SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
Download to read offline
tugasIPA
tugasIPA
sistemorgantumbuhan
sistemorgantumbuhan
9 s e p t e m b e r
2 0 2 3
Ke l omp o k 5
Kelompok
Kelompok
5
5
ulfi
ela
uswatun
indah
organtumbuhan
organtumbuhan
organ tumbuhan adalah bagian bagian
yang terdapat dalam tumbuhan dan
memiliki macam macam fungsi.organ
pada tumbuhan dibedakan menjadi
organ pokok dan organ tambahan.
organ pokok yaitu :
•akar (radiks)
•batang (kaulis)
•daun (folium)
Akar(rediks)
Akar(rediks)
akar adalah organ tumbuhan yang
berperan penting dalam menahan
berdirinya tumbuhan dan
menyerap air serta nutrisi ke dalam
tubuh tumbuhan.
akar terbagi menjadi dua yaitu
•akar tunggang
•akar serabut.
Fungsi Akar
Fungsi akar adalah :
Menyokong dan mengikat tubuh tumbuhan pada tanah.
Sebagai tempat untuk menyimpan cadangan makanan.
Menyerap air dan garam-garam mineral yang terlarut oleh
rambut akar.
Sebagai alat perkembangbiakan vegetatif pada tumbuhan
Struktur dalam akar terdiri atas epidermis,
korteks, endodermis, dan silinder pusat (stele).
1.) Epidermis akar merupakan bagian akar yang
terdiri atas selapis sel yang tersusun rapat, dengan
dinding sel yang mudah dilewati air, oleh karena itu
disebut juga dengan epiblem atau lapisan pilifer.
Rambut akar yang terbentuk dari beberapa bagian
sel epidermis akan melakukan pemanjangan ke
arah lateral dari dinding luarnya.
Struktur dalam akar
2.) Korteks letaknya berada di bawah epidermis, yang sebagian besar
dibangun oleh jaringan parenkim, kolenkim, dan sklerenkim. Korteks
memiliki fungsi sebagai tempat untuk menyimpan makanan. Sel-sel
korteks tersusun renggang, sehingga banyak ruang antar-sel yang
melakukan pertukaran gas. Dinding sel-selnya yang berdiferensiasi
menjadi eksodermis, dari penebalan oleh zat suberin berada pada lapisan
terluar korteks. Sedangkan, lapisan terdalamnya berdiferensiasi menjadi
endodermis.
3.)Endodermis merupakan lapisan pemisah korteks dengan silinder
pusat. Pada bagian ini sel-sel yang tersusun akan mengalami penebalan
dari zat gabus (suberin) dan lignin, sehingga membentuk pita caspary.
Penebalan dinding sel yang terjadi pada pita Caspary akan membentuk
huruf U.
4.) Silinder pusat merupakan bagian terdalam
dari akar, yang terdiri atas berbagai macam
jaringan perisikel (lapisan terluar dari stele),
berkas/jaringan pengangkut (terletak di sebelah
dalam perisikel, terdiri dari xilem dan floem), dan
empulur (bagian terdalam terdiri dari parenkim).
Batang (kaulis)
Batang merupakan salah satu dari organ dasar tumbuhan
berpembuluh. Batang adalah sumbu tumbuhan.tempat semua
organ lain bertumpu,dan tumbuh. Pada beberapa
tumbuhan,batang digunakan sebagai tempat menyimpan
makanan cadangan.
Fungsi dari batang :
Fungsi batang yang utama adalah menopang daun,serta
mengalirkan air danmineral ke daun yang diubah sebagai produk
untuk proses fotosintesis.tak hanya itu, batang pada tumbuhan
ber fungsi mengalirkan air dan mineral nutrisi, daun melalui
jaringan pembuluh terntu di xilem.
Struktur pada batang :
Struktur jaringan yang menyusun organ batang adalah :
•epidermis
•korteks
•endodermis
•stele(silinder pusat)
Daun adalah salah satu organ pada tumbuhan yang memiliki
peranan sangat penting dalam keberlangsungan hidup
tumbuhan. Hal ini dikarenakan tumbuhan merupakan
organisme autotrof obligat, diamana tumbuhan harus
memproduksi makanan sendiri untuk mencukupi kebutuhan
energinya. Daun umumnya berwarna hijau, hal ini disebabkan
pada daun terkandung suatu zat yang disebut zat hijau daun
atau klorofil
daun(folium)
daun(folium)
•daun menyirip(penninervis)
•daun menjari(palminervis)
•daun melengkung(cervinervis)
•daun sejajar(rectinervis)
jenis jenis daun
jenis jenis daun
Struktur daun terdapat 3 bagian yaitu :
•pelepah daun
•tangkai daun
•helai daun
fungsidaun
fungsidaun
Selain fotosintesis, fungsi daun yang pertama
ialah untuk tempat menyimpan cadangan air
dan juga makanan. Pada umumnya, tumbuhan
menyimpan cadangan makanannya pada bagian
akar, tetapi pada beberapa jenis tumbuhan,
makanan serta cadangan air dapat disimpan di
daun,menyerap energi cahaya matahari
Terimakasih
Terimakasih

