SlideShare a Scribd company logo
1 of 45
Download to read offline
Daftar Isi
Pengantar
Siapakah kami
Solusi
Visi dan misi
Perjalanan kami
Manajemen Sumber Daya
Klien kami
Proposal
Kontak kami
Legalitas Perusahaan
Mitra Chitra Mandiri
Pengantar
Kalangan usaha saat ini merubah pola lama dengan merubah pola yang baru dalam bidang usahanya
dengan mengedepankan efektifitas dan efissien kerja guna memenuhi persaingan yang semakin ketat
dalam berbagai bidang usaha.
Istilah TENAGA-KERJA ALIH DAYA atau lebih dikenal dengan “Outsourcing” seiring berjalannya waktu
merupakan bagian yang tidak bisa dipisahkan dimanajemen perusahaan dikarenakan “Outsourcing” telah
menjadi cara strategis untuk menghadapi persaingan usaha yang semakin ketat pada masak ini dan juga
merupakan cara untuk mencapai tujuan usaha.
PT. Mitra Chitra Mandiri berusaha untuk memberikan pelayanan Outsourcing Tenaga Kerja yang
bertumpu pada kegiatan fungsi-fungsi operasional dan administratif manejemen sumber daya manusia
secara professional dalam suatu kemitraan jangka panjang, Satria Dharma Perkasa adalah salah satu
unit bisnis (produk) dalam hal penanganan jasa keamanan (Satpam) serta pelatihan.
Siapakah kami
“Sebuah perusahaan yang energik dan dinamis, dimana inovasi sinergis antara manusia, strategis dan
teknologi dipadukan secara maksimal untuk memberikan pelayanan dengan sentuhan tersendiri dan
berusaha memberikan yang terbaik untuk anda”
Bagaimana kami dapat membantu anda?
Adalah filosofi dan fondasi dalam seluruh kegiatan
kami. Fokus kami adalah untuk selalu menemukan
cara baru yang lebih baik dalam membantu klien
kami menciptakan hubungan yang
menguntungkan dengan pelanggan mereka.
“Kami percaya pencapaian
Tujuan klien, adalah ukuran
dar kesuksesankami”
Kami menggabungkan profesionalisme yang indentik
Pada perusahaan besar dengan perhatian terhadap detil, keakraban dan total sentuhan personal yang
umum anda dapatkan pada perusahaan kecil.
Pendekatan terhadap semua pekerjaan kami bertumpu pada suatu faktor kunci utama ; komunikasi,
yang menjadi modal utama pendorong pengembangan semua jenis servive.
Solusi
Keunggulan bagi Klien
Kami membantu anda meningkatkan kinerja para tenagakerja, penjualan, efektifitas biaya, menguatkan
hubungan pelanggan dan membuat hidup anda lebih nyaman. Anda mendapatkan tim yang terlatih
didukung dengan staff dan manajemen yang solid tanpa ada biaya modal yang besar maupun
komitmen jangka panjang terhadap peralatan pendukung maupun staffing.
Apapun bentuk kombinasi marketing dan promosi yang anda jalankan, dari TV, Radio maupun media
cetak, kami dapat membantu anda memaksimalkan utilitas biaya advertising anda. Kami membantu
anda memaksimalkan penjualan melalui tim khusus “directselling”, “telemarketing” dan “sales promotion
team” yang akan lebih terarah kepada target pasar sesuai program yang anda jalankan.
Dengan turun langsung kepada target utama, anda juga mendapatkan langsung informasi kondisi dan
respon pelanggan terhadap produk dan program anda melalui interaksi langsung dengan calon
pelanggan.
Kami selalu mengikuti perkembangan peraturan dan perijinan yang ditetapkan pemerintah untuk
memastikan bahwa klien kami mendapatkan legitimasi keagenan yang benar dan layak.
Visi dan Misi
Visi
Menjadi perusahaan yang terdepan dan
terpercaya dengan ruang lingkup layanan
secara nasional dan internasional serta
memiliki sentuhan tersendiri dalam
penyediaan jasa rekrutmen dan pengelolaan
tenaga kerja secara professional.
Misi
Meningkatkan kualitas pekerja yang mandiri
dengan selalu mengedepankan nilai
kemanusiaan, tanggung-jawab dan
profesionalisme ketenagakerjaan, serta selalu
melakukan upaya peningkatan kualitas yang
berkesinambungan.
Perjalanan kami
Tahun 2014 – Saat Ini
Saat ini MCM telah melakukan pelayanan dibeberapa kota meliputi
area pelayanan, Medan, Jakarta, Bandung, Cirebon, Semarang,
Jogja, Solo, Surabaya, Malang, Denpasar, Balikpapan, Samarinda
dan Banjarmasin serta Makasar.
Dan sampai saat ini terus meningkatkan kemampuan diri sehingga
dapat lebih memberikan pelayanan yang terbaik bagi semua klien.
Tahun 2013
Proses pengurusan dan sebagainya maka PT. Mitra Chitra Mandiri
(MCM) selalu berusaha untuk meningkatkan kemapuan dari setiap
staff dengan memberikan training dan seminar, juga pengembangan dalam hal pengelolaan data
based. Selain itu melakukan metode perekrutan yang lebih selektif dengan melakukan beberapa test bagi
semua kandidat tenaga kerja.
Tahun 2011- 2012
Karena kebutuhan yang tinggi dari setiap klien untuk rekrutmen di luar kota Jakarta dan kota dimana
kita membuka kantor cabang, maka kita menempatkan beberapa orang perwakilan dibeberapa kota
seperti; Medan dan Denpasar serta membuka kantor cabang di Semarang.
Tahun 2010 - 2011
Sebagai perusahaan oursourcing yang profesional yang telah menyediakan tenaga kerja yang handal
maka klien kami memberikan kepercayaan kepada kami untuk menyediakan tenaga kerja di bidang
lain seperti telemarketing, surveyor dan tenaga kerja dalam bidang teknologi jaringan, kami juga
menyediakan tenaga kerja berdasarkan kebutuhan dan bidang tertentu yang diperlukan oleh klien.
MCM mencoba memberikan pelayanan lebih kepada setiap klien dengan memberikan pelayanan
tambahan seperti training serta reward bagi staff yang berprestasi. Tahun ini MCM juga membuka
kantor cabang di Yogyakarta dan Surabaya.
Tahun 2008 - 2009
MCM, mulai berkembang dengan penambahan beberapa klien tidak hanya industri perbankan dan
keuangan tetapi mulai bekerjasama dengan perusahaan yang bergerak dalam bidang internet service
provider. Untuk memenuhi permintaan klien kami yang berada di luar Jakarta maka kami mulai
melakukan perluasan di beberapa kota besar di Indonesia.
Tahun 2008
Proses PT. Mitra Chitra Mandiri berada di Indonesia. Kantor pertama berada di Tangerang, jasa
yang kami berikan adalah rekrutmen dan paying agent jasa pengamanan dan Office Boy, saat ini kami
masih focus pada industri pabrik, perumahan/developer, jasa keuangan non B.
Manajemen Sumber Daya
Status Kepegawaian
 Tingkatan status kepegawaian yang jelas meningkatkan motivasi pegawai karena adanya
jenjang karir yang pasti.
 Tingkatan status yang jelas juga merupakan salah satu alat apresiasi dan seleksi kinerja yang
baik.
Jenjang status kepegawaian:
 Mitra Kerja
 Kontrak Kerja (PKWT)
Rekruitmen
Beberapa diantara yang kami lakukan untuk meningkatkan kualitas data rekruitmen:
 Pengenalan yang jelas terhadap persyaratan khusus mengenai calon tenaga kerja dari
setiap fungsi kerja yang dibutuhkan oleh klien.
 Database yang selalu divalidasi.
 Pencarian calon tenaga kerja yang dilakukan terus menerus.
 Interview dengan sistem penilaian yang terus menerus dikembangan.
Manajemen
Sebagai suatu perusahaan, kami mengelola usaha dengan mendelegasikan tanggung jawab
manajemen kepada para karyawan yang mempunyai tanggung jawab dalam pengembangan dan
dalam hal administrasi.
Tanggung jawab pengembangan dan administrasi meliputi ;
 Pengembangan usaha mengikuti kebutuhan dari setiap klien.
 Tanggung jawab dalam kebijaksanaan prosedur operasional dari setiap kilen.
 Memastikan dan mematuhi prosedur operasional perusahaan
 Malakukan penilaian dan rekomendasikan kinerja dari setiap tenaga kerja yang ditempatkan.
 Merespon dan menangani setiap informasi dari klien.
Klien kami
No NAMA PERUSAHAAN BERGERAK LOKASI
1 PT. KRESNA REKSA FINANCE Finance Depok
2 PT. CATUR SENTOSA ADIPRANA,Tbk Distributor Tangerang
3 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Tangerang
4 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cikupa
5 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Balaraja
6 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cibubur
7 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cikarang
8 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Pamulang
9 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Kutabumi
10 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Depok
11 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Bogor
12 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Serang
13 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Sunter
14 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Meruya
15 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Bekasi
16 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Karawang
17 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Duren Sawit
18 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Citereup
19 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Subang
20 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Sukabumi
21 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Bandengan
22 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cikampek
23 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cengkareng
24 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cilegon
25 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Harapan Indah
26 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Tambun
27 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Bintaro
28 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Pasar Minggu
29 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Purwakarta
30 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Pasar Rebo
31 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Pondok Pinang
32 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cakung
33 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cianjur
34 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance BSD
38 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Garut
35 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Karawang
36 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Sumedang
37 PT. DUA PUTRA UTAMA MAKMUR, Tbk Konsultan Jakarta
38 PT. ISTANA MAS ABADI (Hotel Istana Ratu) Jasa Perhotelan Sentiong Jakarta
39 PT. ISTANA MAS ABADI (Hotel Istana Ratu) Jasa Perhotelan Sungai Sadang
40 PT. ISTANA MAS ABADI (Hotel Istana Ratu) Jasa Perhotelan
Gunung Salahutu Makassar
– Sulawesi Selelatan
41 PT. CBA CHEMICAL INDUSTRY
Telemarketing/
Contact Centre
Tangerang
42 HOTEL D’BOGIES Jasa Perhotelan Jakarta
43 HOTEL PUTRA DAERAH Jasa Perhotelan Sentiong Jakarta
44 KLINIK DOKTER SUKARDI GOZALI Office Boy Jakarta
MCM
PROPOSAL
Keunggulan bagi klien
Beberapa keunggulan dan jenis layanan kerjasama pekerjaan yang akan didapatkan oleh pihak Klien
dengan melakukan outsourcing kepada kami:
 Tidak ada penambahan beban kerja HRD yang cukup besar (recruitment, legalissue,
payroll dan administrasi) karena tidak adanya rekrutmen baru.
 Tanpa adanya tenaga kerja dalam jumlah yang cukup besar struktur perusahan menjadi lebih
ringkas dan padat sehingga meningkatkan fleksibilitas gerak dan respon dalam menghadapi
pasar yang dinamis.
 Prosentasi pencapaian target yang lebih maksimal dikarena konsentrasi yang lebih terarah.
 Penyediaan barang dan jasa yang meliputi dari kebutuhan para mitra bisnis kami, antara
lain dalam bidang pengadaan alat tulis kantor, alat komunikasi (hanphone, HT dan
sejenisnya), seragam kerja, advertising, pengadaan perlengkapan, peralatan jasa
pengamanan, hardware dan software jasa perparkiran, serta perlengkapan dan peralatan
chemical khusus untuk jasa kebersihan cleaning service, office boy.
Keunggulan bagi klien
Area pelayanan kami meliputi daerah; Jabotabek, Bandung, Semarang, Jogja, Solo, Medan,
Denpasar, Surabaya, Kalimantan.
Ketentuan yang diminta
A. Struktur Kompensasi (SUBJCET DISCUSSION) khusus untuk kerja sama penyediaan
tenaga kerja alih daya.
 Paying Agent Fee
Paying Agent Fee sebesar 15% dari total Kompensasi yang diberikan kepada Tenaga
Kerja perbulan.
 Rekrutmen Fee
Rekrutmen Fee sebesar 15% kali dari Kompensasi yang diberikan kepada Tenaga Kerja per
tahun.
B. Ketentuan :
1. Paying Agent Fee tersebut dihitung berdasarkan skema atau remunerasi yang akan
diberikan kapada setiap tenaga kerja yang meliputi gaji pokok, tunjangan, bonus dan
setiap pembayaran yang diberikan kepada tenaga kerja ataupun tenaga penjua serta
segala biaya atas pelaksanaan kegiatan yang dibayarkan oleh Pihak Agency akan
ditagihkan ke Pihak Klien.
2. Pembayaran uang biaya pelaksanaan atau Paying Agent Fee tersebut belum termasuk
uang premi asuransi, JAMSOTEK, BPJS Tunjangan Hari Raya (THR), asuransi kesehatan
yang akan dibayarkan kepada para tenaga kerja maupun tenaga penjual, uang lembur
(bila ada), uang makan lembur (bila ada), tunjangan kesehatan, serta tunjangan –
tunjangan lain.
3. Pihak agency akan membayarkan seluruh hak tenaga kerja atau tenaga penjual yaitu
tunjangan transportasi, komisi dan bonus setelah pihak agency menerima dananya
dari Pihak Klien.
4. Khusus untuk status tenaga kerja kontrak (PKWT) akan diadakan perjanjian atau
kesepakatan khusus dengan pihak Pengguna Jasa (Klien).
5. Paying Agent Fee akan dibayarkan setiap bulannya bersamaan dengan pembayaran
kompensasi kepada para tenaga kerja.
6. Seluruh biaya atau harga penawaran diatas belum termasuk PPN10%.
Kontak kami (Hunting : 0896 0161 2018)
Iwan R. Setiawan 081288581707, 081584224515, Febry Darajat 081316622137
PT. MCM
Jl. SKKI – Kp Priyang RT 008/02 Kel Pondok Jagung
Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan
Tlp : 0812 8858 1707, 0815 8422 4515,
0813 1662 2137
Hunting : 0896 0161 2018
Website : www.mcm.co.id
Email : iwan.rs.rbs@gmail.com,
iwan.rs@mitrachitramandiri.co.id
LEGALITAS PERUSAHAAN PT. MITRA CHITRA MANDIRI
 AKTA PERUSAHAAN
NOTARIS : HERNA GUNAWAN, SH. M.Kn
NOMOR : 02
TANGGAL : 06 SEPTEMBER 2014
SK PENGESAHAAN MENHUMKAM : AHU – 19. AH. 02. 01. TAHUN 2010
TANGGAL PENGESAHAN : 22 JANUARI 2010
 SURAT KETERANGAN DOMISILI USAHA
NOMOR : 503.2/190 – EKBANG. Pd. Jg/IX/2016
TANGGAL : 30 MARET 2016
 TANDA DAFTAR PERUSAHAAN
NOMOR : 30.03.1.70.14895
TANGGAL : 19 DESEMBER 2014
 SURAT IZIN USAHA PERDAGANGAN (SIUP) MENENGAH
NOMOR : 503/02864 – BP2T/30 - 03/PMI/XII/2014
TANGGAL : 19 DESEMBER 2014
 NOMOR POKOK WAJIB PAJAK
NOMOR : 71.185.231.9 – 451.000
TANGGAL : 06 Oktober 2009
 BUJP (BADAN USAHA JASA PENGAMANAN)
NOMOR : SI/4158/V/2016
TANGGAL : 21 April 2015
 ABUJAPI (ASOSIASI BADAN USAHA JASA PENGAMANAN INDONESIA)
NOMOR : 00961/BPD ABUJAPI JAYA/10/IV/2015
TANGGAL : 10 April 2016
Company Profile
MCM
Parking
PT.MITRACHITRA MANDIRI
Head Office :
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung
Kec Serpong Utara Kota Tangerang Selatan 15326, Hunting : 089601612018
Tlp.081288581707, 0813 1662 2137
email :hr@mitrachitramandiri.co.id, email : iwan.rs.rbs@gmail.com
v i s i o n
