SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
MANAJEMEN SDM
dan PEMASARAN
2020
Fokus Modul 5. Manajemen SDM dan Pemasaran
Manajemen SDM
a) Struktur Organisasi dan
Perencanaan SDM
b) Seleksi SDM
c) Penempatan SDM dan
Pengenalan Usaha
d) Pelatihan dan
Pengembangan SDM
e) Penilaian Kinerja dan
Pembayaran Gaji atau Upah
f) Pemutusan Hubungan Kerja
Langsung
e) Pemasaran Digital
f) Membangun Brand/merek
di Era Digital.
Manajemen Pemasaran
a) Alur Pemasaran Produk
Pertanian
b) Manajemen Pemasaran
c) Pemasaran Langsung dan
Tidak Langsung
d) Negosiasi dalam Pemasaran
• Mampu mengelola
SDM dengan baik
• Mampu mengelola
& mengembangkan
pasar
2
Pembelajaran 1
MANAJEMEN SDM
2020
Tujuan
Peserta mampu mengelola SDM perusahaan dengan baik
Pokok Bahasan
a) Struktur Organisasi dan Perencanaan SDM
b) Seleksi SDM
c) Penempatan SDM dan Pengenalan Usaha
d) Pelatihan dan Pengembangan SDM
e) Penilaian Kinerja dan Pembayaran Gaji atau Upah
f) Pemutusan Hubungan Kerja
Metode Pembelajaran
Penjelasan oleh Pemateri, diskusi, dan penugasan
4
Struktur Organisasi dan Perencanaan SDM
• Agar usaha terus berkembang  Pemilik usaha tidak mungkin bekerja sendiri
dalam menjalankan usahanya
• Hal-hal yang digambarkan dalam sebuah struktur organisasi:
o Pembagian/pengelompokan pekerjaan sesuai jabatan
o Tingkatan/jabatan
o Jalur koordinasi
• Hal-hal yang dilakukan dalam perencanaan SDM antara lain:
o menentukan jabatan yang dibutuhkan serta tugas,
kewenangan dan tanggungjawab masing-masing jabatan;
yang
o menentukan kemampuan/kualifikasi pekerja
dibutuhkan untuk melaksanakan pekerjaan tersebut;
o menentukan jumlah pekerja yang dibutuhkan.
5
• Seleksi SDM disesuaikan dengan kebutuhan jabatan dan
pekerja yang telah direncanakan, baik jumlah maupun
kemampuan/kualifikasi.
• Proses seleksi yang paling sederhana adalah hanya
melakukan wawancara terhadap calon pekerja.
• Untuk mencari SDM, hal-hal yang dapat dilakukan
diantaranya:
o memasang pengumuman di papan pengumuman
yang tersedia di kantor desa atau tempat lainnya
o omongan dari mulut ke mulut atau rekomendasi
dari teman
o melalui media sosial (medsos).
Seleksi SDM
6
• Penempatan pekerja yang diterima harus disesuaikan
dengan jabatan dan kemampuan/kualifikasinya.
• Sebelum memulai pekerjaannya, pekerja baru diberikan
dan pengarahan sehingga pekerja
tugasnya dan mengenal usaha yang
pengenalan
mengetahui
dijalankan.
Penempatan SDM dan Pengenalan Usaha
Pelatihan dan Pengembangan SDM
• Pelatihan tidak terbatas hanya untuk Pemilik usaha
• Pekerja diberi pelatihan-pelatihan yang sesuai dengan
tugas mereka, sehingga kemampuan mereka meningkat
untuk dapat mendukung pengembangan usaha.
7
Penilaian Kinerja dan Pembayaran Gaji/Upah
• Besaran gaji/upah yang ideal adalah sesuai dengan Peraturan yang
berlaku  UMR
• Pertimbangan lainnya: berdasarkan pengalaman dan bidang keahlian
• Sistem pembayaran:
o harian, mingguan, dua mingguan, maupun bulanan
o Borongan  sesuai kesepakatan, ada uang muka dan pembayaran
bertahap
• Berikan bonus atau insentif tambahan untuk memotivasi pekerja  barang, wisata/ibadah UMROH, THR,
tunjangan kesehatan, fasilitas kendaraan, dan lain-lain.
• Bisa terjadi atas kehendak pekerja maupun atas kehendak pengusaha
• Harus memperhatikan hak-hak dan kewajiban pekerja maupun
pemilik usaha, sehingga hubungan baik dapat tetap terjaga.
Pemutusan Hubungan Kerja (PHK)
8
Praktik
Jabatan Tingkat
Pendidikan
Pengalaman Keterampilan
Khusus yang
Dimiliki
