SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
PEMERINTAH KABUPATEN SITUBONDO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMASWONOREJO
Jln. Pandean Dusun Randu Agung Desa Wonorejo Kec. Banyuputih
LAPORAN HASIL KINERJA
PROGRAM PNEUMONIA
BULAN MEI
TAHUN 2022
I. LATAR BELAKANG
Infeksi akut yang menyerang salah satu bagian/ lebih dari saluran nafas mulai hidung
sampai alveoli termasuk adneksanya (sinus, rongga telinga tengah, pleura). Salah satu penyebab
utama kematian bayi dan anak Balita adalah penyakit ISPA yang diakibatkan oleh penyakit
pneumonia. Strategi dalam penanggulangan pneumonia adalah penemuan dini dan tatalaksana
anak batuk dan atau kesukaran bernapas yang tepat sehingga angka kematian Balita karena
pneumonia dapat diturunkan. Saat ini pelaksanaan program P2 ISPA dalam upaya
penanggulangan pneumonia akan lebih ditingkatkan sehingga cakupan penemuan dini dan
tatalaksana pneumonia Balita akan lebih dapat berhasil mencapai sasarannya.
Keberhasilan penanganan Bayi dan Balita dengan batuk dan atau kesukaran bernafas
dapat dilaksanakan dengan baik salah satunya dibantu dengan adanya pedoman tatalaksana
Pneumonia Balita yang sudah tersebar di seluruh fasilitas kesehatan.
II. PENCAPAIAN PROGRAM PNEUMONIA BULAN MEI
No
.
Jenis Kegiatan
Pencapaian Kumulatif Pencapaian Bulan ini
Target Pencapaian Target Pencapaian
% Jumlah % Jumlah % Juml
ah
% Juml
ah
1 Penemuan penderita
pneumonia balita
60 22
54,6
%
1 65% 1
54,6
%
1
III. PENCAPAIAN HASIL KINERJA DALAM GRAFIK
IV. ANALISIS MASALAH
No
.
Program Kegiatan
Targe
t
Pencapaia
n
Permasalahan/Kes
enjangan
Pemecahan
Masalah
Rencana
Tindak Lanjut
Indikator Keberhasilan
RTL
1 Pneumoni
a
Penemuan
penderita
pneumoni
a balita
65% 54,6% Kemungki
nan
pemeriksa
an atau
pencatatan
didalam
MTBS
kurang
tertib atau
tidak
sesuai
dengan
SOP
1.Mengingatka
n kembali
target
penemuan
kasus
pneumonia
serta
pengisian
MTBS sesuai
dengan SOP
2.Melibatkan
programer
terkait
khususnya
Programer
KIA karena
yang
diperiksa
adalah Bayi
dan Balita.
1. Terpasangnya
bagan
tatalaksana Bayi
dan Balita batuk
dan sukar
bernafas
2. Ada keterlibatan
program terkait
saat memberikan
penemuan kasus
Pneumonia
3. Petugas tahu dan
mengerti tentang
capaian dan
target perbulan
serta tatacara
pengisian MTBS
sesuai dengan
SOP.
V. KESIMPULAN
Dari paparan diatas, dapat dilihat bahwa indikator program Pneumonia tidak tercapai 54,6%
atau 1 kasus.
VI. PENUTUP
Demikian Laporan Hasil Kegiatan ini dibuat, diharapkan dengan dilaporkannya hasil kegiatan
program ini dapat mempermudah monitoring dan evaluasi kegiatan program UKM Pneumonia
yang sudah dilakasanakan pada bulan Mei Tahun 2022 dalam rangka meningkatkan mutu dan
kwalitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan Visi dan Misi UPTD Puskesmas Wonorejo.
Mengetahui, Pelaksana
Kepala UPT Puskesmas Wonorejo Penanggung Jawab Program ISPA Pneumonia
YULIADI SETIAWAN, S.Kep.Ners Lucky rinanda, A.md. Kep.
NIP. 19830718201001 1 020 -

More Related Content

Similar to LHKP ISPA MARET.doc

413229984-1-6-1-Kak-Pemberian-Obat-Cacing.docx
413229984-1-6-1-Kak-Pemberian-Obat-Cacing.docx413229984-1-6-1-Kak-Pemberian-Obat-Cacing.docx
413229984-1-6-1-Kak-Pemberian-Obat-Cacing.docx
inong008
 
