SlideShare a Scribd company logo
1 of 5
Download to read offline
N E W S L E T T E R M E K A R D W I M I N G G U A N : 2 1 A P R I L 2 0 1 4 
Halo, Sahabat Mekar! 
Di edisi 04 ini kami menyampaikan beragam 
informasi terkini tentang MEKAR dan berita 
seputar kewirausahaan mikro Indonesia dan 
beragam momen di bulan April. 
Bulan April adalah bulan yang sangat bersejarah 
bagi bangsa Indonesia dimana setiap tanggal 21 
April diperingati sebagai Hari Kartini untuk 
memperingati perjuangan pahlawan nasional, 
Kartini dalam hal pendidikan dan emansipasi 
wanita. 
Masih di bulan April, terdapat beberapa momen 
penuh makna lain dan terkait dengan 
kewirausahaan. Pertama, 11 April merupakan 
tanggal yang selalu dicatat oleh MEKAR karena 
tepat satu tahun lalu, 11 April 2013 tercatat 
sebagai tanggal pertama kali proposal usaha 
mikro di MEKAR mendapat pendanaan dari 
publik. Pada tanggal tersebut Ibu Ating Setiawati 
yang menjalankan usaha warung nasi di Bandung 
mendapat pendanaan sebesar Rp 4.500.000.- 
Kedua, 16 April publik dunia memperingati Hari 
Kewirausahaan Sedunia - World Entrepreneur 
Day. 
Semangat perjuangan Kartini telah menjadi 
bagian kehidupan bangsa Indonesia dalam segala 
bidang termasuk bidang kewirausahaan. Salut 
hormat setinggi-tingginya dan terima kasih 
P A R T N E R 
BMT Sanama 
KJKS Madinah Indonesia 
KSP Prima Wahana
kepada semua pihak yang terlibat yang 
kewirausahaan di dunia, khusus kepada pelaku 
usaha mikro dan kecil wanita di Indonesia, yang 
telah mendorong dan memberikan kontribusi 
kepada perekonomian lokal mereka, mengurangi 
kemiskinan dan menciptakan pertumbuhan 
ekonomi yang berkelanjutan. 
P R O P O S A L 
Usaha Mikro: Warung Nasi Bu Haji 
Ibu Hj. Kartini seorang pelaku usaha mikro menjalankan 
usaha warung nasi di bilangan Jati Uwung, Tangerang 
dengan omzet sekitar Rp 1.500.000/bulan. Ibu Hj. 
Kartini ini membutuhkan tambahan modal kerja Rp 
4.500.000 untuk mengembangkan usaha warung nasi 
agar dapat menjadi lebih berkembang lagi. 
Proposal usaha Warung Nasi Bu Haji dengan 
Proposal ID #547 adalah salah satu dari 120 proposal 
usaha mikro yang tersedia di MEKAR per 20 April 
2014. Silakan cek Daftar proposal usaha mikro 
lengkap di Proposal Market MEKAR untuk melakukan 
pendanaan membantu Ibu Kartini. 
P R O F I L E 
Koperasi Simpan Pinjam Mitra Niaga Utama 
KSP (Koperasi Simpan Pinjam) Mitra Niaga Utama resmi 
bekerjasama menjadi Partner MEKAR sejak tanggal 4 
Maret 2014. Dalam waktu satu bulan, KSP Mitra Niaga 
Utama telah mempublikasikan 21 proposal usaha mikro 
yang berlokasi di wilayah DKI Jakarta, Banten dan Jawa 
Barat. 
Dari 21 proposal usaha mikro tersebut, sudah 3 proposal 
telah mendapat pendanaan dari masyarakat. Tiga 
proposal tersebut adalah proposal usaha mikro yang 
dijalankan oleh wanita, yaitu Warung Ibu Ngatilah, 
Warung Ibu Yaminah dan Warung Ibu Manih. 
KSP Mitra Niaga Utama 
L E N D E R
KSP Mitra Niaga Utama melengkapi jumlah Partner 
MEKAR lainnya yang sudah bekerjasama yaitu, BMT 
