SlideShare a Scribd company logo
1 of 20
Kehidupan Yesus
Kelahiran dan masa kanak-kanak
Paroki St. Matius Penginjil – Bintaro
p. Alfons, sx
1. Tentang kehidupan Yesus
Siapakah dia?
Dari mana aku mengenal-Nya?
2. Tentang ajaran Yesus
Ajaran apa yang paling menarik?
Ajaran apa yang masih membingungkan?
3. Skandal-skandal sekitar Yesus
Misalnya apa?
Bagaimana aku menyikapinya?
4. Antara Yesus dan Gereja
Apakah hubungan antara Yesus dan Gereja?
Apakah Yesus mendirikan Gereja katolik?
Ada satu Yesus, mengapa ada banyak gereja? Dimana
perbedaannya?
Tradisi lisan
Kisah/khotbah yang diceritakan turun-temurun
Tanda-tanda sakramen
Tradisi tertulis
Kitab Suci
Kitab apokrif
Tulisan para bapa gereja
Magisterium Gereja
Ajaran-ajaran Gereja yang menjelaskan tentang Tradisi.
Termaktub di dalam dokumen-dokumen
Bulan keenam
Malaikat Gabriel
Rafael: Tobit 3:17, 5:4, 12:15
Mikael: Yudas 1:9
Tentang malaikat-malaikat
Perawan yang bertunangan dengan Yusuf
Yes 7:14 – 62:5
Yer 2:32 israel melupakan Allahnya → 31:4 Allah
membangun kembali
Mat 1:23
Salam, hai engkau yang dikaruniai, Tuhan menyertai
engkau → engkau beroleh kasih karunia di hadapan allah
Bagaimana hal itu mungkin terjadi, karena aku belum
bersuami?
Elisabet, ia pun sedang mengandung seorang anak laki-laki
pada hari tuanya… yang disebut mandul itu.
Sara Kej 11:30
Ribka Kej 25:21
Rahel kej 29:31 – 30:22-24 – 35:16-20
Istri Manoakh Hak 13
Anna istri Elkana 1Sam 1:1-20
Luk 1:7.36
Gal 4:27
Kelahiran Yesus dari seorang Perawan bukanlah sesuatu yang
mengagetkan, karena Allah sudah mempersiapkannya sejak
dahulu kala, lewat pengalaman-pengalaman khusus dalam PL
Terpujilah Tuhan Allah israel
Sebab ia mengunjungi dan membebaskan umat-Nya
Ia mengangkat bagi kita seorang penyelamat yang gagah perkasa
Putera Daud hamba-Nya
Seperti dijanjikan-Nya dari sedia kala
Dengan perantaraan para nabi-Nya yang kudus
Untuk menyelamatkan kita dari musuh-musuh kita
Dan dari tangan semua lawan yang membenci kita
Untuk menunjukkan rahmat-Nya kepada leluhur kita
Dan mengindahkan perjanjian-Nya yang kudus
Sebab Ia telah bersumpah kepada Abraham, bapa kita
Akan membebaskan kita dari tangan musuh
Agar kita dapat mengabdi kepadanya tanpa takut
Dan berlaku kudus dan jujur di hadapan-nya seumur hidup
Dan engkau anakku, akan disebut nabi Allah yang maha tinggi
Sebab engkau akan mendahului Tuhan untuk menyuapkan jalan-Nya
Untuk menanamkan pengertian akan keselamatan dalam umat-nya
Berkat pengampunan dosa mereka
Sebab Allah kita penuh rahmat dan belas kasihan
Ia mengunjungi kita laksana fajar cemerlang
Untuk menyinari orang yang meringkuk dalam kegelapan maut
Dan membimbing kita ke jalan damai sejahtera. Kemuliaan...
Aku mengagungkan Tuhan,
Hatiku bergembira karena Allah juruselamatku.
Sebab Ia telah memperhatikan daku,
Hamba-Nya yang hina ini
Mulai sekarang aku disebut yang bahagia
Oleh sekalian bangsa
Sebab perbuatan besar dikerjakan bagiku oleh Yang Maha kuasa
Kuduslah nama-Nya
Kasih sayangnya turun temurun
Kepada orang yang takwa
Perkasalah perbuatan tangan-Nya
Diceraiberaikannya orang yang congkak hatinya
Orang yang berkuasa diturunkannya dari tahta
Yang hina dina diangkatnya
Orang lapar dikenyangkannya dengan kebaikan
Orang kaya diusirnya pergi dengan tangan kosong
Menurut janjinya kepada leluhur kita
Allah telah menolong Israel, hamba-Nya
Demi kasih sayangnya kepada Abraham serta keturunannya
Untuk selama-lamanya
Berkatilah kami ya Tuhan, bila kami berjaga,
lindungilah kami, bila kami tidur. Semoga kami
berjaga bersama Kristus, dan beristirahat dalam
damai.
Sekarang Tuhan, perkenankanlah hamba-Mu
berpulang,
Dalam damai sejahtera menurut sabda-
Mu
Sebab aku telah melihat keselamatan-Mu
Yang kau sediakan dihadapan segala
bangsa
Cahaya untuk menerangi para bangsa
Dan kemuliaan bagi umat-mu Israel
Betlehem
Kej 35:19
Kej 48:7
Yosua 15:14 milik pusaka
suku zebulon
Hak 17: 7-13
Rut 1:1-22
1Sam 16:4-5 → kota
tempat pengurapan raja
Mikha 5:1
Mat 2:1
Nazaret
Mat 2:23
Mat 4:13
Mat 21:11
Mk 1:9
Luk 2:4.39.51
Luk 4:16
Yoh 1:45 – 46
Kis 2:22 – 10:38
Dua tempat ini memiliki sejarah dan makna yang amat berharga, yang membuat
kita memahami siapakah Yesus beserta peran-Nya dalam sejarah keselamatan
Yesus dipersembahkan ke Bait Allah
Yesus diketemukan di Bait Allah
Masa kanak-kanak Yesus tersembunyi di Nazaret
Tidak ada informasi historis dari Kitab Suci
Yesus memulai karya-Nya dengan pembabtisan
Yohanes, lalu berpuasa di padang gurun-Mat 4:1-11