11 KAK IMUNISASI.docx
11 KAK IMUNISASI.docx11 KAK IMUNISASI.docx
11 KAK IMUNISASI.docx
holipah2
 
Kebijakan dan Teknis Pelaksanaan Introduksi Imunisasi PCV - Workshop PCV.pdf
Kebijakan dan Teknis Pelaksanaan Introduksi Imunisasi PCV - Workshop PCV.pdfKebijakan dan Teknis Pelaksanaan Introduksi Imunisasi PCV - Workshop PCV.pdf
Kebijakan dan Teknis Pelaksanaan Introduksi Imunisasi PCV - Workshop PCV.pdf
cahyadin1
 
Tingkat keberhasilan penyembuhan tuberkulosis paru primer pada anak usia 1 6 ...
Tingkat keberhasilan penyembuhan tuberkulosis paru primer pada anak usia 1 6 ...Tingkat keberhasilan penyembuhan tuberkulosis paru primer pada anak usia 1 6 ...
Tingkat keberhasilan penyembuhan tuberkulosis paru primer pada anak usia 1 6 ...
Operator Warnet Vast Raha
 
SK Perubahan Pengendalian Penyakit ok.docx
SK Perubahan Pengendalian Penyakit ok.docxSK Perubahan Pengendalian Penyakit ok.docx
SK Perubahan Pengendalian Penyakit ok.docx
Yusindrawati
 
miniproINTERNSIP TEMANGGUNG PARAKAN fix.pptx
miniproINTERNSIP TEMANGGUNG PARAKAN fix.pptxminiproINTERNSIP TEMANGGUNG PARAKAN fix.pptx
miniproINTERNSIP TEMANGGUNG PARAKAN fix.pptx
fais1231
 
5. Bab V_REVISI_29 JUNI 2021 5.5.1-3.pdf
5. Bab V_REVISI_29 JUNI 2021 5.5.1-3.pdf5. Bab V_REVISI_29 JUNI 2021 5.5.1-3.pdf
5. Bab V_REVISI_29 JUNI 2021 5.5.1-3.pdf
EllenRatucoreh
 

Similar to LHKP ISPA MARET.doc (20)

413229984-1-6-1-Kak-Pemberian-Obat-Cacing.docx
413229984-1-6-1-Kak-Pemberian-Obat-Cacing.docx413229984-1-6-1-Kak-Pemberian-Obat-Cacing.docx
413229984-1-6-1-Kak-Pemberian-Obat-Cacing.docx
 
PPT RESIDENSI2 ,,,.pptx
PPT RESIDENSI2 ,,,.pptxPPT RESIDENSI2 ,,,.pptx
PPT RESIDENSI2 ,,,.pptx
 
11 KAK IMUNISASI.docx
11 KAK IMUNISASI.docx11 KAK IMUNISASI.docx
11 KAK IMUNISASI.docx
 
scribd.vpdfs.com_kak-program-kb.pdf
scribd.vpdfs.com_kak-program-kb.pdfscribd.vpdfs.com_kak-program-kb.pdf
scribd.vpdfs.com_kak-program-kb.pdf
 
Problematika PISPK 2022. MP. Helena.pptx
Problematika PISPK 2022. MP. Helena.pptxProblematika PISPK 2022. MP. Helena.pptx
Problematika PISPK 2022. MP. Helena.pptx
 
Kebijakan dan Teknis Pelaksanaan Introduksi Imunisasi PCV - Workshop PCV.pdf
Kebijakan dan Teknis Pelaksanaan Introduksi Imunisasi PCV - Workshop PCV.pdfKebijakan dan Teknis Pelaksanaan Introduksi Imunisasi PCV - Workshop PCV.pdf
Kebijakan dan Teknis Pelaksanaan Introduksi Imunisasi PCV - Workshop PCV.pdf
 
SK Pengendalian Penyakit ok1.docx
SK Pengendalian Penyakit ok1.docxSK Pengendalian Penyakit ok1.docx
SK Pengendalian Penyakit ok1.docx
 
1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoring
1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoring1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoring
1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoring
 
Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...
Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...
Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...
 
Tingkat keberhasilan penyembuhan tuberkulosis paru primer pada anak usia 1 6 ...
Tingkat keberhasilan penyembuhan tuberkulosis paru primer pada anak usia 1 6 ...Tingkat keberhasilan penyembuhan tuberkulosis paru primer pada anak usia 1 6 ...
Tingkat keberhasilan penyembuhan tuberkulosis paru primer pada anak usia 1 6 ...
 
