SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
dan
Aulia Astrico Pratama | xi ipa b
Suatu sikap dan perasaan untuk selalu
bertoleransi serta mengungkapkan kata-kata
dengan sejujurnya sebagai landasan untuk
berkomunikasi.
Kondisi kebenaran ideal secara moral,
memberikan kepada siapapun apa yang menjadi
haknya, baik mengenai barang ataupun orang.
Jenis Keadilan
Individual
Keadilan yang tergantung dari kehendak baik atau
buruk masing-masing individu. Misalnya seorang
ibu memberikan uang saku kepada anaknya sesuai
kebutuhan.
Sosial
Keadilan yang pelaksanaannya tergantung dari
struktur kekuasaan dalam masyarakat. Keadilan
sosial juga di pandang sebagai suatu keadaan yang
menggambarkan bahwa hasil pembangunan dapat
dinikmati oleh seluruh rakyat. Misalnya
pembangunan yang merata di berbagai daerah
Pentingnya
dan Jaminan
dalam Kehidupan Berbangsa
dan Bernegara
Keterbukaan merupakan syarat bagi terbentuknya
kesatuan dan persatuan bangsa, mengingat negara
terbentuk karena kesepakatan kelompok-kelompok
masyarakat
Adanya keterbukaan menunjukan kemampuan
suatu negara menciptakan pemerintahan yang
demokratis. Pemerintahan yang terbuka juga
menjauhkan dari penyalahgunaan wewenang,
sehingga kehidupan berbangsa dan bernegara
berjalan dengan baik,serta kesatuan dan persatuan
pun semakin kokoh
Terwujudnya keadilan dalam kehidupan
berbangsa dan bernegara dapat memperkokoh
persatuan dan kesatuan bangsa. Karena dengan
adanya keadilan, seluruh masyarakat merasa
sama sebagai satu bangsa dan satu negara.
Dengan demikian masalah ketidakadilan yang
membawa perpecahan dapat dihindarkan.
Arti penting dalam kehidupan
berbangsa dan bernegara:
• Meningkatkan rasa kesetiakawanan sosial
• Memberi rasa keamanan dan ketertiban di
masyarakat
• Menumbuhkan sikap kebersamaan hidup
• Mengembangkan nilai-nilai kemanusiaan
• Meningkatkan nilai-nilai kesatuan dan
persatuan
Bentuk Jaminan dari Pemerintah:
• Pemerataan kesejahteraan hidup rakyat
• Mengembangkanrasa keadilan di bidang hukum
sesuai dengan pasal 27 ayat 1 UUD 1945
• Memberikan kesempatan yang sama dalam
berpolitik sesuai dengan pasal 28 UUD 1945
• Memberikan kebebasan warga negara dalam
mengembangkan kebudayan sesuai pasal 32 UUD
1945
Sikap dan
dalam
Kehidupan Berbangsa dan
Bernegara
Contoh sikap terbuka dalam :
• setiap anggota keluarga diberi kesempatan untuk
menyampaikan pendapatnya,
• menyelesaikan permasalahan keluarga dengan
musyawarah secara terbuka dan demokratis,
• setiap anggota keluarga melaksanakan hak dan
kewajibannya masing-masing,
• apabila berbuat salah menerima segala saran
maupun kritik dari anggota keluarga yang lain,
• saling menghormati dan menghargai antar anggota
keluarga,
• apabila ada anggota keluarga yang bersalah, ditegur
secara baik dan terbuka
Contoh sikap terbuka dalam :
• mau menerima kritik dan saran orang lain,
• saling mengingatkan apabila ada yang berbuat
salah,
• memberi kesempatan kepada orang lain untuk
berpendapat dan menyampaikan aspirasi secara
terbuka,
• tidak bergunjing, apabila ada yang salah ditegur
secara terbuka,
• mengajukan usulan, pendapat, dan saran
Contoh Sikap dalam Kehidupan Berbangsa
dan Bernegara
a. Dalam bidang politik, antara lain:
• memberi kesempatan dan kebebasankepada setiap orang untuk
mengeluarkan pendapat, aspirasi , baik berupa saran maupun kritik
• tidak memaksakan pendapat kepada orang lain
b. Dalam bidang ekonomi, antara lain:
• memberi kesempatan kepada orang lain untuk berusaha,
• memberi kesempatan setiap orang untuk memiliki sesuatu
c. Dalam bidang sosial dan budaya, antara lain:
• memberi kesempatan kepada setiap orang untuk mengikuti pendidikan,
• memberi kesempatan kepada orang lain untuk berprestasi dalam bidang
pendidikan
d. Dalam bidang pertahanan dan keamanan, antara lain:
• ikut membela negara apabila mendapat ancaman, gangguan, hambatan,
dan tantangan baik yang datang dari luar maupun dari dalam,
• menjaga persatuan dan kesatuan bangsa
e. Dalam bidang hukum, antara lain:
• memberi kesempatan kepada setiap orang untuk mendapat pembelaan,
• menaati semua peraturan yang berlaku
f. Dalam bidang agama, antara lain:
• memberi kesempatan kepada setiap orang untuk memeluk agama sesuai
dengan kepercayaan dan keyakinannya,
• memberi kesempatan untuk menjalankan ibadah sesuai dengan
agamanya

