SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Download to read offline
PENGAJARAN POKOK BAHASAN “HIMPUNAN” DENGAN
‘PEMISAHAN DAN PENGGABUNGAN KEMBALI’
(JIGSAW)
REVIEW JURNAL PENELITIAN INTERNASIONAL
Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Mata Kuliah
Metodologi Penelitian Pendidikan
Dosen :
Prof. Dr. H. Rully Indrawan, M.Si.
Dr.Hj.R.Poppy Yaniawati, M.Pd
Oleh :
Dian Kurniawan S.Pd ( 128612054)
PROGRAM MAGISTER PENDIDIKAN MATEMATIKA
PASCASARJANA UNIVERSITAS PASUNDAN BANDUNG
2013
Pengajaran Pokok Bahasan “Himpunan”
dengan ‘Pemisahan dan Penggabungan Kembali’
( Jigsaw)
Jurnal penelitian ini membahas tentang penelitian yang dilakukan terhadap 19 siswa
kelas 6 SD di Kocaeli, yang diambil dengan teknik Purposive Sampling dengan mengambil
pokok bahasan Himpunan, yang terbagi kedalam 3 sub pokok bahasan, yaitu :
i. Konsep himpunan dan elemen ( anggota ) himpunan, memperkenalkan himpunan
ii. Konsep himpunan semesta, himpunan nol, dan himpunan bagian
iii. Irisan dan Gabungan himpunan
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pembelajaran kooperatif tipe
jigsaw. Sedangkan penelitian ini bersifat kualitatif karena data yang diperoleh dianalisis,
ditafsirkan, dan dilaporkan secara deskriptif.
Menurut beberapa ahli dalam jurnal penelitian ini, dikemukakan bahwa pembelajaran
kooperatif dapat meningkatkan rasa tanggung jawab siswa, keterampilan social siswa,
menciptakan kesempatan untuk belajar berbagi dengan mendukung satu sama lain, untuk
membuat keputusan tentang pembelajaran mereka sendiri dengan bertindak secara
independen dan berinteraksi dengan teman-teman mereka, mempengaruhi suasana kelas dan
hubungan persahabatan positif, keberhasilan dan motivasi belajar meningkat.
Menurut Borich ( dalam Katranci, 2012 : 2 ) pembelajaran kooperatif merupakan
sarana pembentukan nilai dan sikap, menyediakan model untuk berperilaku social,
meningkatkan titik alternative pandangan, membantu untuk mengembangkan kepribadian
yang harmonis dan stabil, dan mengembangkan perilaku seperti berpikir kritis, pemecahan
masalah dan penalaran. Hasilnya meningkatkan keterampilan pembelajaran kooperatif, lebih
tinggi kehormatan diri dan peningkatan keberhasilan.
Hal ini sesuai dengan prinsip-prinsip pemberian penghargaan, saling ketergantungan
positif, kemampuan untuk menilai secara individual, interaksi tatap muka, keterampilan
social, penilaian proses kelompok, dan menciptakan kesempatan yang sama untuk sukses.
Pembelajaran Jigsaw dilakukan dengan pembagian materi pelajaran dua kelompok
mempelajari materi yang sama yaitu operasi irisan dan gabungan himpunan, hal ini dilakukan
karena jumlah anggota yang tidak sama dan tingkat akademis rendah.
Dalam penelitian ini guru matematika membagi peserta didik menjadi kelompok yang
heterogen dengan pemberian nama kelompok menggunakan nama-nama bangun datar, seperti
persegi, segitiga, lingkaran dan segienam.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa mereka kesulitan dalam mengekspresikan
konsep elemen matematis dan mereka juga memiliki masalah saat membuat Irisan dan
Gabungan jika ada 3 atau lebih himpunan. Masalah ini timbul karena penelitian ini
merupakan yang pertama bagi mereka, sehingga mereka merasa asing dengan metode
pembelajaran seperti ini.
Pada akhir penelitian, mereka menyadari fakta bahwa mereka tidak hanya
bertanggung jawab untuk pembelajaran mereka sendiri, tetapi juga untuk belajar dari orang
lain dalam kelompok, karena alasan ini mereka harus berkomunikasi lebih banyak dengan
orang lain. Mereka juga menyadari bahwa mereka perllu belajar keras dan mendengarkan
subjek yang sama lebih dari sekali untuk membantu mereka mendapatkan pemahaman yang
lebih baik.