Sanama, Koperasi Jasa Keuangan Syariah (KJKS) Madinah 
Indonesia dan KSP Prima Wahana, sehingga MEKAR kini 
memiliki empat Partner yang akan bekerjasama dalam 
pendanaan usaha mikro Indonesia. 
Sumber: Blog Mekar 
N E W S 
Pemberdayaan Usaha Mikro Tak Tepat Pakai 
Bank 
Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) meminta 
pemerintah segera mereposisi program kredit usaha 
rakyat (KUR) dengan melepaskan penyaluran kredit 
usaha mikro dari sistem perbankan. Sandiaga S.Uno, 
Wakil Ketua Umum Kadin Bidang Koperasi dan UMKM, 
mengatakan dengan pemisahan tersebut, 
pemberdayaan usaha sektor mikro baru bisa berjalan 
secara maksimal. Sandiaga berpendapat pemberdayaan 
usaha mikro sangat tidak tepat jika dilakukan dengan 
mekanisme perbankan. 
Sumber: DEPKOP 
F O C U S T H I S W E E K 
Kartini dan Entrepreneur Mikro Indonesia 
Ibu Tris Komariah dan us aha fotocopy nya.
lihat propos al 
Apa yang telah dilakukan Kartini lebih dari 1 abad lalu 
merupakan cikal-bakal kemajuan perempuan saat ini. 
Bahkan membuka mata kaum pria jika perempuan 
ternyata mampu melakukan usaha atau bisnis seperti 
yang dilakukan kaum pria. Antara pria dan wanita 
memiliki kelebihan masing-masing sehingga harus saling 
bekerja sama, bukan mendominasi. 
Ibu Tris Komariah seorang pelaku usaha mikro 
menjalankan usaha foto copy di bilangan Setia Budi, 
Jakarta Selatan. Di usia 74 tahun, Ibu Tris tetap 
semangat dalam menjalankan usaha foto copy selama 
20 tahun. Saat ini omzet usaha ibu Tris sekitar Rp 
300.000/hari. Melalui MEKAR dan KSP Prima Wahana, 
Ibu Tris berharap mendapat bantuan pinjaman modal 
kerja untuk membeli alat-alat tulis agar usaha foto copy 
dapat menjadi lebih berkembang lagi. 
Dari proposal usaha mikro yang dipublikasikan di 
MEKAR, 60% pelaku usaha adalah wanita. Hal ini 
menunjukkan bahwa selain Ibu Tris masih banyak Kartini 
usaha mikro lainnya. Ibu Tris adalah salah satu contoh 
Kartini usaha mikro Indonesia. Dengan menjadi 
entrepreneur, Ibu Tris bisa memerankan beberapa 
peran pada waktu yang sama seperti menjadi ibu, 
penyokong ekonomi keluarga, penyedia lapangan 
pekerjaan bagi masyarakat, dan menjadi inspirator. 
Belajar dari perjuangan Kartini dan semangat usaha Ibu 
Tris, maka dengan menjadi entrepreneur perempuan 
Indonesia dapat memberikan manfaat bagi masyarakat, 
sehingga membantu masyarakat agar memperoleh 
penghasilan tambahan untuk keluarga. Selain itu, 
mereka juga bisa menjadi inspirasi sehingga tercipta 
lebih banyak lagi entrepreneur yang pada akhirnya akan 
meningkatkan perekonomian Indonesia. 
Perempuan Indonesia adalah pelita bagi keluarga, 
masyarakat, dan bangsanya. Karena itu semangat 
perjuangan Kartini harus menjadi inspirasi bagi kita 
semua, bangsa Indonesia. Selamat Hari Kartini ! 
Sumber: Blog MEKAR
E-mail info@mekar.biz 
Phone +6221-577 2340 ext.7500 
Fax +6221-7942340 
Address 
Mulia Business Park, Building B 
Jl. MT Haryono Kav 58-60 Pancoran 
Jakarta 12780 
www.mekar.biz