Tugas (Kegiatan Pelatihan Advokasi Program Surveilans)
Tugas (Kegiatan Pelatihan Advokasi Program Surveilans)Tugas (Kegiatan Pelatihan Advokasi Program Surveilans)
Tugas (Kegiatan Pelatihan Advokasi Program Surveilans)
 
SK Perubahan Pengendalian Penyakit ok.docx
SK Perubahan Pengendalian Penyakit ok.docxSK Perubahan Pengendalian Penyakit ok.docx
SK Perubahan Pengendalian Penyakit ok.docx
 
SK KARPED KUTUCU.docx
SK KARPED KUTUCU.docxSK KARPED KUTUCU.docx
SK KARPED KUTUCU.docx
 
miniproINTERNSIP TEMANGGUNG PARAKAN fix.pptx
miniproINTERNSIP TEMANGGUNG PARAKAN fix.pptxminiproINTERNSIP TEMANGGUNG PARAKAN fix.pptx
miniproINTERNSIP TEMANGGUNG PARAKAN fix.pptx
 
PIS-PK masa Pandemi COVID19_090620.pptx
PIS-PK masa Pandemi COVID19_090620.pptxPIS-PK masa Pandemi COVID19_090620.pptx
PIS-PK masa Pandemi COVID19_090620.pptx
 
JUKNIS UKM MASA PANDEMI siwi 20072022.pptx
JUKNIS UKM MASA PANDEMI siwi 20072022.pptxJUKNIS UKM MASA PANDEMI siwi 20072022.pptx
JUKNIS UKM MASA PANDEMI siwi 20072022.pptx
 
Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...
Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...
Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...
 
Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...
Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...
Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...
 
bab 4.4.pdf
bab 4.4.pdfbab 4.4.pdf
bab 4.4.pdf
 
5. Bab V_REVISI_29 JUNI 2021 5.5.1-3.pdf
5. Bab V_REVISI_29 JUNI 2021 5.5.1-3.pdf5. Bab V_REVISI_29 JUNI 2021 5.5.1-3.pdf
5. Bab V_REVISI_29 JUNI 2021 5.5.1-3.pdf
 

More from YuliatinAlAzof (7)

kakjiwa2016-220719142435-843b5ea7.doc
kakjiwa2016-220719142435-843b5ea7.dockakjiwa2016-220719142435-843b5ea7.doc
kakjiwa2016-220719142435-843b5ea7.doc
 
kakjiwa2016-220719142435-843b5ea7.doc
kakjiwa2016-220719142435-843b5ea7.dockakjiwa2016-220719142435-843b5ea7.doc
kakjiwa2016-220719142435-843b5ea7.doc
 
3512140707110003.pdf
3512140707110003.pdf3512140707110003.pdf
3512140707110003.pdf
 
KAK JIWA 2016.doc
KAK JIWA 2016.docKAK JIWA 2016.doc
KAK JIWA 2016.doc
 
BAB III.doc
BAB III.docBAB III.doc
BAB III.doc
 
SOP RUJUKAN INTERNAL.doc
SOP RUJUKAN INTERNAL.docSOP RUJUKAN INTERNAL.doc
SOP RUJUKAN INTERNAL.doc
 
penyuluhan-gigi.ppt
penyuluhan-gigi.pptpenyuluhan-gigi.ppt
penyuluhan-gigi.ppt
 

Recently uploaded

TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksiTM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
haslinahaslina3
 
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank MaybankUNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
csooyoung073
 
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngccccccccccccccccaskep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
anangkuniawan
 
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIStandar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
germanaaprianineno
 
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratioIMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
Safrina Ramadhani
 
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
cels17082019
 

Recently uploaded (17)

KONSEP DASAR LUKA DAN PENANGANANNYA, PROSES PENYEMBUHAN
KONSEP DASAR LUKA DAN PENANGANANNYA, PROSES PENYEMBUHANKONSEP DASAR LUKA DAN PENANGANANNYA, PROSES PENYEMBUHAN
KONSEP DASAR LUKA DAN PENANGANANNYA, PROSES PENYEMBUHAN
 
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.pptParasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
 
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksiTM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
 
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank MaybankUNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
 
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngccccccccccccccccaskep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
 
Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)
Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)
Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)
 
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIStandar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
 
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smeardokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
 
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratioIMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
 
PPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdf
PPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdfPPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdf
PPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdf
 
