SlideShare a Scribd company logo
1 of 33
Download to read offline
Mengenal Diri Anda Menuju Sukses 
Team Double S
Saya Membutuhkan 
Tantangan Baru? 
Alasannya?
Cheetah selalu mencari Tantangan Baru 
Dalam Menaklukkan Mangsanya
Team Double S 
•Karyawan yang merasa tertantang di tempat kerja yang akan merasa mempunyai tantangan yang baru untuk sukses.
Team Double S 
•Ralph Waldo Emerson mengatakan ambisi pribadi adalah benih dari tumbuhnya semua kemuliaan. Memberikan citra diri Anda berdasarkan penemuan diri yang akan mempengaruhi sikap Anda kepada orang lain dan juga kecerdasan emosional Anda.
Team Double S 
•Thomas Huxley mengatakan Pelajari kebenaran agar dapat melakukan sesuatu dengan benar.
Team Double S 
•Kalau orang sudah tidak peduli terhadap pengetahuan mengenai dirinya sendiri, mereka tidak akan memiliki mengenai pengetahuan diri. Mereka tidak akan mempunyai tujuan dalam hidupnya...Apa yang saya harus lakukan saat ini dan dimasa yang akan datang.
Team Double S 
•Saatnya kita belajar mengenai siapa diri kita karena kita dapat menjalankan peran kita yang akan berguna untuk diri kita dalam hidup kita.
Team Double S 
•Inti tentang Pembelajaran diri adalah Anda sedang belajar mengenai Kepemimpinan Diri untuk diri Anda sendiri. Berilah pengaruh positif bagi diri anda ketika Anda ingin melangkah ke masa depan.
Team Double S 
•Personal Balanced Scorecard mengajarkan bahwa ambisi pribadi adalah misi, visi, dan peran kunci pribadi dan itu adalah cara Anda untuk mengekspresikan mengenai maksud, identitas, idealisme, nilai-nilai, dorongan dari diri Anda.
Team Double S 
•Hal yang terpenting jika Anda seorang profesional adalah bagaimana menggabungkan kehidupan Anda di tempat kerja dan kehidupan Anda di luar tempat kerja supaya bisa sinergi dan keduanya akan saling mempengaruhi satu sama lain.
Team Double S 
•Hidup itu sangat singkat oleh karena itu sangat perlu Anda selalu memprioritaskan selalu apa yang Anda harus lakukan untuk mengambil sebuah langkah yang tepat bagi perjalanan hidup Anda.
Team Double S 
•Sistem yang diciptakan dengan baik, dijalankan dengan baik, mendapatkan hasil dengan baik itu menandakan bahwa semua orang sudah berhasil mengenai apa yang harus dilakukan dalam kehidupan mereka di tempat kerja dan di luar tempat kerja. Karena mereka telah mengetahui tujuan mereka, yaitu visi mereka dalam hidup, misi yang mereka bawa dalam hidup
Team Double S 
•Jika kehidupan di tempat kerja baik tetapi dilingkungan di luar pekerjaan tidak baik maka hasil yang akan diperoleh juga tidak baik. Kita perlu membuat keduanya berjalan dengan baik dan seimbang.
•Berilah keseimbangan kehidupan Anda supaya Anda selalu bahagia setiap saat. 
•Leadership- Team Double S 
Septosuhanda.wordpress.com
Team Double S 
•Presiden Amerika. John F. Kennedy selalu mengatakan apa yang bisa Kamu lakukan kepada negara? (Setiap warga negara mempunyai visi dan misi yang harus dilakukan dalam membangun negara dengan kerja keras sesuai dengan profesi pekerjaan mereka, jadi mereka telah mengenal diri mereka sendiri dan apa yang harus dilakukan baik untuk kehidupan di dunia kerja dan di lingkungannya).
Team Double S 
•Setiap orang harus terus meningkatkan kemampuan, keterampilan, daya analisa dalam pembelajaran yang terus menerus untuk meningkatkan kualitas diri.
Team Double S 
•Setiap orang harus menciptakan kehidupan yang produktif, aktif dan menyenangkan untuk meningkatkan produktivitasnya dalam hidup.
