SlideShare a Scribd company logo
Nama : Afrizal Pawane 
NPM : 121055520111151 
Ruang : Si 2
Sejarah Tentang 
Red Hat
Pada tahun 1993 Bob Young mendirikan ACC Corporation, bisnis 
katalog yang menjual aksesori perangkat lunak Linux dan UNIX. Pada tahun 
1994 Marc Ewing membuat distribusi Linux sendiri, yang dinamai Red Hat 
Linux. Ewing merilisnya pada Oktober tahun tersebut, dan dikenal sebagai rilis 
Halloween. Young membeli bisnis Ewing pada tahun 1995, dan keduana 
bergabung menjadi Red Hat Software, dengan Young menjabat sebagai CEO. 
Saham Red Hat masuk pasar modal pada 11 Agustus 1999 dan 
menjadi salah satu perusahaan pencetak-laba-terbesar-pada penjualan-hari-pertama 
dalam sejarah Wall Street. Matius Szulik menggantikan Bob Young 
sebagai CEO pada bulan November tahun tersebut.
Pada tanggal [15 November]] 1999, Red Hat mengakuisisi Cygnus 
Solutions. Cygnus provided commercial support for free software and 
housed maintainers of GNU software products such as the GNU Debugger 
and GNU binutils . Cygnus adalah perusahaan penjual jasa dukungan atas 
perangkat lunak bebas dan pengelola perangkat lunak GNU seperti GNU 
Debugger dan GNU Binutils. Salah satu pendiri Cygnus, Michael Tiemann, 
menjabat sebagai Chief Technical Officer Red Hat dan mulai 2008 
menjabat sebagai Vice President untuk urusan Open Source. Red Hat 
kemudian juga mengakuisisi WireSpeed, C2Net dan Hell's Kitchen 
Systems. Red Hat juga membeli Planning Technologies, Inc pada tahun 
2001 dan pada tahun 2004 direktori dan perangkat lunak server-sertifikat 
AOL iPlanet.
Pada bulan Februari 2000, InfoWorld memberikan Red Hat 
penghargaan "Operating System Product of the Year" (Produk Sistem 
Operasi Terbaik Tahun Ini) bagi Red Hat Linux 6.1. Red Hat acquired 
Planning Technologies, Inc in 2001 and in 2004 AOL 's iPlanet directory 
and certificate-server software. 
Red Hat memindahkan kantor pusatnya dari Durham, NC, ke 
Centennial Campus NC State University di Raleigh, North Carolina pada 
Februari 2002. Pada bulan Maret berikutnya, Red Hat pertama kalinya 
memperkenalkan sistem operasi Linux untuk perusahaan besar: Red Hat 
Advanced Server, yang kemudian diganti namanya menjadi Red Hat 
Enterprise Linux (RHEL). Dell, IBM, HP dan Oracle Corporation 
mengumumkan dukungan mereka atas platform tersebut.
Pada bulan Desember 2005 majalah CIO Insight melakukan survei 
nilai peusahaan tahunannya, dan menaruh Red Hat di peringkat #1 dalam 
nilai untuk tahun kedua berturut-turut. Saham Red Hat menjadi bagian dari 
NASDAQ-100 pada 19 Desember 2005. Red Hat menmbeli JBoss 
perusahaan penyedia perangkat lunak sumber terbuka untuk jaringan pada 
5 Juni 5 2006 dan JBoss menjadi bagian dari Red Hat. Pada tahun 2007 
Red Hat membeli MetaMatrix dan membuat kesepakatan dengan Exadel 
untuk mendistribusikan perangkat lunaknya.
Pada tanggal 18 September 2006, Red Hat merilis Red Hat 
Application Stack, proses pengolahan struktur data berdasarkan teknologi 
JBoss. Pada tanggal 12 Desember 2006, Red Hat pindah dari NASDAQ 
(RHAT) ke New York Stock Exchange (RHT). Pada 15 Maret 2007 Red 
Hat merilis Red Hat Enterprise Linux 5, dan pada bulan Juni, mereka 
membeli Mobicents 
Pada 13 Maret 2008 Red Hat mengakuisisi Amentra, sebuah penyedia 
layanan integrasi sistem untuk Service-oriented architecture (SOA), bagi 
manajemen proses bisnis, pengembangan sistem dan solusi data 
perusahaan.Amentra beroperasi sebagai perusahaan mandiri dari Red Hat.
Pengertian Red Hat 
Red Hat adalah salah satu perusahaan terbesar dan dikenal untuk 
dedikasinya atas perangkat lunak sumber bebas. Red Hat didirikan pada 
1993 dan bermarkas di Raleigh, North Carolina, Amerika Serikat. Red Hat 
terkenal karena produknya Red Hat Linux salah satu distro Linux utama.
