SlideShare a Scribd company logo
BAB 5
DASAR JARINGAN
KOMPUTER
PENGENALAN
MATERI
SOAL
EXIT
NAMA ANGGOTA KELOMPOK:
1. Alfina Sofi
Astuti (03)
3. Khairun Nisa (17)
2. Fidea Hayya Ulya
Sabila (13)
4. Tiara Cintya Alifa
(31)
DIA
Sejarah
jaringan
komputer
Pengertian
jaringan
komputer
Macam-
macam
jaringan
komputer
Bentuk
jaringan
komputer/top
ologi jaringan
Pengertian
Internet dan
intranet
Sejarah dan
perkembanga
n internet
Aplikasi
internet
Fasilitas-
fasilitas
internet
DIA
SEJARAH JARINGAN KOMPUTER
• Sejarah Jaringan Komputer Global/Dunia yang dimulai pada
1969 ketika Departemen Pertahanan Amerika, U.S. Defense
Advanced Research Projects Agency (DARPA) memutuskan
untuk mengadakan riset tentang bagaimana caranya
menghubungkan sejumlah komputer sehingga membentuk
jaringan organik. Program riset ini dikenal dengan nama
ARPANET. Pada 1970, sudah lebih dari 10 komputer yang
berhasil dihubungkan satu sama lain sehingga mereka bisa
saling berkomunikasi dan membentuk sebuah jaringan.
Tahun 1972, Roy Tomlinson berhasil menyempurnakan
program e-mail yang ia ciptakan setahun yang lalu untuk
ARPANET. Program e-mail ini begitu mudah, sehingga langsung
menjadi populer. Pada tahun yang sama, icon @ juga
diperkenalkan sebagai lambang penting yang menunjukan “at”
atau “pada”. Tahun 1973, jaringan komputer ARPANET mulai
dikembangkan meluas ke luar Amerika Serikat. Komputer
University College di London merupakan komputer pertama
yang ada di luar Amerika yang menjadi anggota jaringan
Arpanet. Pada tahun yang sama, dua orang ahli komputer yakni
Vinton Cerf dan Bob Kahn mempresentasikan sebuah gagasan
yang lebih besar, yang menjadi cikal bakal pemikiran
International Network (Internet).
Ide ini dipresentasikan untuk pertama kalinya
di Universitas Sussex. Hari bersejarah
berikutnya adalah tanggal 26 Maret 1976,
ketika Ratu Inggris berhasil mengirimkan e-
mail dari Royal Signals and Radar
Establishment di Malvern. Setahun kemudian,
sudah lebih dari 100 komputer yang
bergabung di ARPANET membentuk sebuah
jaringan atau network.
DIA
PENGERTIAN JARINGAN KOMPUTER
• Jaringan komputer (jaringan) adalah jaringan
telekomunikasi yang memungkinkan antar
komputer untuk saling bertukar data. Tujuan dari
jaringan komputer adalah agar dapat mencapai
tujuannya, setiap bagian dari jaringan komputer
dapat meminta dan memberikan layanan (service ).
DIA
MACAM-MACAM JARINGAN KOMPUTER
1. LAN (Local Area Network)
Jaringan ini memiliki lokasi jangkauan yang hanya 100 meter.
Disebut juga jaringan yang khas dengan perusahaan, di mana di
dalam perusahaan yang menggunakan jaringan LAN memanfaatkan
fasilitas ini untuk berbagi data rahasia.
2. MAN (Metropolitan Area Network)
Lebih besar jangkauannya daripada jaringan LAN, yakni maksimal 10
s.d. 50 kilometer. Biasanya, jaringan MAN digunakan oleh
perusahaan yang memiliki beberapa cabang namun cabang tersebut
masih di dalam satu kota.
3. WAN (Wide Area Network)
Jaringan WAN yakni jaringan komputer yang memiliki
jangkauan antarbenua, dengan melewati batas geografis
negara dan milik umum.
4. Internet (Interconnected Network)
Internet yaitu jaringan komputer yang memiliki jangkauan
hingga seluruh pelosok di dunia ini. Seringkali dimanfaatkan
untuk berbagi informasi secara global meliputi pendidikan,
hiburan, teknologi, dan lain sebagainya.
5. Wireless
Jaringan ini merupakan yang paling praktis karena tidak
membutuhkan kabel. Di mana di dalam pengoperasiannya
hanya mengandalkan teknologi radio (frekuensi). Disebut
juga jaringan WLAN (Wireless Local Area Network) atau Wi-
Fi.
BENTUK JARINGAN KOMPUTER/TOPOLOGI JARINGAN
1. Topologi Ring
Pada topologi ring setiap komputer di hubungkan dengan
komputer lain dan seterusnya sampai kembali lagi ke
komputer pertama, dan membentuk lingkaran sehingga
disebut ring, topologi ini berkomunikasi menggunakan
data token untuk mengontrol hak akses komputer untuk
menerima data, misalnya komputer 1 akan mengirim file
ke komputer 4, maka data akan melewati komputer 2
dan 3 sampai di terima oleh komputer 4, jadi sebuah
komputer akan melanjutkan pengiriman data jika yang
dituju bukan IP Address dia.
•Kelebihan dari topologi jaringan komputer
ring adalah pada kemudahan dalam proses
pemasangan dan instalasi, penggunaan
jumlah kabel lan yang sedikit sehingga akan
menghemat biaya.
•Kekurangan paling fatal dari topologi ini
adalah, jika salah satu komputer ataupun
kabel nya bermasalah, maka pengiriman data
akan terganggu bahkan error.
2. Topologi Bus
Topologi jaringan komputer bus tersusun
rapi seperti antrian dan menggunakan cuma
satu kabel coaxial dan setiap komputer
terhubung ke kabel menggunakan konektor
BNC, dan kedua ujung dari kabel coaxial
harus diakhiri oleh terminator.
•Kelebihan dari topologi bus hampir sama dengan
ring, yaitu kabel yang digunakan tidak banyak dan
menghemat biaya pemasangan.
•Kekurangan topologi bus adalah jika terjadi
gangguan atau masalah pada satu komputer bisa
menggangu jaringan di komputer lain, dan untuk
topologi ini sangat sulit mendeteksi gangguan,
sering terjadinya antrian data, dan jika jaraknya
terlalu jauh harus menggunakan repeater.
3. Topologi Star
Topologi ini membentuk seperti bintang karena
semua komputer di hubungkan ke sebuah hub atau
switch dengan kabel UTP, sehingga hub/switch lah
pusat dari jaringan dan bertugas untuk mengontrol
lalu lintas data, jadi jika komputer 1 ingin mengirim
data ke komputer 4, data akan dikirim ke switch dan
langsung di kirimkan ke komputer tujuan tanpa
melewati komputer lain. Topologi jaringan
komputer inilah yang paling banyak digunakan
sekarang karena kelebihannya lebih banyak.
•Kelebihan topologi ini adalah sangat mudah mendeteksi
komputer mana yang mengalami gangguan, mudah untuk
melakukan penambahan atau pengurangan komputer
tanpa mengganggu yang lain, serta tingkat keamanan
sebuah data lebih tinggi, .
•Kekurangan topologi jaringan komputer ini adalah,
memerlukan biaya yang tinggi untuk pemasangan, karena
membutuhkan kabel yang banyak serta switch/hub, dan
kestabilan jaringan sangat tergantung pada terminal
pusat, sehingga jika switch/hub mengalami gangguan,
maka seluruh jaringan akan terganggu.
