SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
Proyek Pengembangan Sistem Informasi
Manajemen Biaya
Proyek
pertemuan7:
Outline
• definisi
• Proses manajemen biaya
• project selection methods
– net present value analysis
– weighted scoring model
– balanced scorecard
• scope planning process & scope statement
• scope definition process & wbs
• scope verification and scope change control
Proses Manajemen Waktu Proyek
• Proses-proses :
– Definisi Aktivitas
– Pengurutan aktivitas
– Perkiraan lama aktivitas
– Pembuatan Jadwal
– Pengendalian Jadwal
definisi
• Biaya (biasanya dlm unit mata uang)
adalah sumber daya yang dikorbankan
untuk mencapai tujuan tertentu atau
sesuatu yang diberikan sebagai ganti
• Manajemen Biaya Proyek mencakup
proses-proses yang dibutuhkan untuk
menjamin proyek bisa diselesaikan sesuai
budget yang sudah disetujui
Proses Manajemen Biaya
• Perencanaan SD  apa dan berapa banyak SD
yang harus digunakan
• Estimasi Biaya  estimasi biaya dan SD yang
diperlukan
• Cost budgeting  alokasi estimasi biaya ke
masing-masing item pekerjaan (grs dasar
pengukuran performansi)
• Pengendalian Biaya  pengendalian perubahan
terhadap budget proyek
Perencanaan Sumber Daya
• Sifat proyek dan organisasi akan mempengaruhi
perencanaan sumber daya
• Beberapa pertanyaan untuk dipertimbangkan:
– Akan sesulit apa untuk melakukan pekerjaan tertentu dalam proyek
tersebut ?
– Adakah sesuatu yang unik dari pernyataan ruang-lingkup proyek
yang akan mempengaruhi sumber daya ?
– Bagaimana riwayat organisasi dalam melakukan pekerjaan yang
sama?
– Apakah organisasi mempunyai atau dapatkah mereka
mendapatkan orang, peralatan, dan material
yang mampu dan tersedia untuk melaksanakan pekerjaan ?
Estimasi Biaya
• Output penting dari manajemen biaya proyek
adalah estimasi biaya
• Ada beberapa tipe estimasi biaya, perangkat
dan teknik untuk membantu membuat estimasi
biaya tersebut
• Membuat rencana manajemen biaya yang
menggambarkan bagaimana variansi biaya akan
dikelola dalam proyek juga penting
Jenis estimasi
Type of Estimate Kapan Dilakukan Kenapa Dilakukan Akurasi
Rough Order of
Magnitude (ROM)
Sangat Awal dalam
siklus hidup proyek,
seringkali 3-5 tahun
sebelum proyek
seleseai
Memberikan
perkiraan biaya
kasar untuk memilih
proyek
–25%, +75%
Budgetary Awal, 1–2 tahun Memasukkan uang
ke dalam rencana
budget
–10%, +25%
Definitive Akhir proyek, kurang
dari 1 tahun
Memberikan detil
pembelian, estimasi
biaya aktual
–5%, +10%
Perangkat dan Teknik Estimasi Biaya
• 3 perangkat dan teknik dasar untuk estimasi biaya:
– Analogi atau top-down: gunakan biaya aktual dari proyek
yang serupa sebelumnya sebagai dasar estimasi baru
– bottom-up: estimasi biaya untuk masing-masing item
pekerjaan dan menjumlahkan mereka untuk
mendapatkan jumlah total
– parametric: gunakan karakteristik proyek dalam model
matematika untuk estimasi biaya
Cost Budgeting
• Cost budgeting mencakup alokasi estimasi
biaya proyek ke masing-masing item
pekerjaan dan memberikan garis dasar
biaya
Step cost budgeting
• Cost aggregation  estimasi dimasukkan
ke dalam WBS yang bersesuaian
• Cash reserve  jika sudah mengevaluasi
resiko, sisihkan cash reserve untuk
