SlideShare a Scribd company logo
1 of 1
Download to read offline
Pentingnya Air Bagi Tubuh Kita
Assalamualaikum Wr.Wb
Yang kami hormati Ibu Siti Wasirah, serta teman-teman yang saya sayangi.
Alhamdulillahirabbilalamin, pada kesempatan ini kita bisa berkumpul pada perkuliahan Bahasa
Indonesia. Marilah sejenak mengucap syukur atas rahmat yang ALLAH SWT berikan kepada kita
hingga hari ini, detik ini. Sebelumnya saya ucapkan terimakasih atas waktu yang telah hadirin
luangkan dan kesempatan yang hadirin berikan. Dalam kesempatan ini saya akan menyampaikan
informasi mengenai pentingnya air putih bagi kesehatan tubuh kita. Mengapa kita harus banyak
mengkonsumsi air putih, pada kesempatan ini izinkanlah saya mengulas hal tersebut.
Setiap hari, setiap detik berajut waktus. Sering kali kita mengeluarkan keringat dalam
berbagai kegiatan. Tubuh kita 80% terdiri dari air, bahkan ada 2 bagian tubuh kita yang memiliki
kadar air di atas 80% di mana ke-2 nya memiliki peran penting bagi kehidupan kita, yaitu otak dan
darah. Otak memiliki komponen air sebanyak 90% sementara darah memiliki komponen air 95%.
Sadar maupun tidak sadar, kebanyakan dari kita setiap hari mengalami dehidrasi, biasanya
kita menganggap enteng hal tersebut. Namun jika hal ini terus-menerus disepelekan, kekurangan
asupan air bisa menyebabkan berbagai penyakit, seperti batu ginjal, infeksi saluran kencing, kanker
usus besar, obesitas pada anak dan remaja, dan masih banyak dampak negativ lainnya.
Untuk menjaga kesehatan manusia normal wajib mengkonsumsi air putih minimal 2 liter
perhari atau setara dengan 8 gelas perhari. Namun hal ini tidak berlaku bagi Anda yang hobbi
merokok, sebaiknya Anda harus mengkonsumsi air putih lebih dari 2 liter perhari. Air sebanyak itu
diperlukan untuk mengganti cairan yang keluar dari tubuh misalnya, air seni, keringat, pernapasan
dan sekresi. Jika kita kurang mengkonsumsi air kurang dari 2 liter perhari, maka tubuh akan
menyedot air dari komponen tubuh sendiri, dimulai dari komponen yang terdekat, darah. Lantaran
air dalam darah disedot untuk keperluan tubuh, maka darah akan menjadi kental, sehingga
perjalanannya ke seluruh tubuh menjadi kurang lancar. Proses ini menimbulkan efek yang buruk
bagi ginjal kita, ginjal akan mengalami kesuliatan menyaring racun dalam darah yang kental dan
bisa mengakibatkan perobekan pada glomelurus ginjal.
Hadirin yang saya hormati dan saya sayangi, bisa dibayangkan betapa setiap hari kita
mungkin sudah tahu bahaya yang ditimbulkan akan kekurangan air bagi tubuh kita, namun kita
masih menyepelekannya. Oleh karena itu, marilah kita mendisiplinkan diri dan bertanggungjawab
atas kesehatan tubuh kita. Jika kita terus-menerus menyepelekan hal ini penyakit yang berbahaya
cepat atau lambat akan bersarang di tubuh kita.
Demikian informasi ynag bisa saya sampaikan, mohon maaf apabila terdapat kekurangan
saya dalam menyampaikan topik ini. Terimakasih atas perhatian yang saudara sekalian berikan,
sekali lagi marilah kita mencukupi air bagi tubuh kita supaya terhindar dari hal-hal yang tidak kita
inginkan yang bisa mengganggu kesehatan tubuh kita. Sekian, semoga bermanfaat bagi kita semua.
Walaikumsalam Wr.Wb

More Related Content

Viewers also liked (18)

Casas dezenas palhas
Casas dezenas palhasCasas dezenas palhas
Casas dezenas palhas
 
Pegada ecologica
Pegada ecologicaPegada ecologica
Pegada ecologica
 
Oficinas segundo per. matutino
Oficinas segundo per. matutinoOficinas segundo per. matutino
Oficinas segundo per. matutino
 
Hilton ii
Hilton iiHilton ii
Hilton ii
 
Texto para Everlon Coura
Texto para Everlon CouraTexto para Everlon Coura
Texto para Everlon Coura
 
Uma estranha dor barriga
Uma estranha dor barrigaUma estranha dor barriga
Uma estranha dor barriga
 
