SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
PROPOSAL
PERMOHONAN BANTUAN PEMBIAYAAN
PERBAIKAN RUMAH TIDAK LAYAK HUNI
DESA CICANTAYAN KECAMATAN CICANTAYAN
KABUPATEN SUKABUMI TAHUN ANGGARAN 2022
A. LATAR BELAKANG
Desa Cicantayan merupakan salah satu desa di Kecamatan Cicantayan Kabupaten
Sukabumi dengan luas wilayah sebesar 648 Ha yang berbatasan dengan Desa
Lembursawah sebelah Utara Kecamatan Cicantayan, Timur dengan Desa Cibolang
Kecamatan Cisaat Selatan Dengan Desa Sukadamai dan Barat dengan desa
Hegarmanah Kecamatan Cicantayan Kabupaten Sukabumi berdasarkan data demografi
tahun 2021 memiliki jumlah penduduk sebanyak 9382 jiwa dan jumlah KK sebanyak
3284 KK. Dan penduduk miskin yang sudah terdata di DTSK berjumlah 1433 jiwa dan
521 KK. Sebagian besar mata pecaharian masyarakat di Desa Cicantayan sebagai
petani, buruh tani, dan nelayan.
Perumahan yang layak huni merupakan salah satu kebutuhan dasar yang harus dipenuhi
oleh setiap keluarga termasuk keluarga miskin, rumah yang dihuni tidak hanya sekedar
memenuhi kebutuhan manusia untuk beristirahat, berlindung dan berbagi situasi dari
ancaman seperti hujan, angin, gelombang dan panas matahari. Rumah adalah tempat
terpenuhinya berbagai kebutuhan dan pelaksanaan peran dalam keluarga, rumah
menjadi media untuk interaksi sosial, transfer budaya, melaksanakan pendidikan
keluarga dan bahkan menjadi simbol status. Demikian besar fungsi bagi keluarga tidak
saja mencakup aspek fisik, tetapi juga mental dan sosial, oleh karena itu, berdasarkan
ke 3 (tiga) fungsi tersebut, maka menjadi tempat berlindung, syarat mental memenuhi
rasa kenyamanan dan secara sosial dapat menjadi media yang baik bagi pelaksanaan,
bimbingan, serta pendidikan keluarga, pada kenyataannya untuk mewujudkan rumah
yang memenuhi persyaratan tersebut, bukanlah hal yang mudah bagi sebahagian besar
masyarakat yang tergolong Keluarga Miskin, rumah hanyalah sebagai stasiun atau
tempat singgah keluarga, tampat memperhitungkan kelayakannya dilihat dari sisi fisik,
mental, dan sosial.
Jumlah rumah yang tidak layak huni di Desa Cicantayan Kecamatan Cicantayan
Kabupaten Sukabumi sampai saat ini masih cukup banyak, hal ini berdasarkan data
yang diperoleh dari hasil pendataan dan kroscek lapangan pada tahun 2020 terdata
sebanyak 1092 unit Rumah Tidak Layak Huni yang terdiri dari 500 unit rumah kategori
miskin dan 592 unit rumah kategori masyarakat berpenghasilan rendah. Kondisi ini
disebabkan oleh faktor ekonomi terutama bagi masyarakat miskin sehingga tidak bisa
memenuhi kebutuhan dasar berupa rumah layak huni. Masyarakat miskin dan
masyarakat berpenghasilan rendah di Desa kami masih banyak menempati rumah
tinggal yang jauh dari memenuhi standar kesehatan sehingga berdampak pada
penurunan kualitas hidup dan kesehatan masyarakat. Kemiskinan menyebabkan
seseorang tidak dapat memenuhi kebutuhan dasar bagi dirinya dan keluarganya yang
mencakup kebutuhan fisik, mental dan sosial, dengan tidak terpenuhinya kebutuhan
dasar manusia akan berimplikasi pada keterlantaran anggota keluarga dan ketunaan
sosial. Rumah merupakan salah satu kebutuhan dasar yang harus dipenuhi oleh setiap
orang. Hal ini sebagaimana diamanatkan dalam Undang Undang Dasar (UUD) 1945
dan pasal 28 H Amandemen UUD 1945, rumah adalah salah satu hak dasar setiap
rakyat Indonesia, maka setiap warga negara berhak untuk bertempat tinggal dan
mendapat lingkungan hidup yang baik dan sehat.
Ketidakberdayaan masyarakat miskin dan masyarakat berpenghasilan rendah untuk
memenuhi kebutuhan rumah yang layak huni disebabkan rendahnya pendapatan dan
