SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
Download to read offline
MENGENAL KELUARGA UNSIL DENGAN GAMES
MATEMATIKA
Diajukan untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah Teori Bilangan
Dosen Pembimbing Eko Yulianto, M. Pd.
Oleh,
Encep Manarul Hidayat
142151052
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SILIWANGI
TASIKMALAYA
2015
2
atematika bukanlah
sesuatu hal yang baru
untuk kehidupan
manusia, bukan? Matematika sangat
banyak digunakan oleh masyarakat
dalam kehidupan sehari-harinya.
Mulai dari anak-anak, remaja,
dewasa, hingga orang tua pasti
mengenal matematika. Penggunaan
matematika dalam kehidupan sehari-
hari sangat berbeda, bergantung pada
orang yang menggunakannya.
Tapi tahu tidak? Matematika itu
bisa digunakan untuk menebak
tanggal lahir seseorang loh? Percaya
tidak? Sehingga dengan kata lain,
Anda tidak perlu bertanya terlebih
dahulu kepada seseorang hanya untuk
tahu tanggal lahirnya. Namun Anda
cukup menebaknya dengan
menggunakan sebuah cara. Maka
Anda akan terlihat lebih keren loh.
Namun tidak hanya tanggal
lahirnya saja yang bisa ditebak, tetapi
berbagai tanggal yang penting
menurut dia bisa kita ketahui loh,
dengan hanya menggunakan cara
yang sangat mudah. Cara ini akan
dijelaskan sebagai berikut :
ALAT :
Kalkulator
Kertas dan Pulpen
PERSIAPAN :
Tulislah urutan bulan pada sebuah
kertas!
1. Januari 7. Juli
2. Februari 8. Agustus
3. Maret 9. September
4. April 10. Oktober
5. Mei 11. November
6. Juni 12. Desember
Perhatikan data Fakultas dan
Program Studi yang ada di
UNIVERSITAS SILIWANGI berikut
ini :
 FAKULTAS KEGURUAN &
ILMU PENDIDIKAN (FKIP)
Program studi yang ada di
fakultas keguruan dan ilmu
pendidikan adalah sebagai
berikut :
 Pendidikan Luar Sekolah
 Pendidikan Bahasa &
Sastra Indonesia
 Pendidikan Bahasa Inggris
 Pendidikan Matematika
M
3
 Pendidikan Biologi
 Pendidikan Ekonomi
 Pendidikan Geografi
 Pendidikan Sejarah
 Pendidikan Jasmani,
Kesehatan, & Rekreasi
 FAKULTAS EKONOMI (FE)
Program studi yang ada di fakultas
ekonomi, adalah sebagai berikut :
 Ekonomi Pembangunan
 Manajemen
 Akuntansi
 Manajemen Keuangan &
Perbankan
 FAKULTAS PERTANIAN
(FAPERTA)
Program studi yang ada di fakultas
pertanian, adalah sebagai berikut :
 Agroteknologi
 Agribisnis
 FAKULTAS TEKNIK (FT)
Program studi yang ada di fakultas
teknik, adalah sebagai berikut :
 Teknik Sipil
 Teknik Elektro
 Teknik Informatika
 FAKULTAS AGAMA ISLAM
(FAI)
Program studi yang ada di fakultas
agama islam, adalah sebagai
berikut :
 Ekonomi Syariah
 FAKULTAS ILMU
KESEHATAN (FIK)
Program studi yang ada di fakultas
ilmu kesehatan, adalah sebagai
berikut :
 Kesehatan Masyarakat
 FAKULTAS ILMU SOSIAL &
ILMU POLITIK (FISIP)
Program studi yang ada di fakultas
ilmu sosial & ilmu politik, adalah
sebagai berikut :
 Ilmu Politik
Baik, tentunya dari tadi kalian
menantikan cara tersebut bukan?
Sekarang kita bahas tentang cara
tersebut. Perhatikan pemaparan
berikut ini :
1. Mintalah kepada temanmu untuk
mempersiapkan kalkulator, kertas
dan pulpen sebagai alat yang
akan kita gunakan untuk
permainan ini.
2. Tulislah hari, tanggal, bulan, dan
tahun yang dia maksud pada
kertas yang telah disediakan, lalu
lipat kertas tersebut dan simpan
di tempat yang aman. Sehingga
sebelum kita mulai menebak,
tanggal yang dia maksud sudah
tertera pada kertas tersebut.
4
3. Mintalah kepada temanmu untuk
menekan angka bulannya pada
kalkulator yang telah disediakan
tanpa kamu melihatnya.
4. Tahukah Kamu ada berapa huruf
pada kata MATEMATIKA? Ya
benar ada 10 huruf. Kalikan
jumlah huruf tersebut dengan
nomor bulan yang telah berada
pada kalkulator sebelumnya.
5. Ada berapa program studi yang
ada di fakultas pertanian?
Bagikanlah hasil operasi
sebelumnya dengan jumlah
program studi di FAPERTA.
6. Berapa banyak program studi
yang ada di fakultas keguruan
dan ilmu pendidikan (FKIP)?
Tambahkan hasil operasi
sebelumnya dengan jumlah
program studi yang ada di
fakultas keguruan & ilmu
pendidikan.
7. Setelah itu, kita ketahui bahwa
terdapat 3 program studi di
fakultas teknik. Kurangkanlah
hasil operasi sebelumnya dengan
jumlah program studi yang ada di
di fakultas teknik.
8. Tahu gak sih? Ada berapa huruf
pada kata Universitas Siliwangi?
Kalikanlah hasil operasi
sebelumnya dengan banyaknya
huruf yang terdapat pada kata
tersebut.
9. Setelah itu, kita ketahui bahwa
fakultas ilmu sosial dan ilmu
politik sering kita sebut dengan
sebutan FISIP. Tambahkan hasil
operasi sebelumnya dengan
banyaknya huruf yang terdapat
pada kata FISIP.
10. Ada berapa program studi yang
terdapat di fakultas agama islam?
Jumlahkan hasil operasi
sebelumnya dengan jumlah
program studi yang ada di
fakultas agama islam.
11. Langkah selanjutnya adalah
menjumlahkan hasil operasi
sebelumnya dengan tanggal yang
dia maksud.
12. Kemudian, ingatlah hasil yang
didapatkan tersebut. Kita ketahui
bahwa program studi yang ada di
FKIP apabila dijumlahkan
dengan banyaknya program studi
yang ada di FAI akan
menghasilkan 10, bukan? Berapa
hasil yang didapat jika angka 10
tersebut dipangkatkan dengan 4
( )? Ya, tepat sekali. Hasilnya
5
yakni 10000. Kalikanlah hasil
operasi yang telah kamu ingat
tadi dengan 10000.
13. Selanjutnya, telah kita ketahui
bahwa program studi yang ada di
FKIP apabila dijumlahkan
dengan banyaknya program studi
yang ada di FAI akan
menghasilkan 10. Jumlahkan
hasil operasi sebelumnya dengan
10.
14. Kemudian, jumlahkan hasil
operasi sebelumnya dengan tahun
yang dia maksud.
15. Setelah itu, kita ketahui bahwa
