan harapan-harapan yang tinggi bagi warga sekolah dalam pelaksanaan tugas dan tanggung
jawabnya
 Memfasilitasi warga sekolah untuk melakukan eksperimentasi, prakarsa moral dan hal-hal baru dalam
pembelajaran
l. Meningkatkan hasil belajar warga sekolah melalui peningkatan mutu proses pembelajaran secara
berkelanjutan
 Melakukan pengembangan kurikulum yang berkelanjutan
 Memaksimalkan peran organisasi profesi untuk meningkatkan profesionalisme warga sekolah
3. KEWIRAUSAHAAN
a. Menciptakan inovasi yang berguna bagi pengembangan sekolah/ madrasah
 Merancang inovasi untuk pengembangan sekolah/ madrasah
 Menciptakan gagasan kreatif dalam pengembangan sekolah
b. Bekerja keras untuk mencapai keberhasilan sekolah/madrasah sebagai organisasi pembelajar yang
efektif
 Merancang strategi dalam membangun budaya kerja keras
 Menerapkan strategi untuk membangun budaya kerja keras
 Membangun etos kerja untuk mencapai keberhasilan sekolah
c. Memiliki motivasi yang kuat untuk sukses dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsinya sebagai
pemimpin sekolah/ madrasah
 Menunjukkan keinginan yang kuat untuk sukses
 Melakukan upaya-upaya positif untuk mencapai target yang ditetapkan
d. Pantang menyerah dan selalu mencari solusiterbaik dalam menghadapi kendala yang dihadapi
sekolah/madrasah
 Memperhitungkan risiko yang muncul akibat upaya yang dilakukan
 Merumuskan alternatif solusi dalam menghadapi kendala yang dihadapi sekolah
e. Memiliki naluri kewirausahaan dalam mengelola kegiatan produksi/jasa sekolah/ madrasah sebagai
sumber belajar peserta didik
 Membangun kemandirian dalam mengelola sumber daya sekolah
 Menggunakan peluang untuk memaksimalkan kegiatan sekolah
4. SUPERVISI
a. Merencanakan program supervisi akademik dalam rangka peningkatan profesionalisme guru
 Menyusun program supervisi akademik
 Merumuskan tahapan teknik supervisi akademik.
 Menjabarkan tujuan supervisi akademik pada masing-masing lingkup pelaksanaan dan evaluasi
pembelajaran
 Menggunakan pendekatan supervisi akademik yang efektif
 Menyusun prosedur monitoring dan evaluasi supervisi akademik
 Merumuskan kriteria pencapaian tujuan supervisi akademik (output)
b. Melaksanakan supervisi akademik terhadap guru dengan menggunakan pendekatan dan teknik supervisi
yang tepat
 Melaksanakan supervisi akademik yang didasarkan pada kebutuhan
 dan masalah nyata yang dihadapi oleh guru
 Membangun hubungan dengan guru dan semua pihak yang terlibat dalam kegiatan supervisi berdasarkan
prinsip-prinsip supervisi akademik
 Menggunakan pendekatan dan teknik supervisi akademik yang tepat dan sesuai dengan tujuan supervisi
akademik
 Memecahkan masalah pengembangan pembelajaran supervisi akademik
 Menggunakan teknologi informasi untuk mendukung keefektifan supervisi akademik
c. Menindaklanjuti hasil supervisi akademik terhadap guru dalam rangka peningkatan profesionalisme guru
 Merumuskan kriteria pencapaian dampak supervisi akademik (outcome)
 Mengembangkan instrumen pengukuran pencapaian hasil langsung (output) supervisi akademik
 Melakukan analisis hasil evaluasi untuk kepentingan tindak lanjut
 Mengembangkan program tindak lanjut berdasarkan hasil evaluasi supervisi akademik
 Menentukan langkah-langkah supervisi klinis

More Related Content

What's hot

6. standar-pengelolaann
6. standar-pengelolaann6. standar-pengelolaann
6. standar-pengelolaannmusdam farera
 