Dezembro 2010 graça
Dezembro 2010 graçaDezembro 2010 graça
Dezembro 2010 graça
 
Tabuada
TabuadaTabuada
Tabuada
 
Atividade a dinamizar na biblioteca escolar
Atividade a dinamizar na biblioteca escolarAtividade a dinamizar na biblioteca escolar
Atividade a dinamizar na biblioteca escolar
 
Formação utilizadores
Formação utilizadoresFormação utilizadores
Formação utilizadores
 
ChapéUzinho Vermelho
ChapéUzinho VermelhoChapéUzinho Vermelho
ChapéUzinho Vermelho
 
slides aula
slides aulaslides aula
slides aula
 
Regulamento acordo ortográfico
Regulamento acordo ortográficoRegulamento acordo ortográfico
Regulamento acordo ortográfico
 
Dohler veja maio
Dohler veja maioDohler veja maio
Dohler veja maio
 
.
..
.
 
Luz camara ação
Luz camara açãoLuz camara ação
Luz camara ação
 
Visita de estudo a Tondela
Visita de estudo a TondelaVisita de estudo a Tondela
Visita de estudo a Tondela
 
Educacao
EducacaoEducacao
Educacao
 

Similar to Bahasa indonesia

manfaat air putih
manfaat air putihmanfaat air putih
manfaat air putih
Nophytha II
 
Tips minum air masak dengan banyak
Tips minum air masak dengan banyakTips minum air masak dengan banyak
Tips minum air masak dengan banyak
NAJMIFARIZATUL
 
Kangen water - share info sehat
Kangen water - share info sehatKangen water - share info sehat
Kangen water - share info sehat
Firman Priambodo
 
Air merupakan sumber kehidupan
Air merupakan sumber kehidupanAir merupakan sumber kehidupan
Air merupakan sumber kehidupan
maee68
 
Asam dan basa
Asam dan basaAsam dan basa
Asam dan basa
akhbar89
 
Usaha7,iwan muklas,hapzi ali,kuliah umum & study kasus perencanaan usaha ,uni...
Usaha7,iwan muklas,hapzi ali,kuliah umum & study kasus perencanaan usaha ,uni...Usaha7,iwan muklas,hapzi ali,kuliah umum & study kasus perencanaan usaha ,uni...
Usaha7,iwan muklas,hapzi ali,kuliah umum & study kasus perencanaan usaha ,uni...
IwanMuklas
 

Similar to Bahasa indonesia (20)

manfaat air putih
manfaat air putihmanfaat air putih
manfaat air putih
 
MANFAAT AIR
MANFAAT AIRMANFAAT AIR
MANFAAT AIR
 
Tips minum air masak dengan banyak
Tips minum air masak dengan banyakTips minum air masak dengan banyak
Tips minum air masak dengan banyak
 
Manfaat air putih untuk kesehatan dan kecantikan
Manfaat air putih untuk kesehatan dan kecantikanManfaat air putih untuk kesehatan dan kecantikan
Manfaat air putih untuk kesehatan dan kecantikan
 
Efisiensi menurut hadits
Efisiensi menurut haditsEfisiensi menurut hadits
Efisiensi menurut hadits
 
Assalamualaikum wr
Assalamualaikum wrAssalamualaikum wr
Assalamualaikum wr
 
Biokimia
BiokimiaBiokimia
Biokimia
 
AIR_PUTIH.ppt
AIR_PUTIH.pptAIR_PUTIH.ppt
AIR_PUTIH.ppt
 
AIR_PUTIH.ppt
AIR_PUTIH.pptAIR_PUTIH.ppt
AIR_PUTIH.ppt
 
Terapi sehat dengan air sehat by www.enagic thang.com
Terapi sehat dengan air sehat by www.enagic thang.comTerapi sehat dengan air sehat by www.enagic thang.com
Terapi sehat dengan air sehat by www.enagic thang.com
 
Milagros Miracle Water
Milagros Miracle WaterMilagros Miracle Water
Milagros Miracle Water
 
Minum Air Putih.pptx
Minum Air Putih.pptxMinum Air Putih.pptx
Minum Air Putih.pptx
 
Manfaat air putih
Manfaat air putihManfaat air putih
Manfaat air putih
 
Kangen water - share info sehat
Kangen water - share info sehatKangen water - share info sehat
Kangen water - share info sehat
 
Resensi huhu
Resensi huhuResensi huhu
Resensi huhu
 
Air merupakan sumber kehidupan
Air merupakan sumber kehidupanAir merupakan sumber kehidupan
Air merupakan sumber kehidupan
 
Presentasi manfaat air putih
Presentasi manfaat air putihPresentasi manfaat air putih
Presentasi manfaat air putih
 
Asam dan basa
Asam dan basaAsam dan basa
Asam dan basa
 
Usaha7,iwan muklas,hapzi ali,kuliah umum & study kasus perencanaan usaha ,uni...
Usaha7,iwan muklas,hapzi ali,kuliah umum & study kasus perencanaan usaha ,uni...Usaha7,iwan muklas,hapzi ali,kuliah umum & study kasus perencanaan usaha ,uni...
Usaha7,iwan muklas,hapzi ali,kuliah umum & study kasus perencanaan usaha ,uni...
 