Team Double S 
•Tanyakan pada diri Anda: 
• Siapakah Saya, Apa filosofi hidup saya? Mengapa saya dilahirkan. Misi dan visi apa yang saya akan lakukan dalam hidup saya?
•Hal yang terpenting adalah misi dan visi pribadi Anda harus bermula dari kebutuhan dan motivasi dari dalam diri Anda dan Hati Nurani Anda. Hati Nurani akan menciptakan prinsip-prinsip dalam hidup Anda.
Team Double S 
•Sergey Brain dan Larry Page, mengetahui potensi diri mereka dalam menciptakan Google, Visi nya adalah Google merupakan proyek raksasa dalam dunia mesin pencari digital, Misinya memudahkan setiap orang mencari akses informasi di berbagai tempat di muka bumi, Prinsip yang berdasarkan Hari Nuraninya adalah menciptakan perpustaakan digital terbesar di dunia yang bisa diakses ke seluruh dunia melalui jaringan internet.
Team Double S 
•Visi dan Misi dari para Technology Savvy di seluruh dunia adalah bahwa dunia IT adalah dunia milik setiap orang. Misinya setiap orang dapat mempergunakan teknologi IT dengan mudah dan cepat serta murah.
Team Double S 
•Konosuke Matsushita saat itu secara intuitif, bukan secara analitis, saya melihat ke depan mengenai perubahan yang akan terjadi di masyarakat dan saya telah berupaya menciptakan apa yang diperlukan pada abad selanjutnya.
Team Double S 
•Matsushita adalah perusahaan yang mempunyai visi 100 tahun ke depan dalam mendesain teknologi dan apa yang akan telah dibutuhkan oleh umat manusia dalam menciptakan produktivitas untuk menciptakan kehidupan yang lebih baik.
Team Double S 
•Banyak orang mengatakan bahwa kita mempunyai impian untuk maju dan sukses...Hal yang terpenting adalah sesuaikan dengan perubahan yang sedang terjadi itu akan memudahkan kita untuk lebih fleksibel dalam meraih impian kita.
Team Double S 
•Negara yang kuat mempunyai rakyat yang sejahtera, produktif dan inovatif. Ini sangat penting untuk menciptakan keunggulan dalam kompetisi antar bangsa.
Team Double S 
•Oleh karena itu sangat penting bagi setiap negara untuk mengenali potensi produktivitas rakyatnya dalam bekerja. Sementara itu jika setiap orang mengenai potensi diri mereka masing-masing akan sangat mudah bagi negara dalam melaksanakan pembangunan diberbagai bidang karena mempunyai rakyat yang produktif.
Team Double S 
•Berilah kesempatan kepada diri Anda untuk berkembang...Memberikan kesempatan adalah memberikan diri Anda membuka wawasan baru. Leadership- Team Double S
Team Double S 
•Seseorang harus dilihat sebagai seorang pribadi yang utuh untuk mencapai kesuksesan bukan hanya sebagai pegawai semata. Leadership- Team Double S
Team Double S 
•Ketika waktu sedang berjalan...Fokuskan apa yang Anda sedang kerjakan untuk mencapai hasil yang terbaik.
Team Double S 
•Melihat masa depan berarti Anda telah siap mempersiapkan mengenai apa yang harus Anda lakukan di masa depan untuk mencapai prestasi kerja yang terbaik.
Team Double S 
•Anda menikmati pekerjaan Anda. Anda akan selalu belajar hal-hal yang baru untuk mendukung pekerjaan Anda. Anda tidak boleh puas terhadap apa yang telah Anda lakukan. Jika Anda merasa puas maka kreativitas akan mati dan itu akan membuat Anda tidak pernah sukses.
Team Double S 
•Kenapa Pengembangan Talenta seseorang sangat penting? Pengembangan talenta akan sangat berguna bagi tiap pekerja untuk mengembangkan produktivitas mereka di tempat kerja untuk menciptakan kinerja yang unggul.

