SlideShare a Scribd company logo
1 of 23
Kewirausahaan
  Dr Ir Mulyanto
Dasar-dasar kewirausahaan
Kewirausahaan merupakan tren penting di abad 21
  (USA). 3-4,5 juta wirausaha muncul setiap tahun dan
  84 %nya untuk yang pertama kali. Tidak sabar meniti
  karir, ingin mengendalikan nasib sendiri, orang2
  berbakat di phk.
Produk dan jasa inovatif : menciptakan pekerjaan baru,
  pasar luar negeri, reward yang besar.
Small is beautiful : lincah/gesit masuk ceruk pasar dan
  menangkap peluang lebih cepat.
Personality Development
(Pengembangan Kepribadian/Pengembangan Diri)

Membentuk sikap yg antisipasif dan adaptif agar
berkreatif dalam melaksanakan kegiatan yg kreatif

 Kemampuan dasar yang diperlukan adalah :
 1. Technical Skill
 2. Managerial Skill
 3. Personality Development Skill

 Personality Development Skill merupakan dasar dari kedua
 keahlian diatas
SUSUNAN KEPRIBADIAN (Freud)

 Kepribadian terdiri-dari 3 aspek utama, yaitu :

 1.   Id, merupakan aspek psikologis yg pola kerjanya mengejar kenikmatan
 2.   Ego, merupakan aspek biologis yg pola kerjanya melaksanakan setelah
      digerakan Id
 3.   Super Ego, merupakan aspek sosial yg pola kerjanya mempertimbangkan

Sebagai Entrepreneur, harus dpt menjaga ketiga aspek kepribadian tsb secara
proposional

Agar ketiga aspek kepribadian berkembang secara proposional, diperlukan
pengendalian melalui pikiran dalam alam sadar atau rasionalitas

Pada umumnya potensi manusia berada dibawah sadar (2/3 bagian)
Oleh sebab itu, diperlukan perjuangan agar alam sadar meningkat, karena hal ini
merupakan potensi
PEMBAGIAN ALAM SADAR DAN ALAM BAWAH SADAR
              (Carl Gustaf Jung)


                   THINKING




                   Alam Sadar


                                    SENSATION

     INTUITION


                 Alam Bawah Sadar




                    FEELING
Four Basic Function (Carol Gustaf Jung)

1.   Thinking (Berpikiran), memahami dunianya dg
     mempergunakan akal pikirannya, berdasarkan fakta dan
     hubungan logis
2.   Feeling (Merasakan), memahami dunianya dg
     mempergunakan perasaan, baik yg menyenangkan maupun
     yg tidak menyenangkan yg ditimbulkan oleh pengalaman
3.   Sensation (Pengamatan), memahami dunianya dg
     mempergunakan pengamatannya
4.   Intuitation (Firasat), memahami dunianya dg berdasarkan
     firasat
Sebutkan karakteristik
    Entrepreneur
Characteristic Entrepreneur (John Hornaday)
1.    Confidence
2.    Perseverence, determination                   22.   Resposibility
3.    Energy, diligence                             23.   Foresight
4.    Resourcefulness                               24.   Accuracy, thoroughness
5.    Ability to take risk                          25.   Cooperativeness
6.    Dynamism, leadership                          26.   Profit orientattion
7.    Optimism                                      27.   Ability to learn from mistakes
8.    Need to achieved                              28.   Sense of power
9.    Versality; knowledge of product, market,      29.   Pleasant personality
      machinary, technology                         30.   Egotism
10.   Creativity                                    31.   Courage
11.   Ability to influence other                    32.   Imagination
12.   Ability to get along well w/ people           33.   Percentiveness
13.   Initiative                                    34.   Toleration for ambiguity
14.   Flexibility                                   35.   Aggressiveness
15.   Intelligence                                  36.   Capacity for enjoyment
16.   Orientation to clear goal                     37.   Efficacy
17.   Positive response to challenger               38.   Commitment
18.   Independence                                  39.   Ability to trust workers
19.   Responsiveness to suggestion and criticism    40.   Sensitity to others
20.   Time competence, efficiency                   41.   Honesty, integrity
21.   Ability to make decisions quickly             42.   Maturity, Balance
Profil Wirausahawan
Menurut David McClelland :
1.  Menyukai Tanggung Jawab
2.  Menyukai Resiko tingkat Menengah
3.  Persepsi pada kemungkinan akan keberhasilan
4.  Hasrat akan umpan balik
5.  Level energi yang tinggi
6.  Orientasi ke masa depan
7.  Ketrampilan dalam mengorganisasi
8.  Sikap terhadap uang
9.  Termotivasi atas hasil/prestasi
10. Fleksibel dan ulet cenderung keras kepala
Profil Wirausahawan
Menurut William D Bygrave, dikenal dengan 10 D, yaitu :
1.  Dream, mempunyai visi
2.  Decisiveness, bekerja cepat dan tepat
3.  Doers, melaksanakan keputusan
4.  Determination, tangguh menghadapi tantangan dan
    rintangan
5.  Dedication, dedikasi thd bisnis
6.  Devotion, sangat senang menjalankan bisnis
7.  Details, memperhatikan persoalan yg kritis secara rinci
8.  Destiny, tanggung jawab thd nasib dan tujuan
9.  Dollars, uang sbg ukuran kesuksesan bisnis
10. Distribute, mendelegasikan kpd orang kepercayaan
Wirausaha Sebagai Kelompok Istimewa
         (Zimmerer, 1996)
   Entrepreneurs are an amazing group of people
   They are a constant source of creative ideas and
    innovations
   They are an important source of fuel for our
    economy’s growth
   Entrepreneurs are action-oriented
   Entrepreneurs are not bashful, they have big dreams
   Their big dreams are an an impotant source of
    motivation and vision
Manfaat kewirausahaan

