SlideShare a Scribd company logo
1 of 1
ABSTRAK


       Latar belakang masalah penelitian Analisis Kesulitan Belajar Siswa dan
Pemecahannya dalam Pembelajaran Mata Pelajaran Mengoperasikan Sistem
Pengendali Elektromagnetik di Kelas XI SMK Karya Bhakti Cimahi yaitu
terdapat banyak siswa belum bisa merakit rangkaian kontrol. Terungkap bahwa
masih ada siswa kurang mempunyai kemampuan memadai terutama menerapkan
konsep dalam merakit rangkaian kontrol.
        Tujuan dalam penelitian skripsi yaitu untuk mengetahui kesulitan-
kesulitan belajar siswa kelas XI Program Teknik Pemanfaatan Tenaga Listrik di
SMK Karya Bhakti Cimahi tahun pelajaran 2011/2012 pada Mata Pelajaran
Mengoperasikan Sistem Pengendali Elektromagnetik, kemudian untuk
mengetahui faktor-faktor mempengaruhi hasil belajar dan untuk memperkecil
kesulitan belajar siswa. Sampel dalam penelitian yaitu siswa kelas XI program
Teknik Pemanfaatan Tenaga Listrik SMK Karya Bhakti Cimahi dengan jumlah
sebanyak 29 siswa. Metode pengumpulan data yaitu berupa tes uraian dan angket.
Analisis data dalam penelitian ini yaitu analisis deskriptif dengan menggunakan
analisis faktor.
      Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa mengalami kesulitan terbesar
pada aspek penerapan. Pada aspek penerapan, siswa tidak mampu bagaimana
menerapkan sebuah komponen rangkaian pengendali ke dalam rangkaian
pengendali untuk menjalankan motor listrik 3 fasa dua arah putaran.
        Hasil belajar siswa dipengaruhi oleh beberapa faktor. Dari analisis faktor
dengan menggunakan SPSS terbentuk 11 faktor pengaruh hasil belajar siswa,
yaitu faktor minat dan fasilitas sekolah, sikap terhadap pembelajaran, pengaruh
orang lain, kemampuan dalam belajar, sifat belajar dan pembelajaran, kesiapan
mengikuti pelajaran, pemanfaatan waktu, kondisi emosional dan penanganan
masalah, kepatuhan peraturan sekolah, pengawasan orang tua dan lingkungan
sekolah.
        Analisis regresi menunjukkan perkiraan peningkatan hasil belajar terbesar
pada variabel X10 dari kuisoner, yaitu belajar saat akan menghadapi ujian. Hasil
belajar diperkirakan akan mengalami kenaikkan sebesar 0,815 untuk setiap unit
perubahan X10 dengan asumsi variabel lainnya tetap. Dengan demikian, belajar
ketika akan menghadapi ujian dapat memperkecil kesulitan siswa pada Mata
Pelajaran Mengoperasikan Sistem Pengendali Elektromagnetik. Pembelajaran
remedial juga mampu meningkatkan hasil belajar siswa dengan bertambahnya
siswa mencapai nilai Kriteria Ketuntasan Minimum (KKM) sebanyak 8 orang
dengan nilai diatas 70.

More Related Content

Similar to 2. abstrak

Jurnal bahasa
Jurnal bahasaJurnal bahasa
Jurnal bahasaandiar7
 
Jurnal chandra harefa (5115080257)
Jurnal chandra harefa (5115080257)Jurnal chandra harefa (5115080257)
Jurnal chandra harefa (5115080257)andiar7
 
Proposal skripsi metlit nihhhhhhhh
Proposal skripsi metlit nihhhhhhhhProposal skripsi metlit nihhhhhhhh
Proposal skripsi metlit nihhhhhhhhStr Balondero
 
Jurnal chandra harefa (5115080257)
Jurnal chandra harefa (5115080257)Jurnal chandra harefa (5115080257)
Jurnal chandra harefa (5115080257)andiar7
 
Jurnal chandra harefa (5115080257)
Jurnal chandra harefa (5115080257)Jurnal chandra harefa (5115080257)
Jurnal chandra harefa (5115080257)andiar7
 
Proposal skripsi metlit tugas iii
Proposal skripsi metlit tugas iiiProposal skripsi metlit tugas iii
Proposal skripsi metlit tugas iiiStr Balondero
 