banyaknya huruf pada kata FISIP
ada 5 huruf. Jumlahkan hasil
operasi sebelumnya dengan 5.
16. Setelah itu, mintalah kepadanya
untuk memberikan kalkulator
tersebut dengan jumlah
keseluruhannya kepadamu.
17. Selanjutnya, kamu ketahui bahwa
program studi yang ada di FKIP
apabila dijumlahkan dengan
banyaknya program studi yang
ada di FAI akan menghasilkan
10,bukan? Kemudian jumlahkan
10 tersebut dengan banyaknya
huruf pada kata FISIP (10 + 5 =
15). Maka, Kamu harus
mengurangkan hasil operasi
sebelumnya dengan 15.
18. Langkah terakhir adalah anda
harus mengurangkan hasil
operasi sebelumnya dengan
KODE RAHASIA. Tahukah
Kamu berapa kode rahasia itu?
Kode rahasia itu adalah 1260000.
Darimana kode rahasia itu
diperoleh? Kode rahasia itu
diperoleh dari penjumlahan x
dengan z. X didapat dari
banyaknya program studi yang
ada di FKIP apabila dijumlahkan
dengan banyaknya program studi
yang ada di FAI akan
menghasilkan 10. Kemudian 10
tersebut dipangkatkan dengan 6
( ), akan menghasilkan
1000000. Kemudian kita ingat
terlebih dahulu jumlah tersebut,
supaya lebih mudah
mengingatnya kita misalkan
dengan variabel x. Selanjutnya,
kita ketahui bahwa jumlah
program studi yang ada di
Universitas Siliwangi itu ada 21
program studi, jika jumlah
program studi yang ada di
Universitas Siliwangi tersebut
dijumlahkan dengan huruf yang
6
ada pada kata “FISIP” akan
menghasilkan 26, bukan? Setelah
itu, 26 kita kalikan dengan
10000. Darimana nilai 10000
tersebut. Nilai tersebut kita
dapatkan dari banyaknya
program studi yang ada di FKIP
apabila dijumlahkan dengan
banyaknya program studi yang
ada di FAI akan menghasilkan
10, kemudian 10 tersebut
dipangkatkan dengan 4 ( ),
maka akan diperoleh 10000.
Sehingga jika 26 dikalikan
dengan 10000 akan mendapatkan
hasil 260000. Kita misalkan hasil
tersebut dengan variabel z.
Kemudian jika x dijumlahkan
dengan z akan mengahsilkan
1260000. Dari situ asal mula
datangnya kode rahasia tersebut.
Catatan :
Terdapat beberapa hal yang harus
Kamu perhatikan. Hal tersebut akan
dijelaskan sebagai berikut:
 Jika didapatkan hasil 8 angka.
Misal 10131995, itu menunjukan
bahwa 2 angka terdepan (10) itu
merupakan bulan, 2 angka
selanjutnya (13) merupakan
tanggal, dan 4 angka terakhir
(1995) merupakan tahun.
 Jika hasilnya terdapat 7 angka.
Misal 2262013, itu menunjukkan
bahwa satu angka terdepan (2)
menunjukkan bulan, 2 angka
selanjutnya (26) merupakan
tanggal, dan 4 angka terakhir
(2013) merupakan tahun.
 Jika hasilnya terdapat 7 angka.
Misal 1021995, itu menunjukkan
bahwa satu angka terdepan (1)
merupakan bulan, 2 angka
selanjutnya (02) merupakan
tanggal, dan 4 angka terakhir
(1995) merupakan tahun.
 Ketentuan yang dapat kita ambil
adalah kita harus menghitung
urutannya dari tahun terlebih
dahulu (4 angka terakhir),
kemudian menentukan tanggal (2
angka selanjutnya), dan terakhir
menentukan bulan (2 angka
paling depan untuk bulan
oktober-desember atau 1 angka
terdepan untuk bulan januari-
september).
Rumus atau cara tersebut berlaku
untuk semua tanggal loh. Percaya
tidak?
Terbukti:
7
Andaikan orang yang akan ditebak itu
berbeda, tentunya tanggal yang
ditebakpun akan berbeda. Namun,
jangan khawatir karena permainan ini
berlaku untuk semua tanggal. Jadi
dengan kata lain jawaban yang kamu
jawab hasilnya pasti akan selelu
benar/sesuai dengan tanggal yang dia
maksud, dengan catatan langkah-
langkahnya harus tepat dan sesuai
dengan prosedur permainan. Cara ini
bisa dibuktikan dengan pembuktian
deduktif, yang akan dijelaskan
sebagai berikut:
 Yang ditanya tentunya harus
menekan angka bulan terlebih
dahulu sebelum permainan ini
dilanjutkan, maka angka bulan
yang dimasukkan kita misalkan
dengan ab.
 Selanjutnya, angka bulan yang
telah dimasukkan harus
dikalikakan dengan banyaknya
huruf pada kata “matematika”.
Maka, ab 10 = 10ab
 Kemudian, hasil operasi
sebelumnya harus dibagi dengan
jumlah program studi yang ada di
FAPERTA. Maka, = 5ab
 Langkah selanjutnya, hasil
operasi sebelumnya harus
dijumlahkan dengan banyaknya
program studi yang ada di FKIP.
Maka, 5ab + 9 = 5ab + 9
 Kemudian, hasil operasi
sebelumnya harus dikurangi
dengan jumlah program studi
yang ada di fakultas teknik.
Maka, 5ab + 9 - 3 = 5ab + 6
 Selanjutnya, hasil operasi
sebelumnya harus dikalikan
dengan banyaknya kata pada kata
“Universitas Siliwangi”. Maka,
20(5ab + 6) = 100ab + 120
 Kemudian, hasil operasi
sebelumnya harus dijumlahkan
dengan banyaknya kata pada kata
“FISIP”. Maka, 100ab + 120 + 5
= 100ab + 125
 Langkah selanjutnya, yakni hasil
operasi sebelumnya harus
dijumlahkan dengan banyaknya
program studi pada Fakultas
Agama Islam. Maka, 100ab +
125 + 1 = 100ab + 126
 Selanjutnya, hasil operasi
sebelumnya harus dijumlahkan
dengan tanggal yang dia maksud.
Kita misalkan tanggal tersebut
8
dengan variabel df. Maka, 100ab
+ 126 + df = 100ab + df + 126
 Kemudian, hasil operasi
sebelumnya harus dikalikan
dengan 10000. Maka,
10000(100ab + df + 126) =
1000000ab + 10000df + 1260000
 Selanjutnya, hasil operasi
sebelumnya harus dijumlahkan
dengan 10. Maka, 1000000ab +
10000df + 1260000 + 10 =
1000000ab + 10000df + 1260010
 Kemudian, hasil operasi
sebelumnya harus dijumlahkan
dengan tahun yang dimaksud.
Untuk tahun yang dimaksud kita
misalakn dengan variabel ghij.
Maka, 1000000ab + 10000df +
1260010 + ghij = 1000000ab +
10000df + ghij + 1260010
 Selanjutnya, hasil operasi
sebelumnya harus dijumlahkan
dengan 5. Maka, 1000000ab +
10000df + ghij + 1260010 + 5 =
1000000ab + 10000df + ghij +
1260015
 Kemudian, hasil operasi
sebelumnya harus dikuarngi