rendahnya pemahaman tentang rumah yang memenuhi syarat fisik dan sosial. Untuk
mewujudkan rumah yang memenuhi persyaratan tersebut bukan hal yang mudah. Bagi
sebagian besar masyarakat yang tergolong keluarga fakir miskin dan atau miskin,
rumah hanya sebagai stasiun atau tempat singgah keluarga tanpa memperhitungkan
kelayakannya dilihat dari segi fisik, mental dan sosial.
Masalah utama yang dihadapi masyarakat miskin dan masyarakat berpenghasilan
rendah di Desa kami adalah terbatasnya akses perumahan yang sehat dan layak,
rendahnya mutu lingkungan pemukiman lemahnya perlindungan untuk mendapatkan
dan menghuni rumah yang layak dan sehat.
Hal ini mengindikasikan bahwa kebutuhan rumah bagi masyarakat miskin untuk
menjadi rumah yang layak huni masih banyak sekali, namun untuk mewujudkan
pembangunan/perbaikan rumah tidak layak huni menjadi rumah yang layak huni dan
sehat perlu dibangun kepedulian bersama dengan melibatkan seluruh komponen
masyarakat (Stakeholder) baik Pemerintah, Dunia Usaha, Masyarakat, NGO dan
elemen lainnya.
Sehubungan dengan hal tersebut, maka kami Desa Cicantayan Kecamatan Cicantayan
Kabupaten Sukabumi bermaksud mengajukan permohonan bantuan sosial perbaikan
rumah tidak layak huni kepada Pemerintah Daerah Kabupaten Sukabumi melalui Dinas
Perumahan dan Kawasan Permukiman Kabupaten Sukabumi untuk Tahun Anggaran
2021.
B. TUJUAN KEGIATAN
Kegiatan ini bertujuan :
1. Memperbaiki Rumah Tidak Layak Huni menjadi Rumah Layak Huni sebanyak …
unit berdasarkan standar keselamatan, keamanan, kesehatan dan kecukupan luas
ruang.
2. Mewujudkan rumah layak huni yang sehat, aman dan nyaman bagi masyarakat
berumah tidak layak huni.
3. Pelestarian nilai-nilai kesetiakawanan sosial, swadaya, prakarsa dan peran serta
masyarakat dalam pembangunan.
4. Menumbuhkan perilaku semangat gotong-royong masyarakat dalam penanganan
rumah tidak layak huni.
C. SASARAN KEGIATAN
Untuk perbaikan rumah tidak layak huni di Desa Cicantayan Kecamatan Cicantayan
Kabupaten Sukabumi di fokuskan kepada sasaran masyarakat masyarakat
berpenghasilan rendah yang berumah tidak layak huni dengan jumlah usulan CPCL
sebanyak 6 unit.
D. REKAP DATA CPCL
Adapun Rekap Data CPCL usulan perbaikan RUTILAHU dari Desa Cicantayan
Kecamatan Cicantayan Kabupaten Sukabumi (Terlampir)
E. PELAKSANA KEGIATAN
Berdasarkan hasil musyawarah desa pada tanggal 1 Oktober 2020, Pemerintah Desa
Cicantayan Kecamatan Cicantayan Kabupaten Sukabumi telah menunjuk LPM Desa
Cicantayan sebagai pelaksana kegiatan Perbaikan Rumah Tidak Layak Huni.
F. SUMBER DANA
Seluruh pembiayaan dalam pelaksanaan Perbaikan Rumah Tidak Layak Huni
(RUTILAHU) di Desa Cicantayan Kecamatan Cicantayan Kabupaten Sukabumi
bersumber dari Dana APBD Kabupaten Sukabumi. Dengan menggali sumber-sumber
lainnya dari swadaya masyarakat, partisipasi dunia usaha dan sumber yang tidak
mengikat.
G. PERKIRAAN BIAYA YANG DIBUTUHKAN
Dengan jumlah CPCL yang diusulkan sebanyak 6 unit, maka perkiraan dana yang
dibutuhkan secara keseluruhan sebanyak Rp. 90.000.000,- (Sembilan Puluh Juta
Rupiah). Adapun rincian jumlah biaya yang dibutuhkan per CPCL dalam format rekap
terlampir.
H. PENUTUP
Demikian proposal usulan bantuan sosial perbaikan rumah tidak layak huni di Desa
Cicantayan Kecamatan Cicantayan Kabupaten Sukabumi ini kami buat dan kami
sampaikan. Dengan harapan semoga dapat menuntaskan rumah tidak layak huni
menjadi rumah layak huni yang aman, nyaman dan sehat. Dan besar harapan kami
proposal yang kami ajukan dapat terkabul.
Cicantayan, 06 Oktober 2020
Mengetahui,
Kepala Desa Cicantayan
(H. ANDI SURYA WIJAYA, SE)
Hormat kami,
Ketua LPM Desa Cicantayan,
(SYARPUDIN)