4. Topologi Mesh
Pada topologi ini setiap komputer akan
terhubung dengan komputer lain dalam
jaringannya menggunakan kabel tunggal, jadi
proses pengiriman data akan langsung
mencapai komputer tujuan tanpa melalui
komputer lain ataupun switch atau hub.
•Kelebihan adalah proses pengiriman lebih cepat
dan tanpa melalui komputer lain, jika salah satu
komputer mengalami kerusakan tidak akan
menggangu komputer lain.
•Kekurangan dari topologi ini sudah jelas, akan
memakan sangat banyak biaya karena
membutuhkan jumlah kabel yang sangat banyak
dan setiap komputer harus memiliki Port I/O yang
banyak juga, selain itu proses instalasi sangat rumit.
5. Topologi Tree
Topologi jaringan komputer Tree merupakan
gabungan dari beberapa topologi star yang
dihubungan dengan topologi bus, jadi setiap
topologi star akan terhubung ke topologi star
lainnya menggunakan topologi bus, biasanya
dalam topologi ini terdapat beberapa tingkatan
jaringan, dan jaringan yang berada pada tingkat
yang lebih tinggi dapat mengontrol jaringan
yang berada pada tingkat yang lebih rendah.
•Kelebihan topologi tree adalah mudah
menemukan suatu kesalahan dan juga mudah
melakukan perubahan jaringan jika
diperlukan.
•Kekurangan yaitu menggunakan banyak
kabel, sering terjadi tabrakan dan lambat, jika
terjadi kesalahan pada jaringan tingkat tinggi,
maka jaringan tingkat rendah akan terganggu
juga.
PENGERTIAN INTERNET DAN INTRANET
>Internet merupakan hubungan antar berbagai
jenis komputer dan jaringan di dunia yang berbeda
sistem operasi maupun aplikasinya di mana
hubungan tersebut memanfaatkan kemajuan media
komunikasi (telepon dan satelit) yang menggunakan
protokol standar dalam berkomunikasi yaitu
protokol TCP/IP.
•Fungsi : Internet merupakan media komunikasi
dan informasi (tukar menukar data/informasi).
>Intranet adalah sebuah jaringan privat (private network)
yang menggunakan protokol-protokol Internet (TCP/IP),
digunakan untuk berkomunikasi dan berbagi (tukar
menukar) informasi dalam lingkup tertentu (terbatas),
misalnya dalam lingkup sebuah kantor, sekolah, atau
kampus.
•Perbedaan intranet dengan internet adalah:
-Tujuan dari proses komunikasi yang dijalankan
-Lingkup akses dan jangkauannya
-Metode atau teknologi yang digunakan untuk proses
komunikasi
SEJARAH DAN PERKEMBANGAN INTERNET
Internet merupakan jaringan komputer yang dibentuk oleh
Departemen Pertahanan Amerika Serikat di tahun 1969 ,
melalui proyek ARPA yang disebut ARPANET ( Advanced
Research Project Agency Network), di mana mereka
mendemonstrasikan bagaimana dengan hardware dan
software komputer yang berbasis UNIX, kita bisa melakukan
komunikasi dalam jarak yang tidak terhingga melalui saluran
telepon. Proyek ARPANET merancang bentuk jaringan,
kehandalan, seberapa besar informasi dapat dipindahkan, dan
akhirnya semua standar yang mereka tentukan menjadi cikal
bakal pembangunan protokol baru yang sekarang dikenal
sebagai TCP/IP (Transmission Control Protocol/ Internet
Protocol ).
Pada saat itu Departemen Pertahanan Amerika Serikat (US
Department of Defense) membuat
sistem jaringan komputer yang tersebar dengan menghubungkan
komputer di daerah-daerah vital untuk mengatasi masalah bila
terjadi serangan
nuklir dan untuk menghindari terjadinya informasi terpusat, yang
apabila terjadi perang dapat mudah dihancurkan.
Pada mulanya ARPANET hanya menghubungkan 4 situs saja yaitu
Stanford Research Institute , University of California , Santa Barbara ,
University of Utah , di mana mereka membentuk satu jaringan
terpadu di tahun 1969 , dan secara umum ARPANET diperkenalkan
pada bulan Oktober 1972 . Tidak lama kemudian proyek ini
berkembang pesat di seluruh daerah, dan semua universitas di
negara tersebut ingin bergabung, sehingga membuat ARPANET
kesulitan untuk mengaturnya.
Oleh sebab itu ARPANET dipecah manjadi
dua, yaitu “MILNET” untuk keperluan militer
dan “ARPANET” baru yang lebih kecil untuk
keperluan non-militer seperti, universitas-
universitas. Gabungan kedua jaringan
akhirnya dikenal dengan nama DARPA
Internet , yang kemudian disederhanakan
menjadi Internet .
APLIKASI INTERNET
1. World Wide Web (WWW). WWW adalah
dokumen-dokumen internet yang disimpan di
server-server yang terdapat di seluruh dunia.
Dokumen web dibuat dengan menggunakan format
HTML.
2. E-Mail. E-Mail atau surat elektronik adalah
aplikasi internet untuk sarana komunikasi surat-
menyurat dalam bentuk elektronik. Adapun situs
yang memberikan layanan e-mail seperti yahoo!,
Gmail, bolehmail dan masih banyak lagi.
3. Mailing List. Mailing list atau Milis adalah
aplikasi internet yang digunakan sebagai sarana
diskusi atau bertukar informasi dalam satu
kelompok melalui e-mail.
4. Newsgroup. Newsgroup adalah aplikasi
internet yang digunakan untuk berkomunikasi
satu sama lain dalam sebuah forum. Biasanya,
anggota forum newsgroup mempunyai
kepentingan dan ketertarikan yang sama serta
membahas topik-topik tertentu.
5. Internet Relay Chat. IRC adalah
aplikasi internet yang digunakan untuk
bercakap-cakap di internet. Bercakap-
cakap di internet dikenal dengan istilah
chatting.
6. File Transfer Protocol. FTP adalah
aplikasi internet yang digunakan untuk
mengirimkan atau mengambil file ke atau
dari komputer lain. FTP biasa digunakan
untuk download dan upload file.
9. Ping. Ping adalah Packet Internet
Gopher yang digunakan untuk
mengetahui apakah komputer yang kita
gunakan terhubung dengan komputer
lain di internet.
FASILITAS-FASILITAS INTERNET
1. Word Wide Web (www):
WWW merupakan fasilitas yang berisi database terdistribusi.
Www adalah layanan internet yang paling banyak dikenal
orang dan paling cepat perkembangan teknologinya. Layanan
ini menggunakan link hypertext yang disebut hyperlink untuk
merujuk dan mengambil halaman-halaman web dari server.
Halaman web dapat berisi suara, gambar, animasi, text, dan
program perangkat lunak yang menyusunnya menjadi
dokumen yang dinamis. Pengguna dapat melihat World Wide
Web dari sebuah browser yaitu program yang dapat
menampilkan HTML (skrip halaman web).
2. E-Mail (Electronic Mail):
Digunakan untuk berkomunikasi / berhubungan langsung
dengan orang lain sebagai surat elektronik. Email adalah