129 511-1-pb
129 511-1-pb129 511-1-pb
129 511-1-pbherijozz
 
Jurnal pneumatik dan_hidrolik_b.indo[1]
Jurnal pneumatik dan_hidrolik_b.indo[1]Jurnal pneumatik dan_hidrolik_b.indo[1]
Jurnal pneumatik dan_hidrolik_b.indo[1]cindy aprillia arfani
 
PENINGKATAN KOMPETENSI MENGGAMBAR TEKNIK SISWA KELAS X TEKNIK INSTALASI TENAG...
PENINGKATAN KOMPETENSI MENGGAMBAR TEKNIK SISWA KELAS X TEKNIK INSTALASI TENAG...PENINGKATAN KOMPETENSI MENGGAMBAR TEKNIK SISWA KELAS X TEKNIK INSTALASI TENAG...
PENINGKATAN KOMPETENSI MENGGAMBAR TEKNIK SISWA KELAS X TEKNIK INSTALASI TENAG...SMK Negeri 6 Malang
 
Penulisan dapatan kajian e learning
Penulisan dapatan kajian e learningPenulisan dapatan kajian e learning
Penulisan dapatan kajian e learningKatherine Kho Lin
 
Kajian tindakan kuasa elektrik
Kajian tindakan kuasa elektrikKajian tindakan kuasa elektrik
Kajian tindakan kuasa elektrikrohana jantan
 
Penulisan dapatan kajian e
Penulisan dapatan kajian ePenulisan dapatan kajian e
Penulisan dapatan kajian eLily Ting
 
152111283021_RAB_ResumeANN.pptx
152111283021_RAB_ResumeANN.pptx152111283021_RAB_ResumeANN.pptx
152111283021_RAB_ResumeANN.pptxssusera3e413
 

Similar to 2. abstrak (20)

7. bab i
7. bab i7. bab i
7. bab i
 
Jurnal bahasa
Jurnal bahasaJurnal bahasa
Jurnal bahasa
 
Jurnal chandra harefa (5115080257)
Jurnal chandra harefa (5115080257)Jurnal chandra harefa (5115080257)
Jurnal chandra harefa (5115080257)
 
Proposal skripsi metlit nihhhhhhhh
Proposal skripsi metlit nihhhhhhhhProposal skripsi metlit nihhhhhhhh
Proposal skripsi metlit nihhhhhhhh
 
Jurnal chandra harefa (5115080257)
Jurnal chandra harefa (5115080257)Jurnal chandra harefa (5115080257)
Jurnal chandra harefa (5115080257)
 
Jurnal chandra harefa (5115080257)
Jurnal chandra harefa (5115080257)Jurnal chandra harefa (5115080257)
Jurnal chandra harefa (5115080257)
 
Proposal skripsi metlit tugas iii
Proposal skripsi metlit tugas iiiProposal skripsi metlit tugas iii
Proposal skripsi metlit tugas iii
 
129 511-1-pb
129 511-1-pb129 511-1-pb
129 511-1-pb
 
Ringkasan jurnal
Ringkasan jurnalRingkasan jurnal
Ringkasan jurnal
 
Tugas 4
Tugas 4Tugas 4
Tugas 4
 
Jurnal pneumatik dan_hidrolik_b.indo[1]
Jurnal pneumatik dan_hidrolik_b.indo[1]Jurnal pneumatik dan_hidrolik_b.indo[1]
Jurnal pneumatik dan_hidrolik_b.indo[1]
 
PENINGKATAN KOMPETENSI MENGGAMBAR TEKNIK SISWA KELAS X TEKNIK INSTALASI TENAG...
PENINGKATAN KOMPETENSI MENGGAMBAR TEKNIK SISWA KELAS X TEKNIK INSTALASI TENAG...PENINGKATAN KOMPETENSI MENGGAMBAR TEKNIK SISWA KELAS X TEKNIK INSTALASI TENAG...
PENINGKATAN KOMPETENSI MENGGAMBAR TEKNIK SISWA KELAS X TEKNIK INSTALASI TENAG...
 