More Related Content

What's hot

Sk pokja profil desa
Sk pokja profil desaSk pokja profil desa
Sk pokja profil desa
Abdul Kohar
 
Badan Permusyawaratan Desa (BPD)
Badan Permusyawaratan Desa  (BPD)Badan Permusyawaratan Desa  (BPD)
Badan Permusyawaratan Desa (BPD)
Yudhi Aldriand
 
Sk kader posyandu
Sk kader posyanduSk kader posyandu
Sk kader posyandu
Abdul Kohar
 
Sk phbs-[e-sk.blogspot.com]
Sk phbs-[e-sk.blogspot.com]Sk phbs-[e-sk.blogspot.com]
Sk phbs-[e-sk.blogspot.com]
Putu Ardita
 

What's hot (20)

Rekomendasi camat
Rekomendasi camatRekomendasi camat
Rekomendasi camat
 
06 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 2021
06 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 202106 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 2021
06 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 2021
 
Kelembagaan, administrasi, dan keuangan kelompok up2 k
Kelembagaan, administrasi, dan keuangan kelompok up2 kKelembagaan, administrasi, dan keuangan kelompok up2 k
Kelembagaan, administrasi, dan keuangan kelompok up2 k
 
Sk pokja profil desa
Sk pokja profil desaSk pokja profil desa
Sk pokja profil desa
 
proposal bedah rumah
proposal bedah rumahproposal bedah rumah
proposal bedah rumah
 
Proposal pembuatan jalan tani
Proposal pembuatan jalan taniProposal pembuatan jalan tani
Proposal pembuatan jalan tani
 
Contoh sk perangkat desa
Contoh sk perangkat desaContoh sk perangkat desa
Contoh sk perangkat desa
 
23 juni, sambutan bupati pembukaan bumdes kapulogo kepil
23 juni, sambutan bupati pembukaan bumdes kapulogo kepil 23 juni, sambutan bupati pembukaan bumdes kapulogo kepil
23 juni, sambutan bupati pembukaan bumdes kapulogo kepil
 
Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021 tentang prioritas penggunaan dana desa t...
Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021  tentang prioritas penggunaan dana desa t...Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021  tentang prioritas penggunaan dana desa t...
Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021 tentang prioritas penggunaan dana desa t...
 
Proposal
ProposalProposal
Proposal
 
20 sept, sambutan penyerahan sk dan pengambilan sumpah pns kabupaten wonosobo
20 sept, sambutan penyerahan sk dan pengambilan sumpah pns kabupaten wonosobo20 sept, sambutan penyerahan sk dan pengambilan sumpah pns kabupaten wonosobo
20 sept, sambutan penyerahan sk dan pengambilan sumpah pns kabupaten wonosobo
 
SK STAF BPD BUTON TENGAH WAKEAKEA
SK STAF BPD BUTON TENGAH WAKEAKEASK STAF BPD BUTON TENGAH WAKEAKEA
SK STAF BPD BUTON TENGAH WAKEAKEA
 
PERDES NOMOR 3 TAHUN 2022 PERUBAHAN APBDES.pdf
PERDES NOMOR 3 TAHUN 2022 PERUBAHAN APBDES.pdfPERDES NOMOR 3 TAHUN 2022 PERUBAHAN APBDES.pdf
PERDES NOMOR 3 TAHUN 2022 PERUBAHAN APBDES.pdf
 