More Related Content

What's hot

Apa sukses selanjutnya
Apa sukses selanjutnyaApa sukses selanjutnya
Apa sukses selanjutnyaPT. SASA
 
7 kebiasaan efektif
7 kebiasaan efektif7 kebiasaan efektif
7 kebiasaan efektifBamz Bamz
 
Menggali kreatifitas
Menggali kreatifitasMenggali kreatifitas
Menggali kreatifitasRio Ishe Laah
 
Orientasi tindakan Kewirusahaan
Orientasi tindakan KewirusahaanOrientasi tindakan Kewirusahaan
Orientasi tindakan Kewirusahaancristian ekha
 
Ppt ict hebatnya cita citaku
Ppt ict hebatnya cita citakuPpt ict hebatnya cita citaku
Ppt ict hebatnya cita citakuanikdhamayanti
 
inspirational leadership, bruder fic.new (ini)
inspirational leadership, bruder fic.new (ini)inspirational leadership, bruder fic.new (ini)
inspirational leadership, bruder fic.new (ini)ardia adam
 
7 kebiasaan baik
7 kebiasaan baik7 kebiasaan baik
7 kebiasaan baikdeserano
 
Materi seni mempersuasi pimpinan hasyim asyhari, s.sos, m.
Materi seni mempersuasi pimpinan   hasyim asyhari, s.sos, m.Materi seni mempersuasi pimpinan   hasyim asyhari, s.sos, m.
Materi seni mempersuasi pimpinan hasyim asyhari, s.sos, m.Yudi Jihwindriyo
 

What's hot (12)

Pa edi ppt
Pa edi pptPa edi ppt
Pa edi ppt
 
Hati seorang pemimpin
Hati seorang pemimpinHati seorang pemimpin
Hati seorang pemimpin
 
Apa sukses selanjutnya
Apa sukses selanjutnyaApa sukses selanjutnya
Apa sukses selanjutnya
 
Profil Luky B Rouf
Profil Luky B RoufProfil Luky B Rouf
Profil Luky B Rouf
 
7 kebiasaan efektif
7 kebiasaan efektif7 kebiasaan efektif
7 kebiasaan efektif
 
Menggali kreatifitas
Menggali kreatifitasMenggali kreatifitas
Menggali kreatifitas
 
Orientasi tindakan Kewirusahaan
Orientasi tindakan KewirusahaanOrientasi tindakan Kewirusahaan
Orientasi tindakan Kewirusahaan
 
Ppt ict hebatnya cita citaku
Ppt ict hebatnya cita citakuPpt ict hebatnya cita citaku
Ppt ict hebatnya cita citaku
 
Buletin SYF #13
Buletin SYF #13Buletin SYF #13
Buletin SYF #13
 
inspirational leadership, bruder fic.new (ini)
inspirational leadership, bruder fic.new (ini)inspirational leadership, bruder fic.new (ini)
inspirational leadership, bruder fic.new (ini)
 
7 kebiasaan baik
7 kebiasaan baik7 kebiasaan baik
7 kebiasaan baik
 
Materi seni mempersuasi pimpinan hasyim asyhari, s.sos, m.
Materi seni mempersuasi pimpinan   hasyim asyhari, s.sos, m.Materi seni mempersuasi pimpinan   hasyim asyhari, s.sos, m.
Materi seni mempersuasi pimpinan hasyim asyhari, s.sos, m.
 

Similar to Mengenal diri anda untuk sukses

Personal Developing.pptx
Personal Developing.pptxPersonal Developing.pptx
Personal Developing.pptxTeguhHWidodo
 
the Power of Focus.pdf
the Power of Focus.pdfthe Power of Focus.pdf
the Power of Focus.pdfyakobusbarbes
 
SI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdf
SI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdfSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdf
SI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdfpalindunganadhin
 
Petani & Pemburu
Petani & PemburuPetani & Pemburu
Petani & PemburuNurdin SE
 
Wanita wirausaha.gkj mranggen060915
Wanita wirausaha.gkj mranggen060915Wanita wirausaha.gkj mranggen060915
Wanita wirausaha.gkj mranggen060915Naneth A. Ekopriyono
 
Kwh. theresia magdalena. hapzi ali. pengantar kewirausahaan, universitas merc...
Kwh. theresia magdalena. hapzi ali. pengantar kewirausahaan, universitas merc...Kwh. theresia magdalena. hapzi ali. pengantar kewirausahaan, universitas merc...
Kwh. theresia magdalena. hapzi ali. pengantar kewirausahaan, universitas merc...Theresia Magdalena
 
Wirausahawan sukses
Wirausahawan suksesWirausahawan sukses
Wirausahawan suksesDaly Indra
 
Organizational training #1 organization development
Organizational training #1   organization developmentOrganizational training #1   organization development
Organizational training #1 organization developmentFirmansyah Ashari
 
Wawasan Kemandirian Calon Sarjana
Wawasan Kemandirian Calon SarjanaWawasan Kemandirian Calon Sarjana
Wawasan Kemandirian Calon SarjanaMuniqaa Potter
 
10 motivasi-diri menjadi guru
10 motivasi-diri menjadi guru10 motivasi-diri menjadi guru
10 motivasi-diri menjadi guruadam mudinillah
 

Similar to Mengenal diri anda untuk sukses (20)