dengan 15. Maka, 1000000ab +
10000df + ghij + 1260015 – 15 =
1000000ab + 10000df + ghij +
1260000
 Terakhir, hasil operasi
sebelumnya harus dikurangi
dengan 1260000. Maka,
1000000ab + 10000df + ghij +
1260000 – 1260000 = 1000000ab
+ 10000df + ghij
Dari hasil pembuktian tersebut,
didapatkan kata kunci, yaitu:
1000000ab + 10000df + ghij
Setelah diketahui tanggal, bulan, dan
tahun. Maka selanjutnya kita akan
menebak hari dari tanggal tersebut
tanpa melihat kalender. Tentunya
tidak bisa asal menebak, melainkan
perlu menggunakan operasi
matematika. Tahu tidak caranya
seperti apa? Yuk, simak pemaparan
berikut ini!
Misal hasil tebakan sebelumnya
didapatkan hasil 10131995 yang
berarti tanggal 13 Oktober 1995.
Untuk menebak hari lahirnya
terdapat 2 rumus, sebagai berikut:
1. p =
2. e =
9
keterangan:
e = hari lahir
n = tahun lahir
c = jumlah hari dalam tahun lahir
(sebelum bulan kelahirannya)
ditambah dengan tanggal yang
dimaksud.
p = hasil rumus ke-1
Nilai c diperoleh dari jumlah hari
dalam tahun lahir (sebelum
bulannya) dijumlahkan dengan
tanggal yang dimaksud. Adapun
untuk mengetahui jumlah hari dalam
tahun lahirnya, perhatikan dengan
cermat pemaparan berikut ini:
Januari = 31 hari
Februari = 28 atau 29 hari
Maret = 31 hari
April = 30 hari
Mei = 31 hari
Juni = 30 hari
Juli = 31 hari
Agustus = 31 hari
September = 30 hari
Oktober = 31 hari
November = 30 hari
Desember = 31 hari
Adapun untuk ciri-ciri tahun kabisat
akan dijelaskan sebagai berikut:
1. Jika angka tahun kabisat itu
habis dibagi 400, maka tahun
itu merupakan tahun kabisat.
2. Jika tahun itu tidak habis
dibagi 400 tetapi habis dibagi
100, maka tahun itu bukan
merupakan tahun kabisat.
3. Jika angka tahun itu tidak
habis dibagi 400, tidak habis
dibagi 100, akan tetapi habis
dibagi 4, maka tahun itu
merupakan tahun kabisat.
4. Jika angka tahun itu tidak
habis dibagi 400, tidak habis
dibagi 100, dan tidak habis
dibagi 4, maka tahun itu
bukan merupakan tahun
kabisat.
CATATAN :
 Untuk bulan februari kita ketahui
bahwa ada yang 28 hari dan ada
yang 29 hari. Untuk yang 28 hari
disebut tahun biasa atau bukan
tahun kabisat, sedangkan untuk
yang 29 hari merupakan tahun
kabisat.
 Bulan februari ini mempunyai
rentang waktu 4 tahun antara
tahun kabisat dan tahun biasa
atau bukan tahun kabisat.
10
 ..., 2009-2012 (tahun kabisat),
2013-2016 (bukan tahun kabisat),
2017-2020 (tahun kabisat), ...
Supaya lebih mudah dimengerti
perhatikan contoh berikut:
tanggal 13 Oktober 1995.
Rumus ke-1:
p = =
= 498 sisa 5. Proses ini harus
dilakukan secara manual!
Rumus ke-2:
e =
untuk c: bulan februari tahun 1995
bukan merupakan tahun kabisat,
sehingga hanya terdapaat 28 hari
pada bulan februari tahun 1995.
Selanjutnya jumlahkan semua hari
dari bulan januari-september,
kemudian jumlahkan dengan tanggal
yang dimaksud. Sehingga didapat
hasil untuk c = 286.
e =
e =
= 2779 sisa 0. Proses ini dilakukan
secara manual.
Hasil dari operasi rumus ke-2 tidak
bersisa (sisa 0). Jika hasil dari
operasi rumus ke-2 hasilnya tidak
bersisa (sisa 0), itu menunjukkan
bahwa hari dari tanggal tersebut
merupakan hari jumat. Bagaimana
jika sisa dari hasil operasi tanggal
yang lain tidak 0? Jangan khawatir,
karena terdapat ketentuan untuk
kasus ini. Perhatikan pemaparan
berikut ini:
 Jika sisa = 0. Hari Jumat
 Jika sisa = 1. Hari Sabtu
 Jika sisa = 2. Hari Minggu
 Jika sisa = 3. Hari Senin
 Jika sisa = 4. Hari Selasa
 Jika sisa = 5. Hari Rabu
 Jika sisa = 6. Hari Kamis.
Dengan kata lain, ketentuan ini
terdapat pada modulo 7.
Setelah diketahui hari dari
tanggal yang dimaksud, maka
sekarang kita akan menentukan hari
atau ketentuan Kalender Jawa.
Adapun untuk menbaknya terdapat
rumus. Rumus tersebut adalah:
Kj =
Keterangan:
Kj = Kalender Jawa
c = jumlah hari dalam tahun lahir
(sebelum bulan kelahirannya)
ditambah dengan tanggal yang
dimaksud
11
p = hasil rumus ke-1
supaya lebih dimengerti perhatikan
contoh yang terdapat dalam kasus
sebelumnya, yakni 13 Oktober 1995
yang telah diketahui nilai c dan p.
Dari operasi sebelumnya didapat
hasil sebagai berikut:
c = 286
p = 498
Kj =
Kj =
Kj =
Kj = 156 sisa 4. Operasi ini harus
dilakukan secara manual.
Hasil dari operasi rumus ini bersisa
4, itu menunjukkan bahwa hari dari
tanggal tersebut merupakan hari
kliwon. Bagaimana jika sisa dari
hasil operasi tanggal yang lain tidak
4? Jangan khawatir, karena terdapat
ketentuan untuk kasus ini. Perhatikan
pemaparan berikut ini:
 Jika sisa = 0. Pasaran legi
 Jika sisa = 1. Paing
 Jika sisa = 2. Pon
 Jika sisa = 3. Wage
 Jika sisa = 4. Kliwon
Dengan kata lain, ketentuan ini
terdapat pada modulo 5.
Mudah sekali, bukan?
Buktikan sendiri!
 KEKURANGAN PERMAINAN
INI? Bisa jadi si pemain tidak tahu
jawaban dari pertanyaan yang
diberikan maka si penanya harus
memberi klu atau memberikan
jawaban. Hal ini supaya permainan
bisa berjalan lancar.
 KELEBIHAN PERMAINAN INI?
Kelebihannya terletak pada proses
atau metode yang digunakan untuk
menebak tanggal tersebut. Karena
proses atau cara yang digunakan tidak
biasa serta dengan permainan ini
seolah-olah si penanya seperti
seorang pesulap yang menebak
sesuatu tanpa melihatnya. Oleh
karena itu, permainan ini sangat
cocok digunakan atau dilakukan
untuk menghilangkan kejenuhan dan
dapat menjadi hiburan pada waktu
luang.
12
DAFTAR PUSTAKA
Blum, R (2009). Matemajik.
Bandung: Angkasa
Apakareba (2008). Kumpulan
Permainan Matematika
Asik.
[ONLINE].http://starry-
angkasa.blogspot.com/2
010/03/kumpulan-
permainan-matematika-
asik.html (05 Juni 2015)