Sk posyandu 2007
Sk posyandu 2007 Sk posyandu 2007
Sk posyandu 2007
 
rembuk stunting.pptx
rembuk stunting.pptxrembuk stunting.pptx
rembuk stunting.pptx
 
Materi pembinaan rtrw
Materi pembinaan rtrwMateri pembinaan rtrw
Materi pembinaan rtrw
 
Badan Permusyawaratan Desa (BPD)
Badan Permusyawaratan Desa  (BPD)Badan Permusyawaratan Desa  (BPD)
Badan Permusyawaratan Desa (BPD)
 
Sk kader posyandu
Sk kader posyanduSk kader posyandu
Sk kader posyandu
 
Sk phbs-[e-sk.blogspot.com]
Sk phbs-[e-sk.blogspot.com]Sk phbs-[e-sk.blogspot.com]
Sk phbs-[e-sk.blogspot.com]
 
Buku Juknis Bantuan Operasional Kesehatan
Buku Juknis Bantuan Operasional KesehatanBuku Juknis Bantuan Operasional Kesehatan
Buku Juknis Bantuan Operasional Kesehatan
 

Similar to 3. Contoh Proposal Perbaikan RUTILAHU-Desa Kel (1).docx

Bantuan Perbaikan Rumah Tidak Layak Huni Melalui Kegiatan Rehabilitasi Sosial...
Bantuan Perbaikan Rumah Tidak Layak Huni Melalui Kegiatan Rehabilitasi Sosial...Bantuan Perbaikan Rumah Tidak Layak Huni Melalui Kegiatan Rehabilitasi Sosial...
Bantuan Perbaikan Rumah Tidak Layak Huni Melalui Kegiatan Rehabilitasi Sosial...
khoiril anwar
 
PENGUATAN LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (LPMD) menuju desa mandiri.pdf
PENGUATAN LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (LPMD) menuju desa mandiri.pdfPENGUATAN LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (LPMD) menuju desa mandiri.pdf
PENGUATAN LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (LPMD) menuju desa mandiri.pdf
GeryToya
 

Similar to 3. Contoh Proposal Perbaikan RUTILAHU-Desa Kel (1).docx (20)

Buku rtlh
Buku rtlhBuku rtlh
Buku rtlh
 
PENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESA
PENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESAPENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESA
PENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESA
 
Bantuan Perbaikan Rumah Tidak Layak Huni Melalui Kegiatan Rehabilitasi Sosial...
Bantuan Perbaikan Rumah Tidak Layak Huni Melalui Kegiatan Rehabilitasi Sosial...Bantuan Perbaikan Rumah Tidak Layak Huni Melalui Kegiatan Rehabilitasi Sosial...
Bantuan Perbaikan Rumah Tidak Layak Huni Melalui Kegiatan Rehabilitasi Sosial...
 
Bahan PMK 128 dalam acara Sambel Desa.pdf
Bahan PMK 128 dalam acara Sambel Desa.pdfBahan PMK 128 dalam acara Sambel Desa.pdf
Bahan PMK 128 dalam acara Sambel Desa.pdf
 
03._Kebijakan_Umum_BSPS_Rev02_.pdf
03._Kebijakan_Umum_BSPS_Rev02_.pdf03._Kebijakan_Umum_BSPS_Rev02_.pdf
03._Kebijakan_Umum_BSPS_Rev02_.pdf
 
Pidato selamatan Desa 2021
Pidato selamatan  Desa 2021Pidato selamatan  Desa 2021
Pidato selamatan Desa 2021
 
Profil kes ger pkk 2019
Profil kes ger pkk 2019Profil kes ger pkk 2019
Profil kes ger pkk 2019
 
Paparan_Sosialisasi Juknis RTM-SD 2024.pptx
Paparan_Sosialisasi Juknis RTM-SD 2024.pptxPaparan_Sosialisasi Juknis RTM-SD 2024.pptx
Paparan_Sosialisasi Juknis RTM-SD 2024.pptx
 
Permendesa pdtt nomor 16 tahun 2018 tentang prioritas penggunaan dana desa ta...
Permendesa pdtt nomor 16 tahun 2018 tentang prioritas penggunaan dana desa ta...Permendesa pdtt nomor 16 tahun 2018 tentang prioritas penggunaan dana desa ta...
Permendesa pdtt nomor 16 tahun 2018 tentang prioritas penggunaan dana desa ta...
 
