SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Sektor Logam Mesin
KODE UNIT : LOG.OO14.002.01
JUDUL UNIT : Merencanakan Proses Tingkat Dasar
DESKRIPSI UNIT : Unit ini menggambarkan kegiatan perencanaan proses tingkat
dasar yang meliputi penentuan data produksi dan teknik yang
dibutuhkan, penentuan proses produksi, pemeriksaan spesifikasi
proses, identifikasi langkah-langkah pada proses, persiapan
material dan alat, identifikasi jaminan mutu serta dokumentasi
proses.
Bidang : Pengukuran
Bobot Unit : 8
Unit Prasyarat :
ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA
01 Memeriksa spesifikasi
proses
1.1 Mendukung data produksi dan engineering yang diperiksa
apabila dibutuhkan.
1.2 Proses produksi yang digunakan bisa ditentukan.
1.3 Spesifikasi diperoleh dan diuji.
02 Menentukan urutan
produksi
2.1 Langkah – langkah yang dibutuhkan untuk proses yang
diidentifikasikan dan diagram alur yang dibuat apabila
dibutuhkan.
2.2 Daftar material dan bagian disiapkan.
2.3 Kebutuhan alat dan/atau perlengkapan disimpan.
2.4 Langkah – langkah dan spesifikasi jaminan mutu dikenali
2.5 Langkah – langkah proses disimpan dan digambarkan
secara jelas
BATASAN VARIABEL
Diterapkan untuk salah satu dari tingkat proses manufaktur seperti: permesinan, percetakan,
montase permesinan. Diterapkan juga untuk tahap proses produksi secara keseluruhan. Tidak
diterapkan untuk pemisah diantara proses tersebut. Pekerjaan untuk unsur proses tersebut
direncanakan dengan batas waktu tertentu yang memperhitungkan sumber yang ada dan
dibutuhkan. Rencana proses menjelaskan langkah-langkah yang dibutuhkan secara detail, dan
kejadian yang penting yang mana perkembangannya dapat diperiksa. Rencana tersebut
dikembangkan sesuai dengan prosedur dan kebiasaan organisasi yang disetujui. Apabila rencana
berdasarkan atas data engineering pendukung dan gambar engineering, unit ketrampilan yang
sesuai harus dipelajari.
Merencanakan Proses Tingkat Dasar 157
Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Sektor Logam Mesin
PANDUAN PENILAIAN
1. Konteks penilaian
Unit ini harus dinilai berdasarkan atas pekerjaan. Kompetensi yang tercakup dalam unit ini
akan diperagakan oleh personil yang bekerja sendiri atau sebagai bagian dari sebuah
kelompok. Lingkup penilaian harus tidak merugikan calon peserta.
2. Kondisi Penilaian
Calon peserta akan memiliki akses ke semua alat, perlengkapan, material dan
dokumentasi yang diperlukan. Calon peserta akan diijinkan untuk mengacu ke dokumen
berikut:
2.1 semua prosedur tempat kerja yang relevan.
2.2 Semua spesifikasi manufaktur dan produk yang relevan.
2.3 Semua kode, standar, petunjuk dan material referensi yang sesuai.
2.4 Calon peserta akan dipersyaratkan untuk:
2.4.1 secara lisan atau berbagai metode komunikasi lainnya, menjawab pertanyaan
yang ditanyakan oleh penilai.
2.4.2 Mengenali rekan kerja yang bisa dijadikan rujukan untuk mengumpulkan bukti
kompetensi apabila perlu.
2.4.3 Memberikan bukti kredit bagi semua pelatihan diluar kerja yang berhubungan
dengan unit ini, penilai harus puas bahwa calon peserta secara kompeten dan
konsisten mengerjakan seluruh unsur di unit ini seperti yang dispesifikasikan
oleh kriteria yang ada, termasuk pengetahuan yang dibutuhkan.
3. Aspek Kritis