More Related Content

Similar to Tugas ppt ipa_20230908_220339_0000.pdf

Struktur dan Fungi Jaringan Tumbuhan.pptx
Struktur dan Fungi Jaringan Tumbuhan.pptxStruktur dan Fungi Jaringan Tumbuhan.pptx
Struktur dan Fungi Jaringan Tumbuhan.pptx
AnitaNurRohma
 
Struktur dan-fungsi-batang
Struktur dan-fungsi-batangStruktur dan-fungsi-batang
Struktur dan-fungsi-batang
SMP TARAKANITA 5
 
Berbagai sistem pada kehidupan TUMBUHAN (SMP N 1 Bdg)
Berbagai sistem pada kehidupan TUMBUHAN (SMP N 1 Bdg)Berbagai sistem pada kehidupan TUMBUHAN (SMP N 1 Bdg)
Berbagai sistem pada kehidupan TUMBUHAN (SMP N 1 Bdg)
Laila Jamilah A
 
Struktur dan Letak Jaringan Tumbuhan
Struktur dan Letak Jaringan TumbuhanStruktur dan Letak Jaringan Tumbuhan
Struktur dan Letak Jaringan Tumbuhan
Dwinita Murbarani
 
Struktur dan fungsi tubuh tumbuhan
Struktur dan fungsi tubuh tumbuhanStruktur dan fungsi tubuh tumbuhan
Struktur dan fungsi tubuh tumbuhan
Rani Fidiasih
 
TUgas KELOMPOK 4 Modul D.pptx
TUgas KELOMPOK 4 Modul D.pptxTUgas KELOMPOK 4 Modul D.pptx
TUgas KELOMPOK 4 Modul D.pptx
selvivanlith21
 
Makalah praktikum jaringan tumbuhan jagung dan kacang tanah
Makalah praktikum jaringan tumbuhan jagung dan kacang tanahMakalah praktikum jaringan tumbuhan jagung dan kacang tanah
Makalah praktikum jaringan tumbuhan jagung dan kacang tanah
Vina Widya Putri
 

Similar to Tugas ppt ipa_20230908_220339_0000.pdf (20)

Struktur dan Fungi Jaringan Tumbuhan.pptx
Struktur dan Fungi Jaringan Tumbuhan.pptxStruktur dan Fungi Jaringan Tumbuhan.pptx
Struktur dan Fungi Jaringan Tumbuhan.pptx
 
Struktur dan-fungsi-batang
Struktur dan-fungsi-batangStruktur dan-fungsi-batang
Struktur dan-fungsi-batang
 
Struktur dan Fungsi Tumbuhan
Struktur dan Fungsi TumbuhanStruktur dan Fungsi Tumbuhan
Struktur dan Fungsi Tumbuhan
 
STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptx
STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptxSTRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptx
STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptx
 
MODUL 3_ORGAN_SISTEM ORGAN_PDGK4103.pptx
MODUL 3_ORGAN_SISTEM ORGAN_PDGK4103.pptxMODUL 3_ORGAN_SISTEM ORGAN_PDGK4103.pptx
MODUL 3_ORGAN_SISTEM ORGAN_PDGK4103.pptx
 