Instrumen supervisi-akademik-versi-word
Instrumen supervisi-akademik-versi-wordInstrumen supervisi-akademik-versi-word
Instrumen supervisi-akademik-versi-wordMuhamad Anugrah
 
SUPERVISI AKADEMIK
SUPERVISI  AKADEMIKSUPERVISI  AKADEMIK
SUPERVISI AKADEMIKAfdan Rojabi
 
www.operatorsekolah.com - Instrumen pk guru tugas tambahan - kepala sekolah.d...
www.operatorsekolah.com - Instrumen pk guru tugas tambahan - kepala sekolah.d...www.operatorsekolah.com - Instrumen pk guru tugas tambahan - kepala sekolah.d...
www.operatorsekolah.com - Instrumen pk guru tugas tambahan - kepala sekolah.d...Ega Bekti
 
1 pelaksanaan-supervisi-manajerial-implementasi-kurikulum-2013
1 pelaksanaan-supervisi-manajerial-implementasi-kurikulum-20131 pelaksanaan-supervisi-manajerial-implementasi-kurikulum-2013
1 pelaksanaan-supervisi-manajerial-implementasi-kurikulum-2013Vimz SpecialOps
 
08. panduan-penilaian-tahun-2017
08. panduan-penilaian-tahun-201708. panduan-penilaian-tahun-2017
08. panduan-penilaian-tahun-2017Ujang Kasah
 
Program supervisi kepala sekolah
Program supervisi kepala sekolahProgram supervisi kepala sekolah
Program supervisi kepala sekolahabirojabi
 
Laporan tahunan kepala sekolah
Laporan tahunan kepala sekolahLaporan tahunan kepala sekolah
Laporan tahunan kepala sekolahJogie Suaduon
 

What's hot (16)

Lk 1 supervisi
Lk 1 supervisiLk 1 supervisi
Lk 1 supervisi
 
2. supervisi akademik
2. supervisi akademik2. supervisi akademik
2. supervisi akademik
 
program pengawas 2016
program pengawas 2016program pengawas 2016
program pengawas 2016
 
5. bab iii
5. bab iii5. bab iii
5. bab iii
 
6. standar-pengelolaann
6. standar-pengelolaann6. standar-pengelolaann
6. standar-pengelolaann
 
Program supervisi isi 2019
Program supervisi isi 2019Program supervisi isi 2019
Program supervisi isi 2019
 
Instrumen supervisi-akademik-versi-word
Instrumen supervisi-akademik-versi-wordInstrumen supervisi-akademik-versi-word
Instrumen supervisi-akademik-versi-word
 
SUPERVISI AKADEMIK
SUPERVISI  AKADEMIKSUPERVISI  AKADEMIK
SUPERVISI AKADEMIK
 
www.operatorsekolah.com - Instrumen pk guru tugas tambahan - kepala sekolah.d...
www.operatorsekolah.com - Instrumen pk guru tugas tambahan - kepala sekolah.d...www.operatorsekolah.com - Instrumen pk guru tugas tambahan - kepala sekolah.d...
www.operatorsekolah.com - Instrumen pk guru tugas tambahan - kepala sekolah.d...
 
SK SPMI SMPN 42 Bulukumba
SK SPMI SMPN 42 BulukumbaSK SPMI SMPN 42 Bulukumba
SK SPMI SMPN 42 Bulukumba
 
1 pelaksanaan-supervisi-manajerial-implementasi-kurikulum-2013
1 pelaksanaan-supervisi-manajerial-implementasi-kurikulum-20131 pelaksanaan-supervisi-manajerial-implementasi-kurikulum-2013
1 pelaksanaan-supervisi-manajerial-implementasi-kurikulum-2013
 
08. panduan-penilaian-tahun-2017
08. panduan-penilaian-tahun-201708. panduan-penilaian-tahun-2017
08. panduan-penilaian-tahun-2017
 
SUPERVISI AKADEMIK
SUPERVISI AKADEMIKSUPERVISI AKADEMIK
SUPERVISI AKADEMIK
 
Program supervisi kepala sekolah
Program supervisi kepala sekolahProgram supervisi kepala sekolah
Program supervisi kepala sekolah
 