More Related Content

What's hot

Pelajaran sekolah sabat_ke-7_triwulan_iv_2020
Pelajaran sekolah sabat_ke-7_triwulan_iv_2020Pelajaran sekolah sabat_ke-7_triwulan_iv_2020
Pelajaran sekolah sabat_ke-7_triwulan_iv_2020David Syahputra
 
Mengapa Belajar Alkitab? Fondasi Pemuridan
Mengapa Belajar Alkitab? Fondasi PemuridanMengapa Belajar Alkitab? Fondasi Pemuridan
Mengapa Belajar Alkitab? Fondasi PemuridanSABDA
 
Pelajaran Sekolah SABAT ke-12 triwulan 4 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-12 triwulan 4 2015Pelajaran Sekolah SABAT ke-12 triwulan 4 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-12 triwulan 4 2015David Syahputra
 
Meneropong kharismatik
Meneropong kharismatikMeneropong kharismatik
Meneropong kharismatikslametwiyono
 
The Inner Circle (Lingkaran Dalam)
The Inner Circle (Lingkaran Dalam)The Inner Circle (Lingkaran Dalam)
The Inner Circle (Lingkaran Dalam)Johan Setiawan
 
"Ya Bapa, ke dalam Tangan-Mu Kuserahkan Nyawa-Ku"
"Ya Bapa, ke dalam Tangan-Mu Kuserahkan Nyawa-Ku""Ya Bapa, ke dalam Tangan-Mu Kuserahkan Nyawa-Ku"
"Ya Bapa, ke dalam Tangan-Mu Kuserahkan Nyawa-Ku"Johan Setiawan
 
Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 2 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 2 2017Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 2 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 2 2017David Syahputra
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-1 triwulan i 2015 (bahasa indonesia)
Pelajaran Sekolah Sabat ke-1 triwulan i 2015 (bahasa indonesia)Pelajaran Sekolah Sabat ke-1 triwulan i 2015 (bahasa indonesia)
Pelajaran Sekolah Sabat ke-1 triwulan i 2015 (bahasa indonesia)David Syahputra
 
