SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
• Abu Abbas As-Saffah (132 – 136H = M)
• Abu Ja’far Al-Mansur (136 – 158H = M)
• Muhammad Al-Mahdi ( H = M)
• Muhammad Al-Hadi (169 – 170H = 785 –
786M)
• Harun Ar-Rasyid (170 – 193H = M)
• Abdullah Al-Amin (193 – 198H = M)
• Al Ma’mun (198 – 218 = 813 – 833 M)
• Al Mu’tashim Billah (218 – 227H = M)
• Abu Ja’far Al-Wastiq (227-232H=M)
Khalifah-khalifah Dinasti Abbasiyah
a. Periode pertama Khalifah Dinasti Abbasiyah
adalah sebagai berikut :
b. Periode KeduaKhalifah Dinasti Abbasiyah adalah
sebagai berikut :
• Al-Mutawakil (232 – 247H = M)
• Al-Muntshir (247 – 248H = M)
• Al-Mu’tain (248 – 252H = M)
• Al-Mu’taz (252 – 255H = M)
• Al-Muhtadi (255 – 256H = M)
• Al-Mu’tamid (256 – 279H = M)
• Al-Mu’tadhid (279 – 289H = M)
• Al-Muktafi (289 – 295H = M)
• Al-Muqtadi ( H = M)
• Al-Qohir (320 – 322H = M)
• Ar-Rodhi (322 – 329H = M)
• Al-Muttaqi (329 – 333H = M)
• Al-Mustaqfi (333 – 334H = M).
c. Periode ketiga Khalifah Dinasti
Abbasiyah adalah sebagai berikut :
• Al-Qoyyim (422 – 467H = M)
• Al-Muqtadi (467 – 487H = M)
• Al-Mustazhir (487 – 512H = M)
• Al-Musytarsid (512 – 529H = M)
• Al-Rasyid (529 – 530H = M)
• Al-Muktafi (530 – 555H = M)
• Al-Mustanjid (555 – 566H = M)
• Al-Mustadi (566 – 575H = M)
• An-Nashir (575 – 622H = M)
d. Periode keempat Khalifah Dinasti
Abbasiyah adalah sebagai berikut :
• Al-Muti (334 – 363H = M)
• At-Tho’I(363–381H=974-991M)
• Al-Qodir(381–422H=M)
• . Periode kelima Az-Zahir (622 – 623H = 1225-1226M)
Kholifah Dinasti Abbasiyah pada periode kelima adalah sebagai berikut :
• Az-Zahir (622 – 623H = M)
• Al-Mustanshir (623 – 640H = M)
• Al-Musta’shim (640 – 656H = M)
• Dari ke-37 khalifah ini setidaknya terdapat tiga khalifah yang menonjol yaitu
• Abu Ja’far Al Mansur, Harun Ar Rasyid dan Abdulloh Al Ma’mun. Dari ketiga khalifah yang
menonjol ini khalifah yang terkenal dari Dinasti Abbasiyah adalah Harun Ar Rasyid.
Berdirinya Dinasti Abbasiyah
Pemerintahan Dinasti Abbasiyah merupakan kelanjutan dari
pemerintahan sebelumya yaitu Dinasti Umayyah yang telah
digulingkannya.Dinamakan Dinasti Abbasiyah karena para pendiri dan
penguasanya merupakan keturunan Abbas bin Abdul Mutholib,
paman Rasulullah.
Nama Abbasiyah berasal dari kata Al-Abbas dan Abbas itu adalah
nama seorang keturunan Bani Hasyim.Berdirinya Dinasti Abbasiyah
dilatar belakangi oleh terjadinya kekacauan dalam kehidupan
bernegara Dinasti Umayyah.Menjelang runtuhnya Dinasti Umayyah
ini para khalifah dan pejabat negara lainnya melakukan kekeliruan
dan kesalahan yang menyebabkan terjadinya kekacauan tersebut
Lanjutan Berdirinya Dinasti Abbasiyah
• Kesalahan dan kekeliruan Dinasti umayyah yang menyebabkan runtuhnya dinasti tersebut
:Dinasti ini menganakemaskan (mengistimewakan) bangsa Arab atas bangsa lainnya dan
menganggap rendah kaum muslim non Aran (Mawali), sehingga orang-orang Mawali merasa
kecewa atas perlakuan ini.Dinasti ini memihak pada salah satu golongan dari suku Arab yang
bersaing Dalam persaingan antara Arab Utara (Mudariyah) dan Arab Selatan (Himyariyah),
