SlideShare a Scribd company logo
https://www.infastpedia.net/
Soal UAS IPS Kelas 6 Semester 1 + Kunci Jawaban | Infastpedia.net. Pada kesempatan yang
baik kali ini kami ingin berbagi mengenai beberapa soal UAS untuk mata pelajaran IPS Kelas
6.
Soal ini sudah kami tulis dalam bentuk pilihan ganda dan essay lengkap beserta dengan kunci
jawabannya yang akan membantu adik adik dalam belajar dan mengerjakannya.
Soal UAS IPS Kelas 6 Semester 1
Berikut ini adalah 65 contoh latihan soal Ulangan Akhir Semester 1 mata pelajaran IPS kelas
6 untuk adik-adik yang duduk di bangku Sekolah Dasar.
Soal UAS IPS Kelas 6 Semester 1 Pilihan Ganda
I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling benar
!
1. Pada tahun 1967, Provinsi Sumatra Selatan dimekarkan menjadi ....
a. Sumatra Selatan dan Jambi
b. Sumatra Selatan dan Lampung
c. Sumatra Selatan dan Bengkulu
d. Lampung dan Bengkulu
2. Provinsi yang mendapatkan status keistimewaan adalah ....
a. Maluku
b. Yogyakarta
c. Jawa Tengah
d. Sumatra Utara
3. Provinsi Gorontalo merupakan pemekaran dari wilayah Provinsi ....
a. Sulawesi Utara
b. Sulawesi Tenggara
c. Sulawesi Tengah
d. Sulawesi Selatan
4. Perhatikan provinsi-provinsi berikut
1) Sumatra Utara
2) Yogyakarta
3) Sunda Kecil
4) Riau.
Provinsi yang terbentuk pada era awal kemerdekaan adalah ....
a. Sumatra Utara
b. Yogyakarta
c. Sunda Kecil
d. Riau
5. Perhatikan pernyataan berikut ini !
(1) lbu kota Provinsi Sulawesi Barat adalah Mamuju.
(2) lbu kota Provinsi Sulawesi Selatan adalah Medan
https://www.infastpedia.net/
(3) lbu kota Provinsi Sulawesi Tenggara adalah Manado.
(4) lbu kota Provinsi Sulawesi Tengah adalah Kendari
Pemyalaan yang benar ditunjukkan oleh pernyataan nomor ....
a. (1)
b. (2)
c. (3)
d. (4)
6. Setelah resmi menjadi bagian dari NKRI dan menjadi provinsi ke-26 di Indonesia, Irian
Barat
berganti nama menjadi ....
a. Irian Jaya
b. Irian Barat
c. Papua
d. Pulau Irian
7. Timor Timur resmi melepaskan diri dari Indonesia pada tanggal ....
a. 19 Oktober 1999
b 29 Oktober 1999
c. 20 Maret 2000
d. 9 November 2002
8. Pada tahun 1957, Sunda kecil mengalami pemekaran menjadi 3 provinsi, yaitu ....
a. Bali, NTT, dan NTB
b. Bali, Sunda Barat, dan Sunda Timur
c. NTT, NTB, dan Maluku
d. Bali, Maluku, dan Nusa Tenggara
9. Perhatikan negara-negara berikut !
(1) Aljazair, Libya, dan Sudan
(2) Tiongkok, Iran, dan Kuwait
(3) Prancis, Denmark, dan Italia
(4) Bolivia, Peru, dan Argentina
Negara-negara yang termasuk dalam kawasan Benua Eropa ditunjukkan pernyataan nomor ....
a. (1)
c. (2)
d. (3)
b. (4)
10. Benua Asia merupakan benua dengan penduduk terpadat di dunia. Berikut ini negara
yang memiliki tingkat kepadatan paling tinggi adalah ....
a. Indonesia .
b. India
c. Tiongkok
d. Laos
11. God Save The Queen merupakan judul lagu kebangsaan suatu negara. Negara yang
dimaksud
adalah ....
a. Inggris
https://www.infastpedia.net/
c. Spayol
b. Prancis
d. Norwegia
12. Batas wilayah laut Indonesia dicetuskan pada tanggal ....
a 11 Desember 1957
b. 13 Desember 1957
c. 12 Februari 1969
d. 13 Februari 1969
13. Deklarasi Djuanda mendapat pengakuan dunia internasional pada konferensi Hukum Laut
Internasional III di ....
a. St. Pitterburg
b. Montego Bay
c. Bangasem
d. Pattaya
14. Batas laut selebar 12 mil laut dari garis batas laut teritorial atau 24 mil aut dari garis dasar
disebut dengan istilah ....
a. lautan teritorial
b. zona bersebelahan
c landas benua
d. landas kontinen
15. Batas selatan Thailand adalah ....
a. Malaysia
b. Kamboja
c. Myanmar
d. Laos
16. Selat Malaka memisahkan Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam dengan ....
a. Malaysia
b: Singapura
c. Sumatra Utara
d. Kalimantan
17. Ibu kola Filipina adalah ....
a. Kuala Lumpur
b. Vientiane
c. Hanoi
d. Manila
18. Pegunungan yang memisahkan daratan Asia dan Eropa adalah Pegunungan ....
a. Balkan
b. Himalaya
c. Ural
d. Kwan Lun
19. Gunung tertinggi di Benua Amerika adalah Gunung ....
a. Aconcagua
https://www.infastpedia.net/
b. Kosciusko
c. Elbrus
d. Kilimanjaro
20. Sungai terpanjang di dunia adalah Sungai ....
a. Nil
b. Kongo
c. Niger
d. Zambesi
21. Batas sebelah selatan Australia adalah ....
a. Laut Arafuru
b. Samudra Pasifik
c. Samudra Hindia
d. Laut Tasman
22. Berikut merupakan negara di Kawasan Eropa Baral adalah ....
a. Yunani
b. Luksemburg
c. Finlandia
d. Lithuania
23. Gurun terluas di Asia adalah ....
a. Gurun Alkhali
b. Gurun Thar
c. Gurun Gobi
d. Gurun An Nafud
24. Delta Sungai yang membentang dari Vietnam bagian utara sampai Teluk Tonkin adalah
....
a. Chao Phraya
b. Temburong
c. Sungai Merah
d. Irawadi
25. Myanmar mempunyai iklim ....
a. tropis dan subtropis
b. panas dan basah
c. maritim dan ekuatorial
d. hangat dan basah
26. Timah Hill terdapat di negara ....
a. Vietnam
b. Thailand
c. Singapura
d. Kamboja
27. Wilayah selatan Filipina didiami suku bangsa ....
a. Mestizo
b. Moro
https://www.infastpedia.net/
b. Negrito
d. Melanesia
28. Bahasa nasional Brunei Darussalam adalah ...
a. Melayu
b. Thai
c. Tagalog
d. Laos
29. Negara tetangga sebagai penghasil timah terbesar di dunia adalah ....
a. Filipina
b. Malaysia
c. Thailand
d. Kamboja
30. Serat abaka dihasilkan oleh Negara ....
a. Filipina
b. Malaysia
c. Vietnam
d. Laos
31. Pemimpin kulit hitam Afrika yang pertama menjadi presiden di negara tersebut adalah ....
a. Muamar Khadaf
b. Barack Obama
c. Patrice Lamumba
d. Nelson Mandela
32. Negara Kincir Angin adalah sebutan untuk Negara ....
a. Jerman
b. Jepang
c. Inggris
d. Belanda
33. Taj Mahal adalah salah satu ketampakan buatan yang terdapat di ....
a. Mesir
b. India
c. Pakistarn
d. Srilanka
34. Bentuk negara Prancis adalah ....
a. kerajaan
b. republik
c. federal
d. persemakmuran
35. Penduduk asli Benua Australia adalah suku ....
a. Aborigin
b. Maori
c. Melay
d. Negroid
https://www.infastpedia.net/