Laporan tahunan kepala sekolah
Laporan tahunan kepala sekolahLaporan tahunan kepala sekolah
Laporan tahunan kepala sekolah
 
Instrumen akpk
Instrumen akpkInstrumen akpk
Instrumen akpk
 

Similar to Kompetensi Kepsek

Kisi-kisi Uji Kompetensi Kepala sekolah ukks
Kisi-kisi Uji Kompetensi Kepala sekolah ukksKisi-kisi Uji Kompetensi Kepala sekolah ukks
Kisi-kisi Uji Kompetensi Kepala sekolah ukkshawaisiji
 
Kisi kisi ukks
Kisi kisi ukksKisi kisi ukks
Kisi kisi ukksEdi Juandi
 
Intisari Modul 1 - 6 Penguatan Pengawas 2018
Intisari Modul 1 - 6 Penguatan Pengawas 2018Intisari Modul 1 - 6 Penguatan Pengawas 2018
Intisari Modul 1 - 6 Penguatan Pengawas 2018Nurul Huda
 
Rencana pengawasan-manajerial-2014
Rencana pengawasan-manajerial-2014Rencana pengawasan-manajerial-2014
Rencana pengawasan-manajerial-2014Dede Lasmana
 
Tugas pokok-dan-fungsi-perangkat-sekolah 2
Tugas pokok-dan-fungsi-perangkat-sekolah 2Tugas pokok-dan-fungsi-perangkat-sekolah 2
Tugas pokok-dan-fungsi-perangkat-sekolah 2Subhi Makwan
 
5.permendiknas no. 19 tahun 2007,18022008(pengelolaan)
5.permendiknas no. 19 tahun 2007,18022008(pengelolaan)5.permendiknas no. 19 tahun 2007,18022008(pengelolaan)
5.permendiknas no. 19 tahun 2007,18022008(pengelolaan)MA'ARIF NU CILACAP
 
PEMBINAAN KEPSEK BARU SOLEAR.pptx
PEMBINAAN KEPSEK BARU SOLEAR.pptxPEMBINAAN KEPSEK BARU SOLEAR.pptx
PEMBINAAN KEPSEK BARU SOLEAR.pptxSupiyatnaSPd
 
KOMPETENSI KEPALA SEKOLAH - M. HARITS ARFAN - KEPEMIMPINAN PENDIDIKAN
KOMPETENSI KEPALA SEKOLAH - M. HARITS ARFAN - KEPEMIMPINAN PENDIDIKANKOMPETENSI KEPALA SEKOLAH - M. HARITS ARFAN - KEPEMIMPINAN PENDIDIKAN
KOMPETENSI KEPALA SEKOLAH - M. HARITS ARFAN - KEPEMIMPINAN PENDIDIKANSa'datul Ummah
 
TUGAS POKOK DAN FUNGSI KEPSEK.docx
TUGAS POKOK DAN FUNGSI KEPSEK.docxTUGAS POKOK DAN FUNGSI KEPSEK.docx
TUGAS POKOK DAN FUNGSI KEPSEK.docxneniliana1
 
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdf
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdfPaparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdf
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdfAchmadMaoly1
 
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdf
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdfPaparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdf
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdfAidaFauziyahHoran
 
04_penyusunan-program-manajemen-berbasis-sekolah-smp-fin.pdf
04_penyusunan-program-manajemen-berbasis-sekolah-smp-fin.pdf04_penyusunan-program-manajemen-berbasis-sekolah-smp-fin.pdf
04_penyusunan-program-manajemen-berbasis-sekolah-smp-fin.pdfadhanoorfedy2
 
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pptx
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pptxPaparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pptx
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pptxrahmawati301
 
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar 2023.pptx
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar 2023.pptxPaparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar 2023.pptx
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar 2023.pptxUjangLukman
 
20.wiwin draini (06111404020)
20.wiwin draini (06111404020)20.wiwin draini (06111404020)
20.wiwin draini (06111404020)Dewi_Sejarah
 

Similar to Kompetensi Kepsek (20)