Pemuridan dalam Rencana Penebusan
Pemuridan dalam Rencana PenebusanPemuridan dalam Rencana Penebusan
Pemuridan dalam Rencana PenebusanJohan Setiawan
 
Pelajaran sekolah sabat ke 8 triwulan 1 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 8 triwulan 1 2018Pelajaran sekolah sabat ke 8 triwulan 1 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 8 triwulan 1 2018David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan i 2014 memuridkan anak-anak
Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan i 2014 memuridkan anak-anakPelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan i 2014 memuridkan anak-anak
Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan i 2014 memuridkan anak-anakDavid Syahputra
 
Pelayanan Anak: Melayankan Injil secara Kreatif
Pelayanan Anak: Melayankan Injil secara KreatifPelayanan Anak: Melayankan Injil secara Kreatif
Pelayanan Anak: Melayankan Injil secara KreatifSABDA
 
Hidup adalah Kristus, Mati adalah Keuntungan
Hidup adalah Kristus, Mati adalah KeuntunganHidup adalah Kristus, Mati adalah Keuntungan
Hidup adalah Kristus, Mati adalah KeuntunganJohan Setiawan
 
Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan iv 2013 pelajaran-pelajaran dari bait suci
Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan iv 2013 pelajaran-pelajaran dari bait suciPelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan iv 2013 pelajaran-pelajaran dari bait suci
Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan iv 2013 pelajaran-pelajaran dari bait suciDavid Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke 11 triwulan ii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 11 triwulan ii 2018Pelajaran sekolah sabat ke 11 triwulan ii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 11 triwulan ii 2018David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan 1 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan 1 2017Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan 1 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan 1 2017David Syahputra
 
Apa yang raja tawarkan
Apa yang raja tawarkanApa yang raja tawarkan
Apa yang raja tawarkanDing Emang
 

What's hot (20)

Pelajaran sekolah sabat_ke-7_triwulan_iv_2020
Pelajaran sekolah sabat_ke-7_triwulan_iv_2020Pelajaran sekolah sabat_ke-7_triwulan_iv_2020
Pelajaran sekolah sabat_ke-7_triwulan_iv_2020
 
Mengapa Belajar Alkitab? Fondasi Pemuridan
Mengapa Belajar Alkitab? Fondasi PemuridanMengapa Belajar Alkitab? Fondasi Pemuridan
Mengapa Belajar Alkitab? Fondasi Pemuridan
 
Pelajaran Sekolah SABAT ke-12 triwulan 4 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-12 triwulan 4 2015Pelajaran Sekolah SABAT ke-12 triwulan 4 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-12 triwulan 4 2015
 
Meneropong kharismatik
Meneropong kharismatikMeneropong kharismatik
Meneropong kharismatik
 
The Inner Circle (Lingkaran Dalam)
The Inner Circle (Lingkaran Dalam)The Inner Circle (Lingkaran Dalam)
The Inner Circle (Lingkaran Dalam)
 
"Ya Bapa, ke dalam Tangan-Mu Kuserahkan Nyawa-Ku"
"Ya Bapa, ke dalam Tangan-Mu Kuserahkan Nyawa-Ku""Ya Bapa, ke dalam Tangan-Mu Kuserahkan Nyawa-Ku"
"Ya Bapa, ke dalam Tangan-Mu Kuserahkan Nyawa-Ku"
 
Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 2 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 2 2017Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 2 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 2 2017
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-1 triwulan i 2015 (bahasa indonesia)
Pelajaran Sekolah Sabat ke-1 triwulan i 2015 (bahasa indonesia)Pelajaran Sekolah Sabat ke-1 triwulan i 2015 (bahasa indonesia)
Pelajaran Sekolah Sabat ke-1 triwulan i 2015 (bahasa indonesia)
 
Pemuridan dalam Rencana Penebusan
Pemuridan dalam Rencana PenebusanPemuridan dalam Rencana Penebusan
Pemuridan dalam Rencana Penebusan
 