Unit ini dapat dinilai bersama dengan berbagai unit lainnya yang membahas tentang
keselamatan, mutu, komunikasi, penanganan material, pencatatan dan pelaporan yang
berhubungan dengan penjadwalan pengantaran material atau unit yang lainnya yang
membutuhkan latihan ketrampilan dan pengetahuan yang tercakup dalam unit ini.
Kompetensi dalam unit ini tidak dapat ditegaskan sampai semua prasyarat telah dipenuhi.
4. Catatan khusus
Selama penilaian setiap individu akan:
4.1 mendemonstrasikan latihan pekerjaan yang aman setiap waktu.
4.2 memberitahukan informasi tentang proses, peristiwa atau tugas yang sedang
dikerjakan untuk memastikan lingkungan kerja yang efisien dan aman.
4.3 bertanggung jawab terhadap mutu pekerjaannya sendiri.
4.4 merencanakan tugas dalam segala situasi dan memeriksa kebutuhan tugas bila perlu
4.5 melaksanakan semua tugas sesuai dengan prosedur pengoperasian yang standar
4.6 melaksanakan tugas untuk spesifikasi.
4.7 menggunakan tehnik, latihan, proses dan prosedur tempat kerja engineering yang
diterima, tugas yang tercakup akan dilengkapi dengan batas waktu yang sesuai yang
berhubungan dengan aktivitas tempat kerja yang khas.
5. Pedoman penilaian
5.1 Apabila perlu, data produksi dan engineering yang relevan diperoleh sesuai dengan
prosedur tempat kerja.
5.2 Peran data produksi dan engineering dalam perencanaan proses dapat dijelaskan.
5.3 Proses produksi yang digunakan dapat dikenali.
Merencanakan Proses Tingkat Dasar 158
Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Sektor Logam Mesin
5.4 Semua prosedur, spesifikasi, gambar, dan instruksi kerja diperoleh sesuai dengan
prosedur tempat kerja
5.5 Spesifikasi produk yang diproduksi dapat diberikan.
5.6 Apabila sesuai, proses produksi diwakili oleh diagram alur yang sesuai dengan
prosedur tempat kerja.
5.7 Langkah – langkah individual dalam proses produksi dapat dikenali. Alasan untuk
memilih langkah dan urutan operasi yang telah terpilih dapat dijelaskan. Alasan untuk
membuat diagram alur proses produksi dapat diberikan.
5.8 Daftar bagian dan material disiapkan untuk proses produksi sesuai dengan prosedur
pengoperasian yang standar.
5.9 Prosedur untuk mempersiapkan daftar material dan bagian dapat diberikan.
5.10 Kebutuhan alat dan/atau perlengkapan disimpan sesuai dengan prosedur
pengoperasian yang standar.
5.11 Prosedur untuk menyimpan kebutuhan alat dan perlengkapan dapat diberikan.
5.12 Apabila perlu, langkah – langkah jaminan mutu dimasukkan dalam proses diagram
alur sesuai dengan prosedur tempat kerja.
5.13 Prosedur jaminan mutu dapat diberikan. Spesifikasi produk dapat dikenali. Langkah –
langkah jaminan mutu dalam proses produksi dapat diidentifikasi.
5.14 Langkah – langkah proses disimpan secara jelas sesuai dengan prosedur
pengoperasian yang standar.
5.15 Prosedur untuk rencana proses penyimpanan dapat diberikan.
KOMPETENSI KUNCI
NO KOMPETENSI KUNCI DALAM UNIT INI TINGKAT
1. Mengumpulkan, Mengorganisir dan menganalisa Informasi 3
2. Mengkomunikasikan ide-ide dan informasi 2
3. Merencanakan dan mengorganisir aktivitas-aktivitas 3
4. Bekerja dengan orang lain dan kelompok 3
5. Menggunakan ide-ide dan teknik matematika 2
6. Memecahkan masalah 2
7. Menggunakan teknologi 2
Merencanakan Proses Tingkat Dasar 159

