SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
Nama : Moh Ridah Almakhbuby
NIM : 1411511205
 MVC (Model-View-Controller) adalah sebuah metode dalam membuat aplikasi dengan
memisahkan pengembangan aplikasi berdasarkan komponen utama yang membangun
sebuah aplikasi seperti manipulasi data, antarmuka pengguna, dan bagian yang menjadi
kontrol utama aplikasi. Dengan menggunakan prinsip MVC suatu aplikasi dapat
dikembangkan secara terpisah antara layer application-logic dan presentation, sehingga
dalam sebuah tim pengembangan website, seorang programmer bisa berkonsentrasi pada
pengembangan core-system saja, sedangkan web designer bisa berkonsentrasi pada tampilan
web saja. Walaupun demikian dibutuhkan komunikasi yang baik antara programmer dan
designer
 Ada tiga layer utama dalam arsitektur web MVC, yang disebut sebagai best practices :
– Model
– View
– Controller
MVC(model-view-controller)
 Model, bukan sebuah database tetapi merupakan bagian (fungsi-fungsi) yang berhubungan
langsung dengan database untuk memanipulasi data seperti memasukkan data, pembaruan
data, hapus data, dan lain-lain, namun tidak dapat berhubungan langsung dengan bagian
view.
 View, merupakan bagian yang mengatur tampilan ke pengguna. Pada suatu aplikasi web
bagian ini biasanya berupa file template HTML, yang diatur oleh controller. Viewberfungsi
untuk menerima dan merepresentasikan data kepada pengguna. Bagian ini tidak memiliki
akses langsung terhadap bagian model.
 Controller, merupakan bagian yang mengatur hubungan antara bagian model dan bagian
view, controller berfungsi untuk menerima request dan data dari user kemudian
menentukan apa yang akan diproses oleh aplikasi.
Layer utama
 Saat user mengeksekusi program anda, user akan dipilihkan
sebuah controller yang sesuai dengan apa yang user inginkan,
anggap saja user mengakses sebuah controller bernama 'home'.
 Kemudian anda membuat program-program pada controller
bernama home, program tersebut harus menghasilkan sebuah
output, anda tidak boleh membuat output pada sebuah
controller, jadi pada controller tersebut buatah sebuah
panggilan ke sebuah view.
 Di file view anda harus menyesuaikan output sesuai controller
yang anda buat.
 Bila anda membutuhkan data (kebanyakan program pasti
membutuhkan), bisa dari database atau yang lain. Sebelum
anda memanggil view, anda harus memanggil sebuah model,
buat program pada model untuk mengambil/menyaring data,
data dari model tersebut kemudian diserahkan kepada
controller sebelum akhirnya ke view.
Konsep MVC
 Method get fungsinya sama seperti post yaitu mengirimkan nilai dari dari client ke server,
namun perbedaannya terletak pada informasi yang dikirim bersifat public, artinya nilai dari
form yang telah diinputkan tersebut akan terlihat di address browser dan informasi yang
dikirimkan pun terbatas karena method ini tidak bisa menyimpan variabel yang nilainya
lebih dari 2000 karakter maka method get ini tidak akan cocok untuk nilai variabel yang
jumlahnya besar.
 Method post merupakan sebuah fungsi yang digunakan untuk mengumpulkan nilai dari
form yang telah diisi untuk selanjutnya akan dikirimkan dari client ke server dengan metode
post, informasi yang dikirim dengan method post ini tidak akan bisa dilihat secara public
dan tidak memiliki batasan pada banyaknya infomasi yang dikirim, untuk ukuran defailt
dari method post ini adalah 8mb. Method ini biasanya digunakan pada form seperti
pendaftaran, login dll.
Perintah GET,POST pada pemrograman web
Perbedaan POST GET
History Parameter/nilai tidak tersimpan di browser
Parameter/nilai tersimpan dibrowser
dan bisa diakses ulang karena nilai
menjadi kesatuan URL
Bookmark Parameter/nilai tidak dapat dibookmark Parameter bisa dibookmark
Tombol
Kembali/Kirim
Ulang
Biasanya browser
memberitahukan/menanyakan apakah data
akan dikirim ulang
Dengan methot get, halaman
sebelumnya langsung ditampillkan
tanpa mengeksekusi kembali karena
tersimpan dalam cache browser
Encoding type
(enctype attribute)
Mendukung pengiriman data binner dengan
teknik multipart/form-data atau application/x-
www-form-urlencoded
hanya mendukung application/x-
www-form-urlencoded
Parameters
Dapat mengirimkan parameter url sekaligus
mengirimkan data tersembunyi ke server
Hanya bisa mengirimkan parameter
melalui URL
Kecurangan data Lebih sulit karena tertutup Lebih terbuka karena data terlihat
Keamanan
Dengan method POST lebih aman karena data
langsung dikirim ke server
Dengan jelas bisa ketahui data apa saja
yang dikirim
Penggunaan
POST digunakan untuk mengirim data yang
lebih rahasia seperti password
Digunakan lebih untuk keperluan
mengambil data
 REST adalah salah satu jenis web service yang menerapkan konsep
perpindahan antar state. State disini dapat digambarkan seperti jika
browser meminta suatu halaman web, maka serverakan mengirimkan
state halaman web yang sekarang ke browser. Bernavigasi melalui
link-link yang disediakan sama halnya dengan mengganti state dari
halaman web. Begitu pula REST bekerja, dengan bernavigasi melalui
link-link HTTP untuk melakukan aktivitas tertentu, seakan-akan
terjadi perpindahan state satu sama lain. Perintah HTTP yang bisa
digunakan adalah fungsi GET, POST, PUT atau DELETE. Balasan yang
dikirimkan adalah dalam bentuk XML sederhana tanpa ada protokol
pemaketan data, sehingga informasi yang diterima lebih mudah
dibaca dan diparsing disisi client.
 Dalam pengaplikasiannya, REST lebih banyak digunakan untuk web
service yang berorientasi pada resource. Maksud orientasi pada
resource adalah orientasi yang menyediakan resource-resource
sebagai layanannya dan bukan kumpulan kumpulan dari aktifitas
yang mengolah resource itu. Resource adalah setiap informasi yang
dapat diberikan nama, misalnya twit seseorang, image yang di upload
user. Beberapa contoh web service yang menggunakan REST adalah:
Flickr API (Application Program Interface), YouTube API, Amazon
API.
REST (Representational State Transfer)