“Sebagai penyedia jasa pengelolaan Perpakiran & Security terbaik
yang bertumpu pada integritas, keamanan, pengembangan,
nilai ekonomis dan profesionalisme dalam memberikan
pelayanan berkualitas kepada customer dan pengguna jasa kami”
c o m p a n y p r o f i l e
Meningkatkan keamanan dan kenyamanan bagi pengguna jasa parkir
Perpakiran merupakan pintu gerbang utama dan terakhir yang berpengaruh
terhadap image property secara keseluruhan oleh pengguna jasa parkir
Parkir merupakan sumber pendapatan lain yang berdampak pada pendapatan utama
Masih awamnya pengetahuan tentang sistem pengelolaan perpakiran yang
seharusnya dapat dikelola secara profesional, efesien, efektif dan sistematis
Membantu pemerintah dalam menciptakan lapangan pekerjaan
Parking Service
MCM
Parking
P r o d u c t & S e r v i c e
- Consultancy
- Infrastructure
- Integrated services
Sistem Operasional
MCM - PARKING
Dedicated
System
Customized
Online
System
Integrated
System
2Parking Service
CoorperationAgreement
Net-Profit Sharing
Quaranted Income / Sewa Lahan
Combination
Support System
Support System : Kerjasama dimana pemilik properti hanya membutuhkan jasa management
system parkir dengan kompensasi sewa system jangka waktu tertentu.
Revenue Sharing
Net-Profit Sharing : Pembagian keuntungan dari hasil pendapatan bersih.
Quaranted Income / Sewa Lahan : Pembagian keuntungan tetap bagi pemilik properti atau
pemilik lahan.
Combination : Pembagian keuntungan kombinasi yaitu pada waktu tertentu dari hasil
pendapatan bersih dan waktu tertentu berikutnya dengan sistim keuntungan
tetap bagi pemilik properti atau pemilik lahan.
Revenue Sharing : Kerjasama dimana pemilik properti mendapat berapa persen dari total seluruh
income parkir dari pengelola parkir dan biaya operasional dan gaji atau beban
biaya lainnya di tanggung oleh pihak pengelola parkir
MCM
Parking
Coorperation Agreement
Parking Service
Mobil
MotorDilarangMasuk
PINTUMASUK
Welcome
SelamatDatang di
PINTUMASUK
Mobil
Motor
Welcome
SelamatDatang di
Ukuran
90 x 140 (acrylic)
90 x 140 (box alum)
MASUKMASUK
N E O N B O X
Parking
1. Dinding PlatGalvanil
2. Finishing Catminyak
3. Kusenjendela Alumunium
4. Lantai plat Bordes3mm
5. Atap platGalvanil
6. Pintu platalumunium
7. MejaTriplek 15mm+Melamin 3 mm
8. Dinding dalam Triplek +Melamin 3 mm
9. KacaRyben5mm(50 %)
10. ExhaustFan30x30 cm
SPESIFIKASIBAHAN
56 22
1xMasuk Rp.1.500,-
-Segalakerusakanataukehilangankendaraanataubagianpada kendaraan
adalah merupakan tanggung jawab pemilik kendaraan ( tidak ada
penggantian apapun).
-Mohontidak meninggalkan barang- barangberharga dankarcis parkir
didalamkendaraan..
-Kehilangankarcistandaparkirakandikenakanbiayaadministrasi sebesar
Rp.15.000,-untukmobil danmotorRp. 10.000,-
S e l a m a t D a t a n g D i
JASAPELATARANPARKIRMOBIL
K E T E N T U A N U M U M
60
120
2
15
2
MCM
Parking
MCM
Parking
MCM
Parking Service
TERIMA KASIH
STOP
HARAPPERLIHATKAN
STNKKEPADAPETUGAS
DEMIKEAMANANPARKIR
KENDARAANANDA
K E L U AR KELUAR
70CM
5 0 C M
PA R K I R
M O T O R
M A S U K
PA R K I R
8,5 CM
PARKIR
SIGNAGE
MCM
Parking
50
50
160
21
50
50
21
Plat besi tebal 1,2 mm lbr 5 cm
Pipa Galvanis 2 “
300
10
30
Cor Beton
Angkur plat tbl 1,2mm
PlatRambu
PlatRambu
PlatRambu
PlatRambu
100
TIANG GALVANIS 2 ½ “
TIANG GALVANIS 3 “
BAUT
TiangRantai
Parking Service
UNIFORM
MCM-Parking
MCM
Parking
Pos Masuk Manless
Parking ManagementSystem
Pos Keluar Manless
Parking Management System
Parking Management System
MCM
Parking
camera outdoor (housing)
dispenser tiket
dome camera
barriergate
PC- SERVER
HUB
tomboltiket
printer
in
out
pos moveable
pc
printer
dome camera
barriergate
camera outdoor (housing)
“Kami percaya pencapaian
Tujuan klien, adalah ukuran
dari kesuksesan kami”
MCM
Parking
Company Profile
&
Proposal
PT. MITRA CITRA MANDIRI
Jl. SKKI - Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara - Tangerang Selatan, Telp. 0896 0161 2018
Webside : http://www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
www.mcm.co.id
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
PENDAHULUAN
Globalisasi dan perdagangan bebas merupakan sebuah fenomena yang menumbuhkan
akumulasi persaingan yang kompetitif. Untuk menuju terciptanya suatu perusahaan / instansi
/ lembaga yang berkualitas dan mampu bertahan dalam era seperti ini, maka suatu
perusahaan / instansi / lembaga tidak lepas dari beberapa faktor baik secara langsung
maupun tidak langsung yang turut mempengaruhi perkembangan dan kemajuan dari
perusahaan/instansi/lembaga itu sendiri. Faktor-faktor yang dimaksud diantaranya ialah
masalah keamanan, ketentraman dan ketertiban serta kenyamanan dalam bekerja.
Keamanan, setiap pekerja dapat dengan maksimal dalam melakukan aktifitas kerjanya
apabila lingkungan kerjanya aman, dan perusahaan / instansi / lembaga pun akan merasa
tenang, aman serta terlindungi dari pihak-pihak luar yang tidak bertanggung jawab jika
tersedianya fasilitas keamanan yang memadai di dalam lingkungan
perusahaan/instansi/lembaga tersebut. Ketentraman dan Ketertiban, suasana yang tentram
dan tertib dengan sendirinya akan berpengaruh pada terciptanya suasana kerja yang
tenang dan sehat. Kenyamanan dalam bekerja, dengan lingkungan kerja yang nyaman
akan menumbuhkan semangat kerja dan motivasi dari setiap diri pekerja yang ada di
dalamnya.
Apabila faktor-faktor tersebut di atas telah dapat terpenuhi, maka efektifitas, efisiensi dan
kualitas hasil kerja yang maksimal bukanlah hal yang mustahil dapat dicapai oleh setiap
perusahaan / instansi / lembaga. Untuk dapat memenuhi semua kebutuhan tersebut maka
dianggap perlu dimiliki sebuah unit kerja yang berfungsi untuk menciptakan dan mejaga
keamanan, ketentraman dan ketertiban serta kenyamanan dalam lingkungan kerja.
Menyadari pentingnya kenyaman dan keamanan serta untuk mengatasi masalah
recruitment Satuan Pengamanan (Satpam) dan perusahaan / instansi / lembaga pun dapat
fokus pada business yang dijalankan, Mitra Chitra Mandiri hadir sebagai mitra anda dalam
menyediakan pelayanan keamanan Satuan Pengamanan (Satpam) dengan menyediakan
anggota-anggota Satuan Pengamanan (Satpam) yang cakap, terampil serta terlatih untuk
ditempatkan pada setiap unit kerja yang membutuhkan.
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
TENTANG MITRA CHITRA MANDIRI :
PT. Mitra Chitra Mandiri adalah badan usaha yang bergerak dibidang pengembangan
sumber daya manusia dan usaha-usaha lain dengan fokus bisnis pada outsourcing Security
Service dan Loss Prevention Management.
Berdiri pada pertengahan tahun 2014 dengan Akta Pendirian Perseroan Terbatas, Notaris :
HERNA GUNAWAN, S. H., M.Kn Nomor : 02, Tanggal : 06 September 2014, berkantor pusat di
Ruko Paramount Dot Com Blok C NO 23 Gading Serpong, Kabupaten tangerang. Dikuatkan
dengan pengesahan melalui SK. Menkumham RI Nomor : AHU-58114.AH.01.01.Tahun 2009,
Tentang Pengesahan Badan Hukum Perseroan.
VISI :
Mitra Chitra Mandiri dapat dikenal sebagai bagian penting dari Pengamanan Swakarsa dan
Security Service Provider ternama di Indonesia.
MISI :
Mitra Chitra Mandiri dapat memberikan perlindungan keamanan fisik kepada setiap
lingkungan kerja dimana kita berada.
MOTTO :
Menjadi perusahaan yang memiliki inovasi, kedisiplinan yang tinggi, integritas dengan
kebulatan tekad untuk maju.
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
FILOSOFI MITRA CHITRA MANDIRI :
MITRA :
a. Mitra bagi perusahaan/instansi/proyek/badan usaha untuk melakukan keamanan
fisik (Physical Security) dalam rangka penyelenggaraan keamanan swakarsa di
lingkungan kerja.
b. Mitra bagi Kepolisian Negara dibidang penegakkan hukum dan waspada keamanan
(Security Minded) di lingkungan kerja.
CHITRA :
a. Sebagai benteng pelindung dalam rangka keamanan di lingkungan kerja.
b. Sebagai pembantu Unsur Pimpinan dibidang keamanan dan ketertiban lingkungan
kerja.
c. Sebagai perpanjangan tangan dari Kepolisian dalam rangka pengamanan
swakarsa.
MANDIRI :
a. Mandiri dalam menciptakan bidang usaha yang akan dapat memberikan peluang
kerja kepada para pemuda.
b. Melalui pola pelatihan dan pendidikan mampu menjadikan anggota pribadi yang
mandiri sehingga dapat memberikan pelayanan dalam mengemban tugas yang
diberikan.
NILAI UTAMA (CORE VALUES) YANG MELANDASI MISI :
RESPONSIBLE : Senantiasa memberikan pelayanan yang berkesinambungan dan
penuh tanggung jawab untuk memberikan kepuasan kepada klien
melalui pola kemitraan.
ENTHUSISM : Memberikan pelayanan dan bekerja dengan penuh antusias
tanpa membedakan suku, agama, ras, dan golongan.
SHARE : Selalu memberikan informasi terkini sehingga pelayanan yang
terbaik dapat diberikan.
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
PRINCIPLE : Menjunjung tinggi nilai kejujuran, disiplin, dan tanggung jawab
pada setiap tugas.
EXCELLENT : Melakukan yang terbaik dan professional disegala hal.
COMMITMENT : Komitmen yang tinggi pada setiap tugas.
TRUST : Menjunjung tinggi kepercayaan yang diberikan oleh Mitra Kerja.
PROSES RECRUITMENT MITRA CHITRA MANDIRI :
Syarat pendaftaran untuk dapat bergabung di Mitra Chitra Mandiri :
1. Surat Lamaran
2. Daftar Riwayat Hidup
3. KTP
4. Ijazah Pendidikan Terakhir
5. Surat Keterangan Kelakuan Baik dari Kepolisian
6. Surat Keterangan Sehat dari Dokter
7. Sertifikat pendukung (bila ada)
Dalam proses recruitment, calon anggota harus memenuhi beberapa syarat, diantaranya :
 Lulusan minimum SMU atau sederajat
 Usia minimum 22 tahun dan maksimum 35 tahun
 Tinggi minimal 167 cm (pria), 160 cm (wanita)
 Tidak berkaca mata
 Tidak buta warna
 Tidak bertato
 Tidak cacat fisik
 Tidak mempunyai catatan kiminal di Kepolisian
 Lulus dalam Psychotest
 Lulus dalam Tes Fisik
 Bersedia ditempatkan disemua unit usaha
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
PENDIDIKAN DAN PEMBINAAN ANGGOTA SECURITY :
Jenjang pelatihan Satpam berdasarkan Peraturan Kepala Polri No. Pol. 18 Tahun 2006 ada
tiga tingkatan :
I. Dasar (Gada Pratama), merupakan pelatihan dasar wajib bagi calon anggota satpam.
Lama pelatihan empat minggu dengan pola 232 jam pelajaran. Materi pelatihan antara
lain :
Pengetahuan Kepribadian :
1. Interpersonal Skill;
2. Etika Profesi;
3. Prinsi-prinsip Satuan Pengamanan (Satpam), Tugas Pokok, Fungsi dan Peranan
Satpam (TUPOKSIRAN);
4. Customer Service;
Pengetahuan dan Keterampilan :
1. Pengaturan Jaga, Pengawalan dan Patroli (TURJAWALI);
2. Pembinaan Mental, Fisik, dan Kedisiplinan;
3. Kemampuan Kepolisian Terbatas;
4. Bela Diri Praktis;
5. Kesehatan (P3K);
6. Pengenalan Bahan Peledak, Barang Berharga dan Latihan menembak;
7. Penangkapan dan Penggeledahan;
8. Pengetahuan Narkotika, Psikotropika, dan Zat Adiktif Lainnya;
9. Pengetahuan Hukum Dasar (KUHP/KUHAP);
10. Pengetahuan Dasar Komunikasi Radio dan Peralatan Security;
11. Pengetahuan Tindakan Pertama Di TKP (TPTKP);
12. Drill Tongkat dan Borgol;
13. Kemampuan Baris Berbaris dan Penghormatan;
14. Psikologi Massa dan Pengendalian Massa (DALMAS);
15. Pengetahuan Pemadam Kebakakaran (DAMKAR).
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
II. Penyelia (Gada Madya), merupakan pelatihan lanjutan bagi anggota satpam yang
telah memiliki kualifikasi Gada Pratama. Lama pelatihan dua minggu, dengan pola 160
jam pelajaran.
III. Manager Keamanan (Gada Utama), merupakan pelatihan yang boleh diikuti oleh siapa
saja dalam level setingkat manager, yaitu Chief Security Officer atau Manager
Keamanan. Pola pelatihan, 100 jam pelajaran.
METODE PEMBINAAN :
Pembinaan yang terjadwal : Pengarahan (Briefing) harian, mingguan dan bulanan.
Korektif : Pembinaan yang dimaksudkan untuk melakukan koreksi
terhadap kekurangan yang ada dan meningkatkan kinerja
kerja.
Edukatif : Pembinaan yang dimaksudkan untuk meningkatkan
keterampilan dan pengetahuan guna meningkatkan mutu
anggota.
Penyegaran : Dilakukan rutin setiap minggu oleh anggota TNI dan POLRI
meliputi PBB, Sikap Tubuh, Hormat dan lain-lain.
KEGIATAN PENYEGARAN :
Secara rutin dan berkala, anggota security PT. Mitra Chitra Mandiri diwajibkan mengikuti
kegiatan penyegaran yang dilaksanakan di unit tugas masing-masing. Hal ini di maksudkan
untuk menjamin kemampuan dan keterampilan individu dan kekompakan regu.
Materi-materi kegiatan penyegaran yang biasa dilakukan dibagi menjadi 4 (empat)
kelompok materi, yaitu :
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
A. PENGETAHUAN / KEAHLIAN DASAR, terdiri dari :
1. PPS (Peraturan Penghormatan Security), meliputi materi-materi :
 Sikap tubuh
 Penghormatan ketika memakai topi / tidak memakai topi
 Penghormatan dalan keadaan duduk
2. PBB (Peraturan Baris Berbaris), terdiri dari :
 Jalan di tempat
 Maju jalan
 Balik kanan
 Hadap kanan / kiri
 Penghormatan dalam barisan
3. STANDAR SIKAP, meliputi materi-materi :
 Ketika berhadapan dengan unsur Pimpinan
 Ketika berhadapan dengan Teman
 Ketika berhadapan dengan Tamu
 Ketika berhadapan dengan karyawan/ti
 Ketika dalam keadaan istirahat
 Mengganti kata “iya” dengan “siap”
 Senyum - ramah namun waspada
 Sapa - menegur tanpa membuat orang tersinggung namun Tegas
 Salam - selalu mengucapkan “selamat …….(pagi/siang/malam, dll).......” serta
mengucapkan “terima kasih” sebagai penutup pembicaraan
4. KOMUNIKASI RADIO/HT (HANDY TALKY), etika dan sandi-sandi yang digunakan dalam
komunikasi radio.
5. LANTAS (LALU LINTAS), pengetahuan tatacara pengaturan lalu-lintas dan marka jalan.
6. DASAR DAMKAR (PEMADAM KEBAKARAN), pengetahuan dasar penanggulangan
kebakaran.
7. PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN (P3K), pengetahuan dan keahlian dasar
P3K.
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
B. PENGETAHUAN / KEAHLIAN LANJUTAN, terdiri dari materi-materi kegiatan :
1. DAMKAR (PEMADAM KEBAKARAN) LANJUTAN DAN SIMULASI
2. DRILL BORGOL DAN DRIL TONGKAT STANDAR POLRI
4. BELADIRI PRAKTIS TNI/POLRI
5. PENGETAHUAN HUKUM DASAR
C. OLAH RAGA,
 Senam, Lari;
 Bela Diri.
D. PENGARAHAN ANGGOTA
 Kegiatan Operasional.
 Standard Operating Procedure (SOP).
 Review Kegiatan dan Update Informasi dari PUSKO.
 Mentalitas / Etika dan Etos Kerja.
SARANA DAN PRASARANA :
Kegiatan seorang petugas Satpam terdiri dari pengaturan, penjagaan, pengamanan,
pengawalan dan patroli. Sesuai dengan sifat, lingkup tugas dan ancaman terhadap
lingkungan kerjanya (seperti bank, objek vital, kantor bendahara), anggota Satpam dapat
dilengkapi dengan peralatan standar Satpam.
1. PERLENGKAPAN PERORANGAN
a. Seragam serta atribut lengkap
b. Identitas diri (ID card, KTA, dan Surat Tugas)
c. Ikat pinggang, kopel riem, selempang, tali koor dan peluit
d. Tongkat polisi
e. Borgol
2. SARANA PENDUKUNG