More Related Content

What's hot

Chusnul fadlilah_18030174064 2018_b_Kritik terhadap Kerakyatan versi Pancasila
Chusnul fadlilah_18030174064 2018_b_Kritik terhadap Kerakyatan versi PancasilaChusnul fadlilah_18030174064 2018_b_Kritik terhadap Kerakyatan versi Pancasila
Chusnul fadlilah_18030174064 2018_b_Kritik terhadap Kerakyatan versi PancasilaChusnulFadlilah
 
Butir pancasila
Butir pancasilaButir pancasila
Butir pancasilaFitra Sani
 
Media keadilan jadi 2011
Media keadilan jadi 2011Media keadilan jadi 2011
Media keadilan jadi 2011Rochimudin
 
Soal semester genap 2015 p kn kelas viii
Soal semester genap 2015 p kn kelas viiiSoal semester genap 2015 p kn kelas viii
Soal semester genap 2015 p kn kelas viiiagussarkawi
 
Soal semester genap 2015 p kn kelas vii
Soal semester genap 2015 p kn kelas viiSoal semester genap 2015 p kn kelas vii
Soal semester genap 2015 p kn kelas viiagussarkawi
 
Nina Amelia, SMAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
Nina Amelia, SMAN 2  Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...Nina Amelia, SMAN 2  Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
Nina Amelia, SMAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...Konsultan Pendidikan
 
Chusnul fadlilah_18030174064 2018B_Kritik terhadap Kerakyatan versi Pancasila
Chusnul fadlilah_18030174064 2018B_Kritik terhadap Kerakyatan versi PancasilaChusnul fadlilah_18030174064 2018B_Kritik terhadap Kerakyatan versi Pancasila
Chusnul fadlilah_18030174064 2018B_Kritik terhadap Kerakyatan versi PancasilaChusnulFadlilah
 
SOAL Ips kelas xi
SOAL Ips kelas xiSOAL Ips kelas xi
SOAL Ips kelas xipandes
 
Soal ulangan harian susulan ham pkn kelas xi
Soal ulangan harian susulan ham pkn kelas xiSoal ulangan harian susulan ham pkn kelas xi
Soal ulangan harian susulan ham pkn kelas xiapotek agam farma
 
2.ppkn kls 7
2.ppkn  kls 72.ppkn  kls 7
2.ppkn kls 7mgmppai
 
latihan soal ppkn kelas 9
latihan soal  ppkn kelas 9latihan soal  ppkn kelas 9
latihan soal ppkn kelas 9sitihamulyani
 
C. lembaga sosial khusus pas
C. lembaga sosial khusus pasC. lembaga sosial khusus pas
C. lembaga sosial khusus pasadhi pramudya
 
Soal sispres pkn 2015
Soal sispres pkn 2015Soal sispres pkn 2015
Soal sispres pkn 2015MJUNAEDI1961
 