More Related Content

What's hot

Tugas 7 ku– 0316 1311511529
Tugas 7   ku– 0316 1311511529Tugas 7   ku– 0316 1311511529
Tugas 7 ku– 0316 1311511529Iich-oNe Hidayat
 
Tugas7 [ku]-0316-kahfi arif akbar-1012501571
Tugas7 [ku]-0316-kahfi arif akbar-1012501571Tugas7 [ku]-0316-kahfi arif akbar-1012501571
Tugas7 [ku]-0316-kahfi arif akbar-1012501571kahfi ariep akbar
 
Tugas 7 RekayasaWeb
Tugas 7 RekayasaWebTugas 7 RekayasaWeb
Tugas 7 RekayasaWebSugianto oo
 
Tugas rekweb 0316 arifmunandar 1312510124 (7)
Tugas rekweb 0316 arifmunandar 1312510124 (7)Tugas rekweb 0316 arifmunandar 1312510124 (7)
Tugas rekweb 0316 arifmunandar 1312510124 (7)Arif Munandar
 
Tugas7 [ku]-0316-rizki christoper-1211510480
Tugas7 [ku]-0316-rizki christoper-1211510480Tugas7 [ku]-0316-rizki christoper-1211510480
Tugas7 [ku]-0316-rizki christoper-1211510480Rizki Christoper
 
Tugas7rekweb 1212511008-ismailaluwi
Tugas7rekweb 1212511008-ismailaluwiTugas7rekweb 1212511008-ismailaluwi
Tugas7rekweb 1212511008-ismailaluwiISMAIL ALUWI
 
Tugas7-[ku]-0316-dezan maulana-1411510975
Tugas7-[ku]-0316-dezan maulana-1411510975Tugas7-[ku]-0316-dezan maulana-1411510975
Tugas7-[ku]-0316-dezan maulana-1411510975Dezanm
 