a. Radio Komunikasi (HT)
b. Senter PatroliLampu Lalin
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
c. Kaca Deteksi (Mirror)
d. Alat Deteksi Logam
3. ADMINISTRASI PENDUKUNG
a. Daftar Anggota
b. Checking List Penampilan (Kerapihan berseragam, jati diri, kerapihan posko dan
administrasi)
c. Checking List tugas setiap anggota Satuan Pengamanan (Satpam)
d. Buku Tamu
e. Buku Tamu untuk Barang (masuk/keluar)
f. Tanda Terima
g. Buku Berita Acara Penerimaan Laporan
h. Buku Rekap Berita Penerimaan Laporan Kejadian
i. Surat Penarikan Anggota
j. Daftar Barang Inventaris
k. Daftar Nomor Telepon Penting
GAJI (SALARY)
Standar penggajian akan dilakukan mengikuti standar yang ditetapkan oleh Pemerintah.
Pembayaran gaji sebagai kompensasi akan dilakukan pada setiap akhir bulan sesuai
dengan prestasi yang dihasilkan oleh setiap individu.
BENTUK PELAYANAN MITRA CHITRA MANDIRI :
Salah satu bidang usaha utama dari PT. Mitra Chitra Mandiri adalah berusaha dibidang jasa
layanan pengamanan dan penyedia tenaga kerja satuan pengamanan (SATPAM).
Implementasinya yang dapat dilakukan adalah sebagai berikut :
Melakukan pengamanan umum di dalam dan/atau luar gedung
Penjagaan khusus pada area sensitif/vital (*
Penjagaan 24 jam
Patroli keamanan
Melakukan pengamanan asset-aset perusahaan.
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
Melakukan pendataan karyawan yang masuk/keluar disaat jam kerja.
Melakukan pendataan tamu serta melakukan konfirmasi kepada karyawan/ti
perusahaan yang bersangkutan dan mengantar ke receptionist.
Memeriksa kendaraan karyawan/ti, tamu, barang secara sopan dan teliti serta
mengarahkan kendaraan ke tempat parkir yang telah disediakan.
Mengawal kendaraan barang menuju tempat bongkar/muat serta menjaga aktivitas
bongkar/muat barang.
Memeriksa kendaraan barang yang akan keluar serta mengecek kelengkapan dan
keabsahan dokumen (Surat Jalan) dengan barang yang dibawa.
Membantu mengatur kendaraan yang masuk/keluar dari perusahaan agar karyawan/ti
dan tamu lebih nyaman dan aman.
Mengatur parkir ditempat parkir agar teratur dan tertata rapih.
Membantu mengatur pelamar yang akan diinterview dan melakukan koordinasi dengan
divisi yang bersangkutan.
Mengarahkan karyawan/ti untuk masuk ke lokasi perusahaan dan memeriksa ID Card
karyawan/ti.
Membantu menjaga ketertiban, kedisiplinan dan kebersihan perusahaan serta
menjalankan peraturan perusahaan.
Memeriksa tas dan/atau barang karyawan/ti yang dibawa pada saat masuk/keluar
perusahaan.
Memberikan rekomendasi kepada HRD Department untuk ditindaklanjuti apabila
menemukan karyawan/ti yang melanggar peraturan perusahaan.
Melakukan koordinasi dengan Polres/Polsek setempat
Menindaklanjuti dan melaporkan kepada pihak yang berwenang dan pimpinan apabila
menemui kejadian-kejadian yang akan merugikan/menghambat kinerja perusahaan
Melakukan pengawalan jika diperlukan (*
Menyediakan tim back up di setiap unit kerja jika dibutuhkan (**
(* Apabila ada permintaan khusus dari pihak pengguna jasa (klien)
(** Disesuaikan dengan situasi/kejadian yang sedang terjadi
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
KELEBIHAN YANG DIMILIKI MITRA CHITRA MANDIRI :
Keamanan, kenyaman dan ketertiban lingkungan kerja maupun lingkungan tinggal dari klien
adalah tujuan utama kami dan kepuasan klien adalah harga mati yang harus dicapai oleh
setiap individu yang ada di MCM. Langkah-langkah yang kami lakukan dalam mencapai
tujuan sekaligus menjadi kelebihan MCM dari perusahaan lain sejenis adalah :
 Mengedepankan profesionalitas dan tanggung jawab kerja;
 Menjaga kepercayaan yang diberikan, dan menjunjung tinggi kedisiplinan;
 Menjunjung tinggi nilai kekeluargaan guna mempererat tali silaturahmi;
 Selalu memperhatikan dan meningkatkan mutu service yang diberikan kepada mitra
kerja;
 Tanggap/responsive terhadap keluhan-keluhan mitra kerja dan dengan cepat
ditindaklanjuti;
 Terbuka terhadap saran atau kritik yang ditujukan guna menyempurnakan pelayanan
dan kemajuan bagi anggota Satuan Pengamanan (Satpam) maupun perusahaan;
 Selalu siap memberikan saran atau masukan yang membangun kepada mitra kerja guna
terciptanya situasi keamanan dan kenyamanan yang kondusif;
 Selalu memperhatikan kerapihan berseragam, kecakapan kerja dan pengembangan
kemampuan dan keterampilan anggota Satuan Pengamanan (Satpam);
 Memperhatikan kenyamanan serta kesejahteraan anggota Satuan Pengamanan
(Satpam);
 Menerapkan 2 (dua) ring area pengamanan; *)
 Selalu berkoordinasi dan menjaga hubungan baik dengan warga lingkungan, aparat
desa dan keamanan setempat.
(* Disesuaikan dengan situasi lingkungan/area perusahaan klien
KEUNTUNGAN KLIEN MENGGUNAKAN MITRA CHITRA MANDIRI :
Beberapa keuntungan yang klien dapatkan apabila menggunakan jasa pengamanan MCM
:
 Karyawan/ti dapat bekerja dengan nyaman dan merasa aman di lingkungan kerja;
 Tidak disibukkan oleh pekerjaan seleksi karyawan untuk anggota Satuan Pengamanan
(Satpam);
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
 Tidak perlu mengerjakan administrasi kepegawaian terutama administrasi dibidang
Satuan Pengamanan (Satpam);
 Permasalahan kepegawaian Satuan Pengamanan (Satpam) menjadi tanggung jawab
Mitra CHITRA Mandiri;
 Penghematan biaya;
 Dapat fokus pada core business.
SERAGAM OPERASI
- P D H - - P D L - - Seragam Safari –
(Pakaian Dinas Harian) (Pakaian Dinas Lapangan)
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
STRUKTUR ORGANISASI UTAMA
BIMMAS DEOPS
MABES POLRI
Pembina BUJP
Iwan R
Setiawan
Direktur
MARTONO
Penasehat
Fedar
Manager
Operasi
Febry Darajat
Manager HRD
Fitta Ningsih
Manager Fin.
& Accounting
Andi
Manager
Diklat
Hernando
Pratama
Manager
Marketing
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
STRUKTUR ORGANISASI OPERASIONAL
Keterangan :
DAN SEKTOR : Komandan Sektor
DAN UNIT : Komandan Unit
TEAM SUPPORT : Team Pendukung
DAN TON : Komandan Pleton
DAN RU : Komandan Regu
Manager
Operasi
DAN
Sektor
DAN Unit DAN Unit DAN Unit
DAN RU DAN RU
Team
Support
DAN RU DAN RU
Team
Support
DAN TON DAN TON
Team
Support
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
DAN RU DAN RU DAN RU DAN RU
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
ALUR JARINGAN KOMUNIKASI
Jalur Koordinasi MCM (HT/Telp)
Jalur Perintah MCM (HT/Telp)
Jalur Komunikasi Wilayah (HT/Telp)
Jalur Komunikasi dengan klien
WADAN SEKTOR
“351 Wilis Solo”
ANGGOTA
“Ambon 1”
ANGGOTA
“Ambon 2”
ANGGOTA
“Ambon 3”
ANGGOTA
“Ambon 4”
DANRU
“Rembang 1”
DANRU
“Rembang 2”
KOORDINASI
LAPANGAN
DAN
UNIT
“Ungaran 1”
DAN
SEKTOR
“351 Solo”
KLIEN
POLRES/
POLSEK,
DINAS PMK,
RUMAH SAKIT
PUSKO MCM
MANAGER OPERASI
“25 Pati”
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
PROSEDUR PENYELESAIAN MASALAH DI LOKASI
Jalur Koordinasi MCM (HT/Telp)
Jalur Perintah MCM (HT/Telp)
Jalur Komunikasi dengan Klien
ANGGOTA
“Ambon 1”
T K P
DANRU
“Rembang 1”
DAN UNIT
“Ungaran 1”
 Membuat BAP
 Laporan
Penyelesaian
 Pertanggung
jawaban
penyelesaian
Laporan
DAN SEKTOR
“ 351 Solo”
Tembusan
Laporan
PUSKO MCM
MANAGER OPERASI
“25 Pati”
Tembusan
Laporan
KLIEN
PENYELESAIAN
LAPANGAN
KEJADIAN DAPAT
DISELESAIKAN
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
PROSEDUR PENYELESAIAN YANG TIDAK DAPAT DISELESAIKAN DI LOKASI
Jalur Koordinasi MCM (HT/Telp)
Jalur Perintah MCM (HT/Telp)
Jalur Komunikasi dengan Klien
Jalur Komunikasi Wilayah (HT/Telp)
T K P
POSKO
DAN UNIT
“Ungaran 1”
DAN SEKTOR
“351 Solo”
PUSKO MCM
MANAGER OPERASI
“25 Pati”
POLRES/
POLSEK,
(APARAT
SETEMPAT)
KLIEN
Laporan
Tembusan
Laporan
Laporan
 Membuat BAP
 Laporan
Penyelesaian
 Pertanggung
jawaban
penyelesaian
 Permasalahan tidak
dapat diselesaikan di
lokasi
 Tindak Pelanggaran
KUHP Aparat Setempat
melakukan
penyidikan dan
penyelesaian
masalah
Tembusan
Laporan
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
POLA PENGAMANAN SECURITY MCM
Keterangan :
 Pola pengamanan yang dilakukan oleh MCM disesuaikan dengan situasi/kondisi dan
lokasi tugas yang akan dijaga, apabila diperlukan maka Security MGM dapat pula
menerapkan 2 Ring pengamanan.
 Bilamana dilakukan 2 Ring pengamanan, maka Security MCM melakukan
pengamanan pada Ring-1 yang merupakan pengamanan utama di dalam area
tugas, dan Ring-2 dibentuk terdiri dari warga sekitar area tugas yang direkrut untuk
mendukung dan membantu kelancaran tugas dari security MCM.
 Untuk memperkuat pengamanan juga dalam upaya antisipasi situasi keamanan,
Security MCM akan selalu berkoordinasi dengan aparat setempat seperti pihak
Kepolisian, Markas TNI terdekat dan Dinas Pemadam Kebakaran.
AArreeaa PPeennggaammaannaann
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
PHOTO DOKUMENTASI KEGIATAN
Kegiatan Penyegaran (PBB) Kegiatan Penyegaran (PBB)
Kegiatan Penyegaran (Drill Borgol) Kegiatan Penyegaran (Drill Borgol)
Pengarahan Oleh Komandan Regu
Kompetisi Baris-Berbaris Antar Regu Dalam Rangka
Menyambut HUT RI Ke-64 tahun 2009
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
Pengarahan Oleh Trainer Latihan Beladiri Praktis dan Penggunaan Alat Borgol dan
Tongkat, Dilatih Oleh Pelatih Dari POLRI
Breafing Koordinasi Anggota Backup Dari Satuan Organik Pembekalan Materi Pengetahuan Hukum Dasar Bagi Anggota
Security - Kegiatan Diklat Dasar Security
Pembinaan Phisik – Kegiatan Diklat Dasar Security Pembinaan Phisik – Kegiatan Diklat Dasar Security
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
Pembinaan Phisik – Kegiatan Diklat Dasar Security
Pembinaan Phisik – Kegiatan Diklat Dasar Security Beladiri Praktis – Kegiatan Diklat Dasar Security
Rapih Dalam Barisan Rapih Juga Dalam Bertugas – Kegiatan Pemberian Selamat Seusai Kegiatan Diklat Dasar Bagi Anggota
Diklat Dasar Security Security Yang Dihadiri Oleh Aparat keamanan Setempat
- Kegiatan Diklat Dasar Security
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
REFERENSI PERUSAHAAN MITRA KERJA
No. NAMA PERUSAHAAN BERGERAK LOKASI
1 PT. KRESNA REKSA FINANCE Finance Depok
2 PT. CATUR SENTOSA ADIPRANA,Tbk Distributor Tangerang
3 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Tangerang
4 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cikupa
5 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Balaraja
6 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cibubur
7 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cikarang
8 PT. KINO INDONESIA, Tbk. Industri Kosmetik Cikembar - Sukabumi
9 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Kutabumi
10 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Depok
11 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Bogor
12 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Serang
13 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Sunter
14 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Meruya
15 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Bekasi
16 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Karawang
17 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Duren Sawit
18 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Citereup
19 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Subang
20 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Sukabumi
21 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Bandengan
22 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cikampek
23 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cengkareng
24 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cilegon
25 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Harapan Indah
26 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Tambun
27 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Bintaro
28 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Pasar Minggu
29 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Purwakarta
30 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Pasar Rebo
31 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Pondok Pinang
32 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cakung
33 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cianjur
34 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance BSD
35 PT. SINAR SAKTI METALINDO Tembaga Narogong - Bekasi
35 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Karawang
36 PT. JESI JASON SURYA MAKMUR Pabrik benang Subang – Jawa Barat
37 PT. DUA PUTRA UTAMA MAKMUR, Tbk Perkantoran Jakarta
38 PT. ISTANA MAS ABADI (Hotel Istana Ratu) Jasa Perhotelan Jakarta Sentiong
39 PT. ISTANA MAS ABADI (Hotel Istana Ratu) Jasa Perhotelan Sungai Sadang
40 PT. ISTANA MAS ABADI (Hotel Istana Ratu) Jasa Perhotelan
Gunung Salahutu Makassar
– Sulawesi Selelatan
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
REFERENSI PELAKSANAAN OPERASIONAL :
 Peraturan Kapolri No. Pol. 24 tahun 2007 tentang Sistem Pengamanan Manajemen
Perusahaan/Instansi Pemerintahan.
 Peraturan Kapolri No. Pol. 18 tahun 2006 tentang Pelatihan dan Kurikulum Satuan
Pengamanan.
 Peraturan Kapolri No. Sprin/1327/VIII/2011 tentang Pembinaan dan Penertiban
seragam, atribut, Sertifikasi dan KTA Anggota Satpam.
 Surat Keputusan Bersama Menaker No. KEP.275/Men/1989 dan Kapolri No. Pol.
Kep/04/V/1989 tentang Pengaturan Jam Kerja, Shift dan Jam Istirahat Serta
Pembinaan Tenaga Kerja Satuan Pengamanan.
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
LEGALITAS PERUSAHAAN PT. MITRA CHITRA MANDIRI
AKTA PERUSAHAAN (PENDIRIAN)
Notaris : HERNA GUNAWAN, S.H., M.Kn
Nomor : 02
Tanggal : 06 September 2014
SK. Pengesahan MENKUMHAM : AHU-19.AH.02.01.Tahun 2010
Tanggal Pengesahan : 22 Januari 2010
KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM (KEMENKUMHAM)
Nomor : AHU – 24288.40.10. 2014
Tanggal : 11 September 2014
SURAT KETERANGAN DOMISILI USAHA
Nomor : 503.2/190 – EKBANG. Pd. Jg/IX/2016
Tanggal : 30 Maret 2016
TANDA DAFTAR PERUSAHAAN (TDP)
Nomor : 30.08.1.70.14895
Tanggal : 19 Desember 2014
SURAT IJIN USAHA PERDAGANGAN (SIUP) MENENGAH
Nomor : 503/02864 – BP2T/30-03/PM/XII/2014
Tanggal : 19 Desember 2014
NOMOR POKOK WAJIB PAJAK (NPWP)
NPWP : 71.185.231.9-451.000
Tanggal : 06 Oktober 2009
PT. MITRA CHITRA MANDIRI
Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018
Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id
SURAT IJIN OPERASIONAL BADAN USAHA JASA PENYEDIAAN TENAGA PENGAMANAN (BUJP)
Nomor : SI/4185/V/2016
Tanggal : 21 April 2015
SERTIFIKAT ANGGOTA ASOSIASI BADAN USAHA JASA PENGAMANAN INDONESIA (ABUJAPI)
Nomor : 00961/BPD ABUJAPI JAYA/10/IV/2015
Tanggal : 10 April 2016
SURAT KETERANGAN BUJP
Nomor : 027/SK/ABUJAPI/IV/2016
Tanggal : 15 April 2016
SURAT REKOMENDASI USAHA JASA PENYEDIA TENAGA PENGAMANAN
Nomor : R/2795/IV/2016/DATRO
Tanggal : 26 April 2016

