SlideShare a Scribd company logo
NASKAH SOAL ULANGAN AKHIR
SEMESTER GASAL 2018/2019
Mata Pelajaran : IPS
Kelas : IX (Sembilan)
PETUNJUK UMUM :
1. Tulislah lebih dahulu nama, nomor peserta, dan kelas anda pada lembar jawaban yang tersedia.
2. Jawaban harus ditulis dengan balpoin.
3. Periksa dan teliti soal sebelum anda menjawab.
4. Laporkan kepada pengawas tes apabila terdapat tulisan yang kurang jelas, rusak, atau jumlah soal kurang.
5. Jumlah soal 55 butir, terdiri atas 50 soal pilihan ganda dan 5 soal uraian.
6. Kerjakanlah setiap soal sesuai petunjuk khusus yang ada.
7. Untuk soal pilihan ganda, anda dapat mengganti jawaban yang anda anggap salah dengan cara mencoret dengan dua garis
lurus mendatar pada jawaban semula, selanjutnya silanglah jawaban yang anda anggap benar.
Contoh Jawaban semula a b c d
Dibetulkan a b c d
8. Periksa kembali pekerjaan anda sebelum anda serahkan kepada pengawas tes.
9. Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, tabel matematika, alat bantu hitung lainnya termasuk HP pada saat mengerjakan.
Selamat mengerjakan !
PETUNJUK KHUSUS :
I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar dengan memberi tanda silang (X)
1. Pengertian Negara Berkembang adalah. . . .
a. Negara yang sedang terpuruk pembangunannya
b. Negara yang sedang giat melaksanakan pembangunannya
c. Negara yang setahap demi setahap pembangunannya
d. Negara yang lambat pembangunannya
2. Ciri-Ciri Negara Maju adalah . . . .
a. Pertumbuhan penduduk rendah
b. Angka kelahiran tinggi
c. Tingkat produktivitas rendah
d. Angka harapan hidup rendah sampai sedang
3. Persebaran Negara Berkembang terdapat di . . . . . .
a. Benua Eropa c. Benua Amerika tengah
b. Benua Amerika Utara d. Benua Australia
4. Contoh Negara Berkembang di kawasan Benua Amerika Selatan adalah. . . . . .
a. Bangladesh b. Maroko c. Mesir d. Brazil
5. Berikut ini merupakan contoh Negara Maju di Kawasan Benua Eropa adalah. . .
a. Singapura b. Jepang c. Perancis d. Amerika Serikat
6. Pengelompokan berdasarkan politik dan ekonominya untuk negara Komunis dan Sosialis sering disebut
sebagai. . . . . .
a. Negara Dunia Kesatu c. Negara Dunia Ketiga
b. Negara Dunia Kedua d. Negara Dunia Kempat
7. Muncul kesadaran menabung di lembaga-lembaga Keuangan merupakan ciri tahap perkembangan. . . . . . . .
a. Masyarakat Tradisional c. Lepas Landas
b. Pra Kondisi Lepas Landas d. Gerak Meniju Kematangan
8. Faktor-faktor yang mempengaruhi kemajuan industri di Amerika Serikat adalah. . .
a. Industrinya diusahakan 24 jam c. Hasil industri disukai oleh banyak negara
b. Melaksanakan politik dumping d. Memiliki potensi pasar Nasional dan internasional yang baik
9. Faktor yang menunjang negara Jepang maju di bidang perikanan adalah perairan Jepang yang kaya akan
ikan. Hal tersebut dikarenakan . . . .
a. Jepang terletak didaerah lintang utara
b. Jepang memilkiki iklim yang bervariasi
c. Adanya pertemuan arus panas ( Kurosyiwo) dan arus dingin ( Oyasyiwo)
d. Jepang mempunyai teknologi pengolahan ikan yang canggih
10. Meskpun didominasi pleh wilayah gurun, sektor pertanian Mesir cukup maju. Hal tersebut karena . . . . .
a. Mesir dilalui aliran Sungai Nil dengan kawasam lembah dan delta yang subur
b. Mesir memiliki iklim tropis yang banyak curah hujan
c. ditunjang oleh mekanisasi pertanian yang canggih
d. Mmemiliki modal yang besar
11. Sebab khusus terjadinya Perang Dunia II adalah. . . .
a. Serangan Jerman ke Amerika Serikat pada tanggal 7 Desember 1941
b. Serangan Jerman ke Polandia tanggal 11 September 1939
c. Jerman tidak mau mengakui Perjanjian Versalles
d. Jerman melanggar perjanjian gencatan senjata
12. Pihak-pihak yang terlibat dalam Perang Dunia II dari Blok Fasis adalah. . . .
a. Perancis ,Rusia, Amerikat c. Jerman, Italia , Jepang
b. RRC, Jepang, Korea Selatan d. Jerman, Italia, Polandia
13. Salah satu isi dari Perjanjian Postdam, yang menandai berakhirnya Perang Dunia II adalah. . . .
X X
X
a. Jerman berkuasa atas wilayah Danzig, Polandia
b. Demiliterisasi pasukan Jepang