More Related Content

What's hot

Pengusaha sukses menengah di indonesia
Pengusaha sukses menengah di indonesiaPengusaha sukses menengah di indonesia
Pengusaha sukses menengah di indonesiaVJ Asenk
 
NEWSLETTER LAZNas Chevron Karyawan Muslim Chevron Rumbai 2015
NEWSLETTER LAZNas Chevron Karyawan Muslim Chevron Rumbai 2015NEWSLETTER LAZNas Chevron Karyawan Muslim Chevron Rumbai 2015
NEWSLETTER LAZNas Chevron Karyawan Muslim Chevron Rumbai 2015LAZNas Chevron
 
Uc onliner 7 november 2014
Uc onliner 7   november 2014Uc onliner 7   november 2014
Uc onliner 7 november 2014UCEO
 
Pemberdayaan Masyarakat Kampung Batik Laweyan
Pemberdayaan Masyarakat Kampung Batik LaweyanPemberdayaan Masyarakat Kampung Batik Laweyan
Pemberdayaan Masyarakat Kampung Batik LaweyanAinun Dita Febriyanti
 
Laporan Keuangan LAZNas Chevron Rumbai 2013
Laporan Keuangan LAZNas Chevron Rumbai 2013Laporan Keuangan LAZNas Chevron Rumbai 2013
Laporan Keuangan LAZNas Chevron Rumbai 2013LAZNas Chevron
 
Amen Supriyadi Pengusaha Berjiwa Sosial
Amen Supriyadi Pengusaha Berjiwa SosialAmen Supriyadi Pengusaha Berjiwa Sosial
Amen Supriyadi Pengusaha Berjiwa Sosialseojbw
 
Kisah sukses
Kisah suksesKisah sukses
Kisah sukseselmarjr7
 
Metro tv - wawancara eksklusif sandiaga uno
Metro tv - wawancara eksklusif sandiaga unoMetro tv - wawancara eksklusif sandiaga uno
Metro tv - wawancara eksklusif sandiaga unoArdian Perdana Putra
 
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitasPenawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitasYayasan Senyum Kita
 
Kemitraan
KemitraanKemitraan
Kemitraanallusio
 

What's hot (20)

Pengusaha sukses menengah di indonesia
Pengusaha sukses menengah di indonesiaPengusaha sukses menengah di indonesia
Pengusaha sukses menengah di indonesia
 
Laporan Tahunan YSK 2016 update
Laporan Tahunan YSK 2016 updateLaporan Tahunan YSK 2016 update
Laporan Tahunan YSK 2016 update
 
NEWSLETTER LAZNas Chevron Karyawan Muslim Chevron Rumbai 2015
NEWSLETTER LAZNas Chevron Karyawan Muslim Chevron Rumbai 2015NEWSLETTER LAZNas Chevron Karyawan Muslim Chevron Rumbai 2015
NEWSLETTER LAZNas Chevron Karyawan Muslim Chevron Rumbai 2015
 
Uc onliner 7 november 2014
Uc onliner 7   november 2014Uc onliner 7   november 2014
Uc onliner 7 november 2014
 
Pemberdayaan Masyarakat Kampung Batik Laweyan
Pemberdayaan Masyarakat Kampung Batik LaweyanPemberdayaan Masyarakat Kampung Batik Laweyan
Pemberdayaan Masyarakat Kampung Batik Laweyan
 
Laporan Keuangan LAZNas Chevron Rumbai 2013
Laporan Keuangan LAZNas Chevron Rumbai 2013Laporan Keuangan LAZNas Chevron Rumbai 2013
Laporan Keuangan LAZNas Chevron Rumbai 2013
 
Annual Report YSK 2017
Annual Report YSK 2017Annual Report YSK 2017
Annual Report YSK 2017
 