More Related Content

What's hot

Business Plan (Outbound Management Group 2013)
Business Plan   (Outbound Management Group 2013)Business Plan   (Outbound Management Group 2013)
Business Plan (Outbound Management Group 2013)Andri Adi
 
Company Profile Mindzetter 2013
Company Profile Mindzetter 2013Company Profile Mindzetter 2013
Company Profile Mindzetter 2013Johannes Lim
 
Company Profile Perusahaan Jasa Cleaning Service
Company Profile Perusahaan Jasa Cleaning ServiceCompany Profile Perusahaan Jasa Cleaning Service
Company Profile Perusahaan Jasa Cleaning ServicePixell Design
 
Pemasaran Restoran
Pemasaran  RestoranPemasaran  Restoran
Pemasaran RestoranHome
 
EXECUTIVE SUMMARY - JASA LAYANAN PEMASARAN INDUSTRI UKM (sme marketing outsou...
EXECUTIVE SUMMARY - JASA LAYANAN PEMASARAN INDUSTRI UKM (sme marketing outsou...EXECUTIVE SUMMARY - JASA LAYANAN PEMASARAN INDUSTRI UKM (sme marketing outsou...
EXECUTIVE SUMMARY - JASA LAYANAN PEMASARAN INDUSTRI UKM (sme marketing outsou...Brassindo Persada
 
Training Service Excellence, Pelayanan Prima, Service Excellent
Training Service Excellence, Pelayanan Prima, Service ExcellentTraining Service Excellence, Pelayanan Prima, Service Excellent
Training Service Excellence, Pelayanan Prima, Service ExcellentMAKHMUD KUNCAHYO
 
Proposal www.i-kedai.com jasa expedisi
Proposal www.i-kedai.com jasa expedisiProposal www.i-kedai.com jasa expedisi
Proposal www.i-kedai.com jasa expedisiFurqan Lubis
 
Syarikat Nissan Motor Co,. Ltd
Syarikat Nissan Motor Co,. LtdSyarikat Nissan Motor Co,. Ltd
Syarikat Nissan Motor Co,. LtdRasyidatul Najwa
 
Contoh Presentasi Executive Summary Makassar Digital Art
Contoh Presentasi Executive Summary Makassar Digital Art Contoh Presentasi Executive Summary Makassar Digital Art
Contoh Presentasi Executive Summary Makassar Digital Art Muhammad Ardiansyah
 
Proposal kemitraan Sempoa Kreatif
Proposal kemitraan Sempoa KreatifProposal kemitraan Sempoa Kreatif
Proposal kemitraan Sempoa KreatifKakOviq Kreatif
 

What's hot (18)

Business Plan (Outbound Management Group 2013)
Business Plan   (Outbound Management Group 2013)Business Plan   (Outbound Management Group 2013)
Business Plan (Outbound Management Group 2013)
 
Company profile 2014
Company profile 2014Company profile 2014
Company profile 2014
 
Company Profile Mindzetter 2013
Company Profile Mindzetter 2013Company Profile Mindzetter 2013
Company Profile Mindzetter 2013
 
Company profile and proposal " Global Partnership Management"
Company profile and proposal " Global Partnership Management"Company profile and proposal " Global Partnership Management"
Company profile and proposal " Global Partnership Management"
 
Company Profile Perusahaan Jasa Cleaning Service
Company Profile Perusahaan Jasa Cleaning ServiceCompany Profile Perusahaan Jasa Cleaning Service
Company Profile Perusahaan Jasa Cleaning Service
 
KONSULTAN MANAJEMEN - BISNIS - SDM - PELATIHAN
KONSULTAN MANAJEMEN - BISNIS - SDM - PELATIHANKONSULTAN MANAJEMEN - BISNIS - SDM - PELATIHAN
KONSULTAN MANAJEMEN - BISNIS - SDM - PELATIHAN
 
Pemasaran Restoran
Pemasaran  RestoranPemasaran  Restoran
Pemasaran Restoran
 
Tata Kelola Manajemen Bisnis Properti
Tata Kelola Manajemen Bisnis PropertiTata Kelola Manajemen Bisnis Properti
Tata Kelola Manajemen Bisnis Properti
 
EXECUTIVE SUMMARY - JASA LAYANAN PEMASARAN INDUSTRI UKM (sme marketing outsou...
EXECUTIVE SUMMARY - JASA LAYANAN PEMASARAN INDUSTRI UKM (sme marketing outsou...EXECUTIVE SUMMARY - JASA LAYANAN PEMASARAN INDUSTRI UKM (sme marketing outsou...
EXECUTIVE SUMMARY - JASA LAYANAN PEMASARAN INDUSTRI UKM (sme marketing outsou...
 
Proposal usaha bimbel
Proposal usaha bimbelProposal usaha bimbel
Proposal usaha bimbel
 
Pembekalan Karyawan - Edit Vemma
Pembekalan Karyawan - Edit VemmaPembekalan Karyawan - Edit Vemma
Pembekalan Karyawan - Edit Vemma
 
Training Service Excellence, Pelayanan Prima, Service Excellent
Training Service Excellence, Pelayanan Prima, Service ExcellentTraining Service Excellence, Pelayanan Prima, Service Excellent
Training Service Excellence, Pelayanan Prima, Service Excellent
 
Proposal www.i-kedai.com jasa expedisi
Proposal www.i-kedai.com jasa expedisiProposal www.i-kedai.com jasa expedisi
Proposal www.i-kedai.com jasa expedisi
 
Syarikat Nissan Motor Co,. Ltd
Syarikat Nissan Motor Co,. LtdSyarikat Nissan Motor Co,. Ltd
Syarikat Nissan Motor Co,. Ltd
 
Contoh Presentasi Executive Summary Makassar Digital Art
Contoh Presentasi Executive Summary Makassar Digital Art Contoh Presentasi Executive Summary Makassar Digital Art
Contoh Presentasi Executive Summary Makassar Digital Art
 
Pelatihan dan Pengembangan SDM Perusahaan
Pelatihan dan Pengembangan SDM PerusahaanPelatihan dan Pengembangan SDM Perusahaan
Pelatihan dan Pengembangan SDM Perusahaan
 
Proposal kemitraan Sempoa Kreatif
Proposal kemitraan Sempoa KreatifProposal kemitraan Sempoa Kreatif
Proposal kemitraan Sempoa Kreatif
 
Human resource development
Human resource developmentHuman resource development
Human resource development
 

Viewers also liked

ümraniye esenkent ikinci el eşya alan yerler((0535 102 84 30))
ümraniye esenkent ikinci el eşya alan yerler((0535 102 84 30))ümraniye esenkent ikinci el eşya alan yerler((0535 102 84 30))
ümraniye esenkent ikinci el eşya alan yerler((0535 102 84 30))ömer sarışen
 
いまさら聞けない Amazon EC2
いまさら聞けない Amazon EC2いまさら聞けない Amazon EC2
いまさら聞けない Amazon EC2Yasuhiro Matsuo
 
Dobbin & Gronade | Marketing Decision Scientists | Case Study
Dobbin & Gronade | Marketing Decision Scientists | Case StudyDobbin & Gronade | Marketing Decision Scientists | Case Study
Dobbin & Gronade | Marketing Decision Scientists | Case StudyJohn Dobbin
 
Supply Chain Management System
Supply Chain Management SystemSupply Chain Management System
Supply Chain Management Systemguest631b66
 
Deep Learning - Convolutional Neural Networks - Architectural Zoo
Deep Learning - Convolutional Neural Networks - Architectural ZooDeep Learning - Convolutional Neural Networks - Architectural Zoo
Deep Learning - Convolutional Neural Networks - Architectural ZooChristian Perone
 
Raport o dokumentach infoDOK - 2016 Q4
Raport o dokumentach infoDOK - 2016 Q4Raport o dokumentach infoDOK - 2016 Q4
Raport o dokumentach infoDOK - 2016 Q4Grzegorz Kondek
 
La web_2_0_(2)
 La web_2_0_(2) La web_2_0_(2)
La web_2_0_(2)Promo Sexi
 
Screen Toaster
Screen ToasterScreen Toaster
Screen ToasterPromo Sexi
 
Thumbalizr - Capturador de pantalla
Thumbalizr - Capturador de pantallaThumbalizr - Capturador de pantalla
Thumbalizr - Capturador de pantallaPromo Sexi
 

Viewers also liked (12)