More Related Content

What's hot

Pertanyaan dan jawaban presentasi p kn
Pertanyaan dan jawaban presentasi p knPertanyaan dan jawaban presentasi p kn
Pertanyaan dan jawaban presentasi p kn
natal kristiono
 
Tahap - Tahap Perkembangan Moral (Psikologi Perkembangan)
Tahap - Tahap Perkembangan Moral (Psikologi Perkembangan)Tahap - Tahap Perkembangan Moral (Psikologi Perkembangan)
Tahap - Tahap Perkembangan Moral (Psikologi Perkembangan)
atone_lotus
 
Pancasila di era reformasi
Pancasila di era reformasiPancasila di era reformasi
Pancasila di era reformasi
Fathur Rohman
 
Soal dan jawaban UTS MK Pancasila Prodi Adm Negara Semester Ganjil
Soal dan jawaban UTS MK Pancasila Prodi Adm Negara Semester GanjilSoal dan jawaban UTS MK Pancasila Prodi Adm Negara Semester Ganjil
Soal dan jawaban UTS MK Pancasila Prodi Adm Negara Semester Ganjil
ahmad sururi
 

What's hot (20)

Pertanyaan dan jawaban presentasi p kn
Pertanyaan dan jawaban presentasi p knPertanyaan dan jawaban presentasi p kn
Pertanyaan dan jawaban presentasi p kn
 
Tahap - Tahap Perkembangan Moral (Psikologi Perkembangan)
Tahap - Tahap Perkembangan Moral (Psikologi Perkembangan)Tahap - Tahap Perkembangan Moral (Psikologi Perkembangan)
Tahap - Tahap Perkembangan Moral (Psikologi Perkembangan)
 
Kepemimpinan Operasional
Kepemimpinan OperasionalKepemimpinan Operasional
Kepemimpinan Operasional
 
Distribusi normal
Distribusi normalDistribusi normal
Distribusi normal
 
Uji proporsi satu populasi dan dua populasi
Uji proporsi satu populasi dan dua populasiUji proporsi satu populasi dan dua populasi
Uji proporsi satu populasi dan dua populasi
 
Tugas makalah UAS evakinkomp
Tugas makalah UAS evakinkompTugas makalah UAS evakinkomp
Tugas makalah UAS evakinkomp
 
Statistika Uji Rerata 2 Berpasangan
Statistika Uji Rerata 2 BerpasanganStatistika Uji Rerata 2 Berpasangan
Statistika Uji Rerata 2 Berpasangan
 
Manajemen umum-pengawasan-pengendalian
Manajemen umum-pengawasan-pengendalianManajemen umum-pengawasan-pengendalian
Manajemen umum-pengawasan-pengendalian
 
Perilaku kelompok
Perilaku kelompokPerilaku kelompok
Perilaku kelompok
 
13.analisa korelasi
13.analisa korelasi13.analisa korelasi
13.analisa korelasi
 
Kepemimpinan dalam-organisasi
Kepemimpinan dalam-organisasi Kepemimpinan dalam-organisasi
Kepemimpinan dalam-organisasi
 
Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (IPTEKS) dalam Islam
Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (IPTEKS) dalam IslamIlmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (IPTEKS) dalam Islam
Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (IPTEKS) dalam Islam
 
Tabel r
Tabel rTabel r
Tabel r
 
Pertanyaan presentasi
Pertanyaan presentasiPertanyaan presentasi
Pertanyaan presentasi
 
Minggu 10_Teknik Analisis Regresi
Minggu 10_Teknik Analisis RegresiMinggu 10_Teknik Analisis Regresi
Minggu 10_Teknik Analisis Regresi
 
Pancasila di era reformasi
Pancasila di era reformasiPancasila di era reformasi
Pancasila di era reformasi
 
Tabel bunga pemajemukan diskrit
Tabel  bunga  pemajemukan  diskritTabel  bunga  pemajemukan  diskrit
Tabel bunga pemajemukan diskrit
 
Analisis jalur (path analysis)
Analisis jalur (path analysis)Analisis jalur (path analysis)
Analisis jalur (path analysis)
 
Perkembangan oprasional formal menurut piaget
Perkembangan oprasional formal menurut piagetPerkembangan oprasional formal menurut piaget
Perkembangan oprasional formal menurut piaget
 
Soal dan jawaban UTS MK Pancasila Prodi Adm Negara Semester Ganjil
Soal dan jawaban UTS MK Pancasila Prodi Adm Negara Semester GanjilSoal dan jawaban UTS MK Pancasila Prodi Adm Negara Semester Ganjil
Soal dan jawaban UTS MK Pancasila Prodi Adm Negara Semester Ganjil
 