surat atau pesan elektronik yang dikirimkan dan diterima
oleh dan antar individu atau komputer. Email bekerja
seperti mesin penjawab telpon, walaupun kita tidak
sedang online dengan internet kita masih bisa menerima
email dari seluruh penjuru dunia.
3. HTTP (Hyper Text Transfer Protocol):
Merupakan fasilitas basis dari www.
4. Kelompok Diskusi (Maling List):
Fasilitas untuk berdiskusi secara elektronik dengan
menggunakan fasilitas E-Mail. Mailing List atau sering
disebut milis di kalangan neter Indonesia, adalah salah satu
jenis discussion group di Internet. Anggota milis dapat
berkomunikasi dengan mengirimkan email pada list
address . Setiap email yang masuk kemudian akan dikirim
balik ke setiap member milis tersebut. Untuk menjadi
member sebuah milis dimulai dengan mengirim email ke
subsription address . Setelah menjadi member kita bisa
menerima email dari yang lain dan juga mengirimkan email
ke milis.
5. Telnet:
Fasilitas untuk mengakses remote komputer
yang terletak di tempat lain.
Beberapa server di internet memperbolehkan
kita untuk mengaksesnya dan menjalankan
beberapa program yang diinstal pada
komputer itu. Layanan ini disebut sebagai
telnet. Penggunaan server ini sama seperti
kalau kita melakukannya pada komputer di
jaringan lokal.
6. FTP (File Transfer Protocol):
Digunakan untuk mengambil data file secara elektronik,
Internet telah menyediakan fasilitas file (data) dokumen
yang siap untuk di akses secara gratis. FTP atau File Transfer
Protocol, adalah layanan internet untuk melakukan transfer
file antara komputer kita dengan server di internet. Cukup
banyak server di internet yang menyediakan layanan ini
sehingga kita bisa mengkopi file-file di server ke komputer
kita, hal ini yang disebut download . Selain itu kita juga bisa
mengkopi file-file di komputer kita ke server di internet, hal
ini disebut dengan upload .
7. Ghoper
Fasilitas untuk memudahkan pencarian, penarikan, dan
pengambilan informasi dari server yang mendukung
protokol ghoper.
Gopher adalah aplikasi perangkat lunak yang tesusun atas
untaian menu sistem pencarian dan penemuan kembali.
Situs Gopher adalah komputer yang menampilkan menu-
menu yang mewakili data dan informasi yang tersedia.
Secara mendasar, menu-menu ini adalah daftar isi untuk
mengolah dan menunjuk ke sebuah informasi tertentu.
Layanan ini menggunakan FTP untuk pertukaran file dan
Telnet untuk koneksi dengan server tertentu.
8. Chating (INTER RELAY CHAT):
Salah satu aktifitas untuk berkomunikasi
antara sesama pemakai
internet menggunakan media tulis secara on-
line dan real-time. Chatting adalah fasilitas
yang diguna kan untuk melakukan
perbincangan atau bercakap-cakap melalui
internet menggunakan teks atau sering
disebut dengan chatting.
9. Newsgroup:
Fasilitas untuk berdiskusi secara jarak jauh, dimana kita
dapat memberikan pendapat dan tanggapan melalui
internet . Newsgroups adalah juga salah satu discussion
groups yang ada di internet. Tidak seperti milis, newsgroups
menggunakan komputer jaringan khusus yang disebut
sebagai UseNet. Setiap komputer terdapat beberapa
newsgroup. Setiap newsgroups diatur berdasarkan satu
topik general yang kemudian dibagi menjai beberapa
subtopik dibawahnya.
contoh newsgroup : rec.arts.cinema
rec adalah topik utama, arts adalah subtopik dan cinema
sub-subtopik.
10.Discussion Group:
Biasanya kita gunakan email untuk orang-orang
yang sudah kita kenal dengan baik, akan tetapi kita
juga dapat gunakan email untuk saling
bertukar informasi, berdiskusi dan berdialog dengan
orang lain. Kita dapat berpartisipasi dalam diskusi
dan debat dengan topik yang beragam mulai dari
hobi sampai pada permasalahan komputer atau
malah masalah hiburan dan artis.
11. BROWSING/SURFING :
sebuah layanan pada internet yang berfungsi untuk
menampilkan suatu situs/website guna mencari suatu
informasi.
Program yang digunakan untuk browsing/surfing adalah
Internet Explorer, Mozilla Firefox, Opera, Netscape
Navigator.
Untuk melakukan browsing harus mengetik alamat website
pada address.
12. TELECONFERENCE:
adalah fasilitas internet yang juga digunakan untuk
berbincang-bincang dengan cara yang kompleks yaitu
mulai dari suara hingga gambar, shg seolah-olah kita dapat
langsung berhadapan dengan lawan bicara. Fasilitas ini
merupakan pengembangan dari chatting . Komputer yang
digunakan untuk teleconfe-rence harus dilengkapi dengan
web camera, sound card, tv tuner, VoIP.
Fasilitas ini sangat cocok untuk melakukan rapat atau
perte-muan jarak jauh karena bisa saling memandang dan
mendengar secara langsung.
13. INTERNET TELEPHONY:
yaitu fasilitas untuk berkomunikasi dgn suara melalui
internet menggunakan pesawat telepon. Pulsa yang dibayar
sama dengan pulsa internet walapun dilakukan secara SLJJ
atau SLI. Software yang digunakan untuk telephony adalah
Net2phone, buddytalk, media ring talk.
14. INTERNET FAX:
Internet juga dapat digunakan untuk mengirim faximili yang
secara umum dilakukan melalui mesin faksimili. Biaya yang
dibebankan adalah biaya lokal atau sama dengan internet.
Fasilitas ini sangat mempermudah para sekretaris
perusahaan untuk mengirim faksimili dalam jumlah yang
banyak.
15. Search Engine:
Search engine adalah mesin pencari, yang
dapat mencari informasi-informasi yang ada di
internet dengan lebih mudah, hanya dengan
mengetik kata kunci (keyword). Beberapa
search engine yang dapat digunakan antar lain
Google, Yahoo, Alvista, Wisenut, Alltheweb,
Looksmart, HotBot dan lain-lain.
1. Sejarah Jaringan Komputer Global/Dunia yang dimulai pada
tahun...
a. 1669
b. 1745
c. 1696
d. 1666
2. Pada tahun berapa jaringan komputer ARPANET mulai
dikembangkan meluas ke luar Amerika Serikat ?
a. 1945
b. 1890
c. 1973
d. 1805
3. Jaringan telekomunikasi yang memungkinkan antar
komputer untuk saling bertukar data. Merupakan pengertian
dari...
a. Jaringan komputer
b. Internet
c. Intranet
d. Komputer
2. Apa singkatan dari LAN ?
a. Local Amandemen National
b. Local Area Network
c. Lan Area Nish
d. Lab Asia Network
5. Mana yang bukan termasuk aplikasi Internet...
a. World Wide Web (WWW)
b. E-Mail
c. Mailing List
d. HTTP (Hyper Text Transfer Protocol)
Tik bab 5
Tik bab 5
Tik bab 5