menanggulangi resiko tersebut
• Buat baseline
• Update cost plan
Pengendalian Biaya
• Pengendalian Biaya Proyek mencakup :
– Mengawasi kinerja biaya
– Menjamin bahwa hanya perubahan proyek yang
tepat yang akan masuk ke dalam garis dasar biaya
yang direvisi
– Memberikan informasi kepada stakeholders
mengenai perubahan yang disetujui yang akan
memperngaruhi biaya
• Tujuan utama dari pengendalian biaya  apa
yang perlu dirubah sehingga biaya tidak
melebihi anggaran
• Alat yang digunakan  Earned value
management
Earned Value Management (EVM)
• EVM adalah teknik pengukuran kinerja proyek
yang mengintegrasikan ruang-lingkup, waktu, dan
biaya
• Berdasarkan garis dasar (rencana original plus
perubahan yang disetujui), kita dapat menentukan
seberapa baik proyek mencapai tujuannya
• Kita harus memasukkan informasi aktual secara
periodik untuk bisa menggunakan EVM.
Istilah-istilah dalam EVM
• Planned Value (PV), disebut juga budget,
adalah bagian dari estimasi biaya total yang
telah disetujui yang direncanakan untuk
digunakan untuk suatu aktivitas pada waktu
tertentu
• Actual cost (AC), adalah total biaya langsung
dan tidak langsung yang tercakup dalam
penyelesaian pekerjaan pada waktu tertentu
• Earned value (EV), adalah estimasi nilai dari
pekerjaan fisik aktual yang diselesaikan
Untuk menghitung PV
1. Tentukan BAC (Budget at Completion)
2. PV=BAC*Planned Complete (%)
3. EV=BAC*Actual Complete (%)
AC > PV ?
Contoh
• Untuk membangun sebuah kafe, total anggaran yang
diberikan client adalah 100 juta, waktu yang diperlukan
adalah 2 bulan, saat ini sudah akhir bulan ke 1
– BAC ?
– PV ?
• Pada saat client mendatangi lokasi, ternyata pekerjaan
baru selesai 40 %
– EV ?
Tepat jadwal atau molor ?
• SPI (Scheduled Performance Index)
SPI = EV / PV  SPI = 1 tepat jadwal
• SV = (Scheduled Variance)
SV = EV-PV  seberapa tepat atau
seberapa molornya dari jadwal
• SPI dan SV ?
• Tepat jadwal atau molor ?
• Jika molor apa yang harus dilakukan ?
Tepat atau melebihi anggaran?
• CPI (Cost Performance Index)
CPI = EV / AC  1 tepat anggaran
• CV (Cost Variance)
CV = EV – AC  melihat seberapa besar
kelebihan atau kekurangan kita dari
anggaran
• Anggaran yang dipakai pada akhir bulan
ke 1 adalah 57,5 juta
• CPI & CV ?
• Tepat anggaran atau tidak ?
• Jika membengkak apa yang harus
dilakukan ?
Forecast
• Meramalkan total biaya yang dikeluarkan
hingga proyek selesai – EAC (Estimate at
Completion)
• EAC = BAC / CPI
• ETC (Estimates to Complete)  seberapa
banyak uang yang mungkin akan
dipergunakan dalam proyek
• ETC = EAC – AC
• VAC (Variance at Completion) 
seberapa membengkaknya biaya proyek
dan apakah client mampu memenuhi
biaya tersebut ?
• VAC = BAC - EAC
Contoh
• EAC ?
• ETC ?
• VAC ?
Post test
• Proyek anda memiliki total anggaran
sebesar 30 juta. Sejauh ini anda telah
mempergunakan 17,5 juta dari anggaran
keseluruhan, tim sudah merampungkan
40% pekerjaan, tetapi jadwal pada
rencana proyek mengharuskan rampung
50 %
• Proyek molor ?
• Kita masih memiliki waktu sisa ?
• Kita perlu melakukan crashing schedule ?
• Melebihi anggaran ?
• Anggaran masih sisa ?
• Kita perlu mencari jalan untuk memotong
anggaran ?