More Related Content

Similar to MENGENAL TANGGAL LAHIR DENGAN MATEMATIKA

Tebak umur dengan mie instan nu ngahiji
Tebak umur dengan mie instan nu ngahijiTebak umur dengan mie instan nu ngahiji
Tebak umur dengan mie instan nu ngahijiArifDoble
 
Sejarah tulang-tulang napie
Sejarah tulang-tulang napieSejarah tulang-tulang napie
Sejarah tulang-tulang napiedinifebriani12
 
Sample matematika digital
Sample matematika digitalSample matematika digital
Sample matematika digitalelghaza22
 
Matematika indah dan mudah
Matematika indah dan mudahMatematika indah dan mudah
Matematika indah dan mudahGhuf Front
 
Kelompok 3 konsep bilangan lambang bilangan bilangan cacah
Kelompok 3 konsep bilangan lambang bilangan bilangan cacahKelompok 3 konsep bilangan lambang bilangan bilangan cacah
Kelompok 3 konsep bilangan lambang bilangan bilangan cacaheka noviana
 
PPT ANBK NUMERASI.ppt
PPT ANBK NUMERASI.pptPPT ANBK NUMERASI.ppt
PPT ANBK NUMERASI.pptsintabuana1
 
Perkalian belasan ala india
Perkalian belasan ala indiaPerkalian belasan ala india
Perkalian belasan ala indiaevinovitasari
 
Essay puput
Essay puputEssay puput
Essay puputRizkiHP
 
MENCARI JALAN TERBAIK
MENCARI JALAN TERBAIKMENCARI JALAN TERBAIK
MENCARI JALAN TERBAIKRizkiHP
 
Media pembelajaran matematika_tali_tepat
Media pembelajaran matematika_tali_tepatMedia pembelajaran matematika_tali_tepat
Media pembelajaran matematika_tali_tepatYuliYanto16
 
Ebook Jarimatika
Ebook JarimatikaEbook Jarimatika
Ebook Jarimatikaneoxyline
 
Datastudi -belajar-jarimatika
Datastudi  -belajar-jarimatikaDatastudi  -belajar-jarimatika
Datastudi -belajar-jarimatikaAbdul Majid
 