LANGKAH – LANGKAH 
INSTALASI LINUX REDHAT
Persiapan Instalasi 
Beberapa hal yang patut anda catat sebelum memulai instalasi adalah : 
1. siapkan PC yang memungkinkan untuk menginstal linux 
2. siapkan CD instalasi Linux yang akan anda instal 
Memulai Instalasi 
1. Setting BIOS pada komputer, agar booting pertama dari CD-Drive. 
2. Masukkan Disk ke 1 dari 3 CD Red Hat ke dalam CD-Drive. Tunggu 
beberapa saat hingga tampil pilihan untuk memulai instalatasi Red Hat 
tersebut | tekan tombol Enter.
3. Tunggu beberapa saat akan muncul pilihan bahasa selama proses instalasi 
seperti gambar berikut :
4. Klik tombol Next. Kemudian akan tampil jendela pilihan untuk 
keyboard.
5. Klik tombol Next. Kemudian akan tampil jendela pilihan untuk mouse, klik 
sesuai dengan mouse yang digunakan.
6. Klik tombol Next kemudian akan tampil jendela pilihan untuk upgrade atau 
install
7. Pilih Perform a New Red Hat Linux Installation, Kemudian klik tombol 
next. 
8. Tentukan pilihan untuk instalasi yang diinginkan, klik Next
9. Pilih bentuk partisi yang diinginkan : Automatically Partition atau Manually with 
Disk Druid
*) Membuat tiga partisi, masing-masing untuk windows, linux dan 
data. Sehingga jika anda ingin menghapus/ uninstal Linux atau 
Windows, data-data penting anda tidak turut hilang. 
*) Didalam sebuah Harddisk terdapat konsep partisi yang terdiri dari Partisi 
Primary, Partisi Extended dan Partisi Logical. Didalam partisi primary 
terdapat Master Boot Record (MBR) untuk melakukan proses boot loader 
dari suatu sistem operasi. 
10. Pilih Manually Partition with Disk Druid untuk membuat partisi Linux, 
dan secara default, Anda cukup untuk membuat partisi : 
1 . /boot ———-> EXT3 / Linux Native ——-> 100 MB 
2 . / ————–>EXT3 / Linux Native ——–>4000 MB 
3 . swap ———–>Swap ————->2 x jumlah memori yang terpasang 
pada komputer
Pilih tombol NEW pada kotak dialog Partitioning. Lalu isikan di 
kolom Mount Point “ / ”. Untuk file system, pilih Linux Native. Isikan kolom 
size sisa dari hardisk anda yang masih kosong. Lalu pilih OK kemudian pilih 
Next.
11. Setelah selesai pembuatan partisi maka akan ditampilkan konfigurasi untuk 
boot loader Lalu pilih Next, sehingga muncul tampilan sebagai berikut :
12. Jika anda berencana menghubungkan komputer ke jaringan, isikan data 
yang diminta. Jika tidak biarkan kosong. Pilih Next.
13. Kemudian muncul kotak konfigurasi firewall. Biarkan kosong jika anda tidak 
menghubungkan komputer dengan jaringan.
14. Pilih Next , muncul tampilan berikut yang meminta anda mengisikan 
jenis bahasa yang akan digunakan oleh RedHat nantinya.
15. Pilih Next untuk melanjutkan. Sehingga tampil setting waktu.
16. Pilih Next untuk melanjutkan. Masukkan Password untuk root, yang 
merupakan super user. Klik tombol Next dan tombol Next kembali.
17. Tentukan paket-paket apa saja yang akan di Install. Ada beberapa group 
paket diantaranya seperti Desktop, Application, Server. Kemudian klik 
Next
18. Tunggu beberapa saat hingga proses instalasi paket yang telah dipilih 
selesai semuanya.
19. Kemudian akan tampil kotak dialog untuk membuat boot system untuk disket, 
masukkan disket pada drive A, kemudian klik tombol Next.
20. Setelah selesai pembuatan disket boot, kemudian akan tampil kotak dialog 
untuk menentukan jenis Berikutnya installer akan meminta anda memilih 
konfigurasi Video Card. Umumnya, installer mengenali jenis video card 
yang ada. Dan juga anda diminta memilih jumlah RAM video card 
tersebut. Seperti terlihat pada gambar berikut :
21. Klik Next untuk menentukan jenis monitor yang digunakan dan resolusi 
yang diinginkan. 
22. Setelah anda memasukan dengan benar, maka selesai sudah instalasi 
Linux RedHat 9.0.
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

