SlideShare a Scribd company logo
KEMENTERIAN AGAMA
ULANGAN SEMESTER GANJIL
MADRASAH ALIYAH WILKER KEDIRI SELATAN
TAHUN PELAJARAN 2015 / 2016
Mata Pelajaran : Sosiologi
Kelas / Semester : X (Sepuluh)/ Ganjil
Hari, Tanggal :
Waktu :
PILIHLAH JAWABAN DI BAWAH INI YANG PALING TEPAT!
1. Sosiologi merupakan perpaduan dari dua kata
yang artinya ”teman” dan ”ilmu”, kata yang
dimaksud adalah …
a. societa dan logos
b. socius dan logius
c. socius dan logos
d. social dan logos
e. socius dan logika
2. Sosiologi adalah ilmu yang mempelajari …
a. masalah-masalah sosial yang terjadi
pada masyarakat
b. gejala-gejala sosial yang timbul di
masyarakat
c. proses perubahan sosial masyarakat
d. nilai–nilai yang dianut oleh
masyarakat
e. hubungan timbal balik atau interaksi
sosial yang terjadi di masyarakat
3. Objek sosiologi adalah...
a. Benda sejarah
b. Masyarakat
c. Perekonomian
d. Sistem politik
e. Peninggalan purbakala
4. Perhatikan pernyataan berikut ini!
1) Perilaku menyimpang.
2) Metabolisme.
3) Masyarakat.
4) Nilai dan norma.
5) Patriotisme.
Manakah pernyataan-pernyataan di atas yang
merupakan konsep-konsep dalam sosiologi?
a. 1), 2), dan 3)
b. 1), 3), dan 4)
c. 1), 3), dan 5)
d. 2), 3), dan 4)
e. 3), 4), dan 5)
5. Pernyataan berikut ini yang bukan merupakan
sifat dan hakikat sosiologi adalah.....
a. Ilmu yang mempelajari gejala alam
b. Pengetahuan yang empiris dan
rasional
c. Pengetahuan yang empiris dan
irasional
d. Pengetahuan yang abstrak dan bukan
konkret
e. Ilmu yang mempelajari gejala-gejala
umum setiap interaksi masyarakat
6. Sosiologi muncul pertama kali di Eropa, faktor
apakah yang mendorong kelahiran sosiologi di
Eropa …
a. kebanyakan para ilmuwan lahir di
Eropa
b. Negara-negara Eropa yang pertama
kali melakukan imperialism dan
kolonialisme
c. Masyarakat Eropa lebih maju
dibandingkan dengan masyarakat Asia
d. Terjadinya peristiwa politik dan
ekonomi seperti Revolusi Industri
e. Negara–negara di Eropa banyak
mengalami perubahanperubahan sosial
7. Sosiologi berusaha menyusun abstraksi dari
hasil-hasil observasi adalah sosiologi sebagai
ilmu pengetahuan yang bersifat....
a. Empiris
b. Teoritis
c. Kumulatif
d. Non etis
e. Subjektif
8. Sosiologi dalam melakukan kajian tentang
masyarakat didasarkan pada hasil observasi
merupakan sosiologi sebagai ilmu
pengetahuan yang bersifat....
a. Empiris
b. Teoritis
c. Kumulatif
d. Non etis
e. Subjektif
9. Teori yang telah ada sebelumnya dalam arti
memperbaiki, memperluas, dan memperhalus
teori-teori lama adalah sosiologi sebagai ilmu
pengetahuan yang bersifat.....
a. Empiris
b. Teoritis
c. Kumulatif
d. Non etis
e. Subjektif
10. Sosiologi bukan mencari buruknya suatu fakta,
tetapi menjelaskan fakta-fakta tersebut secara
analitis yaitu merupakan sosiologi sebagai
ilmu pengeahuan yang bersifat....
a. Empiris
b. Teoritis
c. Kumulatif
d. Nonetis
e. Subjektif
11. Tokoh pertama yang meletakkan sosiologi
sebagai ilmu dan juga disebut bapak sosiologi
adalah....
a. Auguste Comte
b. Emile Durkheim
c. Soerjono Soekanto
d. Max weber
e. Herbert Spencer
12. Tokoh yang terkenal sebagai dengan teori
konflik sosial adalah ....
a. Max Weber
b. Emile Durkheim
c. Karl Marx
d. Soerjono Soekanto
e. Auguste Comte
13. pokok kajian sosiologi adalah tindakan
sosial. Itu pokok kajian menurut....