Similar to MENGENAL TANGGAL LAHIR DENGAN MATEMATIKA (20)

Isi
IsiIsi
Isi
 
Tebak umur dengan mie instan nu ngahiji
Tebak umur dengan mie instan nu ngahijiTebak umur dengan mie instan nu ngahiji
Tebak umur dengan mie instan nu ngahiji
 
Wiwin
WiwinWiwin
Wiwin
 
Sejarah tulang-tulang napie
Sejarah tulang-tulang napieSejarah tulang-tulang napie
Sejarah tulang-tulang napie
 
Rpl pak ariff
Rpl pak ariffRpl pak ariff
Rpl pak ariff
 
Matematika
MatematikaMatematika
Matematika
 
Sample matematika digital
Sample matematika digitalSample matematika digital
Sample matematika digital
 
Destriani topik tik
Destriani topik tikDestriani topik tik
Destriani topik tik
 
Kelas11 matematika ips_rosihanari
Kelas11 matematika ips_rosihanariKelas11 matematika ips_rosihanari
Kelas11 matematika ips_rosihanari
 
Matematika indah dan mudah
Matematika indah dan mudahMatematika indah dan mudah
Matematika indah dan mudah
 
Kelompok 3 konsep bilangan lambang bilangan bilangan cacah
Kelompok 3 konsep bilangan lambang bilangan bilangan cacahKelompok 3 konsep bilangan lambang bilangan bilangan cacah
Kelompok 3 konsep bilangan lambang bilangan bilangan cacah
 
PPT ANBK NUMERASI.ppt
PPT ANBK NUMERASI.pptPPT ANBK NUMERASI.ppt
PPT ANBK NUMERASI.ppt
 
APLIKASI DERET HITUNG DAN UKUR DALAM EKONOMI.pptx
APLIKASI DERET HITUNG DAN UKUR DALAM EKONOMI.pptxAPLIKASI DERET HITUNG DAN UKUR DALAM EKONOMI.pptx
APLIKASI DERET HITUNG DAN UKUR DALAM EKONOMI.pptx
 
PMRI kelas 1 SD
PMRI kelas 1 SDPMRI kelas 1 SD
PMRI kelas 1 SD
 
Perkalian belasan ala india
Perkalian belasan ala indiaPerkalian belasan ala india
Perkalian belasan ala india
 
Essay puput
Essay puputEssay puput
Essay puput
 
MENCARI JALAN TERBAIK
MENCARI JALAN TERBAIKMENCARI JALAN TERBAIK
MENCARI JALAN TERBAIK
 
Media pembelajaran matematika_tali_tepat
Media pembelajaran matematika_tali_tepatMedia pembelajaran matematika_tali_tepat
Media pembelajaran matematika_tali_tepat
 
Ebook Jarimatika
Ebook JarimatikaEbook Jarimatika
Ebook Jarimatika
 
Datastudi -belajar-jarimatika
Datastudi  -belajar-jarimatikaDatastudi  -belajar-jarimatika
Datastudi -belajar-jarimatika
 