c. Kepulauan Jepang berada dalam pengawasan pasukan Sekutu
d. Wilayah Jerman Dibagi menjadi Jerman Barat dan Jerman Timur
14. Dampak terjadinya Perang Dunia II di Bidang Sosial, antara lain. . . .
a. Munculnya negara-negara merdeka didunia
b. Negara-negara di dunia intahanmengalami perpecahan
c. Terjadinya Perang antara Blok Barat dan Blok Timu
d. Berdirinya Badan-badan Sosial untuk menolong menolong korban
15. Pada masa pemerintahan Jepang ,Indonesia dibagi menjadi 3 daerah militer. Wilayah militer 1 meliputi. . . .
a. Jawa dan Madura c. Sumatra dan dan Jawa
b. Kalimantan dan Sulawesi d. Sulawesi dan Irian
16. Tujuan Jepang mendirikan organisasi militer Keibodan. . . . . . .
a. Memberikan latihan militer untuk kaum wanita
b. Mempertahankan tanah air sendiri
c. Tugas-tugas polisi dapat dibantu
d. Sebagai cadangan pasukan Jepang di garis depan
17. Perlawanan PETA terhadap Jepang di Cilacap dipimpin oleh.
a. Supriyadi b. Khusaeri c. Tengku Hamit d. Tengku Abdul Jalil
18. Faktor-faktor penyebab terjadinya konflik antar Indonesia dengan Belanda diantaranya adalah. . . .
a. Belanda membonceng NICA c. Belanda ingin berkuasa kembali
b. Sekutu membantu Belanda d. Belanda berhasil mengalahkan Jepang
19. Tugas utama Komisi Tiga Negara (KTN) yang dibentuk PBB adalah adalah. . . .
a. Mengamankan wilayah Indonesia dari kekuasaan bangsa Asing
b. Membantu menyelesaikan persengketaan antara Indonesia dengan Belanda
c. Menarik pasukan Belanda dari Indonesia
d. Mengambil alih pemerintahan sementara di Indonesia
20. Hasil Perjanjian Linggarjati salah satunya adalah diakuinya kedaulatan RI yang meliputi. . . . . . .
a. Jawa, Sumatra , Bali c. Jawa, Sumatra, Madura
b. Jawa, Sumatra, Maluku d. Jawa, Sumatra, Kalimantan
21. Konferensi Meja Bundar mempunyai arti penting bagi Bangsa Indonesia, yaitu. . . . .
a. Terbentuknya kerjasama Indonesia-Belanda
b. Indonesia kembali kesatuan RI
c. Cita-cita bentuk negara Serikat terwujut
d. Indonesia mendapat pengakuan kedaulatan
22. Dampak Serangan umum 1 Maret 1949 bagi perjuangan diplomasi Indonesia di luar negeri adalah. . . .
a. Dunia Internasional mendukung penyerahan kedaulatan RIS
b. Negara-negara simpatisan Indonesia memberi bantuan senjata
c. Dukungan Internasional terhadap masalah Indonesia meningkat
d. Negara-negara di Eropa mendorong Belanda melepaskan Indonesia
23. Ketika Indonesia diakui kedaulatannya oleh Belanda pada tanggal 27 Desember 1949 dengan nama negara
RIS maka negara RI. . . .
a. RI merupakan bagian dari RIS c. Negara RI dinyatakan bubar
b. Masih tetap tegak berdiri sejajar RIS d. Negara RI tidak jelas statusnya
24. Kabinet pertama yang dibentuk setelah Indonesia kembali kebentuk Negara Kesatuan adalah. . . .
a. Kabinet Ali Sastro amijoyo c. Kabinet sukiman
b. Kabinet Moh. Natsir d. Kabinet Wilopo
25. Partai yang termasuk empat pemenang dalam pemilu 1955 adalah.. . . . . . . .
a. Masyumi, PSI, PSII, dan PNI c. PNI, Masyumi, NU, dan PKI
b. PNI, Masyumi, PSI, dan NU d. NU IPKI , PKI, dan PSII
26. Salah satu isi Dekrit Presiden 5 Juli 1959 adalah. . . . . . . . . .
a. Berlakunya kembali UUD 1945 c. Pembentukan badan Konstituante
b. Berlakunya kembali UUDS 1950 d. Pembubaran MPRS dan DPAS
27. Tokoh pembrontakan DI/TII dari Jawa Barat adalah. . . . . . .
a. Amir Fatah c. Kyai Sumolangu
b. Kartosuwiryo d. Kahar Muzakar
28. Tujuan Andi Aziz melakukan pembrontakan adalah. . . . . . .. .
a. Pertentangan antara kelompok unitaris dan Federalis
b. Ingin mendirikan Negara Federalis
c. Mempertahankan berdirinya NIT
d. Ingin mendirikan Negara Islam Indonesia
29. Perubahan sosial sebagai perubahan-perubahan yang terjadi dalam struktur dan fungsi masyarakat. Hal
tersebut dikemukakan oleh....
a. Kingsley Davis c. Selo Sumarjan
b. Astrid Susanto d. Max Weber
30. Contoh Bentuk-bentuk perubahan sosial budaya yang tidak direncanakan adalah. .
a. Adanya Undang-Undang Anti Korupsi c. Munculnya pemukiman rumah kumuh
b. Pelaksanaan Pembangunan d. Perubahan tata pemerintahan