Tugas lks pkn 2012 2013
Tugas lks pkn 2012 2013Tugas lks pkn 2012 2013
Tugas lks pkn 2012 2013irfan rokhib
 

What's hot (20)

Chusnul fadlilah_18030174064 2018_b_Kritik terhadap Kerakyatan versi Pancasila
Chusnul fadlilah_18030174064 2018_b_Kritik terhadap Kerakyatan versi PancasilaChusnul fadlilah_18030174064 2018_b_Kritik terhadap Kerakyatan versi Pancasila
Chusnul fadlilah_18030174064 2018_b_Kritik terhadap Kerakyatan versi Pancasila
 
Butir pancasila
Butir pancasilaButir pancasila
Butir pancasila
 
Media keadilan jadi 2011
Media keadilan jadi 2011Media keadilan jadi 2011
Media keadilan jadi 2011
 
Soal semester genap 2015 p kn kelas viii
Soal semester genap 2015 p kn kelas viiiSoal semester genap 2015 p kn kelas viii
Soal semester genap 2015 p kn kelas viii
 
Soal semester genap 2015 p kn kelas vii
Soal semester genap 2015 p kn kelas viiSoal semester genap 2015 p kn kelas vii
Soal semester genap 2015 p kn kelas vii
 
Nina Amelia, SMAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
Nina Amelia, SMAN 2  Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...Nina Amelia, SMAN 2  Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
Nina Amelia, SMAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Indah2
Indah2Indah2
Indah2
 
Soal kelas xii
Soal kelas xiiSoal kelas xii
Soal kelas xii
 
Mid genap 1617
Mid genap 1617Mid genap 1617
Mid genap 1617
 
Chusnul fadlilah_18030174064 2018B_Kritik terhadap Kerakyatan versi Pancasila
Chusnul fadlilah_18030174064 2018B_Kritik terhadap Kerakyatan versi PancasilaChusnul fadlilah_18030174064 2018B_Kritik terhadap Kerakyatan versi Pancasila
Chusnul fadlilah_18030174064 2018B_Kritik terhadap Kerakyatan versi Pancasila
 
SOAL Ips kelas xi
SOAL Ips kelas xiSOAL Ips kelas xi
SOAL Ips kelas xi
 
Della i
Della iDella i
Della i
 
Soal ulangan harian susulan ham pkn kelas xi
Soal ulangan harian susulan ham pkn kelas xiSoal ulangan harian susulan ham pkn kelas xi
Soal ulangan harian susulan ham pkn kelas xi
 
Soal lcc 3(kelas xi)
Soal lcc 3(kelas xi)Soal lcc 3(kelas xi)
Soal lcc 3(kelas xi)
 
2.ppkn kls 7
2.ppkn  kls 72.ppkn  kls 7
2.ppkn kls 7
 
latihan soal ppkn kelas 9
latihan soal  ppkn kelas 9latihan soal  ppkn kelas 9
latihan soal ppkn kelas 9
 
C. lembaga sosial khusus pas
C. lembaga sosial khusus pasC. lembaga sosial khusus pas
C. lembaga sosial khusus pas
 
Soal sispres pkn 2015
Soal sispres pkn 2015Soal sispres pkn 2015
Soal sispres pkn 2015
 
Tugas lks pkn 2012 2013
Tugas lks pkn 2012 2013Tugas lks pkn 2012 2013
Tugas lks pkn 2012 2013
 

Similar to Keadilan dan toleransi dalam kehidupan berbangsa dan bernegara

Kehidupan yang demokratis dalam bermasyarakat, berbangsa dan bernegara
Kehidupan yang demokratis dalam bermasyarakat, berbangsa dan bernegaraKehidupan yang demokratis dalam bermasyarakat, berbangsa dan bernegara
Kehidupan yang demokratis dalam bermasyarakat, berbangsa dan bernegaraAyu Anjarwati
 
DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docxDEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docxAlyaraisa Alpasha
 