Kebutuhan
Peningkatan
Keterampilan
Misal Staf
Pemasaran
SMA 1 tahun
memasarkan
produk secara
langsung
komunikasi
bagus
membuat
presentasi yang
menarik
9
Jabatan Jumlah
Dibutuhkan
Tenaga Tersedia Tenaga
Direkrut
Kriteria
Misal Staf
Pemasaran
Digital
1 - 1 Lulusan D3
Informatika
2. Lakukan analisis kebutuhan
SDM untuk pengembangan
usaha Anda.
1. Lakukan analisis kompetensi
seluruh pegawai di perusahaan
Anda dan rencanakan
pelatihan yang sesuai untuk
meningkatkan keterampilan
pegawai tersebut.
Pembelajaran 2
MANAJEMEN PEMASARAN
2020
Tujuan
mengelola dan mengembangkan pasar atas produk atau jasa
yang dijalankan
Pokok Bahasan
a) Alur Pemasaran Produk Pertanian
b) Strategi Pemasaran
c) Pemasaran Langsung dan Tidak Langsung
d) Negosiasi dalam Pemasaran Langsung
e) Pemasaran Digital
f) Membangun Brand/merek di Era Digital
Metode Pembelajaran
Penjelasan oleh Pemateri, diskusi, dan penugasan
11
Alur Pemasaran Produk Pertanian
• Alur pemasaran produk pertanian merupakan
proses distribusi hasil atau produk pertanian
12
mulai dari petani sampai kepada konsumen.
• Proses pemasaran dan alur yang tepat akan
berdampak pada keuntungan yang baik bagi
petani, sehingga petani berhasil dalam
usahanya.
Strategi Pemasaran
Identifikasi
kebutuhan dan
keinginan
pembeli
Penuhi
kebutuhan
tersebut
Dapatkan
keuntungan
Segmentasi
pasar
13
Targetting
(pasar sasaran)
Pemosisian
Bauran
pemasaran
Pemasaran Langsung dan Tidak Langsung
Pemasaran langsung adalah metode untuk menjangkau konsumen
atau pembeli “secara langsung”, berkomunikasi secara langsung,
dilakukan dengan cara agresif dan persuasive.
Contoh: melalui bazaar, pameran, membuka toko produk pertanian,
pemasaran digital atau online (mengirimkan email, online
marketplace, platform media social, dan lain-lain
Pemasaran tidak langsung: tidak ada komunikasi langsung antara
pembeli dan penjual  berorientasi pada media massa, dimana tidak
membedakan segmen pembeli.
Contoh: memasang iklan di media massa cetak maupun elektronik.
14
Negosiasi
Win-win solution  tidak hanya menyangkut harga, tetapi juga
masalah waktu, jumlah produk, teknis pengiriman, dan spesifikasi
produk.
Komponen-komponen dalam negosiasi yang perlu diperhatikan:
Diri Anda sendiri (Penjual), Pembeli, dan Produk (Barang atau Jasa)
Teknik negosiasi :
• pahami tujuan bernegosiasi, siapkan informasi dan data yang lengkap
• paparkan informasi tentang produk dengan jelas dan komunikatif
• dengarkan lebih banyak apa yang diinginkan oleh pembeli
• berikan "sedikit" kemenangan secara psikologis kepada pembeli
• perjelas dan konfirmasi hasil kesepakatan
• tutup dengan ramah-tamah dan mempererat hubungan baik.
15
Pemasaran Digital (digital marketing)
Kegiatan pemasaran atau promosi sebuah brand
atau produk menggunakan media digital atau
internet untuk menarik konsumen dan calon
konsumen secara cepat.
Keunggulan pemasaran digital:
1. Kecepatan penyebaran dan mudah dievaluasi
2. Murah dan efektif  memotong biaya operasional
3. Jangkauan lebih luas  dapat menyebarkan brand
atau produk ke seluruh dunia
4. Waktu dan lokasi kerja yang efisien  dapat
dikerjakan dimanapun dan kapanpun
5. Transaksi lebih mudah  tanpa harus bertemu
langsung (tatap muka).
Contoh:
• Website
• Media sosial (Medsos)
 Facebook, Twitter, dll
• Online Advertising
(berbayar)
• Online marketplace
 TaniHub, PETANI,, RiTx
Market, dll.
• Email Marketing
• Video Marketing
16
Tahapan melakukan pemasaran digital
Smartphone dan
komputer, akun