   Peluang mengendalikan nasib sendiri
   Peluang melakukan perubahan
   Peluang mengembangkan potensi diri
    sepenuhnya
   Peluang meraih keuntungan tanpa batas
   Berperan dalam masyarakat
   Melakukan sesuatu yang anda sukai dan
    senang dalam mengerjakannya
Manfaat Wirausahawan bagi Masyarakat
   Menciptakan lapangan pekerjaan
   Sebagai motor pembangunan lingkungan, bidang produksi,
    distribusi, kesejahteraan, lingkungan dll
   Menjadi contoh bagi masyarakat, pribadi unggul yg patut
    dicontoh, diteladani, jujur, berani dan tidak merugikan orang lain
   Menghormati hukum dan peraturan
   Mendidik karyawan menjadi orang mandiri, disiplin, jujur, tekun
   Memelihara keserasian lingkungan
   Kehidupannya tidak boros, effisien
   Sebagai contoh dalam bekerja keras
Potensi Kelemahan
   Pendapatan yang tidak pasti
   Resiko kehilangan seluruh investasi
   Waktu kerja lama dan cenderung keras
   Mutu hidup terbatas s.d bisnis mapan
   Ketegangan mental
   Tanggung Jawab penuh
   Keputusasaan
Delapan Sifat Menuju Entrepreneur
       (Murphy and Peck)
Umur Wirausaha saat mulai
Pemicu Api Kewirausahaan
   Adanya idola baru : Bill Gates, Mary Kay, Jeff
    Bezos, Michael Dell, Larry Ellison dll
   Akses terhadap pendidikan yang baik
   Pergeseran ke Ekonomi Jasa
   Kemajuan Teknologi
   Gaya hidup bebas dan mandiri
   E commerce, WWW, dan Netpreuneurs
   Peluang Internasional
Profil Bisnis Kecil sesuai kelompok
Beberapa Type Wirausaha
                               Partnership
                               Management Team
    Tingkat Kebebasan Tinggi
                               Group of Independent Firm (M & A)
                                Distributors
                               Joint Venture Entrepreneur
                               Franchise Entrepreneur

                               Acquired Entrepreneur

                               Conglomerate Entrepreneurs

                               Large Corporation-Division Manager

                               Large Corporation-Profit Center Manager

    Tingkat Kebebasan Rendah   Large Corporation-Cost Center Manager

                               Large Corporation-Manager
Etika Bisnis
Business ethics is about building of trust between people and Organization, an
absolutely essential ingredient to conducting business successfully in the long term

     Prinsip-prinsip etika bisnis meliputi :

1.         Prinsip Ekonomi
      a.      Tanggung jawab kepada dirinya
      b.      Tanggung jawab kepada orang2 yg mempercayakan kegiatan bisnis dan manajemen
      c.      Tanggung jawab kepada pihak2 yg terlibat dalam bisnis
      d.      Tanggung jawab kepada masyarakat
2.         Prinsip Kejujuran
3.         Tidak berbuat jahat dan selalu berbuat baik
4.         Prinsip Keadilan
5.         Prinsip hormat pada diri sendiri
Kesalahan Fatal Wirausaha
   Ketidakmampuan Manajemen
   Kurang pengalaman
   Pengendalian Keuangan yang buruk
   Lemahnya Usaha Pemasaran
   Tidak memiliki memiliki rencana strategis
   Pertumbuhan tak terkendali
   Lokasi usaha buruk
Daya Tahan Usaha Kecil
Cara Menghindari Kegagalan
   Mengenal bisnis luar dalam
   Rencana bisnis yang matang
   Sumber Daya Keuangan
   Memahami laporan keuangan
   Mengelola orang secara efektif
   Menjaga kondisi tetap prima untuk jangka
    waktu lama