Laporan Kegiatan
Laporan KegiatanLaporan Kegiatan
Laporan Kegiatan
 
Proposal SCR 2019
Proposal SCR 2019Proposal SCR 2019
Proposal SCR 2019
 
Annual report YSK 2018
Annual report YSK 2018Annual report YSK 2018
Annual report YSK 2018
 
Amen Supriyadi Pengusaha Berjiwa Sosial
Amen Supriyadi Pengusaha Berjiwa SosialAmen Supriyadi Pengusaha Berjiwa Sosial
Amen Supriyadi Pengusaha Berjiwa Sosial
 
Nissin 2
Nissin 2Nissin 2
Nissin 2
 
biografi sandi uno
biografi sandi unobiografi sandi uno
biografi sandi uno
 
Kisah sukses
Kisah suksesKisah sukses
Kisah sukses
 
Manajemen Koperasi 1
Manajemen Koperasi 1Manajemen Koperasi 1
Manajemen Koperasi 1
 
Metro tv - wawancara eksklusif sandiaga uno
Metro tv - wawancara eksklusif sandiaga unoMetro tv - wawancara eksklusif sandiaga uno
Metro tv - wawancara eksklusif sandiaga uno
 
Proposal Program YSK 2021
Proposal Program YSK 2021 Proposal Program YSK 2021
Proposal Program YSK 2021
 
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitasPenawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
 
Kemitraan
KemitraanKemitraan
Kemitraan
 
Trri sumono
Trri sumonoTrri sumono
Trri sumono
 

Viewers also liked

Mekar Entrepreneur Network - Overview
Mekar Entrepreneur Network - OverviewMekar Entrepreneur Network - Overview
Mekar Entrepreneur Network - OverviewMekar Net
 
MEKAR Newsletter ed.11 - 13 Oktober 2014
MEKAR Newsletter  ed.11 - 13 Oktober 2014MEKAR Newsletter  ed.11 - 13 Oktober 2014
MEKAR Newsletter ed.11 - 13 Oktober 2014Mekar Net
 
The association between depression and suicide in adolescence
The association between depression and suicide in adolescenceThe association between depression and suicide in adolescence
The association between depression and suicide in adolescenceEuridiki
 
MEKAR Newsletter ed.10 - 25 Juli 2014
MEKAR Newsletter  ed.10 - 25 Juli 2014MEKAR Newsletter  ed.10 - 25 Juli 2014
MEKAR Newsletter ed.10 - 25 Juli 2014Mekar Net
 
MEKAR Newsletter ed.12 - 27 Oktober 2014
MEKAR Newsletter  ed.12 - 27 Oktober 2014MEKAR Newsletter  ed.12 - 27 Oktober 2014
MEKAR Newsletter ed.12 - 27 Oktober 2014Mekar Net
 
Disabilities rights movements
Disabilities rights movementsDisabilities rights movements
Disabilities rights movementsEuridiki
 
Down s yndrome
Down s yndromeDown s yndrome
Down s yndromeEuridiki
 
The concept of the authoritarian personality !!!!
The concept of the authoritarian personality !!!!The concept of the authoritarian personality !!!!
The concept of the authoritarian personality !!!!Euridiki
 
The association between depression and suicide in adolescence
The association between depression and suicide in adolescenceThe association between depression and suicide in adolescence
The association between depression and suicide in adolescenceEuridiki
 
The immigration phenomenon in the european union
The immigration phenomenon in the european unionThe immigration phenomenon in the european union
The immigration phenomenon in the european unionEuridiki
 
Down syndrome presentation
Down syndrome   presentationDown syndrome   presentation
Down syndrome presentationEuridiki
 

Viewers also liked (12)

Mekar Entrepreneur Network - Overview
Mekar Entrepreneur Network - OverviewMekar Entrepreneur Network - Overview
Mekar Entrepreneur Network - Overview
 