penguasa Dinasti Umayyah mendukung salah satu suku yaitu suku Himyariyah, sehingga suku
yang tidak mendapat dukungan merasa kecewa.
• Dinasti ini selalu menindas para pengikut Ali dan Bani Hasyim. Dinasti ini juga mengingkari
salah satu isi dari perjanjian ”Ammul Jamaah” yaitu setalah jabatan khalifah Muawiyah berakhir
kekuasaan akan diserahkan pada musyawarah kaum muslimin tetapi Muawiyah dan
penerusnya justru mengangkat putra mahkota.Banyak diantara pemimpin Dinasti Umayyah
melakukan pelanggaran terhadap ajaran Islam, yaitu bergaya hidup mewah dan berfoya-foya
meniru gaya hidup penguasa Romawi, sehingga para penguasa Dinasti ini memiliki figur yang
lemah.
Latar Belakang Berdirinya Dinasti Abbasiyah
`
• Jadi latar belakang lahirnya Dinasti Abbasiyah, yaitu kekecewaan yang menumpuk dan bersatu
akibat dari kekeliruan dan kesalahan para penguasa Dinasti Umayyah dalam mengambil
kebijakan.Gerakan menentang Dinasti Umayyah semakin membesar saat Dinasti Umayyah
dijabat khalifah yang terkahir yaitu Marwan bin Muhammad (Marwan II).
https://slideplayer.info/slide/2729099/
Dinasti Abbasiyah & Baghdad
• Pendiri kota Baghdad adalah kholifah Abu Ja’far Al-Mansyur dan arsitek yang membangun kota
itu adalah Hajjaj Bin Arthah dan Amran Bin Wahdhah Para pekerjanya yang berpengalaman dari
Syam, Kuffah, Basrah, Manshul, Dailami dan lain-lain. Jumlah tenaga kerjanya kurang lebih
orang. Kota Bagdad bentuknya bundar dengan gaya bangunan seni Islami. Di tengah kota
dibangun istana “Qashruzzahab” atau istana keemasan dengan luas hasta persegi dan mesjid
agung seluas hasta persegi. Di luar kota dibangun kota-kota satelit yang ditata rapi dan indah,
serta dibangun istana “Qashrulkhuldi” (Istana Abadi).
•
Kota-kota yang pernah dijadikan Ibu Kota Abbasiyah adalah Kuffah, Hirah, Anbar (Hasyimiah)
dan Baghdad. Perpindahan ibu kota dari Kuffah ke Hirah disebabkan karena penduduk kota
Kuffah mayoritas pendukung Ali dan dianggap tidak setia kepada golongan Abbas, sedangkan
kota Hirah hanya pilihan yang bersifat sementara, selanjutnya ibu kota pindah ke kota Anbar
(Hasyimiah).Dengan adanya pemberontakan itu, khalifah Al-Mansyur memandang bahwa kota
Anbar tidak cocok lagi sebagai pusat pemerintahan. Kemudian beliau memindahkan pusat
pemerintahannya ke kota Bagdad.
Baghdad
• Dinasti Abbasiyah-lah yang kemudian membangun Kota Baghdad
menjadi salah satu kota metropolitandi era keemasan Islam.
• Pembangunannya diprakarsai oleh Khalifah Abu Ja'far Al-Mansur (754-755 M), yang memindahkan pusat
pemerintahan Islam dari Damaskus ke Baghdad. Khalifah kedua dari Dinasti Abbasiyah itu, pada 762 M,
menyulap kota kecil Baghdad menjadi sebuah kota baru yang megah.
• Di masa dinasti Umayyah, sistem pendidikan formal untuk pertama kalinya diperkenalkan. Anak-anak pada
masa itu akhirnya mendapatkan pengajaran tafsir, hadis, sastra, fiqih, dan ilmu keagamaan lainnya. Nah, di
masa dinasti Abbasiyah, sistem pendidikan formal tersebut mengalami perubahan alias peningkatakan. Seperti
para pangeran yang mendapatkan pendidikan di dalam istana.
(https://kumparan.com/hijab-lifestyle/mengenal-era-dinasti-abbasiyah-1uRa9Kz9MSF)