a. wright Mills
b. Max Weber
c. Emile Durkheim
d. Peter L. Berger
e. Selo Soemardjan
14. Tokoh yang mengemukakan teori pemkiran
postivistik adalah ....
a. Gillin dan Gillin
b. Aristoteles
c. Auguste Comte
d. Kinsley Davis
e. Plato
15. Akhir-akhir ini di televisi sering kita
menyaksikan berbagai demontrasi
masyarakat menuntut diturunkannya harga
bahan pokok. Realitas sosial tersebut dapat
ditinjau oleh sosiologi hubungannya
dengan ilmu lainnya adalah …
a. hubungan antara sosiologi dan
kependudukan
b. hubungan antara sosiologi dan
ekonomi
c. hubungan antara sosiologi dengan
antroplogi
d. hubungan antara sosiologi dengan
politik
e. hubungan antara sosiologi dengan
ilmu jiwa social
16. Setiap individu dalam kehidupan kelompok
masyarakat memiliki posisi yang berbeda-
beda. Ada seseorang yang menempati posisi
atas, tengah atau bawah. Posisi seseorang
dalam masyarakat disebut….
a. sistem sosial
b. norma sosial
c. status sosial
d. peranan sosial
e. struktur sosial
17. suatu pergerakan atau perpindahan status
seseorang atau suatu kelompok social
masyrakat baik secara vertical ataupun
horizontal, disebut …
a. mobilitas sosial
b. perubahan sosial
c. struktur sosial
d. norma sosial
e. nilai sosial
18. Suatu kehidupan yang didalamnya pihak-
pihak yang berhubungan saling
bergantung, berkomunikasi dan
bekerjasama, disebut ....
a. integrasi
b. simpati
c. adaptasi
d. interaksi
e. sosialisas
19. Kumpulan sikap perasaan atau anggapan
terhadap segala sesuatu yang dipandang
berharga, berguna, pantas, penting dan
diharapkan oleh masyarakat merupakan
hakikat dari….
a. norma sosial
b. nilai sosial
c. status sosial
d. system sosial
e. lembaga sosial
20. upaya penertiban yang dilakukan oleh
masyarakat, serata bertujuan untuk menjaga
keteraturan dan keseimbangan dalam
kehidupan masyrakat disebut …
a. penyimpangan sosial
b. hubungan sosial
c. perubahan sosial
d. pengendalian sosial
e. lembaga sosial
21. Suatu cabang sosiologi yang mengkaji
hubungan antara gejala-gejala kemasyarakatan
dengan budaya disebut ….
a. Sosiologi hokum
b. Sosiologi budaya
c. Sosiologi politik
d. Sosiologi agama
e. Sosiologi pendidikan
22. Sosiologi mengenal metode ilmiah
yakni....
a. Metode kuantitatif dan superlative
b. Metode kualitatif dan konduktif
c. Metode kualitatif dan kuantitatif
d. Metode kualitatif dan emansipatif
e. Metode ilmiah dan alami
23. Sebagai ilmu sosial sosiologi dapat
dikolaborasikan dengan ilmu pengetahuan
lainnya. Misalnya dalam mengkaji
peningkatan taraf hidup masyarakat dan
pengetaan kemiskinan . oleh karena itu,
cabang sosiologi yang sesuai untuk mengkaji
fenomena tersebut adalah …
a. Sosiologi industry
b. Sosiologi pedesaan
c. Sosiologi perkotaan
d. Sosiologi pendidikan
e. Sosiologi pembangunan
24. Gunung kelud meletus pada tanngal 14
februari 2014. Abu gunung kelud dirasakan
sebagaian besar masyarakat pulau jawa.
Cabang sosiologi yang tepat dalam mengkaji
dampak letsan gunung kelud adalah …
a. Sosiologi agama
b. Sosiologi pedesaan
c. Sosiologi kesehatan
d. Sosiologi pendidikan
e. Sosiologi perkotaan
25. Cabang sosiologi yang sesuai untuk mengkaji
fenomena munculnya partai-partai dalam
pemilu adalah …
a. Sosiologi pendidikan
b. Sosiologi politik
c. Sosiologi pembangunan
d. Sosiologi kesehatan
e. Sosiologi pariwisata