36. Upaya perlindungan sumber daya alam agar tidak mengalami kerusakan disebut ....
a. eksplorasi
b. konservasi
c. eksploitasi
d. efisiensi
37. Menara Eifel adalah salah satu ketampakan buatan yang terdapat di ....
a. Mesin
b. India
c. Prancis
d. Jerman
38. Benua ini di sebelah utara berbatasan dengan Laut Tengah atau Laut Mediterania dan
Benua
Eropa. Di sebelah timur, benua ini berbatasan dengan Laut Merah dan Samudra Hindia. Di
sebelah selatan dan barat, benua ini berbatasan dengan Samudra Atlantik. Benua yang
dimaksud adalah Benua ....
a. Australia
b. Amerika
c. Afrika
d. Asia
39. Wilayah Myanmar di sebelah utara barbatasan dengan ....
a. India dan Tiongkok
b. Tiongkok, Laos, dan Thailand
c. Teluk Benggala dari India
d. Laut Andaman dan Teluk Benggala
40. Ibu kota Australia adalah ....
a. Sydney
b. Canberra
c. New South Wales
d. Darwin
Soal UAS IPS Kelas 6 Semester 1 Isian
II. Isilah titik-titik pada soal di bawah ini dengan jawaban yang tepat !
1. Kepala pemerintahan yang memimpin wilayah propinsi adalah ....
2. Pada zaman awal kemerdekaan provinsi di Republik Indonesia berjumlah ....
3. Batas Zona Ekonomi Ekslusif Indonesia ditetapkan selebar . . . mil laut.
4. Karena sebagian besar wilayahnya berupa laut, Indonesia disebut negara ….
5. Provinsi Gorontalo terletak di Pulau ….
6. Indonesia paling timur berbatasan dengan Negara ….
https://www.infastpedia.net/
7. Pangkal Pinang ibu kota Provinsi ....
8. Provinsi Banten merupakan pemekaran dari Provinsi ....
9. Bagian permukaan bumi berupa tanah atau daratan yang sangat luas disebut....
10. Yang disebut Benua Eurasia adalah ....
Soal UAS IPS Kelas 6 Semester 1 Essay
II. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan uraian yang jelas dan benar!
1. Apa yang dimaksud dengan pemekaran wilayah?
Jawab :
...............................................................................................................................................
2. Sebutkan negara-negara anggota ASEAN!
Jawab :
...............................................................................................................................................
3. Bagaimana keadaan sosial Negara Malaysia?
Jawab :
...............................................................................................................................................
4. Sebutkan batas-batas Benua Australia!
Jawab :
...............................................................................................................................................
5. Apa yang dimaksud dengan The Black Country?
Jawab :
...............................................................................................................................................
6. Apa akibatnya jika ZEE antarnegara tidak jélas?
Jawab :
...............................................................................................................................................
7. Sebutkan enam kota penting yang ada di Jepang!
Jawab :
...............................................................................................................................................
8. Apa masalah-masalah sosial yang dihadapi oleh Kamboja?
Jawab :
...............................................................................................................................................
9. Bagaimana sistem pemerintahan Jepang?
Jawab :
...............................................................................................................................................
10. Apa saja yang menjadi penyebab kerusakan laut?
Jawab :
...............................................................................................................................................
https://www.infastpedia.net/
Kunci Jawaban Soal UAS IPS Kelas 6 Semester 1
Kunci Jawaban Pilihan Ganda
1. c
2. b
3. a
4. c
5. a
6. c
7. a
8. a
9. d
10. c
11. a
12. b
13. b
14. a
15. a
16. a
17. d
18. c
19. a
20. a
21. c
22. b
23. c
24. c
25. a
26. c
27. b
28. a
29. b
30. a
31. d
32. d
33. b
34. b
35. a
36. b
37. c
38. c
39. a
40. b
Kunci Jawaban Isian
1. Gubernur
2. 8 (delapan)
3. 200 (dua ratus)
4. Maritim
https://www.infastpedia.net/
5. Sulawesi
6. Papua Nugini
7. Bangka Belitung
8. Jawa Barat
9. Benua
10. Benua Asia dan Benua Eropa
Kunci Jawaban Essay
1. pembentukan suatu wilayah baru dari wilayah induknya baik itu di tingkat kota,kabupaten
maupun provinsi
2. 10 negara-negara ASEAN adalah:
1. Indonesia (Pendiri ASEAN).
2. Filipina (Pendiri ASEAN).
3. Malaysia (Pendiri ASEAN).
4. Singapura (Pendiri ASEAN).
5. Thailand (Pendiri ASEAN).
6. Brunei Darussalam (bergabung pada tanggal 7 Januari 1984).
7. Vietnam (bergabung pada tanggal 28 Juli 1995).
8. Myanmar (bergabung pada 23 Juli 1997).
9. Laos (bergabung pada 23 Juli 1997).
10. Kamboja (bergabung pada 16 Desember 1998).
3. Penduduk malaysia orang melayu, mata pencahariannya antara lain pertanian , perkebunan,
pertambangan, dan perindustrian
4. Batas-batas Benua Australia adalah
 Sebelah Barat berbatasan dengan Samudera Hindia
 Sebelah Timur berbatasan dengan Samudra Pasifik
 Sebelah Utara berbatasan dengan Laut Timor dan Laut Arafuru
 Sebelah Selatan berbatasan dengan Samudera Hindia
5. Satu wilayah dengan aktivitas industri yang paling tinggi/berat di Inggris. Kota ini disebut
The Black Country karena polusi industri utamanya dari batu bara dan besi berupa jelaga
menyelubungi kota tersebut sehingga terlihat gelap, tak hanya udara tetapi juga pada bagian
tanah.
6. bisa terjadi sengketa wilayah
7. Tokyo, Ginza, Osaka, Kyoto, Nagoya, Yatawa
8. tingginya angka pengangguran, besarnya pertumbuhan penduduk, rendahnya kualitas
pendidikan dan kesehatan
9. sistem pemerintahan di Jepang adalah monarki/ kekaisaran
10. Menangkap ikan dengan bahan peledak, limbah cair dari industri
https://www.infastpedia.net/
INFASTPEDIA.NET