More Related Content

What's hot

Logam mesin assembly 5
Logam mesin assembly 5Logam mesin assembly 5
Logam mesin assembly 5Eko Supriyadi
 
Logam mesin fabrication 8
Logam mesin fabrication 8Logam mesin fabrication 8
Logam mesin fabrication 8Eko Supriyadi
 
Logam mesin foundation 4
Logam mesin foundation 4Logam mesin foundation 4
Logam mesin foundation 4Eko Supriyadi
 
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (15)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (15)Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (15)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (15)Eko Supriyadi
 
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (8)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (8)Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (8)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (8)Eko Supriyadi
 
Logam mesin casting and moulding 15
Logam mesin casting and moulding 15Logam mesin casting and moulding 15
Logam mesin casting and moulding 15Eko Supriyadi
 
Logam mesin assembly 3
Logam mesin assembly 3Logam mesin assembly 3
Logam mesin assembly 3Eko Supriyadi
 
Logam mesin casting and moulding 5
Logam mesin casting and moulding 5Logam mesin casting and moulding 5
Logam mesin casting and moulding 5Eko Supriyadi
 
Logam mesin forging 4
Logam mesin forging 4Logam mesin forging 4
Logam mesin forging 4Eko Supriyadi
 
Logam mesin training 2 (1)
Logam mesin training 2 (1)Logam mesin training 2 (1)
Logam mesin training 2 (1)Eko Supriyadi
 
Logam mesin fabrication 7
Logam mesin fabrication 7Logam mesin fabrication 7
Logam mesin fabrication 7Eko Supriyadi
 
Logam mesin casting and moulding 8
Logam mesin casting and moulding 8Logam mesin casting and moulding 8
Logam mesin casting and moulding 8Eko Supriyadi
 
Logam mesin quality 5 (3)
Logam mesin quality 5 (3)Logam mesin quality 5 (3)
Logam mesin quality 5 (3)Eko Supriyadi
 
Logam mesin materials handling 11.4 a, v1 rev (8)
Logam mesin materials handling 11.4 a, v1 rev (8)Logam mesin materials handling 11.4 a, v1 rev (8)
Logam mesin materials handling 11.4 a, v1 rev (8)Eko Supriyadi
 
Logam mesin quality 5 (8)
Logam mesin quality 5 (8)Logam mesin quality 5 (8)
Logam mesin quality 5 (8)Eko Supriyadi
 
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (7)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (7)Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (7)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (7)Eko Supriyadi
 
Logam mesin measurement 12.1 a, v1 rev (1)
Logam mesin measurement 12.1 a, v1 rev (1)Logam mesin measurement 12.1 a, v1 rev (1)
Logam mesin measurement 12.1 a, v1 rev (1)Eko Supriyadi
 
Logam mesin fabrication 13
Logam mesin fabrication 13Logam mesin fabrication 13
Logam mesin fabrication 13Eko Supriyadi
 
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (3)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (3)Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (3)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (3)Eko Supriyadi
 

What's hot (20)

Logam mesin assembly 5
Logam mesin assembly 5Logam mesin assembly 5
Logam mesin assembly 5
 
Logam mesin fabrication 8
Logam mesin fabrication 8Logam mesin fabrication 8
Logam mesin fabrication 8
 
Logam mesin foundation 4
Logam mesin foundation 4Logam mesin foundation 4
Logam mesin foundation 4
 
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (15)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (15)Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (15)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (15)
 
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (8)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (8)Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (8)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (8)
 
Logam mesin casting and moulding 15
Logam mesin casting and moulding 15Logam mesin casting and moulding 15
Logam mesin casting and moulding 15
 
Logam mesin assembly 3
Logam mesin assembly 3Logam mesin assembly 3
Logam mesin assembly 3
 
Logam mesin casting and moulding 5
Logam mesin casting and moulding 5Logam mesin casting and moulding 5
Logam mesin casting and moulding 5
 
Logam mesin forging 4
Logam mesin forging 4Logam mesin forging 4
Logam mesin forging 4
 
Logam mesin training 2 (1)
Logam mesin training 2 (1)Logam mesin training 2 (1)
Logam mesin training 2 (1)
 
Logam mesin fabrication 7
Logam mesin fabrication 7Logam mesin fabrication 7
Logam mesin fabrication 7
 
Logam mesin core 6
Logam mesin core 6Logam mesin core 6
Logam mesin core 6
 
Logam mesin casting and moulding 8
Logam mesin casting and moulding 8Logam mesin casting and moulding 8
Logam mesin casting and moulding 8
 
Logam mesin quality 5 (3)
Logam mesin quality 5 (3)Logam mesin quality 5 (3)
Logam mesin quality 5 (3)
 
Logam mesin materials handling 11.4 a, v1 rev (8)
Logam mesin materials handling 11.4 a, v1 rev (8)Logam mesin materials handling 11.4 a, v1 rev (8)
Logam mesin materials handling 11.4 a, v1 rev (8)
 
Logam mesin quality 5 (8)
Logam mesin quality 5 (8)Logam mesin quality 5 (8)
Logam mesin quality 5 (8)
 
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (7)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (7)Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (7)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (7)
 
Logam mesin measurement 12.1 a, v1 rev (1)
Logam mesin measurement 12.1 a, v1 rev (1)Logam mesin measurement 12.1 a, v1 rev (1)
Logam mesin measurement 12.1 a, v1 rev (1)
 
Logam mesin fabrication 13
Logam mesin fabrication 13Logam mesin fabrication 13
Logam mesin fabrication 13
 
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (3)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (3)Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (3)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (3)
 