More Related Content

What's hot

Studi kelayakan proyek
Studi kelayakan proyekStudi kelayakan proyek
Studi kelayakan proyekDirman Hasan
 
Dokumen Perencanaan Proyek
Dokumen Perencanaan ProyekDokumen Perencanaan Proyek
Dokumen Perencanaan ProyekHamka Aminullah
 
Project charter-Contoh
Project charter-ContohProject charter-Contoh
Project charter-ContohFajar Baskoro
 
7 analisa jaringan dengan metode aon
7  analisa jaringan dengan  metode aon7  analisa jaringan dengan  metode aon
7 analisa jaringan dengan metode aonSimon Patabang
 
Precedence Diagram Method 2
Precedence Diagram Method 2Precedence Diagram Method 2
Precedence Diagram Method 2Nurul Angreliany
 
Tata Cara Penyusunan Studi Kelayakan Sistem Drainase Perkotaan
Tata Cara Penyusunan Studi Kelayakan Sistem Drainase PerkotaanTata Cara Penyusunan Studi Kelayakan Sistem Drainase Perkotaan
Tata Cara Penyusunan Studi Kelayakan Sistem Drainase PerkotaanJoy Irman
 
Tata cara pembuatan detail drainase
Tata cara pembuatan detail drainaseTata cara pembuatan detail drainase
Tata cara pembuatan detail drainaseinfosanitasi
 
Pengendalian Proyek _Materi Training "PROJECT MANAGEMENT"
Pengendalian Proyek _Materi Training "PROJECT MANAGEMENT"Pengendalian Proyek _Materi Training "PROJECT MANAGEMENT"
Pengendalian Proyek _Materi Training "PROJECT MANAGEMENT"Kanaidi ken
 
CPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyek
CPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyekCPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyek
CPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyekKukuh Setiawan
 
6 analisa jaringan dengan metode aoa
6 analisa jaringan dengan metode aoa6 analisa jaringan dengan metode aoa
6 analisa jaringan dengan metode aoaSimon Patabang
 
Project charter pt karyaindo konstruksi
Project charter pt karyaindo konstruksiProject charter pt karyaindo konstruksi
Project charter pt karyaindo konstruksiMiftakhul Akhyar
 
Faktor yang mempengaruhi kepemimpinan
Faktor yang mempengaruhi kepemimpinanFaktor yang mempengaruhi kepemimpinan
Faktor yang mempengaruhi kepemimpinanEdwarn Abazel
 
Evaluasi, Audit, Pelaporan, Penyelesaian Proyek dan Pembelajaran Proyek
Evaluasi, Audit, Pelaporan, Penyelesaian Proyek dan Pembelajaran ProyekEvaluasi, Audit, Pelaporan, Penyelesaian Proyek dan Pembelajaran Proyek
Evaluasi, Audit, Pelaporan, Penyelesaian Proyek dan Pembelajaran ProyekKanaidi ken
 
Penjadwalan manajemen operasi
Penjadwalan manajemen operasiPenjadwalan manajemen operasi
Penjadwalan manajemen operasialawwapnp
 

What's hot (20)

Bab 9-cpm-pert
Bab 9-cpm-pertBab 9-cpm-pert
Bab 9-cpm-pert
 
Studi kelayakan proyek
Studi kelayakan proyekStudi kelayakan proyek
Studi kelayakan proyek
 
Value engineerinG
Value engineerinGValue engineerinG
Value engineerinG
 
Manajemen proyek
Manajemen proyekManajemen proyek
Manajemen proyek
 
Slack dan float
Slack dan floatSlack dan float
Slack dan float
 
4.proses perencanaan
4.proses perencanaan4.proses perencanaan
4.proses perencanaan
 
Dokumen Perencanaan Proyek
Dokumen Perencanaan ProyekDokumen Perencanaan Proyek
Dokumen Perencanaan Proyek
 
Project charter-Contoh
Project charter-ContohProject charter-Contoh
Project charter-Contoh
 
7 analisa jaringan dengan metode aon
7  analisa jaringan dengan  metode aon7  analisa jaringan dengan  metode aon
7 analisa jaringan dengan metode aon
 
Precedence Diagram Method 2
Precedence Diagram Method 2Precedence Diagram Method 2
Precedence Diagram Method 2
 
Tata Cara Penyusunan Studi Kelayakan Sistem Drainase Perkotaan
Tata Cara Penyusunan Studi Kelayakan Sistem Drainase PerkotaanTata Cara Penyusunan Studi Kelayakan Sistem Drainase Perkotaan
Tata Cara Penyusunan Studi Kelayakan Sistem Drainase Perkotaan
 
Tata cara pembuatan detail drainase
Tata cara pembuatan detail drainaseTata cara pembuatan detail drainase
Tata cara pembuatan detail drainase
 
Pengendalian Proyek _Materi Training "PROJECT MANAGEMENT"
Pengendalian Proyek _Materi Training "PROJECT MANAGEMENT"Pengendalian Proyek _Materi Training "PROJECT MANAGEMENT"
Pengendalian Proyek _Materi Training "PROJECT MANAGEMENT"
 
CPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyek
CPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyekCPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyek
CPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyek
 
6 analisa jaringan dengan metode aoa
6 analisa jaringan dengan metode aoa6 analisa jaringan dengan metode aoa
6 analisa jaringan dengan metode aoa
 
Project charter pt karyaindo konstruksi
Project charter pt karyaindo konstruksiProject charter pt karyaindo konstruksi
Project charter pt karyaindo konstruksi
 
