SlideShare a Scribd company logo
1 of 1
Download to read offline
Nomor   : 232/MASPI/DIM-5/IX/07                                                           Jakarta, 3 September 2007
Lamp.   :-


Kepada
Yth.   Anggota MASPI
       Di Tempat



                             Perihal : Undangan Diskusi Ilmiah Pelumas MASPI ke-5



Dengan hormat,

Sesuai dengan misi Masyarakat Pelumas Indonesia (MASPI), yaitu untuk meningkatkan kesadaran dan pengetahuan
masyarakat akan peranan pelumas dan cara pelumasan yang benar, maka secara rutin 2 (dua) bulan sekali, kami akan
mengadakan diskusi mengenai masalah pelumasan dengan pembicara profesional yang ahli di bidang pelumasan.
Untuk itu kami mengundang kehadiran saudara / staff perusahaan saudara yang mempunyai kepentingan masalah
pelumasan untuk menghadiri diskusi kelima, yang akan dilaksanakan pada,

        Hari / Tanggal    : Selasa, 11 September 2007
        Waktu             : Pukul 13.30 – 17.00 WIB
        Tempat            : Ruang Komisi III, Gd. II BPPT
                            Jl. MH. Thamrin No. 8, Jakarta 10340
        Pembicara         : 1. Bp. Budiarto Tedja - Ast. Man P. Gen, Mining & Cement, PT Pertamina (Persero)
                            2. Ibu Rosalia Tarigan - Product Development, PT Sadikun Niagamas Raya
        Topik             : “Base Oil”

Diskusi Ilmiah MASPI sudah diselenggarakan sebanyak empat kali, yang bertempat di Gd. BPPT Thamrin, dengan
cukup banyak peminat dari berbagai kalangan seperti perusahaan pelumas, industri pengguna pelumas, perguruan
tinggi, lembaga ilmiah, dan lain-lain. Acara inipun bisa dijadikan ajang untuk saling berdiskusi, tukar menukar
pengalaman dan membina hubungan dengan para profesional di bidang pelumas.

Mengingat keterbatasan tempat, setiap perusahaan dibatasi mengirimkan perwakilannya maximal 2 (dua) orang dan
melakukan reservasi terlebih dahulu dengan menghubungi Sdri. Leela, no telp. 43923281 atau Hp. 0817-649-8967.
Hanya 100 pendaftar pertama yang dapat mengikuti acara diskusi ini dan tanpa dipungut biaya. Pendaftaran
paling lambat pada hari Senin, 10 September 2007 pukul 15.30 WIB.
Demikian kami sampaikan, atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

Hormat kami,
Masyarakat Pelumas Indonesia




A. Sanusi Wiradimaja                                                     R. Choerniadi Tomo
    Ketua Umum                                                          Pjs. Sekretaris Jenderal

More Related Content

Viewers also liked

07 ministry of esdm, evita legowo
07   ministry of esdm, evita legowo07   ministry of esdm, evita legowo
07 ministry of esdm, evita legowo
bocah666
 
07 meb, ibnu s andika
07   meb, ibnu s andika07   meb, ibnu s andika
07 meb, ibnu s andika
bocah666
 
08 ministry of esdm, evita legowo
08   ministry of esdm, evita legowo08   ministry of esdm, evita legowo
08 ministry of esdm, evita legowo
bocah666
 
Materi pak tri yus
Materi pak tri yusMateri pak tri yus
Materi pak tri yus
bocah666
 
07 meb, ibnu s andika
07   meb, ibnu s andika07   meb, ibnu s andika
07 meb, ibnu s andika
bocah666
 
06 meb, ibnu s andika
06   meb, ibnu s andika06   meb, ibnu s andika
06 meb, ibnu s andika
bocah666
 
01 welcoming remarks, sanusi wiradimaja
01   welcoming remarks, sanusi wiradimaja01   welcoming remarks, sanusi wiradimaja
01 welcoming remarks, sanusi wiradimaja
bocah666
 
09 lubrizol, jason chong
09   lubrizol, jason chong09   lubrizol, jason chong
09 lubrizol, jason chong
bocah666
 
Lubricants, Grease and Oil
Lubricants, Grease and OilLubricants, Grease and Oil
Lubricants, Grease and Oil
Suman Biswal
 
Presentation grease 2012
Presentation grease 2012Presentation grease 2012
Presentation grease 2012
kukulililabs
 
Grease basic knowledge_nk0906
Grease basic knowledge_nk0906Grease basic knowledge_nk0906
Grease basic knowledge_nk0906
bocah666
 