Viewers also liked

Lombard neemt verzekeringsovereenkomsten van Zurich Eurolife over
Lombard neemt verzekeringsovereenkomsten van Zurich Eurolife overLombard neemt verzekeringsovereenkomsten van Zurich Eurolife over
Lombard neemt verzekeringsovereenkomsten van Zurich Eurolife overThierry Debels
 
Tjedna lista romana
Tjedna lista romanaTjedna lista romana
Tjedna lista romanamarindrzic
 
2016-04-30~2@TOUT_LYON_AFFICHES
2016-04-30~2@TOUT_LYON_AFFICHES2016-04-30~2@TOUT_LYON_AFFICHES
2016-04-30~2@TOUT_LYON_AFFICHESGuillaume Bouvier
 
TI_Words_Time_Math To Go New Product Sales Sheet
TI_Words_Time_Math To Go New Product Sales SheetTI_Words_Time_Math To Go New Product Sales Sheet
TI_Words_Time_Math To Go New Product Sales SheetRebecca Johnson
 
Top 5 Environmental Compliance Issues for Engineers and Managers
Top 5 Environmental Compliance Issues for Engineers and ManagersTop 5 Environmental Compliance Issues for Engineers and Managers
Top 5 Environmental Compliance Issues for Engineers and ManagersAll4 Inc.
 

Viewers also liked (10)

Lombard neemt verzekeringsovereenkomsten van Zurich Eurolife over
Lombard neemt verzekeringsovereenkomsten van Zurich Eurolife overLombard neemt verzekeringsovereenkomsten van Zurich Eurolife over
Lombard neemt verzekeringsovereenkomsten van Zurich Eurolife over
 
Df
DfDf
Df
 
information governance
information governanceinformation governance
information governance
 
Tjedna lista romana
Tjedna lista romanaTjedna lista romana
Tjedna lista romana
 
Slike romana
Slike romanaSlike romana
Slike romana
 
Transcript
TranscriptTranscript
Transcript
 
2016-04-30~2@TOUT_LYON_AFFICHES
2016-04-30~2@TOUT_LYON_AFFICHES2016-04-30~2@TOUT_LYON_AFFICHES
2016-04-30~2@TOUT_LYON_AFFICHES
 
TI_Words_Time_Math To Go New Product Sales Sheet
TI_Words_Time_Math To Go New Product Sales SheetTI_Words_Time_Math To Go New Product Sales Sheet
TI_Words_Time_Math To Go New Product Sales Sheet
 
Tutorial neatbeans(3)
Tutorial neatbeans(3)Tutorial neatbeans(3)
Tutorial neatbeans(3)
 
Top 5 Environmental Compliance Issues for Engineers and Managers
Top 5 Environmental Compliance Issues for Engineers and ManagersTop 5 Environmental Compliance Issues for Engineers and Managers
Top 5 Environmental Compliance Issues for Engineers and Managers
 

Similar to Merencanakan Proses

Logam mesin measurement 12.1 a, v1 rev (7)
Logam mesin measurement 12.1 a, v1 rev (7)Logam mesin measurement 12.1 a, v1 rev (7)
Logam mesin measurement 12.1 a, v1 rev (7)Eko Supriyadi
 
Logam mesin drawing,design and drafting 11
Logam mesin drawing,design and drafting 11Logam mesin drawing,design and drafting 11
Logam mesin drawing,design and drafting 11Eko Supriyadi
 
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (13)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (13)Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (13)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (13)Eko Supriyadi
 
Logam mesin fabrication 27
Logam mesin fabrication 27Logam mesin fabrication 27
Logam mesin fabrication 27Eko Supriyadi
 
Logam mesin ohs 2 (5)
Logam mesin ohs 2 (5)Logam mesin ohs 2 (5)
Logam mesin ohs 2 (5)Eko Supriyadi
 
Logam mesin drawing,design and drafting 6
Logam mesin drawing,design and drafting 6Logam mesin drawing,design and drafting 6
Logam mesin drawing,design and drafting 6Eko Supriyadi
 
Logam mesin casting and moulding 14
Logam mesin casting and moulding 14Logam mesin casting and moulding 14
Logam mesin casting and moulding 14Eko Supriyadi
 
Logam mesin fabrication 1
Logam mesin fabrication 1Logam mesin fabrication 1
Logam mesin fabrication 1Eko Supriyadi
 
Logam mesin fabrication 11
Logam mesin fabrication 11Logam mesin fabrication 11
Logam mesin fabrication 11Eko Supriyadi
 