Pembangunan Desa Berbasis Aset dan Potensi Desa untuk Mewujudkan Desa Maju, M...
Pembangunan Desa Berbasis Aset dan Potensi Desa untuk Mewujudkan Desa Maju, M...Pembangunan Desa Berbasis Aset dan Potensi Desa untuk Mewujudkan Desa Maju, M...
Pembangunan Desa Berbasis Aset dan Potensi Desa untuk Mewujudkan Desa Maju, M...
 
Profil kampung kb Bina sejahtera
Profil kampung kb Bina sejahteraProfil kampung kb Bina sejahtera
Profil kampung kb Bina sejahtera
 
Proposal Baksos 2018 YPMM
Proposal Baksos 2018 YPMMProposal Baksos 2018 YPMM
Proposal Baksos 2018 YPMM
 
Pidato Desa 2021
Pidato Desa 2021 Pidato Desa 2021
Pidato Desa 2021
 
Pendamping Desa Konperensi Pers 16 Feberuasi 2021
Pendamping Desa Konperensi Pers 16 Feberuasi 2021Pendamping Desa Konperensi Pers 16 Feberuasi 2021
Pendamping Desa Konperensi Pers 16 Feberuasi 2021
 
contoh laporan KKN
contoh laporan KKNcontoh laporan KKN
contoh laporan KKN
 
PENGUATAN LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (LPMD) menuju desa mandiri.pdf
PENGUATAN LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (LPMD) menuju desa mandiri.pdfPENGUATAN LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (LPMD) menuju desa mandiri.pdf
PENGUATAN LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (LPMD) menuju desa mandiri.pdf
 
5.0 penyaluran bantuan sosial pkh
5.0 penyaluran bantuan sosial pkh5.0 penyaluran bantuan sosial pkh
5.0 penyaluran bantuan sosial pkh
 
proposal Pak Awe.docx
proposal Pak Awe.docxproposal Pak Awe.docx
proposal Pak Awe.docx
 
PROPOSAL BANKEU KETAHAN MASYARAKAT 2018
PROPOSAL BANKEU KETAHAN MASYARAKAT 2018PROPOSAL BANKEU KETAHAN MASYARAKAT 2018
PROPOSAL BANKEU KETAHAN MASYARAKAT 2018
 
Paparan harmonisasi kebijakan peningkatan kesra
Paparan harmonisasi kebijakan peningkatan kesraPaparan harmonisasi kebijakan peningkatan kesra
Paparan harmonisasi kebijakan peningkatan kesra
 

Recently uploaded

Recently uploaded (9)

Presentasi METABOLISME PROTEIN & ASAM-AMINO
Presentasi METABOLISME PROTEIN & ASAM-AMINOPresentasi METABOLISME PROTEIN & ASAM-AMINO
Presentasi METABOLISME PROTEIN & ASAM-AMINO
 
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docxPERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
 
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdfe-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
 
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampelbagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
 
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI pptMATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
 
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfDampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
 
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
 
Dana Setiawan (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
Dana Setiawan   (Paparan terkait Konstruksi Jalan )Dana Setiawan   (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
Dana Setiawan (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
 
