SlideShare a Scribd company logo
UpayaKaryaCiptaBangsaMenjaga
GLOBALISASI telah membuat pergerakan kepentingan tidak mampu lagi dikekang batas-
batas negara. Atas nama kebebasan dan demokrasi orang, lembaga, atau bahkan negara
saling klaim untuk menguasai dan meraih keuntungan satu sama lain.
Dampak globalisasi seperti ini juga melanda kekayaan intelektual dan budaya kita. Pihak-
Pihak diluar negeri dapat dengan mudah mengakui hasil kreatifitas , karya cipta , bahkan
budaya kita sebagai hasil ciptaan mereka dan menarik keuntungan sebesar-besarnya dari
hal itu.
Karena itu, kita menghargai upaya seniman kebaya kita adjie Notonegoro yang pekan lalu
mendeklarasikan kebaya sebagai busana nasional wanita Indonesia. Deklarasi seperti ini
tidak saja perlu, tetapi juga sangat mendesak dilakukan. Mendesak karena kesadaran kita
akan hak cipta sangatlah rendah.
Kita menghargai upaya pemerintah, bersama pemerintah di daerah yang tengah
menginventarisasi karya-karya seni tradisional, sumber daya hayati dari berbagai daerah
di Indonesia. Namun, sekali lagi setelah itu, jangan lupa mematenkan. Jika tidak, kita hanya
dikenang sebagai bangsa yang mempunyai banyak karya cipta, tetapi tak mempunyai hak
mengakui sebagai miliknya. Ibarat seoramg ibu yang melahirkan, tetapi tak boleh
mengakui sang jabang bayi sebagai anaknya. Ini sungguh amat menyakitkan.
KELOMPOK 2 :
1. Edi Zeth Ronsumbre
2. Sri Devi Suleta
3. Sri Wahyuni Juyka Sari
4. Theresia Alexsanderina Sainyakit
5. Israel Setitit
6. Dominggus M.D
7. Richard N. Sabami
8. Fransiskus Katpine
9. Siprianus Kaimu
10. Marselus Itmar

More Related Content

Similar to Upaya menjaga karya cipta bangsa (kel.2)

Dr. Matulanda Ratulangi
Dr. Matulanda RatulangiDr. Matulanda Ratulangi
Dr. Matulanda Ratulangi
alfizanna
 
Identitas Nasional
Identitas NasionalIdentitas Nasional
Identitas Nasional
Vitta Fajrina
 
Membuang sampah pada tempatnya
Membuang sampah pada tempatnyaMembuang sampah pada tempatnya
Membuang sampah pada tempatnya
Operator Warnet Vast Raha
 
Makna sumpah pemuda
Makna sumpah pemudaMakna sumpah pemuda
Makna sumpah pemuda
Operator Warnet Vast Raha
 
Manifesto prd 2010-1
Manifesto prd 2010-1Manifesto prd 2010-1
Manifesto prd 2010-1People Power
 
PPT_Pancasila_sebagai_identitas_nasional_dan_globalisasi_1.pptx
PPT_Pancasila_sebagai_identitas_nasional_dan_globalisasi_1.pptxPPT_Pancasila_sebagai_identitas_nasional_dan_globalisasi_1.pptx
PPT_Pancasila_sebagai_identitas_nasional_dan_globalisasi_1.pptx
rhenenen
 
Dampak globalisasi
Dampak globalisasiDampak globalisasi
Dampak globalisasi
Alfian Akatsuki
 
PPT pelestariankebudayaanindonesia.pptxb
PPT pelestariankebudayaanindonesia.pptxbPPT pelestariankebudayaanindonesia.pptxb
PPT pelestariankebudayaanindonesia.pptxb
sariasasaputra59
 
Apa yang dimaksud dengan rasa memiliki
Apa yang dimaksud dengan rasa memilikiApa yang dimaksud dengan rasa memiliki
Apa yang dimaksud dengan rasa memiliki
BLOSID (blog and slideshare)
 
Hanjar nasionalisme
Hanjar nasionalismeHanjar nasionalisme
Hanjar nasionalisme
gunawan panjidwiputra
 
Pelestarian kebudayaan indonesia
Pelestarian kebudayaan indonesiaPelestarian kebudayaan indonesia
Pelestarian kebudayaan indonesia
Katherine Vici
 
Tik mk
Tik mkTik mk
Tik mk
rany_anggara
 
Attachment
AttachmentAttachment
Attachment
nadilafakhirah123
 
Membuat pidato
Membuat pidatoMembuat pidato
Membuat pidato
rollaamalia
 
Modernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidang
Modernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidangModernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidang
Modernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidang
Dian Anisa Putri
 
Dampak negatif globalisasi
Dampak negatif globalisasiDampak negatif globalisasi
Dampak negatif globalisasi
dinaagustin
 