Berbagai sistem pada kehidupan TUMBUHAN (SMP N 1 Bdg)
Berbagai sistem pada kehidupan TUMBUHAN (SMP N 1 Bdg)Berbagai sistem pada kehidupan TUMBUHAN (SMP N 1 Bdg)
Berbagai sistem pada kehidupan TUMBUHAN (SMP N 1 Bdg)
 
STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptx
STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptxSTRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptx
STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptx
 
Organ Tumbuhan Dikotil dan Monokotil
Organ Tumbuhan Dikotil dan MonokotilOrgan Tumbuhan Dikotil dan Monokotil
Organ Tumbuhan Dikotil dan Monokotil
 
Tugas 4 TIK topik 6( Rhea Amanda) ORGAN TUMBUHAN DAN FUNGSINYA
Tugas 4 TIK topik 6( Rhea Amanda) ORGAN TUMBUHAN DAN FUNGSINYATugas 4 TIK topik 6( Rhea Amanda) ORGAN TUMBUHAN DAN FUNGSINYA
Tugas 4 TIK topik 6( Rhea Amanda) ORGAN TUMBUHAN DAN FUNGSINYA
 
Struktur fungsi-organ-tumbuhan-slideshare
Struktur fungsi-organ-tumbuhan-slideshareStruktur fungsi-organ-tumbuhan-slideshare
Struktur fungsi-organ-tumbuhan-slideshare
 
Struktur dan fungsi jaringan akar
Struktur dan fungsi jaringan akarStruktur dan fungsi jaringan akar
Struktur dan fungsi jaringan akar
 
Tugas Biologi Kelas VIII SMP
Tugas Biologi Kelas VIII SMPTugas Biologi Kelas VIII SMP
Tugas Biologi Kelas VIII SMP
 
Struktur dan Letak Jaringan Tumbuhan
Struktur dan Letak Jaringan TumbuhanStruktur dan Letak Jaringan Tumbuhan
Struktur dan Letak Jaringan Tumbuhan
 
Struktur dan fungsi tubuh tumbuhan
Struktur dan fungsi tubuh tumbuhanStruktur dan fungsi tubuh tumbuhan
Struktur dan fungsi tubuh tumbuhan
 
Biologi-organ tumbuhan
Biologi-organ tumbuhanBiologi-organ tumbuhan
Biologi-organ tumbuhan
 
Bagian 2.pptx
Bagian 2.pptxBagian 2.pptx
Bagian 2.pptx
 
Organ Tumbuhan
Organ TumbuhanOrgan Tumbuhan
Organ Tumbuhan
 
TUgas KELOMPOK 4 Modul D.pptx
TUgas KELOMPOK 4 Modul D.pptxTUgas KELOMPOK 4 Modul D.pptx
TUgas KELOMPOK 4 Modul D.pptx
 
Organ_pada_Tumbuhan.pptx
Organ_pada_Tumbuhan.pptxOrgan_pada_Tumbuhan.pptx
Organ_pada_Tumbuhan.pptx
 
Makalah praktikum jaringan tumbuhan jagung dan kacang tanah
Makalah praktikum jaringan tumbuhan jagung dan kacang tanahMakalah praktikum jaringan tumbuhan jagung dan kacang tanah
Makalah praktikum jaringan tumbuhan jagung dan kacang tanah
 