More Related Content

Similar to Dinasti Abbasiyah.pptx

13. Dinasti Saman & Safar (SPI-1 by Arifur R).ppt
13. Dinasti Saman & Safar (SPI-1 by Arifur R).ppt13. Dinasti Saman & Safar (SPI-1 by Arifur R).ppt
13. Dinasti Saman & Safar (SPI-1 by Arifur R).ppt
premanilmu1
 
Abassiyah
Abassiyah Abassiyah
Abassiyah
izham98
 

Similar to Dinasti Abbasiyah.pptx (20)

Materi SKI 8 Sem 1.docx
Materi SKI 8 Sem 1.docxMateri SKI 8 Sem 1.docx
Materi SKI 8 Sem 1.docx
 
Dirasah Islamiyah - “Islam Pada Masa (Klasik, abad pertengahan, dan zaman mod...
Dirasah Islamiyah - “Islam Pada Masa (Klasik, abad pertengahan, dan zaman mod...Dirasah Islamiyah - “Islam Pada Masa (Klasik, abad pertengahan, dan zaman mod...
Dirasah Islamiyah - “Islam Pada Masa (Klasik, abad pertengahan, dan zaman mod...
 
Dinasti umayyah dan abbasiyah
Dinasti umayyah dan abbasiyahDinasti umayyah dan abbasiyah
Dinasti umayyah dan abbasiyah
 
Dinasti Umayyah
 Dinasti Umayyah Dinasti Umayyah
Dinasti Umayyah
 
dinasti abbasiyah
dinasti abbasiyahdinasti abbasiyah
dinasti abbasiyah
 
Khalifah islam
Khalifah islamKhalifah islam
Khalifah islam
 
studi islam di timur
studi islam di timur studi islam di timur
studi islam di timur
 
PRESENTASI_SEJARAH_ISLAM_JAMAN_KLASIK.pptx
PRESENTASI_SEJARAH_ISLAM_JAMAN_KLASIK.pptxPRESENTASI_SEJARAH_ISLAM_JAMAN_KLASIK.pptx
PRESENTASI_SEJARAH_ISLAM_JAMAN_KLASIK.pptx
 
Peradaban Islam Dinasti Bani Umayyah.pdf
Peradaban Islam Dinasti Bani Umayyah.pdfPeradaban Islam Dinasti Bani Umayyah.pdf
Peradaban Islam Dinasti Bani Umayyah.pdf
 
Peradaban Islam Dinasti Bani Umayyah.docx
Peradaban Islam Dinasti Bani Umayyah.docxPeradaban Islam Dinasti Bani Umayyah.docx
Peradaban Islam Dinasti Bani Umayyah.docx
 
FASE PEMERINTAHAN DINASTI ABBASIYAH.pptx
FASE PEMERINTAHAN DINASTI ABBASIYAH.pptxFASE PEMERINTAHAN DINASTI ABBASIYAH.pptx
FASE PEMERINTAHAN DINASTI ABBASIYAH.pptx
 
SEJARAH PERADABAN ISLAM II, MASA KEKUASAAN DAN KEPEMIMPINAN DINASTI ABBASIYAH
SEJARAH PERADABAN  ISLAM II, MASA  KEKUASAAN DAN KEPEMIMPINAN DINASTI ABBASIYAHSEJARAH PERADABAN  ISLAM II, MASA  KEKUASAAN DAN KEPEMIMPINAN DINASTI ABBASIYAH
SEJARAH PERADABAN ISLAM II, MASA KEKUASAAN DAN KEPEMIMPINAN DINASTI ABBASIYAH
 
Sejarah dinasti islam didunia
Sejarah dinasti islam diduniaSejarah dinasti islam didunia
Sejarah dinasti islam didunia
 
masa kejayaan islam.ppt
masa kejayaan islam.pptmasa kejayaan islam.ppt
masa kejayaan islam.ppt
 
Presentation1 (1)
Presentation1 (1)Presentation1 (1)
Presentation1 (1)
 
427658725-Ppt-Khalifah-Bani-Umayyah.pptx
427658725-Ppt-Khalifah-Bani-Umayyah.pptx427658725-Ppt-Khalifah-Bani-Umayyah.pptx
427658725-Ppt-Khalifah-Bani-Umayyah.pptx
 
Sejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IV
Sejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IVSejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IV
Sejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IV
 
13. Dinasti Saman & Safar (SPI-1 by Arifur R).ppt
13. Dinasti Saman & Safar (SPI-1 by Arifur R).ppt13. Dinasti Saman & Safar (SPI-1 by Arifur R).ppt
13. Dinasti Saman & Safar (SPI-1 by Arifur R).ppt
 