31. Bentuk perubahan sosial dilihat dari lamanya proses perubahan adalah. . . .
a. Progres dan Regres c. Besar dan Kecil
b. Evolusi dan Revolusi d. Dikehendaki dan tidak dikehendaki
32. Faktor penyebab Perubahan sosial budaya yang berasal dari dalam adalah. . .
a. Lingkungan alam c. Kontak kebudayaan
b. Peperangan d. Revolusi dan Pembrontakan
33. Proses penerimaan budaya asing yang disesuaikan dengan kebudayaan setempat disebut. . . .
a. Akulturasi b. Asimilasi c. Cultural Animosity d. Difusi
34. Faktor penghambat terjadinya perubahan sosial adalah. . . . . . .
a. Toleransi terhadap perbuatan-perbuatan yang menyimpang
b. sistem terbuka dalam lapisan-lapisan masyarakat
c. Penduduk yang heterogen
d. Kurang hubungan dengan masyarakat lain
35. Keadaan penduduk yang heterogen dalam. perubahan sosial budaya termasuk faktor. . . . . . . . . . . .
a. Penghambat b. Penolak c. Pendorong d. Penghalang
36. Akibat positif yang timbul dari perubahan sosial dan budaya adalah . . . .
a. Anomie b. Modernisasi c. Westernisasi d. Mestico Culture
37. Sikap masyarakat yang menginginkan kemajuan akan. . . . . . . .
a. Menerima b. Masa bodoh c. Menolak d. Apatis
38. Sebelum manusia mengenal uang untuk memenuhi kebutuhannya dilakukan dengan pertukaran secara
langsung antara baraang dengan barang. Pertukaran tersebut dinamakan. . . . . . .
a. Barter b. produk c. Alamiah d. Tradisional
39. Salah satu syarat uang adalah durability, hal tersebut menunjukkan bahwa uang. . . .
a. Nilainya relatif sama c. Mudah dibawa
b. Mudah dibagi-bagi d. Tahan lama
40. Pak Amin menjual sebidang tanah,kemudian dibelikan tanah lagi didaerah lain. Peristiwa semacam itu
menunjukkan uang sebagai. . . .
a. Satuan Hitung b. Penunjuk harga c. Pemindah kekayaan d. Pembentuk kekayaan
41. Nilai yang tertera pada mata uang disebut nilai . . . .
a. Intrinsik b. Internal c. Nominal d. Eksternal
42. Uang dikatakan sebagai Full Bodied money apabila. . . . .
a. Nilai nominalnya lebih tinggi dari nilai intrinsik
b. Nilai intrinsiknya lebih tinggi dari nilai nominalnya
c. Nilai nominalnya sama dengan nilai intrinsik
d. Nilai eksternal sama dengan nilai internal
43. Rekening atas nama seseorang pada suatu bank yang dapat digunakan sebagai alat pembayaran dengan
perantara seperti cek,dan bilyet giro disebut. . . .
a. Uang Giral b. Uang Kartal c. Token Money d. Full Bodied Money
44. Fungsi utama Bank sesuai denga UU No 10 tahun 1998 adalah. . . . .
a. Mengatur peredaran uang c. Menghimpun dana dan pemberi kredit
b. Menetapkan suku bunga bank d. lalu lintas pembayaran dan menjaga kestabilan nilai uang
45. Bank dapat melayani pengiriman uang .Pelayanan ini disebut . . . .
a. Inkaso b. Transfer c. Diskonto d. ATM
46. Yang tidak termasuk Lembaga Keuangan Bukan Bank adalah.. .
a. BNI 1946 b. Dana Pensiun c. PT Taspen d. Perum Pegadaian
47. PT Taspen adalah Lembaga Keuangan Bukan Bank yang bergerak dalam pengelolaan. . . .
a. Dana sosial Karyawan c. Dana Kesejahteraan Pegawai
b. Dana Pensiun d. Tunjangan Pegawai Negeri dan karyawan BUMN
48. Peristiwa berikut yang dapat menghambat perdagangan internasional adalah. . . .
a. Perbedaan produk setiap negara c. Sumber daya yang dimiliki negara beda
b. Persamaan komoditas ekspor antar negara d. Teknologi yang dikuasai Negara berbeda
49. Kebijakan Pemerintah dengan jalan menetapkan batasan jumlah barang yang di impor disebut. . . . ..
a. Kuota b. Tariff c. Retriksi d. Embargo
50. Semua barang yang diterima dunia internasional sebagai alat pembayaran disebut. . . . .
a. Valuta b. Devisa c. Komoditas d. Letter of credit
B. JAWABLAH PERTANYAAN DI BAWAH INI DENGAN BENAR !
51. Sebutkan empat (4) tolok ukur atau indikator suatu negara digolongkan maju atau berkembang
52. Sebutkan empat (4) perundingan-perundingan yang yang merupakan aktifitas diplomasi Indonesia untuk
mempertahankan kemerdekaan!
53. Apa isi Dekrit Presiden 5 Juli 1959 !
54. Apa saja yang menjadi faktor pendorong perubahan sosial budaya(4)!
55. Sebutkan empat (4) sumber perolehan Devisa!