Kesehatan lingkungan
Kesehatan lingkunganKesehatan lingkungan
Kesehatan lingkungan
 

Bahasa indonesia

  • 1. Pentingnya Air Bagi Tubuh Kita Assalamualaikum Wr.Wb Yang kami hormati Ibu Siti Wasirah, serta teman-teman yang saya sayangi. Alhamdulillahirabbilalamin, pada kesempatan ini kita bisa berkumpul pada perkuliahan Bahasa Indonesia. Marilah sejenak mengucap syukur atas rahmat yang ALLAH SWT berikan kepada kita hingga hari ini, detik ini. Sebelumnya saya ucapkan terimakasih atas waktu yang telah hadirin luangkan dan kesempatan yang hadirin berikan. Dalam kesempatan ini saya akan menyampaikan informasi mengenai pentingnya air putih bagi kesehatan tubuh kita. Mengapa kita harus banyak mengkonsumsi air putih, pada kesempatan ini izinkanlah saya mengulas hal tersebut. Setiap hari, setiap detik berajut waktus. Sering kali kita mengeluarkan keringat dalam berbagai kegiatan. Tubuh kita 80% terdiri dari air, bahkan ada 2 bagian tubuh kita yang memiliki kadar air di atas 80% di mana ke-2 nya memiliki peran penting bagi kehidupan kita, yaitu otak dan darah. Otak memiliki komponen air sebanyak 90% sementara darah memiliki komponen air 95%. Sadar maupun tidak sadar, kebanyakan dari kita setiap hari mengalami dehidrasi, biasanya kita menganggap enteng hal tersebut. Namun jika hal ini terus-menerus disepelekan, kekurangan asupan air bisa menyebabkan berbagai penyakit, seperti batu ginjal, infeksi saluran kencing, kanker usus besar, obesitas pada anak dan remaja, dan masih banyak dampak negativ lainnya. Untuk menjaga kesehatan manusia normal wajib mengkonsumsi air putih minimal 2 liter perhari atau setara dengan 8 gelas perhari. Namun hal ini tidak berlaku bagi Anda yang hobbi merokok, sebaiknya Anda harus mengkonsumsi air putih lebih dari 2 liter perhari. Air sebanyak itu diperlukan untuk mengganti cairan yang keluar dari tubuh misalnya, air seni, keringat, pernapasan dan sekresi. Jika kita kurang mengkonsumsi air kurang dari 2 liter perhari, maka tubuh akan menyedot air dari komponen tubuh sendiri, dimulai dari komponen yang terdekat, darah. Lantaran air dalam darah disedot untuk keperluan tubuh, maka darah akan menjadi kental, sehingga perjalanannya ke seluruh tubuh menjadi kurang lancar. Proses ini menimbulkan efek yang buruk bagi ginjal kita, ginjal akan mengalami kesuliatan menyaring racun dalam darah yang kental dan bisa mengakibatkan perobekan pada glomelurus ginjal. Hadirin yang saya hormati dan saya sayangi, bisa dibayangkan betapa setiap hari kita mungkin sudah tahu bahaya yang ditimbulkan akan kekurangan air bagi tubuh kita, namun kita masih menyepelekannya. Oleh karena itu, marilah kita mendisiplinkan diri dan bertanggungjawab atas kesehatan tubuh kita. Jika kita terus-menerus menyepelekan hal ini penyakit yang berbahaya cepat atau lambat akan bersarang di tubuh kita. Demikian informasi ynag bisa saya sampaikan, mohon maaf apabila terdapat kekurangan saya dalam menyampaikan topik ini. Terimakasih atas perhatian yang saudara sekalian berikan, sekali lagi marilah kita mencukupi air bagi tubuh kita supaya terhindar dari hal-hal yang tidak kita inginkan yang bisa mengganggu kesehatan tubuh kita. Sekian, semoga bermanfaat bagi kita semua. Walaikumsalam Wr.Wb