Tugas 7 - Rekayasa Web
Tugas 7 - Rekayasa WebTugas 7 - Rekayasa Web
Tugas 7 - Rekayasa Webarisjunedi
 
Tugas 7 rekayasa web Fitra Ramadhan 1412510610
Tugas 7 rekayasa web Fitra Ramadhan 1412510610Tugas 7 rekayasa web Fitra Ramadhan 1412510610
Tugas 7 rekayasa web Fitra Ramadhan 1412510610Fitra Ramadhan
 
Tugas 3 0317 individu
Tugas 3 0317 individuTugas 3 0317 individu
Tugas 3 0317 individueko nofrianto
 
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1Edwin Prassetyo
 
Tugas 3 matkul rekayasa web 0317
Tugas 3 matkul rekayasa web 0317Tugas 3 matkul rekayasa web 0317
Tugas 3 matkul rekayasa web 0317esti setiasih
 
Tugas 7 Rekayasa Web 0316
Tugas 7 Rekayasa Web 0316Tugas 7 Rekayasa Web 0316
Tugas 7 Rekayasa Web 0316sapatati
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa webTugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa webFani Heryati
 
Tugas7 rekayasa web Ajat Sudrajat
Tugas7 rekayasa web Ajat SudrajatTugas7 rekayasa web Ajat Sudrajat
Tugas7 rekayasa web Ajat SudrajatAjat Sudrajat
 
TUGAS 7 – REKAYASA WEB (KU) - 1311511057 - RADEN DONI WIJOYO
TUGAS 7 – REKAYASA WEB (KU) - 1311511057 - RADEN DONI WIJOYOTUGAS 7 – REKAYASA WEB (KU) - 1311511057 - RADEN DONI WIJOYO
TUGAS 7 – REKAYASA WEB (KU) - 1311511057 - RADEN DONI WIJOYODoni Wijoyo
 

What's hot (20)

Tugas 7
Tugas 7Tugas 7
Tugas 7
 
Tugas 7 ku– 0316 1311511529
Tugas 7   ku– 0316 1311511529Tugas 7   ku– 0316 1311511529
Tugas 7 ku– 0316 1311511529
 
Tugas7 [ku]-0316-kahfi arif akbar-1012501571
Tugas7 [ku]-0316-kahfi arif akbar-1012501571Tugas7 [ku]-0316-kahfi arif akbar-1012501571
Tugas7 [ku]-0316-kahfi arif akbar-1012501571
 
Tugas 7 RekayasaWeb
Tugas 7 RekayasaWebTugas 7 RekayasaWeb
Tugas 7 RekayasaWeb
 
Tugas 7 0316
Tugas 7   0316Tugas 7   0316
Tugas 7 0316
 
Tugas 7 – rekayasa web
Tugas 7 – rekayasa webTugas 7 – rekayasa web
Tugas 7 – rekayasa web
 
Tugas rekweb 0316 arifmunandar 1312510124 (7)
Tugas rekweb 0316 arifmunandar 1312510124 (7)Tugas rekweb 0316 arifmunandar 1312510124 (7)
Tugas rekweb 0316 arifmunandar 1312510124 (7)
 
Tugas7 [ku]-0316-rizki christoper-1211510480
Tugas7 [ku]-0316-rizki christoper-1211510480Tugas7 [ku]-0316-rizki christoper-1211510480
Tugas7 [ku]-0316-rizki christoper-1211510480
 
Tugas7rekweb 1212511008-ismailaluwi
Tugas7rekweb 1212511008-ismailaluwiTugas7rekweb 1212511008-ismailaluwi
Tugas7rekweb 1212511008-ismailaluwi
 
Tugas7-[ku]-0316-dezan maulana-1411510975
Tugas7-[ku]-0316-dezan maulana-1411510975Tugas7-[ku]-0316-dezan maulana-1411510975
Tugas7-[ku]-0316-dezan maulana-1411510975
 
Tugas 7 - Rekayasa Web
Tugas 7 - Rekayasa WebTugas 7 - Rekayasa Web
Tugas 7 - Rekayasa Web
 