More Related Content

What's hot

Soal semester xii sejarah ipa dan bahasa
Soal semester xii sejarah ipa dan bahasaSoal semester xii sejarah ipa dan bahasa
Soal semester xii sejarah ipa dan bahasa
AGUS SETIYONO
 
Soal ips kelas_iv
Soal ips kelas_ivSoal ips kelas_iv
Soal ips kelas_iv
Wahyu Surya
 
Soal US PKN dari tahun ke tahun + Essay 2014
Soal US PKN dari tahun ke tahun + Essay 2014Soal US PKN dari tahun ke tahun + Essay 2014
Soal US PKN dari tahun ke tahun + Essay 2014
Pebri Anto
 
Ips 9
Ips 9Ips 9
Ips 9henr1
 
Latihan soal pkn
Latihan soal pknLatihan soal pkn
Latihan soal pkn
Anggi Sawitri
 
25 soal jawab Sejarah
25 soal jawab Sejarah25 soal jawab Sejarah
25 soal jawab SejarahVisca Amelia S
 
Uas IX SEMESTER GENAP PKN 2012
Uas IX SEMESTER GENAP PKN 2012Uas IX SEMESTER GENAP PKN 2012
Uas IX SEMESTER GENAP PKN 2012
Komang Arista
 
Kumpulan soal pg ips smp 7 smt 1 2
Kumpulan soal pg ips smp 7 smt 1 2Kumpulan soal pg ips smp 7 smt 1 2
Kumpulan soal pg ips smp 7 smt 1 2
Fadhil Fazrin
 
Prediksi soal cpns 2014
Prediksi soal cpns 2014 Prediksi soal cpns 2014
Prediksi soal cpns 2014
Paul Aurel
 
Uas sejarah kelas xi sharika
Uas sejarah kelas xi sharikaUas sejarah kelas xi sharika
Uas sejarah kelas xi sharika
Theresia Wulandari
 
3. bongkar soal cpns
3. bongkar soal cpns3. bongkar soal cpns
3. bongkar soal cpns
sistriansuryadi1
 
Soal latihan ujian sekolah ips sd
Soal latihan ujian sekolah ips sdSoal latihan ujian sekolah ips sd
Soal latihan ujian sekolah ips sdmardiyanto83
 
Soal uas pkn 2012.
Soal uas pkn 2012.Soal uas pkn 2012.
Soal uas pkn 2012.masniah zemmy
 
Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015
Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015
Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015
Catur Prasetyo
 
Ulangan kelas xii
Ulangan kelas xiiUlangan kelas xii
Ulangan kelas xii
Trie Thepeaceshunter
 
Soal uts pkn kelas ix
Soal uts pkn kelas ixSoal uts pkn kelas ix
Soal uts pkn kelas ixAliph Wuelek
 
CONTOH SOAL UAS SEMESTER 2 IPS KELAS 6
CONTOH SOAL UAS SEMESTER 2 IPS KELAS 6CONTOH SOAL UAS SEMESTER 2 IPS KELAS 6
CONTOH SOAL UAS SEMESTER 2 IPS KELAS 6
Rachmah Safitri
 
Ips paket 1a
Ips paket 1aIps paket 1a
Ips paket 1a
Gus Fendi
 
Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran 20132014
Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran  20132014Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran  20132014
Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran 20132014
IWAN SUKMA NURICHT
 
Latihan soal ujian sekolah 2013 pkn smp kelas ix
Latihan soal ujian sekolah 2013 pkn smp kelas ix Latihan soal ujian sekolah 2013 pkn smp kelas ix
Latihan soal ujian sekolah 2013 pkn smp kelas ix IWAN SUKMA NURICHT
 

What's hot (20)

Soal semester xii sejarah ipa dan bahasa
Soal semester xii sejarah ipa dan bahasaSoal semester xii sejarah ipa dan bahasa
Soal semester xii sejarah ipa dan bahasa
 
Soal ips kelas_iv
Soal ips kelas_ivSoal ips kelas_iv
Soal ips kelas_iv
 
Soal US PKN dari tahun ke tahun + Essay 2014
Soal US PKN dari tahun ke tahun + Essay 2014Soal US PKN dari tahun ke tahun + Essay 2014
Soal US PKN dari tahun ke tahun + Essay 2014
 
Ips 9
Ips 9Ips 9
Ips 9
 
Latihan soal pkn
Latihan soal pknLatihan soal pkn
Latihan soal pkn
 
25 soal jawab Sejarah
25 soal jawab Sejarah25 soal jawab Sejarah
25 soal jawab Sejarah
 
Uas IX SEMESTER GENAP PKN 2012
Uas IX SEMESTER GENAP PKN 2012Uas IX SEMESTER GENAP PKN 2012
Uas IX SEMESTER GENAP PKN 2012
 
Kumpulan soal pg ips smp 7 smt 1 2
Kumpulan soal pg ips smp 7 smt 1 2Kumpulan soal pg ips smp 7 smt 1 2
Kumpulan soal pg ips smp 7 smt 1 2
 
Prediksi soal cpns 2014
Prediksi soal cpns 2014 Prediksi soal cpns 2014
Prediksi soal cpns 2014
 
Uas sejarah kelas xi sharika
Uas sejarah kelas xi sharikaUas sejarah kelas xi sharika
Uas sejarah kelas xi sharika
 
3. bongkar soal cpns
3. bongkar soal cpns3. bongkar soal cpns
3. bongkar soal cpns
 
Soal latihan ujian sekolah ips sd
Soal latihan ujian sekolah ips sdSoal latihan ujian sekolah ips sd
Soal latihan ujian sekolah ips sd
 
Soal uas pkn 2012.
Soal uas pkn 2012.Soal uas pkn 2012.
Soal uas pkn 2012.
 
Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015
Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015
Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015
 
Ulangan kelas xii
Ulangan kelas xiiUlangan kelas xii
Ulangan kelas xii
 
Soal uts pkn kelas ix
Soal uts pkn kelas ixSoal uts pkn kelas ix
Soal uts pkn kelas ix
 
CONTOH SOAL UAS SEMESTER 2 IPS KELAS 6
CONTOH SOAL UAS SEMESTER 2 IPS KELAS 6CONTOH SOAL UAS SEMESTER 2 IPS KELAS 6
CONTOH SOAL UAS SEMESTER 2 IPS KELAS 6
 
Ips paket 1a
Ips paket 1aIps paket 1a
Ips paket 1a
 
Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran 20132014
Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran  20132014Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran  20132014
Latihan Soal UAS PKN SMP Kelas IX Tahun Pelajaran 20132014
 
Latihan soal ujian sekolah 2013 pkn smp kelas ix
Latihan soal ujian sekolah 2013 pkn smp kelas ix Latihan soal ujian sekolah 2013 pkn smp kelas ix
Latihan soal ujian sekolah 2013 pkn smp kelas ix
 

Similar to Soal ips 9 uas 18

Soal semester gasal 10
Soal  semester gasal 10Soal  semester gasal 10
Soal semester gasal 10
Uswah Muzayanah
 
Soal semester gasal 10
Soal  semester gasal 10Soal  semester gasal 10
Soal semester gasal 10Uswah Muzayanah
 
Soal sejarah SMA
Soal sejarah SMASoal sejarah SMA
Soal sejarah SMASiti Jubaedah
 
04+SOAL+LATIHAN.pdf
04+SOAL+LATIHAN.pdf04+SOAL+LATIHAN.pdf
04+SOAL+LATIHAN.pdf
HILYAALIFIAHHISANAH
 
Soal ukk ips kelas 8
Soal ukk ips kelas 8Soal ukk ips kelas 8
Soal ukk ips kelas 8
Risou Kun
 
Ips 8
Ips 8 Ips 8
Ips 8
GE CENTRE
 
SAS 1 IPS FIX.pdf
SAS 1 IPS FIX.pdfSAS 1 IPS FIX.pdf
SAS 1 IPS FIX.pdf
agungpriyambodo6
 
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
panyuwakezia
 
Ips 9
Ips 9 Ips 9
Ips 9
GE CENTRE
 
Ppkn us 2020 + answer
Ppkn us 2020 + answerPpkn us 2020 + answer
Ppkn us 2020 + answer
Ariani Ghomaisha
 
Naskah 3 kelas 6 mid sem 1
Naskah 3 kelas 6 mid sem 1Naskah 3 kelas 6 mid sem 1
Naskah 3 kelas 6 mid sem 1
Syarifah YM
 
Soal untuk latihan ips kelas 9 smp
Soal untuk latihan ips kelas 9 smpSoal untuk latihan ips kelas 9 smp
Soal untuk latihan ips kelas 9 smp
HAMSYARAFINDASENA
 
SEJARAH PEMINATAN.docx
SEJARAH PEMINATAN.docxSEJARAH PEMINATAN.docx
SEJARAH PEMINATAN.docx
MuhammadIqbalPaqula
 
Soal uts ips kelas 5 semesrer 2
Soal uts ips kelas 5 semesrer 2Soal uts ips kelas 5 semesrer 2
Soal uts ips kelas 5 semesrer 2
Amphie Yuurisman
 
7. soal pas 1 ips kls 8
7. soal pas 1 ips kls 87. soal pas 1 ips kls 8
7. soal pas 1 ips kls 8
YapariHamparanPerak
 
Pengetahuan umum
Pengetahuan umumPengetahuan umum
Pengetahuan umum
Anton55661
 
SOAL TEMA 2 PAKET 2.docx
SOAL TEMA 2 PAKET 2.docxSOAL TEMA 2 PAKET 2.docx
SOAL TEMA 2 PAKET 2.docx
rinakurniaizati
 
Latihan ujian sekolah part 6
Latihan ujian sekolah   part 6Latihan ujian sekolah   part 6
Latihan ujian sekolah part 6
Atanasia Widihartanti
 

Similar to Soal ips 9 uas 18 (20)

Soal semester gasal 10
Soal  semester gasal 10Soal  semester gasal 10
Soal semester gasal 10
 
Soal semester gasal 10
Soal  semester gasal 10Soal  semester gasal 10
Soal semester gasal 10
 
Soal sejarah SMA
Soal sejarah SMASoal sejarah SMA
Soal sejarah SMA
 
Tes hasil belajar ips
Tes hasil belajar ipsTes hasil belajar ips
Tes hasil belajar ips
 
04+SOAL+LATIHAN.pdf
04+SOAL+LATIHAN.pdf04+SOAL+LATIHAN.pdf
04+SOAL+LATIHAN.pdf
 
Soal ukk ips kelas 8
Soal ukk ips kelas 8Soal ukk ips kelas 8
Soal ukk ips kelas 8
 