More Related Content

What's hot

Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5
Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5
Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5Ginar Denny Saputra
 
Soal uts matematika kelas 5 semester 2
Soal uts matematika kelas 5 semester 2Soal uts matematika kelas 5 semester 2
Soal uts matematika kelas 5 semester 2hanif_hana
 
Soal uts ipa kelas 3 semester 1
Soal uts ipa kelas 3 semester 1Soal uts ipa kelas 3 semester 1
Soal uts ipa kelas 3 semester 1Amphie Yuurisman
 
Soal uts ipa kelas 6 semester 1
Soal uts ipa kelas 6 semester 1Soal uts ipa kelas 6 semester 1
Soal uts ipa kelas 6 semester 1Khairil Amri
 
Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran 20132014
Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran  20132014Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran  20132014
Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran 20132014IWAN SUKMA NURICHT
 
Kelas 2 Soal ulangan B. Indonesia blog semester 1
Kelas 2 Soal ulangan B. Indonesia blog semester 1Kelas 2 Soal ulangan B. Indonesia blog semester 1
Kelas 2 Soal ulangan B. Indonesia blog semester 1alfiakarinaputri
 
Soal bahasa indonesia kelas 5
Soal bahasa indonesia kelas 5Soal bahasa indonesia kelas 5
Soal bahasa indonesia kelas 5Agus Setiawan
 
Soal ukk matematika kelas 3 sd
Soal ukk matematika kelas 3 sdSoal ukk matematika kelas 3 sd
Soal ukk matematika kelas 3 sdMuhamad Masud
 
Soal uts bahasa indonesia kelas 3 semester 1
Soal uts bahasa indonesia kelas 3 semester 1Soal uts bahasa indonesia kelas 3 semester 1
Soal uts bahasa indonesia kelas 3 semester 1Amphie Yuurisman
 