Kisi-kisi Uji Kompetensi Kepala sekolah ukks
Kisi-kisi Uji Kompetensi Kepala sekolah ukksKisi-kisi Uji Kompetensi Kepala sekolah ukks
Kisi-kisi Uji Kompetensi Kepala sekolah ukks
 
Kisi kisi ukks
Kisi kisi ukksKisi kisi ukks
Kisi kisi ukks
 
Kepala sekolah ukks
Kepala sekolah ukksKepala sekolah ukks
Kepala sekolah ukks
 
Kepala sekolah ukks
Kepala sekolah ukksKepala sekolah ukks
Kepala sekolah ukks
 
5. Evadir PKKS 2022.docx
5. Evadir PKKS 2022.docx5. Evadir PKKS 2022.docx
5. Evadir PKKS 2022.docx
 
Intisari Modul 1 - 6 Penguatan Pengawas 2018
Intisari Modul 1 - 6 Penguatan Pengawas 2018Intisari Modul 1 - 6 Penguatan Pengawas 2018
Intisari Modul 1 - 6 Penguatan Pengawas 2018
 
Rencana pengawasan-manajerial-2014
Rencana pengawasan-manajerial-2014Rencana pengawasan-manajerial-2014
Rencana pengawasan-manajerial-2014
 
Tugas pokok-dan-fungsi-perangkat-sekolah 2
Tugas pokok-dan-fungsi-perangkat-sekolah 2Tugas pokok-dan-fungsi-perangkat-sekolah 2
Tugas pokok-dan-fungsi-perangkat-sekolah 2
 
5.permendiknas no. 19 tahun 2007,18022008(pengelolaan)
5.permendiknas no. 19 tahun 2007,18022008(pengelolaan)5.permendiknas no. 19 tahun 2007,18022008(pengelolaan)
5.permendiknas no. 19 tahun 2007,18022008(pengelolaan)
 
PEMBINAAN KEPSEK BARU SOLEAR.pptx
PEMBINAAN KEPSEK BARU SOLEAR.pptxPEMBINAAN KEPSEK BARU SOLEAR.pptx
PEMBINAAN KEPSEK BARU SOLEAR.pptx
 
KOMPETENSI KEPALA SEKOLAH - M. HARITS ARFAN - KEPEMIMPINAN PENDIDIKAN
KOMPETENSI KEPALA SEKOLAH - M. HARITS ARFAN - KEPEMIMPINAN PENDIDIKANKOMPETENSI KEPALA SEKOLAH - M. HARITS ARFAN - KEPEMIMPINAN PENDIDIKAN
KOMPETENSI KEPALA SEKOLAH - M. HARITS ARFAN - KEPEMIMPINAN PENDIDIKAN
 
TUGAS POKOK DAN FUNGSI KEPSEK.docx
TUGAS POKOK DAN FUNGSI KEPSEK.docxTUGAS POKOK DAN FUNGSI KEPSEK.docx
TUGAS POKOK DAN FUNGSI KEPSEK.docx
 
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdf
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdfPaparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdf
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdf
 
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdf
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdfPaparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdf
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pdf
 
04_penyusunan-program-manajemen-berbasis-sekolah-smp-fin.pdf
04_penyusunan-program-manajemen-berbasis-sekolah-smp-fin.pdf04_penyusunan-program-manajemen-berbasis-sekolah-smp-fin.pdf
04_penyusunan-program-manajemen-berbasis-sekolah-smp-fin.pdf
 
1. proses pembelajaran_k-13 (1)
1. proses pembelajaran_k-13 (1)1. proses pembelajaran_k-13 (1)
1. proses pembelajaran_k-13 (1)
 
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pptx
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pptxPaparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pptx
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar_Agust 2023.pptx
 
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar 2023.pptx
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar 2023.pptxPaparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar 2023.pptx
Paparan_Perdirjen Peran Pengawas Sekolah dalam Merdeka Belajar 2023.pptx
 
Penyusunan rks
Penyusunan rksPenyusunan rks
Penyusunan rks
 
20.wiwin draini (06111404020)
20.wiwin draini (06111404020)20.wiwin draini (06111404020)
20.wiwin draini (06111404020)
 