Grease presentation
Grease presentationGrease presentation
Grease presentation
PINAKI ROY
 
06 toyota manufacturing, eko rudianto
06   toyota manufacturing, eko rudianto06   toyota manufacturing, eko rudianto
06 toyota manufacturing, eko rudianto
bocah666
 
Basic Of Lubricants and Lubrication
Basic Of Lubricants and LubricationBasic Of Lubricants and Lubrication
Basic Of Lubricants and Lubrication
M Hussam Adeni
 

Viewers also liked (16)

07 ministry of esdm, evita legowo
07   ministry of esdm, evita legowo07   ministry of esdm, evita legowo
07 ministry of esdm, evita legowo
 
07 meb, ibnu s andika
07   meb, ibnu s andika07   meb, ibnu s andika
07 meb, ibnu s andika
 
08 ministry of esdm, evita legowo
08   ministry of esdm, evita legowo08   ministry of esdm, evita legowo
08 ministry of esdm, evita legowo
 
Materi pak tri yus
Materi pak tri yusMateri pak tri yus
Materi pak tri yus
 
07 meb, ibnu s andika
07   meb, ibnu s andika07   meb, ibnu s andika
07 meb, ibnu s andika
 
06 meb, ibnu s andika
06   meb, ibnu s andika06   meb, ibnu s andika
06 meb, ibnu s andika
 
01 welcoming remarks, sanusi wiradimaja
01   welcoming remarks, sanusi wiradimaja01   welcoming remarks, sanusi wiradimaja
01 welcoming remarks, sanusi wiradimaja
 
Api eolcs
Api eolcsApi eolcs
Api eolcs
 
Api eolcs
Api eolcsApi eolcs
Api eolcs
 
09 lubrizol, jason chong
09   lubrizol, jason chong09   lubrizol, jason chong
09 lubrizol, jason chong
 
Lubricants, Grease and Oil
Lubricants, Grease and OilLubricants, Grease and Oil
Lubricants, Grease and Oil
 
Presentation grease 2012
Presentation grease 2012Presentation grease 2012
Presentation grease 2012
 
Grease basic knowledge_nk0906
Grease basic knowledge_nk0906Grease basic knowledge_nk0906
Grease basic knowledge_nk0906
 
Grease presentation
Grease presentationGrease presentation
Grease presentation
 
06 toyota manufacturing, eko rudianto
06   toyota manufacturing, eko rudianto06   toyota manufacturing, eko rudianto
06 toyota manufacturing, eko rudianto
 
Basic Of Lubricants and Lubrication
Basic Of Lubricants and LubricationBasic Of Lubricants and Lubrication
Basic Of Lubricants and Lubrication
 

More from bocah666

05 toyota manufacturing, eko rudianto
05   toyota manufacturing, eko rudianto05   toyota manufacturing, eko rudianto
05 toyota manufacturing, eko rudianto
bocah666
 
05 pertamina, yuttie nurianti
05   pertamina, yuttie nurianti05   pertamina, yuttie nurianti
05 pertamina, yuttie nurianti
bocah666
 
04 sk energy, j. rock lee
04   sk energy, j. rock lee04   sk energy, j. rock lee
04 sk energy, j. rock lee
bocah666
 
02 h.e. purnomo yusgiantoro
02   h.e. purnomo yusgiantoro02   h.e. purnomo yusgiantoro
02 h.e. purnomo yusgiantoro
bocah666
 
3 gaikindo
3 gaikindo3 gaikindo
3 gaikindo
bocah666
 
2 itb tatang
2 itb tatang2 itb tatang
2 itb tatang
bocah666
 
1 lubrizol
1 lubrizol1 lubrizol
1 lubrizol
bocah666
 
0 keynote pertamina
0 keynote pertamina0 keynote pertamina
0 keynote pertamina
bocah666
 
Basic ghs workshop maspi final shorten 16 feb 2010
Basic ghs workshop maspi final shorten   16 feb 2010Basic ghs workshop maspi final shorten   16 feb 2010
Basic ghs workshop maspi final shorten 16 feb 2010
bocah666
 
Varnish in turbine lube
Varnish in turbine lubeVarnish in turbine lube
Varnish in turbine lube
bocah666
 
Disk. ilm.maspi 1 des 09
Disk. ilm.maspi   1 des 09Disk. ilm.maspi   1 des 09
Disk. ilm.maspi 1 des 09
bocah666
 

More from bocah666 (18)

05 toyota manufacturing, eko rudianto
05   toyota manufacturing, eko rudianto05   toyota manufacturing, eko rudianto
05 toyota manufacturing, eko rudianto
 