Logam mesin drawing,design and drafting 2
Logam mesin drawing,design and drafting 2Logam mesin drawing,design and drafting 2
Logam mesin drawing,design and drafting 2Eko Supriyadi
 
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (14)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (14)Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (14)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (14)Eko Supriyadi
 
Logam mesin machine and process operation 7.18 a, v1 rev (3)
Logam mesin machine and process operation 7.18 a, v1 rev (3)Logam mesin machine and process operation 7.18 a, v1 rev (3)
Logam mesin machine and process operation 7.18 a, v1 rev (3)Eko Supriyadi
 
Logam mesin quality 5 (4)
Logam mesin quality 5 (4)Logam mesin quality 5 (4)
Logam mesin quality 5 (4)Eko Supriyadi
 
Logam mesin assembly 1
Logam mesin assembly 1Logam mesin assembly 1
Logam mesin assembly 1Eko Supriyadi
 
Logam mesin machine and process operation 7.18 a, v1 rev (29)
Logam mesin machine and process operation 7.18 a, v1 rev (29)Logam mesin machine and process operation 7.18 a, v1 rev (29)
Logam mesin machine and process operation 7.18 a, v1 rev (29)Eko Supriyadi
 
Logam mesin casting and moulding 6
Logam mesin casting and moulding 6Logam mesin casting and moulding 6
Logam mesin casting and moulding 6Eko Supriyadi
 
Logam mesin installation and commisioning 7
Logam mesin installation and commisioning 7Logam mesin installation and commisioning 7
Logam mesin installation and commisioning 7Eko Supriyadi
 
Logam mesin casting and moulding 18
Logam mesin casting and moulding 18Logam mesin casting and moulding 18
Logam mesin casting and moulding 18Eko Supriyadi
 

Similar to Merencanakan Proses (19)

Logam mesin measurement 12.1 a, v1 rev (7)
Logam mesin measurement 12.1 a, v1 rev (7)Logam mesin measurement 12.1 a, v1 rev (7)
Logam mesin measurement 12.1 a, v1 rev (7)
 
Logam mesin drawing,design and drafting 11
Logam mesin drawing,design and drafting 11Logam mesin drawing,design and drafting 11
Logam mesin drawing,design and drafting 11
 
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (13)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (13)Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (13)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (13)
 
Logam mesin fabrication 27
Logam mesin fabrication 27Logam mesin fabrication 27
Logam mesin fabrication 27
 
Logam mesin ohs 2 (5)
Logam mesin ohs 2 (5)Logam mesin ohs 2 (5)
Logam mesin ohs 2 (5)
 
Logam mesin drawing,design and drafting 6
Logam mesin drawing,design and drafting 6Logam mesin drawing,design and drafting 6
Logam mesin drawing,design and drafting 6
 
Logam mesin casting and moulding 14
Logam mesin casting and moulding 14Logam mesin casting and moulding 14
Logam mesin casting and moulding 14
 
Logam mesin fabrication 1
Logam mesin fabrication 1Logam mesin fabrication 1
Logam mesin fabrication 1
 
Logam mesin fabrication 11
Logam mesin fabrication 11Logam mesin fabrication 11
Logam mesin fabrication 11
 
Logam mesin drawing,design and drafting 2
Logam mesin drawing,design and drafting 2Logam mesin drawing,design and drafting 2
Logam mesin drawing,design and drafting 2
 
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (14)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (14)Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (14)
Logam mesin maintenance and diagnostic mechanical 2 (14)
 
Logam mesin machine and process operation 7.18 a, v1 rev (3)
Logam mesin machine and process operation 7.18 a, v1 rev (3)Logam mesin machine and process operation 7.18 a, v1 rev (3)
Logam mesin machine and process operation 7.18 a, v1 rev (3)
 
Logam mesin quality 5 (4)
Logam mesin quality 5 (4)Logam mesin quality 5 (4)
Logam mesin quality 5 (4)
 
Logam mesin assembly 1
Logam mesin assembly 1Logam mesin assembly 1
Logam mesin assembly 1
 
Logam mesin machine and process operation 7.18 a, v1 rev (29)
Logam mesin machine and process operation 7.18 a, v1 rev (29)Logam mesin machine and process operation 7.18 a, v1 rev (29)
Logam mesin machine and process operation 7.18 a, v1 rev (29)
 
Logam mesin casting and moulding 6
Logam mesin casting and moulding 6Logam mesin casting and moulding 6
Logam mesin casting and moulding 6
 