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
 

3. Contoh Proposal Perbaikan RUTILAHU-Desa Kel (1).docx

  • 1. PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN PEMBIAYAAN PERBAIKAN RUMAH TIDAK LAYAK HUNI DESA CICANTAYAN KECAMATAN CICANTAYAN KABUPATEN SUKABUMI TAHUN ANGGARAN 2022 A. LATAR BELAKANG Desa Cicantayan merupakan salah satu desa di Kecamatan Cicantayan Kabupaten Sukabumi dengan luas wilayah sebesar 648 Ha yang berbatasan dengan Desa Lembursawah sebelah Utara Kecamatan Cicantayan, Timur dengan Desa Cibolang Kecamatan Cisaat Selatan Dengan Desa Sukadamai dan Barat dengan desa Hegarmanah Kecamatan Cicantayan Kabupaten Sukabumi berdasarkan data demografi tahun 2021 memiliki jumlah penduduk sebanyak 9382 jiwa dan jumlah KK sebanyak 3284 KK. Dan penduduk miskin yang sudah terdata di DTSK berjumlah 1433 jiwa dan 521 KK. Sebagian besar mata pecaharian masyarakat di Desa Cicantayan sebagai petani, buruh tani, dan nelayan. Perumahan yang layak huni merupakan salah satu kebutuhan dasar yang harus dipenuhi oleh setiap keluarga termasuk keluarga miskin, rumah yang dihuni tidak hanya sekedar memenuhi kebutuhan manusia untuk beristirahat, berlindung dan berbagi situasi dari ancaman seperti hujan, angin, gelombang dan panas matahari. Rumah adalah tempat terpenuhinya berbagai kebutuhan dan pelaksanaan peran dalam keluarga, rumah menjadi media untuk interaksi sosial, transfer budaya, melaksanakan pendidikan keluarga dan bahkan menjadi simbol status. Demikian besar fungsi bagi keluarga tidak saja mencakup aspek fisik, tetapi juga mental dan sosial, oleh karena itu, berdasarkan ke 3 (tiga) fungsi tersebut, maka menjadi tempat berlindung, syarat mental memenuhi rasa kenyamanan dan secara sosial dapat menjadi media yang baik bagi pelaksanaan, bimbingan, serta pendidikan keluarga, pada kenyataannya untuk mewujudkan rumah yang memenuhi persyaratan tersebut, bukanlah hal yang mudah bagi sebahagian besar masyarakat yang tergolong Keluarga Miskin, rumah hanyalah sebagai stasiun atau
  • 2. tempat singgah keluarga, tampat memperhitungkan kelayakannya dilihat dari sisi fisik, mental, dan sosial. Jumlah rumah yang tidak layak huni di Desa Cicantayan Kecamatan Cicantayan Kabupaten Sukabumi sampai saat ini masih cukup banyak, hal ini berdasarkan data yang diperoleh dari hasil pendataan dan kroscek lapangan pada tahun 2020 terdata sebanyak 1092 unit Rumah Tidak Layak Huni yang terdiri dari 500 unit rumah kategori miskin dan 592 unit rumah kategori masyarakat berpenghasilan rendah. Kondisi ini disebabkan oleh faktor ekonomi terutama bagi masyarakat miskin sehingga tidak bisa memenuhi kebutuhan dasar berupa rumah layak huni. Masyarakat miskin dan masyarakat berpenghasilan rendah di Desa kami masih banyak menempati rumah tinggal yang jauh dari memenuhi standar kesehatan sehingga berdampak pada penurunan kualitas hidup dan kesehatan masyarakat. Kemiskinan menyebabkan seseorang tidak dapat memenuhi kebutuhan dasar bagi dirinya dan keluarganya yang mencakup kebutuhan fisik, mental dan sosial, dengan tidak terpenuhinya kebutuhan dasar manusia akan berimplikasi pada keterlantaran anggota keluarga dan ketunaan sosial. Rumah merupakan salah satu kebutuhan dasar yang harus dipenuhi oleh setiap orang. Hal ini sebagaimana diamanatkan dalam Undang Undang Dasar (UUD) 1945 dan pasal 28 H Amandemen UUD 1945, rumah adalah salah satu hak dasar setiap rakyat Indonesia, maka setiap warga negara berhak untuk bertempat tinggal dan mendapat lingkungan hidup yang baik dan sehat. Ketidakberdayaan masyarakat miskin dan masyarakat berpenghasilan rendah untuk memenuhi kebutuhan rumah yang layak huni disebabkan rendahnya