More Related Content

What's hot

Prediksi Soal UN Sosiologi 2017
Prediksi Soal UN Sosiologi 2017Prediksi Soal UN Sosiologi 2017
Prediksi Soal UN Sosiologi 2017
Fakhrudin Sujarwo
 
Soal PAS Sosiologi Kelas 10 Peminatan & Kunci Jawaban (K-13) 2016
Soal PAS Sosiologi Kelas 10 Peminatan & Kunci Jawaban (K-13) 2016Soal PAS Sosiologi Kelas 10 Peminatan & Kunci Jawaban (K-13) 2016
Soal PAS Sosiologi Kelas 10 Peminatan & Kunci Jawaban (K-13) 2016
Fakhrudin Sujarwo
 
Soal UKK Sosiologi Kelas 11 & Kunci Jawaban (K-13) 2015
Soal UKK Sosiologi Kelas 11 & Kunci Jawaban (K-13) 2015Soal UKK Sosiologi Kelas 11 & Kunci Jawaban (K-13) 2015
Soal UKK Sosiologi Kelas 11 & Kunci Jawaban (K-13) 2015
Fakhrudin Sujarwo
 
Bank Soal Sosiologi
Bank Soal Sosiologi Bank Soal Sosiologi
Bank Soal Sosiologi MAN SAMPIT
 
Bank soal sosiologi x ukk 2015
Bank soal sosiologi x ukk 2015Bank soal sosiologi x ukk 2015
Bank soal sosiologi x ukk 2015
MTS al-hidayah
 
Soal PAT Sosiologi Kelas 10 Beserta Kunci Jawaban (K-2013) Tahun 2017
Soal PAT Sosiologi Kelas 10 Beserta Kunci Jawaban (K-2013) Tahun 2017Soal PAT Sosiologi Kelas 10 Beserta Kunci Jawaban (K-2013) Tahun 2017
Soal PAT Sosiologi Kelas 10 Beserta Kunci Jawaban (K-2013) Tahun 2017
Fakhrudin Sujarwo
 
Soal us sosiologi sma-2012-2013
Soal us sosiologi sma-2012-2013Soal us sosiologi sma-2012-2013
Soal us sosiologi sma-2012-2013Mwasis Handoko
 
Soal uukk-kelas-x-a-20112012
Soal uukk-kelas-x-a-20112012Soal uukk-kelas-x-a-20112012
Soal uukk-kelas-x-a-20112012
fuad zuhurul
 
Bank Soal Sosiologi XII; Penelitian Sosial
Bank Soal Sosiologi XII; Penelitian SosialBank Soal Sosiologi XII; Penelitian Sosial
Bank Soal Sosiologi XII; Penelitian Sosial
Fakhrudin Sujarwo
 
Ulangan Harian Sosiologi Materi Struktur Sosial
Ulangan Harian Sosiologi Materi Struktur SosialUlangan Harian Sosiologi Materi Struktur Sosial
Ulangan Harian Sosiologi Materi Struktur Sosial
Fakhrudin Sujarwo
 
Soal Try Out UN Sosiologi dan Kunci Jawaban (2016)
Soal Try Out UN Sosiologi dan Kunci Jawaban (2016)Soal Try Out UN Sosiologi dan Kunci Jawaban (2016)
Soal Try Out UN Sosiologi dan Kunci Jawaban (2016)
Fakhrudin Sujarwo
 
Soal Try Out UN Sosiologi dan Kunci Jawaban (2015)
Soal Try Out UN Sosiologi dan Kunci Jawaban (2015)Soal Try Out UN Sosiologi dan Kunci Jawaban (2015)
Soal Try Out UN Sosiologi dan Kunci Jawaban (2015)
Fakhrudin Sujarwo
 
Soal Ujian Sekolah Sosiologi dan Kunci Jawaban (2015)
Soal Ujian Sekolah Sosiologi dan Kunci Jawaban (2015)Soal Ujian Sekolah Sosiologi dan Kunci Jawaban (2015)
Soal Ujian Sekolah Sosiologi dan Kunci Jawaban (2015)
Fakhrudin Sujarwo
 
Soal tryout sosiologi paket a
Soal tryout sosiologi paket aSoal tryout sosiologi paket a
Soal tryout sosiologi paket aKasmadi Rais
 
Latihan soal un sosiologi
Latihan soal un sosiologiLatihan soal un sosiologi
Latihan soal un sosiologihamdani15
 
Kunci Prediksi Soal UN Sosiologi Kode B Tahun 2013
Kunci Prediksi Soal UN Sosiologi Kode B Tahun 2013Kunci Prediksi Soal UN Sosiologi Kode B Tahun 2013
Kunci Prediksi Soal UN Sosiologi Kode B Tahun 2013
Sosiologi Smapa
 