Logam mesin installation and commisioning 7
Logam mesin installation and commisioning 7Logam mesin installation and commisioning 7
Logam mesin installation and commisioning 7
 
Logam mesin core 11
Logam mesin core 11Logam mesin core 11
Logam mesin core 11
 
Logam mesin casting and moulding 18
Logam mesin casting and moulding 18Logam mesin casting and moulding 18
Logam mesin casting and moulding 18
 

More from Eko Supriyadi

Kamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa Arab
Kamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa ArabKamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa Arab
Kamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa ArabEko Supriyadi
 
Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017
Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017 Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017
Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017 Eko Supriyadi
 
Kata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori Bloom
Kata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori BloomKata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori Bloom
Kata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori BloomEko Supriyadi
 
Permendikbud nomor 16 tahun 2019 salinan
Permendikbud nomor 16 tahun 2019   salinanPermendikbud nomor 16 tahun 2019   salinan
Permendikbud nomor 16 tahun 2019 salinanEko Supriyadi
 
Buku 4 Pedoman PKB Dan Angka Kreditnya
Buku 4 Pedoman PKB Dan Angka KreditnyaBuku 4 Pedoman PKB Dan Angka Kreditnya
Buku 4 Pedoman PKB Dan Angka KreditnyaEko Supriyadi
 
1. menguasai karakteristik peserta didik
1. menguasai karakteristik peserta didik1. menguasai karakteristik peserta didik
1. menguasai karakteristik peserta didikEko Supriyadi
 
Jabatan fungsional guru dan angka kreditnya
Jabatan fungsional guru dan angka kreditnyaJabatan fungsional guru dan angka kreditnya
Jabatan fungsional guru dan angka kreditnyaEko Supriyadi
 
Ppt penyusunan soal hots
Ppt  penyusunan soal  hotsPpt  penyusunan soal  hots
Ppt penyusunan soal hotsEko Supriyadi
 
Pendidikan karakter P2KPTK2
Pendidikan karakter P2KPTK2Pendidikan karakter P2KPTK2
Pendidikan karakter P2KPTK2Eko Supriyadi
 
Pendekatan saintifik
Pendekatan saintifikPendekatan saintifik
Pendekatan saintifikEko Supriyadi
 
Panduan penilaian sd desember 2016
Panduan penilaian sd desember 2016Panduan penilaian sd desember 2016
Panduan penilaian sd desember 2016Eko Supriyadi
 
Model model pembelajaran kurikulum 2013
Model model pembelajaran kurikulum 2013Model model pembelajaran kurikulum 2013
Model model pembelajaran kurikulum 2013Eko Supriyadi
 
Lk telaah rpp sd 2017
Lk telaah rpp sd 2017Lk telaah rpp sd 2017
Lk telaah rpp sd 2017Eko Supriyadi
 
Lk pengamatan praktik pembelajaran sd
Lk pengamatan praktik pembelajaran sdLk pengamatan praktik pembelajaran sd
Lk pengamatan praktik pembelajaran sdEko Supriyadi
 

More from Eko Supriyadi (20)

Metode pembelajaran
Metode pembelajaranMetode pembelajaran
Metode pembelajaran
 
Kamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa Arab
Kamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa ArabKamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa Arab
Kamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa Arab
 
Hots templates 2019
Hots templates  2019Hots templates  2019
Hots templates 2019
 
Buku penilaian hots
Buku penilaian hotsBuku penilaian hots
Buku penilaian hots
 
Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017
Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017 Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017
Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017
 
Kata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori Bloom
Kata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori BloomKata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori Bloom
Kata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori Bloom
 
Permendikbud nomor 16 tahun 2019 salinan
Permendikbud nomor 16 tahun 2019   salinanPermendikbud nomor 16 tahun 2019   salinan
Permendikbud nomor 16 tahun 2019 salinan
 
Buku 4 Pedoman PKB Dan Angka Kreditnya
Buku 4 Pedoman PKB Dan Angka KreditnyaBuku 4 Pedoman PKB Dan Angka Kreditnya
Buku 4 Pedoman PKB Dan Angka Kreditnya
 
1. menguasai karakteristik peserta didik
1. menguasai karakteristik peserta didik1. menguasai karakteristik peserta didik
1. menguasai karakteristik peserta didik
 
Jabatan fungsional guru dan angka kreditnya
Jabatan fungsional guru dan angka kreditnyaJabatan fungsional guru dan angka kreditnya
Jabatan fungsional guru dan angka kreditnya
 