Similar to Review jurnal internasional

Iis listiani iryanti (037108095)
Iis listiani iryanti  (037108095)Iis listiani iryanti  (037108095)
Iis listiani iryanti (037108095)
Ajir d'Kuvagaa
 
Penerapan model pembelajaran group investigation untuk meningkatkan kemampuan...
Penerapan model pembelajaran group investigation untuk meningkatkan kemampuan...Penerapan model pembelajaran group investigation untuk meningkatkan kemampuan...
Penerapan model pembelajaran group investigation untuk meningkatkan kemampuan...
Dhayu Dayu
 
PPT SKRIPSI Pendidikan Agama slam ALFIAN.pptx
PPT SKRIPSI Pendidikan Agama slam ALFIAN.pptxPPT SKRIPSI Pendidikan Agama slam ALFIAN.pptx
PPT SKRIPSI Pendidikan Agama slam ALFIAN.pptx
asforone8
 
Tipe pembelajaran kooperatif
Tipe pembelajaran kooperatifTipe pembelajaran kooperatif
Tipe pembelajaran kooperatif
Septia Nur'aini
 
Model pembelajaran
Model pembelajaranModel pembelajaran
Model pembelajaran
QmMu
 

Similar to Review jurnal internasional (20)

Jurnal juanda
Jurnal juandaJurnal juanda
Jurnal juanda
 
Ardiyansah yuliniar firdaus
Ardiyansah yuliniar firdausArdiyansah yuliniar firdaus
Ardiyansah yuliniar firdaus
 
Iis listiani iryanti (037108095)
Iis listiani iryanti  (037108095)Iis listiani iryanti  (037108095)
Iis listiani iryanti (037108095)
 
PENGARUH METODE PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE JIGSAW TERHADAP PENING...
PENGARUH METODE PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE JIGSAW TERHADAP PENING...PENGARUH METODE PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE JIGSAW TERHADAP PENING...
PENGARUH METODE PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE JIGSAW TERHADAP PENING...
 
Penerapan model pembelajaran group investigation untuk meningkatkan kemampuan...
Penerapan model pembelajaran group investigation untuk meningkatkan kemampuan...Penerapan model pembelajaran group investigation untuk meningkatkan kemampuan...
Penerapan model pembelajaran group investigation untuk meningkatkan kemampuan...
 
DL X PBL.pdf
DL X PBL.pdfDL X PBL.pdf
DL X PBL.pdf
 
Jurnal Peningkatan Hasil Belajar Matematika siswa melalui penerapan pembelaja...
Jurnal Peningkatan Hasil Belajar Matematika siswa melalui penerapan pembelaja...Jurnal Peningkatan Hasil Belajar Matematika siswa melalui penerapan pembelaja...
Jurnal Peningkatan Hasil Belajar Matematika siswa melalui penerapan pembelaja...
 
Cooperatrive learning, 88 96 (abas)
Cooperatrive learning, 88 96 (abas)Cooperatrive learning, 88 96 (abas)
Cooperatrive learning, 88 96 (abas)
 
PPT SKRIPSI Pendidikan Agama slam ALFIAN.pptx
PPT SKRIPSI Pendidikan Agama slam ALFIAN.pptxPPT SKRIPSI Pendidikan Agama slam ALFIAN.pptx
PPT SKRIPSI Pendidikan Agama slam ALFIAN.pptx
 
Contoh Proposal PTK-Meningkatkan Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial Mel...
Contoh Proposal PTK-Meningkatkan Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial Mel...Contoh Proposal PTK-Meningkatkan Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial Mel...
Contoh Proposal PTK-Meningkatkan Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial Mel...
 
Tipe pembelajaran kooperatif
Tipe pembelajaran kooperatifTipe pembelajaran kooperatif
Tipe pembelajaran kooperatif
 
Judul investigasi klp yesi ayu putri
Judul investigasi klp yesi ayu putriJudul investigasi klp yesi ayu putri
Judul investigasi klp yesi ayu putri
 
Nht 4
Nht 4Nht 4
Nht 4
 
Review Jurnal Terpadu.pdf
Review Jurnal Terpadu.pdfReview Jurnal Terpadu.pdf
Review Jurnal Terpadu.pdf
 
Contoh artikel Tes
Contoh artikel TesContoh artikel Tes
Contoh artikel Tes
 
Ppt model pembelajaran
Ppt model pembelajaranPpt model pembelajaran
Ppt model pembelajaran
 