MEKAR Newsletter ed.11 - 13 Oktober 2014
MEKAR Newsletter  ed.11 - 13 Oktober 2014MEKAR Newsletter  ed.11 - 13 Oktober 2014
MEKAR Newsletter ed.11 - 13 Oktober 2014
 
The association between depression and suicide in adolescence
The association between depression and suicide in adolescenceThe association between depression and suicide in adolescence
The association between depression and suicide in adolescence
 
MEKAR Newsletter ed.10 - 25 Juli 2014
MEKAR Newsletter  ed.10 - 25 Juli 2014MEKAR Newsletter  ed.10 - 25 Juli 2014
MEKAR Newsletter ed.10 - 25 Juli 2014
 
MEKAR Newsletter ed.12 - 27 Oktober 2014
MEKAR Newsletter  ed.12 - 27 Oktober 2014MEKAR Newsletter  ed.12 - 27 Oktober 2014
MEKAR Newsletter ed.12 - 27 Oktober 2014
 
Disabilities rights movements
Disabilities rights movementsDisabilities rights movements
Disabilities rights movements
 
Down s yndrome
Down s yndromeDown s yndrome
Down s yndrome
 
The concept of the authoritarian personality !!!!
The concept of the authoritarian personality !!!!The concept of the authoritarian personality !!!!
The concept of the authoritarian personality !!!!
 
Cloning
CloningCloning
Cloning
 
The association between depression and suicide in adolescence
The association between depression and suicide in adolescenceThe association between depression and suicide in adolescence
The association between depression and suicide in adolescence
 
The immigration phenomenon in the european union
The immigration phenomenon in the european unionThe immigration phenomenon in the european union
The immigration phenomenon in the european union
 
Down syndrome presentation
Down syndrome   presentationDown syndrome   presentation
Down syndrome presentation
 

Similar to Kartini dan Wirausaha Mikro Indonesia

01 pdf kunci suplemen ktsp kelas 10 a 2015
01 pdf kunci suplemen ktsp kelas 10 a 201501 pdf kunci suplemen ktsp kelas 10 a 2015
01 pdf kunci suplemen ktsp kelas 10 a 2015jihadul munir
 
Directory pertamina cetak 2020 display
Directory pertamina cetak 2020 displayDirectory pertamina cetak 2020 display
Directory pertamina cetak 2020 displayCIkumparan
 
Buku Seri Rancang Bangun Bisnis BUM Desa
Buku Seri Rancang Bangun Bisnis BUM DesaBuku Seri Rancang Bangun Bisnis BUM Desa
Buku Seri Rancang Bangun Bisnis BUM DesaBobby Denil Lesmana
 
Profile yayasan itr
Profile yayasan itrProfile yayasan itr
Profile yayasan itrAhmad Taufik
 
Presentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanahPresentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanahIdan Hamdani
 
Indah Kurnia Program
Indah Kurnia   ProgramIndah Kurnia   Program
Indah Kurnia Program168
 
COKELAT.des-feb 2014-INA
COKELAT.des-feb 2014-INACOKELAT.des-feb 2014-INA
COKELAT.des-feb 2014-INAIgor Rangga
 
Newsletter turun tangan-edisi-juli
Newsletter turun tangan-edisi-juliNewsletter turun tangan-edisi-juli
Newsletter turun tangan-edisi-juliyussnaeni
 
Kabar relawan edisi_3
Kabar relawan edisi_3Kabar relawan edisi_3
Kabar relawan edisi_3yussnaeni
 
Womanpreneur community gerakan 1 juta womenpreneur 2020
Womanpreneur community gerakan 1 juta womenpreneur 2020Womanpreneur community gerakan 1 juta womenpreneur 2020
Womanpreneur community gerakan 1 juta womenpreneur 2020Irma Sustika
 
Proposal koperasi simpan pinjam
Proposal koperasi simpan pinjamProposal koperasi simpan pinjam
Proposal koperasi simpan pinjamraprinimeidina
 