Faktor yang mempengaruhi kepemimpinan
Faktor yang mempengaruhi kepemimpinanFaktor yang mempengaruhi kepemimpinan
Faktor yang mempengaruhi kepemimpinan
 
3 organisasi proyek
3 organisasi proyek3 organisasi proyek
3 organisasi proyek
 
Evaluasi, Audit, Pelaporan, Penyelesaian Proyek dan Pembelajaran Proyek
Evaluasi, Audit, Pelaporan, Penyelesaian Proyek dan Pembelajaran ProyekEvaluasi, Audit, Pelaporan, Penyelesaian Proyek dan Pembelajaran Proyek
Evaluasi, Audit, Pelaporan, Penyelesaian Proyek dan Pembelajaran Proyek
 
Penjadwalan manajemen operasi
Penjadwalan manajemen operasiPenjadwalan manajemen operasi
Penjadwalan manajemen operasi
 

Viewers also liked

Soal teori kejuruan mm rev cetak siswa 40
Soal teori kejuruan mm rev cetak siswa 40Soal teori kejuruan mm rev cetak siswa 40
Soal teori kejuruan mm rev cetak siswa 40Dwi Wibowo
 
UN Teori Produktif Multimedia 2014 - Paket B
UN Teori Produktif Multimedia 2014 - Paket BUN Teori Produktif Multimedia 2014 - Paket B
UN Teori Produktif Multimedia 2014 - Paket BBaetosay Arint's
 
Menyusun proposal penawaran 1
Menyusun proposal penawaran 1Menyusun proposal penawaran 1
Menyusun proposal penawaran 1Eko Supriyadi
 
Presentasi ( procurement management ) manajemen pengadaan
Presentasi  ( procurement management ) manajemen pengadaanPresentasi  ( procurement management ) manajemen pengadaan
Presentasi ( procurement management ) manajemen pengadaanArif Boulbous
 
House Location Photos
House Location PhotosHouse Location Photos
House Location Photoskylelabrache
 
How to talk_to_parents_so_they'll_understand_ppt
How to talk_to_parents_so_they'll_understand_pptHow to talk_to_parents_so_they'll_understand_ppt
How to talk_to_parents_so_they'll_understand_pptRoger Hernandez
 
Functional programming in Swift
Functional programming in SwiftFunctional programming in Swift
Functional programming in SwiftJohn Pham
 
Keep a 50m Pool in Coventry
Keep a 50m Pool in CoventryKeep a 50m Pool in Coventry
Keep a 50m Pool in CoventryJohn Smith
 
Web制作のアレコレ
Web制作のアレコレWeb制作のアレコレ
Web制作のアレコレregret raym
 
Avis Budget Group - Effective Strategies for Replicating Projects Globally
Avis Budget Group - Effective Strategies for Replicating Projects GloballyAvis Budget Group - Effective Strategies for Replicating Projects Globally
Avis Budget Group - Effective Strategies for Replicating Projects GloballyBlake Bisson
 
Imagination with paper 'Filigree'
Imagination with paper 'Filigree'Imagination with paper 'Filigree'
Imagination with paper 'Filigree'Makala (D)
 
Art in Art,1... Music, Dance, Painting
Art in Art,1... Music, Dance, PaintingArt in Art,1... Music, Dance, Painting
Art in Art,1... Music, Dance, PaintingMakala (D)
 
Social Media Tips Infographic, November, 2013
Social Media Tips Infographic, November, 2013Social Media Tips Infographic, November, 2013
Social Media Tips Infographic, November, 2013Leslie Drate
 
Turkey_Hospitality_Industry
Turkey_Hospitality_IndustryTurkey_Hospitality_Industry
Turkey_Hospitality_IndustryUday Kumar
 

Viewers also liked (20)

Soal teori kejuruan mm rev cetak siswa 40
Soal teori kejuruan mm rev cetak siswa 40Soal teori kejuruan mm rev cetak siswa 40
Soal teori kejuruan mm rev cetak siswa 40
 
UN Teori Produktif Multimedia 2014 - Paket B
UN Teori Produktif Multimedia 2014 - Paket BUN Teori Produktif Multimedia 2014 - Paket B
UN Teori Produktif Multimedia 2014 - Paket B
 
Menyusun proposal penawaran 1
Menyusun proposal penawaran 1Menyusun proposal penawaran 1
Menyusun proposal penawaran 1
 