Abassiyah
Abassiyah Abassiyah
Abassiyah
 
Masa bani umayah
Masa bani umayahMasa bani umayah
Masa bani umayah
 

Dinasti Abbasiyah.pptx

  • 1.
  • 2.
  • 3. • Abu Abbas As-Saffah (132 – 136H = M) • Abu Ja’far Al-Mansur (136 – 158H = M) • Muhammad Al-Mahdi ( H = M) • Muhammad Al-Hadi (169 – 170H = 785 – 786M) • Harun Ar-Rasyid (170 – 193H = M) • Abdullah Al-Amin (193 – 198H = M) • Al Ma’mun (198 – 218 = 813 – 833 M) • Al Mu’tashim Billah (218 – 227H = M) • Abu Ja’far Al-Wastiq (227-232H=M) Khalifah-khalifah Dinasti Abbasiyah a. Periode pertama Khalifah Dinasti Abbasiyah adalah sebagai berikut :
  • 4. b. Periode KeduaKhalifah Dinasti Abbasiyah adalah sebagai berikut : • Al-Mutawakil (232 – 247H = M) • Al-Muntshir (247 – 248H = M) • Al-Mu’tain (248 – 252H = M) • Al-Mu’taz (252 – 255H = M) • Al-Muhtadi (255 – 256H = M) • Al-Mu’tamid (256 – 279H = M) • Al-Mu’tadhid (279 – 289H = M) • Al-Muktafi (289 – 295H = M) • Al-Muqtadi ( H = M) • Al-Qohir (320 – 322H = M) • Ar-Rodhi (322 – 329H = M) • Al-Muttaqi (329 – 333H = M) • Al-Mustaqfi (333 – 334H = M).
  • 5. c. Periode ketiga Khalifah Dinasti Abbasiyah adalah sebagai berikut : • Al-Qoyyim (422 – 467H = M) • Al-Muqtadi (467 – 487H = M) • Al-Mustazhir (487 – 512H = M) • Al-Musytarsid (512 – 529H = M) • Al-Rasyid (529 – 530H = M) • Al-Muktafi (530 – 555H = M) • Al-Mustanjid (555 – 566H = M) • Al-Mustadi (566 – 575H = M) • An-Nashir (575 – 622H = M) d. Periode keempat Khalifah Dinasti Abbasiyah adalah sebagai berikut : • Al-Muti (334 – 363H = M) • At-Tho’I(363–381H=974-991M) • Al-Qodir(381–422H=M)
  • 6. • . Periode kelima Az-Zahir (622 – 623H = 1225-1226M) Kholifah Dinasti Abbasiyah pada periode kelima adalah sebagai berikut : • Az-Zahir (622 – 623H = M) • Al-Mustanshir (623 – 640H = M) • Al-Musta’shim (640 – 656H = M) • Dari ke-37 khalifah ini setidaknya terdapat tiga khalifah yang menonjol yaitu • Abu Ja’far Al Mansur, Harun Ar Rasyid dan Abdulloh Al Ma’mun. Dari ketiga khalifah yang menonjol ini khalifah yang terkenal dari Dinasti Abbasiyah adalah Harun Ar Rasyid.
  • 7. Berdirinya Dinasti Abbasiyah Pemerintahan Dinasti Abbasiyah merupakan kelanjutan dari pemerintahan sebelumya yaitu Dinasti Umayyah yang telah digulingkannya.Dinamakan Dinasti Abbasiyah karena para pendiri dan penguasanya merupakan keturunan Abbas bin Abdul Mutholib, paman Rasulullah. Nama Abbasiyah berasal dari kata Al-Abbas dan Abbas itu adalah nama seorang keturunan Bani Hasyim.Berdirinya Dinasti Abbasiyah dilatar belakangi oleh terjadinya kekacauan dalam kehidupan bernegara Dinasti Umayyah.Menjelang runtuhnya Dinasti Umayyah ini para khalifah dan pejabat negara lainnya melakukan kekeliruan dan kesalahan yang menyebabkan terjadinya kekacauan tersebut