Proposal koperasi simpan pinjam
Proposal koperasi simpan pinjamProposal koperasi simpan pinjam
Proposal koperasi simpan pinjamretnanurfatimahz
 
Proposal koperasi simpan pinjam 3EA20
Proposal koperasi simpan pinjam 3EA20Proposal koperasi simpan pinjam 3EA20
Proposal koperasi simpan pinjam 3EA20Lindamelindaa
 
Proposal koperasi simpan pinjam
Proposal koperasi simpan pinjamProposal koperasi simpan pinjam
Proposal koperasi simpan pinjamadityasuryani
 
Proposal koperasi simpan pinjam 3EA20
Proposal koperasi simpan pinjam 3EA20Proposal koperasi simpan pinjam 3EA20
Proposal koperasi simpan pinjam 3EA20Anandanda
 
Kisah Sukses Dana Desa 2017
Kisah Sukses Dana Desa 2017Kisah Sukses Dana Desa 2017
Kisah Sukses Dana Desa 2017Ahmad Abdul Haq
 

Similar to Kartini dan Wirausaha Mikro Indonesia (20)

Proposal menjahit
Proposal menjahitProposal menjahit
Proposal menjahit
 
MEKAR Newsletter ed.02
MEKAR Newsletter ed.02MEKAR Newsletter ed.02
MEKAR Newsletter ed.02
 
MEKAR Newsletter ed.08
MEKAR Newsletter ed.08MEKAR Newsletter ed.08
MEKAR Newsletter ed.08
 
01 pdf kunci suplemen ktsp kelas 10 a 2015
01 pdf kunci suplemen ktsp kelas 10 a 201501 pdf kunci suplemen ktsp kelas 10 a 2015
01 pdf kunci suplemen ktsp kelas 10 a 2015
 
Company Profile Dompet Dhuafa
Company Profile Dompet DhuafaCompany Profile Dompet Dhuafa
Company Profile Dompet Dhuafa
 
Directory pertamina cetak 2020 display
Directory pertamina cetak 2020 displayDirectory pertamina cetak 2020 display
Directory pertamina cetak 2020 display
 
Buku Seri Rancang Bangun Bisnis BUM Desa
Buku Seri Rancang Bangun Bisnis BUM DesaBuku Seri Rancang Bangun Bisnis BUM Desa
Buku Seri Rancang Bangun Bisnis BUM Desa
 
Profile yayasan itr
Profile yayasan itrProfile yayasan itr
Profile yayasan itr
 
Presentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanahPresentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanah
 
Indah Kurnia Program
Indah Kurnia   ProgramIndah Kurnia   Program
Indah Kurnia Program
 
COKELAT.des-feb 2014-INA
COKELAT.des-feb 2014-INACOKELAT.des-feb 2014-INA
COKELAT.des-feb 2014-INA
 
Newsletter turun tangan-edisi-juli
Newsletter turun tangan-edisi-juliNewsletter turun tangan-edisi-juli
Newsletter turun tangan-edisi-juli
 
Kabar relawan edisi_3
Kabar relawan edisi_3Kabar relawan edisi_3
Kabar relawan edisi_3
 
Womanpreneur community gerakan 1 juta womenpreneur 2020
Womanpreneur community gerakan 1 juta womenpreneur 2020Womanpreneur community gerakan 1 juta womenpreneur 2020
Womanpreneur community gerakan 1 juta womenpreneur 2020
 
Proposal koperasi simpan pinjam
Proposal koperasi simpan pinjamProposal koperasi simpan pinjam
Proposal koperasi simpan pinjam
 
Proposal koperasi simpan pinjam
Proposal koperasi simpan pinjamProposal koperasi simpan pinjam
Proposal koperasi simpan pinjam
 
Proposal koperasi simpan pinjam 3EA20
Proposal koperasi simpan pinjam 3EA20Proposal koperasi simpan pinjam 3EA20
Proposal koperasi simpan pinjam 3EA20
 