Presentasi ( procurement management ) manajemen pengadaan
Presentasi  ( procurement management ) manajemen pengadaanPresentasi  ( procurement management ) manajemen pengadaan
Presentasi ( procurement management ) manajemen pengadaan
 
C tutorial
C tutorialC tutorial
C tutorial
 
House Location Photos
House Location PhotosHouse Location Photos
House Location Photos
 
How to talk_to_parents_so_they'll_understand_ppt
How to talk_to_parents_so_they'll_understand_pptHow to talk_to_parents_so_they'll_understand_ppt
How to talk_to_parents_so_they'll_understand_ppt
 
PTFE Components & Parts
PTFE Components & PartsPTFE Components & Parts
PTFE Components & Parts
 
Functional programming in Swift
Functional programming in SwiftFunctional programming in Swift
Functional programming in Swift
 
Keep a 50m Pool in Coventry
Keep a 50m Pool in CoventryKeep a 50m Pool in Coventry
Keep a 50m Pool in Coventry
 
Jhg
JhgJhg
Jhg
 
Eyes wide open
Eyes wide openEyes wide open
Eyes wide open
 
Web制作のアレコレ
Web制作のアレコレWeb制作のアレコレ
Web制作のアレコレ
 
Avis Budget Group - Effective Strategies for Replicating Projects Globally
Avis Budget Group - Effective Strategies for Replicating Projects GloballyAvis Budget Group - Effective Strategies for Replicating Projects Globally
Avis Budget Group - Effective Strategies for Replicating Projects Globally
 
Imagination with paper 'Filigree'
Imagination with paper 'Filigree'Imagination with paper 'Filigree'
Imagination with paper 'Filigree'
 
Art in Art,1... Music, Dance, Painting
Art in Art,1... Music, Dance, PaintingArt in Art,1... Music, Dance, Painting
Art in Art,1... Music, Dance, Painting
 
Shallwego
ShallwegoShallwego
Shallwego
 
Hinduism
HinduismHinduism
Hinduism
 
Social Media Tips Infographic, November, 2013
Social Media Tips Infographic, November, 2013Social Media Tips Infographic, November, 2013
Social Media Tips Infographic, November, 2013
 
Turkey_Hospitality_Industry
Turkey_Hospitality_IndustryTurkey_Hospitality_Industry
Turkey_Hospitality_Industry
 

Similar to Pert 7-manajemen-biaya

Ppsi pertemuan-7-cost-management
Ppsi pertemuan-7-cost-managementPpsi pertemuan-7-cost-management
Ppsi pertemuan-7-cost-managementAbrianto Nugraha
 
Manajemen Biaya PL.pptx
Manajemen Biaya PL.pptxManajemen Biaya PL.pptx
Manajemen Biaya PL.pptxFajar Baskoro
 
Pengendalian Waktu dan Biaya projek retm
Pengendalian Waktu dan Biaya projek retmPengendalian Waktu dan Biaya projek retm
Pengendalian Waktu dan Biaya projek retmNadhifDolla
 
Modul Pembelajaran 8 Manajemen Biaya Proyek
Modul Pembelajaran 8 Manajemen Biaya ProyekModul Pembelajaran 8 Manajemen Biaya Proyek
Modul Pembelajaran 8 Manajemen Biaya Proyek1232914015
 
PMBOK 6 Summary: Module 4 (Monitoring and Controlling Processes)
PMBOK 6 Summary: Module 4 (Monitoring and Controlling Processes)PMBOK 6 Summary: Module 4 (Monitoring and Controlling Processes)
PMBOK 6 Summary: Module 4 (Monitoring and Controlling Processes)Awaludin Zakaria
 
MPTI Pengendalian-Proyek_Pertemuan 6.pptx
MPTI Pengendalian-Proyek_Pertemuan 6.pptxMPTI Pengendalian-Proyek_Pertemuan 6.pptx
MPTI Pengendalian-Proyek_Pertemuan 6.pptxsamsosupriatna
 
Pengendalian Proyek_Materi Training 'PROJECT MANAGEMENT"
Pengendalian Proyek_Materi Training 'PROJECT MANAGEMENT"Pengendalian Proyek_Materi Training 'PROJECT MANAGEMENT"
Pengendalian Proyek_Materi Training 'PROJECT MANAGEMENT"Kanaidi ken
 
Kuliah 9 PMP dan Utility Network.pdf
Kuliah 9 PMP dan Utility Network.pdfKuliah 9 PMP dan Utility Network.pdf
Kuliah 9 PMP dan Utility Network.pdfAgusThea5
 