media sosial atau
email, identitas
brand dan
produk, website
(jika ada), dll
Siapkan alat
bantu
Buat konten
yang mudah
disebarkan
• foto/gambar,
• video,
• tulisan
• website,
• media sosial,
• dan lain-lain
Unggah (share)
konten
Bergabung
marketplace
• Tokopedia,
• Bukalapak,
• dll
• evaluasi
• profil usaha
bagus dan
terupdate
Kelola dg baik
Aplikasi untuk membuat poster secara online:
• Canva (https://www.canva.com),
• Befunky (https://www.befunky.com),
• dan lain-lain
17
Membangun Brand di Era Digital
Brand atau merek merupakan tanda dagang yang menjadi
pembeda antara satu produk dengan produk lainnya,
meskipun bergerak di bidang yang sama
Fungsi sebuah brand diantaranya:
• memudahkan konsumen menghafal serta mengingat suatu
produk, dan menemukan suatu barang atau jasa di internet;
• menunjukkan reputasi dan kualitas dari produk dan layanan
yang telah dibangun dan membedakannya dari kompetitor;
• membangun loyalitas konsumen terhadap suatu produk.
Pelajari brand
(merek)
kompetitor
18
Buat nama,
desain logo, dan
slogan (tagline)
Daftarkan
Merek ke
DJKI
Bangun
reputasi/citra
brand
Beberapa aplikasi online untuk membuat
desain logo atau logo maker
o Zyro Logo Maker (https://zyro.com/id/membuat-logo-online)
o Hatchful (https://hatchful.shopify.com/)
o Canva (https://www.canva.com/logos/templates/)
o FreeLogoDesign (https://www.freelogodesign.org/)
o dll
19
Praktik
1. Identifikasi hal-hal yang termasuk dalam empat komponen bauran
pemasaran dengan cara menuliskannya pada kertas kerja:
a) Deskripsikan produk (Product)
b) Identifikasi harga (Price) produk
c) Identifikasi distribusi (Place) produk
d) Identifikasi promosi (Promotion)
N o . A l a t P r o m o s i
K e t e r s e d i a a n
T e r s e d i a T i d a k
A u d i o
1 . B u n y i k h a s p e m a n g g i l
2 . L a g u k h a s u n t u k p r o d u k
V i s u a l
1 . K a r t u N a m a
2 . P l a n g N a m a
3 . M e r e k ( n a m a , l o g o d a n j a r g o n )
4 . B r o s u r / l e a f l e t / k a t a l o g p r o d u k
5 . S p a n d u k
6 . S e r a g a m
A u d i o V i s u a l
1 . V i d e o p r o f i l p r o d u k ( i k l a n )
2 . V i d e o p r o f i l u s a h a
No. Cara Berpromosi Dilakukan Tidak
1. Dari mulut ke mulut
2. Penyebaran brosur/leaflet
3. Pemasangan spanduk
4. Memasang iklan berbayar
(internet, media cetak, radio, TV)
5. Promosi di website/blog sendiri
6. Promosi melalui media sosial
(WhatsApp Group, Facebook,
Instragram, Twitter, dll)
7. Mengikuti pameran, bazaar, dll
20
Praktik
2. Gambarkan hasil pengerjaan pada
angka 1 di atas secara ringkas
menjadi satu bauran pemasaran
dari produk Anda
3. Berdasarkan keempat komponen
bauran pemasaran tersebut,
susunlah strategi pemasaran atas
produk Anda, dengan cara
menuliskan hal-hal apa saja yang
perlu Anda perbaiki atau lakukan
untuk meningkatkan pemasaran
dari porduk Anda. Tuliskan
hasilnya pada kertas kerja!
21
22
Hal-hal yang perlu diperbaiki
A. Produk
• Kualitas/kemasan produk 
peningkatan umur simpan
• Pendaftaran merek ke DJKI
Kemenkumham
• Pengurusan legalitas produk (izin
edar dll)
A. Harga
• segmentasi harga  dirtributor,
pasar lokal, pasar non lokal
23
C. Tempat
• Perluasan jangkauan pasar 
pemasaran digital
• Distribusi  ojek online, jasa kurir
D. Promosi  digital marketing
• Desain brosur sederhana
• Membuat video profil produk
• Cara berpromosi:
o Medsos  Facebook, twitter dll
o Website
o Marketplace online  Tanihub,
Petani, Tokopdeia, dll
TERIMA
KASIH