Makalah DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
Makalah DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docxMakalah DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
Makalah DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docxAlyaraisa Alpasha
 
Power Point KETERBUKAAN DAN KEADILAN DALAM KEHIDUPAN BERBANGSA DAN BERNEGARA
Power Point KETERBUKAAN DAN KEADILAN DALAM KEHIDUPAN BERBANGSA DAN BERNEGARAPower Point KETERBUKAAN DAN KEADILAN DALAM KEHIDUPAN BERBANGSA DAN BERNEGARA
Power Point KETERBUKAAN DAN KEADILAN DALAM KEHIDUPAN BERBANGSA DAN BERNEGARANoshadiba Frisya Rahma
 
Perkembangan Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa dan Bernegara
Perkembangan Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa dan BernegaraPerkembangan Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa dan Bernegara
Perkembangan Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa dan BernegaraSMA BRUDERAN PURWOREJO
 
Anjani Mardasari, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara M...
Anjani Mardasari, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara M...Anjani Mardasari, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara M...
Anjani Mardasari, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara M...Konsultan Pendidikan
 
KLS 12 Kebenaran, keadilan, dll.pdf
KLS 12 Kebenaran, keadilan, dll.pdfKLS 12 Kebenaran, keadilan, dll.pdf
KLS 12 Kebenaran, keadilan, dll.pdfELASONIARTI
 
Budaya Demokrasi - PKN SMA XI IIS
Budaya Demokrasi - PKN SMA XI IISBudaya Demokrasi - PKN SMA XI IIS
Budaya Demokrasi - PKN SMA XI IISSeanPatrickKang
 
Tugas pancasila
Tugas pancasilaTugas pancasila
Tugas pancasilaShon Tp
 
Musni Umar: Pentingnya Pengamalan HAM dalam Pancasila
Musni Umar: Pentingnya Pengamalan HAM dalam PancasilaMusni Umar: Pentingnya Pengamalan HAM dalam Pancasila
Musni Umar: Pentingnya Pengamalan HAM dalam Pancasilamusniumar
 

Similar to Keadilan dan toleransi dalam kehidupan berbangsa dan bernegara (20)

Kehidupan yang demokratis dalam bermasyarakat, berbangsa dan bernegara
Kehidupan yang demokratis dalam bermasyarakat, berbangsa dan bernegaraKehidupan yang demokratis dalam bermasyarakat, berbangsa dan bernegara
Kehidupan yang demokratis dalam bermasyarakat, berbangsa dan bernegara
 
DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docxDEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
 
Makalah DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
Makalah DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docxMakalah DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
Makalah DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
 
Power Point KETERBUKAAN DAN KEADILAN DALAM KEHIDUPAN BERBANGSA DAN BERNEGARA
Power Point KETERBUKAAN DAN KEADILAN DALAM KEHIDUPAN BERBANGSA DAN BERNEGARAPower Point KETERBUKAAN DAN KEADILAN DALAM KEHIDUPAN BERBANGSA DAN BERNEGARA
Power Point KETERBUKAAN DAN KEADILAN DALAM KEHIDUPAN BERBANGSA DAN BERNEGARA
 
Perkembangan Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa dan Bernegara
Perkembangan Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa dan BernegaraPerkembangan Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa dan Bernegara
Perkembangan Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa dan Bernegara
 
Karakteristik warga negara yang demokratis
Karakteristik warga negara yang demokratisKarakteristik warga negara yang demokratis
Karakteristik warga negara yang demokratis
 
Anjani Mardasari, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara M...
Anjani Mardasari, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara M...Anjani Mardasari, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara M...
Anjani Mardasari, MAN Model Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara M...
 