OpenSUSE-Kelompok 14
OpenSUSE-Kelompok 14OpenSUSE-Kelompok 14
OpenSUSE-Kelompok 14
Israwan Hafiz
 
Sejarah linux suse
Sejarah linux suseSejarah linux suse
Sejarah linux suse
Gilang Pangestu
 
Windows dari waktu ke waktu
Windows dari waktu ke waktuWindows dari waktu ke waktu
Windows dari waktu ke waktuHuda Thinxinkz
 
Dos
DosDos
Kelompok 3 baru
Kelompok 3 baruKelompok 3 baru
Kelompok 3 baru
Muhammad Noor
 
Window 95
Window 95Window 95
Window 95
Iman Trianto
 
Artikel windows dan linux.....
Artikel windows dan linux.....Artikel windows dan linux.....
Artikel windows dan linux.....
kiuk08
 
Modul 1-instalasi
Modul 1-instalasiModul 1-instalasi
Modul 1-instalasi
HARRY CHAN PUTRA
 
Sejarah dan perkembangan sistem operasi microsoft windows
Sejarah dan perkembangan sistem operasi microsoft windowsSejarah dan perkembangan sistem operasi microsoft windows
Sejarah dan perkembangan sistem operasi microsoft windows
Koneksia Tecno News
 
Sistem operasi2
Sistem operasi2Sistem operasi2
Sistem operasi2Marvan Ls
 
Perkembangan Operating System 1980-2015 New
Perkembangan Operating System 1980-2015 NewPerkembangan Operating System 1980-2015 New
Perkembangan Operating System 1980-2015 New
Ariefiandra Ariefiandra
 
Intan ayudhani xii ipa 4
Intan ayudhani xii ipa 4Intan ayudhani xii ipa 4
Intan ayudhani xii ipa 4Intan Ayudhani
 

What's hot (15)

OpenSUSE-Kelompok 14
OpenSUSE-Kelompok 14OpenSUSE-Kelompok 14
OpenSUSE-Kelompok 14
 
Sejarah linux suse
Sejarah linux suseSejarah linux suse
Sejarah linux suse
 
Artikel Windows Vs Linux
Artikel Windows Vs LinuxArtikel Windows Vs Linux
Artikel Windows Vs Linux
 
Windows dari waktu ke waktu
Windows dari waktu ke waktuWindows dari waktu ke waktu
Windows dari waktu ke waktu
 
Dos
DosDos
Dos
 
Linux suse
Linux suseLinux suse
Linux suse
 
Kelompok 3 baru
Kelompok 3 baruKelompok 3 baru
Kelompok 3 baru
 
Window 95
Window 95Window 95
Window 95
 
Artikel windows dan linux.....
Artikel windows dan linux.....Artikel windows dan linux.....
Artikel windows dan linux.....
 
Modul 1-instalasi
Modul 1-instalasiModul 1-instalasi
Modul 1-instalasi
 
Sejarah dan perkembangan sistem operasi microsoft windows
Sejarah dan perkembangan sistem operasi microsoft windowsSejarah dan perkembangan sistem operasi microsoft windows
Sejarah dan perkembangan sistem operasi microsoft windows
 
Sistem operasi2
Sistem operasi2Sistem operasi2
Sistem operasi2
 
Perkembangan Operating System 1980-2015 New
Perkembangan Operating System 1980-2015 NewPerkembangan Operating System 1980-2015 New
Perkembangan Operating System 1980-2015 New
 
Intan ayudhani xii ipa 4
Intan ayudhani xii ipa 4Intan ayudhani xii ipa 4
Intan ayudhani xii ipa 4
 
Makalah unix
Makalah unixMakalah unix
Makalah unix
 

Viewers also liked

Critical thinking
Critical thinkingCritical thinking
Critical thinking
Ahmed Mayouf
 
