SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
ST.BUDHI PRAYITNO, PR
MENELADAN BUNDA MARIA DAN BAPA YOSEP
MARIA, BUNDA BUMI
Maria, Bunda yang merawat
Yesus, sekarang merawat
dunia yang terluka ini dengan
kasih sayang dan rasa sakit
seorang ibu. Sama seperti
hatinya yang tertusuk telah
meratapi kematian Yesus,
sekarang dia merasa kasihan
dengan penderitaan orang-
orang miskin yang disalibkan
dan makhluk-makhluk dari
dunia yang dihancurkan oleh
kuasa manusia. Sepenuhnya
telah berubah rupa, dia hidup
dengan Yesus, dan semua
makhluk menyanyikan
keelokannya.
Dia adalah “perempuan
berselubungkan matahari, dengan
bulan di bawah kakinya dan sebuah
mahkota dari dua belas bintang di
atas kepalanya”. (Wahyu 12:1).
Terangkat ke surga, dia adalah Ibu
dan Ratu seluruh ciptaan. Dalam
tubuh kemuliaannya, bersama
dengan Kristus yang bangkit,
sebagian dari ciptaan telah
mencapai kepenuhan keindahannya
Ia tidak hanya menyimpan dalam hatinya seluruh kehidupan
Yesus yang ia asuh dengan setia (bdk. Lukas 2:19,51), tetapi
sekarang pun ia memahami arti segala sesuatu. Oleh karena itu,
kita dapat meminta dia untuk membantu kita memandang dunia
ini dengan mata yang lebih bijaksana (241)
Di samping Maria, dalam Keluarga Kudus dari Nazaret, berdirilah
sosok Santo Yusup. Dengan pekerjaan dan kehadirannya yang
murah hati, ia menghidupi dan melindungi Maria dan Yesus,
menyelamatkan mereka dari tindakan kekerasan orang yang tidak
benar dengan membawa mereka ke Mesir. Dalam Injil, ia tampil
sebagai orang yang benar, pekerja, dan kuat.
Tetapi, sosoknya juga
menunjukkan kelembutan
yang bukanlah ciri orang
lemah tetapi karakteristik
mereka yang benar-benar
kuat, yang memperhatikan
realitas dan siap untuk
mengasihi dan melayani
dengan rendah hati. Itulah
sebabnya ia dinyatakan
pelindung Gereja universal.
Ia dapat mengajarkan kita untuk melindungi, ia dapat memotivasi
kita untuk bekerja dengan murah hati dan lembut untuk melindungi
dunia yang dipercayakan Allah kepada kita.
Menjawab ajakan Paus Fransiskus
MENJADI LEGIONER YANG GO GREEN
Saudara – i terkasih
Bumi adalah rumah kita bersama
dinaugerahkan oleh Sang Pencipta
kepada kita.
Saudara-I terkasihhendaknya
mempunyai sikap dan semangat untuk
tidak mengotori bahkan merusak dunia
dengan perbuatan-perbuatan kita,
demi orang miskin, terlantar, tertindas
dan difabel, terlebih untuk anak cucu
kita
Gerakan LIMA M:
1. MERUBAH pola perilaku dalam hal produksi dan konsumsi
suatu barang (produk) yang dihasilkan sehingga dapat
dianalisis cara melakukan daur ulang terhadap produk tersebut.
2. MENGURANGI penggunaan barang-barang atau material yang
dipergunakan setiap hari karena semakin banyak barang yang digunakan
maka makin banyak juga sampah yang dihasilkan.
3. MEMILH barang-barang yang dapat digunakan kembali dan harus
menghindari penggunaan barang-barang yang sekali pakai). Hal ini
dilakukan untuk memperpanjang waktu penggunaan suatu barang
sebelum menjadi sampah.
4. MENDAUR ulang memanfaatkan kembali sepertia plastik bekas detergen
bisa kita gunakan untuk membuat berbagai hasta karya yang unik dan
menarik.
5. MENELITI barang-barang yang dipakai sehari-hari kemudian
mengganti barang-barang sekali pakai dengan barang yang lebih tahan
lama.
Sebab seperti tubuh tanpa roh adalah mati, demikian
jugalah iman tanpa perbuatan-perbuatan adalah mati
(Yak 2:26)

More Related Content

Similar to Meneladan Maria dan Yosep

12 Okt 2022 murnikan diri untuk menjalankan panggilan dengan tulus.pdf
12 Okt 2022 murnikan diri untuk menjalankan panggilan dengan tulus.pdf12 Okt 2022 murnikan diri untuk menjalankan panggilan dengan tulus.pdf
12 Okt 2022 murnikan diri untuk menjalankan panggilan dengan tulus.pdfgerejatambran
 
Malam natal (24 des 2015 krgpns)
Malam natal (24 des 2015   krgpns)Malam natal (24 des 2015   krgpns)
Malam natal (24 des 2015 krgpns)karangpanas
 
Jalan salib 2019 keuskupan manado
Jalan salib 2019 keuskupan manadoJalan salib 2019 keuskupan manado
Jalan salib 2019 keuskupan manadoJoy Derry
 
Syarifudin, merawat alam sekitar
Syarifudin, merawat alam sekitarSyarifudin, merawat alam sekitar
Syarifudin, merawat alam sekitarSyarifudin Amq
 

Similar to Meneladan Maria dan Yosep (6)

12 Okt 2022 murnikan diri untuk menjalankan panggilan dengan tulus.pdf
12 Okt 2022 murnikan diri untuk menjalankan panggilan dengan tulus.pdf12 Okt 2022 murnikan diri untuk menjalankan panggilan dengan tulus.pdf
12 Okt 2022 murnikan diri untuk menjalankan panggilan dengan tulus.pdf
 