Tugas resume jurnal
Tugas resume jurnalTugas resume jurnal
Tugas resume jurnal
 
4 modelnl
4 modelnl4 modelnl
4 modelnl
 
pemgaruh DL.pdf
pemgaruh DL.pdfpemgaruh DL.pdf
pemgaruh DL.pdf
 
Model pembelajaran
Model pembelajaranModel pembelajaran
Model pembelajaran
 

Review jurnal internasional

  • 1. PENGAJARAN POKOK BAHASAN “HIMPUNAN” DENGAN ‘PEMISAHAN DAN PENGGABUNGAN KEMBALI’ (JIGSAW) REVIEW JURNAL PENELITIAN INTERNASIONAL Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Mata Kuliah Metodologi Penelitian Pendidikan Dosen : Prof. Dr. H. Rully Indrawan, M.Si. Dr.Hj.R.Poppy Yaniawati, M.Pd Oleh : Dian Kurniawan S.Pd ( 128612054) PROGRAM MAGISTER PENDIDIKAN MATEMATIKA PASCASARJANA UNIVERSITAS PASUNDAN BANDUNG 2013
  • 2. Pengajaran Pokok Bahasan “Himpunan” dengan ‘Pemisahan dan Penggabungan Kembali’ ( Jigsaw) Jurnal penelitian ini membahas tentang penelitian yang dilakukan terhadap 19 siswa kelas 6 SD di Kocaeli, yang diambil dengan teknik Purposive Sampling dengan mengambil pokok bahasan Himpunan, yang terbagi kedalam 3 sub pokok bahasan, yaitu : i. Konsep himpunan dan elemen ( anggota ) himpunan, memperkenalkan himpunan ii. Konsep himpunan semesta, himpunan nol, dan himpunan bagian iii. Irisan dan Gabungan himpunan Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pembelajaran kooperatif tipe jigsaw. Sedangkan penelitian ini bersifat kualitatif karena data yang diperoleh dianalisis, ditafsirkan, dan dilaporkan secara deskriptif. Menurut beberapa ahli dalam jurnal penelitian ini, dikemukakan bahwa pembelajaran kooperatif dapat meningkatkan rasa tanggung jawab siswa, keterampilan social siswa, menciptakan kesempatan untuk belajar berbagi dengan mendukung satu sama lain, untuk membuat keputusan tentang pembelajaran mereka sendiri dengan bertindak secara independen dan berinteraksi dengan teman-teman mereka, mempengaruhi suasana kelas dan hubungan persahabatan positif, keberhasilan dan motivasi belajar meningkat. Menurut Borich ( dalam Katranci, 2012 : 2 ) pembelajaran kooperatif merupakan sarana pembentukan nilai dan sikap, menyediakan model untuk berperilaku social, meningkatkan titik alternative pandangan, membantu untuk mengembangkan kepribadian yang harmonis dan stabil, dan mengembangkan perilaku seperti berpikir kritis, pemecahan masalah dan penalaran. Hasilnya meningkatkan keterampilan pembelajaran kooperatif, lebih tinggi kehormatan diri dan peningkatan keberhasilan. Hal ini sesuai dengan prinsip-prinsip pemberian penghargaan, saling ketergantungan positif, kemampuan untuk menilai secara individual, interaksi tatap muka, keterampilan social, penilaian proses kelompok, dan menciptakan kesempatan yang sama untuk sukses.
  • 3. Pembelajaran Jigsaw dilakukan dengan pembagian materi pelajaran dua kelompok mempelajari materi yang sama yaitu operasi irisan dan gabungan himpunan, hal ini dilakukan karena jumlah anggota yang tidak sama dan tingkat akademis rendah. Dalam penelitian ini guru matematika membagi peserta didik menjadi kelompok yang heterogen dengan pemberian nama kelompok menggunakan nama-nama bangun datar, seperti persegi, segitiga, lingkaran dan segienam. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mereka kesulitan dalam mengekspresikan konsep elemen matematis dan mereka juga memiliki masalah saat membuat Irisan dan Gabungan jika ada 3 atau lebih himpunan. Masalah ini timbul karena penelitian ini merupakan yang pertama bagi mereka, sehingga mereka merasa asing dengan metode pembelajaran seperti ini. Pada akhir penelitian, mereka menyadari fakta bahwa mereka tidak hanya bertanggung jawab untuk pembelajaran mereka sendiri, tetapi juga untuk belajar dari orang lain dalam kelompok, karena alasan ini mereka harus berkomunikasi lebih banyak dengan orang lain. Mereka juga menyadari bahwa mereka perllu belajar keras dan mendengarkan subjek yang sama lebih dari sekali untuk membantu mereka mendapatkan pemahaman yang lebih baik.