Programmable 256 Colors Text Display With RGB LED Spinning Technology
Programmable 256 Colors Text Display With RGB LED Spinning TechnologyProgrammable 256 Colors Text Display With RGB LED Spinning Technology
Programmable 256 Colors Text Display With RGB LED Spinning Technology
Setya Ardhi
 
Dinatek juni 2012 setya ardhi pengembangan alat penampil tulisan
Dinatek juni 2012   setya ardhi pengembangan alat penampil tulisanDinatek juni 2012   setya ardhi pengembangan alat penampil tulisan
Dinatek juni 2012 setya ardhi pengembangan alat penampil tulisan
Setya Ardhi
 
Climp to the top : atteinde un objectif par étape
Climp to the top : atteinde un objectif par étapeClimp to the top : atteinde un objectif par étape
Climp to the top : atteinde un objectif par étape
Prénom Nom de famille
 
Think aloud project for ed tech
Think aloud project for ed tech Think aloud project for ed tech
Think aloud project for ed tech
cmarie192
 
Prepositions of location preposiciones de lugar último
Prepositions of location preposiciones de lugar últimoPrepositions of location preposiciones de lugar último
Prepositions of location preposiciones de lugar último
K'rol Ramirez
 
Teknik pembangkitan gelombang sinus pwm untuk inverter daya tiga fase
Teknik pembangkitan gelombang sinus pwm untuk inverter daya tiga faseTeknik pembangkitan gelombang sinus pwm untuk inverter daya tiga fase
Teknik pembangkitan gelombang sinus pwm untuk inverter daya tiga fase
Setya Ardhi
 
Fungsi produksi dan fungsi biaya
Fungsi produksi dan fungsi biayaFungsi produksi dan fungsi biaya
Fungsi produksi dan fungsi biaya
Cindy II
 
RESOURCES & TYPES
RESOURCES & TYPESRESOURCES & TYPES
RESOURCES & TYPES
gangaraju ganu
 
Buku log mentee
Buku log menteeBuku log mentee
Buku log mentee
Siti Zalina
 
Solid state manipulation
Solid state manipulationSolid state manipulation
Solid state manipulation
Prem Patil
 
Teaching large classes
Teaching large classes Teaching large classes
Teaching large classes
Ahmed Mayouf
 
Laporan Pelaksanaan Kajian I Program Pemetaan dan Analisis Sisi Pasokan Dalam...
Laporan Pelaksanaan Kajian I Program Pemetaan dan Analisis Sisi Pasokan Dalam...Laporan Pelaksanaan Kajian I Program Pemetaan dan Analisis Sisi Pasokan Dalam...
Laporan Pelaksanaan Kajian I Program Pemetaan dan Analisis Sisi Pasokan Dalam...
Setya Ardhi
 
rmsa
rmsarmsa
Freeze drying
Freeze dryingFreeze drying
Freeze drying
Prem Patil
 
Patent ppt
Patent pptPatent ppt
Patent ppt
Prem Patil
 
Fda regulations for pharmaceutical packaging
Fda regulations for pharmaceutical packagingFda regulations for pharmaceutical packaging
Fda regulations for pharmaceutical packaging
Prem Patil
 

Viewers also liked (17)

Critical thinking
Critical thinkingCritical thinking
Critical thinking
 
Programmable 256 Colors Text Display With RGB LED Spinning Technology
Programmable 256 Colors Text Display With RGB LED Spinning TechnologyProgrammable 256 Colors Text Display With RGB LED Spinning Technology
Programmable 256 Colors Text Display With RGB LED Spinning Technology
 
Dinatek juni 2012 setya ardhi pengembangan alat penampil tulisan
Dinatek juni 2012   setya ardhi pengembangan alat penampil tulisanDinatek juni 2012   setya ardhi pengembangan alat penampil tulisan
Dinatek juni 2012 setya ardhi pengembangan alat penampil tulisan
 
Climp to the top : atteinde un objectif par étape
Climp to the top : atteinde un objectif par étapeClimp to the top : atteinde un objectif par étape
Climp to the top : atteinde un objectif par étape
 
Think aloud project for ed tech
Think aloud project for ed tech Think aloud project for ed tech
Think aloud project for ed tech
 
Prepositions of location preposiciones de lugar último
Prepositions of location preposiciones de lugar últimoPrepositions of location preposiciones de lugar último
Prepositions of location preposiciones de lugar último
 