Masa kecil Yesus (1)
Masa kecil Yesus (1)Masa kecil Yesus (1)
Masa kecil Yesus (1)
 
Apa itu gereja
Apa itu gerejaApa itu gereja
Apa itu gereja
 
Malam natal (24 des 2015 krgpns)
Malam natal (24 des 2015   krgpns)Malam natal (24 des 2015   krgpns)
Malam natal (24 des 2015 krgpns)
 
Jalan salib 2019 keuskupan manado
Jalan salib 2019 keuskupan manadoJalan salib 2019 keuskupan manado
Jalan salib 2019 keuskupan manado
 
Syarifudin, merawat alam sekitar
Syarifudin, merawat alam sekitarSyarifudin, merawat alam sekitar
Syarifudin, merawat alam sekitar
 

Recently uploaded

Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.KennayaWjaya
 
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratIhsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratpuji239858
 
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)ErnestBeardly1
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Adam Hiola
 
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Ustadz Habib
 
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHWJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHRobert Siby
 
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024milliantefraim
 
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURANAYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURANBudiSetiawan246494
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfDianNovitaMariaBanun1
 
KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.
KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.
KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.MeidarLamskingBoangm
 
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaSEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaRobert Siby
 
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRobert Siby
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSRobert Siby
 

Recently uploaded (13)

Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
 
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratIhsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
 
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
 
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
 
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHWJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
 
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
 
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURANAYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
 
KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.
KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.
KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.
 
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaSEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
 
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
 

Meneladan Maria dan Yosep

  • 1. ST.BUDHI PRAYITNO, PR MENELADAN BUNDA MARIA DAN BAPA YOSEP
  • 2. MARIA, BUNDA BUMI Maria, Bunda yang merawat Yesus, sekarang merawat dunia yang terluka ini dengan kasih sayang dan rasa sakit seorang ibu. Sama seperti hatinya yang tertusuk telah meratapi kematian Yesus, sekarang dia merasa kasihan dengan penderitaan orang- orang miskin yang disalibkan dan makhluk-makhluk dari dunia yang dihancurkan oleh kuasa manusia. Sepenuhnya telah berubah rupa, dia hidup dengan Yesus, dan semua makhluk menyanyikan keelokannya.
  • 3. Dia adalah “perempuan berselubungkan matahari, dengan bulan di bawah kakinya dan sebuah mahkota dari dua belas bintang di atas kepalanya”. (Wahyu 12:1). Terangkat ke surga, dia adalah Ibu dan Ratu seluruh ciptaan. Dalam tubuh kemuliaannya, bersama dengan Kristus yang bangkit, sebagian dari ciptaan telah mencapai kepenuhan keindahannya
  • 4. Ia tidak hanya menyimpan dalam hatinya seluruh kehidupan Yesus yang ia asuh dengan setia (bdk. Lukas 2:19,51), tetapi sekarang pun ia memahami arti segala sesuatu. Oleh karena itu, kita dapat meminta dia untuk membantu kita memandang dunia ini dengan mata yang lebih bijaksana (241)
  • 5. Di samping Maria, dalam Keluarga Kudus dari Nazaret, berdirilah sosok Santo Yusup. Dengan pekerjaan dan kehadirannya yang murah hati, ia menghidupi dan melindungi Maria dan Yesus, menyelamatkan mereka dari tindakan kekerasan orang yang tidak benar dengan membawa mereka ke Mesir. Dalam Injil, ia tampil sebagai orang yang benar, pekerja, dan kuat.
  • 6. Tetapi, sosoknya juga menunjukkan kelembutan yang bukanlah ciri orang lemah tetapi karakteristik mereka yang benar-benar kuat, yang memperhatikan realitas dan siap untuk mengasihi dan melayani dengan rendah hati. Itulah sebabnya ia dinyatakan pelindung Gereja universal.
  • 7. Ia dapat mengajarkan kita untuk melindungi, ia dapat memotivasi kita untuk bekerja dengan murah hati dan lembut untuk melindungi dunia yang dipercayakan Allah kepada kita.
  • 8. Menjawab ajakan Paus Fransiskus MENJADI LEGIONER YANG GO GREEN Saudara – i terkasih Bumi adalah rumah kita bersama dinaugerahkan oleh Sang Pencipta kepada kita. Saudara-I terkasihhendaknya mempunyai sikap dan semangat untuk tidak mengotori bahkan merusak dunia dengan perbuatan-perbuatan kita, demi orang miskin, terlantar, tertindas dan difabel, terlebih untuk anak cucu kita
  • 9. Gerakan LIMA M: 1. MERUBAH pola perilaku dalam hal produksi dan konsumsi suatu barang (produk) yang dihasilkan sehingga dapat dianalisis cara melakukan daur ulang terhadap produk tersebut. 2. MENGURANGI penggunaan barang-barang atau material yang dipergunakan setiap hari karena semakin banyak barang yang digunakan maka makin banyak juga sampah yang dihasilkan. 3. MEMILH barang-barang yang dapat digunakan kembali dan harus menghindari penggunaan barang-barang yang sekali pakai). Hal ini dilakukan untuk memperpanjang waktu penggunaan suatu barang sebelum menjadi sampah. 4. MENDAUR ulang memanfaatkan kembali sepertia plastik bekas detergen bisa kita gunakan untuk membuat berbagai hasta karya yang unik dan menarik. 5. MENELITI barang-barang yang dipakai sehari-hari kemudian mengganti barang-barang sekali pakai dengan barang yang lebih tahan lama. Sebab seperti tubuh tanpa roh adalah mati, demikian jugalah iman tanpa perbuatan-perbuatan adalah mati (Yak 2:26)