More Related Content

More from AchmadMawardi4

pengantardasarakuntansismester1-161004035929.pdf
pengantardasarakuntansismester1-161004035929.pdfpengantardasarakuntansismester1-161004035929.pdf
pengantardasarakuntansismester1-161004035929.pdf
AchmadMawardi4
 
pola pikir dn karakter wirausaha.pptx
pola pikir dn karakter wirausaha.pptxpola pikir dn karakter wirausaha.pptx
pola pikir dn karakter wirausaha.pptx
AchmadMawardi4
 
Penyusunan Modifikasi Model Bisnis.pptx
Penyusunan Modifikasi Model Bisnis.pptxPenyusunan Modifikasi Model Bisnis.pptx
Penyusunan Modifikasi Model Bisnis.pptx
AchmadMawardi4
 
Langkah- langkah berwirausaha.pptx
Langkah- langkah berwirausaha.pptxLangkah- langkah berwirausaha.pptx
Langkah- langkah berwirausaha.pptx
AchmadMawardi4
 
Konsep Pengembangan Kewirausahaan.pptx
Konsep Pengembangan Kewirausahaan.pptxKonsep Pengembangan Kewirausahaan.pptx
Konsep Pengembangan Kewirausahaan.pptx
AchmadMawardi4
 

More from AchmadMawardi4 (7)

pengantardasarakuntansismester1-161004035929.pdf
pengantardasarakuntansismester1-161004035929.pdfpengantardasarakuntansismester1-161004035929.pdf
pengantardasarakuntansismester1-161004035929.pdf
 
pola pikir dn karakter wirausaha.pptx
pola pikir dn karakter wirausaha.pptxpola pikir dn karakter wirausaha.pptx
pola pikir dn karakter wirausaha.pptx
 
Penyusunan Modifikasi Model Bisnis.pptx
Penyusunan Modifikasi Model Bisnis.pptxPenyusunan Modifikasi Model Bisnis.pptx
Penyusunan Modifikasi Model Bisnis.pptx
 
Langkah- langkah berwirausaha.pptx
Langkah- langkah berwirausaha.pptxLangkah- langkah berwirausaha.pptx
Langkah- langkah berwirausaha.pptx
 
Konsep Pengembangan Kewirausahaan.pptx
Konsep Pengembangan Kewirausahaan.pptxKonsep Pengembangan Kewirausahaan.pptx
Konsep Pengembangan Kewirausahaan.pptx
 
Komponen BMC.pptx
Komponen BMC.pptxKomponen BMC.pptx
Komponen BMC.pptx
 
Proses Produksi dan STP.ppt
Proses Produksi dan STP.pptProses Produksi dan STP.ppt
Proses Produksi dan STP.ppt
 