More Related Content

What's hot

Konsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaanKonsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaanFira Nursya`bani
 
Entrepreneur ppt
Entrepreneur pptEntrepreneur ppt
Entrepreneur pptFariz Mido
 
Menjadi Wirausaha Sukses
Menjadi Wirausaha SuksesMenjadi Wirausaha Sukses
Menjadi Wirausaha SuksesKacung Abdullah
 
Ppt 6 kwu-peluang usaha
Ppt 6  kwu-peluang usahaPpt 6  kwu-peluang usaha
Ppt 6 kwu-peluang usahaparulian
 
INOVASI DALAM KEWIRAUSAHAAN
INOVASI DALAM KEWIRAUSAHAANINOVASI DALAM KEWIRAUSAHAAN
INOVASI DALAM KEWIRAUSAHAANTopanSeptiady
 
MENJADI MAHASISWA YANG KREATIF & INOVATIF.pptx
MENJADI MAHASISWA YANG KREATIF & INOVATIF.pptxMENJADI MAHASISWA YANG KREATIF & INOVATIF.pptx
MENJADI MAHASISWA YANG KREATIF & INOVATIF.pptxMiftahulFalah22
 
Merintis usaha baru dan model pengembangan
Merintis usaha baru dan model pengembanganMerintis usaha baru dan model pengembangan
Merintis usaha baru dan model pengembanganUFDK
 
PPT MANFAAT KEWIRAUSAHAAN.pptx
PPT MANFAAT KEWIRAUSAHAAN.pptxPPT MANFAAT KEWIRAUSAHAAN.pptx
PPT MANFAAT KEWIRAUSAHAAN.pptxekamaya7
 
presentasi Kewirausahaan
presentasi Kewirausahaan presentasi Kewirausahaan
presentasi Kewirausahaan Edwin Irwanto
 
Ppt 1- kwu
Ppt 1- kwuPpt 1- kwu
Ppt 1- kwuparulian
 
Prinsip Etika Dalam Bisnis Serta Etika dan Lingkungan
Prinsip Etika Dalam Bisnis Serta Etika dan LingkunganPrinsip Etika Dalam Bisnis Serta Etika dan Lingkungan
Prinsip Etika Dalam Bisnis Serta Etika dan Lingkungancelinatavi
 
Ppt kewirausahaan-SMK XII
Ppt kewirausahaan-SMK XIIPpt kewirausahaan-SMK XII
Ppt kewirausahaan-SMK XIISMKMUHPAGO
 
Definisi etika dan bisnis sebagai sebuah profesi
Definisi etika dan bisnis sebagai sebuah profesiDefinisi etika dan bisnis sebagai sebuah profesi
Definisi etika dan bisnis sebagai sebuah profesiFAISAL SANDI
 

What's hot (20)

Konsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaanKonsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaan
 
Entrepreneur ppt
Entrepreneur pptEntrepreneur ppt
Entrepreneur ppt
 
Mata Kuliah Kewirausahaan PDF, Materi Kewirausahaan ppt
Mata Kuliah Kewirausahaan PDF, Materi Kewirausahaan pptMata Kuliah Kewirausahaan PDF, Materi Kewirausahaan ppt
Mata Kuliah Kewirausahaan PDF, Materi Kewirausahaan ppt
 
Menjadi Wirausaha Sukses
Menjadi Wirausaha SuksesMenjadi Wirausaha Sukses
Menjadi Wirausaha Sukses
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaan
 
Ppt 6 kwu-peluang usaha
Ppt 6  kwu-peluang usahaPpt 6  kwu-peluang usaha
Ppt 6 kwu-peluang usaha
 
INOVASI DALAM KEWIRAUSAHAAN
INOVASI DALAM KEWIRAUSAHAANINOVASI DALAM KEWIRAUSAHAAN
INOVASI DALAM KEWIRAUSAHAAN
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaan
 
MENJADI MAHASISWA YANG KREATIF & INOVATIF.pptx
MENJADI MAHASISWA YANG KREATIF & INOVATIF.pptxMENJADI MAHASISWA YANG KREATIF & INOVATIF.pptx
MENJADI MAHASISWA YANG KREATIF & INOVATIF.pptx
 