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.pptPPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
 
partograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
partograf. pencatatan proses kelahiran.pptpartograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
partograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
 
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
 
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkbregulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
 
PPT LAPORAN KOMITE TENAGA KESEHATAN LAINNYA
PPT LAPORAN KOMITE TENAGA KESEHATAN LAINNYAPPT LAPORAN KOMITE TENAGA KESEHATAN LAINNYA
PPT LAPORAN KOMITE TENAGA KESEHATAN LAINNYA
 
Mekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptx
Mekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptxMekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptx
Mekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptx
 
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt
 

LHKP ISPA MARET.doc

  • 1. PEMERINTAH KABUPATEN SITUBONDO DINAS KESEHATAN UPT PUSKESMASWONOREJO Jln. Pandean Dusun Randu Agung Desa Wonorejo Kec. Banyuputih LAPORAN HASIL KINERJA PROGRAM PNEUMONIA BULAN MEI TAHUN 2022 I. LATAR BELAKANG Infeksi akut yang menyerang salah satu bagian/ lebih dari saluran nafas mulai hidung sampai alveoli termasuk adneksanya (sinus, rongga telinga tengah, pleura). Salah satu penyebab utama kematian bayi dan anak Balita adalah penyakit ISPA yang diakibatkan oleh penyakit pneumonia. Strategi dalam penanggulangan pneumonia adalah penemuan dini dan tatalaksana anak batuk dan atau kesukaran bernapas yang tepat sehingga angka kematian Balita karena pneumonia dapat diturunkan. Saat ini pelaksanaan program P2 ISPA dalam upaya penanggulangan pneumonia akan lebih ditingkatkan sehingga cakupan penemuan dini dan tatalaksana pneumonia Balita akan lebih dapat berhasil mencapai sasarannya. Keberhasilan penanganan Bayi dan Balita dengan batuk dan atau kesukaran bernafas dapat dilaksanakan dengan baik salah satunya dibantu dengan adanya pedoman tatalaksana Pneumonia Balita yang sudah tersebar di seluruh fasilitas kesehatan. II. PENCAPAIAN PROGRAM PNEUMONIA BULAN MEI No . Jenis Kegiatan Pencapaian Kumulatif Pencapaian Bulan ini Target Pencapaian Target Pencapaian % Jumlah % Jumlah % Juml ah % Juml ah 1 Penemuan penderita pneumonia balita 60 22 54,6 % 1 65% 1 54,6 % 1
  • 2. III. PENCAPAIAN HASIL KINERJA DALAM GRAFIK
  • 3. IV. ANALISIS MASALAH No . Program Kegiatan Targe t Pencapaia n Permasalahan/Kes enjangan Pemecahan Masalah Rencana Tindak Lanjut Indikator Keberhasilan RTL 1 Pneumoni a Penemuan penderita pneumoni a balita 65% 54,6% Kemungki nan pemeriksa an atau pencatatan didalam MTBS kurang tertib atau tidak sesuai dengan SOP 1.Mengingatka n kembali target penemuan kasus pneumonia serta pengisian MTBS sesuai dengan SOP 2.Melibatkan programer terkait khususnya Programer KIA karena yang diperiksa adalah Bayi dan Balita. 1. Terpasangnya bagan tatalaksana Bayi dan Balita batuk dan sukar bernafas 2. Ada keterlibatan program terkait saat memberikan penemuan kasus Pneumonia 3. Petugas tahu dan mengerti tentang capaian dan target perbulan serta tatacara pengisian MTBS sesuai dengan SOP.
  • 4. V. KESIMPULAN Dari paparan diatas, dapat dilihat bahwa indikator program Pneumonia tidak tercapai 54,6% atau 1 kasus. VI. PENUTUP Demikian Laporan Hasil Kegiatan ini dibuat, diharapkan dengan dilaporkannya hasil kegiatan program ini dapat mempermudah monitoring dan evaluasi kegiatan program UKM Pneumonia yang sudah dilakasanakan pada bulan Mei Tahun 2022 dalam rangka meningkatkan mutu dan kwalitas pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan Visi dan Misi UPTD Puskesmas Wonorejo. Mengetahui, Pelaksana Kepala UPT Puskesmas Wonorejo Penanggung Jawab Program ISPA Pneumonia YULIADI SETIAWAN, S.Kep.Ners Lucky rinanda, A.md. Kep. NIP. 19830718201001 1 020 -