Soal ukk bahasa inggris sd kelas 1 (1)
Soal ukk bahasa inggris sd kelas 1 (1)Soal ukk bahasa inggris sd kelas 1 (1)
Soal ukk bahasa inggris sd kelas 1 (1)nony priany
 
contoh Soal uas pkn kelas 3 smster 1
 contoh Soal uas pkn kelas 3  smster 1 contoh Soal uas pkn kelas 3  smster 1
contoh Soal uas pkn kelas 3 smster 1Rachmah Safitri
 
Soal ppkn SMP bab 4 kelas 7 (vii)
Soal ppkn SMP bab 4 kelas 7 (vii)Soal ppkn SMP bab 4 kelas 7 (vii)
Soal ppkn SMP bab 4 kelas 7 (vii)GupuhWinarto1
 
soal uts bahasa inggris kelas 5
soal uts bahasa inggris kelas 5 soal uts bahasa inggris kelas 5
soal uts bahasa inggris kelas 5 Fela Aziiza
 
Latihan soal bahasa indonesia kelas 1 sd
Latihan soal bahasa indonesia kelas 1 sdLatihan soal bahasa indonesia kelas 1 sd
Latihan soal bahasa indonesia kelas 1 sdAgus Salim
 
Soal uts bahasa inggris kelas 3 semester 2
Soal uts bahasa inggris kelas 3 semester 2Soal uts bahasa inggris kelas 3 semester 2
Soal uts bahasa inggris kelas 3 semester 2Sekolah Dasar
 
Soal uts semester ii kelas 3 bahasa inggris
Soal uts semester ii kelas 3 bahasa inggrisSoal uts semester ii kelas 3 bahasa inggris
Soal uts semester ii kelas 3 bahasa inggrisRizka Sumardiono
 
Ulangan IPA Tema 2 Kelas VI
Ulangan IPA Tema 2 Kelas VIUlangan IPA Tema 2 Kelas VI
Ulangan IPA Tema 2 Kelas VIDede Mahendra
 
Contoh soal UKK IPA Kelas 5
Contoh soal UKK IPA Kelas 5Contoh soal UKK IPA Kelas 5
Contoh soal UKK IPA Kelas 5Rachmah Safitri
 
Soal bahasa inggris kelas 4
Soal bahasa inggris kelas 4Soal bahasa inggris kelas 4
Soal bahasa inggris kelas 4Lentar Luckey
 
Soal UTS IPA Kelas 6 Semester 2
Soal UTS IPA Kelas 6 Semester 2Soal UTS IPA Kelas 6 Semester 2
Soal UTS IPA Kelas 6 Semester 2Sekolah Dasar
 

What's hot (20)

Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5
Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5
Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5
 
Soal uts matematika kelas 5 semester 2
Soal uts matematika kelas 5 semester 2Soal uts matematika kelas 5 semester 2
Soal uts matematika kelas 5 semester 2
 
Soal uts ipa kelas 3 semester 1
Soal uts ipa kelas 3 semester 1Soal uts ipa kelas 3 semester 1
Soal uts ipa kelas 3 semester 1
 
Soal uts ipa kelas 6 semester 1
Soal uts ipa kelas 6 semester 1Soal uts ipa kelas 6 semester 1
Soal uts ipa kelas 6 semester 1
 
Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran 20132014
Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran  20132014Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran  20132014
Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran 20132014
 
Kelas 2 Soal ulangan B. Indonesia blog semester 1
Kelas 2 Soal ulangan B. Indonesia blog semester 1Kelas 2 Soal ulangan B. Indonesia blog semester 1
Kelas 2 Soal ulangan B. Indonesia blog semester 1
 
Soal bahasa indonesia kelas 5
Soal bahasa indonesia kelas 5Soal bahasa indonesia kelas 5
Soal bahasa indonesia kelas 5
 
Soal ukk matematika kelas 3 sd
Soal ukk matematika kelas 3 sdSoal ukk matematika kelas 3 sd
Soal ukk matematika kelas 3 sd
 
Soal uts bahasa indonesia kelas 3 semester 1
Soal uts bahasa indonesia kelas 3 semester 1Soal uts bahasa indonesia kelas 3 semester 1
Soal uts bahasa indonesia kelas 3 semester 1
 
Soal ukk bahasa inggris sd kelas 1 (1)
Soal ukk bahasa inggris sd kelas 1 (1)Soal ukk bahasa inggris sd kelas 1 (1)
Soal ukk bahasa inggris sd kelas 1 (1)
 
contoh Soal uas pkn kelas 3 smster 1
 contoh Soal uas pkn kelas 3  smster 1 contoh Soal uas pkn kelas 3  smster 1
contoh Soal uas pkn kelas 3 smster 1
 
Soal ppkn SMP bab 4 kelas 7 (vii)
Soal ppkn SMP bab 4 kelas 7 (vii)Soal ppkn SMP bab 4 kelas 7 (vii)
Soal ppkn SMP bab 4 kelas 7 (vii)
 
soal uts bahasa inggris kelas 5
soal uts bahasa inggris kelas 5 soal uts bahasa inggris kelas 5
soal uts bahasa inggris kelas 5
 
Latihan soal bahasa indonesia kelas 1 sd
Latihan soal bahasa indonesia kelas 1 sdLatihan soal bahasa indonesia kelas 1 sd
Latihan soal bahasa indonesia kelas 1 sd
 