Konsep ASB (PSEKP - UGM)
Konsep ASB (PSEKP - UGM)Konsep ASB (PSEKP - UGM)
Konsep ASB (PSEKP - UGM)PSEKP - UGM
 
PPT Kelompok 2.pptx
PPT Kelompok 2.pptxPPT Kelompok 2.pptx
PPT Kelompok 2.pptxtrysutriani1
 
Penyusunan Anggaran berbasis Kinerja
Penyusunan Anggaran berbasis KinerjaPenyusunan Anggaran berbasis Kinerja
Penyusunan Anggaran berbasis KinerjaDadang Solihin
 
Earned value fixxx (1) (1)
Earned value fixxx (1) (1)Earned value fixxx (1) (1)
Earned value fixxx (1) (1)agungkusumaputra
 
Anggaran berbasis kinerja
Anggaran berbasis kinerjaAnggaran berbasis kinerja
Anggaran berbasis kinerjaintelnvidia277
 
Anggaran berbasis kinerja
Anggaran berbasis kinerjaAnggaran berbasis kinerja
Anggaran berbasis kinerjaHazard Queen
 
MPPL - #3 Perencanaan Proyek.pptx
MPPL - #3 Perencanaan Proyek.pptxMPPL - #3 Perencanaan Proyek.pptx
MPPL - #3 Perencanaan Proyek.pptxAhnafGaming
 
Buku ajar kecil 07
Buku ajar kecil 07Buku ajar kecil 07
Buku ajar kecil 07Ainul Yaqin
 

Similar to Pert 7-manajemen-biaya (20)

Ppsi pertemuan-7-cost-management
Ppsi pertemuan-7-cost-managementPpsi pertemuan-7-cost-management
Ppsi pertemuan-7-cost-management
 
Manajemen Biaya PL.pptx
Manajemen Biaya PL.pptxManajemen Biaya PL.pptx
Manajemen Biaya PL.pptx
 
EARNED VALUE.ppt
EARNED VALUE.pptEARNED VALUE.ppt
EARNED VALUE.ppt
 
Pengendalian Waktu dan Biaya projek retm
Pengendalian Waktu dan Biaya projek retmPengendalian Waktu dan Biaya projek retm
Pengendalian Waktu dan Biaya projek retm
 
Manajemen Biaya Proyek.pdf
Manajemen Biaya Proyek.pdfManajemen Biaya Proyek.pdf
Manajemen Biaya Proyek.pdf
 
ppt.pptx
ppt.pptxppt.pptx
ppt.pptx
 
Modul Pembelajaran 8 Manajemen Biaya Proyek
Modul Pembelajaran 8 Manajemen Biaya ProyekModul Pembelajaran 8 Manajemen Biaya Proyek
Modul Pembelajaran 8 Manajemen Biaya Proyek
 
PMBOK 6 Summary: Module 4 (Monitoring and Controlling Processes)
PMBOK 6 Summary: Module 4 (Monitoring and Controlling Processes)PMBOK 6 Summary: Module 4 (Monitoring and Controlling Processes)
PMBOK 6 Summary: Module 4 (Monitoring and Controlling Processes)
 
MPTI Pengendalian-Proyek_Pertemuan 6.pptx
MPTI Pengendalian-Proyek_Pertemuan 6.pptxMPTI Pengendalian-Proyek_Pertemuan 6.pptx
MPTI Pengendalian-Proyek_Pertemuan 6.pptx
 
Estimasi biaya dan pembiayaan
Estimasi biaya dan pembiayaanEstimasi biaya dan pembiayaan
Estimasi biaya dan pembiayaan
 
Pengendalian Proyek_Materi Training 'PROJECT MANAGEMENT"
Pengendalian Proyek_Materi Training 'PROJECT MANAGEMENT"Pengendalian Proyek_Materi Training 'PROJECT MANAGEMENT"
Pengendalian Proyek_Materi Training 'PROJECT MANAGEMENT"
 
Kuliah 9 PMP dan Utility Network.pdf
Kuliah 9 PMP dan Utility Network.pdfKuliah 9 PMP dan Utility Network.pdf
Kuliah 9 PMP dan Utility Network.pdf
 
Konsep ASB (PSEKP - UGM)
Konsep ASB (PSEKP - UGM)Konsep ASB (PSEKP - UGM)
Konsep ASB (PSEKP - UGM)
 