Teknik pembangkitan gelombang sinus pwm untuk inverter daya tiga fase
Teknik pembangkitan gelombang sinus pwm untuk inverter daya tiga faseTeknik pembangkitan gelombang sinus pwm untuk inverter daya tiga fase
Teknik pembangkitan gelombang sinus pwm untuk inverter daya tiga fase
 
Fungsi produksi dan fungsi biaya
Fungsi produksi dan fungsi biayaFungsi produksi dan fungsi biaya
Fungsi produksi dan fungsi biaya
 
RESOURCES & TYPES
RESOURCES & TYPESRESOURCES & TYPES
RESOURCES & TYPES
 
Buku log mentee
Buku log menteeBuku log mentee
Buku log mentee
 
Solid state manipulation
Solid state manipulationSolid state manipulation
Solid state manipulation
 
Teaching large classes
Teaching large classes Teaching large classes
Teaching large classes
 
Laporan Pelaksanaan Kajian I Program Pemetaan dan Analisis Sisi Pasokan Dalam...
Laporan Pelaksanaan Kajian I Program Pemetaan dan Analisis Sisi Pasokan Dalam...Laporan Pelaksanaan Kajian I Program Pemetaan dan Analisis Sisi Pasokan Dalam...
Laporan Pelaksanaan Kajian I Program Pemetaan dan Analisis Sisi Pasokan Dalam...
 
rmsa
rmsarmsa
rmsa
 
Freeze drying
Freeze dryingFreeze drying
Freeze drying
 
Patent ppt
Patent pptPatent ppt
Patent ppt
 
Fda regulations for pharmaceutical packaging
Fda regulations for pharmaceutical packagingFda regulations for pharmaceutical packaging
Fda regulations for pharmaceutical packaging
 

Similar to Tugas so 2

Installationofmandrake
InstallationofmandrakeInstallationofmandrake
Installationofmandrake
Roy Dwi Setiawan
 
Modul 2 mengoperasikan aplikasi perangkat lunak
Modul 2   mengoperasikan aplikasi perangkat lunakModul 2   mengoperasikan aplikasi perangkat lunak
Modul 2 mengoperasikan aplikasi perangkat lunakApoloos Ryan Wibowo
 
Langkah – langkah instalasi linux redhat
Langkah – langkah instalasi linux redhatLangkah – langkah instalasi linux redhat
Langkah – langkah instalasi linux redhat
Eddy_TKJ
 
Sistem Operasi : Open Source
Sistem Operasi : Open SourceSistem Operasi : Open Source
Sistem Operasi : Open Source
taha dhandy
 
Presentasi Wahyu Nur Hidayat tttttt.pptx
Presentasi Wahyu Nur Hidayat tttttt.pptxPresentasi Wahyu Nur Hidayat tttttt.pptx
Presentasi Wahyu Nur Hidayat tttttt.pptx
WahyuNurHidayat31
 
Laporan praktikum linux
Laporan praktikum linuxLaporan praktikum linux
Laporan praktikum linux
muhammad_firdaus
 
Lab komp tugas praktikum(1)
Lab komp tugas praktikum(1)Lab komp tugas praktikum(1)
Lab komp tugas praktikum(1)
Khadijah K. Fitri
 
Laporan praktikum linux
Laporan praktikum linuxLaporan praktikum linux
Laporan praktikum linux
muhammad_firdaus
 
Modul 3
Modul 3Modul 3
linux backbox
linux backboxlinux backbox
linux backbox
1
 
Tugas sistem operasi ii.(pak ewin)
Tugas sistem operasi ii.(pak ewin)Tugas sistem operasi ii.(pak ewin)
Tugas sistem operasi ii.(pak ewin)
fhino
 
Sistem Operasi Close & Open Source
Sistem Operasi Close & Open SourceSistem Operasi Close & Open Source
Sistem Operasi Close & Open Source
Dewa Dewa
 
Sistem operasi DUA (SO 2)
Sistem operasi DUA (SO 2)Sistem operasi DUA (SO 2)
Sistem operasi DUA (SO 2)
Ichal-pangser Morotai
 
Bab7 os jaringan tui
Bab7 os jaringan tuiBab7 os jaringan tui
Bab7 os jaringan tui
Agung Sakepris
 
Sayidah 096
Sayidah 096Sayidah 096
Sayidah 096
Sayidah010
 
Perkembangan sistem operasi windows
Perkembangan sistem operasi windowsPerkembangan sistem operasi windows
Perkembangan sistem operasi windows
Miranti Dwi Kurnia
 