Teori x y
Teori   x yTeori   x y
Teori x y
 
Ppt penyusunan soal hots
Ppt  penyusunan soal  hotsPpt  penyusunan soal  hots
Ppt penyusunan soal hots
 
Personality plus
Personality plusPersonality plus
Personality plus
 
Pendidikan karakter P2KPTK2
Pendidikan karakter P2KPTK2Pendidikan karakter P2KPTK2
Pendidikan karakter P2KPTK2
 
Pendekatan saintifik
Pendekatan saintifikPendekatan saintifik
Pendekatan saintifik
 
Panduan penilaian sd desember 2016
Panduan penilaian sd desember 2016Panduan penilaian sd desember 2016
Panduan penilaian sd desember 2016
 
Model model pembelajaran kurikulum 2013
Model model pembelajaran kurikulum 2013Model model pembelajaran kurikulum 2013
Model model pembelajaran kurikulum 2013
 
Lk telaah rpp sd 2017
Lk telaah rpp sd 2017Lk telaah rpp sd 2017
Lk telaah rpp sd 2017
 
Lk pengamatan praktik pembelajaran sd
Lk pengamatan praktik pembelajaran sdLk pengamatan praktik pembelajaran sd
Lk pengamatan praktik pembelajaran sd
 
Literacy mh
Literacy mhLiteracy mh
Literacy mh
 

Merencanakan Proses

  • 1. Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Sektor Logam Mesin KODE UNIT : LOG.OO14.002.01 JUDUL UNIT : Merencanakan Proses Tingkat Dasar DESKRIPSI UNIT : Unit ini menggambarkan kegiatan perencanaan proses tingkat dasar yang meliputi penentuan data produksi dan teknik yang dibutuhkan, penentuan proses produksi, pemeriksaan spesifikasi proses, identifikasi langkah-langkah pada proses, persiapan material dan alat, identifikasi jaminan mutu serta dokumentasi proses. Bidang : Pengukuran Bobot Unit : 8 Unit Prasyarat : ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Memeriksa spesifikasi proses 1.1 Mendukung data produksi dan engineering yang diperiksa apabila dibutuhkan. 1.2 Proses produksi yang digunakan bisa ditentukan. 1.3 Spesifikasi diperoleh dan diuji. 02 Menentukan urutan produksi 2.1 Langkah – langkah yang dibutuhkan untuk proses yang diidentifikasikan dan diagram alur yang dibuat apabila dibutuhkan. 2.2 Daftar material dan bagian disiapkan. 2.3 Kebutuhan alat dan/atau perlengkapan disimpan. 2.4 Langkah – langkah dan spesifikasi jaminan mutu dikenali 2.5 Langkah – langkah proses disimpan dan digambarkan secara jelas BATASAN VARIABEL Diterapkan untuk salah satu dari tingkat proses manufaktur seperti: permesinan, percetakan, montase permesinan. Diterapkan juga untuk tahap proses produksi secara keseluruhan. Tidak diterapkan untuk pemisah diantara proses tersebut. Pekerjaan untuk unsur proses tersebut direncanakan dengan batas waktu tertentu yang memperhitungkan sumber yang ada dan dibutuhkan. Rencana proses menjelaskan langkah-langkah yang dibutuhkan secara detail, dan kejadian yang penting yang mana perkembangannya dapat diperiksa. Rencana tersebut dikembangkan sesuai dengan prosedur dan kebiasaan organisasi yang disetujui. Apabila rencana berdasarkan atas data engineering pendukung dan gambar engineering, unit ketrampilan yang sesuai harus dipelajari. Merencanakan Proses Tingkat Dasar 157
  • 2. Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Sektor Logam Mesin PANDUAN PENILAIAN 1. Konteks penilaian Unit ini harus dinilai berdasarkan atas pekerjaan. Kompetensi yang tercakup dalam unit ini akan diperagakan oleh personil yang bekerja sendiri atau sebagai bagian dari sebuah kelompok. Lingkup penilaian harus tidak merugikan calon peserta. 2. Kondisi Penilaian Calon peserta akan memiliki akses ke semua alat, perlengkapan, material dan dokumentasi yang diperlukan. Calon peserta akan diijinkan untuk mengacu ke dokumen berikut: 2.1 semua prosedur tempat kerja yang relevan. 2.2 Semua spesifikasi manufaktur dan produk yang relevan. 2.3 Semua kode, standar, petunjuk dan material referensi yang sesuai. 