Recently uploaded

Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfIndri117648
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 

Kompetensi Kepsek

  • 1. Kompetensi Kepala Sekolah yang terdiri dari 4 Dimensi yakni : 1. Kompetensi Manajerial 2. Usaha Pengembangan Sekolah 3. Kewirausahaan 4. Supervisi
  • 2. Berikut Kisi-kisi Uji Kompetensi Kepala Sekolah/Madrasah Tahun 2015 : 1. MANAJERIAL a. Menyusun perencanaan sekolah/madrasah untuk berbagai tingkatan perencanaan  Merumuskan visi sekolah/madrasah  Membedakan rumusan visi dan misi  Merumuskan misi sekolah/madrasah  Membedakan rumusan misi dan tujuan sekolah/madrasah  Merumuskan tujuan sekolah/madrasah  Membedakan rumusan visi dan tujuan sekolah/madrasah  Menyusun rencana kerja sekolah/madrasah  Menyusun perencanaan evaluasi program sekolah/ madrasah  Mengarahkan perencanaan evaluasi program b. Memimpin sekolah/madrasah dalam rangka pendayagunaan sumber daya secara optimal  Menganalisis kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman sekolah/madrasah  Memaksimalkan sumberdaya sekolah/madrasah dalam perencanaan dan pelaksanaan program c. Menciptakan budaya dan iklim sekolah/madrasah yang kondusif dan inovatif bagi pembelajaran peserta didik  Mengaitkan budaya sekolah/madrasah dengan pembelajaran yang interaktif, menyenangkan, menantang, memotivasi peserta didik untuk berpartisipasi aktif.  Mengarahkan tumbuhnya iklim yang memotivasi timbulnya prakarsa, kreativitas dan kemandirian sesuai dengan bakat, minat dan perkembangan psikologis peserta didik  Mencerahkan peserta didik untuk berkompetisi secara sehat dalam meningkatkan prestasi belajar d. Mengelola guru dan staf dalam rangka pendayagunaan sumber daya manusia secara optimal  Menganalisis kebutuhan guru dan staf  Menugaskan guru dan staf sesuai dengan kompetensi yang dimiliki  Melatih guru dan staf dalam peningkatan keprofesian berkelanjutan  Menerapkan prinsip penghargaan dan pembinaan untuk meningkatkan motivasi kerja guru dan staf e. Mengelola sarana dan prasarana sekolah/ madrasah dalam rangka pendayagunaan secara optimal Menganalisis kebutuhan sarana prasarana  Menganalisis kebijakan program tertulis mengenai pengelolaan sarana prasarana  Memaksimalkan penggunaan sarana prasarana yang ada di lingkungan sekolah/madrasah  Memaksimalkan pemeliharaan dan pendayagunaan sarana prasarana dengan memperhatikan kesehatan dan keamanan lingkungan f. Mengelola peserta didik dalam rangka penerimaan peserta didik baru, dan penempatan, dan pengembangan kapasitas peserta didik Menyeleksi peserta didik baru (PPDB)  Melaksanakan PPDB secara objektif, transparan, akuntabel, dan tidak diskriminatif  Melaksanakan orientasi peserta didik baru yang bersifat akademik dan pengenalan lingkungan tanpa kekerasan  Mengarahkan peserta didik sesuai kompetensi, bakat, dan minat g. Mengelola keuangan sekolah/madrasah sesuai dengan prinsip pengelolaan yang akuntabel, transparan, dan efisien Menyusun RKAS
  • 3.  Melaksanakan pengelolaan keuangan sekolah/madrasah secara transparan dan akuntabel  Mengevaluasi Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah/madrasah (RKAS) h. Mengelola ketatausahaan sekolah/madrasah dalam mendukung pencapaian tujuan sekolah / madrasah  Membuat daftar urut kepangkatan pegawai  menerapkan pelayanan operasional standar ketatausahaan sekolah/madrasah i. Melakukan monitoring, mengevaluasi, dan pelaporan pelaksanaan program kegiatan sekolah/madrasah dengan prosedur yang tepat, serta merencanakan tindak lanjutnya  