Cara melakukan instalasi sistem operasi Windows dan Linux .docx
Cara melakukan instalasi sistem operasi Windows dan Linux .docxCara melakukan instalasi sistem operasi Windows dan Linux .docx
Cara melakukan instalasi sistem operasi Windows dan Linux .docx
KartikaJaya3
 
Manual Book Installasi Windows & Linux (1).pdf
Manual Book Installasi Windows & Linux (1).pdfManual Book Installasi Windows & Linux (1).pdf
Manual Book Installasi Windows & Linux (1).pdf
RichardAndrean
 

Similar to Tugas so 2 (20)

Installationofmandrake
InstallationofmandrakeInstallationofmandrake
Installationofmandrake
 
Modul 2 mengoperasikan aplikasi perangkat lunak
Modul 2   mengoperasikan aplikasi perangkat lunakModul 2   mengoperasikan aplikasi perangkat lunak
Modul 2 mengoperasikan aplikasi perangkat lunak
 
Langkah – langkah instalasi linux redhat
Langkah – langkah instalasi linux redhatLangkah – langkah instalasi linux redhat
Langkah – langkah instalasi linux redhat
 
Sistem Operasi : Open Source
Sistem Operasi : Open SourceSistem Operasi : Open Source
Sistem Operasi : Open Source
 
Presentasi Wahyu Nur Hidayat tttttt.pptx
Presentasi Wahyu Nur Hidayat tttttt.pptxPresentasi Wahyu Nur Hidayat tttttt.pptx
Presentasi Wahyu Nur Hidayat tttttt.pptx
 
Laporan praktikum linux
Laporan praktikum linuxLaporan praktikum linux
Laporan praktikum linux
 
Lab komp tugas praktikum(1)
Lab komp tugas praktikum(1)Lab komp tugas praktikum(1)
Lab komp tugas praktikum(1)
 
Laporan praktikum linux
Laporan praktikum linuxLaporan praktikum linux
Laporan praktikum linux
 
Laporan praktikum linux
Laporan praktikum linuxLaporan praktikum linux
Laporan praktikum linux
 
Modul 3
Modul 3Modul 3
Modul 3
 
linux backbox
linux backboxlinux backbox
linux backbox
 
Tugas sistem operasi ii.(pak ewin)
Tugas sistem operasi ii.(pak ewin)Tugas sistem operasi ii.(pak ewin)
Tugas sistem operasi ii.(pak ewin)
 
Linux_suse
Linux_suseLinux_suse
Linux_suse
 
Sistem Operasi Close & Open Source
Sistem Operasi Close & Open SourceSistem Operasi Close & Open Source
Sistem Operasi Close & Open Source
 
Sistem operasi DUA (SO 2)
Sistem operasi DUA (SO 2)Sistem operasi DUA (SO 2)
Sistem operasi DUA (SO 2)
 
Bab7 os jaringan tui
Bab7 os jaringan tuiBab7 os jaringan tui
Bab7 os jaringan tui
 
Sayidah 096
Sayidah 096Sayidah 096
Sayidah 096
 
Perkembangan sistem operasi windows
Perkembangan sistem operasi windowsPerkembangan sistem operasi windows
Perkembangan sistem operasi windows
 
Cara melakukan instalasi sistem operasi Windows dan Linux .docx
Cara melakukan instalasi sistem operasi Windows dan Linux .docxCara melakukan instalasi sistem operasi Windows dan Linux .docx
Cara melakukan instalasi sistem operasi Windows dan Linux .docx
 
Manual Book Installasi Windows & Linux (1).pdf
Manual Book Installasi Windows & Linux (1).pdfManual Book Installasi Windows & Linux (1).pdf
Manual Book Installasi Windows & Linux (1).pdf
 

Recently uploaded

materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdfMakalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Andre664723
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
nurfaridah271
 

Recently uploaded (20)

materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdfMakalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
Makalah Hukum Lingkungan Urgensi Kebijakan TAPERA .pdf
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
 