PPT-05 target penjualan dan manajemen sdm.pptx

  • 2. Fokus Modul 5. Manajemen SDM dan Pemasaran Manajemen SDM a) Struktur Organisasi dan Perencanaan SDM b) Seleksi SDM c) Penempatan SDM dan Pengenalan Usaha d) Pelatihan dan Pengembangan SDM e) Penilaian Kinerja dan Pembayaran Gaji atau Upah f) Pemutusan Hubungan Kerja Langsung e) Pemasaran Digital f) Membangun Brand/merek di Era Digital. Manajemen Pemasaran a) Alur Pemasaran Produk Pertanian b) Manajemen Pemasaran c) Pemasaran Langsung dan Tidak Langsung d) Negosiasi dalam Pemasaran • Mampu mengelola SDM dengan baik • Mampu mengelola & mengembangkan pasar 2
  • 4. Tujuan Peserta mampu mengelola SDM perusahaan dengan baik Pokok Bahasan a) Struktur Organisasi dan Perencanaan SDM b) Seleksi SDM c) Penempatan SDM dan Pengenalan Usaha d) Pelatihan dan Pengembangan SDM e) Penilaian Kinerja dan Pembayaran Gaji atau Upah f) Pemutusan Hubungan Kerja Metode Pembelajaran Penjelasan oleh Pemateri, diskusi, dan penugasan 4
  • 5. Struktur Organisasi dan Perencanaan SDM • Agar usaha terus berkembang  Pemilik usaha tidak mungkin bekerja sendiri dalam menjalankan usahanya • Hal-hal yang digambarkan dalam sebuah struktur organisasi: o Pembagian/pengelompokan pekerjaan sesuai jabatan o Tingkatan/jabatan o Jalur koordinasi • Hal-hal yang dilakukan dalam perencanaan SDM antara lain: o menentukan jabatan yang dibutuhkan serta tugas, kewenangan dan tanggungjawab masing-masing jabatan; yang o menentukan kemampuan/kualifikasi pekerja dibutuhkan untuk melaksanakan pekerjaan tersebut; o menentukan jumlah pekerja yang dibutuhkan. 5
  • 6. • Seleksi SDM disesuaikan dengan kebutuhan jabatan dan pekerja yang telah direncanakan, baik jumlah maupun kemampuan/kualifikasi. • Proses seleksi yang paling sederhana adalah hanya melakukan wawancara terhadap calon pekerja. • Untuk mencari SDM, hal-hal yang dapat dilakukan diantaranya: o memasang pengumuman di papan pengumuman yang tersedia di kantor desa atau tempat lainnya o omongan dari mulut ke mulut atau rekomendasi dari teman o melalui media sosial (medsos). Seleksi SDM 6
  • 7. • Penempatan pekerja yang diterima harus disesuaikan dengan jabatan dan kemampuan/kualifikasinya. • Sebelum memulai pekerjaannya, pekerja baru diberikan dan pengarahan sehingga pekerja tugasnya dan mengenal usaha yang pengenalan mengetahui dijalankan. Penempatan SDM dan Pengenalan Usaha Pelatihan dan Pengembangan SDM • Pelatihan tidak terbatas hanya untuk Pemilik usaha • Pekerja diberi pelatihan-pelatihan yang sesuai dengan tugas mereka, sehingga kemampuan mereka meningkat untuk dapat mendukung pengembangan usaha. 7
  • 8. Penilaian Kinerja dan Pembayaran Gaji/Upah • Besaran gaji/upah yang ideal adalah sesuai dengan Peraturan yang berlaku  UMR • Pertimbangan lainnya: berdasarkan pengalaman dan bidang keahlian • Sistem pembayaran: o harian, mingguan, dua mingguan, maupun bulanan o Borongan  sesuai kesepakatan, ada uang muka dan pembayaran bertahap • Berikan bonus atau insentif tambahan untuk memotivasi pekerja  barang, wisata/ibadah UMROH, THR, tunjangan kesehatan, fasilitas kendaraan, dan lain-lain. • Bisa terjadi atas kehendak pekerja maupun atas kehendak pengusaha • Harus memperhatikan hak-hak dan kewajiban pekerja maupun pemilik usaha, sehingga hubungan baik dapat tetap terjaga. Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) 8