Similar to Upaya menjaga karya cipta bangsa (kel.2) (20)

Dr. Matulanda Ratulangi
Dr. Matulanda RatulangiDr. Matulanda Ratulangi
Dr. Matulanda Ratulangi
 
Aksi massa
Aksi massaAksi massa
Aksi massa
 
Identitas Nasional
Identitas NasionalIdentitas Nasional
Identitas Nasional
 
Membuang sampah pada tempatnya
Membuang sampah pada tempatnyaMembuang sampah pada tempatnya
Membuang sampah pada tempatnya
 
Tugas isbd kelompok 3
Tugas isbd kelompok 3Tugas isbd kelompok 3
Tugas isbd kelompok 3
 
Makna sumpah pemuda
Makna sumpah pemudaMakna sumpah pemuda
Makna sumpah pemuda
 
Makna sumpah pemuda
Makna sumpah pemudaMakna sumpah pemuda
Makna sumpah pemuda
 
Manifesto prd 2010-1
Manifesto prd 2010-1Manifesto prd 2010-1
Manifesto prd 2010-1
 
PPT_Pancasila_sebagai_identitas_nasional_dan_globalisasi_1.pptx
PPT_Pancasila_sebagai_identitas_nasional_dan_globalisasi_1.pptxPPT_Pancasila_sebagai_identitas_nasional_dan_globalisasi_1.pptx
PPT_Pancasila_sebagai_identitas_nasional_dan_globalisasi_1.pptx
 
Dampak globalisasi
Dampak globalisasiDampak globalisasi
Dampak globalisasi
 
PPT pelestariankebudayaanindonesia.pptxb
PPT pelestariankebudayaanindonesia.pptxbPPT pelestariankebudayaanindonesia.pptxb
PPT pelestariankebudayaanindonesia.pptxb
 
Apa yang dimaksud dengan rasa memiliki
Apa yang dimaksud dengan rasa memilikiApa yang dimaksud dengan rasa memiliki
Apa yang dimaksud dengan rasa memiliki
 
Hanjar nasionalisme
Hanjar nasionalismeHanjar nasionalisme
Hanjar nasionalisme
 
Pelestarian kebudayaan indonesia
Pelestarian kebudayaan indonesiaPelestarian kebudayaan indonesia
Pelestarian kebudayaan indonesia
 
Tik mk
Tik mkTik mk
Tik mk
 
Attachment
AttachmentAttachment
Attachment
 
Membuat pidato
Membuat pidatoMembuat pidato
Membuat pidato
 
Membuat pidato
Membuat pidatoMembuat pidato
Membuat pidato
 
Modernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidang
Modernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidangModernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidang
Modernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidang
 
Dampak negatif globalisasi
Dampak negatif globalisasiDampak negatif globalisasi
Dampak negatif globalisasi
 

Upaya menjaga karya cipta bangsa (kel.2)

  • 1. UpayaKaryaCiptaBangsaMenjaga GLOBALISASI telah membuat pergerakan kepentingan tidak mampu lagi dikekang batas- batas negara. Atas nama kebebasan dan demokrasi orang, lembaga, atau bahkan negara saling klaim untuk menguasai dan meraih keuntungan satu sama lain. Dampak globalisasi seperti ini juga melanda kekayaan intelektual dan budaya kita. Pihak- Pihak diluar negeri dapat dengan mudah mengakui hasil kreatifitas , karya cipta , bahkan budaya kita sebagai hasil ciptaan mereka dan menarik keuntungan sebesar-besarnya dari hal itu. Karena itu, kita menghargai upaya seniman kebaya kita adjie Notonegoro yang pekan lalu mendeklarasikan kebaya sebagai busana nasional wanita Indonesia. Deklarasi seperti ini tidak saja perlu, tetapi juga sangat mendesak dilakukan. Mendesak karena kesadaran kita akan hak cipta sangatlah rendah. Kita menghargai upaya pemerintah, bersama pemerintah di daerah yang tengah menginventarisasi karya-karya seni tradisional, sumber daya hayati dari berbagai daerah di Indonesia. Namun, sekali lagi setelah itu, jangan lupa mematenkan. Jika tidak, kita hanya dikenang sebagai bangsa yang mempunyai banyak karya cipta, tetapi tak mempunyai hak mengakui sebagai miliknya. Ibarat seoramg ibu yang melahirkan, tetapi tak boleh mengakui sang jabang bayi sebagai anaknya. Ini sungguh amat menyakitkan. KELOMPOK 2 : 1. Edi Zeth Ronsumbre 2. Sri Devi Suleta 3. Sri Wahyuni Juyka Sari 4. Theresia Alexsanderina Sainyakit 5. Israel Setitit 6. Dominggus M.D 7. Richard N. Sabami 8. Fransiskus Katpine 9. Siprianus Kaimu 10. Marselus Itmar