Tugas so 2

  • 1. Nama : Afrizal Pawane NPM : 121055520111151 Ruang : Si 2
  • 3. Pada tahun 1993 Bob Young mendirikan ACC Corporation, bisnis katalog yang menjual aksesori perangkat lunak Linux dan UNIX. Pada tahun 1994 Marc Ewing membuat distribusi Linux sendiri, yang dinamai Red Hat Linux. Ewing merilisnya pada Oktober tahun tersebut, dan dikenal sebagai rilis Halloween. Young membeli bisnis Ewing pada tahun 1995, dan keduana bergabung menjadi Red Hat Software, dengan Young menjabat sebagai CEO. Saham Red Hat masuk pasar modal pada 11 Agustus 1999 dan menjadi salah satu perusahaan pencetak-laba-terbesar-pada penjualan-hari-pertama dalam sejarah Wall Street. Matius Szulik menggantikan Bob Young sebagai CEO pada bulan November tahun tersebut.
  • 4. Pada tanggal [15 November]] 1999, Red Hat mengakuisisi Cygnus Solutions. Cygnus provided commercial support for free software and housed maintainers of GNU software products such as the GNU Debugger and GNU binutils . Cygnus adalah perusahaan penjual jasa dukungan atas perangkat lunak bebas dan pengelola perangkat lunak GNU seperti GNU Debugger dan GNU Binutils. Salah satu pendiri Cygnus, Michael Tiemann, menjabat sebagai Chief Technical Officer Red Hat dan mulai 2008 menjabat sebagai Vice President untuk urusan Open Source. Red Hat kemudian juga mengakuisisi WireSpeed, C2Net dan Hell's Kitchen Systems. Red Hat juga membeli Planning Technologies, Inc pada tahun 2001 dan pada tahun 2004 direktori dan perangkat lunak server-sertifikat AOL iPlanet.
  • 5. Pada bulan Februari 2000, InfoWorld memberikan Red Hat penghargaan "Operating System Product of the Year" (Produk Sistem Operasi Terbaik Tahun Ini) bagi Red Hat Linux 6.1. Red Hat acquired Planning Technologies, Inc in 2001 and in 2004 AOL 's iPlanet directory and certificate-server software. Red Hat memindahkan kantor pusatnya dari Durham, NC, ke Centennial Campus NC State University di Raleigh, North Carolina pada Februari 2002. Pada bulan Maret berikutnya, Red Hat pertama kalinya memperkenalkan sistem operasi Linux untuk perusahaan besar: Red Hat Advanced Server, yang kemudian diganti namanya menjadi Red Hat Enterprise Linux (RHEL). Dell, IBM, HP dan Oracle Corporation mengumumkan dukungan mereka atas platform tersebut.
  • 6. Pada bulan Desember 2005 majalah CIO Insight melakukan survei nilai peusahaan tahunannya, dan menaruh Red Hat di peringkat #1 dalam nilai untuk tahun kedua berturut-turut. Saham Red Hat menjadi bagian dari NASDAQ-100 pada 19 Desember 2005. Red Hat menmbeli JBoss perusahaan penyedia perangkat lunak sumber terbuka untuk jaringan pada 5 Juni 5 2006 dan JBoss menjadi bagian dari Red Hat. Pada tahun 2007 Red Hat membeli MetaMatrix dan membuat kesepakatan dengan Exadel untuk mendistribusikan perangkat lunaknya.
  • 7. Pada tanggal 18 September 2006, Red Hat merilis Red Hat Application Stack, proses pengolahan struktur data berdasarkan teknologi JBoss. Pada tanggal 12 Desember 2006, Red Hat pindah dari NASDAQ (RHAT) ke New York Stock Exchange (RHT). Pada 15 Maret 2007 Red Hat merilis Red Hat Enterprise Linux 5, dan pada bulan Juni, mereka membeli Mobicents Pada 13 Maret 2008 Red Hat mengakuisisi Amentra, sebuah penyedia layanan integrasi sistem untuk Service-oriented architecture (SOA), bagi manajemen proses bisnis, pengembangan sistem dan solusi data perusahaan.Amentra beroperasi sebagai perusahaan mandiri dari Red Hat.
  • 8. Pengertian Red Hat Red Hat adalah salah satu perusahaan terbesar dan dikenal untuk dedikasinya atas perangkat lunak sumber bebas. Red Hat didirikan pada 1993 dan bermarkas di Raleigh, North Carolina, Amerika Serikat. Red Hat terkenal karena produknya Red Hat Linux salah satu distro Linux utama.
  • 9. LANGKAH – LANGKAH INSTALASI LINUX REDHAT