Pelajaran sekolah sabat ke 8 triwulan 1 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 8 triwulan 1 2018Pelajaran sekolah sabat ke 8 triwulan 1 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 8 triwulan 1 2018
 
Apa yang raja tawarkan
Apa yang raja tawarkanApa yang raja tawarkan
Apa yang raja tawarkan
 
Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan i 2014 memuridkan anak-anak
Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan i 2014 memuridkan anak-anakPelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan i 2014 memuridkan anak-anak
Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan i 2014 memuridkan anak-anak
 
Pelayanan Anak: Melayankan Injil secara Kreatif
Pelayanan Anak: Melayankan Injil secara KreatifPelayanan Anak: Melayankan Injil secara Kreatif
Pelayanan Anak: Melayankan Injil secara Kreatif
 
Hidup adalah Kristus, Mati adalah Keuntungan
Hidup adalah Kristus, Mati adalah KeuntunganHidup adalah Kristus, Mati adalah Keuntungan
Hidup adalah Kristus, Mati adalah Keuntungan
 
Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan iv 2013 pelajaran-pelajaran dari bait suci
Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan iv 2013 pelajaran-pelajaran dari bait suciPelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan iv 2013 pelajaran-pelajaran dari bait suci
Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan iv 2013 pelajaran-pelajaran dari bait suci
 
Pelajaran sekolah sabat ke 11 triwulan ii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 11 triwulan ii 2018Pelajaran sekolah sabat ke 11 triwulan ii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 11 triwulan ii 2018
 
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan 1 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan 1 2017Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan 1 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan 1 2017
 
Pengurapan
PengurapanPengurapan
Pengurapan
 
Pelaj 8 roh kudus
Pelaj 8 roh kudusPelaj 8 roh kudus
Pelaj 8 roh kudus
 
Apa yang raja tawarkan
Apa yang raja tawarkanApa yang raja tawarkan
Apa yang raja tawarkan
 

Viewers also liked

Bassem ahmed-CV_EN_2013
Bassem ahmed-CV_EN_2013Bassem ahmed-CV_EN_2013
Bassem ahmed-CV_EN_2013Bassem Ahmed
 
Parts of speech
Parts of speechParts of speech
Parts of speechShanza Rao
 
How to be a better manager.
How to be a better manager.How to be a better manager.
How to be a better manager.UdupCristina
 
Eksorsisme dalam sekelumit tradisi Gereja Katolik
Eksorsisme dalam sekelumit tradisi Gereja KatolikEksorsisme dalam sekelumit tradisi Gereja Katolik
Eksorsisme dalam sekelumit tradisi Gereja KatolikAlfonsus Widhi
 
Microsoft corporation
Microsoft corporationMicrosoft corporation
Microsoft corporationNicolas Jaaar
 
Doa berkarakter katolik
Doa berkarakter katolikDoa berkarakter katolik
Doa berkarakter katolikAlfonsus Widhi
 
Students cultural exchange in Eastern Mediterranean University between studen...
Students cultural exchange in Eastern Mediterranean University between studen...Students cultural exchange in Eastern Mediterranean University between studen...
Students cultural exchange in Eastern Mediterranean University between studen...Nicolas Jaaar
 
History of art "THE SARCOPHAGUS OF TUTANKHAMEN"
History of art "THE SARCOPHAGUS OF TUTANKHAMEN"History of art "THE SARCOPHAGUS OF TUTANKHAMEN"
History of art "THE SARCOPHAGUS OF TUTANKHAMEN"Nicolas Jaaar
 
Memahami misteri penderitaan
Memahami misteri penderitaanMemahami misteri penderitaan
Memahami misteri penderitaanAlfonsus Widhi
 
Sakramen Perkawinan dalam Gereja
Sakramen Perkawinan dalam GerejaSakramen Perkawinan dalam Gereja
Sakramen Perkawinan dalam GerejaAlfonsus Widhi
 
Seni mengampuni dan kerahiman ilahi
Seni mengampuni dan kerahiman ilahiSeni mengampuni dan kerahiman ilahi
Seni mengampuni dan kerahiman ilahiAlfonsus Widhi
 