2.4 Calon peserta akan dipersyaratkan untuk: 2.4.1 secara lisan atau berbagai metode komunikasi lainnya, menjawab pertanyaan yang ditanyakan oleh penilai. 2.4.2 Mengenali rekan kerja yang bisa dijadikan rujukan untuk mengumpulkan bukti kompetensi apabila perlu. 2.4.3 Memberikan bukti kredit bagi semua pelatihan diluar kerja yang berhubungan dengan unit ini, penilai harus puas bahwa calon peserta secara kompeten dan konsisten mengerjakan seluruh unsur di unit ini seperti yang dispesifikasikan oleh kriteria yang ada, termasuk pengetahuan yang dibutuhkan. 3. Aspek Kritis Unit ini dapat dinilai bersama dengan berbagai unit lainnya yang membahas tentang keselamatan, mutu, komunikasi, penanganan material, pencatatan dan pelaporan yang berhubungan dengan penjadwalan pengantaran material atau unit yang lainnya yang membutuhkan latihan ketrampilan dan pengetahuan yang tercakup dalam unit ini. Kompetensi dalam unit ini tidak dapat ditegaskan sampai semua prasyarat telah dipenuhi. 4. Catatan khusus Selama penilaian setiap individu akan: 4.1 mendemonstrasikan latihan pekerjaan yang aman setiap waktu. 4.2 memberitahukan informasi tentang proses, peristiwa atau tugas yang sedang dikerjakan untuk memastikan lingkungan kerja yang efisien dan aman. 4.3 bertanggung jawab terhadap mutu pekerjaannya sendiri. 4.4 merencanakan tugas dalam segala situasi dan memeriksa kebutuhan tugas bila perlu 4.5 melaksanakan semua tugas sesuai dengan prosedur pengoperasian yang standar 4.6 melaksanakan tugas untuk spesifikasi. 4.7 menggunakan tehnik, latihan, proses dan prosedur tempat kerja engineering yang diterima, tugas yang tercakup akan dilengkapi dengan batas waktu yang sesuai yang berhubungan dengan aktivitas tempat kerja yang khas. 5. Pedoman penilaian 5.1 Apabila perlu, data produksi dan engineering yang relevan diperoleh sesuai dengan prosedur tempat kerja. 5.2 Peran data produksi dan engineering dalam perencanaan proses dapat dijelaskan. 5.3 Proses produksi yang digunakan dapat dikenali. Merencanakan Proses Tingkat Dasar 158
  • 3. Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Sektor Logam Mesin 5.4 Semua prosedur, spesifikasi, gambar, dan instruksi kerja diperoleh sesuai dengan prosedur tempat kerja 5.5 Spesifikasi produk yang diproduksi dapat diberikan. 5.6 Apabila sesuai, proses produksi diwakili oleh diagram alur yang sesuai dengan prosedur tempat kerja. 5.7 Langkah – langkah individual dalam proses produksi dapat dikenali. Alasan untuk memilih langkah dan urutan operasi yang telah terpilih dapat dijelaskan. Alasan untuk membuat diagram alur proses produksi dapat diberikan. 5.8 Daftar bagian dan material disiapkan untuk proses produksi sesuai dengan prosedur pengoperasian yang standar. 5.9 Prosedur untuk mempersiapkan daftar material dan bagian dapat diberikan. 5.10 Kebutuhan alat dan/atau perlengkapan disimpan sesuai dengan prosedur pengoperasian yang standar. 5.11 Prosedur untuk menyimpan kebutuhan alat dan perlengkapan dapat diberikan. 5.12 Apabila perlu, langkah – langkah jaminan mutu dimasukkan dalam proses diagram alur sesuai dengan prosedur tempat kerja. 5.13 Prosedur jaminan mutu dapat diberikan. Spesifikasi produk dapat dikenali. Langkah – langkah jaminan mutu dalam proses produksi dapat diidentifikasi. 5.14 Langkah – langkah proses disimpan secara jelas sesuai dengan prosedur pengoperasian yang standar. 5.15 Prosedur untuk rencana proses penyimpanan dapat diberikan. KOMPETENSI KUNCI NO KOMPETENSI KUNCI DALAM UNIT INI TINGKAT 1. Mengumpulkan, Mengorganisir dan menganalisa Informasi 3 2. Mengkomunikasikan ide-ide dan informasi 2 3. Merencanakan dan mengorganisir aktivitas-aktivitas 3 4. Bekerja dengan orang lain dan kelompok 3 5. Menggunakan ide-ide dan teknik matematika 2 6. Memecahkan masalah 2 7. Menggunakan teknologi 2 Merencanakan Proses Tingkat Dasar 159