More Related Content

What's hot

Tugas terstruktur kkpi (sejarah jaringan komputer)
Tugas terstruktur kkpi (sejarah jaringan komputer)Tugas terstruktur kkpi (sejarah jaringan komputer)
Tugas terstruktur kkpi (sejarah jaringan komputer)srimanisaja
 
Bab 5 & bab 6
Bab 5 & bab 6Bab 5 & bab 6
Bab 5 & bab 6
devara123
 
Bab 5 & bab 6
Bab 5 & bab 6Bab 5 & bab 6
Bab 5 & bab 6
Galih Prastya
 
MATERI TIK
MATERI TIKMATERI TIK
MATERI TIK
phigiwi8
 
Tentang Jaringan Komputer
Tentang Jaringan KomputerTentang Jaringan Komputer
Tentang Jaringan Komputerdevishaputry
 
Tik5
Tik5Tik5
tik5
tik5tik5
tik5
faturjm
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
faturjm
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
Galuhdewi24
 

What's hot (10)

Tugas terstruktur kkpi (sejarah jaringan komputer)
Tugas terstruktur kkpi (sejarah jaringan komputer)Tugas terstruktur kkpi (sejarah jaringan komputer)
Tugas terstruktur kkpi (sejarah jaringan komputer)
 
Bab 5 & bab 6
Bab 5 & bab 6Bab 5 & bab 6
Bab 5 & bab 6
 
Bab 5 & bab 6
Bab 5 & bab 6Bab 5 & bab 6
Bab 5 & bab 6
 
MATERI TIK
MATERI TIKMATERI TIK
MATERI TIK
 
Rangkuman tik semester 1
Rangkuman tik semester 1Rangkuman tik semester 1
Rangkuman tik semester 1
 
Tentang Jaringan Komputer
Tentang Jaringan KomputerTentang Jaringan Komputer
Tentang Jaringan Komputer
 
Tik5
Tik5Tik5
Tik5
 
tik5
tik5tik5
tik5
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 

Viewers also liked

sistem kardiovaskular dan homeostasis
sistem kardiovaskular dan homeostasissistem kardiovaskular dan homeostasis
sistem kardiovaskular dan homeostasis
Achmad Zaky Alfayrozy
 
Meraki
MerakiMeraki
Meraki
GabomoDesign
 
Materi 11 syar'ie hadits
Materi 11 syar'ie haditsMateri 11 syar'ie hadits
Materi 11 syar'ie hadits
Muhammad Zain
 
shrinking_spaces_25-10-2016_-_web
shrinking_spaces_25-10-2016_-_webshrinking_spaces_25-10-2016_-_web
shrinking_spaces_25-10-2016_-_webIvana Dragsic
 
H 12 syar'i semester1
H 12 syar'i semester1H 12 syar'i semester1
H 12 syar'i semester1
Muhammad Zain
 
Agendamento de entrega Coferly
Agendamento de entrega CoferlyAgendamento de entrega Coferly
Agendamento de entrega Coferly
Cucco Agendamentos Online
 
320.reconstruyendo un centro cultural e histórico
320.reconstruyendo un centro cultural e histórico320.reconstruyendo un centro cultural e histórico
320.reconstruyendo un centro cultural e históricodec-admin
 
Taking Control of Your Destiny: Staying One Step Ahead of the Department of L...
Taking Control of Your Destiny: Staying One Step Ahead of the Department of L...Taking Control of Your Destiny: Staying One Step Ahead of the Department of L...
Taking Control of Your Destiny: Staying One Step Ahead of the Department of L...
Moore Ingram Johnson & Steele, LLP
 
Taller #4
Taller #4Taller #4
Taller #4
Daniella Orozco
 
App132 en measurement-radial-deviation-cutter-disk
App132 en measurement-radial-deviation-cutter-diskApp132 en measurement-radial-deviation-cutter-disk
App132 en measurement-radial-deviation-cutter-diskISATECK
 
Majalah santri edisi 2
Majalah santri edisi 2 Majalah santri edisi 2
Majalah santri edisi 2
Muhammad Zain
 
Mod 1 aeo role and routine
Mod 1 aeo role and routineMod 1 aeo role and routine
Mod 1 aeo role and routine
Nazia Goraya
 
Item development for ae os
Item development for ae osItem development for ae os
Item development for ae os
Nazia Goraya
 
Barriers to communication
Barriers to communicationBarriers to communication
Barriers to communicationfirerider123
 

Viewers also liked (14)

sistem kardiovaskular dan homeostasis
sistem kardiovaskular dan homeostasissistem kardiovaskular dan homeostasis
sistem kardiovaskular dan homeostasis
 
Meraki
MerakiMeraki
Meraki
 
Materi 11 syar'ie hadits
Materi 11 syar'ie haditsMateri 11 syar'ie hadits
Materi 11 syar'ie hadits
 
shrinking_spaces_25-10-2016_-_web
shrinking_spaces_25-10-2016_-_webshrinking_spaces_25-10-2016_-_web
shrinking_spaces_25-10-2016_-_web
 
H 12 syar'i semester1
H 12 syar'i semester1H 12 syar'i semester1
H 12 syar'i semester1
 
Agendamento de entrega Coferly
Agendamento de entrega CoferlyAgendamento de entrega Coferly
Agendamento de entrega Coferly
 
320.reconstruyendo un centro cultural e histórico
320.reconstruyendo un centro cultural e histórico320.reconstruyendo un centro cultural e histórico
320.reconstruyendo un centro cultural e histórico
 
Taking Control of Your Destiny: Staying One Step Ahead of the Department of L...
Taking Control of Your Destiny: Staying One Step Ahead of the Department of L...Taking Control of Your Destiny: Staying One Step Ahead of the Department of L...
Taking Control of Your Destiny: Staying One Step Ahead of the Department of L...
 