Merintis usaha baru dan model pengembangan
Merintis usaha baru dan model pengembanganMerintis usaha baru dan model pengembangan
Merintis usaha baru dan model pengembangan
 
PPT MANFAAT KEWIRAUSAHAAN.pptx
PPT MANFAAT KEWIRAUSAHAAN.pptxPPT MANFAAT KEWIRAUSAHAAN.pptx
PPT MANFAAT KEWIRAUSAHAAN.pptx
 
Kuliah kewiraswastaan 1
Kuliah kewiraswastaan 1Kuliah kewiraswastaan 1
Kuliah kewiraswastaan 1
 
presentasi Kewirausahaan
presentasi Kewirausahaan presentasi Kewirausahaan
presentasi Kewirausahaan
 
Ppt menjadi wirausaha sukses
Ppt menjadi wirausaha suksesPpt menjadi wirausaha sukses
Ppt menjadi wirausaha sukses
 
Ppt 1- kwu
Ppt 1- kwuPpt 1- kwu
Ppt 1- kwu
 
Prinsip Etika Dalam Bisnis Serta Etika dan Lingkungan
Prinsip Etika Dalam Bisnis Serta Etika dan LingkunganPrinsip Etika Dalam Bisnis Serta Etika dan Lingkungan
Prinsip Etika Dalam Bisnis Serta Etika dan Lingkungan
 
Pengembangan usaha umkm
Pengembangan usaha umkmPengembangan usaha umkm
Pengembangan usaha umkm
 
Presentasi kewirausahaan
Presentasi kewirausahaanPresentasi kewirausahaan
Presentasi kewirausahaan
 
Ppt kewirausahaan-SMK XII
Ppt kewirausahaan-SMK XIIPpt kewirausahaan-SMK XII
Ppt kewirausahaan-SMK XII
 
Definisi etika dan bisnis sebagai sebuah profesi
Definisi etika dan bisnis sebagai sebuah profesiDefinisi etika dan bisnis sebagai sebuah profesi
Definisi etika dan bisnis sebagai sebuah profesi
 

Viewers also liked

Konsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaanKonsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaanKoak Koak
 
Kelompok 1 pengantar bisnis (pasar bebas)
Kelompok 1 pengantar bisnis (pasar bebas)Kelompok 1 pengantar bisnis (pasar bebas)
Kelompok 1 pengantar bisnis (pasar bebas)nurfitriani syahruddin
 
Manajemen kewirausahaan seri 3
Manajemen kewirausahaan seri 3Manajemen kewirausahaan seri 3
Manajemen kewirausahaan seri 3afrays iwd
 
Konsep dasar-kewirausahaan
Konsep dasar-kewirausahaanKonsep dasar-kewirausahaan
Konsep dasar-kewirausahaanOdy Sanchez
 
Modul 1. konsep dasar kewirausahaan
Modul 1. konsep dasar kewirausahaanModul 1. konsep dasar kewirausahaan
Modul 1. konsep dasar kewirausahaanarum silviani
 
Materi Kewirausahaan
Materi KewirausahaanMateri Kewirausahaan
Materi KewirausahaanAlir Retno
 
Karakter wirausaha sukses
Karakter wirausaha suksesKarakter wirausaha sukses
Karakter wirausaha suksesJesika Amanda
 
Soal latihan kewirausahaan kelas x
Soal latihan kewirausahaan kelas xSoal latihan kewirausahaan kelas x
Soal latihan kewirausahaan kelas xSheva Yulianti
 
Makalah sistem ketatanegaraan
Makalah sistem ketatanegaraanMakalah sistem ketatanegaraan
Makalah sistem ketatanegaraanWarnet Raha
 
Media & Alat Peraga Pembelajaran Bisnis "Kewirausahaan"
Media & Alat Peraga Pembelajaran Bisnis "Kewirausahaan"Media & Alat Peraga Pembelajaran Bisnis "Kewirausahaan"
Media & Alat Peraga Pembelajaran Bisnis "Kewirausahaan"Ana' Idiw
 
KEWIRAUSAHAAN - Perkembangan Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Perkembangan EntrepreneurshipKEWIRAUSAHAAN - Perkembangan Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Perkembangan EntrepreneurshipDiana Amelia Bagti
 
KEWIRAUSAHAAN - Pengertian Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Pengertian  EntrepreneurshipKEWIRAUSAHAAN - Pengertian  Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Pengertian EntrepreneurshipDiana Amelia Bagti
 