Soal uts bahasa inggris kelas 3 semester 2
Soal uts bahasa inggris kelas 3 semester 2Soal uts bahasa inggris kelas 3 semester 2
Soal uts bahasa inggris kelas 3 semester 2
 
Soal uts semester ii kelas 3 bahasa inggris
Soal uts semester ii kelas 3 bahasa inggrisSoal uts semester ii kelas 3 bahasa inggris
Soal uts semester ii kelas 3 bahasa inggris
 
Ulangan IPA Tema 2 Kelas VI
Ulangan IPA Tema 2 Kelas VIUlangan IPA Tema 2 Kelas VI
Ulangan IPA Tema 2 Kelas VI
 
Contoh soal UKK IPA Kelas 5
Contoh soal UKK IPA Kelas 5Contoh soal UKK IPA Kelas 5
Contoh soal UKK IPA Kelas 5
 
Soal bahasa inggris kelas 4
Soal bahasa inggris kelas 4Soal bahasa inggris kelas 4
Soal bahasa inggris kelas 4
 
Soal UTS IPA Kelas 6 Semester 2
Soal UTS IPA Kelas 6 Semester 2Soal UTS IPA Kelas 6 Semester 2
Soal UTS IPA Kelas 6 Semester 2
 

Similar to Soal uas ips kelas 6 semester 1

Soal ujian mid ilmu pengetahuan sosial semester genap
Soal ujian mid ilmu pengetahuan sosial semester genapSoal ujian mid ilmu pengetahuan sosial semester genap
Soal ujian mid ilmu pengetahuan sosial semester genapIndah Della
 
Uts ips s 1
Uts ips s 1  Uts ips s 1
Uts ips s 1 ikeimut
 
Ips 9april2020
Ips 9april2020Ips 9april2020
Ips 9april2020yohanesfa
 
Tumbuhan teratai dapat bertahan hidup di air dan tidak membusuk karena mempun...
Tumbuhan teratai dapat bertahan hidup di air dan tidak membusuk karena mempun...Tumbuhan teratai dapat bertahan hidup di air dan tidak membusuk karena mempun...
Tumbuhan teratai dapat bertahan hidup di air dan tidak membusuk karena mempun...Anteng Kalem
 
Ulangan Harian 2 Kelas III semester 1 (KTSP)
Ulangan Harian 2 Kelas III semester 1 (KTSP)Ulangan Harian 2 Kelas III semester 1 (KTSP)
Ulangan Harian 2 Kelas III semester 1 (KTSP)m4ladewi
 
Ulangan Harian I Kelas III semester 1 (KTSP)
Ulangan Harian I Kelas III semester 1 (KTSP)Ulangan Harian I Kelas III semester 1 (KTSP)
Ulangan Harian I Kelas III semester 1 (KTSP)m4ladewi
 
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulanganPemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulanganSeptian Muna Barakati
 
Soal Tematik Kelas 5 Tema 1 Mapel IPS.pdf
Soal Tematik Kelas 5 Tema 1 Mapel IPS.pdfSoal Tematik Kelas 5 Tema 1 Mapel IPS.pdf
Soal Tematik Kelas 5 Tema 1 Mapel IPS.pdfLusyaniDian2
 
Ips paket 1a
Ips paket 1aIps paket 1a
Ips paket 1aGus Fendi
 
Soal pengetahuan umum sma
Soal pengetahuan umum smaSoal pengetahuan umum sma
Soal pengetahuan umum smaTaufik Habibie
 
Prediksi uas ips kelas 6
Prediksi uas ips kelas 6Prediksi uas ips kelas 6
Prediksi uas ips kelas 6Arief Nurzaman
 

Similar to Soal uas ips kelas 6 semester 1 (20)

Contoh soal ips.6-us
Contoh soal ips.6-usContoh soal ips.6-us
Contoh soal ips.6-us
 
Soal UAS IPS
Soal UAS IPSSoal UAS IPS
Soal UAS IPS
 
Soal ips kelas 6
Soal ips kelas 6Soal ips kelas 6
Soal ips kelas 6
 
Soal ujian mid ilmu pengetahuan sosial semester genap
Soal ujian mid ilmu pengetahuan sosial semester genapSoal ujian mid ilmu pengetahuan sosial semester genap
Soal ujian mid ilmu pengetahuan sosial semester genap
 
Latihan UAS IPS
Latihan UAS IPSLatihan UAS IPS
Latihan UAS IPS
 
Olimpiade SD
Olimpiade SDOlimpiade SD
Olimpiade SD
 
Uts ips s 1
Uts ips s 1  Uts ips s 1
Uts ips s 1
 
Ips 9april2020
Ips 9april2020Ips 9april2020
Ips 9april2020
 
Tumbuhan teratai dapat bertahan hidup di air dan tidak membusuk karena mempun...
Tumbuhan teratai dapat bertahan hidup di air dan tidak membusuk karena mempun...Tumbuhan teratai dapat bertahan hidup di air dan tidak membusuk karena mempun...
Tumbuhan teratai dapat bertahan hidup di air dan tidak membusuk karena mempun...
 