Binary crosswords
Binary crosswordsBinary crosswords
Binary crosswords
 
ümraniye esenkent ikinci el eşya alan yerler((0535 102 84 30))
ümraniye esenkent ikinci el eşya alan yerler((0535 102 84 30))ümraniye esenkent ikinci el eşya alan yerler((0535 102 84 30))
ümraniye esenkent ikinci el eşya alan yerler((0535 102 84 30))
 
いまさら聞けない Amazon EC2
いまさら聞けない Amazon EC2いまさら聞けない Amazon EC2
いまさら聞けない Amazon EC2
 
Dobbin & Gronade | Marketing Decision Scientists | Case Study
Dobbin & Gronade | Marketing Decision Scientists | Case StudyDobbin & Gronade | Marketing Decision Scientists | Case Study
Dobbin & Gronade | Marketing Decision Scientists | Case Study
 
Supply Chain Management System
Supply Chain Management SystemSupply Chain Management System
Supply Chain Management System
 
Deep Learning - Convolutional Neural Networks - Architectural Zoo
Deep Learning - Convolutional Neural Networks - Architectural ZooDeep Learning - Convolutional Neural Networks - Architectural Zoo
Deep Learning - Convolutional Neural Networks - Architectural Zoo
 
Raport o dokumentach infoDOK - 2016 Q4
Raport o dokumentach infoDOK - 2016 Q4Raport o dokumentach infoDOK - 2016 Q4
Raport o dokumentach infoDOK - 2016 Q4
 
La web_2_0_(2)
 La web_2_0_(2) La web_2_0_(2)
La web_2_0_(2)
 
Boletin nº 6 MTM El Alto
Boletin nº 6 MTM El AltoBoletin nº 6 MTM El Alto
Boletin nº 6 MTM El Alto
 
Boletin nº 5 mtm el alto
Boletin nº 5 mtm el altoBoletin nº 5 mtm el alto
Boletin nº 5 mtm el alto
 
Screen Toaster
Screen ToasterScreen Toaster
Screen Toaster
 
Thumbalizr - Capturador de pantalla
Thumbalizr - Capturador de pantallaThumbalizr - Capturador de pantalla
Thumbalizr - Capturador de pantalla
 

Similar to Compro MCM ALL

Presentasi MANN
Presentasi MANNPresentasi MANN
Presentasi MANNBories88
 
Analisi visi bank permata
Analisi visi bank permataAnalisi visi bank permata
Analisi visi bank permataayoikhsan
 
[Materi] developing high achieving sales for bank btn april 2019
[Materi] developing high achieving sales for bank btn april 2019[Materi] developing high achieving sales for bank btn april 2019
[Materi] developing high achieving sales for bank btn april 2019DianHarry
 
Proposal jual beli online
Proposal jual beli onlineProposal jual beli online
Proposal jual beli onlinePutri Nugraheni
 
Adsmedia - Creative Agency Makassar
Adsmedia - Creative Agency MakassarAdsmedia - Creative Agency Makassar
Adsmedia - Creative Agency MakassarLeanskill.com
 
Company profile
Company profileCompany profile
Company profileAdang Adha
 
Solution Profile OfficeCentral Network Agents Management V2R2 INA.pdf
Solution Profile OfficeCentral Network Agents Management V2R2 INA.pdfSolution Profile OfficeCentral Network Agents Management V2R2 INA.pdf
Solution Profile OfficeCentral Network Agents Management V2R2 INA.pdfventuresmarketing
 
Sim,tika agustina, prof. dr. ir. hapzi ali, cma. sim, analisis dan perencanaa...
Sim,tika agustina, prof. dr. ir. hapzi ali, cma. sim, analisis dan perencanaa...Sim,tika agustina, prof. dr. ir. hapzi ali, cma. sim, analisis dan perencanaa...
Sim,tika agustina, prof. dr. ir. hapzi ali, cma. sim, analisis dan perencanaa...Tikaagustina242
 
IMPLEMENTASI MANAJEMEN MUTU PADA ONLINE SHOP MATTERHORN
IMPLEMENTASI MANAJEMEN MUTU PADA ONLINE SHOP MATTERHORNIMPLEMENTASI MANAJEMEN MUTU PADA ONLINE SHOP MATTERHORN
IMPLEMENTASI MANAJEMEN MUTU PADA ONLINE SHOP MATTERHORNFildzahNurinAsyifa
 
Manajemen Pemasaran: PT Adverstation adv.
Manajemen Pemasaran: PT Adverstation adv.Manajemen Pemasaran: PT Adverstation adv.
Manajemen Pemasaran: PT Adverstation adv.Yunus Thariq
 
6 M dalam Kinerja Manajemen Bank Mandiri
6 M dalam Kinerja Manajemen Bank Mandiri6 M dalam Kinerja Manajemen Bank Mandiri
6 M dalam Kinerja Manajemen Bank MandiriThufailah Mujahidah
 
Business model canvas by yunita
Business model canvas by yunitaBusiness model canvas by yunita
Business model canvas by yunitaYUNITATRAVELLING
 
Proposal smartattendance&payrollsistem
Proposal smartattendance&payrollsistemProposal smartattendance&payrollsistem
Proposal smartattendance&payrollsistemGumilar Nugraha
 
Materi Program pelatihan training jakarta
Materi Program pelatihan training jakartaMateri Program pelatihan training jakarta
Materi Program pelatihan training jakartaMDI Training Indonesia
 
Tugas 9 Blocks Models - DPA.pdf
Tugas 9 Blocks Models - DPA.pdfTugas 9 Blocks Models - DPA.pdf
Tugas 9 Blocks Models - DPA.pdfDeazlyPramdhita
 

Similar to Compro MCM ALL (20)

Compro customer care
Compro customer careCompro customer care
Compro customer care
 
Presentasi MANN
Presentasi MANNPresentasi MANN
Presentasi MANN
 
Analisi visi bank permata
Analisi visi bank permataAnalisi visi bank permata
Analisi visi bank permata
 
Proposal For Client
Proposal For ClientProposal For Client
Proposal For Client
 
[Materi] developing high achieving sales for bank btn april 2019
[Materi] developing high achieving sales for bank btn april 2019[Materi] developing high achieving sales for bank btn april 2019
[Materi] developing high achieving sales for bank btn april 2019
 
Mandiri Inkubator Bisnis Batch 1
Mandiri Inkubator Bisnis Batch 1Mandiri Inkubator Bisnis Batch 1
Mandiri Inkubator Bisnis Batch 1
 
Proposal jual beli online
Proposal jual beli onlineProposal jual beli online
Proposal jual beli online
 
Adsmedia - Creative Agency Makassar
Adsmedia - Creative Agency MakassarAdsmedia - Creative Agency Makassar
Adsmedia - Creative Agency Makassar
 
Company profile
Company profileCompany profile
Company profile
 
Solution Profile OfficeCentral Network Agents Management V2R2 INA.pdf
Solution Profile OfficeCentral Network Agents Management V2R2 INA.pdfSolution Profile OfficeCentral Network Agents Management V2R2 INA.pdf
Solution Profile OfficeCentral Network Agents Management V2R2 INA.pdf
 
Sim,tika agustina, prof. dr. ir. hapzi ali, cma. sim, analisis dan perencanaa...
Sim,tika agustina, prof. dr. ir. hapzi ali, cma. sim, analisis dan perencanaa...Sim,tika agustina, prof. dr. ir. hapzi ali, cma. sim, analisis dan perencanaa...
Sim,tika agustina, prof. dr. ir. hapzi ali, cma. sim, analisis dan perencanaa...
 
IMPLEMENTASI MANAJEMEN MUTU PADA ONLINE SHOP MATTERHORN
IMPLEMENTASI MANAJEMEN MUTU PADA ONLINE SHOP MATTERHORNIMPLEMENTASI MANAJEMEN MUTU PADA ONLINE SHOP MATTERHORN
IMPLEMENTASI MANAJEMEN MUTU PADA ONLINE SHOP MATTERHORN
 
Manajemen Pemasaran: PT Adverstation adv.
Manajemen Pemasaran: PT Adverstation adv.Manajemen Pemasaran: PT Adverstation adv.
Manajemen Pemasaran: PT Adverstation adv.
 
Performance Appraisal
Performance AppraisalPerformance Appraisal
Performance Appraisal
 
6 M dalam Kinerja Manajemen Bank Mandiri
6 M dalam Kinerja Manajemen Bank Mandiri6 M dalam Kinerja Manajemen Bank Mandiri
6 M dalam Kinerja Manajemen Bank Mandiri
 
Business model canvas by yunita
Business model canvas by yunitaBusiness model canvas by yunita
Business model canvas by yunita
 
Proposal smartattendance&payrollsistem
Proposal smartattendance&payrollsistemProposal smartattendance&payrollsistem
Proposal smartattendance&payrollsistem
 
Tugas 9.group 1
Tugas 9.group 1Tugas 9.group 1
Tugas 9.group 1
 
Materi Program pelatihan training jakarta
Materi Program pelatihan training jakartaMateri Program pelatihan training jakarta
Materi Program pelatihan training jakarta
 
Tugas 9 Blocks Models - DPA.pdf
Tugas 9 Blocks Models - DPA.pdfTugas 9 Blocks Models - DPA.pdf
Tugas 9 Blocks Models - DPA.pdf
 