Austin Dow-Smith Design Portfolio-Reduced PDF
Austin Dow-Smith Design Portfolio-Reduced PDFAustin Dow-Smith Design Portfolio-Reduced PDF
Austin Dow-Smith Design Portfolio-Reduced PDFAustin Dow-Smith
 

Viewers also liked (16)

Bassem ahmed-CV_EN_2013
Bassem ahmed-CV_EN_2013Bassem ahmed-CV_EN_2013
Bassem ahmed-CV_EN_2013
 
Parts of speech
Parts of speechParts of speech
Parts of speech
 
The Carpenter
The CarpenterThe Carpenter
The Carpenter
 
The Carpenter
The CarpenterThe Carpenter
The Carpenter
 
How to be a better manager.
How to be a better manager.How to be a better manager.
How to be a better manager.
 
Eksorsisme dalam sekelumit tradisi Gereja Katolik
Eksorsisme dalam sekelumit tradisi Gereja KatolikEksorsisme dalam sekelumit tradisi Gereja Katolik
Eksorsisme dalam sekelumit tradisi Gereja Katolik
 
LI-FI TECHNOLOGY
LI-FI TECHNOLOGYLI-FI TECHNOLOGY
LI-FI TECHNOLOGY
 
Religion Toursim
Religion ToursimReligion Toursim
Religion Toursim
 
Microsoft corporation
Microsoft corporationMicrosoft corporation
Microsoft corporation
 
Doa berkarakter katolik
Doa berkarakter katolikDoa berkarakter katolik
Doa berkarakter katolik
 
Students cultural exchange in Eastern Mediterranean University between studen...
Students cultural exchange in Eastern Mediterranean University between studen...Students cultural exchange in Eastern Mediterranean University between studen...
Students cultural exchange in Eastern Mediterranean University between studen...
 
History of art "THE SARCOPHAGUS OF TUTANKHAMEN"
History of art "THE SARCOPHAGUS OF TUTANKHAMEN"History of art "THE SARCOPHAGUS OF TUTANKHAMEN"
History of art "THE SARCOPHAGUS OF TUTANKHAMEN"
 
Memahami misteri penderitaan
Memahami misteri penderitaanMemahami misteri penderitaan
Memahami misteri penderitaan
 
Sakramen Perkawinan dalam Gereja
Sakramen Perkawinan dalam GerejaSakramen Perkawinan dalam Gereja
Sakramen Perkawinan dalam Gereja
 
Seni mengampuni dan kerahiman ilahi
Seni mengampuni dan kerahiman ilahiSeni mengampuni dan kerahiman ilahi
Seni mengampuni dan kerahiman ilahi
 
Austin Dow-Smith Design Portfolio-Reduced PDF
Austin Dow-Smith Design Portfolio-Reduced PDFAustin Dow-Smith Design Portfolio-Reduced PDF
Austin Dow-Smith Design Portfolio-Reduced PDF
 

Similar to Masa kecil Yesus (1)

Teks Misa Hr pembaptisan tuhan c (9-10 jan 2016)
Teks Misa Hr pembaptisan tuhan   c (9-10 jan 2016)Teks Misa Hr pembaptisan tuhan   c (9-10 jan 2016)
Teks Misa Hr pembaptisan tuhan c (9-10 jan 2016)karangpanas
 
Devosional Alkitab selama 5 menit: 6
Devosional Alkitab selama 5 menit: 6Devosional Alkitab selama 5 menit: 6
Devosional Alkitab selama 5 menit: 6FreeChildrenStories
 
Jalan salib 2019 keuskupan manado
Jalan salib 2019 keuskupan manadoJalan salib 2019 keuskupan manado
Jalan salib 2019 keuskupan manadoJoy Derry
 
Katolik_Perayaan Krisma
Katolik_Perayaan KrismaKatolik_Perayaan Krisma
Katolik_Perayaan KrismaLusius Sinurat
 
TATA IBADAH gMINGGU SENGSARAeyyy3y3 I.docx
TATA IBADAH gMINGGU SENGSARAeyyy3y3 I.docxTATA IBADAH gMINGGU SENGSARAeyyy3y3 I.docx
TATA IBADAH gMINGGU SENGSARAeyyy3y3 I.docxcharistahorokubun
 