Ulangan Harian 2 Kelas III semester 1 (KTSP)
Ulangan Harian 2 Kelas III semester 1 (KTSP)Ulangan Harian 2 Kelas III semester 1 (KTSP)
Ulangan Harian 2 Kelas III semester 1 (KTSP)
 
Ulangan Harian I Kelas III semester 1 (KTSP)
Ulangan Harian I Kelas III semester 1 (KTSP)Ulangan Harian I Kelas III semester 1 (KTSP)
Ulangan Harian I Kelas III semester 1 (KTSP)
 
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulanganPemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
 
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulanganPemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
 
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulanganPemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
 
Soal Tematik Kelas 5 Tema 1 Mapel IPS.pdf
Soal Tematik Kelas 5 Tema 1 Mapel IPS.pdfSoal Tematik Kelas 5 Tema 1 Mapel IPS.pdf
Soal Tematik Kelas 5 Tema 1 Mapel IPS.pdf
 
Ips paket 1a
Ips paket 1aIps paket 1a
Ips paket 1a
 
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulanganPemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
Pemerintah kabupaten buton utara soal ulangan
 
Soal pengetahuan umum sma
Soal pengetahuan umum smaSoal pengetahuan umum sma
Soal pengetahuan umum sma
 
Ulangan harian ips semester i
Ulangan harian  ips semester  iUlangan harian  ips semester  i
Ulangan harian ips semester i
 
Prediksi uas ips kelas 6
Prediksi uas ips kelas 6Prediksi uas ips kelas 6
Prediksi uas ips kelas 6
 

Recently uploaded

BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxDWIHANDOYOPUTRO2
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfHernowo Subiantoro
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERIPURWANTOSDNWATES2
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxEkoPutuKromo
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxAhmadBarkah2
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusiSusanti94678
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...AgusRahmat39
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxkinayaptr30
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdfALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdfMIN1Sumedang
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIgloriosaesy
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxnawasenamerta
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxmuhammadyudiyanto55
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaimuhammadmasyhuri9
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufalKhawariz
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfgloriosaesy
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...haryonospdsd011
 
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxSejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxGallantryW
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxEkoPutuKromo
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptDedi Dwitagama
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxDWIHANDOYOPUTRO2
 

Recently uploaded (20)

BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdfALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxSejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
 