Compro MCM ALL

  • 1.
  • 2. Daftar Isi Pengantar Siapakah kami Solusi Visi dan misi Perjalanan kami Manajemen Sumber Daya Klien kami Proposal Kontak kami Legalitas Perusahaan
  • 3. Mitra Chitra Mandiri Pengantar Kalangan usaha saat ini merubah pola lama dengan merubah pola yang baru dalam bidang usahanya dengan mengedepankan efektifitas dan efissien kerja guna memenuhi persaingan yang semakin ketat dalam berbagai bidang usaha. Istilah TENAGA-KERJA ALIH DAYA atau lebih dikenal dengan “Outsourcing” seiring berjalannya waktu merupakan bagian yang tidak bisa dipisahkan dimanajemen perusahaan dikarenakan “Outsourcing” telah menjadi cara strategis untuk menghadapi persaingan usaha yang semakin ketat pada masak ini dan juga merupakan cara untuk mencapai tujuan usaha. PT. Mitra Chitra Mandiri berusaha untuk memberikan pelayanan Outsourcing Tenaga Kerja yang bertumpu pada kegiatan fungsi-fungsi operasional dan administratif manejemen sumber daya manusia secara professional dalam suatu kemitraan jangka panjang, Satria Dharma Perkasa adalah salah satu unit bisnis (produk) dalam hal penanganan jasa keamanan (Satpam) serta pelatihan. Siapakah kami “Sebuah perusahaan yang energik dan dinamis, dimana inovasi sinergis antara manusia, strategis dan teknologi dipadukan secara maksimal untuk memberikan pelayanan dengan sentuhan tersendiri dan berusaha memberikan yang terbaik untuk anda” Bagaimana kami dapat membantu anda? Adalah filosofi dan fondasi dalam seluruh kegiatan kami. Fokus kami adalah untuk selalu menemukan cara baru yang lebih baik dalam membantu klien kami menciptakan hubungan yang menguntungkan dengan pelanggan mereka. “Kami percaya pencapaian Tujuan klien, adalah ukuran dar kesuksesankami” Kami menggabungkan profesionalisme yang indentik Pada perusahaan besar dengan perhatian terhadap detil, keakraban dan total sentuhan personal yang umum anda dapatkan pada perusahaan kecil. Pendekatan terhadap semua pekerjaan kami bertumpu pada suatu faktor kunci utama ; komunikasi, yang menjadi modal utama pendorong pengembangan semua jenis servive.
  • 4. Solusi Keunggulan bagi Klien Kami membantu anda meningkatkan kinerja para tenagakerja, penjualan, efektifitas biaya, menguatkan hubungan pelanggan dan membuat hidup anda lebih nyaman. Anda mendapatkan tim yang terlatih didukung dengan staff dan manajemen yang solid tanpa ada biaya modal yang besar maupun komitmen jangka panjang terhadap peralatan pendukung maupun staffing. Apapun bentuk kombinasi marketing dan promosi yang anda jalankan, dari TV, Radio maupun media cetak, kami dapat membantu anda memaksimalkan utilitas biaya advertising anda. Kami membantu anda memaksimalkan penjualan melalui tim khusus “directselling”, “telemarketing” dan “sales promotion team” yang akan lebih terarah kepada target pasar sesuai program yang anda jalankan. Dengan turun langsung kepada target utama, anda juga mendapatkan langsung informasi kondisi dan respon pelanggan terhadap produk dan program anda melalui interaksi langsung dengan calon pelanggan. Kami selalu mengikuti perkembangan peraturan dan perijinan yang ditetapkan pemerintah untuk memastikan bahwa klien kami mendapatkan legitimasi keagenan yang benar dan layak. Visi dan Misi Visi Menjadi perusahaan yang terdepan dan terpercaya dengan ruang lingkup layanan secara nasional dan internasional serta memiliki sentuhan tersendiri dalam penyediaan jasa rekrutmen dan pengelolaan tenaga kerja secara professional. Misi Meningkatkan kualitas pekerja yang mandiri dengan selalu mengedepankan nilai kemanusiaan, tanggung-jawab dan profesionalisme ketenagakerjaan, serta selalu melakukan upaya peningkatan kualitas yang berkesinambungan.
  • 5. Perjalanan kami Tahun 2014 – Saat Ini Saat ini MCM telah melakukan pelayanan dibeberapa kota meliputi area pelayanan, Medan, Jakarta, Bandung, Cirebon, Semarang, Jogja, Solo, Surabaya, Malang, Denpasar, Balikpapan, Samarinda dan Banjarmasin serta Makasar. Dan sampai saat ini terus meningkatkan kemampuan diri sehingga dapat lebih memberikan pelayanan yang terbaik bagi semua klien. Tahun 2013 Proses pengurusan dan sebagainya maka PT. Mitra Chitra Mandiri (MCM) selalu berusaha untuk meningkatkan kemapuan dari setiap staff dengan memberikan training dan seminar, juga pengembangan dalam hal pengelolaan data based. Selain itu melakukan metode perekrutan yang lebih selektif dengan melakukan beberapa test bagi semua kandidat tenaga kerja. Tahun 2011- 2012 Karena kebutuhan yang tinggi dari setiap klien untuk rekrutmen di luar kota Jakarta dan kota dimana kita membuka kantor cabang, maka kita menempatkan beberapa orang perwakilan dibeberapa kota seperti; Medan dan Denpasar serta membuka kantor cabang di Semarang. Tahun 2010 - 2011 Sebagai perusahaan oursourcing yang profesional yang telah menyediakan tenaga kerja yang handal maka klien kami memberikan kepercayaan kepada kami untuk menyediakan tenaga kerja di bidang lain seperti telemarketing, surveyor dan tenaga kerja dalam bidang teknologi jaringan, kami juga menyediakan tenaga kerja berdasarkan kebutuhan dan bidang tertentu yang diperlukan oleh klien. MCM mencoba memberikan pelayanan lebih kepada setiap klien dengan memberikan pelayanan tambahan seperti training serta reward bagi staff yang berprestasi. Tahun ini MCM juga membuka kantor cabang di Yogyakarta dan Surabaya. Tahun 2008 - 2009 MCM, mulai berkembang dengan penambahan beberapa klien tidak hanya industri perbankan dan keuangan tetapi mulai bekerjasama dengan perusahaan yang bergerak dalam bidang internet service provider. Untuk memenuhi permintaan klien kami yang berada di luar Jakarta maka kami mulai melakukan perluasan di beberapa kota besar di Indonesia. Tahun 2008 Proses PT. Mitra Chitra Mandiri berada di Indonesia. Kantor pertama berada di Tangerang, jasa yang kami berikan adalah rekrutmen dan paying agent jasa pengamanan dan Office Boy, saat ini kami masih focus pada industri pabrik, perumahan/developer, jasa keuangan non B.
  • 6. Manajemen Sumber Daya Status Kepegawaian  Tingkatan status kepegawaian yang jelas meningkatkan motivasi pegawai karena adanya jenjang karir yang pasti.  Tingkatan status yang jelas juga merupakan salah satu alat apresiasi dan seleksi kinerja yang baik. Jenjang status kepegawaian:  Mitra Kerja  Kontrak Kerja (PKWT) Rekruitmen Beberapa diantara yang kami lakukan untuk meningkatkan kualitas data rekruitmen:  Pengenalan yang jelas terhadap persyaratan khusus mengenai calon tenaga kerja dari setiap fungsi kerja yang dibutuhkan oleh klien.  Database yang selalu divalidasi.  Pencarian calon tenaga kerja yang dilakukan terus menerus.  Interview dengan sistem penilaian yang terus menerus dikembangan. Manajemen Sebagai suatu perusahaan, kami mengelola usaha dengan mendelegasikan tanggung jawab manajemen kepada para karyawan yang mempunyai tanggung jawab dalam pengembangan dan dalam hal administrasi. Tanggung jawab pengembangan dan administrasi meliputi ;  Pengembangan usaha mengikuti kebutuhan dari setiap klien.  Tanggung jawab dalam kebijaksanaan prosedur operasional dari setiap kilen.  Memastikan dan mematuhi prosedur operasional perusahaan  Malakukan penilaian dan rekomendasikan kinerja dari setiap tenaga kerja yang ditempatkan.  Merespon dan menangani setiap informasi dari klien.
  • 7. Klien kami No NAMA PERUSAHAAN BERGERAK LOKASI 1 PT. KRESNA REKSA FINANCE Finance Depok 2 PT. CATUR SENTOSA ADIPRANA,Tbk Distributor Tangerang 3 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Tangerang 4 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cikupa 5 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Balaraja 6 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cibubur 7 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cikarang 8 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Pamulang 9 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Kutabumi 10 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Depok 11 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Bogor 12 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Serang 13 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Sunter 14 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Meruya 15 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Bekasi 16 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Karawang 17 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Duren Sawit 18 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Citereup 19 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Subang 20 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Sukabumi 21 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Bandengan 22 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cikampek 23 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cengkareng 24 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cilegon
  • 8. 25 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Harapan Indah 26 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Tambun 27 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Bintaro 28 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Pasar Minggu 29 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Purwakarta 30 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Pasar Rebo 31 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Pondok Pinang 32 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cakung 33 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cianjur 34 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance BSD 38 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Garut 35 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Karawang 36 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Sumedang 37 PT. DUA PUTRA UTAMA MAKMUR, Tbk Konsultan Jakarta 38 PT. ISTANA MAS ABADI (Hotel Istana Ratu) Jasa Perhotelan Sentiong Jakarta 39 PT. ISTANA MAS ABADI (Hotel Istana Ratu) Jasa Perhotelan Sungai Sadang 40 PT. ISTANA MAS ABADI (Hotel Istana Ratu) Jasa Perhotelan Gunung Salahutu Makassar – Sulawesi Selelatan 41 PT. CBA CHEMICAL INDUSTRY Telemarketing/ Contact Centre Tangerang 42 HOTEL D’BOGIES Jasa Perhotelan Jakarta 43 HOTEL PUTRA DAERAH Jasa Perhotelan Sentiong Jakarta 44 KLINIK DOKTER SUKARDI GOZALI Office Boy Jakarta
  • 9. MCM PROPOSAL Keunggulan bagi klien Beberapa keunggulan dan jenis layanan kerjasama pekerjaan yang akan didapatkan oleh pihak Klien dengan melakukan outsourcing kepada kami:  Tidak ada penambahan beban kerja HRD yang cukup besar (recruitment, legalissue, payroll dan administrasi) karena tidak adanya rekrutmen baru.  Tanpa adanya tenaga kerja dalam jumlah yang cukup besar struktur perusahan menjadi lebih ringkas dan padat sehingga meningkatkan fleksibilitas gerak dan respon dalam menghadapi pasar yang dinamis.  Prosentasi pencapaian target yang lebih maksimal dikarena konsentrasi yang lebih terarah.  Penyediaan barang dan jasa yang meliputi dari kebutuhan para mitra bisnis kami, antara lain dalam bidang pengadaan alat tulis kantor, alat komunikasi (hanphone, HT dan sejenisnya), seragam kerja, advertising, pengadaan perlengkapan, peralatan jasa pengamanan, hardware dan software jasa perparkiran, serta perlengkapan dan peralatan chemical khusus untuk jasa kebersihan cleaning service, office boy. Keunggulan bagi klien Area pelayanan kami meliputi daerah; Jabotabek, Bandung, Semarang, Jogja, Solo, Medan, Denpasar, Surabaya, Kalimantan. Ketentuan yang diminta A. Struktur Kompensasi (SUBJCET DISCUSSION) khusus untuk kerja sama penyediaan tenaga kerja alih daya.  Paying Agent Fee Paying Agent Fee sebesar 15% dari total Kompensasi yang diberikan kepada Tenaga Kerja perbulan.  Rekrutmen Fee Rekrutmen Fee sebesar 15% kali dari Kompensasi yang diberikan kepada Tenaga Kerja per tahun.
  • 10. B. Ketentuan : 1. Paying Agent Fee tersebut dihitung berdasarkan skema atau remunerasi yang akan diberikan kapada setiap tenaga kerja yang meliputi gaji pokok, tunjangan, bonus dan setiap pembayaran yang diberikan kepada tenaga kerja ataupun tenaga penjua serta segala biaya atas pelaksanaan kegiatan yang dibayarkan oleh Pihak Agency akan ditagihkan ke Pihak Klien. 2. Pembayaran uang biaya pelaksanaan atau Paying Agent Fee tersebut belum termasuk uang premi asuransi, JAMSOTEK, BPJS Tunjangan Hari Raya (THR), asuransi kesehatan yang akan dibayarkan kepada para tenaga kerja maupun tenaga penjual, uang lembur (bila ada), uang makan lembur (bila ada), tunjangan kesehatan, serta tunjangan – tunjangan lain. 3. Pihak agency akan membayarkan seluruh hak tenaga kerja atau tenaga penjual yaitu tunjangan transportasi, komisi dan bonus setelah pihak agency menerima dananya dari Pihak Klien. 4. Khusus untuk status tenaga kerja kontrak (PKWT) akan diadakan perjanjian atau kesepakatan khusus dengan pihak Pengguna Jasa (Klien). 5. Paying Agent Fee akan dibayarkan setiap bulannya bersamaan dengan pembayaran kompensasi kepada para tenaga kerja. 6. Seluruh biaya atau harga penawaran diatas belum termasuk PPN10%. Kontak kami (Hunting : 0896 0161 2018) Iwan R. Setiawan 081288581707, 081584224515, Febry Darajat 081316622137 PT. MCM Jl. SKKI – Kp Priyang RT 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan Tlp : 0812 8858 1707, 0815 8422 4515, 0813 1662 2137 Hunting : 0896 0161 2018 Website : www.mcm.co.id Email : iwan.rs.rbs@gmail.com, iwan.rs@mitrachitramandiri.co.id
  • 11. LEGALITAS PERUSAHAAN PT. MITRA CHITRA MANDIRI  AKTA PERUSAHAAN NOTARIS : HERNA GUNAWAN, SH. M.Kn NOMOR : 02 TANGGAL : 06 SEPTEMBER 2014 SK PENGESAHAAN MENHUMKAM : AHU – 19. AH. 02. 01. TAHUN 2010 TANGGAL PENGESAHAN : 22 JANUARI 2010  SURAT KETERANGAN DOMISILI USAHA NOMOR : 503.2/190 – EKBANG. Pd. Jg/IX/2016 TANGGAL : 30 MARET 2016  TANDA DAFTAR PERUSAHAAN NOMOR : 30.03.1.70.14895 TANGGAL : 19 DESEMBER 2014  SURAT IZIN USAHA PERDAGANGAN (SIUP) MENENGAH NOMOR : 503/02864 – BP2T/30 - 03/PMI/XII/2014 TANGGAL : 19 DESEMBER 2014  NOMOR POKOK WAJIB PAJAK NOMOR : 71.185.231.9 – 451.000 TANGGAL : 06 Oktober 2009  BUJP (BADAN USAHA JASA PENGAMANAN) NOMOR : SI/4158/V/2016 TANGGAL : 21 April 2015  ABUJAPI (ASOSIASI BADAN USAHA JASA PENGAMANAN INDONESIA) NOMOR : 00961/BPD ABUJAPI JAYA/10/IV/2015 TANGGAL : 10 April 2016
  • 12. Company Profile MCM Parking PT.MITRACHITRA MANDIRI Head Office : Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara Kota Tangerang Selatan 15326, Hunting : 089601612018 Tlp.081288581707, 0813 1662 2137 email :hr@mitrachitramandiri.co.id, email : iwan.rs.rbs@gmail.com