Tugas 7 rekayasa web Fitra Ramadhan 1412510610
Tugas 7 rekayasa web Fitra Ramadhan 1412510610Tugas 7 rekayasa web Fitra Ramadhan 1412510610
Tugas 7 rekayasa web Fitra Ramadhan 1412510610
 
Tugas 3 0317 individu
Tugas 3 0317 individuTugas 3 0317 individu
Tugas 3 0317 individu
 
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
 
Tugas 3 matkul rekayasa web 0317
Tugas 3 matkul rekayasa web 0317Tugas 3 matkul rekayasa web 0317
Tugas 3 matkul rekayasa web 0317
 
Tugas 7 Rekayasa Web 0316
Tugas 7 Rekayasa Web 0316Tugas 7 Rekayasa Web 0316
Tugas 7 Rekayasa Web 0316
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa webTugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa web
 
Tugas7 rekayasa web Ajat Sudrajat
Tugas7 rekayasa web Ajat SudrajatTugas7 rekayasa web Ajat Sudrajat
Tugas7 rekayasa web Ajat Sudrajat
 
Chapter 3
Chapter 3Chapter 3
Chapter 3
 
TUGAS 7 – REKAYASA WEB (KU) - 1311511057 - RADEN DONI WIJOYO
TUGAS 7 – REKAYASA WEB (KU) - 1311511057 - RADEN DONI WIJOYOTUGAS 7 – REKAYASA WEB (KU) - 1311511057 - RADEN DONI WIJOYO
TUGAS 7 – REKAYASA WEB (KU) - 1311511057 - RADEN DONI WIJOYO
 

Similar to Tugas 7

Tugas 7 ku– 0316 1311511529
Tugas 7   ku– 0316 1311511529Tugas 7   ku– 0316 1311511529
Tugas 7 ku– 0316 1311511529Iich-oNe Hidayat
 
TUGAS7-[KU]- 0316-MUHAMMAD AYUB - 1311510844
TUGAS7-[KU]- 0316-MUHAMMAD AYUB - 1311510844TUGAS7-[KU]- 0316-MUHAMMAD AYUB - 1311510844
TUGAS7-[KU]- 0316-MUHAMMAD AYUB - 1311510844muhammad ayub
 
Tugas individu rekweb4
Tugas individu rekweb4Tugas individu rekweb4
Tugas individu rekweb4Ratri Alfiani
 
Tugas 7 rekayasa web (individu)
Tugas 7 rekayasa web (individu)Tugas 7 rekayasa web (individu)
Tugas 7 rekayasa web (individu)faisalawai
 
Tugas 7 ki-0316-alvin yosua-1411510454
Tugas 7 ki-0316-alvin yosua-1411510454Tugas 7 ki-0316-alvin yosua-1411510454
Tugas 7 ki-0316-alvin yosua-1411510454alvinyosua
 
Jeni Web Programming Bab 3 Advanced Servlets
Jeni Web Programming Bab 3 Advanced ServletsJeni Web Programming Bab 3 Advanced Servlets
Jeni Web Programming Bab 3 Advanced ServletsIndividual Consultants
 

Similar to Tugas 7 (13)

Tugas 7 rekweb 0316
Tugas 7 rekweb 0316Tugas 7 rekweb 0316
Tugas 7 rekweb 0316
 
Tugas 7 ku– 0316 1311511529
Tugas 7   ku– 0316 1311511529Tugas 7   ku– 0316 1311511529
Tugas 7 ku– 0316 1311511529
 
TUGAS7-[KU]- 0316-MUHAMMAD AYUB - 1311510844
TUGAS7-[KU]- 0316-MUHAMMAD AYUB - 1311510844TUGAS7-[KU]- 0316-MUHAMMAD AYUB - 1311510844
TUGAS7-[KU]- 0316-MUHAMMAD AYUB - 1311510844
 
tugas 7 - 0316
tugas 7 - 0316tugas 7 - 0316
tugas 7 - 0316
 
Tugas individu rekweb4
Tugas individu rekweb4Tugas individu rekweb4
Tugas individu rekweb4
 