BMP EKMA4370 Kewirausahaan
BMP EKMA4370 KewirausahaanBMP EKMA4370 Kewirausahaan
BMP EKMA4370 KewirausahaanMang Engkus
 
Mata Kuliah Kewirausahaan-1
Mata Kuliah Kewirausahaan-1 Mata Kuliah Kewirausahaan-1
Mata Kuliah Kewirausahaan-1 sevafatma
 
power point "wirausaha"
power point "wirausaha"power point "wirausaha"
power point "wirausaha"Yurra Graska
 

Viewers also liked (19)

Konsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaanKonsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaan
 
Kelompok 1 pengantar bisnis (pasar bebas)
Kelompok 1 pengantar bisnis (pasar bebas)Kelompok 1 pengantar bisnis (pasar bebas)
Kelompok 1 pengantar bisnis (pasar bebas)
 
Manajemen kewirausahaan seri 3
Manajemen kewirausahaan seri 3Manajemen kewirausahaan seri 3
Manajemen kewirausahaan seri 3
 
Konsep dasar-kewirausahaan
Konsep dasar-kewirausahaanKonsep dasar-kewirausahaan
Konsep dasar-kewirausahaan
 
Dasar-dasar Kewirausahaan
Dasar-dasar KewirausahaanDasar-dasar Kewirausahaan
Dasar-dasar Kewirausahaan
 
Modul 1. konsep dasar kewirausahaan
Modul 1. konsep dasar kewirausahaanModul 1. konsep dasar kewirausahaan
Modul 1. konsep dasar kewirausahaan
 
Materi Kewirausahaan
Materi KewirausahaanMateri Kewirausahaan
Materi Kewirausahaan
 
Karakter wirausaha sukses
Karakter wirausaha suksesKarakter wirausaha sukses
Karakter wirausaha sukses
 
Soal latihan kewirausahaan kelas x
Soal latihan kewirausahaan kelas xSoal latihan kewirausahaan kelas x
Soal latihan kewirausahaan kelas x
 
3149930 kewirausahaan
3149930 kewirausahaan3149930 kewirausahaan
3149930 kewirausahaan
 
Makalah sistem ketatanegaraan
Makalah sistem ketatanegaraanMakalah sistem ketatanegaraan
Makalah sistem ketatanegaraan
 
Media & Alat Peraga Pembelajaran Bisnis "Kewirausahaan"
Media & Alat Peraga Pembelajaran Bisnis "Kewirausahaan"Media & Alat Peraga Pembelajaran Bisnis "Kewirausahaan"
Media & Alat Peraga Pembelajaran Bisnis "Kewirausahaan"
 
KEWIRAUSAHAAN - Perkembangan Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Perkembangan EntrepreneurshipKEWIRAUSAHAAN - Perkembangan Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Perkembangan Entrepreneurship
 
Materi ppkn sma xii bab 3
Materi ppkn sma xii bab 3Materi ppkn sma xii bab 3
Materi ppkn sma xii bab 3
 
KEWIRAUSAHAAN - Pengertian Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Pengertian  EntrepreneurshipKEWIRAUSAHAAN - Pengertian  Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Pengertian Entrepreneurship
 
BMP EKMA4370 Kewirausahaan
BMP EKMA4370 KewirausahaanBMP EKMA4370 Kewirausahaan
BMP EKMA4370 Kewirausahaan
 
Mata Kuliah Kewirausahaan-1
Mata Kuliah Kewirausahaan-1 Mata Kuliah Kewirausahaan-1
Mata Kuliah Kewirausahaan-1
 
Ppt kewirausahaan
Ppt kewirausahaanPpt kewirausahaan
Ppt kewirausahaan
 
power point "wirausaha"
power point "wirausaha"power point "wirausaha"
power point "wirausaha"
 

Similar to Dasar dasar kewirausahaan

Materi produk kreatif dan kewirausahaan
Materi produk kreatif dan kewirausahaanMateri produk kreatif dan kewirausahaan
Materi produk kreatif dan kewirausahaanBang Neng
 
Materi+kewirausahaan
Materi+kewirausahaanMateri+kewirausahaan
Materi+kewirausahaanAlen Pepa
 
5 kajian pustaka
5 kajian pustaka5 kajian pustaka
5 kajian pustakaVittha Nova
 
Materi+kewirausahaan
Materi+kewirausahaanMateri+kewirausahaan
Materi+kewirausahaanidbloginfo
 