Ips 8
Ips 8 Ips 8
Ips 8
 
SAS 1 IPS FIX.pdf
SAS 1 IPS FIX.pdfSAS 1 IPS FIX.pdf
SAS 1 IPS FIX.pdf
 
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
 
Ips 9
Ips 9 Ips 9
Ips 9
 
Ppkn us 2020 + answer
Ppkn us 2020 + answerPpkn us 2020 + answer
Ppkn us 2020 + answer
 
Naskah 3 kelas 6 mid sem 1
Naskah 3 kelas 6 mid sem 1Naskah 3 kelas 6 mid sem 1
Naskah 3 kelas 6 mid sem 1
 
Soal untuk latihan ips kelas 9 smp
Soal untuk latihan ips kelas 9 smpSoal untuk latihan ips kelas 9 smp
Soal untuk latihan ips kelas 9 smp
 
SEJARAH PEMINATAN.docx
SEJARAH PEMINATAN.docxSEJARAH PEMINATAN.docx
SEJARAH PEMINATAN.docx
 
Soal uts ips kelas 5 semesrer 2
Soal uts ips kelas 5 semesrer 2Soal uts ips kelas 5 semesrer 2
Soal uts ips kelas 5 semesrer 2
 
7. soal pas 1 ips kls 8
7. soal pas 1 ips kls 87. soal pas 1 ips kls 8
7. soal pas 1 ips kls 8
 
Pengetahuan umum
Pengetahuan umumPengetahuan umum
Pengetahuan umum
 
SOAL TEMA 2 PAKET 2.docx
SOAL TEMA 2 PAKET 2.docxSOAL TEMA 2 PAKET 2.docx
SOAL TEMA 2 PAKET 2.docx
 
Latihan ujian sekolah part 6
Latihan ujian sekolah   part 6Latihan ujian sekolah   part 6
Latihan ujian sekolah part 6
 
Soal pas ips
Soal pas ipsSoal pas ips
Soal pas ips
 

More from Uswah Muzayanah

Bentuk perlawanan rakyat menentang kolonialisme barat
Bentuk perlawanan rakyat menentang kolonialisme baratBentuk perlawanan rakyat menentang kolonialisme barat
Bentuk perlawanan rakyat menentang kolonialisme baratUswah Muzayanah
 
Bentu bentuk interaksi sosial
Bentu bentuk interaksi sosialBentu bentuk interaksi sosial
Bentu bentuk interaksi sosialUswah Muzayanah
 
Interaksi sosial
Interaksi sosialInteraksi sosial
Interaksi sosial
Uswah Muzayanah
 
Prediksi ukk tahun pelajaran 2011
Prediksi ukk tahun pelajaran 2011Prediksi ukk tahun pelajaran 2011
Prediksi ukk tahun pelajaran 2011Uswah Muzayanah
 
Badan usaha
Badan usahaBadan usaha
Badan usaha
Uswah Muzayanah
 
Koperasi
KoperasiKoperasi
Koperasi
Uswah Muzayanah
 
Manusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoral
Manusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoralManusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoral
Manusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoralUswah Muzayanah
 
Perkembangan kerajaan islam di indonesia
Perkembangan kerajaan islam di indonesiaPerkembangan kerajaan islam di indonesia
Perkembangan kerajaan islam di indonesiaUswah Muzayanah
 
Manusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoral
Manusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoralManusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoral
Manusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoralUswah Muzayanah
 

More from Uswah Muzayanah (11)

Bentuk perlawanan rakyat menentang kolonialisme barat
Bentuk perlawanan rakyat menentang kolonialisme baratBentuk perlawanan rakyat menentang kolonialisme barat
Bentuk perlawanan rakyat menentang kolonialisme barat
 
Soal uas gasal
Soal uas gasalSoal uas gasal
Soal uas gasal
 
Soal uas gasal
Soal uas gasalSoal uas gasal
Soal uas gasal
 
Bentu bentuk interaksi sosial
Bentu bentuk interaksi sosialBentu bentuk interaksi sosial
Bentu bentuk interaksi sosial
 
Interaksi sosial
Interaksi sosialInteraksi sosial
Interaksi sosial
 
Prediksi ukk tahun pelajaran 2011
Prediksi ukk tahun pelajaran 2011Prediksi ukk tahun pelajaran 2011
Prediksi ukk tahun pelajaran 2011
 
Badan usaha
Badan usahaBadan usaha
Badan usaha
 
Koperasi
KoperasiKoperasi
Koperasi
 
Manusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoral
Manusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoralManusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoral
Manusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoral
 
Perkembangan kerajaan islam di indonesia
Perkembangan kerajaan islam di indonesiaPerkembangan kerajaan islam di indonesia
Perkembangan kerajaan islam di indonesia
 
Manusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoral
Manusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoralManusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoral
Manusia sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoral
 

Recently uploaded

Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 

Recently uploaded (20)

Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 

Soal ips 9 uas 18

  • 1. NASKAH SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER GASAL 2018/2019 Mata Pelajaran : IPS Kelas : IX (Sembilan) PETUNJUK UMUM : 1. Tulislah lebih dahulu nama, nomor peserta, dan kelas anda pada lembar jawaban yang tersedia. 2. Jawaban harus ditulis dengan balpoin. 3. Periksa dan teliti soal sebelum anda menjawab. 4. Laporkan kepada pengawas tes apabila terdapat tulisan yang kurang jelas, rusak, atau jumlah soal kurang. 5. Jumlah soal 55 butir, terdiri atas 50 soal pilihan ganda dan 5 soal uraian. 6. Kerjakanlah setiap soal sesuai petunjuk khusus yang ada. 7. Untuk soal pilihan ganda, anda dapat mengganti jawaban yang anda anggap salah dengan cara mencoret dengan dua garis lurus mendatar pada jawaban semula, selanjutnya silanglah jawaban yang anda anggap benar. Contoh Jawaban semula a b c d Dibetulkan a b c d 8. Periksa kembali pekerjaan anda sebelum anda serahkan kepada pengawas tes. 9. Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, tabel matematika, alat bantu hitung lainnya termasuk HP pada saat mengerjakan. Selamat mengerjakan ! PETUNJUK KHUSUS : I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar dengan memberi tanda silang (X) 1. Pengertian Negara Berkembang adalah. . . . a. Negara yang sedang terpuruk pembangunannya b. Negara yang sedang giat melaksanakan pembangunannya c. Negara yang setahap demi setahap pembangunannya d. Negara yang lambat pembangunannya 2. Ciri-Ciri Negara Maju adalah . . . . a. Pertumbuhan penduduk rendah b. Angka kelahiran tinggi c. Tingkat produktivitas rendah d. Angka harapan hidup rendah sampai sedang 3. Persebaran Negara Berkembang terdapat di . . . . . . a. Benua Eropa c. Benua Amerika tengah b. Benua Amerika Utara d. Benua Australia 4. Contoh Negara Berkembang di kawasan Benua Amerika Selatan adalah. . . . . . a. Bangladesh b. Maroko c. Mesir d. Brazil 5. Berikut ini merupakan contoh Negara Maju di Kawasan Benua Eropa adalah. . . a. Singapura b. Jepang c. Perancis d. Amerika Serikat 6. Pengelompokan berdasarkan politik dan ekonominya untuk negara Komunis dan Sosialis sering disebut sebagai. . . . . . a. Negara Dunia Kesatu c. Negara Dunia Ketiga b. Negara Dunia Kedua d. Negara Dunia Kempat 7. Muncul kesadaran menabung di lembaga-lembaga Keuangan merupakan ciri tahap perkembangan. . . . . . . . a. Masyarakat Tradisional c. Lepas Landas b. Pra Kondisi Lepas Landas d. Gerak Meniju Kematangan 8. Faktor-faktor yang mempengaruhi kemajuan industri di Amerika Serikat adalah. . . a. Industrinya diusahakan 24 jam c. Hasil industri disukai oleh banyak negara b. Melaksanakan politik dumping d. Memiliki potensi pasar Nasional dan internasional yang baik 9. Faktor yang menunjang negara Jepang maju di bidang perikanan adalah perairan Jepang yang kaya akan ikan. Hal tersebut dikarenakan . . . . a. Jepang terletak didaerah lintang utara b. Jepang memilkiki iklim yang bervariasi c. Adanya pertemuan arus panas ( Kurosyiwo) dan arus dingin ( Oyasyiwo) d. Jepang mempunyai teknologi pengolahan ikan yang canggih 10. Meskpun didominasi pleh wilayah gurun, sektor pertanian Mesir cukup maju. Hal tersebut karena . . . . . a. Mesir dilalui aliran Sungai Nil dengan kawasam lembah dan delta yang subur b. Mesir memiliki iklim tropis yang banyak curah hujan c. ditunjang oleh mekanisasi pertanian yang canggih d. Mmemiliki modal yang besar 11. Sebab khusus terjadinya Perang Dunia II adalah. . . . a. Serangan Jerman ke Amerika Serikat pada tanggal 7 Desember 1941 b. Serangan Jerman ke Polandia tanggal 11 September 1939 c. Jerman tidak mau mengakui Perjanjian Versalles d. Jerman melanggar perjanjian gencatan senjata 12. Pihak-pihak yang terlibat dalam Perang Dunia II dari Blok Fasis adalah. . . . a. Perancis ,Rusia, Amerikat c. Jerman, Italia , Jepang b. RRC, Jepang, Korea Selatan d. Jerman, Italia, Polandia 13. Salah satu isi dari Perjanjian Postdam, yang menandai berakhirnya Perang Dunia II adalah. . . . X X X