Proposal koperasi simpan pinjam
Proposal koperasi simpan pinjamProposal koperasi simpan pinjam
Proposal koperasi simpan pinjam
 
Proposal koperasi simpan pinjam 3EA20
Proposal koperasi simpan pinjam 3EA20Proposal koperasi simpan pinjam 3EA20
Proposal koperasi simpan pinjam 3EA20
 
Kisah Sukses Dana Desa 2017
Kisah Sukses Dana Desa 2017Kisah Sukses Dana Desa 2017
Kisah Sukses Dana Desa 2017
 

Kartini dan Wirausaha Mikro Indonesia

  • 1. N E W S L E T T E R M E K A R D W I M I N G G U A N : 2 1 A P R I L 2 0 1 4 Halo, Sahabat Mekar! Di edisi 04 ini kami menyampaikan beragam informasi terkini tentang MEKAR dan berita seputar kewirausahaan mikro Indonesia dan beragam momen di bulan April. Bulan April adalah bulan yang sangat bersejarah bagi bangsa Indonesia dimana setiap tanggal 21 April diperingati sebagai Hari Kartini untuk memperingati perjuangan pahlawan nasional, Kartini dalam hal pendidikan dan emansipasi wanita. Masih di bulan April, terdapat beberapa momen penuh makna lain dan terkait dengan kewirausahaan. Pertama, 11 April merupakan tanggal yang selalu dicatat oleh MEKAR karena tepat satu tahun lalu, 11 April 2013 tercatat sebagai tanggal pertama kali proposal usaha mikro di MEKAR mendapat pendanaan dari publik. Pada tanggal tersebut Ibu Ating Setiawati yang menjalankan usaha warung nasi di Bandung mendapat pendanaan sebesar Rp 4.500.000.- Kedua, 16 April publik dunia memperingati Hari Kewirausahaan Sedunia - World Entrepreneur Day. Semangat perjuangan Kartini telah menjadi bagian kehidupan bangsa Indonesia dalam segala bidang termasuk bidang kewirausahaan. Salut hormat setinggi-tingginya dan terima kasih P A R T N E R BMT Sanama KJKS Madinah Indonesia KSP Prima Wahana
  • 2. kepada semua pihak yang terlibat yang kewirausahaan di dunia, khusus kepada pelaku usaha mikro dan kecil wanita di Indonesia, yang telah mendorong dan memberikan kontribusi kepada perekonomian lokal mereka, mengurangi kemiskinan dan menciptakan pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan. P R O P O S A L Usaha Mikro: Warung Nasi Bu Haji Ibu Hj. Kartini seorang pelaku usaha mikro menjalankan usaha warung nasi di bilangan Jati Uwung, Tangerang dengan omzet sekitar Rp 1.500.000/bulan. Ibu Hj. Kartini ini membutuhkan tambahan modal kerja Rp 4.500.000 untuk mengembangkan usaha warung nasi agar dapat menjadi lebih berkembang lagi. Proposal usaha Warung Nasi Bu Haji dengan Proposal ID #547 adalah salah satu dari 120 proposal usaha mikro yang tersedia di MEKAR per 20 April 2014. Silakan cek Daftar proposal usaha mikro lengkap di Proposal Market MEKAR untuk melakukan pendanaan membantu Ibu Kartini. P R O F I L E Koperasi Simpan Pinjam Mitra Niaga Utama KSP (Koperasi Simpan Pinjam) Mitra Niaga Utama resmi bekerjasama menjadi Partner MEKAR sejak tanggal 4 Maret 2014. Dalam waktu satu bulan, KSP Mitra Niaga Utama telah mempublikasikan 21 proposal usaha mikro yang berlokasi di wilayah DKI Jakarta, Banten dan Jawa Barat. Dari 21 proposal usaha mikro tersebut, sudah 3 proposal telah mendapat pendanaan dari masyarakat. Tiga proposal tersebut adalah proposal usaha mikro yang dijalankan oleh wanita, yaitu Warung Ibu Ngatilah, Warung Ibu Yaminah dan Warung Ibu Manih. KSP Mitra Niaga Utama L E N D E R