Motivation okt2014
Motivation okt2014Motivation okt2014
Motivation okt2014
 
Personal Developing.pptx
Personal Developing.pptxPersonal Developing.pptx
Personal Developing.pptx
 
Visi diri kita
Visi diri kitaVisi diri kita
Visi diri kita
 
Entrepreneur & leadership
Entrepreneur & leadershipEntrepreneur & leadership
Entrepreneur & leadership
 
the Power of Focus.pdf
the Power of Focus.pdfthe Power of Focus.pdf
the Power of Focus.pdf
 
SI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdf
SI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdfSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdf
SI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdf
 
Pemimpin yang kuat adalah pemimpin yang mempunyai visi
Pemimpin yang kuat adalah pemimpin yang mempunyai visiPemimpin yang kuat adalah pemimpin yang mempunyai visi
Pemimpin yang kuat adalah pemimpin yang mempunyai visi
 
Enjit-enjit Semut
Enjit-enjit SemutEnjit-enjit Semut
Enjit-enjit Semut
 
Petani & Pemburu
Petani & PemburuPetani & Pemburu
Petani & Pemburu
 
Wanita wirausaha.gkj mranggen060915
Wanita wirausaha.gkj mranggen060915Wanita wirausaha.gkj mranggen060915
Wanita wirausaha.gkj mranggen060915
 
Kwh. theresia magdalena. hapzi ali. pengantar kewirausahaan, universitas merc...
Kwh. theresia magdalena. hapzi ali. pengantar kewirausahaan, universitas merc...Kwh. theresia magdalena. hapzi ali. pengantar kewirausahaan, universitas merc...
Kwh. theresia magdalena. hapzi ali. pengantar kewirausahaan, universitas merc...
 
Wirausahawan sukses
Wirausahawan suksesWirausahawan sukses
Wirausahawan sukses
 
Kiat sukses wirausaha
Kiat sukses wirausahaKiat sukses wirausaha
Kiat sukses wirausaha
 
Organizational training #1 organization development
Organizational training #1   organization developmentOrganizational training #1   organization development
Organizational training #1 organization development
 
Pengembangan diri
Pengembangan diriPengembangan diri
Pengembangan diri
 
Wawasan Kemandirian Calon Sarjana
Wawasan Kemandirian Calon SarjanaWawasan Kemandirian Calon Sarjana
Wawasan Kemandirian Calon Sarjana
 
motivasi wirausaha
  motivasi wirausaha  motivasi wirausaha
motivasi wirausaha
 
Bertanya adalah sebuah kekuatan
Bertanya adalah sebuah kekuatanBertanya adalah sebuah kekuatan
Bertanya adalah sebuah kekuatan
 
10 motivasi-diri menjadi guru
10 motivasi-diri menjadi guru10 motivasi-diri menjadi guru
10 motivasi-diri menjadi guru
 
Apakah anda pencipta inovasi
Apakah anda pencipta inovasiApakah anda pencipta inovasi
Apakah anda pencipta inovasi
 

More from Business and Consultant Tourism

More from Business and Consultant Tourism (20)

society 5.0 di jepang
society 5.0 di jepangsociety 5.0 di jepang
society 5.0 di jepang
 
Manager and artificial intelligence
Manager and artificial intelligenceManager and artificial intelligence
Manager and artificial intelligence
 
Green car
Green carGreen car
Green car
 
Hawaii bali hotel promotion kit
Hawaii bali hotel promotion kitHawaii bali hotel promotion kit
Hawaii bali hotel promotion kit
 
Hawaii bali calendar 2016
Hawaii bali calendar 2016Hawaii bali calendar 2016
Hawaii bali calendar 2016
 
Kekuatan thailand
Kekuatan thailandKekuatan thailand
Kekuatan thailand
 
Are you the creator of innovation
Are you the creator of innovationAre you the creator of innovation
Are you the creator of innovation
 
Qqc
QqcQqc
Qqc
 
Based economy of going green
Based economy of going greenBased economy of going green
Based economy of going green
 
Balanced scorecard
Balanced scorecardBalanced scorecard
Balanced scorecard
 
Demografi penduduk
Demografi pendudukDemografi penduduk
Demografi penduduk
 
Zhou qunfei
Zhou qunfeiZhou qunfei
Zhou qunfei
 
Google dan perubahan bisnis
Google dan perubahan  bisnisGoogle dan perubahan  bisnis
Google dan perubahan bisnis
 
Motivation from a french philosopher
Motivation from a french philosopherMotivation from a french philosopher
Motivation from a french philosopher
 