Ulasan jurnal
Ulasan jurnalUlasan jurnal
Ulasan jurnal
 
4. abstrak
4. abstrak4. abstrak
4. abstrak
 
Tugas 8 jurnal
Tugas 8 jurnalTugas 8 jurnal
Tugas 8 jurnal
 
Penulisan dapatan kajian e learning
Penulisan dapatan kajian e learningPenulisan dapatan kajian e learning
Penulisan dapatan kajian e learning
 
Kajian tindakan kuasa elektrik
Kajian tindakan kuasa elektrikKajian tindakan kuasa elektrik
Kajian tindakan kuasa elektrik
 
Penulisan dapatan kajian e
Penulisan dapatan kajian ePenulisan dapatan kajian e
Penulisan dapatan kajian e
 
Jurnal antony baru
Jurnal antony baruJurnal antony baru
Jurnal antony baru
 
152111283021_RAB_ResumeANN.pptx
152111283021_RAB_ResumeANN.pptx152111283021_RAB_ResumeANN.pptx
152111283021_RAB_ResumeANN.pptx
 

More from Wan Yulistiawan (8)

Pengertian decibel
Pengertian decibelPengertian decibel
Pengertian decibel
 
Pengertian vsat
Pengertian vsatPengertian vsat
Pengertian vsat
 
10. bab iv
10. bab iv10. bab iv
10. bab iv
 
6. daftar tabel
6. daftar tabel6. daftar tabel
6. daftar tabel
 
5. daftar gambar
5. daftar gambar5. daftar gambar
5. daftar gambar
 
4. daftar isi
4. daftar isi4. daftar isi
4. daftar isi
 
1. cover
1. cover1. cover
1. cover
 
3. kata pengantar
3. kata pengantar3. kata pengantar
3. kata pengantar
 

2. abstrak

  • 1. ABSTRAK Latar belakang masalah penelitian Analisis Kesulitan Belajar Siswa dan Pemecahannya dalam Pembelajaran Mata Pelajaran Mengoperasikan Sistem Pengendali Elektromagnetik di Kelas XI SMK Karya Bhakti Cimahi yaitu terdapat banyak siswa belum bisa merakit rangkaian kontrol. Terungkap bahwa masih ada siswa kurang mempunyai kemampuan memadai terutama menerapkan konsep dalam merakit rangkaian kontrol. Tujuan dalam penelitian skripsi yaitu untuk mengetahui kesulitan- kesulitan belajar siswa kelas XI Program Teknik Pemanfaatan Tenaga Listrik di SMK Karya Bhakti Cimahi tahun pelajaran 2011/2012 pada Mata Pelajaran Mengoperasikan Sistem Pengendali Elektromagnetik, kemudian untuk mengetahui faktor-faktor mempengaruhi hasil belajar dan untuk memperkecil kesulitan belajar siswa. Sampel dalam penelitian yaitu siswa kelas XI program Teknik Pemanfaatan Tenaga Listrik SMK Karya Bhakti Cimahi dengan jumlah sebanyak 29 siswa. Metode pengumpulan data yaitu berupa tes uraian dan angket. Analisis data dalam penelitian ini yaitu analisis deskriptif dengan menggunakan analisis faktor. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa mengalami kesulitan terbesar pada aspek penerapan. Pada aspek penerapan, siswa tidak mampu bagaimana menerapkan sebuah komponen rangkaian pengendali ke dalam rangkaian pengendali untuk menjalankan motor listrik 3 fasa dua arah putaran. Hasil belajar siswa dipengaruhi oleh beberapa faktor. Dari analisis faktor dengan menggunakan SPSS terbentuk 11 faktor pengaruh hasil belajar siswa, yaitu faktor minat dan fasilitas sekolah, sikap terhadap pembelajaran, pengaruh orang lain, kemampuan dalam belajar, sifat belajar dan pembelajaran, kesiapan mengikuti pelajaran, pemanfaatan waktu, kondisi emosional dan penanganan masalah, kepatuhan peraturan sekolah, pengawasan orang tua dan lingkungan sekolah. Analisis regresi menunjukkan perkiraan peningkatan hasil belajar terbesar pada variabel X10 dari kuisoner, yaitu belajar saat akan menghadapi ujian. Hasil belajar diperkirakan akan mengalami kenaikkan sebesar 0,815 untuk setiap unit perubahan X10 dengan asumsi variabel lainnya tetap. Dengan demikian, belajar ketika akan menghadapi ujian dapat memperkecil kesulitan siswa pada Mata Pelajaran Mengoperasikan Sistem Pengendali Elektromagnetik. Pembelajaran remedial juga mampu meningkatkan hasil belajar siswa dengan bertambahnya siswa mencapai nilai Kriteria Ketuntasan Minimum (KKM) sebanyak 8 orang dengan nilai diatas 70.