Kewirausahaaan
KewirausahaaanKewirausahaaan
KewirausahaaanSyawiah07
 
kewirausahaan
kewirausahaankewirausahaan
kewirausahaanNurul CUP
 
PPT enterpreneurship.pptx
PPT enterpreneurship.pptxPPT enterpreneurship.pptx
PPT enterpreneurship.pptxRasyidRidho55
 
ENTREPRENEUR (WIRAUSAHA)
ENTREPRENEUR (WIRAUSAHA)ENTREPRENEUR (WIRAUSAHA)
ENTREPRENEUR (WIRAUSAHA)opiyulianti
 
Entrepreneurship_Vega IMC
Entrepreneurship_Vega IMCEntrepreneurship_Vega IMC
Entrepreneurship_Vega IMCvegaaje
 
SIKAP & PERILAKU WIRAUSAHA.pptx
SIKAP & PERILAKU WIRAUSAHA.pptxSIKAP & PERILAKU WIRAUSAHA.pptx
SIKAP & PERILAKU WIRAUSAHA.pptxujiansemester
 
KARAKTERISTIK KEWIRAUSAHAAN.docx
KARAKTERISTIK KEWIRAUSAHAAN.docxKARAKTERISTIK KEWIRAUSAHAAN.docx
KARAKTERISTIK KEWIRAUSAHAAN.docxiyolaravaputri
 
Kewirausahaan dalam penerapan
Kewirausahaan dalam penerapanKewirausahaan dalam penerapan
Kewirausahaan dalam penerapanschweetz offee
 
Kewirausahaan_ppt.ppt
Kewirausahaan_ppt.pptKewirausahaan_ppt.ppt
Kewirausahaan_ppt.pptWIJIYANTI4
 
Kewirausahaan (entrepreunership)
Kewirausahaan (entrepreunership)Kewirausahaan (entrepreunership)
Kewirausahaan (entrepreunership)UFDK
 

Similar to Dasar dasar kewirausahaan (20)

Materi produk kreatif dan kewirausahaan
Materi produk kreatif dan kewirausahaanMateri produk kreatif dan kewirausahaan
Materi produk kreatif dan kewirausahaan
 
Materi+kewirausahaan
Materi+kewirausahaanMateri+kewirausahaan
Materi+kewirausahaan
 
5 kajian pustaka
5 kajian pustaka5 kajian pustaka
5 kajian pustaka
 
Materi+kewirausahaan
Materi+kewirausahaanMateri+kewirausahaan
Materi+kewirausahaan
 
Kewirausahaaan
KewirausahaaanKewirausahaaan
Kewirausahaaan
 
kewirausahaan
kewirausahaankewirausahaan
kewirausahaan
 
PPT enterpreneurship.pptx
PPT enterpreneurship.pptxPPT enterpreneurship.pptx
PPT enterpreneurship.pptx
 
Pokok bahasan 3 kewirausahaan
Pokok bahasan 3 kewirausahaanPokok bahasan 3 kewirausahaan
Pokok bahasan 3 kewirausahaan
 
ENTREPRENEUR (WIRAUSAHA)
ENTREPRENEUR (WIRAUSAHA)ENTREPRENEUR (WIRAUSAHA)
ENTREPRENEUR (WIRAUSAHA)
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaan
 
Entrepreneurship_Vega IMC
Entrepreneurship_Vega IMCEntrepreneurship_Vega IMC
Entrepreneurship_Vega IMC
 
SIKAP & PERILAKU WIRAUSAHA.pptx
SIKAP & PERILAKU WIRAUSAHA.pptxSIKAP & PERILAKU WIRAUSAHA.pptx
SIKAP & PERILAKU WIRAUSAHA.pptx
 
KARAKTERISTIK KEWIRAUSAHAAN.docx
KARAKTERISTIK KEWIRAUSAHAAN.docxKARAKTERISTIK KEWIRAUSAHAAN.docx
KARAKTERISTIK KEWIRAUSAHAAN.docx
 
Kewirausahaan dalam penerapan
Kewirausahaan dalam penerapanKewirausahaan dalam penerapan
Kewirausahaan dalam penerapan
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaan
 
1.ppt
1.ppt1.ppt
1.ppt
 
039 kewirausahaan
039 kewirausahaan039 kewirausahaan
039 kewirausahaan
 
Kewirausahaan_ppt.ppt
Kewirausahaan_ppt.pptKewirausahaan_ppt.ppt
Kewirausahaan_ppt.ppt
 
Kewirausahaan_ppt.ppt
Kewirausahaan_ppt.pptKewirausahaan_ppt.ppt
Kewirausahaan_ppt.ppt
 