Soal uas ips kelas 6 semester 1

  • 1. https://www.infastpedia.net/ Soal UAS IPS Kelas 6 Semester 1 + Kunci Jawaban | Infastpedia.net. Pada kesempatan yang baik kali ini kami ingin berbagi mengenai beberapa soal UAS untuk mata pelajaran IPS Kelas 6. Soal ini sudah kami tulis dalam bentuk pilihan ganda dan essay lengkap beserta dengan kunci jawabannya yang akan membantu adik adik dalam belajar dan mengerjakannya. Soal UAS IPS Kelas 6 Semester 1 Berikut ini adalah 65 contoh latihan soal Ulangan Akhir Semester 1 mata pelajaran IPS kelas 6 untuk adik-adik yang duduk di bangku Sekolah Dasar. Soal UAS IPS Kelas 6 Semester 1 Pilihan Ganda I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling benar ! 1. Pada tahun 1967, Provinsi Sumatra Selatan dimekarkan menjadi .... a. Sumatra Selatan dan Jambi b. Sumatra Selatan dan Lampung c. Sumatra Selatan dan Bengkulu d. Lampung dan Bengkulu 2. Provinsi yang mendapatkan status keistimewaan adalah .... a. Maluku b. Yogyakarta c. Jawa Tengah d. Sumatra Utara 3. Provinsi Gorontalo merupakan pemekaran dari wilayah Provinsi .... a. Sulawesi Utara b. Sulawesi Tenggara c. Sulawesi Tengah d. Sulawesi Selatan 4. Perhatikan provinsi-provinsi berikut 1) Sumatra Utara 2) Yogyakarta 3) Sunda Kecil 4) Riau. Provinsi yang terbentuk pada era awal kemerdekaan adalah .... a. Sumatra Utara b. Yogyakarta c. Sunda Kecil d. Riau 5. Perhatikan pernyataan berikut ini ! (1) lbu kota Provinsi Sulawesi Barat adalah Mamuju. (2) lbu kota Provinsi Sulawesi Selatan adalah Medan
  • 2. https://www.infastpedia.net/ (3) lbu kota Provinsi Sulawesi Tenggara adalah Manado. (4) lbu kota Provinsi Sulawesi Tengah adalah Kendari Pemyalaan yang benar ditunjukkan oleh pernyataan nomor .... a. (1) b. (2) c. (3) d. (4) 6. Setelah resmi menjadi bagian dari NKRI dan menjadi provinsi ke-26 di Indonesia, Irian Barat berganti nama menjadi .... a. Irian Jaya b. Irian Barat c. Papua d. Pulau Irian 7. Timor Timur resmi melepaskan diri dari Indonesia pada tanggal .... a. 19 Oktober 1999 b 29 Oktober 1999 c. 20 Maret 2000 d. 9 November 2002 8. Pada tahun 1957, Sunda kecil mengalami pemekaran menjadi 3 provinsi, yaitu .... a. Bali, NTT, dan NTB b. Bali, Sunda Barat, dan Sunda Timur c. NTT, NTB, dan Maluku d. Bali, Maluku, dan Nusa Tenggara 9. Perhatikan negara-negara berikut ! (1) Aljazair, Libya, dan Sudan (2) Tiongkok, Iran, dan Kuwait (3) Prancis, Denmark, dan Italia (4) Bolivia, Peru, dan Argentina Negara-negara yang termasuk dalam kawasan Benua Eropa ditunjukkan pernyataan nomor .... a. (1) c. (2) d. (3) b. (4) 10. Benua Asia merupakan benua dengan penduduk terpadat di dunia. Berikut ini negara yang memiliki tingkat kepadatan paling tinggi adalah .... a. Indonesia . b. India c. Tiongkok d. Laos 11. God Save The Queen merupakan judul lagu kebangsaan suatu negara. Negara yang dimaksud adalah .... a. Inggris
  • 3. https://www.infastpedia.net/ c. Spayol b. Prancis d. Norwegia 12. Batas wilayah laut Indonesia dicetuskan pada tanggal .... a 11 Desember 1957 b. 13 Desember 1957 c. 12 Februari 1969 d. 13 Februari 1969 13. Deklarasi Djuanda mendapat pengakuan dunia internasional pada konferensi Hukum Laut Internasional III di .... a. St. Pitterburg b. Montego Bay c. Bangasem d. Pattaya 14. Batas laut selebar 12 mil laut dari garis batas laut teritorial atau 24 mil aut dari garis dasar disebut dengan istilah .... a. lautan teritorial b. zona bersebelahan c landas benua d. landas kontinen 15. Batas selatan Thailand adalah .... a. Malaysia b. Kamboja c. Myanmar d. Laos 16. Selat Malaka memisahkan Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam dengan .... a. Malaysia b: Singapura c. Sumatra Utara d. Kalimantan 17. Ibu kola Filipina adalah .... a. Kuala Lumpur b. Vientiane c. Hanoi d. Manila 18. Pegunungan yang memisahkan daratan Asia dan Eropa adalah Pegunungan .... a. Balkan b. Himalaya c. Ural d. Kwan Lun 19. Gunung tertinggi di Benua Amerika adalah Gunung .... a. Aconcagua
  • 4. https://www.infastpedia.net/ b. Kosciusko c. Elbrus d. Kilimanjaro 20. Sungai terpanjang di dunia adalah Sungai .... a. Nil b. Kongo c. Niger d. Zambesi 21. Batas sebelah selatan Australia adalah .... a. Laut Arafuru b. Samudra Pasifik c. Samudra Hindia d. Laut Tasman 22. Berikut merupakan negara di Kawasan Eropa Baral adalah .... a. Yunani b. Luksemburg c. Finlandia d. Lithuania 23. Gurun terluas di Asia adalah .... a. Gurun Alkhali b. Gurun Thar c. Gurun Gobi d. Gurun An Nafud 24. Delta Sungai yang membentang dari Vietnam bagian utara sampai Teluk Tonkin adalah .... a. Chao Phraya b. Temburong c. Sungai Merah d. Irawadi 25. Myanmar mempunyai iklim .... a. tropis dan subtropis b. panas dan basah c. maritim dan ekuatorial d. hangat dan basah 26. Timah Hill terdapat di negara .... a. Vietnam b. Thailand c. Singapura d. Kamboja 27. Wilayah selatan Filipina didiami suku bangsa .... a. Mestizo b. Moro
  • 5. https://www.infastpedia.net/ b. Negrito d. Melanesia 28. Bahasa nasional Brunei Darussalam adalah ... a. Melayu b. Thai c. Tagalog d. Laos 29. Negara tetangga sebagai penghasil timah terbesar di dunia adalah .... a. Filipina b. Malaysia c. Thailand d. Kamboja 30. Serat abaka dihasilkan oleh Negara .... a. Filipina b. Malaysia c. Vietnam d. Laos 31. Pemimpin kulit hitam Afrika yang pertama menjadi presiden di negara tersebut adalah .... a. Muamar Khadaf b. Barack Obama c. Patrice Lamumba d. Nelson Mandela 32. Negara Kincir Angin adalah sebutan untuk Negara .... a. Jerman b. Jepang c. Inggris d. Belanda 33. Taj Mahal adalah salah satu ketampakan buatan yang terdapat di .... a. Mesir b. India c. Pakistarn d. Srilanka 34. Bentuk negara Prancis adalah .... a. kerajaan b. republik c. federal d. persemakmuran 35. Penduduk asli Benua Australia adalah suku .... a. Aborigin b. Maori c. Melay d. Negroid