Taller #4
Taller #4Taller #4
Taller #4
 
App132 en measurement-radial-deviation-cutter-disk
App132 en measurement-radial-deviation-cutter-diskApp132 en measurement-radial-deviation-cutter-disk
App132 en measurement-radial-deviation-cutter-disk
 
Majalah santri edisi 2
Majalah santri edisi 2 Majalah santri edisi 2
Majalah santri edisi 2
 
Mod 1 aeo role and routine
Mod 1 aeo role and routineMod 1 aeo role and routine
Mod 1 aeo role and routine
 
Item development for ae os
Item development for ae osItem development for ae os
Item development for ae os
 
Barriers to communication
Barriers to communicationBarriers to communication
Barriers to communication
 

Similar to Tik bab 5

Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
khoirunnisa88
 
TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9
qurrotuaini2001
 
TIK BAB 5 MS.POWER POINT 2007
TIK BAB 5 MS.POWER POINT 2007TIK BAB 5 MS.POWER POINT 2007
TIK BAB 5 MS.POWER POINT 2007
sekayul123
 
PRESENTATION TIK BAB 5
PRESENTATION TIK BAB 5PRESENTATION TIK BAB 5
PRESENTATION TIK BAB 5
dita aurafg
 
Materi Pembelajaran TIK Kelas IX BAB 5
Materi Pembelajaran TIK Kelas IX BAB 5Materi Pembelajaran TIK Kelas IX BAB 5
Materi Pembelajaran TIK Kelas IX BAB 5
talita nabilla
 
Presentasi TIK kelas IX Bab 5
Presentasi TIK kelas IX Bab 5Presentasi TIK kelas IX Bab 5
Presentasi TIK kelas IX Bab 5
talita nabilla
 
TIK BAB 5 IXD
TIK BAB 5 IXDTIK BAB 5 IXD
TIK BAB 5 IXD
astrisuci
 
TIK Bab 5
TIK Bab 5TIK Bab 5
power point
power pointpower point
power pointotienaja
 
Tik bab5
Tik bab5Tik bab5
Tik bab5
Shafa Fiorella
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Rening dwi (19)
Rening dwi (19)Rening dwi (19)
Rening dwi (19)enyingg
 
Rening dwi (19)
Rening dwi (19)Rening dwi (19)
Rening dwi (19)enyingg
 
Rangkumantiksemester1 111211011705-phpapp02
Rangkumantiksemester1 111211011705-phpapp02Rangkumantiksemester1 111211011705-phpapp02
Rangkumantiksemester1 111211011705-phpapp02Fauzi Din
 
TIK Bab 5 Kelas 9 Semester 1
TIK Bab 5 Kelas 9 Semester 1TIK Bab 5 Kelas 9 Semester 1
TIK Bab 5 Kelas 9 Semester 1
Alfina Putri Darmanto
 
PPT TIK kelas IX BAB V
PPT TIK kelas IX BAB VPPT TIK kelas IX BAB V
PPT TIK kelas IX BAB V
dyahayushofi
 
Materi TIK kelas9 "Dasar jaringan komputer"
Materi TIK kelas9 "Dasar jaringan komputer"Materi TIK kelas9 "Dasar jaringan komputer"
Materi TIK kelas9 "Dasar jaringan komputer"
nurfatimahnj19_9B
 
TIK KELA 9 Bab 5
TIK KELA 9 Bab 5 TIK KELA 9 Bab 5
TIK KELA 9 Bab 5
Rizkyraachan10
 
My Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan KomputerMy Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan Komputerkassmmii
 

Similar to Tik bab 5 (20)

Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 
TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9
 
TIK BAB 5 MS.POWER POINT 2007
TIK BAB 5 MS.POWER POINT 2007TIK BAB 5 MS.POWER POINT 2007
TIK BAB 5 MS.POWER POINT 2007
 
PRESENTATION TIK BAB 5
PRESENTATION TIK BAB 5PRESENTATION TIK BAB 5
PRESENTATION TIK BAB 5
 
Materi Pembelajaran TIK Kelas IX BAB 5
Materi Pembelajaran TIK Kelas IX BAB 5Materi Pembelajaran TIK Kelas IX BAB 5
Materi Pembelajaran TIK Kelas IX BAB 5
 
Presentasi TIK kelas IX Bab 5
Presentasi TIK kelas IX Bab 5Presentasi TIK kelas IX Bab 5
Presentasi TIK kelas IX Bab 5
 
TIK BAB 5 IXD
TIK BAB 5 IXDTIK BAB 5 IXD
TIK BAB 5 IXD
 
Presentation KKPI
Presentation KKPIPresentation KKPI
Presentation KKPI
 
TIK Bab 5
TIK Bab 5TIK Bab 5
TIK Bab 5
 
power point
power pointpower point
power point
 
Tik bab5
Tik bab5Tik bab5
Tik bab5
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 
Rening dwi (19)
Rening dwi (19)Rening dwi (19)
Rening dwi (19)
 
Rening dwi (19)
Rening dwi (19)Rening dwi (19)
Rening dwi (19)
 
Rangkumantiksemester1 111211011705-phpapp02
Rangkumantiksemester1 111211011705-phpapp02Rangkumantiksemester1 111211011705-phpapp02
Rangkumantiksemester1 111211011705-phpapp02
 
TIK Bab 5 Kelas 9 Semester 1
TIK Bab 5 Kelas 9 Semester 1TIK Bab 5 Kelas 9 Semester 1
TIK Bab 5 Kelas 9 Semester 1
 
PPT TIK kelas IX BAB V
PPT TIK kelas IX BAB VPPT TIK kelas IX BAB V
PPT TIK kelas IX BAB V
 
Materi TIK kelas9 "Dasar jaringan komputer"
Materi TIK kelas9 "Dasar jaringan komputer"Materi TIK kelas9 "Dasar jaringan komputer"
Materi TIK kelas9 "Dasar jaringan komputer"
 
TIK KELA 9 Bab 5
TIK KELA 9 Bab 5 TIK KELA 9 Bab 5
TIK KELA 9 Bab 5
 
My Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan KomputerMy Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan Komputer
 