10 richest place in the us septo's notes
10 richest place in the us septo's notes10 richest place in the us septo's notes
10 richest place in the us septo's notes
 
Apec dan ekonomi global
Apec dan ekonomi globalApec dan ekonomi global
Apec dan ekonomi global
 
Iso
IsoIso
Iso
 
Tamara mellon
Tamara mellonTamara mellon
Tamara mellon
 
Vdi (virtual desktop infrastructure)
Vdi (virtual desktop infrastructure)Vdi (virtual desktop infrastructure)
Vdi (virtual desktop infrastructure)
 
I love it the product
I love it the productI love it the product
I love it the product
 

Mengenal diri anda untuk sukses

  • 1. Mengenal Diri Anda Menuju Sukses Team Double S
  • 2. Saya Membutuhkan Tantangan Baru? Alasannya?
  • 3. Cheetah selalu mencari Tantangan Baru Dalam Menaklukkan Mangsanya
  • 4. Team Double S •Karyawan yang merasa tertantang di tempat kerja yang akan merasa mempunyai tantangan yang baru untuk sukses.
  • 5. Team Double S •Ralph Waldo Emerson mengatakan ambisi pribadi adalah benih dari tumbuhnya semua kemuliaan. Memberikan citra diri Anda berdasarkan penemuan diri yang akan mempengaruhi sikap Anda kepada orang lain dan juga kecerdasan emosional Anda.
  • 6. Team Double S •Thomas Huxley mengatakan Pelajari kebenaran agar dapat melakukan sesuatu dengan benar.
  • 7. Team Double S •Kalau orang sudah tidak peduli terhadap pengetahuan mengenai dirinya sendiri, mereka tidak akan memiliki mengenai pengetahuan diri. Mereka tidak akan mempunyai tujuan dalam hidupnya...Apa yang saya harus lakukan saat ini dan dimasa yang akan datang.
  • 8. Team Double S •Saatnya kita belajar mengenai siapa diri kita karena kita dapat menjalankan peran kita yang akan berguna untuk diri kita dalam hidup kita.
  • 9. Team Double S •Inti tentang Pembelajaran diri adalah Anda sedang belajar mengenai Kepemimpinan Diri untuk diri Anda sendiri. Berilah pengaruh positif bagi diri anda ketika Anda ingin melangkah ke masa depan.
  • 10. Team Double S •Personal Balanced Scorecard mengajarkan bahwa ambisi pribadi adalah misi, visi, dan peran kunci pribadi dan itu adalah cara Anda untuk mengekspresikan mengenai maksud, identitas, idealisme, nilai-nilai, dorongan dari diri Anda.
  • 11. Team Double S •Hal yang terpenting jika Anda seorang profesional adalah bagaimana menggabungkan kehidupan Anda di tempat kerja dan kehidupan Anda di luar tempat kerja supaya bisa sinergi dan keduanya akan saling mempengaruhi satu sama lain.
  • 12. Team Double S •Hidup itu sangat singkat oleh karena itu sangat perlu Anda selalu memprioritaskan selalu apa yang Anda harus lakukan untuk mengambil sebuah langkah yang tepat bagi perjalanan hidup Anda.
  • 13. Team Double S •Sistem yang diciptakan dengan baik, dijalankan dengan baik, mendapatkan hasil dengan baik itu menandakan bahwa semua orang sudah berhasil mengenai apa yang harus dilakukan dalam kehidupan mereka di tempat kerja dan di luar tempat kerja. Karena mereka telah mengetahui tujuan mereka, yaitu visi mereka dalam hidup, misi yang mereka bawa dalam hidup
  • 14. Team Double S •Jika kehidupan di tempat kerja baik tetapi dilingkungan di luar pekerjaan tidak baik maka hasil yang akan diperoleh juga tidak baik. Kita perlu membuat keduanya berjalan dengan baik dan seimbang.
  • 15. •Berilah keseimbangan kehidupan Anda supaya Anda selalu bahagia setiap saat. •Leadership- Team Double S Septosuhanda.wordpress.com
  • 16. Team Double S •Presiden Amerika. John F. Kennedy selalu mengatakan apa yang bisa Kamu lakukan kepada negara? (Setiap warga negara mempunyai visi dan misi yang harus dilakukan dalam membangun negara dengan kerja keras sesuai dengan profesi pekerjaan mereka, jadi mereka telah mengenal diri mereka sendiri dan apa yang harus dilakukan baik untuk kehidupan di dunia kerja dan di lingkungannya).