pendapatan dan rendahnya pemahaman tentang rumah yang memenuhi syarat fisik dan sosial. Untuk mewujudkan rumah yang memenuhi persyaratan tersebut bukan hal yang mudah. Bagi sebagian besar masyarakat yang tergolong keluarga fakir miskin dan atau miskin, rumah hanya sebagai stasiun atau tempat singgah keluarga tanpa memperhitungkan kelayakannya dilihat dari segi fisik, mental dan sosial. Masalah utama yang dihadapi masyarakat miskin dan masyarakat berpenghasilan rendah di Desa kami adalah terbatasnya akses perumahan yang sehat dan layak, rendahnya mutu lingkungan pemukiman lemahnya perlindungan untuk mendapatkan dan menghuni rumah yang layak dan sehat. Hal ini mengindikasikan bahwa kebutuhan rumah bagi masyarakat miskin untuk menjadi rumah yang layak huni masih banyak sekali, namun untuk mewujudkan pembangunan/perbaikan rumah tidak layak huni menjadi rumah yang layak huni dan
  • 3. sehat perlu dibangun kepedulian bersama dengan melibatkan seluruh komponen masyarakat (Stakeholder) baik Pemerintah, Dunia Usaha, Masyarakat, NGO dan elemen lainnya. Sehubungan dengan hal tersebut, maka kami Desa Cicantayan Kecamatan Cicantayan Kabupaten Sukabumi bermaksud mengajukan permohonan bantuan sosial perbaikan rumah tidak layak huni kepada Pemerintah Daerah Kabupaten Sukabumi melalui Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kabupaten Sukabumi untuk Tahun Anggaran 2021. B. TUJUAN KEGIATAN Kegiatan ini bertujuan : 1. Memperbaiki Rumah Tidak Layak Huni menjadi Rumah Layak Huni sebanyak … unit berdasarkan standar keselamatan, keamanan, kesehatan dan kecukupan luas ruang. 2. Mewujudkan rumah layak huni yang sehat, aman dan nyaman bagi masyarakat berumah tidak layak huni. 3. Pelestarian nilai-nilai kesetiakawanan sosial, swadaya, prakarsa dan peran serta masyarakat dalam pembangunan. 4. Menumbuhkan perilaku semangat gotong-royong masyarakat dalam penanganan rumah tidak layak huni. C. SASARAN KEGIATAN Untuk perbaikan rumah tidak layak huni di Desa Cicantayan Kecamatan Cicantayan Kabupaten Sukabumi di fokuskan kepada sasaran masyarakat masyarakat berpenghasilan rendah yang berumah tidak layak huni dengan jumlah usulan CPCL sebanyak 6 unit. D. REKAP DATA CPCL Adapun Rekap Data CPCL usulan perbaikan RUTILAHU dari Desa Cicantayan Kecamatan Cicantayan Kabupaten Sukabumi (Terlampir)
  • 4. E. PELAKSANA KEGIATAN Berdasarkan hasil musyawarah desa pada tanggal 1 Oktober 2020, Pemerintah Desa Cicantayan Kecamatan Cicantayan Kabupaten Sukabumi telah menunjuk LPM Desa Cicantayan sebagai pelaksana kegiatan Perbaikan Rumah Tidak Layak Huni. F. SUMBER DANA Seluruh pembiayaan dalam pelaksanaan Perbaikan Rumah Tidak Layak Huni (RUTILAHU) di Desa Cicantayan Kecamatan Cicantayan Kabupaten Sukabumi bersumber dari Dana APBD Kabupaten Sukabumi. Dengan menggali sumber-sumber lainnya dari swadaya masyarakat, partisipasi dunia usaha dan sumber yang tidak mengikat. G. PERKIRAAN BIAYA YANG DIBUTUHKAN Dengan jumlah CPCL yang diusulkan sebanyak 6 unit, maka perkiraan dana yang dibutuhkan secara keseluruhan sebanyak Rp. 90.000.000,- (Sembilan Puluh Juta Rupiah). Adapun rincian jumlah biaya yang dibutuhkan per CPCL dalam format rekap terlampir. H. PENUTUP Demikian proposal usulan bantuan sosial perbaikan rumah tidak layak huni di Desa Cicantayan Kecamatan Cicantayan Kabupaten Sukabumi ini kami buat dan kami sampaikan. Dengan harapan semoga dapat menuntaskan rumah tidak layak huni menjadi rumah layak huni yang aman, nyaman dan sehat. Dan besar harapan kami proposal yang kami ajukan dapat terkabul. Cicantayan, 06 Oktober 2020 Mengetahui, Kepala Desa Cicantayan (H. ANDI SURYA WIJAYA, SE) Hormat kami, Ketua LPM Desa Cicantayan, (SYARPUDIN)