Frame work php
Frame work phpFrame work php
Frame work php
 
Tugas 7 rekayasa web (individu)
Tugas 7 rekayasa web (individu)Tugas 7 rekayasa web (individu)
Tugas 7 rekayasa web (individu)
 
Konsep mvc
Konsep mvcKonsep mvc
Konsep mvc
 
MVC J2EE using servlet
MVC J2EE using servletMVC J2EE using servlet
MVC J2EE using servlet
 
Tugas 7 ki-0316-alvin yosua-1411510454
Tugas 7 ki-0316-alvin yosua-1411510454Tugas 7 ki-0316-alvin yosua-1411510454
Tugas 7 ki-0316-alvin yosua-1411510454
 
Jeni Web Programming Bab 3 Advanced Servlets
Jeni Web Programming Bab 3 Advanced ServletsJeni Web Programming Bab 3 Advanced Servlets
Jeni Web Programming Bab 3 Advanced Servlets
 
Tugas 4 rekayasa web (0916)
Tugas 4   rekayasa web (0916)Tugas 4   rekayasa web (0916)
Tugas 4 rekayasa web (0916)
 
Jeni Web Programming Bab 7 Mvc Intro
Jeni Web Programming Bab 7 Mvc IntroJeni Web Programming Bab 7 Mvc Intro
Jeni Web Programming Bab 7 Mvc Intro
 

More from Ridah Almakhbuby (6)

Tugas 6
Tugas 6Tugas 6
Tugas 6
 
Tugas 5
Tugas 5Tugas 5
Tugas 5
 
Tugas 4
Tugas 4Tugas 4
Tugas 4
 
Tugas 3
Tugas 3Tugas 3
Tugas 3
 
Tugas 2 Rekayasa Web
Tugas 2 Rekayasa WebTugas 2 Rekayasa Web
Tugas 2 Rekayasa Web
 
Tugas 1
Tugas 1Tugas 1
Tugas 1
 

Recently uploaded

Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfmaulanayazid
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptGirl38
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 

Recently uploaded (20)

Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 

Tugas 7

  • 1. Nama : Moh Ridah Almakhbuby NIM : 1411511205
  • 2.  MVC (Model-View-Controller) adalah sebuah metode dalam membuat aplikasi dengan memisahkan pengembangan aplikasi berdasarkan komponen utama yang membangun sebuah aplikasi seperti manipulasi data, antarmuka pengguna, dan bagian yang menjadi kontrol utama aplikasi. Dengan menggunakan prinsip MVC suatu aplikasi dapat dikembangkan secara terpisah antara layer application-logic dan presentation, sehingga dalam sebuah tim pengembangan website, seorang programmer bisa berkonsentrasi pada pengembangan core-system saja, sedangkan web designer bisa berkonsentrasi pada tampilan web saja. Walaupun demikian dibutuhkan komunikasi yang baik antara programmer dan designer  Ada tiga layer utama dalam arsitektur web MVC, yang disebut sebagai best practices : – Model – View – Controller MVC(model-view-controller)
  • 3.  Model, bukan sebuah database tetapi merupakan bagian (fungsi-fungsi) yang berhubungan langsung dengan database untuk memanipulasi data seperti memasukkan data, pembaruan data, hapus data, dan lain-lain, namun tidak dapat berhubungan langsung dengan bagian view.  View, merupakan bagian yang mengatur tampilan ke pengguna. Pada suatu aplikasi web bagian ini biasanya berupa file template HTML, yang diatur oleh controller. Viewberfungsi untuk menerima dan merepresentasikan data kepada pengguna. Bagian ini tidak memiliki akses langsung terhadap bagian model.  Controller, merupakan bagian yang mengatur hubungan antara bagian model dan bagian view, controller berfungsi untuk menerima request dan data dari user kemudian menentukan apa yang akan diproses oleh aplikasi. Layer utama
  • 4.  Saat user mengeksekusi program anda, user akan dipilihkan sebuah controller yang sesuai dengan apa yang user inginkan, anggap saja user mengakses sebuah controller bernama 'home'.  Kemudian anda membuat program-program pada controller bernama home, program tersebut harus menghasilkan sebuah output, anda tidak boleh membuat output pada sebuah controller, jadi pada controller tersebut buatah sebuah panggilan ke sebuah view.  Di file view anda harus menyesuaikan output sesuai controller yang anda buat.  Bila anda membutuhkan data (kebanyakan program pasti membutuhkan), bisa dari database atau yang lain. Sebelum anda memanggil view, anda harus memanggil sebuah model, buat program pada model untuk mengambil/menyaring data, data dari model tersebut kemudian diserahkan kepada controller sebelum akhirnya ke view. Konsep MVC
  • 5.  Method get fungsinya sama seperti post yaitu mengirimkan nilai dari dari client ke server, namun perbedaannya terletak pada informasi yang dikirim bersifat public, artinya nilai dari form yang telah diinputkan tersebut akan terlihat di address browser dan informasi yang dikirimkan pun terbatas karena method ini tidak bisa menyimpan variabel yang nilainya lebih dari 2000 karakter maka method get ini tidak akan cocok untuk nilai variabel yang jumlahnya besar.  Method post merupakan sebuah fungsi yang digunakan untuk mengumpulkan nilai dari form yang telah diisi untuk selanjutnya akan dikirimkan dari client ke server dengan metode post, informasi yang dikirim dengan method post ini tidak akan bisa dilihat secara public dan tidak memiliki batasan pada banyaknya infomasi yang dikirim, untuk ukuran defailt dari method post ini adalah 8mb. Method ini biasanya digunakan pada form seperti pendaftaran, login dll. Perintah GET,POST pada pemrograman web
  • 6. Perbedaan POST GET History Parameter/nilai tidak tersimpan di browser Parameter/nilai tersimpan dibrowser dan bisa diakses ulang karena nilai menjadi kesatuan URL Bookmark Parameter/nilai tidak dapat dibookmark Parameter bisa dibookmark Tombol Kembali/Kirim Ulang Biasanya browser memberitahukan/menanyakan apakah data akan dikirim ulang Dengan methot get, halaman sebelumnya langsung ditampillkan tanpa mengeksekusi kembali karena tersimpan dalam cache browser Encoding type (enctype attribute) Mendukung pengiriman data binner dengan teknik multipart/form-data atau application/x- www-form-urlencoded hanya mendukung application/x- www-form-urlencoded Parameters Dapat mengirimkan parameter url sekaligus mengirimkan data tersembunyi ke server Hanya bisa mengirimkan parameter melalui URL Kecurangan data Lebih sulit karena tertutup Lebih terbuka karena data terlihat Keamanan Dengan method POST lebih aman karena data langsung dikirim ke server Dengan jelas bisa ketahui data apa saja yang dikirim Penggunaan POST digunakan untuk mengirim data yang lebih rahasia seperti password Digunakan lebih untuk keperluan mengambil data
  • 7.  REST adalah salah satu jenis web service yang menerapkan konsep perpindahan antar state. State disini dapat digambarkan seperti jika browser meminta suatu halaman web, maka serverakan mengirimkan state halaman web yang sekarang ke browser. Bernavigasi melalui link-link yang disediakan sama halnya dengan mengganti state dari halaman web. Begitu pula REST bekerja, dengan bernavigasi melalui link-link HTTP untuk melakukan aktivitas tertentu, seakan-akan terjadi perpindahan state satu sama lain. Perintah HTTP yang bisa digunakan adalah fungsi GET, POST, PUT atau DELETE. Balasan yang dikirimkan adalah dalam bentuk XML sederhana tanpa ada protokol pemaketan data, sehingga informasi yang diterima lebih mudah dibaca dan diparsing disisi client.  Dalam pengaplikasiannya, REST lebih banyak digunakan untuk web service yang berorientasi pada resource. Maksud orientasi pada resource adalah orientasi yang menyediakan resource-resource sebagai layanannya dan bukan kumpulan kumpulan dari aktifitas yang mengolah resource itu. Resource adalah setiap informasi yang dapat diberikan nama, misalnya twit seseorang, image yang di upload user. Beberapa contoh web service yang menggunakan REST adalah: Flickr API (Application Program Interface), YouTube API, Amazon API. REST (Representational State Transfer)