KLS 12 Kebenaran, keadilan, dll.pdf
KLS 12 Kebenaran, keadilan, dll.pdfKLS 12 Kebenaran, keadilan, dll.pdf
KLS 12 Kebenaran, keadilan, dll.pdf
 
Tugas
TugasTugas
Tugas
 
keadilan dan keterbukaan
keadilan dan keterbukaankeadilan dan keterbukaan
keadilan dan keterbukaan
 
Pelaksanaan Demokrasi
Pelaksanaan DemokrasiPelaksanaan Demokrasi
Pelaksanaan Demokrasi
 
Makalah pkn persamaan kedudukan warga negara
Makalah pkn persamaan kedudukan warga negaraMakalah pkn persamaan kedudukan warga negara
Makalah pkn persamaan kedudukan warga negara
 
Budaya Demokrasi - PKN SMA XI IIS
Budaya Demokrasi - PKN SMA XI IISBudaya Demokrasi - PKN SMA XI IIS
Budaya Demokrasi - PKN SMA XI IIS
 
Hak dan Kewajiban
Hak dan KewajibanHak dan Kewajiban
Hak dan Kewajiban
 
Tugas pancasila
Tugas pancasilaTugas pancasila
Tugas pancasila
 
Musni Umar: Pentingnya Pengamalan HAM dalam Pancasila
Musni Umar: Pentingnya Pengamalan HAM dalam PancasilaMusni Umar: Pentingnya Pengamalan HAM dalam Pancasila
Musni Umar: Pentingnya Pengamalan HAM dalam Pancasila
 
Makalah p2
Makalah p2Makalah p2
Makalah p2
 
Makalah budaya politik
Makalah budaya politikMakalah budaya politik
Makalah budaya politik
 
Makalah budaya politik
Makalah budaya politikMakalah budaya politik
Makalah budaya politik
 
Makalah budaya politik
Makalah budaya politikMakalah budaya politik
Makalah budaya politik
 

More from ocirtsa

Permintaan
PermintaanPermintaan
Permintaanocirtsa
 
Hakikat geografi dalam kehidupan manusia
Hakikat geografi dalam kehidupan manusiaHakikat geografi dalam kehidupan manusia
Hakikat geografi dalam kehidupan manusiaocirtsa
 
Fair trade
Fair tradeFair trade
Fair tradeocirtsa
 
Sejarah konstitusi indonesia
Sejarah konstitusi indonesiaSejarah konstitusi indonesia
Sejarah konstitusi indonesiaocirtsa
 
Operasi dasar komputer
Operasi dasar komputerOperasi dasar komputer
Operasi dasar komputerocirtsa
 

More from ocirtsa (8)

Permintaan
PermintaanPermintaan
Permintaan
 
Hakikat geografi dalam kehidupan manusia
Hakikat geografi dalam kehidupan manusiaHakikat geografi dalam kehidupan manusia
Hakikat geografi dalam kehidupan manusia
 
Fair trade
Fair tradeFair trade
Fair trade
 
Cell
CellCell
Cell
 
Sejarah konstitusi indonesia
Sejarah konstitusi indonesiaSejarah konstitusi indonesia
Sejarah konstitusi indonesia
 
Ulead
UleadUlead
Ulead
 
Operasi dasar komputer
Operasi dasar komputerOperasi dasar komputer
Operasi dasar komputer
 