Menganalisis kinerja sekolah/madrasah melalui Evaluasi Diri Sekolah/madrasah  Melaksanakan tindak lanjut hasil monitoring dan evaluasi program sekolah/madrasah 2. USAHA PENGEMBANGAN SEKOLAH a. Mengembangkan organisasi sekolah/madrasah sesuai dengan kebutuhan  Menganalisis tugas dan fungsi sekolah/madrasah sebagai organisasi pembelajar yang efektif  Merancang struktur organisasi sekolah/ madrasah sesuai hasil analisis tugas dan fungsi  Melaksanakan rincian tugas dan fungsi pengembangan struktur organisasi  Mengevaluasi keterlaksanaan tugas dan fungsi sesuai dengan struktur organisasi b. Mengelola perubahan dan pengembangan sekolah/ madrasah menuju organisasi pembelajar yang efektif  Mengembangkan perangkat yang menunjang organisasi pembelajar  Mengembangkan suasana belajar yang kondusif bagi seluruh warga sekolah/madrasah  Merumuskan prinsip-prinsip evaluasi pengembangan perangkat organisasi pembelajar c. Mengelola hubungan sekolah/madrasah dan masyarakat dalam rangka pencarian dukungan ide, sumber belajar, dan pembiayaan sekolah/madrasah  Menggali bentuk dukungan masyarakat / stakeholder dalam penyelenggaraan pendidikan  Membangun kemitraan dalam pengembangan sekolah/madrasah  Menggali sumber daya yang berasal dari masyarakat/ pemangku kepentingan untuk mendukung penyelenggaraan pendidikan d. Mengelola proses pencapaian 8 SNP sesuai dengan arah dan tujuan pendidikan nasional  Mengaplikasikan pengembangan kurikulum yang mengacu kepada standar isi  Mengaplikasikan pengembangan proses pembelajaran yang mengacu kepada standar proses  Mengaplikasikan sistem penilaian pembelajaran yang mengacu kepada standar penilaian  Melaksanakan penjaminan mutu pencapaian standar kompetensi lulusan e. Mengelola unit layanan khusus sekolah/ madrasah dalam mendukung kegiatan pembelajaran kegiatan peserta didik di sekolah/madrasah  Merumuskan tujuan layanan khusus  Menyusun program unit layanan khusus sekolah  Mensinergikan unit layanan khusus sekolah dengan pelaksanaan pendidikan karakter di sekolah  Mengevaluasi program unit layanan khusus sekolah f. Mengelola sistem informasi pendidikan di sekolah/ madrasah dalam mendukung penyusunan program dan pengambilan keputusan  Menyusun program Sistem Informasi Sekolah (SIS)  Meningkatkan peran warga sekolah dalam memberdayakan Sistem Informasi Sekolah (SIS)
  • 4.  Menggunakan Sistem Informasi Sekolah (SIS) dalam membantu pengambilan keputusan g. Memanfaatkan kemajuan teknologi informasi bagi peningkatan pembelajaran dan manajemen sekolah/madrasah  Menerapkan pemanfaatan teknologi informasi dalam pengolahan data  Menerapkan pemanfaatan teknologi informasi dalam penyampaian informasi sekolah  Memfasilitasi guru dalam merancang model pembelajaran berbasis ICT  Memfasilitasi guru dalam mengevaluasi model pembelajaran berbasis ICT h. Kepemimpinan Pembelajaran  Mengembangkan strategi dalam peningkatan prestasi akademik seluruh siswa secara berkelanjutan  Memecahkan masalah peningkatan prestasi belajar.  Melaksanakan program peningkatan prestasi belajar.  