  • 6. https://www.infastpedia.net/ 36. Upaya perlindungan sumber daya alam agar tidak mengalami kerusakan disebut .... a. eksplorasi b. konservasi c. eksploitasi d. efisiensi 37. Menara Eifel adalah salah satu ketampakan buatan yang terdapat di .... a. Mesin b. India c. Prancis d. Jerman 38. Benua ini di sebelah utara berbatasan dengan Laut Tengah atau Laut Mediterania dan Benua Eropa. Di sebelah timur, benua ini berbatasan dengan Laut Merah dan Samudra Hindia. Di sebelah selatan dan barat, benua ini berbatasan dengan Samudra Atlantik. Benua yang dimaksud adalah Benua .... a. Australia b. Amerika c. Afrika d. Asia 39. Wilayah Myanmar di sebelah utara barbatasan dengan .... a. India dan Tiongkok b. Tiongkok, Laos, dan Thailand c. Teluk Benggala dari India d. Laut Andaman dan Teluk Benggala 40. Ibu kota Australia adalah .... a. Sydney b. Canberra c. New South Wales d. Darwin Soal UAS IPS Kelas 6 Semester 1 Isian II. Isilah titik-titik pada soal di bawah ini dengan jawaban yang tepat ! 1. Kepala pemerintahan yang memimpin wilayah propinsi adalah .... 2. Pada zaman awal kemerdekaan provinsi di Republik Indonesia berjumlah .... 3. Batas Zona Ekonomi Ekslusif Indonesia ditetapkan selebar . . . mil laut. 4. Karena sebagian besar wilayahnya berupa laut, Indonesia disebut negara …. 5. Provinsi Gorontalo terletak di Pulau …. 6. Indonesia paling timur berbatasan dengan Negara ….
  • 7. https://www.infastpedia.net/ 7. Pangkal Pinang ibu kota Provinsi .... 8. Provinsi Banten merupakan pemekaran dari Provinsi .... 9. Bagian permukaan bumi berupa tanah atau daratan yang sangat luas disebut.... 10. Yang disebut Benua Eurasia adalah .... Soal UAS IPS Kelas 6 Semester 1 Essay II. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan uraian yang jelas dan benar! 1. Apa yang dimaksud dengan pemekaran wilayah? Jawab : ............................................................................................................................................... 2. Sebutkan negara-negara anggota ASEAN! Jawab : ............................................................................................................................................... 3. Bagaimana keadaan sosial Negara Malaysia? Jawab : ............................................................................................................................................... 4. Sebutkan batas-batas Benua Australia! Jawab : ............................................................................................................................................... 5. Apa yang dimaksud dengan The Black Country? Jawab : ............................................................................................................................................... 6. Apa akibatnya jika ZEE antarnegara tidak jélas? Jawab : ............................................................................................................................................... 7. Sebutkan enam kota penting yang ada di Jepang! Jawab : ............................................................................................................................................... 8. Apa masalah-masalah sosial yang dihadapi oleh Kamboja? Jawab : ............................................................................................................................................... 9. Bagaimana sistem pemerintahan Jepang? Jawab : ............................................................................................................................................... 10. Apa saja yang menjadi penyebab kerusakan laut? Jawab : ...............................................................................................................................................
  • 8. https://www.infastpedia.net/ Kunci Jawaban Soal UAS IPS Kelas 6 Semester 1 Kunci Jawaban Pilihan Ganda 1. c 2. b 3. a 4. c 5. a 6. c 7. a 8. a 9. d 10. c 11. a 12. b 13. b 14. a 15. a 16. a 17. d 18. c 19. a 20. a 21. c 22. b 23. c 24. c 25. a 26. c 27. b 28. a 29. b 30. a 31. d 32. d 33. b 34. b 35. a 36. b 37. c 38. c 39. a 40. b Kunci Jawaban Isian 1. Gubernur 2. 8 (delapan) 3. 200 (dua ratus) 4. Maritim
  • 9. https://www.infastpedia.net/ 5. Sulawesi 6. Papua Nugini 7. Bangka Belitung 8. Jawa Barat 9. Benua 10. Benua Asia dan Benua Eropa Kunci Jawaban Essay 1. pembentukan suatu wilayah baru dari wilayah induknya baik itu di tingkat kota,kabupaten maupun provinsi 2. 10 negara-negara ASEAN adalah: 1. Indonesia (Pendiri ASEAN). 2. Filipina (Pendiri ASEAN). 3. Malaysia (Pendiri ASEAN). 4. Singapura (Pendiri ASEAN). 5. Thailand (Pendiri ASEAN). 6. Brunei Darussalam (bergabung pada tanggal 7 Januari 1984). 7. Vietnam (bergabung pada tanggal 28 Juli 1995). 8. Myanmar (bergabung pada 23 Juli 1997). 9. Laos (bergabung pada 23 Juli 1997). 10. Kamboja (bergabung pada 16 Desember 1998). 3. Penduduk malaysia orang melayu, mata pencahariannya antara lain pertanian , perkebunan, pertambangan, dan perindustrian 4. Batas-batas Benua Australia adalah  Sebelah Barat berbatasan dengan Samudera Hindia  Sebelah Timur berbatasan dengan Samudra Pasifik  Sebelah Utara berbatasan dengan Laut Timor dan Laut Arafuru  Sebelah Selatan berbatasan dengan Samudera Hindia 5. Satu wilayah dengan aktivitas industri yang paling tinggi/berat di Inggris. Kota ini disebut The Black Country karena polusi industri utamanya dari batu bara dan besi berupa jelaga menyelubungi kota tersebut sehingga terlihat gelap, tak hanya udara tetapi juga pada bagian tanah. 6. bisa terjadi sengketa wilayah 7. Tokyo, Ginza, Osaka, Kyoto, Nagoya, Yatawa 8. tingginya angka pengangguran, besarnya pertumbuhan penduduk, rendahnya kualitas pendidikan dan kesehatan 9. sistem pemerintahan di Jepang adalah monarki/ kekaisaran 10. Menangkap ikan dengan bahan peledak, limbah cair dari industri