Kelas10 sosiologi elisanti_tintin
Kelas10 sosiologi elisanti_tintinKelas10 sosiologi elisanti_tintin
Kelas10 sosiologi elisanti_tintinw0nd0
 

What's hot (20)

Prediksi Soal UN Sosiologi 2017
Prediksi Soal UN Sosiologi 2017Prediksi Soal UN Sosiologi 2017
Prediksi Soal UN Sosiologi 2017
 
Soal PAS Sosiologi Kelas 10 Peminatan & Kunci Jawaban (K-13) 2016
Soal PAS Sosiologi Kelas 10 Peminatan & Kunci Jawaban (K-13) 2016Soal PAS Sosiologi Kelas 10 Peminatan & Kunci Jawaban (K-13) 2016
Soal PAS Sosiologi Kelas 10 Peminatan & Kunci Jawaban (K-13) 2016
 
Soal UKK Sosiologi Kelas 11 & Kunci Jawaban (K-13) 2015
Soal UKK Sosiologi Kelas 11 & Kunci Jawaban (K-13) 2015Soal UKK Sosiologi Kelas 11 & Kunci Jawaban (K-13) 2015
Soal UKK Sosiologi Kelas 11 & Kunci Jawaban (K-13) 2015
 
Bank Soal Sosiologi
Bank Soal Sosiologi Bank Soal Sosiologi
Bank Soal Sosiologi
 
Bank soal sosiologi x ukk 2015
Bank soal sosiologi x ukk 2015Bank soal sosiologi x ukk 2015
Bank soal sosiologi x ukk 2015
 
Soal PAT Sosiologi Kelas 10 Beserta Kunci Jawaban (K-2013) Tahun 2017
Soal PAT Sosiologi Kelas 10 Beserta Kunci Jawaban (K-2013) Tahun 2017Soal PAT Sosiologi Kelas 10 Beserta Kunci Jawaban (K-2013) Tahun 2017
Soal PAT Sosiologi Kelas 10 Beserta Kunci Jawaban (K-2013) Tahun 2017
 
Soal us sosiologi sma-2012-2013
Soal us sosiologi sma-2012-2013Soal us sosiologi sma-2012-2013
Soal us sosiologi sma-2012-2013
 
Soal uukk-kelas-x-a-20112012
Soal uukk-kelas-x-a-20112012Soal uukk-kelas-x-a-20112012
Soal uukk-kelas-x-a-20112012
 
Bank Soal Sosiologi XII; Penelitian Sosial
Bank Soal Sosiologi XII; Penelitian SosialBank Soal Sosiologi XII; Penelitian Sosial
Bank Soal Sosiologi XII; Penelitian Sosial
 
Ulangan Harian Sosiologi Materi Struktur Sosial
Ulangan Harian Sosiologi Materi Struktur SosialUlangan Harian Sosiologi Materi Struktur Sosial
Ulangan Harian Sosiologi Materi Struktur Sosial
 
Soal Try Out UN Sosiologi dan Kunci Jawaban (2016)
Soal Try Out UN Sosiologi dan Kunci Jawaban (2016)Soal Try Out UN Sosiologi dan Kunci Jawaban (2016)
Soal Try Out UN Sosiologi dan Kunci Jawaban (2016)
 
Soal sosiologi ujian sekolah paket c
Soal sosiologi ujian sekolah paket cSoal sosiologi ujian sekolah paket c
Soal sosiologi ujian sekolah paket c
 
Soal Try Out UN Sosiologi dan Kunci Jawaban (2015)
Soal Try Out UN Sosiologi dan Kunci Jawaban (2015)Soal Try Out UN Sosiologi dan Kunci Jawaban (2015)
Soal Try Out UN Sosiologi dan Kunci Jawaban (2015)
 
Soal Sosiologi XI Semester Gasal
Soal Sosiologi XI Semester GasalSoal Sosiologi XI Semester Gasal
Soal Sosiologi XI Semester Gasal
 
Soal Ujian Sekolah Sosiologi dan Kunci Jawaban (2015)
Soal Ujian Sekolah Sosiologi dan Kunci Jawaban (2015)Soal Ujian Sekolah Sosiologi dan Kunci Jawaban (2015)
Soal Ujian Sekolah Sosiologi dan Kunci Jawaban (2015)
 
Soal tryout sosiologi paket a
Soal tryout sosiologi paket aSoal tryout sosiologi paket a
Soal tryout sosiologi paket a
 
Latihan soal un sosiologi
Latihan soal un sosiologiLatihan soal un sosiologi
Latihan soal un sosiologi
 