Kewirausahaan (entrepreunership)
Kewirausahaan (entrepreunership)Kewirausahaan (entrepreunership)
Kewirausahaan (entrepreunership)
 

Dasar dasar kewirausahaan

  • 1. Kewirausahaan Dr Ir Mulyanto
  • 2. Dasar-dasar kewirausahaan Kewirausahaan merupakan tren penting di abad 21 (USA). 3-4,5 juta wirausaha muncul setiap tahun dan 84 %nya untuk yang pertama kali. Tidak sabar meniti karir, ingin mengendalikan nasib sendiri, orang2 berbakat di phk. Produk dan jasa inovatif : menciptakan pekerjaan baru, pasar luar negeri, reward yang besar. Small is beautiful : lincah/gesit masuk ceruk pasar dan menangkap peluang lebih cepat.
  • 3. Personality Development (Pengembangan Kepribadian/Pengembangan Diri) Membentuk sikap yg antisipasif dan adaptif agar berkreatif dalam melaksanakan kegiatan yg kreatif Kemampuan dasar yang diperlukan adalah : 1. Technical Skill 2. Managerial Skill 3. Personality Development Skill Personality Development Skill merupakan dasar dari kedua keahlian diatas
  • 4. SUSUNAN KEPRIBADIAN (Freud) Kepribadian terdiri-dari 3 aspek utama, yaitu : 1. Id, merupakan aspek psikologis yg pola kerjanya mengejar kenikmatan 2. Ego, merupakan aspek biologis yg pola kerjanya melaksanakan setelah digerakan Id 3. Super Ego, merupakan aspek sosial yg pola kerjanya mempertimbangkan Sebagai Entrepreneur, harus dpt menjaga ketiga aspek kepribadian tsb secara proposional Agar ketiga aspek kepribadian berkembang secara proposional, diperlukan pengendalian melalui pikiran dalam alam sadar atau rasionalitas Pada umumnya potensi manusia berada dibawah sadar (2/3 bagian) Oleh sebab itu, diperlukan perjuangan agar alam sadar meningkat, karena hal ini merupakan potensi
  • 5. PEMBAGIAN ALAM SADAR DAN ALAM BAWAH SADAR (Carl Gustaf Jung) THINKING Alam Sadar SENSATION INTUITION Alam Bawah Sadar FEELING
  • 6. Four Basic Function (Carol Gustaf Jung) 1. Thinking (Berpikiran), memahami dunianya dg mempergunakan akal pikirannya, berdasarkan fakta dan hubungan logis 2. Feeling (Merasakan), memahami dunianya dg mempergunakan perasaan, baik yg menyenangkan maupun yg tidak menyenangkan yg ditimbulkan oleh pengalaman 3. Sensation (Pengamatan), memahami dunianya dg mempergunakan pengamatannya 4. Intuitation (Firasat), memahami dunianya dg berdasarkan firasat
  • 7. Sebutkan karakteristik Entrepreneur
  • 8. Characteristic Entrepreneur (John Hornaday) 1. Confidence 2. Perseverence, determination 22. Resposibility 3. Energy, diligence 23. Foresight 4. Resourcefulness 24. Accuracy, thoroughness 5. Ability to take risk 25. Cooperativeness 6. Dynamism, leadership 26. Profit orientattion 7. Optimism 27. Ability to learn from mistakes 8. Need to achieved 28. Sense of power 9. Versality; knowledge of product, market, 29. Pleasant personality machinary, technology 30. Egotism 10. Creativity 31. Courage 11. Ability to influence other 32. Imagination 12. Ability to get along well w/ people 33. Percentiveness 13. Initiative 34. Toleration for ambiguity 14. Flexibility 35. Aggressiveness 15. Intelligence 36. Capacity for enjoyment 16. Orientation to clear goal 37. Efficacy 17. Positive response to challenger 38. Commitment 18. Independence 39. Ability to trust workers 19. Responsiveness to suggestion and criticism 40. Sensitity to others 20. Time competence, efficiency 41. Honesty, integrity 21. Ability to make decisions quickly 42. Maturity, Balance
  • 9. Profil Wirausahawan Menurut David McClelland : 1. Menyukai Tanggung Jawab 2. Menyukai Resiko tingkat Menengah 3. Persepsi pada kemungkinan akan keberhasilan 4. Hasrat akan umpan balik 5. Level energi yang tinggi 6. Orientasi ke masa depan 7. Ketrampilan dalam mengorganisasi 8. Sikap terhadap uang 9. Termotivasi atas hasil/prestasi 10. Fleksibel dan ulet cenderung keras kepala
