SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
TREN
TEKNOLOGI
2020
Tri Septiansyah Utina
TREN TEKNOLOGI 2020
VR & AR
AI (Artificial
Intelligence)
Cloud
Computing
IoT ( Internet
of Things )
5G
Kecerdasan buatan (AI) memungkinkan mesin untuk
belajar dari pengalaman, menyesuaikan input-input
baru dan melaksanakan tugas seperti manusia.
Sebagian besar contoh AI yang Anda dengar dewasa ini
– mulai dari komputer yang bermain catur hingga
mobil yang mengendarai sendiri – sangat
mengandalkan pembelajaran mendalam
dan pemrosesan bahasa alamiah.
Artificial
Intelligence
Cloud computing adalah teknologi yang menjadikan internet
sebagai pusat pengelolaan data dan aplikasi, di mana
pengguna komputer diberikan hak akses (login). Penerapan
komputasi awan saat ini sudah dilakukan oleh sejumlah
perusahaan IT terkemuka di dunia. Sebut saja di antaranya
adalah Google (google drive) dan IBM (blue cord initiative).
Sedangkan di Indonesia, salah satu perusahaan yang sudah
menerapkan komputasi awan adalah Telkom
Cloud
Computing
5G
Jaringan 5G atau fifth generation (generasi
kelima) adalah teknologi terbaru untuk
telekomunikasi yang melebihi standar 4G.
Teknologi terbaru seluler ini baru
direncanakan dirilis pada tahun 2020.
Dan jaringan 5G ini diprediksi memiliki
kecepatan hingga tiga kali lipat dari
kecepatan generasi sebelumnya.
VR
Teknologi yang menggabungkan
benda maya dua dimensi dan
ataupun tiga dimensi ke dalam
sebuah lingkungan nyata tiga
dimensi lalu memproyeksikan
benda-benda maya tersebut dalam
waktu nyata.
AR
Teknologi yang membuat pengguna dapat
berinteraksi dengan suatu lingkungan yang
disimulasikan oleh komputer, suatu
lingkungan sebenarnya yang ditiru atau
benar-benar suatu lingkungan yang hanya
ada dalam imajinasi.
IoT (Internet of Things)
merupakan sebuah konsep yang bertujuan
untuk memperluas manfaat dari
konektivitas internet yang tersambung
secara terus-menerus. Adapun kemampuan
seperti berbagi data, remote control, dan
sebagainya, termasuk juga pada benda di
dunia nyata.
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Pengertian internet of things
Pengertian internet of thingsPengertian internet of things
Pengertian internet of things
Setia ilmi
 

What's hot (13)

Internet of things
Internet of thingsInternet of things
Internet of things
 
Internet of things
Internet of things Internet of things
Internet of things
 
Peran ICT dalam memacu pariwisata dan ekonomi daerah
Peran ICT dalam memacu pariwisata dan ekonomi daerahPeran ICT dalam memacu pariwisata dan ekonomi daerah
Peran ICT dalam memacu pariwisata dan ekonomi daerah
 
Penjelasan Singkat Internet of things
Penjelasan Singkat Internet of thingsPenjelasan Singkat Internet of things
Penjelasan Singkat Internet of things
 
internet of things
internet of thingsinternet of things
internet of things
 
Materi Kuliah Umum Kapita Selekta : Internet Of Things
Materi Kuliah Umum Kapita Selekta : Internet Of ThingsMateri Kuliah Umum Kapita Selekta : Internet Of Things
Materi Kuliah Umum Kapita Selekta : Internet Of Things
 
15876994 2
15876994 215876994 2
15876994 2
 
Kapita selekta 2013-2014- Tema-tema Skripsi Teknik Informatika Unikom
Kapita selekta 2013-2014- Tema-tema Skripsi Teknik Informatika UnikomKapita selekta 2013-2014- Tema-tema Skripsi Teknik Informatika Unikom
Kapita selekta 2013-2014- Tema-tema Skripsi Teknik Informatika Unikom
 
INTERNET OF THINGS
INTERNET OF THINGSINTERNET OF THINGS
INTERNET OF THINGS
 
Pengertian internet of things
Pengertian internet of thingsPengertian internet of things
Pengertian internet of things
 
Kapita selekta 2012-2013 Teknik Informatika - UNIKOM
Kapita selekta 2012-2013 Teknik Informatika - UNIKOMKapita selekta 2012-2013 Teknik Informatika - UNIKOM
Kapita selekta 2012-2013 Teknik Informatika - UNIKOM
 
Siti mutiah nurmala dewi
Siti mutiah nurmala dewiSiti mutiah nurmala dewi
Siti mutiah nurmala dewi
 
Siti mutiah nurmala dewi
Siti mutiah nurmala dewiSiti mutiah nurmala dewi
Siti mutiah nurmala dewi
 

Similar to Tren Teknologi 2020

1 Sejarah IoT .pdf
1 Sejarah IoT .pdf1 Sejarah IoT .pdf
1 Sejarah IoT .pdf
tehkotak4
 
Perkembangan teknologi web 3
Perkembangan teknologi web 3Perkembangan teknologi web 3
Perkembangan teknologi web 3
zakyulfikry
 
Pengertian internet of things
Pengertian internet of thingsPengertian internet of things
Pengertian internet of things
Setia ilmi
 
Pengertian internet of things
Pengertian internet of thingsPengertian internet of things
Pengertian internet of things
Setia ilmi
 
Pengertian internet of things
Pengertian internet of thingsPengertian internet of things
Pengertian internet of things
Setia ilmi
 