Kunci Prediksi Soal UN Sosiologi Kode B Tahun 2013
Kunci Prediksi Soal UN Sosiologi Kode B Tahun 2013Kunci Prediksi Soal UN Sosiologi Kode B Tahun 2013
Kunci Prediksi Soal UN Sosiologi Kode B Tahun 2013
 
Kelas10 sosiologi elisanti_tintin
Kelas10 sosiologi elisanti_tintinKelas10 sosiologi elisanti_tintin
Kelas10 sosiologi elisanti_tintin
 
Soal Sosiologi X Semester Gasal
Soal Sosiologi X Semester GasalSoal Sosiologi X Semester Gasal
Soal Sosiologi X Semester Gasal
 

Similar to Ulangan harian sosiologi ganjil 2015

Soal PAS Sosiologi Kelas 10 Lintas Minat & Kunci Jawaban (K-13) 2016
Soal PAS Sosiologi Kelas 10 Lintas Minat & Kunci Jawaban (K-13) 2016 Soal PAS Sosiologi Kelas 10 Lintas Minat & Kunci Jawaban (K-13) 2016
Soal PAS Sosiologi Kelas 10 Lintas Minat & Kunci Jawaban (K-13) 2016
Fakhrudin Sujarwo
 
Soal pas ganjil sosiologi
Soal pas ganjil sosiologiSoal pas ganjil sosiologi
Soal pas ganjil sosiologi
Risou Kun
 
Sosiologi - Kajian Sosiologi
Sosiologi - Kajian SosiologiSosiologi - Kajian Sosiologi
Sosiologi - Kajian Sosiologi
Rania Afifa Dewi
 
Dasar-dasar Sosiologi 1.pptx
Dasar-dasar Sosiologi 1.pptxDasar-dasar Sosiologi 1.pptx
Dasar-dasar Sosiologi 1.pptx
LaPanritaInstitute
 
Konsep dasar sosiologi
Konsep dasar sosiologiKonsep dasar sosiologi
Konsep dasar sosiologi
Adi Noegraha
 
Konsep Dasar Sosiologi IPS
Konsep Dasar Sosiologi IPSKonsep Dasar Sosiologi IPS
Konsep Dasar Sosiologi IPS
Siti Hardiyanti
 
Sosiologi sebagai ilmu
Sosiologi sebagai ilmuSosiologi sebagai ilmu
Sosiologi sebagai ilmuPadmi Amik
 
I. sos sbg ilmu ttg masy_SMAN 1 Kejayan Kab. Pasuruan
I. sos sbg ilmu ttg masy_SMAN 1 Kejayan Kab. PasuruanI. sos sbg ilmu ttg masy_SMAN 1 Kejayan Kab. Pasuruan
I. sos sbg ilmu ttg masy_SMAN 1 Kejayan Kab. Pasuruan
Heru Paryono
 
Bahan ujian remedi ips smk m w.sari
Bahan ujian remedi ips smk m w.sariBahan ujian remedi ips smk m w.sari
Bahan ujian remedi ips smk m w.sari
apotek agam farma
 
Sosiologi kelas X BAB 1: Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Sosiologi kelas X BAB 1: Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang MasyarakatSosiologi kelas X BAB 1: Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Sosiologi kelas X BAB 1: Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Rizky Fatima
 
Bahan ajar ips smkm sukoharjo
Bahan ajar ips smkm sukoharjoBahan ajar ips smkm sukoharjo
Bahan ajar ips smkm sukoharjo
apotek agam farma
 
PowerPoint PR Sosiologi 10A Ed. 2019-1.pptx
PowerPoint PR Sosiologi 10A Ed. 2019-1.pptxPowerPoint PR Sosiologi 10A Ed. 2019-1.pptx
PowerPoint PR Sosiologi 10A Ed. 2019-1.pptx
kamalfahrurizal1
 
PowerPoint PR Sosiologi 10A Ed. 2019.pptx
PowerPoint PR Sosiologi 10A Ed. 2019.pptxPowerPoint PR Sosiologi 10A Ed. 2019.pptx
PowerPoint PR Sosiologi 10A Ed. 2019.pptx
FaisalHabibLubis1
 
PENGANTAR SOSIOLOGI MENURUT PPT PARA AHLI
PENGANTAR SOSIOLOGI MENURUT PPT PARA AHLIPENGANTAR SOSIOLOGI MENURUT PPT PARA AHLI
PENGANTAR SOSIOLOGI MENURUT PPT PARA AHLI
FebrinaCuchaAhmad
 