Terjemahan Teks Doa 27 Maret.pdf
Terjemahan Teks Doa 27 Maret.pdfTerjemahan Teks Doa 27 Maret.pdf
Terjemahan Teks Doa 27 Maret.pdfPedroDaSilvaTL
 
12 Okt 2022 murnikan diri untuk menjalankan panggilan dengan tulus.pdf
12 Okt 2022 murnikan diri untuk menjalankan panggilan dengan tulus.pdf12 Okt 2022 murnikan diri untuk menjalankan panggilan dengan tulus.pdf
12 Okt 2022 murnikan diri untuk menjalankan panggilan dengan tulus.pdfgerejatambran
 
PPT TATA IBADAH MINGGU PASKAH.pptx
PPT TATA IBADAH MINGGU PASKAH.pptxPPT TATA IBADAH MINGGU PASKAH.pptx
PPT TATA IBADAH MINGGU PASKAH.pptxVincieKirana
 
Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)
Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)
Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)karangpanas
 
Bunda Maria Bunda Yesus, Bunda Kita Semua..Hawa baru..
Bunda Maria Bunda Yesus, Bunda Kita Semua..Hawa baru..Bunda Maria Bunda Yesus, Bunda Kita Semua..Hawa baru..
Bunda Maria Bunda Yesus, Bunda Kita Semua..Hawa baru..Enagic Kangen Water Indonesia
 
Pand mg biasa iii c (23-24 jan 2016)
Pand mg biasa iii   c (23-24 jan 2016)Pand mg biasa iii   c (23-24 jan 2016)
Pand mg biasa iii c (23-24 jan 2016)karangpanas
 
Tata ibadah hari minggu bentuk iii
Tata ibadah hari minggu bentuk iiiTata ibadah hari minggu bentuk iii
Tata ibadah hari minggu bentuk iiiHarke Mukuan
 

Similar to Masa kecil Yesus (1) (20)

panduan ibadat rosario lingkungan jadi
 panduan ibadat rosario lingkungan jadi panduan ibadat rosario lingkungan jadi
panduan ibadat rosario lingkungan jadi
 
Teks Misa Hr pembaptisan tuhan c (9-10 jan 2016)
Teks Misa Hr pembaptisan tuhan   c (9-10 jan 2016)Teks Misa Hr pembaptisan tuhan   c (9-10 jan 2016)
Teks Misa Hr pembaptisan tuhan c (9-10 jan 2016)
 
Devosional Alkitab selama 5 menit: 6
Devosional Alkitab selama 5 menit: 6Devosional Alkitab selama 5 menit: 6
Devosional Alkitab selama 5 menit: 6
 
Jalan salib 2019 keuskupan manado
Jalan salib 2019 keuskupan manadoJalan salib 2019 keuskupan manado
Jalan salib 2019 keuskupan manado
 
Ppt rosario
Ppt rosarioPpt rosario
Ppt rosario
 
Lagu lagu sekami
Lagu lagu sekamiLagu lagu sekami
Lagu lagu sekami
 
Katolik_Perayaan Krisma
Katolik_Perayaan KrismaKatolik_Perayaan Krisma
Katolik_Perayaan Krisma
 
Wawancara xiii
Wawancara xiiiWawancara xiii
Wawancara xiii
 
Misa wilayah teks romo
Misa wilayah teks romoMisa wilayah teks romo
Misa wilayah teks romo
 
TATA IBADAH gMINGGU SENGSARAeyyy3y3 I.docx
TATA IBADAH gMINGGU SENGSARAeyyy3y3 I.docxTATA IBADAH gMINGGU SENGSARAeyyy3y3 I.docx
TATA IBADAH gMINGGU SENGSARAeyyy3y3 I.docx
 
Terjemahan Teks Doa 27 Maret.pdf
Terjemahan Teks Doa 27 Maret.pdfTerjemahan Teks Doa 27 Maret.pdf
Terjemahan Teks Doa 27 Maret.pdf
 