MENGENAL TANGGAL LAHIR DENGAN MATEMATIKA

  • 1. MENGENAL KELUARGA UNSIL DENGAN GAMES MATEMATIKA Diajukan untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah Teori Bilangan Dosen Pembimbing Eko Yulianto, M. Pd. Oleh, Encep Manarul Hidayat 142151052 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SILIWANGI TASIKMALAYA 2015
  • 2. 2 atematika bukanlah sesuatu hal yang baru untuk kehidupan manusia, bukan? Matematika sangat banyak digunakan oleh masyarakat dalam kehidupan sehari-harinya. Mulai dari anak-anak, remaja, dewasa, hingga orang tua pasti mengenal matematika. Penggunaan matematika dalam kehidupan sehari- hari sangat berbeda, bergantung pada orang yang menggunakannya. Tapi tahu tidak? Matematika itu bisa digunakan untuk menebak tanggal lahir seseorang loh? Percaya tidak? Sehingga dengan kata lain, Anda tidak perlu bertanya terlebih dahulu kepada seseorang hanya untuk tahu tanggal lahirnya. Namun Anda cukup menebaknya dengan menggunakan sebuah cara. Maka Anda akan terlihat lebih keren loh. Namun tidak hanya tanggal lahirnya saja yang bisa ditebak, tetapi berbagai tanggal yang penting menurut dia bisa kita ketahui loh, dengan hanya menggunakan cara yang sangat mudah. Cara ini akan dijelaskan sebagai berikut : ALAT : Kalkulator Kertas dan Pulpen PERSIAPAN : Tulislah urutan bulan pada sebuah kertas! 1. Januari 7. Juli 2. Februari 8. Agustus 3. Maret 9. September 4. April 10. Oktober 5. Mei 11. November 6. Juni 12. Desember Perhatikan data Fakultas dan Program Studi yang ada di UNIVERSITAS SILIWANGI berikut ini :  FAKULTAS KEGURUAN & ILMU PENDIDIKAN (FKIP) Program studi yang ada di fakultas keguruan dan ilmu pendidikan adalah sebagai berikut :  Pendidikan Luar Sekolah  Pendidikan Bahasa & Sastra Indonesia  Pendidikan Bahasa Inggris  Pendidikan Matematika M
  • 3. 3  Pendidikan Biologi  Pendidikan Ekonomi  Pendidikan Geografi  Pendidikan Sejarah  Pendidikan Jasmani, Kesehatan, & Rekreasi  FAKULTAS EKONOMI (FE) Program studi yang ada di fakultas ekonomi, adalah sebagai berikut :  Ekonomi Pembangunan  Manajemen  Akuntansi  Manajemen Keuangan & Perbankan  FAKULTAS PERTANIAN (FAPERTA) Program studi yang ada di fakultas pertanian, adalah sebagai berikut :  Agroteknologi  Agribisnis  FAKULTAS TEKNIK (FT) Program studi yang ada di fakultas teknik, adalah sebagai berikut :  Teknik Sipil  Teknik Elektro  Teknik Informatika  FAKULTAS AGAMA ISLAM (FAI) Program studi yang ada di fakultas agama islam, adalah sebagai berikut :  Ekonomi Syariah  FAKULTAS ILMU KESEHATAN (FIK) Program studi yang ada di fakultas ilmu kesehatan, adalah sebagai berikut :  Kesehatan Masyarakat  FAKULTAS ILMU SOSIAL & ILMU POLITIK (FISIP) Program studi yang ada di fakultas ilmu sosial & ilmu politik, adalah sebagai berikut :  Ilmu Politik Baik, tentunya dari tadi kalian menantikan cara tersebut bukan? Sekarang kita bahas tentang cara tersebut. Perhatikan pemaparan berikut ini : 1. Mintalah kepada temanmu untuk mempersiapkan kalkulator, kertas dan pulpen sebagai alat yang akan kita gunakan untuk permainan ini. 2. Tulislah hari, tanggal, bulan, dan tahun yang dia maksud pada kertas yang telah disediakan, lalu lipat kertas tersebut dan simpan di tempat yang aman. Sehingga sebelum kita mulai menebak, tanggal yang dia maksud sudah tertera pada kertas tersebut.
  • 4. 4 3. Mintalah kepada temanmu untuk menekan angka bulannya pada kalkulator yang telah disediakan tanpa kamu melihatnya. 4. Tahukah Kamu ada berapa huruf pada kata MATEMATIKA? Ya benar ada 10 huruf. Kalikan jumlah huruf tersebut dengan nomor bulan yang telah berada pada kalkulator sebelumnya. 5. Ada berapa program studi yang ada di fakultas pertanian? Bagikanlah hasil operasi sebelumnya dengan jumlah program studi di FAPERTA. 6. Berapa banyak program studi yang ada di fakultas keguruan dan ilmu pendidikan (FKIP)? Tambahkan hasil operasi sebelumnya dengan jumlah program studi yang ada di fakultas keguruan & ilmu pendidikan. 7. Setelah itu, kita ketahui bahwa terdapat 3 program studi di fakultas teknik. Kurangkanlah hasil operasi sebelumnya dengan jumlah program studi yang ada di di fakultas teknik. 8. Tahu gak sih? Ada berapa huruf pada kata Universitas Siliwangi? Kalikanlah hasil operasi sebelumnya dengan banyaknya huruf yang terdapat pada kata tersebut. 9. Setelah itu, kita ketahui bahwa fakultas ilmu sosial dan ilmu politik sering kita sebut dengan sebutan FISIP. Tambahkan hasil operasi sebelumnya dengan banyaknya huruf yang terdapat pada kata FISIP. 10. Ada berapa program studi yang terdapat di fakultas agama islam? Jumlahkan hasil operasi sebelumnya dengan jumlah program studi yang ada di fakultas agama islam. 11. Langkah selanjutnya adalah menjumlahkan hasil operasi sebelumnya dengan tanggal yang dia maksud. 12. Kemudian, ingatlah hasil yang didapatkan tersebut. Kita ketahui bahwa program studi yang ada di FKIP apabila dijumlahkan dengan banyaknya program studi yang ada di FAI akan menghasilkan 10, bukan? Berapa hasil yang didapat jika angka 10 tersebut dipangkatkan dengan 4 ( )? Ya, tepat sekali. Hasilnya
