SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
NAMA ANGGOTA KELOMPOK
• Ananda Kasih
• Fadillah Amini
• Farhan Dio Fahlevi
• Riqqah Nabila
• Muamar
• Rakha
PENGERTIAN TEKS ANEKDOT
• Anekdot merupakan sebuah cerita singkat yang
menarik karena lucu dan mengesankan , biasanya
menggambarkan orang penting atau terkenal yang
menggambarkan tentang kejadian tertentu atau orang
sebenarnya dengan tujuan kritikan dan sindiran.
• Biasanya yang dikritik dalam teks anekdot adalah
layanan publik dalam bidang hukum , sosial , politik
dan lingkungan .
STRUKTUR TEKS ANEKDOT
• Abstraksi
Abstraksi adalah bagian yang berada di awal
paragraf yang berfungsi memberi gambaran ,
tentang isi teks secara umum.
• Orientasi
Bagian yang menunjukkan awal kejadian cerita
atau latar belakang bagaimana peristiwa terjadi.
STRUKTUR TEKS ANEKDOT
• Krisis
Bagian dimana hal yang menarik ataupun hal yang
tidak biasa terjadi pada tokoh cerita.
• Reaksi
Bagian bagaimana cara penulis atau tokoh cerita
menyelesaikan masalah pada bagian krisis.
• Koda
bagian dari akhir cerita. Bagian ini dapat berisi
kesimpulan mengenai kejadian yang terjadi pada
tokoh cerita.
KAIDAH TEKS ANEKDOT
• Menggunakan pertanyaan retorik.
• Menggunakan kata keterangan waktu lampau.
• Menggunakan penghubung.
• Menggunakan kata kerja.
• Urut berdasarkan kejadian waktu.
CIRI CIRI TEKS ANEKDOT
Ciri-ciri anekdot antara lain :
• Hampir menyerupai seperti dongeng.
• Menceritakan hewan dan manusia secara
umum dan realistis.
• Bersifat humor, menyindir, dan lelucon.
• Memiliki tujuan tertentu.
TUJUAN TEKS ANEKDOT
1. Membangkitkan tawa
2. Membuat orang terhibur
Contoh Teks Anekdot
• Pada tanggal 17 Agustus 2015, rakyat Indonesia
merayakan HUT RI yang ke -70. Di istana negara
dilaksanakan upacara bendera untuk memperingati
kemerdekaan Indonesia. Pada pidato nya presiden
Jokowi menyebutkan slogan pemerintahannya “Ayo
Kerja”. (sementara itu , yang terjadi pada remaja
Indonesia)Sepulang sekolah , Farhan bertemu dengan
Amar sedang berjaulan makanan di pinggir jalan “hey
bro,ngapain lu?” sapa Farhan , “Kerjalah bro” jawab
Amar , Farhan menggelengkan kepala seraya berkata
“kita belum waktunya kerja,kawan,kitamesti sekolah
untuk masa depan”
• Amar dengan santainya menjawab “Yaelah men zaman
sekarang sekolah?lu gak lihat slogan presiden kita , AYO
KERJA!!”
• Mendengar kata kata Amar , Farhan berubah fikiran “bener
juga lu Mar, besok gua kerja wae lah” , “lu mau kerja apaan
bro? tanya Amar “ngesub anime men , ntar gua minta ajarin
temen , lumayan penghasilannya dikalangan remaja kayak
kita” jawab farhan
• (dan yang terjadi pada perusahaan – perusahaan Indonesia)
• Fadillah (orang asing yang menguasai PT. Freeport Indonesia
menemua Riqqah (penguasa PT.Telkom Indonesia)
“wahahahahahaha, sekarang PT.Freeport ada ditangan ku”
seru Fadillah , Riqqah menjawab “yoi, PT.Telkom juga ada
ditangan ku”
• Kasih (penguasa AQUA orang asing juga) yang
nyelonong dan gak diketahui datang dari
mana menyambung “cihuyy, kita jajah lagi
Indonesia ini , kalian lihat? Dengan adanya
slogan “ayo kerja” para rakyat pasti akan
bekerja untuk kita “
• Dan mereka pun tertawa bersama sama

More Related Content

What's hot

Materi degree of comparison
Materi degree of comparisonMateri degree of comparison
Materi degree of comparison
Aaydha Chyrill
 
430672582-Materi-Caption-kelas-XII.pptx
430672582-Materi-Caption-kelas-XII.pptx430672582-Materi-Caption-kelas-XII.pptx
430672582-Materi-Caption-kelas-XII.pptx
Suhaeni S.Pd.
 