Recently uploaded

Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 

Tik bab 5

  • 1.
  • 3.
  • 5. NAMA ANGGOTA KELOMPOK: 1. Alfina Sofi Astuti (03) 3. Khairun Nisa (17) 2. Fidea Hayya Ulya Sabila (13) 4. Tiara Cintya Alifa (31) DIA
  • 7. SEJARAH JARINGAN KOMPUTER • Sejarah Jaringan Komputer Global/Dunia yang dimulai pada 1969 ketika Departemen Pertahanan Amerika, U.S. Defense Advanced Research Projects Agency (DARPA) memutuskan untuk mengadakan riset tentang bagaimana caranya menghubungkan sejumlah komputer sehingga membentuk jaringan organik. Program riset ini dikenal dengan nama ARPANET. Pada 1970, sudah lebih dari 10 komputer yang berhasil dihubungkan satu sama lain sehingga mereka bisa saling berkomunikasi dan membentuk sebuah jaringan.
  • 8. Tahun 1972, Roy Tomlinson berhasil menyempurnakan program e-mail yang ia ciptakan setahun yang lalu untuk ARPANET. Program e-mail ini begitu mudah, sehingga langsung menjadi populer. Pada tahun yang sama, icon @ juga diperkenalkan sebagai lambang penting yang menunjukan “at” atau “pada”. Tahun 1973, jaringan komputer ARPANET mulai dikembangkan meluas ke luar Amerika Serikat. Komputer University College di London merupakan komputer pertama yang ada di luar Amerika yang menjadi anggota jaringan Arpanet. Pada tahun yang sama, dua orang ahli komputer yakni Vinton Cerf dan Bob Kahn mempresentasikan sebuah gagasan yang lebih besar, yang menjadi cikal bakal pemikiran International Network (Internet).
  • 9. Ide ini dipresentasikan untuk pertama kalinya di Universitas Sussex. Hari bersejarah berikutnya adalah tanggal 26 Maret 1976, ketika Ratu Inggris berhasil mengirimkan e- mail dari Royal Signals and Radar Establishment di Malvern. Setahun kemudian, sudah lebih dari 100 komputer yang bergabung di ARPANET membentuk sebuah jaringan atau network. DIA
  • 10. PENGERTIAN JARINGAN KOMPUTER • Jaringan komputer (jaringan) adalah jaringan telekomunikasi yang memungkinkan antar komputer untuk saling bertukar data. Tujuan dari jaringan komputer adalah agar dapat mencapai tujuannya, setiap bagian dari jaringan komputer dapat meminta dan memberikan layanan (service ). DIA
  • 11. MACAM-MACAM JARINGAN KOMPUTER 1. LAN (Local Area Network) Jaringan ini memiliki lokasi jangkauan yang hanya 100 meter. Disebut juga jaringan yang khas dengan perusahaan, di mana di dalam perusahaan yang menggunakan jaringan LAN memanfaatkan fasilitas ini untuk berbagi data rahasia. 2. MAN (Metropolitan Area Network) Lebih besar jangkauannya daripada jaringan LAN, yakni maksimal 10 s.d. 50 kilometer. Biasanya, jaringan MAN digunakan oleh perusahaan yang memiliki beberapa cabang namun cabang tersebut masih di dalam satu kota.
  • 12. 3. WAN (Wide Area Network) Jaringan WAN yakni jaringan komputer yang memiliki jangkauan antarbenua, dengan melewati batas geografis negara dan milik umum. 4. Internet (Interconnected Network) Internet yaitu jaringan komputer yang memiliki jangkauan hingga seluruh pelosok di dunia ini. Seringkali dimanfaatkan untuk berbagi informasi secara global meliputi pendidikan, hiburan, teknologi, dan lain sebagainya.
  • 13. 5. Wireless Jaringan ini merupakan yang paling praktis karena tidak membutuhkan kabel. Di mana di dalam pengoperasiannya hanya mengandalkan teknologi radio (frekuensi). Disebut juga jaringan WLAN (Wireless Local Area Network) atau Wi- Fi.
  • 14. BENTUK JARINGAN KOMPUTER/TOPOLOGI JARINGAN 1. Topologi Ring Pada topologi ring setiap komputer di hubungkan dengan komputer lain dan seterusnya sampai kembali lagi ke komputer pertama, dan membentuk lingkaran sehingga disebut ring, topologi ini berkomunikasi menggunakan data token untuk mengontrol hak akses komputer untuk menerima data, misalnya komputer 1 akan mengirim file ke komputer 4, maka data akan melewati komputer 2 dan 3 sampai di terima oleh komputer 4, jadi sebuah komputer akan melanjutkan pengiriman data jika yang dituju bukan IP Address dia.
  • 15.
  • 16. •Kelebihan dari topologi jaringan komputer ring adalah pada kemudahan dalam proses pemasangan dan instalasi, penggunaan jumlah kabel lan yang sedikit sehingga akan menghemat biaya. •Kekurangan paling fatal dari topologi ini adalah, jika salah satu komputer ataupun kabel nya bermasalah, maka pengiriman data akan terganggu bahkan error.
  • 17. 2. Topologi Bus Topologi jaringan komputer bus tersusun rapi seperti antrian dan menggunakan cuma satu kabel coaxial dan setiap komputer terhubung ke kabel menggunakan konektor BNC, dan kedua ujung dari kabel coaxial harus diakhiri oleh terminator.
  • 18.
  • 19. •Kelebihan dari topologi bus hampir sama dengan ring, yaitu kabel yang digunakan tidak banyak dan menghemat biaya pemasangan. •Kekurangan topologi bus adalah jika terjadi gangguan atau masalah pada satu komputer bisa menggangu jaringan di komputer lain, dan untuk topologi ini sangat sulit mendeteksi gangguan, sering terjadinya antrian data, dan jika jaraknya terlalu jauh harus menggunakan repeater.
  • 20. 3. Topologi Star Topologi ini membentuk seperti bintang karena semua komputer di hubungkan ke sebuah hub atau switch dengan kabel UTP, sehingga hub/switch lah pusat dari jaringan dan bertugas untuk mengontrol lalu lintas data, jadi jika komputer 1 ingin mengirim data ke komputer 4, data akan dikirim ke switch dan langsung di kirimkan ke komputer tujuan tanpa melewati komputer lain. Topologi jaringan komputer inilah yang paling banyak digunakan sekarang karena kelebihannya lebih banyak.
  • 21.
  • 22. •Kelebihan topologi ini adalah sangat mudah mendeteksi komputer mana yang mengalami gangguan, mudah untuk melakukan penambahan atau pengurangan komputer tanpa mengganggu yang lain, serta tingkat keamanan sebuah data lebih tinggi, . •Kekurangan topologi jaringan komputer ini adalah, memerlukan biaya yang tinggi untuk pemasangan, karena membutuhkan kabel yang banyak serta switch/hub, dan kestabilan jaringan sangat tergantung pada terminal pusat, sehingga jika switch/hub mengalami gangguan, maka seluruh jaringan akan terganggu.
  • 23. 4. Topologi Mesh Pada topologi ini setiap komputer akan terhubung dengan komputer lain dalam jaringannya menggunakan kabel tunggal, jadi proses pengiriman data akan langsung mencapai komputer tujuan tanpa melalui komputer lain ataupun switch atau hub.