  • 5. 5 yakni 10000. Kalikanlah hasil operasi yang telah kamu ingat tadi dengan 10000. 13. Selanjutnya, telah kita ketahui bahwa program studi yang ada di FKIP apabila dijumlahkan dengan banyaknya program studi yang ada di FAI akan menghasilkan 10. Jumlahkan hasil operasi sebelumnya dengan 10. 14. Kemudian, jumlahkan hasil operasi sebelumnya dengan tahun yang dia maksud. 15. Setelah itu, kita ketahui bahwa banyaknya huruf pada kata FISIP ada 5 huruf. Jumlahkan hasil operasi sebelumnya dengan 5. 16. Setelah itu, mintalah kepadanya untuk memberikan kalkulator tersebut dengan jumlah keseluruhannya kepadamu. 17. Selanjutnya, kamu ketahui bahwa program studi yang ada di FKIP apabila dijumlahkan dengan banyaknya program studi yang ada di FAI akan menghasilkan 10,bukan? Kemudian jumlahkan 10 tersebut dengan banyaknya huruf pada kata FISIP (10 + 5 = 15). Maka, Kamu harus mengurangkan hasil operasi sebelumnya dengan 15. 18. Langkah terakhir adalah anda harus mengurangkan hasil operasi sebelumnya dengan KODE RAHASIA. Tahukah Kamu berapa kode rahasia itu? Kode rahasia itu adalah 1260000. Darimana kode rahasia itu diperoleh? Kode rahasia itu diperoleh dari penjumlahan x dengan z. X didapat dari banyaknya program studi yang ada di FKIP apabila dijumlahkan dengan banyaknya program studi yang ada di FAI akan menghasilkan 10. Kemudian 10 tersebut dipangkatkan dengan 6 ( ), akan menghasilkan 1000000. Kemudian kita ingat terlebih dahulu jumlah tersebut, supaya lebih mudah mengingatnya kita misalkan dengan variabel x. Selanjutnya, kita ketahui bahwa jumlah program studi yang ada di Universitas Siliwangi itu ada 21 program studi, jika jumlah program studi yang ada di Universitas Siliwangi tersebut dijumlahkan dengan huruf yang
  • 6. 6 ada pada kata “FISIP” akan menghasilkan 26, bukan? Setelah itu, 26 kita kalikan dengan 10000. Darimana nilai 10000 tersebut. Nilai tersebut kita dapatkan dari banyaknya program studi yang ada di FKIP apabila dijumlahkan dengan banyaknya program studi yang ada di FAI akan menghasilkan 10, kemudian 10 tersebut dipangkatkan dengan 4 ( ), maka akan diperoleh 10000. Sehingga jika 26 dikalikan dengan 10000 akan mendapatkan hasil 260000. Kita misalkan hasil tersebut dengan variabel z. Kemudian jika x dijumlahkan dengan z akan mengahsilkan 1260000. Dari situ asal mula datangnya kode rahasia tersebut. Catatan : Terdapat beberapa hal yang harus Kamu perhatikan. Hal tersebut akan dijelaskan sebagai berikut:  Jika didapatkan hasil 8 angka. Misal 10131995, itu menunjukan bahwa 2 angka terdepan (10) itu merupakan bulan, 2 angka selanjutnya (13) merupakan tanggal, dan 4 angka terakhir (1995) merupakan tahun.  Jika hasilnya terdapat 7 angka. Misal 2262013, itu menunjukkan bahwa satu angka terdepan (2) menunjukkan bulan, 2 angka selanjutnya (26) merupakan tanggal, dan 4 angka terakhir (2013) merupakan tahun.  Jika hasilnya terdapat 7 angka. Misal 1021995, itu menunjukkan bahwa satu angka terdepan (1) merupakan bulan, 2 angka selanjutnya (02) merupakan tanggal, dan 4 angka terakhir (1995) merupakan tahun.  Ketentuan yang dapat kita ambil adalah kita harus menghitung urutannya dari tahun terlebih dahulu (4 angka terakhir), kemudian menentukan tanggal (2 angka selanjutnya), dan terakhir menentukan bulan (2 angka paling depan untuk bulan oktober-desember atau 1 angka terdepan untuk bulan januari- september). Rumus atau cara tersebut berlaku untuk semua tanggal loh. Percaya tidak? Terbukti:
  • 7. 7 Andaikan orang yang akan ditebak itu berbeda, tentunya tanggal yang ditebakpun akan berbeda. Namun, jangan khawatir karena permainan ini berlaku untuk semua tanggal. Jadi dengan kata lain jawaban yang kamu jawab hasilnya pasti akan selelu benar/sesuai dengan tanggal yang dia maksud, dengan catatan langkah- langkahnya harus tepat dan sesuai dengan prosedur permainan. Cara ini bisa dibuktikan dengan pembuktian deduktif, yang akan dijelaskan sebagai berikut:  Yang ditanya tentunya harus menekan angka bulan terlebih dahulu sebelum permainan ini dilanjutkan, maka angka bulan yang dimasukkan kita misalkan dengan ab.  Selanjutnya, angka bulan yang telah dimasukkan harus dikalikakan dengan banyaknya huruf pada kata “matematika”. Maka, ab 10 = 10ab  Kemudian, hasil operasi sebelumnya harus dibagi dengan jumlah program studi yang ada di FAPERTA. Maka, = 5ab  Langkah selanjutnya, hasil operasi sebelumnya harus dijumlahkan dengan banyaknya program studi yang ada di FKIP. Maka, 5ab + 9 = 5ab + 9  Kemudian, hasil operasi sebelumnya harus dikurangi dengan jumlah program studi yang ada di fakultas teknik. Maka, 5ab + 9 - 3 = 5ab + 6  Selanjutnya, hasil operasi sebelumnya harus dikalikan dengan banyaknya kata pada kata “Universitas Siliwangi”. Maka, 20(5ab + 6) = 100ab + 120  Kemudian, hasil operasi sebelumnya harus dijumlahkan dengan banyaknya kata pada kata “FISIP”. Maka, 100ab + 120 + 5 = 100ab + 125  Langkah selanjutnya, yakni hasil operasi sebelumnya harus dijumlahkan dengan banyaknya program studi pada Fakultas Agama Islam. Maka, 100ab + 125 + 1 = 100ab + 126  Selanjutnya, hasil operasi sebelumnya harus dijumlahkan dengan tanggal yang dia maksud. Kita misalkan tanggal tersebut