Tugas ppt ipa_20230908_220339_0000.pdf

  • 3. organtumbuhan organtumbuhan organ tumbuhan adalah bagian bagian yang terdapat dalam tumbuhan dan memiliki macam macam fungsi.organ pada tumbuhan dibedakan menjadi organ pokok dan organ tambahan. organ pokok yaitu : •akar (radiks) •batang (kaulis) •daun (folium)
  • 4. Akar(rediks) Akar(rediks) akar adalah organ tumbuhan yang berperan penting dalam menahan berdirinya tumbuhan dan menyerap air serta nutrisi ke dalam tubuh tumbuhan. akar terbagi menjadi dua yaitu •akar tunggang •akar serabut.
  • 5. Fungsi Akar Fungsi akar adalah : Menyokong dan mengikat tubuh tumbuhan pada tanah. Sebagai tempat untuk menyimpan cadangan makanan. Menyerap air dan garam-garam mineral yang terlarut oleh rambut akar. Sebagai alat perkembangbiakan vegetatif pada tumbuhan
  • 6. Struktur dalam akar terdiri atas epidermis, korteks, endodermis, dan silinder pusat (stele). 1.) Epidermis akar merupakan bagian akar yang terdiri atas selapis sel yang tersusun rapat, dengan dinding sel yang mudah dilewati air, oleh karena itu disebut juga dengan epiblem atau lapisan pilifer. Rambut akar yang terbentuk dari beberapa bagian sel epidermis akan melakukan pemanjangan ke arah lateral dari dinding luarnya. Struktur dalam akar
  • 7. 2.) Korteks letaknya berada di bawah epidermis, yang sebagian besar dibangun oleh jaringan parenkim, kolenkim, dan sklerenkim. Korteks memiliki fungsi sebagai tempat untuk menyimpan makanan. Sel-sel korteks tersusun renggang, sehingga banyak ruang antar-sel yang melakukan pertukaran gas. Dinding sel-selnya yang berdiferensiasi menjadi eksodermis, dari penebalan oleh zat suberin berada pada lapisan terluar korteks. Sedangkan, lapisan terdalamnya berdiferensiasi menjadi endodermis. 3.)Endodermis merupakan lapisan pemisah korteks dengan silinder pusat. Pada bagian ini sel-sel yang tersusun akan mengalami penebalan dari zat gabus (suberin) dan lignin, sehingga membentuk pita caspary. Penebalan dinding sel yang terjadi pada pita Caspary akan membentuk huruf U.
  • 8. 4.) Silinder pusat merupakan bagian terdalam dari akar, yang terdiri atas berbagai macam jaringan perisikel (lapisan terluar dari stele), berkas/jaringan pengangkut (terletak di sebelah dalam perisikel, terdiri dari xilem dan floem), dan empulur (bagian terdalam terdiri dari parenkim).
  • 9. Batang (kaulis) Batang merupakan salah satu dari organ dasar tumbuhan berpembuluh. Batang adalah sumbu tumbuhan.tempat semua organ lain bertumpu,dan tumbuh. Pada beberapa tumbuhan,batang digunakan sebagai tempat menyimpan makanan cadangan. Fungsi dari batang : Fungsi batang yang utama adalah menopang daun,serta mengalirkan air danmineral ke daun yang diubah sebagai produk untuk proses fotosintesis.tak hanya itu, batang pada tumbuhan ber fungsi mengalirkan air dan mineral nutrisi, daun melalui jaringan pembuluh terntu di xilem.
  • 10. Struktur pada batang : Struktur jaringan yang menyusun organ batang adalah : •epidermis •korteks •endodermis •stele(silinder pusat)
  • 11. Daun adalah salah satu organ pada tumbuhan yang memiliki peranan sangat penting dalam keberlangsungan hidup tumbuhan. Hal ini dikarenakan tumbuhan merupakan organisme autotrof obligat, diamana tumbuhan harus memproduksi makanan sendiri untuk mencukupi kebutuhan energinya. Daun umumnya berwarna hijau, hal ini disebabkan pada daun terkandung suatu zat yang disebut zat hijau daun atau klorofil daun(folium) daun(folium)
  • 12. •daun menyirip(penninervis) •daun menjari(palminervis) •daun melengkung(cervinervis) •daun sejajar(rectinervis) jenis jenis daun jenis jenis daun Struktur daun terdapat 3 bagian yaitu : •pelepah daun •tangkai daun •helai daun
  • 13. fungsidaun fungsidaun Selain fotosintesis, fungsi daun yang pertama ialah untuk tempat menyimpan cadangan air dan juga makanan. Pada umumnya, tumbuhan menyimpan cadangan makanannya pada bagian akar, tetapi pada beberapa jenis tumbuhan, makanan serta cadangan air dapat disimpan di daun,menyerap energi cahaya matahari