  • 10. Profil Wirausahawan Menurut William D Bygrave, dikenal dengan 10 D, yaitu : 1. Dream, mempunyai visi 2. Decisiveness, bekerja cepat dan tepat 3. Doers, melaksanakan keputusan 4. Determination, tangguh menghadapi tantangan dan rintangan 5. Dedication, dedikasi thd bisnis 6. Devotion, sangat senang menjalankan bisnis 7. Details, memperhatikan persoalan yg kritis secara rinci 8. Destiny, tanggung jawab thd nasib dan tujuan 9. Dollars, uang sbg ukuran kesuksesan bisnis 10. Distribute, mendelegasikan kpd orang kepercayaan
  • 11. Wirausaha Sebagai Kelompok Istimewa (Zimmerer, 1996)  Entrepreneurs are an amazing group of people  They are a constant source of creative ideas and innovations  They are an important source of fuel for our economy’s growth  Entrepreneurs are action-oriented  Entrepreneurs are not bashful, they have big dreams  Their big dreams are an an impotant source of motivation and vision
  • 12. Manfaat kewirausahaan  Peluang mengendalikan nasib sendiri  Peluang melakukan perubahan  Peluang mengembangkan potensi diri sepenuhnya  Peluang meraih keuntungan tanpa batas  Berperan dalam masyarakat  Melakukan sesuatu yang anda sukai dan senang dalam mengerjakannya
  • 13. Manfaat Wirausahawan bagi Masyarakat  Menciptakan lapangan pekerjaan  Sebagai motor pembangunan lingkungan, bidang produksi, distribusi, kesejahteraan, lingkungan dll  Menjadi contoh bagi masyarakat, pribadi unggul yg patut dicontoh, diteladani, jujur, berani dan tidak merugikan orang lain  Menghormati hukum dan peraturan  Mendidik karyawan menjadi orang mandiri, disiplin, jujur, tekun  Memelihara keserasian lingkungan  Kehidupannya tidak boros, effisien  Sebagai contoh dalam bekerja keras
  • 14. Potensi Kelemahan  Pendapatan yang tidak pasti  Resiko kehilangan seluruh investasi  Waktu kerja lama dan cenderung keras  Mutu hidup terbatas s.d bisnis mapan  Ketegangan mental  Tanggung Jawab penuh  Keputusasaan
  • 15. Delapan Sifat Menuju Entrepreneur (Murphy and Peck)
  • 17. Pemicu Api Kewirausahaan  Adanya idola baru : Bill Gates, Mary Kay, Jeff Bezos, Michael Dell, Larry Ellison dll  Akses terhadap pendidikan yang baik  Pergeseran ke Ekonomi Jasa  Kemajuan Teknologi  Gaya hidup bebas dan mandiri  E commerce, WWW, dan Netpreuneurs  Peluang Internasional
  • 18. Profil Bisnis Kecil sesuai kelompok
  • 19. Beberapa Type Wirausaha Partnership Management Team Tingkat Kebebasan Tinggi Group of Independent Firm (M & A) Distributors Joint Venture Entrepreneur Franchise Entrepreneur Acquired Entrepreneur Conglomerate Entrepreneurs Large Corporation-Division Manager Large Corporation-Profit Center Manager Tingkat Kebebasan Rendah Large Corporation-Cost Center Manager Large Corporation-Manager
  • 20. Etika Bisnis Business ethics is about building of trust between people and Organization, an absolutely essential ingredient to conducting business successfully in the long term Prinsip-prinsip etika bisnis meliputi : 1. Prinsip Ekonomi a. Tanggung jawab kepada dirinya b. Tanggung jawab kepada orang2 yg mempercayakan kegiatan bisnis dan manajemen c. Tanggung jawab kepada pihak2 yg terlibat dalam bisnis d. Tanggung jawab kepada masyarakat 2. Prinsip Kejujuran 3. Tidak berbuat jahat dan selalu berbuat baik 4. Prinsip Keadilan 5. Prinsip hormat pada diri sendiri
  • 21. Kesalahan Fatal Wirausaha  Ketidakmampuan Manajemen  Kurang pengalaman  Pengendalian Keuangan yang buruk  Lemahnya Usaha Pemasaran  Tidak memiliki memiliki rencana strategis  Pertumbuhan tak terkendali  Lokasi usaha buruk
  • 23. Cara Menghindari Kegagalan  Mengenal bisnis luar dalam  Rencana bisnis yang matang  Sumber Daya Keuangan  Memahami laporan keuangan  Mengelola orang secara efektif  Menjaga kondisi tetap prima untuk jangka waktu lama