Brown Aesthetic Group Project Presentation_20231013_072816_0000.pdf
Brown Aesthetic Group Project Presentation_20231013_072816_0000.pdfBrown Aesthetic Group Project Presentation_20231013_072816_0000.pdf
Brown Aesthetic Group Project Presentation_20231013_072816_0000.pdf
AfifSusanto1
 
Ringkasan Materi UN Sosiologi SMA 2012
Ringkasan Materi UN Sosiologi SMA 2012Ringkasan Materi UN Sosiologi SMA 2012
Ringkasan Materi UN Sosiologi SMA 2012Dian Oktavia
 
Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang MasyarakatSosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Ghina Maudy
 
Ilmu Sosiologi
Ilmu SosiologiIlmu Sosiologi
Ilmu Sosiologi
Kartika Kartika
 

Similar to Ulangan harian sosiologi ganjil 2015 (20)

Soal PAS Sosiologi Kelas 10 Lintas Minat & Kunci Jawaban (K-13) 2016
Soal PAS Sosiologi Kelas 10 Lintas Minat & Kunci Jawaban (K-13) 2016 Soal PAS Sosiologi Kelas 10 Lintas Minat & Kunci Jawaban (K-13) 2016
Soal PAS Sosiologi Kelas 10 Lintas Minat & Kunci Jawaban (K-13) 2016
 
Sosiologi Sebagai Ilmu
Sosiologi Sebagai IlmuSosiologi Sebagai Ilmu
Sosiologi Sebagai Ilmu
 
Soal pas ganjil sosiologi
Soal pas ganjil sosiologiSoal pas ganjil sosiologi
Soal pas ganjil sosiologi
 
Sosiologi - Kajian Sosiologi
Sosiologi - Kajian SosiologiSosiologi - Kajian Sosiologi
Sosiologi - Kajian Sosiologi
 
Dasar-dasar Sosiologi 1.pptx
Dasar-dasar Sosiologi 1.pptxDasar-dasar Sosiologi 1.pptx
Dasar-dasar Sosiologi 1.pptx
 
Konsep dasar sosiologi
Konsep dasar sosiologiKonsep dasar sosiologi
Konsep dasar sosiologi
 
Konsep Dasar Sosiologi IPS
Konsep Dasar Sosiologi IPSKonsep Dasar Sosiologi IPS
Konsep Dasar Sosiologi IPS
 
Sosiologi sebagai ilmu
Sosiologi sebagai ilmuSosiologi sebagai ilmu
Sosiologi sebagai ilmu
 
I. sos sbg ilmu ttg masy_SMAN 1 Kejayan Kab. Pasuruan
I. sos sbg ilmu ttg masy_SMAN 1 Kejayan Kab. PasuruanI. sos sbg ilmu ttg masy_SMAN 1 Kejayan Kab. Pasuruan
I. sos sbg ilmu ttg masy_SMAN 1 Kejayan Kab. Pasuruan
 
Bahan ujian remedi ips smk m w.sari
Bahan ujian remedi ips smk m w.sariBahan ujian remedi ips smk m w.sari
Bahan ujian remedi ips smk m w.sari
 
Sosiologi kelas X BAB 1: Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Sosiologi kelas X BAB 1: Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang MasyarakatSosiologi kelas X BAB 1: Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Sosiologi kelas X BAB 1: Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
 
Bahan ajar ips smkm sukoharjo
Bahan ajar ips smkm sukoharjoBahan ajar ips smkm sukoharjo
Bahan ajar ips smkm sukoharjo
 
PowerPoint PR Sosiologi 10A Ed. 2019-1.pptx
PowerPoint PR Sosiologi 10A Ed. 2019-1.pptxPowerPoint PR Sosiologi 10A Ed. 2019-1.pptx
PowerPoint PR Sosiologi 10A Ed. 2019-1.pptx
 
PowerPoint PR Sosiologi 10A Ed. 2019.pptx
PowerPoint PR Sosiologi 10A Ed. 2019.pptxPowerPoint PR Sosiologi 10A Ed. 2019.pptx
PowerPoint PR Sosiologi 10A Ed. 2019.pptx
 
PENGANTAR SOSIOLOGI MENURUT PPT PARA AHLI
PENGANTAR SOSIOLOGI MENURUT PPT PARA AHLIPENGANTAR SOSIOLOGI MENURUT PPT PARA AHLI
PENGANTAR SOSIOLOGI MENURUT PPT PARA AHLI
 