  • 13. v i s i o n “Sebagai penyedia jasa pengelolaan Perpakiran & Security terbaik yang bertumpu pada integritas, keamanan, pengembangan, nilai ekonomis dan profesionalisme dalam memberikan pelayanan berkualitas kepada customer dan pengguna jasa kami” c o m p a n y p r o f i l e Meningkatkan keamanan dan kenyamanan bagi pengguna jasa parkir Perpakiran merupakan pintu gerbang utama dan terakhir yang berpengaruh terhadap image property secara keseluruhan oleh pengguna jasa parkir Parkir merupakan sumber pendapatan lain yang berdampak pada pendapatan utama Masih awamnya pengetahuan tentang sistem pengelolaan perpakiran yang seharusnya dapat dikelola secara profesional, efesien, efektif dan sistematis Membantu pemerintah dalam menciptakan lapangan pekerjaan Parking Service MCM Parking P r o d u c t & S e r v i c e - Consultancy - Infrastructure - Integrated services Sistem Operasional MCM - PARKING Dedicated System Customized Online System Integrated System
  • 14. 2Parking Service CoorperationAgreement Net-Profit Sharing Quaranted Income / Sewa Lahan Combination Support System Support System : Kerjasama dimana pemilik properti hanya membutuhkan jasa management system parkir dengan kompensasi sewa system jangka waktu tertentu. Revenue Sharing Net-Profit Sharing : Pembagian keuntungan dari hasil pendapatan bersih. Quaranted Income / Sewa Lahan : Pembagian keuntungan tetap bagi pemilik properti atau pemilik lahan. Combination : Pembagian keuntungan kombinasi yaitu pada waktu tertentu dari hasil pendapatan bersih dan waktu tertentu berikutnya dengan sistim keuntungan tetap bagi pemilik properti atau pemilik lahan. Revenue Sharing : Kerjasama dimana pemilik properti mendapat berapa persen dari total seluruh income parkir dari pengelola parkir dan biaya operasional dan gaji atau beban biaya lainnya di tanggung oleh pihak pengelola parkir MCM Parking Coorperation Agreement
  • 15. Parking Service Mobil MotorDilarangMasuk PINTUMASUK Welcome SelamatDatang di PINTUMASUK Mobil Motor Welcome SelamatDatang di Ukuran 90 x 140 (acrylic) 90 x 140 (box alum) MASUKMASUK N E O N B O X Parking 1. Dinding PlatGalvanil 2. Finishing Catminyak 3. Kusenjendela Alumunium 4. Lantai plat Bordes3mm 5. Atap platGalvanil 6. Pintu platalumunium 7. MejaTriplek 15mm+Melamin 3 mm 8. Dinding dalam Triplek +Melamin 3 mm 9. KacaRyben5mm(50 %) 10. ExhaustFan30x30 cm SPESIFIKASIBAHAN 56 22 1xMasuk Rp.1.500,- -Segalakerusakanataukehilangankendaraanataubagianpada kendaraan adalah merupakan tanggung jawab pemilik kendaraan ( tidak ada penggantian apapun). -Mohontidak meninggalkan barang- barangberharga dankarcis parkir didalamkendaraan.. -Kehilangankarcistandaparkirakandikenakanbiayaadministrasi sebesar Rp.15.000,-untukmobil danmotorRp. 10.000,- S e l a m a t D a t a n g D i JASAPELATARANPARKIRMOBIL K E T E N T U A N U M U M 60 120 2 15 2 MCM Parking MCM Parking MCM
  • 16. Parking Service TERIMA KASIH STOP HARAPPERLIHATKAN STNKKEPADAPETUGAS DEMIKEAMANANPARKIR KENDARAANANDA K E L U AR KELUAR 70CM 5 0 C M PA R K I R M O T O R M A S U K PA R K I R 8,5 CM PARKIR SIGNAGE MCM Parking
  • 17. 50 50 160 21 50 50 21 Plat besi tebal 1,2 mm lbr 5 cm Pipa Galvanis 2 “ 300 10 30 Cor Beton Angkur plat tbl 1,2mm PlatRambu PlatRambu PlatRambu PlatRambu 100 TIANG GALVANIS 2 ½ “ TIANG GALVANIS 3 “ BAUT TiangRantai Parking Service UNIFORM MCM-Parking MCM Parking
  • 18. Pos Masuk Manless Parking ManagementSystem Pos Keluar Manless Parking Management System Parking Management System MCM Parking
  • 19. camera outdoor (housing) dispenser tiket dome camera barriergate PC- SERVER HUB tomboltiket printer in out pos moveable pc printer dome camera barriergate camera outdoor (housing) “Kami percaya pencapaian Tujuan klien, adalah ukuran dari kesuksesan kami” MCM Parking
  • 20. Company Profile & Proposal PT. MITRA CITRA MANDIRI Jl. SKKI - Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara - Tangerang Selatan, Telp. 0896 0161 2018 Webside : http://www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id www.mcm.co.id
  • 21. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id PENDAHULUAN Globalisasi dan perdagangan bebas merupakan sebuah fenomena yang menumbuhkan akumulasi persaingan yang kompetitif. Untuk menuju terciptanya suatu perusahaan / instansi / lembaga yang berkualitas dan mampu bertahan dalam era seperti ini, maka suatu perusahaan / instansi / lembaga tidak lepas dari beberapa faktor baik secara langsung maupun tidak langsung yang turut mempengaruhi perkembangan dan kemajuan dari perusahaan/instansi/lembaga itu sendiri. Faktor-faktor yang dimaksud diantaranya ialah masalah keamanan, ketentraman dan ketertiban serta kenyamanan dalam bekerja. Keamanan, setiap pekerja dapat dengan maksimal dalam melakukan aktifitas kerjanya apabila lingkungan kerjanya aman, dan perusahaan / instansi / lembaga pun akan merasa tenang, aman serta terlindungi dari pihak-pihak luar yang tidak bertanggung jawab jika tersedianya fasilitas keamanan yang memadai di dalam lingkungan perusahaan/instansi/lembaga tersebut. Ketentraman dan Ketertiban, suasana yang tentram dan tertib dengan sendirinya akan berpengaruh pada terciptanya suasana kerja yang tenang dan sehat. Kenyamanan dalam bekerja, dengan lingkungan kerja yang nyaman akan menumbuhkan semangat kerja dan motivasi dari setiap diri pekerja yang ada di dalamnya. Apabila faktor-faktor tersebut di atas telah dapat terpenuhi, maka efektifitas, efisiensi dan kualitas hasil kerja yang maksimal bukanlah hal yang mustahil dapat dicapai oleh setiap perusahaan / instansi / lembaga. Untuk dapat memenuhi semua kebutuhan tersebut maka dianggap perlu dimiliki sebuah unit kerja yang berfungsi untuk menciptakan dan mejaga keamanan, ketentraman dan ketertiban serta kenyamanan dalam lingkungan kerja. Menyadari pentingnya kenyaman dan keamanan serta untuk mengatasi masalah recruitment Satuan Pengamanan (Satpam) dan perusahaan / instansi / lembaga pun dapat fokus pada business yang dijalankan, Mitra Chitra Mandiri hadir sebagai mitra anda dalam menyediakan pelayanan keamanan Satuan Pengamanan (Satpam) dengan menyediakan anggota-anggota Satuan Pengamanan (Satpam) yang cakap, terampil serta terlatih untuk ditempatkan pada setiap unit kerja yang membutuhkan.
  • 22. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id TENTANG MITRA CHITRA MANDIRI : PT. Mitra Chitra Mandiri adalah badan usaha yang bergerak dibidang pengembangan sumber daya manusia dan usaha-usaha lain dengan fokus bisnis pada outsourcing Security Service dan Loss Prevention Management. Berdiri pada pertengahan tahun 2014 dengan Akta Pendirian Perseroan Terbatas, Notaris : HERNA GUNAWAN, S. H., M.Kn Nomor : 02, Tanggal : 06 September 2014, berkantor pusat di Ruko Paramount Dot Com Blok C NO 23 Gading Serpong, Kabupaten tangerang. Dikuatkan dengan pengesahan melalui SK. Menkumham RI Nomor : AHU-58114.AH.01.01.Tahun 2009, Tentang Pengesahan Badan Hukum Perseroan. VISI : Mitra Chitra Mandiri dapat dikenal sebagai bagian penting dari Pengamanan Swakarsa dan Security Service Provider ternama di Indonesia. MISI : Mitra Chitra Mandiri dapat memberikan perlindungan keamanan fisik kepada setiap lingkungan kerja dimana kita berada. MOTTO : Menjadi perusahaan yang memiliki inovasi, kedisiplinan yang tinggi, integritas dengan kebulatan tekad untuk maju.
  • 23. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id FILOSOFI MITRA CHITRA MANDIRI : MITRA : a. Mitra bagi perusahaan/instansi/proyek/badan usaha untuk melakukan keamanan fisik (Physical Security) dalam rangka penyelenggaraan keamanan swakarsa di lingkungan kerja. b. Mitra bagi Kepolisian Negara dibidang penegakkan hukum dan waspada keamanan (Security Minded) di lingkungan kerja. CHITRA : a. Sebagai benteng pelindung dalam rangka keamanan di lingkungan kerja. b. Sebagai pembantu Unsur Pimpinan dibidang keamanan dan ketertiban lingkungan kerja. c. Sebagai perpanjangan tangan dari Kepolisian dalam rangka pengamanan swakarsa. MANDIRI : a. Mandiri dalam menciptakan bidang usaha yang akan dapat memberikan peluang kerja kepada para pemuda. b. Melalui pola pelatihan dan pendidikan mampu menjadikan anggota pribadi yang mandiri sehingga dapat memberikan pelayanan dalam mengemban tugas yang diberikan. NILAI UTAMA (CORE VALUES) YANG MELANDASI MISI : RESPONSIBLE : Senantiasa memberikan pelayanan yang berkesinambungan dan penuh tanggung jawab untuk memberikan kepuasan kepada klien melalui pola kemitraan. ENTHUSISM : Memberikan pelayanan dan bekerja dengan penuh antusias tanpa membedakan suku, agama, ras, dan golongan. SHARE : Selalu memberikan informasi terkini sehingga pelayanan yang terbaik dapat diberikan.
  • 24. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id PRINCIPLE : Menjunjung tinggi nilai kejujuran, disiplin, dan tanggung jawab pada setiap tugas. EXCELLENT : Melakukan yang terbaik dan professional disegala hal. COMMITMENT : Komitmen yang tinggi pada setiap tugas. TRUST : Menjunjung tinggi kepercayaan yang diberikan oleh Mitra Kerja. PROSES RECRUITMENT MITRA CHITRA MANDIRI : Syarat pendaftaran untuk dapat bergabung di Mitra Chitra Mandiri : 1. Surat Lamaran 2. Daftar Riwayat Hidup 3. KTP 4. Ijazah Pendidikan Terakhir 5. Surat Keterangan Kelakuan Baik dari Kepolisian 6. Surat Keterangan Sehat dari Dokter 7. Sertifikat pendukung (bila ada) Dalam proses recruitment, calon anggota harus memenuhi beberapa syarat, diantaranya :  Lulusan minimum SMU atau sederajat  Usia minimum 22 tahun dan maksimum 35 tahun  Tinggi minimal 167 cm (pria), 160 cm (wanita)  Tidak berkaca mata  Tidak buta warna  Tidak bertato  Tidak cacat fisik  Tidak mempunyai catatan kiminal di Kepolisian  Lulus dalam Psychotest  Lulus dalam Tes Fisik  Bersedia ditempatkan disemua unit usaha
  • 25. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id PENDIDIKAN DAN PEMBINAAN ANGGOTA SECURITY : Jenjang pelatihan Satpam berdasarkan Peraturan Kepala Polri No. Pol. 18 Tahun 2006 ada tiga tingkatan : I. Dasar (Gada Pratama), merupakan pelatihan dasar wajib bagi calon anggota satpam. Lama pelatihan empat minggu dengan pola 232 jam pelajaran. Materi pelatihan antara lain : Pengetahuan Kepribadian : 1. Interpersonal Skill; 2. Etika Profesi; 3. Prinsi-prinsip Satuan Pengamanan (Satpam), Tugas Pokok, Fungsi dan Peranan Satpam (TUPOKSIRAN); 4. Customer Service; Pengetahuan dan Keterampilan : 1. Pengaturan Jaga, Pengawalan dan Patroli (TURJAWALI); 2. Pembinaan Mental, Fisik, dan Kedisiplinan; 3. Kemampuan Kepolisian Terbatas; 4. Bela Diri Praktis; 5. Kesehatan (P3K); 6. Pengenalan Bahan Peledak, Barang Berharga dan Latihan menembak; 7. Penangkapan dan Penggeledahan; 8. Pengetahuan Narkotika, Psikotropika, dan Zat Adiktif Lainnya; 9. Pengetahuan Hukum Dasar (KUHP/KUHAP); 10. Pengetahuan Dasar Komunikasi Radio dan Peralatan Security; 11. Pengetahuan Tindakan Pertama Di TKP (TPTKP); 12. Drill Tongkat dan Borgol; 13. Kemampuan Baris Berbaris dan Penghormatan; 14. Psikologi Massa dan Pengendalian Massa (DALMAS); 15. Pengetahuan Pemadam Kebakakaran (DAMKAR).
  • 26. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id II. Penyelia (Gada Madya), merupakan pelatihan lanjutan bagi anggota satpam yang telah memiliki kualifikasi Gada Pratama. Lama pelatihan dua minggu, dengan pola 160 jam pelajaran. III. Manager Keamanan (Gada Utama), merupakan pelatihan yang boleh diikuti oleh siapa saja dalam level setingkat manager, yaitu Chief Security Officer atau Manager Keamanan. Pola pelatihan, 100 jam pelajaran. METODE PEMBINAAN : Pembinaan yang terjadwal : Pengarahan (Briefing) harian, mingguan dan bulanan. Korektif : Pembinaan yang dimaksudkan untuk melakukan koreksi terhadap kekurangan yang ada dan meningkatkan kinerja kerja. Edukatif : Pembinaan yang dimaksudkan untuk meningkatkan keterampilan dan pengetahuan guna meningkatkan mutu anggota. Penyegaran : Dilakukan rutin setiap minggu oleh anggota TNI dan POLRI meliputi PBB, Sikap Tubuh, Hormat dan lain-lain. KEGIATAN PENYEGARAN : Secara rutin dan berkala, anggota security PT. Mitra Chitra Mandiri diwajibkan mengikuti kegiatan penyegaran yang dilaksanakan di unit tugas masing-masing. Hal ini di maksudkan untuk menjamin kemampuan dan keterampilan individu dan kekompakan regu. Materi-materi kegiatan penyegaran yang biasa dilakukan dibagi menjadi 4 (empat) kelompok materi, yaitu :
  • 27. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id A. PENGETAHUAN / KEAHLIAN DASAR, terdiri dari : 1. PPS (Peraturan Penghormatan Security), meliputi materi-materi :  Sikap tubuh  Penghormatan ketika memakai topi / tidak memakai topi  Penghormatan dalan keadaan duduk 2. PBB (Peraturan Baris Berbaris), terdiri dari :  Jalan di tempat  Maju jalan  Balik kanan  Hadap kanan / kiri  Penghormatan dalam barisan 3. STANDAR SIKAP, meliputi materi-materi :  Ketika berhadapan dengan unsur Pimpinan  Ketika berhadapan dengan Teman  Ketika berhadapan dengan Tamu  Ketika berhadapan dengan karyawan/ti  Ketika dalam keadaan istirahat  Mengganti kata “iya” dengan “siap”  Senyum - ramah namun waspada  Sapa - menegur tanpa membuat orang tersinggung namun Tegas  Salam - selalu mengucapkan “selamat …….(pagi/siang/malam, dll).......” serta mengucapkan “terima kasih” sebagai penutup pembicaraan 4. KOMUNIKASI RADIO/HT (HANDY TALKY), etika dan sandi-sandi yang digunakan dalam komunikasi radio. 5. LANTAS (LALU LINTAS), pengetahuan tatacara pengaturan lalu-lintas dan marka jalan. 6. DASAR DAMKAR (PEMADAM KEBAKARAN), pengetahuan dasar penanggulangan kebakaran. 7. PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN (P3K), pengetahuan dan keahlian dasar P3K.
  • 28. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id B. PENGETAHUAN / KEAHLIAN LANJUTAN, terdiri dari materi-materi kegiatan : 1. DAMKAR (PEMADAM KEBAKARAN) LANJUTAN DAN SIMULASI 2. DRILL BORGOL DAN DRIL TONGKAT STANDAR POLRI 4. BELADIRI PRAKTIS TNI/POLRI 5. PENGETAHUAN HUKUM DASAR C. OLAH RAGA,  Senam, Lari;  Bela Diri. D. PENGARAHAN ANGGOTA  Kegiatan Operasional.  Standard Operating Procedure (SOP).  Review Kegiatan dan Update Informasi dari PUSKO.  Mentalitas / Etika dan Etos Kerja. SARANA DAN PRASARANA : Kegiatan seorang petugas Satpam terdiri dari pengaturan, penjagaan, pengamanan, pengawalan dan patroli. Sesuai dengan sifat, lingkup tugas dan ancaman terhadap lingkungan kerjanya (seperti bank, objek vital, kantor bendahara), anggota Satpam dapat dilengkapi dengan peralatan standar Satpam. 1. PERLENGKAPAN PERORANGAN a. Seragam serta atribut lengkap b. Identitas diri (ID card, KTA, dan Surat Tugas) c. Ikat pinggang, kopel riem, selempang, tali koor dan peluit d. Tongkat polisi e. Borgol 2. SARANA PENDUKUNG a. Radio Komunikasi (HT) b. Senter PatroliLampu Lalin