  • 17. Team Double S •Setiap orang harus terus meningkatkan kemampuan, keterampilan, daya analisa dalam pembelajaran yang terus menerus untuk meningkatkan kualitas diri.
  • 18. Team Double S •Setiap orang harus menciptakan kehidupan yang produktif, aktif dan menyenangkan untuk meningkatkan produktivitasnya dalam hidup.
  • 19. Team Double S •Tanyakan pada diri Anda: • Siapakah Saya, Apa filosofi hidup saya? Mengapa saya dilahirkan. Misi dan visi apa yang saya akan lakukan dalam hidup saya?
  • 20. •Hal yang terpenting adalah misi dan visi pribadi Anda harus bermula dari kebutuhan dan motivasi dari dalam diri Anda dan Hati Nurani Anda. Hati Nurani akan menciptakan prinsip-prinsip dalam hidup Anda.
  • 21. Team Double S •Sergey Brain dan Larry Page, mengetahui potensi diri mereka dalam menciptakan Google, Visi nya adalah Google merupakan proyek raksasa dalam dunia mesin pencari digital, Misinya memudahkan setiap orang mencari akses informasi di berbagai tempat di muka bumi, Prinsip yang berdasarkan Hari Nuraninya adalah menciptakan perpustaakan digital terbesar di dunia yang bisa diakses ke seluruh dunia melalui jaringan internet.
  • 22. Team Double S •Visi dan Misi dari para Technology Savvy di seluruh dunia adalah bahwa dunia IT adalah dunia milik setiap orang. Misinya setiap orang dapat mempergunakan teknologi IT dengan mudah dan cepat serta murah.
  • 23. Team Double S •Konosuke Matsushita saat itu secara intuitif, bukan secara analitis, saya melihat ke depan mengenai perubahan yang akan terjadi di masyarakat dan saya telah berupaya menciptakan apa yang diperlukan pada abad selanjutnya.
  • 24. Team Double S •Matsushita adalah perusahaan yang mempunyai visi 100 tahun ke depan dalam mendesain teknologi dan apa yang akan telah dibutuhkan oleh umat manusia dalam menciptakan produktivitas untuk menciptakan kehidupan yang lebih baik.
  • 25. Team Double S •Banyak orang mengatakan bahwa kita mempunyai impian untuk maju dan sukses...Hal yang terpenting adalah sesuaikan dengan perubahan yang sedang terjadi itu akan memudahkan kita untuk lebih fleksibel dalam meraih impian kita.
  • 26. Team Double S •Negara yang kuat mempunyai rakyat yang sejahtera, produktif dan inovatif. Ini sangat penting untuk menciptakan keunggulan dalam kompetisi antar bangsa.
  • 27. Team Double S •Oleh karena itu sangat penting bagi setiap negara untuk mengenali potensi produktivitas rakyatnya dalam bekerja. Sementara itu jika setiap orang mengenai potensi diri mereka masing-masing akan sangat mudah bagi negara dalam melaksanakan pembangunan diberbagai bidang karena mempunyai rakyat yang produktif.
  • 28. Team Double S •Berilah kesempatan kepada diri Anda untuk berkembang...Memberikan kesempatan adalah memberikan diri Anda membuka wawasan baru. Leadership- Team Double S
  • 29. Team Double S •Seseorang harus dilihat sebagai seorang pribadi yang utuh untuk mencapai kesuksesan bukan hanya sebagai pegawai semata. Leadership- Team Double S
  • 30. Team Double S •Ketika waktu sedang berjalan...Fokuskan apa yang Anda sedang kerjakan untuk mencapai hasil yang terbaik.
  • 31. Team Double S •Melihat masa depan berarti Anda telah siap mempersiapkan mengenai apa yang harus Anda lakukan di masa depan untuk mencapai prestasi kerja yang terbaik.
  • 32. Team Double S •Anda menikmati pekerjaan Anda. Anda akan selalu belajar hal-hal yang baru untuk mendukung pekerjaan Anda. Anda tidak boleh puas terhadap apa yang telah Anda lakukan. Jika Anda merasa puas maka kreativitas akan mati dan itu akan membuat Anda tidak pernah sukses.
  • 33. Team Double S •Kenapa Pengembangan Talenta seseorang sangat penting? Pengembangan talenta akan sangat berguna bagi tiap pekerja untuk mengembangkan produktivitas mereka di tempat kerja untuk menciptakan kinerja yang unggul.