12 Okt 2022 murnikan diri untuk menjalankan panggilan dengan tulus.pdf
12 Okt 2022 murnikan diri untuk menjalankan panggilan dengan tulus.pdf12 Okt 2022 murnikan diri untuk menjalankan panggilan dengan tulus.pdf
12 Okt 2022 murnikan diri untuk menjalankan panggilan dengan tulus.pdf
 
IBADAH KONDIS 2022.pptx
IBADAH KONDIS 2022.pptxIBADAH KONDIS 2022.pptx
IBADAH KONDIS 2022.pptx
 
PPT TATA IBADAH MINGGU PASKAH.pptx
PPT TATA IBADAH MINGGU PASKAH.pptxPPT TATA IBADAH MINGGU PASKAH.pptx
PPT TATA IBADAH MINGGU PASKAH.pptx
 
Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)
Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)
Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)
 
1 petrus 1 by jerol
1 petrus 1 by jerol1 petrus 1 by jerol
1 petrus 1 by jerol
 
Bunda Maria Bunda Yesus, Bunda Kita Semua..Hawa baru..
Bunda Maria Bunda Yesus, Bunda Kita Semua..Hawa baru..Bunda Maria Bunda Yesus, Bunda Kita Semua..Hawa baru..
Bunda Maria Bunda Yesus, Bunda Kita Semua..Hawa baru..
 
Liturgi Natal Anak
Liturgi Natal AnakLiturgi Natal Anak
Liturgi Natal Anak
 
Pand mg biasa iii c (23-24 jan 2016)
Pand mg biasa iii   c (23-24 jan 2016)Pand mg biasa iii   c (23-24 jan 2016)
Pand mg biasa iii c (23-24 jan 2016)
 
Tata ibadah hari minggu bentuk iii
Tata ibadah hari minggu bentuk iiiTata ibadah hari minggu bentuk iii
Tata ibadah hari minggu bentuk iii
 

Masa kecil Yesus (1)