  • 9. Praktik Jabatan Tingkat Pendidikan Pengalaman Keterampilan Khusus yang Dimiliki Kebutuhan Peningkatan Keterampilan Misal Staf Pemasaran SMA 1 tahun memasarkan produk secara langsung komunikasi bagus membuat presentasi yang menarik 9 Jabatan Jumlah Dibutuhkan Tenaga Tersedia Tenaga Direkrut Kriteria Misal Staf Pemasaran Digital 1 - 1 Lulusan D3 Informatika 2. Lakukan analisis kebutuhan SDM untuk pengembangan usaha Anda. 1. Lakukan analisis kompetensi seluruh pegawai di perusahaan Anda dan rencanakan pelatihan yang sesuai untuk meningkatkan keterampilan pegawai tersebut.
  • 11. Tujuan mengelola dan mengembangkan pasar atas produk atau jasa yang dijalankan Pokok Bahasan a) Alur Pemasaran Produk Pertanian b) Strategi Pemasaran c) Pemasaran Langsung dan Tidak Langsung d) Negosiasi dalam Pemasaran Langsung e) Pemasaran Digital f) Membangun Brand/merek di Era Digital Metode Pembelajaran Penjelasan oleh Pemateri, diskusi, dan penugasan 11
  • 12. Alur Pemasaran Produk Pertanian • Alur pemasaran produk pertanian merupakan proses distribusi hasil atau produk pertanian 12 mulai dari petani sampai kepada konsumen. • Proses pemasaran dan alur yang tepat akan berdampak pada keuntungan yang baik bagi petani, sehingga petani berhasil dalam usahanya.
  • 14. Pemasaran Langsung dan Tidak Langsung Pemasaran langsung adalah metode untuk menjangkau konsumen atau pembeli “secara langsung”, berkomunikasi secara langsung, dilakukan dengan cara agresif dan persuasive. Contoh: melalui bazaar, pameran, membuka toko produk pertanian, pemasaran digital atau online (mengirimkan email, online marketplace, platform media social, dan lain-lain Pemasaran tidak langsung: tidak ada komunikasi langsung antara pembeli dan penjual  berorientasi pada media massa, dimana tidak membedakan segmen pembeli. Contoh: memasang iklan di media massa cetak maupun elektronik. 14
  • 15. Negosiasi Win-win solution  tidak hanya menyangkut harga, tetapi juga masalah waktu, jumlah produk, teknis pengiriman, dan spesifikasi produk. Komponen-komponen dalam negosiasi yang perlu diperhatikan: Diri Anda sendiri (Penjual), Pembeli, dan Produk (Barang atau Jasa) Teknik negosiasi : • pahami tujuan bernegosiasi, siapkan informasi dan data yang lengkap • paparkan informasi tentang produk dengan jelas dan komunikatif • dengarkan lebih banyak apa yang diinginkan oleh pembeli • berikan "sedikit" kemenangan secara psikologis kepada pembeli • perjelas dan konfirmasi hasil kesepakatan • tutup dengan ramah-tamah dan mempererat hubungan baik. 15
  • 16. Pemasaran Digital (digital marketing) Kegiatan pemasaran atau promosi sebuah brand atau produk menggunakan media digital atau internet untuk menarik konsumen dan calon konsumen secara cepat. Keunggulan pemasaran digital: 1. Kecepatan penyebaran dan mudah dievaluasi 2. Murah dan efektif  memotong biaya operasional 3. Jangkauan lebih luas  dapat menyebarkan brand atau produk ke seluruh dunia 4. Waktu dan lokasi kerja yang efisien  dapat dikerjakan dimanapun dan kapanpun 5. Transaksi lebih mudah  tanpa harus bertemu langsung (tatap muka). Contoh: • Website • Media sosial (Medsos)  Facebook, Twitter, dll • Online Advertising (berbayar) • Online marketplace  TaniHub, PETANI,, RiTx Market, dll. • Email Marketing • Video Marketing 16