  • 24.
  • 25. •Kelebihan adalah proses pengiriman lebih cepat dan tanpa melalui komputer lain, jika salah satu komputer mengalami kerusakan tidak akan menggangu komputer lain. •Kekurangan dari topologi ini sudah jelas, akan memakan sangat banyak biaya karena membutuhkan jumlah kabel yang sangat banyak dan setiap komputer harus memiliki Port I/O yang banyak juga, selain itu proses instalasi sangat rumit.
  • 26. 5. Topologi Tree Topologi jaringan komputer Tree merupakan gabungan dari beberapa topologi star yang dihubungan dengan topologi bus, jadi setiap topologi star akan terhubung ke topologi star lainnya menggunakan topologi bus, biasanya dalam topologi ini terdapat beberapa tingkatan jaringan, dan jaringan yang berada pada tingkat yang lebih tinggi dapat mengontrol jaringan yang berada pada tingkat yang lebih rendah.
  • 27.
  • 28. •Kelebihan topologi tree adalah mudah menemukan suatu kesalahan dan juga mudah melakukan perubahan jaringan jika diperlukan. •Kekurangan yaitu menggunakan banyak kabel, sering terjadi tabrakan dan lambat, jika terjadi kesalahan pada jaringan tingkat tinggi, maka jaringan tingkat rendah akan terganggu juga.
  • 29. PENGERTIAN INTERNET DAN INTRANET >Internet merupakan hubungan antar berbagai jenis komputer dan jaringan di dunia yang berbeda sistem operasi maupun aplikasinya di mana hubungan tersebut memanfaatkan kemajuan media komunikasi (telepon dan satelit) yang menggunakan protokol standar dalam berkomunikasi yaitu protokol TCP/IP. •Fungsi : Internet merupakan media komunikasi dan informasi (tukar menukar data/informasi).
  • 30. >Intranet adalah sebuah jaringan privat (private network) yang menggunakan protokol-protokol Internet (TCP/IP), digunakan untuk berkomunikasi dan berbagi (tukar menukar) informasi dalam lingkup tertentu (terbatas), misalnya dalam lingkup sebuah kantor, sekolah, atau kampus. •Perbedaan intranet dengan internet adalah: -Tujuan dari proses komunikasi yang dijalankan -Lingkup akses dan jangkauannya -Metode atau teknologi yang digunakan untuk proses komunikasi
  • 31. SEJARAH DAN PERKEMBANGAN INTERNET Internet merupakan jaringan komputer yang dibentuk oleh Departemen Pertahanan Amerika Serikat di tahun 1969 , melalui proyek ARPA yang disebut ARPANET ( Advanced Research Project Agency Network), di mana mereka mendemonstrasikan bagaimana dengan hardware dan software komputer yang berbasis UNIX, kita bisa melakukan komunikasi dalam jarak yang tidak terhingga melalui saluran telepon. Proyek ARPANET merancang bentuk jaringan, kehandalan, seberapa besar informasi dapat dipindahkan, dan akhirnya semua standar yang mereka tentukan menjadi cikal bakal pembangunan protokol baru yang sekarang dikenal sebagai TCP/IP (Transmission Control Protocol/ Internet Protocol ).
  • 32. Pada saat itu Departemen Pertahanan Amerika Serikat (US Department of Defense) membuat sistem jaringan komputer yang tersebar dengan menghubungkan komputer di daerah-daerah vital untuk mengatasi masalah bila terjadi serangan nuklir dan untuk menghindari terjadinya informasi terpusat, yang apabila terjadi perang dapat mudah dihancurkan. Pada mulanya ARPANET hanya menghubungkan 4 situs saja yaitu Stanford Research Institute , University of California , Santa Barbara , University of Utah , di mana mereka membentuk satu jaringan terpadu di tahun 1969 , dan secara umum ARPANET diperkenalkan pada bulan Oktober 1972 . Tidak lama kemudian proyek ini berkembang pesat di seluruh daerah, dan semua universitas di negara tersebut ingin bergabung, sehingga membuat ARPANET kesulitan untuk mengaturnya.
  • 33. Oleh sebab itu ARPANET dipecah manjadi dua, yaitu “MILNET” untuk keperluan militer dan “ARPANET” baru yang lebih kecil untuk keperluan non-militer seperti, universitas- universitas. Gabungan kedua jaringan akhirnya dikenal dengan nama DARPA Internet , yang kemudian disederhanakan menjadi Internet .
  • 34. APLIKASI INTERNET 1. World Wide Web (WWW). WWW adalah dokumen-dokumen internet yang disimpan di server-server yang terdapat di seluruh dunia. Dokumen web dibuat dengan menggunakan format HTML. 2. E-Mail. E-Mail atau surat elektronik adalah aplikasi internet untuk sarana komunikasi surat- menyurat dalam bentuk elektronik. Adapun situs yang memberikan layanan e-mail seperti yahoo!, Gmail, bolehmail dan masih banyak lagi.
  • 35. 3. Mailing List. Mailing list atau Milis adalah aplikasi internet yang digunakan sebagai sarana diskusi atau bertukar informasi dalam satu kelompok melalui e-mail. 4. Newsgroup. Newsgroup adalah aplikasi internet yang digunakan untuk berkomunikasi satu sama lain dalam sebuah forum. Biasanya, anggota forum newsgroup mempunyai kepentingan dan ketertarikan yang sama serta membahas topik-topik tertentu.
  • 36. 5. Internet Relay Chat. IRC adalah aplikasi internet yang digunakan untuk bercakap-cakap di internet. Bercakap- cakap di internet dikenal dengan istilah chatting. 6. File Transfer Protocol. FTP adalah aplikasi internet yang digunakan untuk mengirimkan atau mengambil file ke atau dari komputer lain. FTP biasa digunakan untuk download dan upload file.
  • 37.
  • 38. 9. Ping. Ping adalah Packet Internet Gopher yang digunakan untuk mengetahui apakah komputer yang kita gunakan terhubung dengan komputer lain di internet.
  • 39. FASILITAS-FASILITAS INTERNET 1. Word Wide Web (www): WWW merupakan fasilitas yang berisi database terdistribusi. Www adalah layanan internet yang paling banyak dikenal orang dan paling cepat perkembangan teknologinya. Layanan ini menggunakan link hypertext yang disebut hyperlink untuk merujuk dan mengambil halaman-halaman web dari server. Halaman web dapat berisi suara, gambar, animasi, text, dan program perangkat lunak yang menyusunnya menjadi dokumen yang dinamis. Pengguna dapat melihat World Wide Web dari sebuah browser yaitu program yang dapat menampilkan HTML (skrip halaman web).