  • 8. Lanjutan Berdirinya Dinasti Abbasiyah • Kesalahan dan kekeliruan Dinasti umayyah yang menyebabkan runtuhnya dinasti tersebut :Dinasti ini menganakemaskan (mengistimewakan) bangsa Arab atas bangsa lainnya dan menganggap rendah kaum muslim non Aran (Mawali), sehingga orang-orang Mawali merasa kecewa atas perlakuan ini.Dinasti ini memihak pada salah satu golongan dari suku Arab yang bersaing Dalam persaingan antara Arab Utara (Mudariyah) dan Arab Selatan (Himyariyah), penguasa Dinasti Umayyah mendukung salah satu suku yaitu suku Himyariyah, sehingga suku yang tidak mendapat dukungan merasa kecewa. • Dinasti ini selalu menindas para pengikut Ali dan Bani Hasyim. Dinasti ini juga mengingkari salah satu isi dari perjanjian ”Ammul Jamaah” yaitu setalah jabatan khalifah Muawiyah berakhir kekuasaan akan diserahkan pada musyawarah kaum muslimin tetapi Muawiyah dan penerusnya justru mengangkat putra mahkota.Banyak diantara pemimpin Dinasti Umayyah melakukan pelanggaran terhadap ajaran Islam, yaitu bergaya hidup mewah dan berfoya-foya meniru gaya hidup penguasa Romawi, sehingga para penguasa Dinasti ini memiliki figur yang lemah.
  • 9. Latar Belakang Berdirinya Dinasti Abbasiyah ` • Jadi latar belakang lahirnya Dinasti Abbasiyah, yaitu kekecewaan yang menumpuk dan bersatu akibat dari kekeliruan dan kesalahan para penguasa Dinasti Umayyah dalam mengambil kebijakan.Gerakan menentang Dinasti Umayyah semakin membesar saat Dinasti Umayyah dijabat khalifah yang terkahir yaitu Marwan bin Muhammad (Marwan II). https://slideplayer.info/slide/2729099/
  • 10. Dinasti Abbasiyah & Baghdad • Pendiri kota Baghdad adalah kholifah Abu Ja’far Al-Mansyur dan arsitek yang membangun kota itu adalah Hajjaj Bin Arthah dan Amran Bin Wahdhah Para pekerjanya yang berpengalaman dari Syam, Kuffah, Basrah, Manshul, Dailami dan lain-lain. Jumlah tenaga kerjanya kurang lebih orang. Kota Bagdad bentuknya bundar dengan gaya bangunan seni Islami. Di tengah kota dibangun istana “Qashruzzahab” atau istana keemasan dengan luas hasta persegi dan mesjid agung seluas hasta persegi. Di luar kota dibangun kota-kota satelit yang ditata rapi dan indah, serta dibangun istana “Qashrulkhuldi” (Istana Abadi). • Kota-kota yang pernah dijadikan Ibu Kota Abbasiyah adalah Kuffah, Hirah, Anbar (Hasyimiah) dan Baghdad. Perpindahan ibu kota dari Kuffah ke Hirah disebabkan karena penduduk kota Kuffah mayoritas pendukung Ali dan dianggap tidak setia kepada golongan Abbas, sedangkan kota Hirah hanya pilihan yang bersifat sementara, selanjutnya ibu kota pindah ke kota Anbar (Hasyimiah).Dengan adanya pemberontakan itu, khalifah Al-Mansyur memandang bahwa kota Anbar tidak cocok lagi sebagai pusat pemerintahan. Kemudian beliau memindahkan pusat pemerintahannya ke kota Bagdad.
  • 11. Baghdad • Dinasti Abbasiyah-lah yang kemudian membangun Kota Baghdad menjadi salah satu kota metropolitandi era keemasan Islam. • Pembangunannya diprakarsai oleh Khalifah Abu Ja'far Al-Mansur (754-755 M), yang memindahkan pusat pemerintahan Islam dari Damaskus ke Baghdad. Khalifah kedua dari Dinasti Abbasiyah itu, pada 762 M, menyulap kota kecil Baghdad menjadi sebuah kota baru yang megah. • Di masa dinasti Umayyah, sistem pendidikan formal untuk pertama kalinya diperkenalkan. Anak-anak pada masa itu akhirnya mendapatkan pengajaran tafsir, hadis, sastra, fiqih, dan ilmu keagamaan lainnya. Nah, di masa dinasti Abbasiyah, sistem pendidikan formal tersebut mengalami perubahan alias peningkatakan. Seperti para pangeran yang mendapatkan pendidikan di dalam istana. (https://kumparan.com/hijab-lifestyle/mengenal-era-dinasti-abbasiyah-1uRa9Kz9MSF)