Brown Aesthetic Group Project Presentation_20231013_072816_0000.pdf
Brown Aesthetic Group Project Presentation_20231013_072816_0000.pdfBrown Aesthetic Group Project Presentation_20231013_072816_0000.pdf
Brown Aesthetic Group Project Presentation_20231013_072816_0000.pdf
 
Ringkasan Materi UN Sosiologi SMA 2012
Ringkasan Materi UN Sosiologi SMA 2012Ringkasan Materi UN Sosiologi SMA 2012
Ringkasan Materi UN Sosiologi SMA 2012
 
Sk kd sosiologi
Sk kd sosiologiSk kd sosiologi
Sk kd sosiologi
 
Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang MasyarakatSosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat
 
Ilmu Sosiologi
Ilmu SosiologiIlmu Sosiologi
Ilmu Sosiologi
 

Recently uploaded

PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 

Recently uploaded (20)

PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 

Ulangan harian sosiologi ganjil 2015

  • 1. KEMENTERIAN AGAMA ULANGAN SEMESTER GANJIL MADRASAH ALIYAH WILKER KEDIRI SELATAN TAHUN PELAJARAN 2015 / 2016 Mata Pelajaran : Sosiologi Kelas / Semester : X (Sepuluh)/ Ganjil Hari, Tanggal : Waktu : PILIHLAH JAWABAN DI BAWAH INI YANG PALING TEPAT! 1. Sosiologi merupakan perpaduan dari dua kata yang artinya ”teman” dan ”ilmu”, kata yang dimaksud adalah … a. societa dan logos b. socius dan logius c. socius dan logos d. social dan logos e. socius dan logika 2. Sosiologi adalah ilmu yang mempelajari … a. masalah-masalah sosial yang terjadi pada masyarakat b. gejala-gejala sosial yang timbul di masyarakat c. proses perubahan sosial masyarakat d. nilai–nilai yang dianut oleh masyarakat e. hubungan timbal balik atau interaksi sosial yang terjadi di masyarakat 3. Objek sosiologi adalah... a. Benda sejarah b. Masyarakat c. Perekonomian d. Sistem politik e. Peninggalan purbakala 4. Perhatikan pernyataan berikut ini! 1) Perilaku menyimpang. 2) Metabolisme. 3) Masyarakat. 4) Nilai dan norma. 5) Patriotisme. Manakah pernyataan-pernyataan di atas yang merupakan konsep-konsep dalam sosiologi? a. 1), 2), dan 3) b. 1), 3), dan 4) c. 1), 3), dan 5) d. 2), 3), dan 4) e. 3), 4), dan 5) 5. Pernyataan berikut ini yang bukan merupakan sifat dan hakikat sosiologi adalah..... a. Ilmu yang mempelajari gejala alam b. Pengetahuan yang empiris dan rasional c. Pengetahuan yang empiris dan irasional d. Pengetahuan yang abstrak dan bukan konkret e. Ilmu yang mempelajari gejala-gejala umum setiap interaksi masyarakat 6. Sosiologi muncul pertama kali di Eropa, faktor apakah yang mendorong kelahiran sosiologi di Eropa … a. kebanyakan para ilmuwan lahir di Eropa b. Negara-negara Eropa yang pertama kali melakukan imperialism dan kolonialisme c. Masyarakat Eropa lebih maju dibandingkan dengan masyarakat Asia d. Terjadinya peristiwa politik dan ekonomi seperti Revolusi Industri e. Negara–negara di Eropa banyak mengalami perubahanperubahan sosial 7. Sosiologi berusaha menyusun abstraksi dari hasil-hasil observasi adalah sosiologi sebagai ilmu pengetahuan yang bersifat.... a. Empiris b. Teoritis c. Kumulatif d. Non etis e. Subjektif 8. Sosiologi dalam melakukan kajian tentang masyarakat didasarkan pada hasil observasi merupakan sosiologi sebagai ilmu pengetahuan yang bersifat.... a. Empiris b. Teoritis c. Kumulatif d. Non etis e. Subjektif 9. Teori yang telah ada sebelumnya dalam arti memperbaiki, memperluas, dan memperhalus teori-teori lama adalah sosiologi sebagai ilmu pengetahuan yang bersifat..... a. Empiris b. Teoritis c. Kumulatif d. Non etis e. Subjektif 10. Sosiologi bukan mencari buruknya suatu fakta, tetapi menjelaskan fakta-fakta tersebut secara analitis yaitu merupakan sosiologi sebagai ilmu pengeahuan yang bersifat.... a. Empiris b. Teoritis c. Kumulatif d. Nonetis e. Subjektif 11. Tokoh pertama yang meletakkan sosiologi sebagai ilmu dan juga disebut bapak sosiologi adalah.... a. Auguste Comte b. Emile Durkheim c. Soerjono Soekanto d. Max weber e. Herbert Spencer