Wakaf
WakafWakaf
Wakaf
 

Keadilan dan toleransi dalam kehidupan berbangsa dan bernegara

  • 2. Suatu sikap dan perasaan untuk selalu bertoleransi serta mengungkapkan kata-kata dengan sejujurnya sebagai landasan untuk berkomunikasi. Kondisi kebenaran ideal secara moral, memberikan kepada siapapun apa yang menjadi haknya, baik mengenai barang ataupun orang. Jenis Keadilan
  • 3. Individual Keadilan yang tergantung dari kehendak baik atau buruk masing-masing individu. Misalnya seorang ibu memberikan uang saku kepada anaknya sesuai kebutuhan. Sosial Keadilan yang pelaksanaannya tergantung dari struktur kekuasaan dalam masyarakat. Keadilan sosial juga di pandang sebagai suatu keadaan yang menggambarkan bahwa hasil pembangunan dapat dinikmati oleh seluruh rakyat. Misalnya pembangunan yang merata di berbagai daerah
  • 4. Pentingnya dan Jaminan dalam Kehidupan Berbangsa dan Bernegara
  • 5. Keterbukaan merupakan syarat bagi terbentuknya kesatuan dan persatuan bangsa, mengingat negara terbentuk karena kesepakatan kelompok-kelompok masyarakat Adanya keterbukaan menunjukan kemampuan suatu negara menciptakan pemerintahan yang demokratis. Pemerintahan yang terbuka juga menjauhkan dari penyalahgunaan wewenang, sehingga kehidupan berbangsa dan bernegara berjalan dengan baik,serta kesatuan dan persatuan pun semakin kokoh
  • 6. Terwujudnya keadilan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara dapat memperkokoh persatuan dan kesatuan bangsa. Karena dengan adanya keadilan, seluruh masyarakat merasa sama sebagai satu bangsa dan satu negara. Dengan demikian masalah ketidakadilan yang membawa perpecahan dapat dihindarkan.
  • 7. Arti penting dalam kehidupan berbangsa dan bernegara: • Meningkatkan rasa kesetiakawanan sosial • Memberi rasa keamanan dan ketertiban di masyarakat • Menumbuhkan sikap kebersamaan hidup • Mengembangkan nilai-nilai kemanusiaan • Meningkatkan nilai-nilai kesatuan dan persatuan
  • 8. Bentuk Jaminan dari Pemerintah: • Pemerataan kesejahteraan hidup rakyat • Mengembangkanrasa keadilan di bidang hukum sesuai dengan pasal 27 ayat 1 UUD 1945 • Memberikan kesempatan yang sama dalam berpolitik sesuai dengan pasal 28 UUD 1945 • Memberikan kebebasan warga negara dalam mengembangkan kebudayan sesuai pasal 32 UUD 1945
  • 10. Contoh sikap terbuka dalam : • setiap anggota keluarga diberi kesempatan untuk menyampaikan pendapatnya, • menyelesaikan permasalahan keluarga dengan musyawarah secara terbuka dan demokratis, • setiap anggota keluarga melaksanakan hak dan kewajibannya masing-masing, • apabila berbuat salah menerima segala saran maupun kritik dari anggota keluarga yang lain, • saling menghormati dan menghargai antar anggota keluarga, • apabila ada anggota keluarga yang bersalah, ditegur secara baik dan terbuka
  • 11. Contoh sikap terbuka dalam : • mau menerima kritik dan saran orang lain, • saling mengingatkan apabila ada yang berbuat salah, • memberi kesempatan kepada orang lain untuk berpendapat dan menyampaikan aspirasi secara terbuka, • tidak bergunjing, apabila ada yang salah ditegur secara terbuka, • mengajukan usulan, pendapat, dan saran
  • 12. Contoh Sikap dalam Kehidupan Berbangsa dan Bernegara a. Dalam bidang politik, antara lain: • memberi kesempatan dan kebebasankepada setiap orang untuk mengeluarkan pendapat, aspirasi , baik berupa saran maupun kritik • tidak memaksakan pendapat kepada orang lain b. Dalam bidang ekonomi, antara lain: • memberi kesempatan kepada orang lain untuk berusaha, • memberi kesempatan setiap orang untuk memiliki sesuatu c. Dalam bidang sosial dan budaya, antara lain: • memberi kesempatan kepada setiap orang untuk mengikuti pendidikan, • memberi kesempatan kepada orang lain untuk berprestasi dalam bidang pendidikan
  • 13. d. Dalam bidang pertahanan dan keamanan, antara lain: • ikut membela negara apabila mendapat ancaman, gangguan, hambatan, dan tantangan baik yang datang dari luar maupun dari dalam, • menjaga persatuan dan kesatuan bangsa e. Dalam bidang hukum, antara lain: • memberi kesempatan kepada setiap orang untuk mendapat pembelaan, • menaati semua peraturan yang berlaku f. Dalam bidang agama, antara lain: • memberi kesempatan kepada setiap orang untuk memeluk agama sesuai dengan kepercayaan dan keyakinannya, • memberi kesempatan untuk menjalankan ibadah sesuai dengan agamanya