Ppt keanekaragaman hayati
Ppt keanekaragaman hayatiPpt keanekaragaman hayati
Ppt keanekaragaman hayati
tina novasari
 

What's hot (20)

Analisis Novel Banun
Analisis Novel BanunAnalisis Novel Banun
Analisis Novel Banun
 
Describing animals
Describing animalsDescribing animals
Describing animals
 
Materi degree of comparison
Materi degree of comparisonMateri degree of comparison
Materi degree of comparison
 
PowerPoint Teks Anekdot
PowerPoint Teks AnekdotPowerPoint Teks Anekdot
PowerPoint Teks Anekdot
 
PROPOSAL PRODUK AKHIR PKL | MULTIMEDIA SMK
PROPOSAL PRODUK AKHIR PKL | MULTIMEDIA SMKPROPOSAL PRODUK AKHIR PKL | MULTIMEDIA SMK
PROPOSAL PRODUK AKHIR PKL | MULTIMEDIA SMK
 
430672582-Materi-Caption-kelas-XII.pptx
430672582-Materi-Caption-kelas-XII.pptx430672582-Materi-Caption-kelas-XII.pptx
430672582-Materi-Caption-kelas-XII.pptx
 
[BOLD] Kisi-Kisi US Bahasa Inggris SMA 2023.pdf
[BOLD] Kisi-Kisi US Bahasa Inggris SMA 2023.pdf[BOLD] Kisi-Kisi US Bahasa Inggris SMA 2023.pdf
[BOLD] Kisi-Kisi US Bahasa Inggris SMA 2023.pdf
 
Soal dan Jawaban Teks Reading (Reading Text) Bahasa Inggris
Soal dan Jawaban Teks Reading (Reading Text) Bahasa InggrisSoal dan Jawaban Teks Reading (Reading Text) Bahasa Inggris
Soal dan Jawaban Teks Reading (Reading Text) Bahasa Inggris
 
Monosakarida
MonosakaridaMonosakarida
Monosakarida
 
PPT SIMPLE PAST TENSES.ppt
PPT SIMPLE PAST TENSES.pptPPT SIMPLE PAST TENSES.ppt
PPT SIMPLE PAST TENSES.ppt
 
Penggolongan materi
Penggolongan materiPenggolongan materi
Penggolongan materi
 
Descriptive text about Place, Person, dan Thing
Descriptive text about Place, Person, dan ThingDescriptive text about Place, Person, dan Thing
Descriptive text about Place, Person, dan Thing
 
Ppt keanekaragaman hayati
Ppt keanekaragaman hayatiPpt keanekaragaman hayati
Ppt keanekaragaman hayati
 
PPT PASSIVE VOICE KELAS 9.pptx
PPT PASSIVE VOICE KELAS 9.pptxPPT PASSIVE VOICE KELAS 9.pptx
PPT PASSIVE VOICE KELAS 9.pptx
 
Be healthy be happy - unit 1
Be healthy   be happy - unit 1Be healthy   be happy - unit 1
Be healthy be happy - unit 1
 
Ppt narrative text
Ppt narrative textPpt narrative text
Ppt narrative text
 
Pertemuan 3 Penggunaan Tanda Baca.pptx
Pertemuan 3 Penggunaan Tanda Baca.pptxPertemuan 3 Penggunaan Tanda Baca.pptx
Pertemuan 3 Penggunaan Tanda Baca.pptx
 
Enzim
EnzimEnzim
Enzim
 
Makalah protein
Makalah proteinMakalah protein
Makalah protein
 
POWERPOINT Negosiasi
POWERPOINT NegosiasiPOWERPOINT Negosiasi
POWERPOINT Negosiasi
 