  • 2. 12. Tokoh yang terkenal sebagai dengan teori konflik sosial adalah .... a. Max Weber b. Emile Durkheim c. Karl Marx d. Soerjono Soekanto e. Auguste Comte 13. pokok kajian sosiologi adalah tindakan sosial. Itu pokok kajian menurut.... a. wright Mills b. Max Weber c. Emile Durkheim d. Peter L. Berger e. Selo Soemardjan 14. Tokoh yang mengemukakan teori pemkiran postivistik adalah .... a. Gillin dan Gillin b. Aristoteles c. Auguste Comte d. Kinsley Davis e. Plato 15. Akhir-akhir ini di televisi sering kita menyaksikan berbagai demontrasi masyarakat menuntut diturunkannya harga bahan pokok. Realitas sosial tersebut dapat ditinjau oleh sosiologi hubungannya dengan ilmu lainnya adalah … a. hubungan antara sosiologi dan kependudukan b. hubungan antara sosiologi dan ekonomi c. hubungan antara sosiologi dengan antroplogi d. hubungan antara sosiologi dengan politik e. hubungan antara sosiologi dengan ilmu jiwa social 16. Setiap individu dalam kehidupan kelompok masyarakat memiliki posisi yang berbeda- beda. Ada seseorang yang menempati posisi atas, tengah atau bawah. Posisi seseorang dalam masyarakat disebut…. a. sistem sosial b. norma sosial c. status sosial d. peranan sosial e. struktur sosial 17. suatu pergerakan atau perpindahan status seseorang atau suatu kelompok social masyrakat baik secara vertical ataupun horizontal, disebut … a. mobilitas sosial b. perubahan sosial c. struktur sosial d. norma sosial e. nilai sosial 18. Suatu kehidupan yang didalamnya pihak- pihak yang berhubungan saling bergantung, berkomunikasi dan bekerjasama, disebut .... a. integrasi b. simpati c. adaptasi d. interaksi e. sosialisas 19. Kumpulan sikap perasaan atau anggapan terhadap segala sesuatu yang dipandang berharga, berguna, pantas, penting dan diharapkan oleh masyarakat merupakan hakikat dari…. a. norma sosial b. nilai sosial c. status sosial d. system sosial e. lembaga sosial 20. upaya penertiban yang dilakukan oleh masyarakat, serata bertujuan untuk menjaga keteraturan dan keseimbangan dalam kehidupan masyrakat disebut … a. penyimpangan sosial b. hubungan sosial c. perubahan sosial d. pengendalian sosial e. lembaga sosial 21. Suatu cabang sosiologi yang mengkaji hubungan antara gejala-gejala kemasyarakatan dengan budaya disebut …. a. Sosiologi hokum b. Sosiologi budaya c. Sosiologi politik d. Sosiologi agama e. Sosiologi pendidikan 22. Sosiologi mengenal metode ilmiah yakni.... a. Metode kuantitatif dan superlative b. Metode kualitatif dan konduktif c. Metode kualitatif dan kuantitatif d. Metode kualitatif dan emansipatif e. Metode ilmiah dan alami 23. Sebagai ilmu sosial sosiologi dapat dikolaborasikan dengan ilmu pengetahuan lainnya. Misalnya dalam mengkaji peningkatan taraf hidup masyarakat dan pengetaan kemiskinan . oleh karena itu, cabang sosiologi yang sesuai untuk mengkaji fenomena tersebut adalah … a. Sosiologi industry b. Sosiologi pedesaan c. Sosiologi perkotaan d. Sosiologi pendidikan e. Sosiologi pembangunan
  • 3. 24. Gunung kelud meletus pada tanngal 14 februari 2014. Abu gunung kelud dirasakan sebagaian besar masyarakat pulau jawa. Cabang sosiologi yang tepat dalam mengkaji dampak letsan gunung kelud adalah … a. Sosiologi agama b. Sosiologi pedesaan c. Sosiologi kesehatan d. Sosiologi pendidikan e. Sosiologi perkotaan 25. Cabang sosiologi yang sesuai untuk mengkaji fenomena munculnya partai-partai dalam pemilu adalah … a. Sosiologi pendidikan b. Sosiologi politik c. Sosiologi pembangunan d. Sosiologi kesehatan e. Sosiologi pariwisata