  • 40. 2. E-Mail (Electronic Mail): Digunakan untuk berkomunikasi / berhubungan langsung dengan orang lain sebagai surat elektronik. Email adalah surat atau pesan elektronik yang dikirimkan dan diterima oleh dan antar individu atau komputer. Email bekerja seperti mesin penjawab telpon, walaupun kita tidak sedang online dengan internet kita masih bisa menerima email dari seluruh penjuru dunia. 3. HTTP (Hyper Text Transfer Protocol): Merupakan fasilitas basis dari www.
  • 41. 4. Kelompok Diskusi (Maling List): Fasilitas untuk berdiskusi secara elektronik dengan menggunakan fasilitas E-Mail. Mailing List atau sering disebut milis di kalangan neter Indonesia, adalah salah satu jenis discussion group di Internet. Anggota milis dapat berkomunikasi dengan mengirimkan email pada list address . Setiap email yang masuk kemudian akan dikirim balik ke setiap member milis tersebut. Untuk menjadi member sebuah milis dimulai dengan mengirim email ke subsription address . Setelah menjadi member kita bisa menerima email dari yang lain dan juga mengirimkan email ke milis.
  • 42. 5. Telnet: Fasilitas untuk mengakses remote komputer yang terletak di tempat lain. Beberapa server di internet memperbolehkan kita untuk mengaksesnya dan menjalankan beberapa program yang diinstal pada komputer itu. Layanan ini disebut sebagai telnet. Penggunaan server ini sama seperti kalau kita melakukannya pada komputer di jaringan lokal.
  • 43. 6. FTP (File Transfer Protocol): Digunakan untuk mengambil data file secara elektronik, Internet telah menyediakan fasilitas file (data) dokumen yang siap untuk di akses secara gratis. FTP atau File Transfer Protocol, adalah layanan internet untuk melakukan transfer file antara komputer kita dengan server di internet. Cukup banyak server di internet yang menyediakan layanan ini sehingga kita bisa mengkopi file-file di server ke komputer kita, hal ini yang disebut download . Selain itu kita juga bisa mengkopi file-file di komputer kita ke server di internet, hal ini disebut dengan upload .
  • 44. 7. Ghoper Fasilitas untuk memudahkan pencarian, penarikan, dan pengambilan informasi dari server yang mendukung protokol ghoper. Gopher adalah aplikasi perangkat lunak yang tesusun atas untaian menu sistem pencarian dan penemuan kembali. Situs Gopher adalah komputer yang menampilkan menu- menu yang mewakili data dan informasi yang tersedia. Secara mendasar, menu-menu ini adalah daftar isi untuk mengolah dan menunjuk ke sebuah informasi tertentu. Layanan ini menggunakan FTP untuk pertukaran file dan Telnet untuk koneksi dengan server tertentu.
  • 45. 8. Chating (INTER RELAY CHAT): Salah satu aktifitas untuk berkomunikasi antara sesama pemakai internet menggunakan media tulis secara on- line dan real-time. Chatting adalah fasilitas yang diguna kan untuk melakukan perbincangan atau bercakap-cakap melalui internet menggunakan teks atau sering disebut dengan chatting.
  • 46. 9. Newsgroup: Fasilitas untuk berdiskusi secara jarak jauh, dimana kita dapat memberikan pendapat dan tanggapan melalui internet . Newsgroups adalah juga salah satu discussion groups yang ada di internet. Tidak seperti milis, newsgroups menggunakan komputer jaringan khusus yang disebut sebagai UseNet. Setiap komputer terdapat beberapa newsgroup. Setiap newsgroups diatur berdasarkan satu topik general yang kemudian dibagi menjai beberapa subtopik dibawahnya. contoh newsgroup : rec.arts.cinema rec adalah topik utama, arts adalah subtopik dan cinema sub-subtopik.
  • 47. 10.Discussion Group: Biasanya kita gunakan email untuk orang-orang yang sudah kita kenal dengan baik, akan tetapi kita juga dapat gunakan email untuk saling bertukar informasi, berdiskusi dan berdialog dengan orang lain. Kita dapat berpartisipasi dalam diskusi dan debat dengan topik yang beragam mulai dari hobi sampai pada permasalahan komputer atau malah masalah hiburan dan artis.
  • 48. 11. BROWSING/SURFING : sebuah layanan pada internet yang berfungsi untuk menampilkan suatu situs/website guna mencari suatu informasi. Program yang digunakan untuk browsing/surfing adalah Internet Explorer, Mozilla Firefox, Opera, Netscape Navigator. Untuk melakukan browsing harus mengetik alamat website pada address.
  • 49. 12. TELECONFERENCE: adalah fasilitas internet yang juga digunakan untuk berbincang-bincang dengan cara yang kompleks yaitu mulai dari suara hingga gambar, shg seolah-olah kita dapat langsung berhadapan dengan lawan bicara. Fasilitas ini merupakan pengembangan dari chatting . Komputer yang digunakan untuk teleconfe-rence harus dilengkapi dengan web camera, sound card, tv tuner, VoIP. Fasilitas ini sangat cocok untuk melakukan rapat atau perte-muan jarak jauh karena bisa saling memandang dan mendengar secara langsung.
  • 50. 13. INTERNET TELEPHONY: yaitu fasilitas untuk berkomunikasi dgn suara melalui internet menggunakan pesawat telepon. Pulsa yang dibayar sama dengan pulsa internet walapun dilakukan secara SLJJ atau SLI. Software yang digunakan untuk telephony adalah Net2phone, buddytalk, media ring talk. 14. INTERNET FAX: Internet juga dapat digunakan untuk mengirim faximili yang secara umum dilakukan melalui mesin faksimili. Biaya yang dibebankan adalah biaya lokal atau sama dengan internet. Fasilitas ini sangat mempermudah para sekretaris perusahaan untuk mengirim faksimili dalam jumlah yang banyak.
  • 51. 15. Search Engine: Search engine adalah mesin pencari, yang dapat mencari informasi-informasi yang ada di internet dengan lebih mudah, hanya dengan mengetik kata kunci (keyword). Beberapa search engine yang dapat digunakan antar lain Google, Yahoo, Alvista, Wisenut, Alltheweb, Looksmart, HotBot dan lain-lain.
  • 52. 1. Sejarah Jaringan Komputer Global/Dunia yang dimulai pada tahun... a. 1669 b. 1745 c. 1696 d. 1666 2. Pada tahun berapa jaringan komputer ARPANET mulai dikembangkan meluas ke luar Amerika Serikat ? a. 1945 b. 1890 c. 1973 d. 1805
  • 53. 3. Jaringan telekomunikasi yang memungkinkan antar komputer untuk saling bertukar data. Merupakan pengertian dari... a. Jaringan komputer b. Internet c. Intranet d. Komputer 2. Apa singkatan dari LAN ? a. Local Amandemen National b. Local Area Network c. Lan Area Nish d. Lab Asia Network
  • 54. 5. Mana yang bukan termasuk aplikasi Internet... a. World Wide Web (WWW) b. E-Mail c. Mailing List d. HTTP (Hyper Text Transfer Protocol)