  • 8. 8 dengan variabel df. Maka, 100ab + 126 + df = 100ab + df + 126  Kemudian, hasil operasi sebelumnya harus dikalikan dengan 10000. Maka, 10000(100ab + df + 126) = 1000000ab + 10000df + 1260000  Selanjutnya, hasil operasi sebelumnya harus dijumlahkan dengan 10. Maka, 1000000ab + 10000df + 1260000 + 10 = 1000000ab + 10000df + 1260010  Kemudian, hasil operasi sebelumnya harus dijumlahkan dengan tahun yang dimaksud. Untuk tahun yang dimaksud kita misalakn dengan variabel ghij. Maka, 1000000ab + 10000df + 1260010 + ghij = 1000000ab + 10000df + ghij + 1260010  Selanjutnya, hasil operasi sebelumnya harus dijumlahkan dengan 5. Maka, 1000000ab + 10000df + ghij + 1260010 + 5 = 1000000ab + 10000df + ghij + 1260015  Kemudian, hasil operasi sebelumnya harus dikuarngi dengan 15. Maka, 1000000ab + 10000df + ghij + 1260015 – 15 = 1000000ab + 10000df + ghij + 1260000  Terakhir, hasil operasi sebelumnya harus dikurangi dengan 1260000. Maka, 1000000ab + 10000df + ghij + 1260000 – 1260000 = 1000000ab + 10000df + ghij Dari hasil pembuktian tersebut, didapatkan kata kunci, yaitu: 1000000ab + 10000df + ghij Setelah diketahui tanggal, bulan, dan tahun. Maka selanjutnya kita akan menebak hari dari tanggal tersebut tanpa melihat kalender. Tentunya tidak bisa asal menebak, melainkan perlu menggunakan operasi matematika. Tahu tidak caranya seperti apa? Yuk, simak pemaparan berikut ini! Misal hasil tebakan sebelumnya didapatkan hasil 10131995 yang berarti tanggal 13 Oktober 1995. Untuk menebak hari lahirnya terdapat 2 rumus, sebagai berikut: 1. p = 2. e =
  • 9. 9 keterangan: e = hari lahir n = tahun lahir c = jumlah hari dalam tahun lahir (sebelum bulan kelahirannya) ditambah dengan tanggal yang dimaksud. p = hasil rumus ke-1 Nilai c diperoleh dari jumlah hari dalam tahun lahir (sebelum bulannya) dijumlahkan dengan tanggal yang dimaksud. Adapun untuk mengetahui jumlah hari dalam tahun lahirnya, perhatikan dengan cermat pemaparan berikut ini: Januari = 31 hari Februari = 28 atau 29 hari Maret = 31 hari April = 30 hari Mei = 31 hari Juni = 30 hari Juli = 31 hari Agustus = 31 hari September = 30 hari Oktober = 31 hari November = 30 hari Desember = 31 hari Adapun untuk ciri-ciri tahun kabisat akan dijelaskan sebagai berikut: 1. Jika angka tahun kabisat itu habis dibagi 400, maka tahun itu merupakan tahun kabisat. 2. Jika tahun itu tidak habis dibagi 400 tetapi habis dibagi 100, maka tahun itu bukan merupakan tahun kabisat. 3. Jika angka tahun itu tidak habis dibagi 400, tidak habis dibagi 100, akan tetapi habis dibagi 4, maka tahun itu merupakan tahun kabisat. 4. Jika angka tahun itu tidak habis dibagi 400, tidak habis dibagi 100, dan tidak habis dibagi 4, maka tahun itu bukan merupakan tahun kabisat. CATATAN :  Untuk bulan februari kita ketahui bahwa ada yang 28 hari dan ada yang 29 hari. Untuk yang 28 hari disebut tahun biasa atau bukan tahun kabisat, sedangkan untuk yang 29 hari merupakan tahun kabisat.  Bulan februari ini mempunyai rentang waktu 4 tahun antara tahun kabisat dan tahun biasa atau bukan tahun kabisat.
  • 10. 10  ..., 2009-2012 (tahun kabisat), 2013-2016 (bukan tahun kabisat), 2017-2020 (tahun kabisat), ... Supaya lebih mudah dimengerti perhatikan contoh berikut: tanggal 13 Oktober 1995. Rumus ke-1: p = = = 498 sisa 5. Proses ini harus dilakukan secara manual! Rumus ke-2: e = untuk c: bulan februari tahun 1995 bukan merupakan tahun kabisat, sehingga hanya terdapaat 28 hari pada bulan februari tahun 1995. Selanjutnya jumlahkan semua hari dari bulan januari-september, kemudian jumlahkan dengan tanggal yang dimaksud. Sehingga didapat hasil untuk c = 286. e = e = = 2779 sisa 0. Proses ini dilakukan secara manual. Hasil dari operasi rumus ke-2 tidak bersisa (sisa 0). Jika hasil dari operasi rumus ke-2 hasilnya tidak bersisa (sisa 0), itu menunjukkan bahwa hari dari tanggal tersebut merupakan hari jumat. Bagaimana jika sisa dari hasil operasi tanggal yang lain tidak 0? Jangan khawatir, karena terdapat ketentuan untuk kasus ini. Perhatikan pemaparan berikut ini:  Jika sisa = 0. Hari Jumat  Jika sisa = 1. Hari Sabtu  Jika sisa = 2. Hari Minggu  Jika sisa = 3. Hari Senin  Jika sisa = 4. Hari Selasa  Jika sisa = 5. Hari Rabu  Jika sisa = 6. Hari Kamis. Dengan kata lain, ketentuan ini terdapat pada modulo 7. Setelah diketahui hari dari tanggal yang dimaksud, maka sekarang kita akan menentukan hari atau ketentuan Kalender Jawa. Adapun untuk menbaknya terdapat rumus. Rumus tersebut adalah: Kj = Keterangan: Kj = Kalender Jawa c = jumlah hari dalam tahun lahir (sebelum bulan kelahirannya) ditambah dengan tanggal yang dimaksud
  • 11. 11 p = hasil rumus ke-1 supaya lebih dimengerti perhatikan contoh yang terdapat dalam kasus sebelumnya, yakni 13 Oktober 1995 yang telah diketahui nilai c dan p. Dari operasi sebelumnya didapat hasil sebagai berikut: c = 286 p = 498 Kj = Kj = Kj = Kj = 156 sisa 4. Operasi ini harus dilakukan secara manual. Hasil dari operasi rumus ini bersisa 4, itu menunjukkan bahwa hari dari tanggal tersebut merupakan hari kliwon. Bagaimana jika sisa dari hasil operasi tanggal yang lain tidak 4? Jangan khawatir, karena terdapat ketentuan untuk kasus ini. Perhatikan pemaparan berikut ini:  Jika sisa = 0. Pasaran legi  Jika sisa = 1. Paing  Jika sisa = 2. Pon  Jika sisa = 3. Wage  Jika sisa = 4. Kliwon Dengan kata lain, ketentuan ini terdapat pada modulo 5. Mudah sekali, bukan? Buktikan sendiri!  KEKURANGAN PERMAINAN INI? Bisa jadi si pemain tidak tahu jawaban dari pertanyaan yang diberikan maka si penanya harus memberi klu atau memberikan jawaban. Hal ini supaya permainan bisa berjalan lancar.  KELEBIHAN PERMAINAN INI? Kelebihannya terletak pada proses atau metode yang digunakan untuk menebak tanggal tersebut. Karena proses atau cara yang digunakan tidak biasa serta dengan permainan ini seolah-olah si penanya seperti seorang pesulap yang menebak sesuatu tanpa melihatnya. Oleh karena itu, permainan ini sangat cocok digunakan atau dilakukan untuk menghilangkan kejenuhan dan dapat menjadi hiburan pada waktu luang.
  • 12. 12 DAFTAR PUSTAKA Blum, R (2009). Matemajik. Bandung: Angkasa Apakareba (2008). Kumpulan Permainan Matematika Asik. [ONLINE].http://starry- angkasa.blogspot.com/2 010/03/kumpulan- permainan-matematika- asik.html (05 Juni 2015)