05 pertamina, yuttie nurianti
05   pertamina, yuttie nurianti05   pertamina, yuttie nurianti
05 pertamina, yuttie nurianti
 
04 sk energy, j. rock lee
04   sk energy, j. rock lee04   sk energy, j. rock lee
04 sk energy, j. rock lee
 
02 h.e. purnomo yusgiantoro
02   h.e. purnomo yusgiantoro02   h.e. purnomo yusgiantoro
02 h.e. purnomo yusgiantoro
 
7 lemigas
7 lemigas7 lemigas
7 lemigas
 
6 corelab
6 corelab6 corelab
6 corelab
 
5 pln
5 pln5 pln
5 pln
 
4 ciba
4 ciba4 ciba
4 ciba
 
3 gaikindo
3 gaikindo3 gaikindo
3 gaikindo
 
2 itb tatang
2 itb tatang2 itb tatang
2 itb tatang
 
1 shell
1 shell1 shell
1 shell
 
3 itb
3 itb3 itb
3 itb
 
2 roh max
2 roh max2 roh max
2 roh max
 
1 lubrizol
1 lubrizol1 lubrizol
1 lubrizol
 
0 keynote pertamina
0 keynote pertamina0 keynote pertamina
0 keynote pertamina
 
Basic ghs workshop maspi final shorten 16 feb 2010
Basic ghs workshop maspi final shorten   16 feb 2010Basic ghs workshop maspi final shorten   16 feb 2010
Basic ghs workshop maspi final shorten 16 feb 2010
 
Varnish in turbine lube
Varnish in turbine lubeVarnish in turbine lube
Varnish in turbine lube
 
Disk. ilm.maspi 1 des 09
Disk. ilm.maspi   1 des 09Disk. ilm.maspi   1 des 09
Disk. ilm.maspi 1 des 09
 

Undangan diskusi ilmiah ke 5 maspi

  • 1. Nomor : 232/MASPI/DIM-5/IX/07 Jakarta, 3 September 2007 Lamp. :- Kepada Yth. Anggota MASPI Di Tempat Perihal : Undangan Diskusi Ilmiah Pelumas MASPI ke-5 Dengan hormat, Sesuai dengan misi Masyarakat Pelumas Indonesia (MASPI), yaitu untuk meningkatkan kesadaran dan pengetahuan masyarakat akan peranan pelumas dan cara pelumasan yang benar, maka secara rutin 2 (dua) bulan sekali, kami akan mengadakan diskusi mengenai masalah pelumasan dengan pembicara profesional yang ahli di bidang pelumasan. Untuk itu kami mengundang kehadiran saudara / staff perusahaan saudara yang mempunyai kepentingan masalah pelumasan untuk menghadiri diskusi kelima, yang akan dilaksanakan pada, Hari / Tanggal : Selasa, 11 September 2007 Waktu : Pukul 13.30 – 17.00 WIB Tempat : Ruang Komisi III, Gd. II BPPT Jl. MH. Thamrin No. 8, Jakarta 10340 Pembicara : 1. Bp. Budiarto Tedja - Ast. Man P. Gen, Mining & Cement, PT Pertamina (Persero) 2. Ibu Rosalia Tarigan - Product Development, PT Sadikun Niagamas Raya Topik : “Base Oil” Diskusi Ilmiah MASPI sudah diselenggarakan sebanyak empat kali, yang bertempat di Gd. BPPT Thamrin, dengan cukup banyak peminat dari berbagai kalangan seperti perusahaan pelumas, industri pengguna pelumas, perguruan tinggi, lembaga ilmiah, dan lain-lain. Acara inipun bisa dijadikan ajang untuk saling berdiskusi, tukar menukar pengalaman dan membina hubungan dengan para profesional di bidang pelumas. Mengingat keterbatasan tempat, setiap perusahaan dibatasi mengirimkan perwakilannya maximal 2 (dua) orang dan melakukan reservasi terlebih dahulu dengan menghubungi Sdri. Leela, no telp. 43923281 atau Hp. 0817-649-8967. Hanya 100 pendaftar pertama yang dapat mengikuti acara diskusi ini dan tanpa dipungut biaya. Pendaftaran paling lambat pada hari Senin, 10 September 2007 pukul 15.30 WIB. Demikian kami sampaikan, atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih. Hormat kami, Masyarakat Pelumas Indonesia A. Sanusi Wiradimaja R. Choerniadi Tomo Ketua Umum Pjs. Sekretaris Jenderal