  • 29. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id c. Kaca Deteksi (Mirror) d. Alat Deteksi Logam 3. ADMINISTRASI PENDUKUNG a. Daftar Anggota b. Checking List Penampilan (Kerapihan berseragam, jati diri, kerapihan posko dan administrasi) c. Checking List tugas setiap anggota Satuan Pengamanan (Satpam) d. Buku Tamu e. Buku Tamu untuk Barang (masuk/keluar) f. Tanda Terima g. Buku Berita Acara Penerimaan Laporan h. Buku Rekap Berita Penerimaan Laporan Kejadian i. Surat Penarikan Anggota j. Daftar Barang Inventaris k. Daftar Nomor Telepon Penting GAJI (SALARY) Standar penggajian akan dilakukan mengikuti standar yang ditetapkan oleh Pemerintah. Pembayaran gaji sebagai kompensasi akan dilakukan pada setiap akhir bulan sesuai dengan prestasi yang dihasilkan oleh setiap individu. BENTUK PELAYANAN MITRA CHITRA MANDIRI : Salah satu bidang usaha utama dari PT. Mitra Chitra Mandiri adalah berusaha dibidang jasa layanan pengamanan dan penyedia tenaga kerja satuan pengamanan (SATPAM). Implementasinya yang dapat dilakukan adalah sebagai berikut : Melakukan pengamanan umum di dalam dan/atau luar gedung Penjagaan khusus pada area sensitif/vital (* Penjagaan 24 jam Patroli keamanan Melakukan pengamanan asset-aset perusahaan.
  • 30. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id Melakukan pendataan karyawan yang masuk/keluar disaat jam kerja. Melakukan pendataan tamu serta melakukan konfirmasi kepada karyawan/ti perusahaan yang bersangkutan dan mengantar ke receptionist. Memeriksa kendaraan karyawan/ti, tamu, barang secara sopan dan teliti serta mengarahkan kendaraan ke tempat parkir yang telah disediakan. Mengawal kendaraan barang menuju tempat bongkar/muat serta menjaga aktivitas bongkar/muat barang. Memeriksa kendaraan barang yang akan keluar serta mengecek kelengkapan dan keabsahan dokumen (Surat Jalan) dengan barang yang dibawa. Membantu mengatur kendaraan yang masuk/keluar dari perusahaan agar karyawan/ti dan tamu lebih nyaman dan aman. Mengatur parkir ditempat parkir agar teratur dan tertata rapih. Membantu mengatur pelamar yang akan diinterview dan melakukan koordinasi dengan divisi yang bersangkutan. Mengarahkan karyawan/ti untuk masuk ke lokasi perusahaan dan memeriksa ID Card karyawan/ti. Membantu menjaga ketertiban, kedisiplinan dan kebersihan perusahaan serta menjalankan peraturan perusahaan. Memeriksa tas dan/atau barang karyawan/ti yang dibawa pada saat masuk/keluar perusahaan. Memberikan rekomendasi kepada HRD Department untuk ditindaklanjuti apabila menemukan karyawan/ti yang melanggar peraturan perusahaan. Melakukan koordinasi dengan Polres/Polsek setempat Menindaklanjuti dan melaporkan kepada pihak yang berwenang dan pimpinan apabila menemui kejadian-kejadian yang akan merugikan/menghambat kinerja perusahaan Melakukan pengawalan jika diperlukan (* Menyediakan tim back up di setiap unit kerja jika dibutuhkan (** (* Apabila ada permintaan khusus dari pihak pengguna jasa (klien) (** Disesuaikan dengan situasi/kejadian yang sedang terjadi
  • 31. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id KELEBIHAN YANG DIMILIKI MITRA CHITRA MANDIRI : Keamanan, kenyaman dan ketertiban lingkungan kerja maupun lingkungan tinggal dari klien adalah tujuan utama kami dan kepuasan klien adalah harga mati yang harus dicapai oleh setiap individu yang ada di MCM. Langkah-langkah yang kami lakukan dalam mencapai tujuan sekaligus menjadi kelebihan MCM dari perusahaan lain sejenis adalah :  Mengedepankan profesionalitas dan tanggung jawab kerja;  Menjaga kepercayaan yang diberikan, dan menjunjung tinggi kedisiplinan;  Menjunjung tinggi nilai kekeluargaan guna mempererat tali silaturahmi;  Selalu memperhatikan dan meningkatkan mutu service yang diberikan kepada mitra kerja;  Tanggap/responsive terhadap keluhan-keluhan mitra kerja dan dengan cepat ditindaklanjuti;  Terbuka terhadap saran atau kritik yang ditujukan guna menyempurnakan pelayanan dan kemajuan bagi anggota Satuan Pengamanan (Satpam) maupun perusahaan;  Selalu siap memberikan saran atau masukan yang membangun kepada mitra kerja guna terciptanya situasi keamanan dan kenyamanan yang kondusif;  Selalu memperhatikan kerapihan berseragam, kecakapan kerja dan pengembangan kemampuan dan keterampilan anggota Satuan Pengamanan (Satpam);  Memperhatikan kenyamanan serta kesejahteraan anggota Satuan Pengamanan (Satpam);  Menerapkan 2 (dua) ring area pengamanan; *)  Selalu berkoordinasi dan menjaga hubungan baik dengan warga lingkungan, aparat desa dan keamanan setempat. (* Disesuaikan dengan situasi lingkungan/area perusahaan klien KEUNTUNGAN KLIEN MENGGUNAKAN MITRA CHITRA MANDIRI : Beberapa keuntungan yang klien dapatkan apabila menggunakan jasa pengamanan MCM :  Karyawan/ti dapat bekerja dengan nyaman dan merasa aman di lingkungan kerja;  Tidak disibukkan oleh pekerjaan seleksi karyawan untuk anggota Satuan Pengamanan (Satpam);
  • 32. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id  Tidak perlu mengerjakan administrasi kepegawaian terutama administrasi dibidang Satuan Pengamanan (Satpam);  Permasalahan kepegawaian Satuan Pengamanan (Satpam) menjadi tanggung jawab Mitra CHITRA Mandiri;  Penghematan biaya;  Dapat fokus pada core business. SERAGAM OPERASI - P D H - - P D L - - Seragam Safari – (Pakaian Dinas Harian) (Pakaian Dinas Lapangan)
  • 33. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id STRUKTUR ORGANISASI UTAMA BIMMAS DEOPS MABES POLRI Pembina BUJP Iwan R Setiawan Direktur MARTONO Penasehat Fedar Manager Operasi Febry Darajat Manager HRD Fitta Ningsih Manager Fin. & Accounting Andi Manager Diklat Hernando Pratama Manager Marketing
  • 34. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id STRUKTUR ORGANISASI OPERASIONAL Keterangan : DAN SEKTOR : Komandan Sektor DAN UNIT : Komandan Unit TEAM SUPPORT : Team Pendukung DAN TON : Komandan Pleton DAN RU : Komandan Regu Manager Operasi DAN Sektor DAN Unit DAN Unit DAN Unit DAN RU DAN RU Team Support DAN RU DAN RU Team Support DAN TON DAN TON Team Support Anggota Anggota Anggota Anggota Anggota Anggota Anggota Anggota DAN RU DAN RU DAN RU DAN RU Anggota Anggota Anggota Anggota Anggota Anggota Anggota Anggota
  • 35. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id ALUR JARINGAN KOMUNIKASI Jalur Koordinasi MCM (HT/Telp) Jalur Perintah MCM (HT/Telp) Jalur Komunikasi Wilayah (HT/Telp) Jalur Komunikasi dengan klien WADAN SEKTOR “351 Wilis Solo” ANGGOTA “Ambon 1” ANGGOTA “Ambon 2” ANGGOTA “Ambon 3” ANGGOTA “Ambon 4” DANRU “Rembang 1” DANRU “Rembang 2” KOORDINASI LAPANGAN DAN UNIT “Ungaran 1” DAN SEKTOR “351 Solo” KLIEN POLRES/ POLSEK, DINAS PMK, RUMAH SAKIT PUSKO MCM MANAGER OPERASI “25 Pati”
  • 36. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id PROSEDUR PENYELESAIAN MASALAH DI LOKASI Jalur Koordinasi MCM (HT/Telp) Jalur Perintah MCM (HT/Telp) Jalur Komunikasi dengan Klien ANGGOTA “Ambon 1” T K P DANRU “Rembang 1” DAN UNIT “Ungaran 1”  Membuat BAP  Laporan Penyelesaian  Pertanggung jawaban penyelesaian Laporan DAN SEKTOR “ 351 Solo” Tembusan Laporan PUSKO MCM MANAGER OPERASI “25 Pati” Tembusan Laporan KLIEN PENYELESAIAN LAPANGAN KEJADIAN DAPAT DISELESAIKAN
  • 37. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id PROSEDUR PENYELESAIAN YANG TIDAK DAPAT DISELESAIKAN DI LOKASI Jalur Koordinasi MCM (HT/Telp) Jalur Perintah MCM (HT/Telp) Jalur Komunikasi dengan Klien Jalur Komunikasi Wilayah (HT/Telp) T K P POSKO DAN UNIT “Ungaran 1” DAN SEKTOR “351 Solo” PUSKO MCM MANAGER OPERASI “25 Pati” POLRES/ POLSEK, (APARAT SETEMPAT) KLIEN Laporan Tembusan Laporan Laporan  Membuat BAP  Laporan Penyelesaian  Pertanggung jawaban penyelesaian  Permasalahan tidak dapat diselesaikan di lokasi  Tindak Pelanggaran KUHP Aparat Setempat melakukan penyidikan dan penyelesaian masalah Tembusan Laporan
  • 38. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id POLA PENGAMANAN SECURITY MCM Keterangan :  Pola pengamanan yang dilakukan oleh MCM disesuaikan dengan situasi/kondisi dan lokasi tugas yang akan dijaga, apabila diperlukan maka Security MGM dapat pula menerapkan 2 Ring pengamanan.  Bilamana dilakukan 2 Ring pengamanan, maka Security MCM melakukan pengamanan pada Ring-1 yang merupakan pengamanan utama di dalam area tugas, dan Ring-2 dibentuk terdiri dari warga sekitar area tugas yang direkrut untuk mendukung dan membantu kelancaran tugas dari security MCM.  Untuk memperkuat pengamanan juga dalam upaya antisipasi situasi keamanan, Security MCM akan selalu berkoordinasi dengan aparat setempat seperti pihak Kepolisian, Markas TNI terdekat dan Dinas Pemadam Kebakaran. AArreeaa PPeennggaammaannaann
  • 39. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id PHOTO DOKUMENTASI KEGIATAN Kegiatan Penyegaran (PBB) Kegiatan Penyegaran (PBB) Kegiatan Penyegaran (Drill Borgol) Kegiatan Penyegaran (Drill Borgol) Pengarahan Oleh Komandan Regu Kompetisi Baris-Berbaris Antar Regu Dalam Rangka Menyambut HUT RI Ke-64 tahun 2009
  • 40. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id Pengarahan Oleh Trainer Latihan Beladiri Praktis dan Penggunaan Alat Borgol dan Tongkat, Dilatih Oleh Pelatih Dari POLRI Breafing Koordinasi Anggota Backup Dari Satuan Organik Pembekalan Materi Pengetahuan Hukum Dasar Bagi Anggota Security - Kegiatan Diklat Dasar Security Pembinaan Phisik – Kegiatan Diklat Dasar Security Pembinaan Phisik – Kegiatan Diklat Dasar Security
  • 41. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id Pembinaan Phisik – Kegiatan Diklat Dasar Security Pembinaan Phisik – Kegiatan Diklat Dasar Security Beladiri Praktis – Kegiatan Diklat Dasar Security Rapih Dalam Barisan Rapih Juga Dalam Bertugas – Kegiatan Pemberian Selamat Seusai Kegiatan Diklat Dasar Bagi Anggota Diklat Dasar Security Security Yang Dihadiri Oleh Aparat keamanan Setempat - Kegiatan Diklat Dasar Security
  • 42. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id REFERENSI PERUSAHAAN MITRA KERJA No. NAMA PERUSAHAAN BERGERAK LOKASI 1 PT. KRESNA REKSA FINANCE Finance Depok 2 PT. CATUR SENTOSA ADIPRANA,Tbk Distributor Tangerang 3 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Tangerang 4 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cikupa 5 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Balaraja 6 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cibubur 7 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cikarang 8 PT. KINO INDONESIA, Tbk. Industri Kosmetik Cikembar - Sukabumi 9 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Kutabumi 10 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Depok 11 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Bogor 12 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Serang 13 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Sunter 14 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Meruya 15 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Bekasi 16 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Karawang 17 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Duren Sawit 18 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Citereup 19 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Subang 20 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Sukabumi 21 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Bandengan 22 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cikampek 23 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cengkareng 24 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cilegon 25 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Harapan Indah 26 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Tambun 27 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Bintaro 28 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Pasar Minggu 29 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Purwakarta 30 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Pasar Rebo 31 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Pondok Pinang 32 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cakung 33 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Cianjur 34 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance BSD 35 PT. SINAR SAKTI METALINDO Tembaga Narogong - Bekasi 35 PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk Finance Karawang 36 PT. JESI JASON SURYA MAKMUR Pabrik benang Subang – Jawa Barat 37 PT. DUA PUTRA UTAMA MAKMUR, Tbk Perkantoran Jakarta 38 PT. ISTANA MAS ABADI (Hotel Istana Ratu) Jasa Perhotelan Jakarta Sentiong 39 PT. ISTANA MAS ABADI (Hotel Istana Ratu) Jasa Perhotelan Sungai Sadang 40 PT. ISTANA MAS ABADI (Hotel Istana Ratu) Jasa Perhotelan Gunung Salahutu Makassar – Sulawesi Selelatan
  • 43. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id REFERENSI PELAKSANAAN OPERASIONAL :  Peraturan Kapolri No. Pol. 24 tahun 2007 tentang Sistem Pengamanan Manajemen Perusahaan/Instansi Pemerintahan.  Peraturan Kapolri No. Pol. 18 tahun 2006 tentang Pelatihan dan Kurikulum Satuan Pengamanan.  Peraturan Kapolri No. Sprin/1327/VIII/2011 tentang Pembinaan dan Penertiban seragam, atribut, Sertifikasi dan KTA Anggota Satpam.  Surat Keputusan Bersama Menaker No. KEP.275/Men/1989 dan Kapolri No. Pol. Kep/04/V/1989 tentang Pengaturan Jam Kerja, Shift dan Jam Istirahat Serta Pembinaan Tenaga Kerja Satuan Pengamanan.
  • 44. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id LEGALITAS PERUSAHAAN PT. MITRA CHITRA MANDIRI AKTA PERUSAHAAN (PENDIRIAN) Notaris : HERNA GUNAWAN, S.H., M.Kn Nomor : 02 Tanggal : 06 September 2014 SK. Pengesahan MENKUMHAM : AHU-19.AH.02.01.Tahun 2010 Tanggal Pengesahan : 22 Januari 2010 KEMENTRIAN HUKUM DAN HAM (KEMENKUMHAM) Nomor : AHU – 24288.40.10. 2014 Tanggal : 11 September 2014 SURAT KETERANGAN DOMISILI USAHA Nomor : 503.2/190 – EKBANG. Pd. Jg/IX/2016 Tanggal : 30 Maret 2016 TANDA DAFTAR PERUSAHAAN (TDP) Nomor : 30.08.1.70.14895 Tanggal : 19 Desember 2014 SURAT IJIN USAHA PERDAGANGAN (SIUP) MENENGAH Nomor : 503/02864 – BP2T/30-03/PM/XII/2014 Tanggal : 19 Desember 2014 NOMOR POKOK WAJIB PAJAK (NPWP) NPWP : 71.185.231.9-451.000 Tanggal : 06 Oktober 2009
  • 45. PT. MITRA CHITRA MANDIRI Jl. SKKI – Kp. Priyang Rt 008/02 Kel Pondok Jagung Kec Serpong Utara – Tangerang Selatan 15326 Telp. +62 896 0161 2018 Website : www.mitrachitramandiri.co.id, email : hr@mitrachitramandiri.co.id SURAT IJIN OPERASIONAL BADAN USAHA JASA PENYEDIAAN TENAGA PENGAMANAN (BUJP) Nomor : SI/4185/V/2016 Tanggal : 21 April 2015 SERTIFIKAT ANGGOTA ASOSIASI BADAN USAHA JASA PENGAMANAN INDONESIA (ABUJAPI) Nomor : 00961/BPD ABUJAPI JAYA/10/IV/2015 Tanggal : 10 April 2016 SURAT KETERANGAN BUJP Nomor : 027/SK/ABUJAPI/IV/2016 Tanggal : 15 April 2016 SURAT REKOMENDASI USAHA JASA PENYEDIA TENAGA PENGAMANAN Nomor : R/2795/IV/2016/DATRO Tanggal : 26 April 2016