Menilai pelaksanaan program peningkatan prestasi belajar. i. Membangun kultur pembelajaran yang progresif dan kondusif di sekolah agar hasil belajar siswa dapat mencapai target optimal  Menganalisis lingkungan belajar yang kondusif  Mendukung iklim pembelajaran akademis  Memaksimalkan pembiasaan positif seluruh warga sekolah agar menjadi komunitas pembelajar j. Melibatkan pemangku kepentingan dalam menyelesaikan permasalahan pembelajaran  Mengarahkan warga sekolah dalam mengatasi permasalahan pembelajaran  Menganalisis komitmen warga sekolah untuk melakukan hal yang terbaik  Menjalin jejaring sekolah untuk optimalisasi proses dan hasil pembelajaran k. Melibatkan pemangku kepentingan dalam menyelesaikan permasalahan pembelajaran  Menetapkan harapan-harapan yang tinggi bagi warga sekolah dalam pelaksanaan tugas dan tanggung jawabnya  Memfasilitasi warga sekolah untuk melakukan eksperimentasi, prakarsa moral dan hal-hal baru dalam pembelajaran l. Meningkatkan hasil belajar warga sekolah melalui peningkatan mutu proses pembelajaran secara berkelanjutan  Melakukan pengembangan kurikulum yang berkelanjutan  Memaksimalkan peran organisasi profesi untuk meningkatkan profesionalisme warga sekolah 3. KEWIRAUSAHAAN a. Menciptakan inovasi yang berguna bagi pengembangan sekolah/ madrasah  Merancang inovasi untuk pengembangan sekolah/ madrasah  Menciptakan gagasan kreatif dalam pengembangan sekolah b. Bekerja keras untuk mencapai keberhasilan sekolah/madrasah sebagai organisasi pembelajar yang efektif  Merancang strategi dalam membangun budaya kerja keras  Menerapkan strategi untuk membangun budaya kerja keras  Membangun etos kerja untuk mencapai keberhasilan sekolah c. Memiliki motivasi yang kuat untuk sukses dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsinya sebagai pemimpin sekolah/ madrasah
  • 5.  Menunjukkan keinginan yang kuat untuk sukses  Melakukan upaya-upaya positif untuk mencapai target yang ditetapkan d. Pantang menyerah dan selalu mencari solusiterbaik dalam menghadapi kendala yang dihadapi sekolah/madrasah  Memperhitungkan risiko yang muncul akibat upaya yang dilakukan  Merumuskan alternatif solusi dalam menghadapi kendala yang dihadapi sekolah e. Memiliki naluri kewirausahaan dalam mengelola kegiatan produksi/jasa sekolah/ madrasah sebagai sumber belajar peserta didik  Membangun kemandirian dalam mengelola sumber daya sekolah  Menggunakan peluang untuk memaksimalkan kegiatan sekolah 4. SUPERVISI a. Merencanakan program supervisi akademik dalam rangka peningkatan profesionalisme guru  Menyusun program supervisi akademik  Merumuskan tahapan teknik supervisi akademik.  Menjabarkan tujuan supervisi akademik pada masing-masing lingkup pelaksanaan dan evaluasi pembelajaran  Menggunakan pendekatan supervisi akademik yang efektif  Menyusun prosedur monitoring dan evaluasi supervisi akademik  Merumuskan kriteria pencapaian tujuan supervisi akademik (output) b. Melaksanakan supervisi akademik terhadap guru dengan menggunakan pendekatan dan teknik supervisi yang tepat  Melaksanakan supervisi akademik yang didasarkan pada kebutuhan  dan masalah nyata yang dihadapi oleh guru  Membangun hubungan dengan guru dan semua pihak yang terlibat dalam kegiatan supervisi berdasarkan prinsip-prinsip supervisi akademik  Menggunakan pendekatan dan teknik supervisi akademik yang tepat dan sesuai dengan tujuan supervisi akademik  Memecahkan masalah pengembangan pembelajaran supervisi akademik  Menggunakan teknologi informasi untuk mendukung keefektifan supervisi akademik c. Menindaklanjuti hasil supervisi akademik terhadap guru dalam rangka peningkatan profesionalisme guru  Merumuskan kriteria pencapaian dampak supervisi akademik (outcome)  Mengembangkan instrumen pengukuran pencapaian hasil langsung (output) supervisi akademik  Melakukan analisis hasil evaluasi untuk kepentingan tindak lanjut  Mengembangkan program tindak lanjut berdasarkan hasil evaluasi supervisi akademik  Menentukan langkah-langkah supervisi klinis