Pengertian internet of things
Pengertian internet of thingsPengertian internet of things
Pengertian internet of things
Setia ilmi
 
Pengertian internet of things
Pengertian internet of thingsPengertian internet of things
Pengertian internet of things
Setia ilmi
 

Similar to Tren Teknologi 2020 (20)

1 Sejarah IoT .pdf
1 Sejarah IoT .pdf1 Sejarah IoT .pdf
1 Sejarah IoT .pdf
 
Bahan Remaja untuk bertumbuh dalam pelayanan
Bahan Remaja untuk bertumbuh dalam pelayananBahan Remaja untuk bertumbuh dalam pelayanan
Bahan Remaja untuk bertumbuh dalam pelayanan
 
2.JARINGAN MASA KINI.ppt
2.JARINGAN MASA KINI.ppt2.JARINGAN MASA KINI.ppt
2.JARINGAN MASA KINI.ppt
 
Tugas Internet of Things
Tugas Internet of ThingsTugas Internet of Things
Tugas Internet of Things
 
PPT IOT.pptx
PPT IOT.pptxPPT IOT.pptx
PPT IOT.pptx
 
INTERNET_OF_THINGS_IOT.pptx
INTERNET_OF_THINGS_IOT.pptxINTERNET_OF_THINGS_IOT.pptx
INTERNET_OF_THINGS_IOT.pptx
 
Internet of things
Internet of things Internet of things
Internet of things
 
Perkembangan teknologi web 3
Perkembangan teknologi web 3Perkembangan teknologi web 3
Perkembangan teknologi web 3
 
Pengertian internet of things
Pengertian internet of thingsPengertian internet of things
Pengertian internet of things
 
Pengertian internet of things
Pengertian internet of thingsPengertian internet of things
Pengertian internet of things
 
Pengertian internet of things
Pengertian internet of thingsPengertian internet of things
Pengertian internet of things
 
Pengertian internet of things
Pengertian internet of thingsPengertian internet of things
Pengertian internet of things
 
Pengertian internet of things
Pengertian internet of thingsPengertian internet of things
Pengertian internet of things
 
Informatika dan Keterampilan Generik (IoT)
Informatika dan Keterampilan Generik (IoT)Informatika dan Keterampilan Generik (IoT)
Informatika dan Keterampilan Generik (IoT)
 
Informatika dan Keterampilan Generik (IoT)
Informatika dan Keterampilan Generik (IoT)Informatika dan Keterampilan Generik (IoT)
Informatika dan Keterampilan Generik (IoT)
 
Internet Of Things
Internet Of ThingsInternet Of Things
Internet Of Things
 
industri 4.0
industri 4.0industri 4.0
industri 4.0
 
Internet of things
Internet of thingsInternet of things
Internet of things
 
materi presentasi industry_4_0_An_Overview.pptx
materi presentasi industry_4_0_An_Overview.pptxmateri presentasi industry_4_0_An_Overview.pptx
materi presentasi industry_4_0_An_Overview.pptx
 
Internet of Things imanuel
Internet of Things imanuelInternet of Things imanuel
Internet of Things imanuel
 

Tren Teknologi 2020

  • 2. TREN TEKNOLOGI 2020 VR & AR AI (Artificial Intelligence) Cloud Computing IoT ( Internet of Things ) 5G
  • 3. Kecerdasan buatan (AI) memungkinkan mesin untuk belajar dari pengalaman, menyesuaikan input-input baru dan melaksanakan tugas seperti manusia. Sebagian besar contoh AI yang Anda dengar dewasa ini – mulai dari komputer yang bermain catur hingga mobil yang mengendarai sendiri – sangat mengandalkan pembelajaran mendalam dan pemrosesan bahasa alamiah. Artificial Intelligence
  • 4. Cloud computing adalah teknologi yang menjadikan internet sebagai pusat pengelolaan data dan aplikasi, di mana pengguna komputer diberikan hak akses (login). Penerapan komputasi awan saat ini sudah dilakukan oleh sejumlah perusahaan IT terkemuka di dunia. Sebut saja di antaranya adalah Google (google drive) dan IBM (blue cord initiative). Sedangkan di Indonesia, salah satu perusahaan yang sudah menerapkan komputasi awan adalah Telkom Cloud Computing
  • 5. 5G Jaringan 5G atau fifth generation (generasi kelima) adalah teknologi terbaru untuk telekomunikasi yang melebihi standar 4G. Teknologi terbaru seluler ini baru direncanakan dirilis pada tahun 2020. Dan jaringan 5G ini diprediksi memiliki kecepatan hingga tiga kali lipat dari kecepatan generasi sebelumnya.
  • 6. VR Teknologi yang menggabungkan benda maya dua dimensi dan ataupun tiga dimensi ke dalam sebuah lingkungan nyata tiga dimensi lalu memproyeksikan benda-benda maya tersebut dalam waktu nyata. AR Teknologi yang membuat pengguna dapat berinteraksi dengan suatu lingkungan yang disimulasikan oleh komputer, suatu lingkungan sebenarnya yang ditiru atau benar-benar suatu lingkungan yang hanya ada dalam imajinasi.
  • 7. IoT (Internet of Things) merupakan sebuah konsep yang bertujuan untuk memperluas manfaat dari konektivitas internet yang tersambung secara terus-menerus. Adapun kemampuan seperti berbagi data, remote control, dan sebagainya, termasuk juga pada benda di dunia nyata.