  • 1. Kehidupan Yesus Kelahiran dan masa kanak-kanak Paroki St. Matius Penginjil – Bintaro p. Alfons, sx
  • 2. 1. Tentang kehidupan Yesus Siapakah dia? Dari mana aku mengenal-Nya? 2. Tentang ajaran Yesus Ajaran apa yang paling menarik? Ajaran apa yang masih membingungkan? 3. Skandal-skandal sekitar Yesus Misalnya apa? Bagaimana aku menyikapinya? 4. Antara Yesus dan Gereja Apakah hubungan antara Yesus dan Gereja? Apakah Yesus mendirikan Gereja katolik? Ada satu Yesus, mengapa ada banyak gereja? Dimana perbedaannya?
  • 3. Tradisi lisan Kisah/khotbah yang diceritakan turun-temurun Tanda-tanda sakramen Tradisi tertulis Kitab Suci Kitab apokrif Tulisan para bapa gereja Magisterium Gereja Ajaran-ajaran Gereja yang menjelaskan tentang Tradisi. Termaktub di dalam dokumen-dokumen
  • 4. Bulan keenam Malaikat Gabriel Rafael: Tobit 3:17, 5:4, 12:15 Mikael: Yudas 1:9 Tentang malaikat-malaikat
  • 5. Perawan yang bertunangan dengan Yusuf Yes 7:14 – 62:5 Yer 2:32 israel melupakan Allahnya → 31:4 Allah membangun kembali Mat 1:23 Salam, hai engkau yang dikaruniai, Tuhan menyertai engkau → engkau beroleh kasih karunia di hadapan allah
  • 6. Bagaimana hal itu mungkin terjadi, karena aku belum bersuami? Elisabet, ia pun sedang mengandung seorang anak laki-laki pada hari tuanya… yang disebut mandul itu. Sara Kej 11:30 Ribka Kej 25:21 Rahel kej 29:31 – 30:22-24 – 35:16-20 Istri Manoakh Hak 13 Anna istri Elkana 1Sam 1:1-20 Luk 1:7.36 Gal 4:27 Kelahiran Yesus dari seorang Perawan bukanlah sesuatu yang mengagetkan, karena Allah sudah mempersiapkannya sejak dahulu kala, lewat pengalaman-pengalaman khusus dalam PL
  • 7. Terpujilah Tuhan Allah israel Sebab ia mengunjungi dan membebaskan umat-Nya Ia mengangkat bagi kita seorang penyelamat yang gagah perkasa Putera Daud hamba-Nya Seperti dijanjikan-Nya dari sedia kala Dengan perantaraan para nabi-Nya yang kudus Untuk menyelamatkan kita dari musuh-musuh kita Dan dari tangan semua lawan yang membenci kita Untuk menunjukkan rahmat-Nya kepada leluhur kita Dan mengindahkan perjanjian-Nya yang kudus Sebab Ia telah bersumpah kepada Abraham, bapa kita Akan membebaskan kita dari tangan musuh Agar kita dapat mengabdi kepadanya tanpa takut Dan berlaku kudus dan jujur di hadapan-nya seumur hidup Dan engkau anakku, akan disebut nabi Allah yang maha tinggi Sebab engkau akan mendahului Tuhan untuk menyuapkan jalan-Nya Untuk menanamkan pengertian akan keselamatan dalam umat-nya Berkat pengampunan dosa mereka Sebab Allah kita penuh rahmat dan belas kasihan Ia mengunjungi kita laksana fajar cemerlang Untuk menyinari orang yang meringkuk dalam kegelapan maut Dan membimbing kita ke jalan damai sejahtera. Kemuliaan...
  • 8. Aku mengagungkan Tuhan, Hatiku bergembira karena Allah juruselamatku. Sebab Ia telah memperhatikan daku, Hamba-Nya yang hina ini Mulai sekarang aku disebut yang bahagia Oleh sekalian bangsa Sebab perbuatan besar dikerjakan bagiku oleh Yang Maha kuasa Kuduslah nama-Nya Kasih sayangnya turun temurun Kepada orang yang takwa Perkasalah perbuatan tangan-Nya Diceraiberaikannya orang yang congkak hatinya Orang yang berkuasa diturunkannya dari tahta Yang hina dina diangkatnya Orang lapar dikenyangkannya dengan kebaikan Orang kaya diusirnya pergi dengan tangan kosong Menurut janjinya kepada leluhur kita Allah telah menolong Israel, hamba-Nya Demi kasih sayangnya kepada Abraham serta keturunannya Untuk selama-lamanya
  • 9. Berkatilah kami ya Tuhan, bila kami berjaga, lindungilah kami, bila kami tidur. Semoga kami berjaga bersama Kristus, dan beristirahat dalam damai. Sekarang Tuhan, perkenankanlah hamba-Mu berpulang, Dalam damai sejahtera menurut sabda- Mu Sebab aku telah melihat keselamatan-Mu Yang kau sediakan dihadapan segala bangsa Cahaya untuk menerangi para bangsa Dan kemuliaan bagi umat-mu Israel
  • 10.
  • 11. Betlehem Kej 35:19 Kej 48:7 Yosua 15:14 milik pusaka suku zebulon Hak 17: 7-13 Rut 1:1-22 1Sam 16:4-5 → kota tempat pengurapan raja Mikha 5:1 Mat 2:1 Nazaret Mat 2:23 Mat 4:13 Mat 21:11 Mk 1:9 Luk 2:4.39.51 Luk 4:16 Yoh 1:45 – 46 Kis 2:22 – 10:38 Dua tempat ini memiliki sejarah dan makna yang amat berharga, yang membuat kita memahami siapakah Yesus beserta peran-Nya dalam sejarah keselamatan
  • 12.
  • 13.
  • 14.
  • 15.
  • 16.
  • 17.
  • 18.
  • 19.
  • 20. Yesus dipersembahkan ke Bait Allah Yesus diketemukan di Bait Allah Masa kanak-kanak Yesus tersembunyi di Nazaret Tidak ada informasi historis dari Kitab Suci Yesus memulai karya-Nya dengan pembabtisan Yohanes, lalu berpuasa di padang gurun-Mat 4:1-11