PPT Kelompok 2.pptx
PPT Kelompok 2.pptxPPT Kelompok 2.pptx
PPT Kelompok 2.pptx
 
Penyusunan Anggaran berbasis Kinerja
Penyusunan Anggaran berbasis KinerjaPenyusunan Anggaran berbasis Kinerja
Penyusunan Anggaran berbasis Kinerja
 
Earned value fixxx (1) (1)
Earned value fixxx (1) (1)Earned value fixxx (1) (1)
Earned value fixxx (1) (1)
 
Anggaran berbasis kinerja
Anggaran berbasis kinerjaAnggaran berbasis kinerja
Anggaran berbasis kinerja
 
Anggaran berbasis kinerja
Anggaran berbasis kinerjaAnggaran berbasis kinerja
Anggaran berbasis kinerja
 
MPPL - #3 Perencanaan Proyek.pptx
MPPL - #3 Perencanaan Proyek.pptxMPPL - #3 Perencanaan Proyek.pptx
MPPL - #3 Perencanaan Proyek.pptx
 
Buku ajar kecil 07
Buku ajar kecil 07Buku ajar kecil 07
Buku ajar kecil 07
 

Pert 7-manajemen-biaya

  • 1. Proyek Pengembangan Sistem Informasi Manajemen Biaya Proyek pertemuan7:
  • 2. Outline • definisi • Proses manajemen biaya • project selection methods – net present value analysis – weighted scoring model – balanced scorecard • scope planning process & scope statement • scope definition process & wbs • scope verification and scope change control
  • 3. Proses Manajemen Waktu Proyek • Proses-proses : – Definisi Aktivitas – Pengurutan aktivitas – Perkiraan lama aktivitas – Pembuatan Jadwal – Pengendalian Jadwal
  • 4. definisi • Biaya (biasanya dlm unit mata uang) adalah sumber daya yang dikorbankan untuk mencapai tujuan tertentu atau sesuatu yang diberikan sebagai ganti • Manajemen Biaya Proyek mencakup proses-proses yang dibutuhkan untuk menjamin proyek bisa diselesaikan sesuai budget yang sudah disetujui
  • 5. Proses Manajemen Biaya • Perencanaan SD  apa dan berapa banyak SD yang harus digunakan • Estimasi Biaya  estimasi biaya dan SD yang diperlukan • Cost budgeting  alokasi estimasi biaya ke masing-masing item pekerjaan (grs dasar pengukuran performansi) • Pengendalian Biaya  pengendalian perubahan terhadap budget proyek
  • 6. Perencanaan Sumber Daya • Sifat proyek dan organisasi akan mempengaruhi perencanaan sumber daya • Beberapa pertanyaan untuk dipertimbangkan: – Akan sesulit apa untuk melakukan pekerjaan tertentu dalam proyek tersebut ? – Adakah sesuatu yang unik dari pernyataan ruang-lingkup proyek yang akan mempengaruhi sumber daya ? – Bagaimana riwayat organisasi dalam melakukan pekerjaan yang sama? – Apakah organisasi mempunyai atau dapatkah mereka mendapatkan orang, peralatan, dan material yang mampu dan tersedia untuk melaksanakan pekerjaan ?
  • 7. Estimasi Biaya • Output penting dari manajemen biaya proyek adalah estimasi biaya • Ada beberapa tipe estimasi biaya, perangkat dan teknik untuk membantu membuat estimasi biaya tersebut • Membuat rencana manajemen biaya yang menggambarkan bagaimana variansi biaya akan dikelola dalam proyek juga penting
  • 8. Jenis estimasi Type of Estimate Kapan Dilakukan Kenapa Dilakukan Akurasi Rough Order of Magnitude (ROM) Sangat Awal dalam siklus hidup proyek, seringkali 3-5 tahun sebelum proyek seleseai Memberikan perkiraan biaya kasar untuk memilih proyek –25%, +75% Budgetary Awal, 1–2 tahun Memasukkan uang ke dalam rencana budget –10%, +25% Definitive Akhir proyek, kurang dari 1 tahun Memberikan detil pembelian, estimasi biaya aktual –5%, +10%
  • 9. Perangkat dan Teknik Estimasi Biaya • 3 perangkat dan teknik dasar untuk estimasi biaya: – Analogi atau top-down: gunakan biaya aktual dari proyek yang serupa sebelumnya sebagai dasar estimasi baru – bottom-up: estimasi biaya untuk masing-masing item pekerjaan dan menjumlahkan mereka untuk mendapatkan jumlah total – parametric: gunakan karakteristik proyek dalam model matematika untuk estimasi biaya