  • 10. Persiapan Instalasi Beberapa hal yang patut anda catat sebelum memulai instalasi adalah : 1. siapkan PC yang memungkinkan untuk menginstal linux 2. siapkan CD instalasi Linux yang akan anda instal Memulai Instalasi 1. Setting BIOS pada komputer, agar booting pertama dari CD-Drive. 2. Masukkan Disk ke 1 dari 3 CD Red Hat ke dalam CD-Drive. Tunggu beberapa saat hingga tampil pilihan untuk memulai instalatasi Red Hat tersebut | tekan tombol Enter.
  • 11.
  • 12. 3. Tunggu beberapa saat akan muncul pilihan bahasa selama proses instalasi seperti gambar berikut :
  • 13. 4. Klik tombol Next. Kemudian akan tampil jendela pilihan untuk keyboard.
  • 14. 5. Klik tombol Next. Kemudian akan tampil jendela pilihan untuk mouse, klik sesuai dengan mouse yang digunakan.
  • 15. 6. Klik tombol Next kemudian akan tampil jendela pilihan untuk upgrade atau install
  • 16. 7. Pilih Perform a New Red Hat Linux Installation, Kemudian klik tombol next. 8. Tentukan pilihan untuk instalasi yang diinginkan, klik Next
  • 17. 9. Pilih bentuk partisi yang diinginkan : Automatically Partition atau Manually with Disk Druid
  • 18. *) Membuat tiga partisi, masing-masing untuk windows, linux dan data. Sehingga jika anda ingin menghapus/ uninstal Linux atau Windows, data-data penting anda tidak turut hilang. *) Didalam sebuah Harddisk terdapat konsep partisi yang terdiri dari Partisi Primary, Partisi Extended dan Partisi Logical. Didalam partisi primary terdapat Master Boot Record (MBR) untuk melakukan proses boot loader dari suatu sistem operasi. 10. Pilih Manually Partition with Disk Druid untuk membuat partisi Linux, dan secara default, Anda cukup untuk membuat partisi : 1 . /boot ———-> EXT3 / Linux Native ——-> 100 MB 2 . / ————–>EXT3 / Linux Native ——–>4000 MB 3 . swap ———–>Swap ————->2 x jumlah memori yang terpasang pada komputer
  • 19.
  • 20. Pilih tombol NEW pada kotak dialog Partitioning. Lalu isikan di kolom Mount Point “ / ”. Untuk file system, pilih Linux Native. Isikan kolom size sisa dari hardisk anda yang masih kosong. Lalu pilih OK kemudian pilih Next.
  • 21. 11. Setelah selesai pembuatan partisi maka akan ditampilkan konfigurasi untuk boot loader Lalu pilih Next, sehingga muncul tampilan sebagai berikut :
  • 22. 12. Jika anda berencana menghubungkan komputer ke jaringan, isikan data yang diminta. Jika tidak biarkan kosong. Pilih Next.
  • 23. 13. Kemudian muncul kotak konfigurasi firewall. Biarkan kosong jika anda tidak menghubungkan komputer dengan jaringan.
  • 24. 14. Pilih Next , muncul tampilan berikut yang meminta anda mengisikan jenis bahasa yang akan digunakan oleh RedHat nantinya.
  • 25. 15. Pilih Next untuk melanjutkan. Sehingga tampil setting waktu.
  • 26. 16. Pilih Next untuk melanjutkan. Masukkan Password untuk root, yang merupakan super user. Klik tombol Next dan tombol Next kembali.
  • 27. 17. Tentukan paket-paket apa saja yang akan di Install. Ada beberapa group paket diantaranya seperti Desktop, Application, Server. Kemudian klik Next
  • 28. 18. Tunggu beberapa saat hingga proses instalasi paket yang telah dipilih selesai semuanya.
  • 29. 19. Kemudian akan tampil kotak dialog untuk membuat boot system untuk disket, masukkan disket pada drive A, kemudian klik tombol Next.
  • 30. 20. Setelah selesai pembuatan disket boot, kemudian akan tampil kotak dialog untuk menentukan jenis Berikutnya installer akan meminta anda memilih konfigurasi Video Card. Umumnya, installer mengenali jenis video card yang ada. Dan juga anda diminta memilih jumlah RAM video card tersebut. Seperti terlihat pada gambar berikut :
  • 31. 21. Klik Next untuk menentukan jenis monitor yang digunakan dan resolusi yang diinginkan. 22. Setelah anda memasukan dengan benar, maka selesai sudah instalasi Linux RedHat 9.0.