  • 17. Tahapan melakukan pemasaran digital Smartphone dan komputer, akun media sosial atau email, identitas brand dan produk, website (jika ada), dll Siapkan alat bantu Buat konten yang mudah disebarkan • foto/gambar, • video, • tulisan • website, • media sosial, • dan lain-lain Unggah (share) konten Bergabung marketplace • Tokopedia, • Bukalapak, • dll • evaluasi • profil usaha bagus dan terupdate Kelola dg baik Aplikasi untuk membuat poster secara online: • Canva (https://www.canva.com), • Befunky (https://www.befunky.com), • dan lain-lain 17
  • 18. Membangun Brand di Era Digital Brand atau merek merupakan tanda dagang yang menjadi pembeda antara satu produk dengan produk lainnya, meskipun bergerak di bidang yang sama Fungsi sebuah brand diantaranya: • memudahkan konsumen menghafal serta mengingat suatu produk, dan menemukan suatu barang atau jasa di internet; • menunjukkan reputasi dan kualitas dari produk dan layanan yang telah dibangun dan membedakannya dari kompetitor; • membangun loyalitas konsumen terhadap suatu produk. Pelajari brand (merek) kompetitor 18 Buat nama, desain logo, dan slogan (tagline) Daftarkan Merek ke DJKI Bangun reputasi/citra brand
  • 19. Beberapa aplikasi online untuk membuat desain logo atau logo maker o Zyro Logo Maker (https://zyro.com/id/membuat-logo-online) o Hatchful (https://hatchful.shopify.com/) o Canva (https://www.canva.com/logos/templates/) o FreeLogoDesign (https://www.freelogodesign.org/) o dll 19
  • 20. Praktik 1. Identifikasi hal-hal yang termasuk dalam empat komponen bauran pemasaran dengan cara menuliskannya pada kertas kerja: a) Deskripsikan produk (Product) b) Identifikasi harga (Price) produk c) Identifikasi distribusi (Place) produk d) Identifikasi promosi (Promotion) N o . A l a t P r o m o s i K e t e r s e d i a a n T e r s e d i a T i d a k A u d i o 1 . B u n y i k h a s p e m a n g g i l 2 . L a g u k h a s u n t u k p r o d u k V i s u a l 1 . K a r t u N a m a 2 . P l a n g N a m a 3 . M e r e k ( n a m a , l o g o d a n j a r g o n ) 4 . B r o s u r / l e a f l e t / k a t a l o g p r o d u k 5 . S p a n d u k 6 . S e r a g a m A u d i o V i s u a l 1 . V i d e o p r o f i l p r o d u k ( i k l a n ) 2 . V i d e o p r o f i l u s a h a No. Cara Berpromosi Dilakukan Tidak 1. Dari mulut ke mulut 2. Penyebaran brosur/leaflet 3. Pemasangan spanduk 4. Memasang iklan berbayar (internet, media cetak, radio, TV) 5. Promosi di website/blog sendiri 6. Promosi melalui media sosial (WhatsApp Group, Facebook, Instragram, Twitter, dll) 7. Mengikuti pameran, bazaar, dll 20
  • 21. Praktik 2. Gambarkan hasil pengerjaan pada angka 1 di atas secara ringkas menjadi satu bauran pemasaran dari produk Anda 3. Berdasarkan keempat komponen bauran pemasaran tersebut, susunlah strategi pemasaran atas produk Anda, dengan cara menuliskan hal-hal apa saja yang perlu Anda perbaiki atau lakukan untuk meningkatkan pemasaran dari porduk Anda. Tuliskan hasilnya pada kertas kerja! 21
  • 22. 22
  • 23. Hal-hal yang perlu diperbaiki A. Produk • Kualitas/kemasan produk  peningkatan umur simpan • Pendaftaran merek ke DJKI Kemenkumham • Pengurusan legalitas produk (izin edar dll) A. Harga • segmentasi harga  dirtributor, pasar lokal, pasar non lokal 23 C. Tempat • Perluasan jangkauan pasar  pemasaran digital • Distribusi  ojek online, jasa kurir D. Promosi  digital marketing • Desain brosur sederhana • Membuat video profil produk • Cara berpromosi: o Medsos  Facebook, twitter dll o Website o Marketplace online  Tanihub, Petani, Tokopdeia, dll