  • 10. Cost Budgeting • Cost budgeting mencakup alokasi estimasi biaya proyek ke masing-masing item pekerjaan dan memberikan garis dasar biaya
  • 11. Step cost budgeting • Cost aggregation  estimasi dimasukkan ke dalam WBS yang bersesuaian • Cash reserve  jika sudah mengevaluasi resiko, sisihkan cash reserve untuk menanggulangi resiko tersebut • Buat baseline • Update cost plan
  • 12. Pengendalian Biaya • Pengendalian Biaya Proyek mencakup : – Mengawasi kinerja biaya – Menjamin bahwa hanya perubahan proyek yang tepat yang akan masuk ke dalam garis dasar biaya yang direvisi – Memberikan informasi kepada stakeholders mengenai perubahan yang disetujui yang akan memperngaruhi biaya • Tujuan utama dari pengendalian biaya  apa yang perlu dirubah sehingga biaya tidak melebihi anggaran • Alat yang digunakan  Earned value management
  • 13. Earned Value Management (EVM) • EVM adalah teknik pengukuran kinerja proyek yang mengintegrasikan ruang-lingkup, waktu, dan biaya • Berdasarkan garis dasar (rencana original plus perubahan yang disetujui), kita dapat menentukan seberapa baik proyek mencapai tujuannya • Kita harus memasukkan informasi aktual secara periodik untuk bisa menggunakan EVM.
  • 14. Istilah-istilah dalam EVM • Planned Value (PV), disebut juga budget, adalah bagian dari estimasi biaya total yang telah disetujui yang direncanakan untuk digunakan untuk suatu aktivitas pada waktu tertentu • Actual cost (AC), adalah total biaya langsung dan tidak langsung yang tercakup dalam penyelesaian pekerjaan pada waktu tertentu • Earned value (EV), adalah estimasi nilai dari pekerjaan fisik aktual yang diselesaikan
  • 15. Untuk menghitung PV 1. Tentukan BAC (Budget at Completion) 2. PV=BAC*Planned Complete (%) 3. EV=BAC*Actual Complete (%) AC > PV ?
  • 16. Contoh • Untuk membangun sebuah kafe, total anggaran yang diberikan client adalah 100 juta, waktu yang diperlukan adalah 2 bulan, saat ini sudah akhir bulan ke 1 – BAC ? – PV ? • Pada saat client mendatangi lokasi, ternyata pekerjaan baru selesai 40 % – EV ?
  • 17. Tepat jadwal atau molor ? • SPI (Scheduled Performance Index) SPI = EV / PV  SPI = 1 tepat jadwal • SV = (Scheduled Variance) SV = EV-PV  seberapa tepat atau seberapa molornya dari jadwal
  • 18. • SPI dan SV ? • Tepat jadwal atau molor ? • Jika molor apa yang harus dilakukan ?
  • 19. Tepat atau melebihi anggaran? • CPI (Cost Performance Index) CPI = EV / AC  1 tepat anggaran • CV (Cost Variance) CV = EV – AC  melihat seberapa besar kelebihan atau kekurangan kita dari anggaran
  • 20. • Anggaran yang dipakai pada akhir bulan ke 1 adalah 57,5 juta • CPI & CV ? • Tepat anggaran atau tidak ? • Jika membengkak apa yang harus dilakukan ?
  • 21. Forecast • Meramalkan total biaya yang dikeluarkan hingga proyek selesai – EAC (Estimate at Completion) • EAC = BAC / CPI • ETC (Estimates to Complete)  seberapa banyak uang yang mungkin akan dipergunakan dalam proyek • ETC = EAC – AC
  • 22. • VAC (Variance at Completion)  seberapa membengkaknya biaya proyek dan apakah client mampu memenuhi biaya tersebut ? • VAC = BAC - EAC
  • 23. Contoh • EAC ? • ETC ? • VAC ?
  • 24. Post test • Proyek anda memiliki total anggaran sebesar 30 juta. Sejauh ini anda telah mempergunakan 17,5 juta dari anggaran keseluruhan, tim sudah merampungkan 40% pekerjaan, tetapi jadwal pada rencana proyek mengharuskan rampung 50 %
  • 25. • Proyek molor ? • Kita masih memiliki waktu sisa ? • Kita perlu melakukan crashing schedule ? • Melebihi anggaran ? • Anggaran masih sisa ? • Kita perlu mencari jalan untuk memotong anggaran ?