Recently uploaded

Recently uploaded (20)

PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 

teks anekdot

  • 1. NAMA ANGGOTA KELOMPOK • Ananda Kasih • Fadillah Amini • Farhan Dio Fahlevi • Riqqah Nabila • Muamar • Rakha
  • 2. PENGERTIAN TEKS ANEKDOT • Anekdot merupakan sebuah cerita singkat yang menarik karena lucu dan mengesankan , biasanya menggambarkan orang penting atau terkenal yang menggambarkan tentang kejadian tertentu atau orang sebenarnya dengan tujuan kritikan dan sindiran. • Biasanya yang dikritik dalam teks anekdot adalah layanan publik dalam bidang hukum , sosial , politik dan lingkungan .
  • 3. STRUKTUR TEKS ANEKDOT • Abstraksi Abstraksi adalah bagian yang berada di awal paragraf yang berfungsi memberi gambaran , tentang isi teks secara umum. • Orientasi Bagian yang menunjukkan awal kejadian cerita atau latar belakang bagaimana peristiwa terjadi.
  • 4. STRUKTUR TEKS ANEKDOT • Krisis Bagian dimana hal yang menarik ataupun hal yang tidak biasa terjadi pada tokoh cerita. • Reaksi Bagian bagaimana cara penulis atau tokoh cerita menyelesaikan masalah pada bagian krisis. • Koda bagian dari akhir cerita. Bagian ini dapat berisi kesimpulan mengenai kejadian yang terjadi pada tokoh cerita.
  • 5. KAIDAH TEKS ANEKDOT • Menggunakan pertanyaan retorik. • Menggunakan kata keterangan waktu lampau. • Menggunakan penghubung. • Menggunakan kata kerja. • Urut berdasarkan kejadian waktu.
  • 6. CIRI CIRI TEKS ANEKDOT Ciri-ciri anekdot antara lain : • Hampir menyerupai seperti dongeng. • Menceritakan hewan dan manusia secara umum dan realistis. • Bersifat humor, menyindir, dan lelucon. • Memiliki tujuan tertentu.
  • 7. TUJUAN TEKS ANEKDOT 1. Membangkitkan tawa 2. Membuat orang terhibur
  • 8. Contoh Teks Anekdot • Pada tanggal 17 Agustus 2015, rakyat Indonesia merayakan HUT RI yang ke -70. Di istana negara dilaksanakan upacara bendera untuk memperingati kemerdekaan Indonesia. Pada pidato nya presiden Jokowi menyebutkan slogan pemerintahannya “Ayo Kerja”. (sementara itu , yang terjadi pada remaja Indonesia)Sepulang sekolah , Farhan bertemu dengan Amar sedang berjaulan makanan di pinggir jalan “hey bro,ngapain lu?” sapa Farhan , “Kerjalah bro” jawab Amar , Farhan menggelengkan kepala seraya berkata “kita belum waktunya kerja,kawan,kitamesti sekolah untuk masa depan”
  • 9. • Amar dengan santainya menjawab “Yaelah men zaman sekarang sekolah?lu gak lihat slogan presiden kita , AYO KERJA!!” • Mendengar kata kata Amar , Farhan berubah fikiran “bener juga lu Mar, besok gua kerja wae lah” , “lu mau kerja apaan bro? tanya Amar “ngesub anime men , ntar gua minta ajarin temen , lumayan penghasilannya dikalangan remaja kayak kita” jawab farhan • (dan yang terjadi pada perusahaan – perusahaan Indonesia) • Fadillah (orang asing yang menguasai PT. Freeport Indonesia menemua Riqqah (penguasa PT.Telkom Indonesia) “wahahahahahaha, sekarang PT.Freeport ada ditangan ku” seru Fadillah , Riqqah menjawab “yoi, PT.Telkom juga ada ditangan ku”
  • 10. • Kasih (penguasa AQUA orang asing juga) yang nyelonong dan gak diketahui datang dari mana menyambung “cihuyy, kita jajah lagi Indonesia ini , kalian lihat? Dengan adanya slogan “ayo kerja” para rakyat pasti akan bekerja untuk kita “ • Dan mereka pun tertawa bersama sama