  • 3. KSP Mitra Niaga Utama melengkapi jumlah Partner MEKAR lainnya yang sudah bekerjasama yaitu, BMT Sanama, Koperasi Jasa Keuangan Syariah (KJKS) Madinah Indonesia dan KSP Prima Wahana, sehingga MEKAR kini memiliki empat Partner yang akan bekerjasama dalam pendanaan usaha mikro Indonesia. Sumber: Blog Mekar N E W S Pemberdayaan Usaha Mikro Tak Tepat Pakai Bank Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) meminta pemerintah segera mereposisi program kredit usaha rakyat (KUR) dengan melepaskan penyaluran kredit usaha mikro dari sistem perbankan. Sandiaga S.Uno, Wakil Ketua Umum Kadin Bidang Koperasi dan UMKM, mengatakan dengan pemisahan tersebut, pemberdayaan usaha sektor mikro baru bisa berjalan secara maksimal. Sandiaga berpendapat pemberdayaan usaha mikro sangat tidak tepat jika dilakukan dengan mekanisme perbankan. Sumber: DEPKOP F O C U S T H I S W E E K Kartini dan Entrepreneur Mikro Indonesia Ibu Tris Komariah dan us aha fotocopy nya.
  • 4. lihat propos al Apa yang telah dilakukan Kartini lebih dari 1 abad lalu merupakan cikal-bakal kemajuan perempuan saat ini. Bahkan membuka mata kaum pria jika perempuan ternyata mampu melakukan usaha atau bisnis seperti yang dilakukan kaum pria. Antara pria dan wanita memiliki kelebihan masing-masing sehingga harus saling bekerja sama, bukan mendominasi. Ibu Tris Komariah seorang pelaku usaha mikro menjalankan usaha foto copy di bilangan Setia Budi, Jakarta Selatan. Di usia 74 tahun, Ibu Tris tetap semangat dalam menjalankan usaha foto copy selama 20 tahun. Saat ini omzet usaha ibu Tris sekitar Rp 300.000/hari. Melalui MEKAR dan KSP Prima Wahana, Ibu Tris berharap mendapat bantuan pinjaman modal kerja untuk membeli alat-alat tulis agar usaha foto copy dapat menjadi lebih berkembang lagi. Dari proposal usaha mikro yang dipublikasikan di MEKAR, 60% pelaku usaha adalah wanita. Hal ini menunjukkan bahwa selain Ibu Tris masih banyak Kartini usaha mikro lainnya. Ibu Tris adalah salah satu contoh Kartini usaha mikro Indonesia. Dengan menjadi entrepreneur, Ibu Tris bisa memerankan beberapa peran pada waktu yang sama seperti menjadi ibu, penyokong ekonomi keluarga, penyedia lapangan pekerjaan bagi masyarakat, dan menjadi inspirator. Belajar dari perjuangan Kartini dan semangat usaha Ibu Tris, maka dengan menjadi entrepreneur perempuan Indonesia dapat memberikan manfaat bagi masyarakat, sehingga membantu masyarakat agar memperoleh penghasilan tambahan untuk keluarga. Selain itu, mereka juga bisa menjadi inspirasi sehingga tercipta lebih banyak lagi entrepreneur yang pada akhirnya akan meningkatkan perekonomian Indonesia. Perempuan Indonesia adalah pelita bagi keluarga, masyarakat, dan bangsanya. Karena itu semangat perjuangan Kartini harus menjadi inspirasi bagi kita semua, bangsa Indonesia. Selamat Hari Kartini ! Sumber: Blog MEKAR
  • 5. E-mail info@mekar.biz Phone +6221-577 2340 ext.7500 Fax +6221-7942340 Address Mulia Business Park, Building B Jl. MT Haryono Kav 58-60 Pancoran Jakarta 12780 www.mekar.biz