  • 2. a. Jerman berkuasa atas wilayah Danzig, Polandia b. Demiliterisasi pasukan Jepang c. Kepulauan Jepang berada dalam pengawasan pasukan Sekutu d. Wilayah Jerman Dibagi menjadi Jerman Barat dan Jerman Timur 14. Dampak terjadinya Perang Dunia II di Bidang Sosial, antara lain. . . . a. Munculnya negara-negara merdeka didunia b. Negara-negara di dunia intahanmengalami perpecahan c. Terjadinya Perang antara Blok Barat dan Blok Timu d. Berdirinya Badan-badan Sosial untuk menolong menolong korban 15. Pada masa pemerintahan Jepang ,Indonesia dibagi menjadi 3 daerah militer. Wilayah militer 1 meliputi. . . . a. Jawa dan Madura c. Sumatra dan dan Jawa b. Kalimantan dan Sulawesi d. Sulawesi dan Irian 16. Tujuan Jepang mendirikan organisasi militer Keibodan. . . . . . . a. Memberikan latihan militer untuk kaum wanita b. Mempertahankan tanah air sendiri c. Tugas-tugas polisi dapat dibantu d. Sebagai cadangan pasukan Jepang di garis depan 17. Perlawanan PETA terhadap Jepang di Cilacap dipimpin oleh. a. Supriyadi b. Khusaeri c. Tengku Hamit d. Tengku Abdul Jalil 18. Faktor-faktor penyebab terjadinya konflik antar Indonesia dengan Belanda diantaranya adalah. . . . a. Belanda membonceng NICA c. Belanda ingin berkuasa kembali b. Sekutu membantu Belanda d. Belanda berhasil mengalahkan Jepang 19. Tugas utama Komisi Tiga Negara (KTN) yang dibentuk PBB adalah adalah. . . . a. Mengamankan wilayah Indonesia dari kekuasaan bangsa Asing b. Membantu menyelesaikan persengketaan antara Indonesia dengan Belanda c. Menarik pasukan Belanda dari Indonesia d. Mengambil alih pemerintahan sementara di Indonesia 20. Hasil Perjanjian Linggarjati salah satunya adalah diakuinya kedaulatan RI yang meliputi. . . . . . . a. Jawa, Sumatra , Bali c. Jawa, Sumatra, Madura b. Jawa, Sumatra, Maluku d. Jawa, Sumatra, Kalimantan 21. Konferensi Meja Bundar mempunyai arti penting bagi Bangsa Indonesia, yaitu. . . . . a. Terbentuknya kerjasama Indonesia-Belanda b. Indonesia kembali kesatuan RI c. Cita-cita bentuk negara Serikat terwujut d. Indonesia mendapat pengakuan kedaulatan 22. Dampak Serangan umum 1 Maret 1949 bagi perjuangan diplomasi Indonesia di luar negeri adalah. . . . a. Dunia Internasional mendukung penyerahan kedaulatan RIS b. Negara-negara simpatisan Indonesia memberi bantuan senjata c. Dukungan Internasional terhadap masalah Indonesia meningkat d. Negara-negara di Eropa mendorong Belanda melepaskan Indonesia 23. Ketika Indonesia diakui kedaulatannya oleh Belanda pada tanggal 27 Desember 1949 dengan nama negara RIS maka negara RI. . . . a. RI merupakan bagian dari RIS c. Negara RI dinyatakan bubar b. Masih tetap tegak berdiri sejajar RIS d. Negara RI tidak jelas statusnya 24. Kabinet pertama yang dibentuk setelah Indonesia kembali kebentuk Negara Kesatuan adalah. . . . a. Kabinet Ali Sastro amijoyo c. Kabinet sukiman b. Kabinet Moh. Natsir d. Kabinet Wilopo 25. Partai yang termasuk empat pemenang dalam pemilu 1955 adalah.. . . . . . . . a. Masyumi, PSI, PSII, dan PNI c. PNI, Masyumi, NU, dan PKI b. PNI, Masyumi, PSI, dan NU d. NU IPKI , PKI, dan PSII 26. Salah satu isi Dekrit Presiden 5 Juli 1959 adalah. . . . . . . . . . a. Berlakunya kembali UUD 1945 c. Pembentukan badan Konstituante b. Berlakunya kembali UUDS 1950 d. Pembubaran MPRS dan DPAS 27. Tokoh pembrontakan DI/TII dari Jawa Barat adalah. . . . . . . a. Amir Fatah c. Kyai Sumolangu b. Kartosuwiryo d. Kahar Muzakar 28. Tujuan Andi Aziz melakukan pembrontakan adalah. . . . . . .. . a. Pertentangan antara kelompok unitaris dan Federalis b. Ingin mendirikan Negara Federalis c. Mempertahankan berdirinya NIT d. Ingin mendirikan Negara Islam Indonesia 29. Perubahan sosial sebagai perubahan-perubahan yang terjadi dalam struktur dan fungsi masyarakat. Hal tersebut dikemukakan oleh.... a. Kingsley Davis c. Selo Sumarjan b. Astrid Susanto d. Max Weber 30. Contoh Bentuk-bentuk perubahan sosial budaya yang tidak direncanakan adalah. . a. Adanya Undang-Undang Anti Korupsi c. Munculnya pemukiman rumah kumuh b. Pelaksanaan Pembangunan d. Perubahan tata pemerintahan 31. Bentuk perubahan sosial dilihat dari lamanya proses perubahan adalah. . . . a. Progres dan Regres c. Besar dan Kecil
  • 3. b. Evolusi dan Revolusi d. Dikehendaki dan tidak dikehendaki 32. Faktor penyebab Perubahan sosial budaya yang berasal dari dalam adalah. . . a. Lingkungan alam c. Kontak kebudayaan b. Peperangan d. Revolusi dan Pembrontakan 33. Proses penerimaan budaya asing yang disesuaikan dengan kebudayaan setempat disebut. . . . a. Akulturasi b. Asimilasi c. Cultural Animosity d. Difusi 34. Faktor penghambat terjadinya perubahan sosial adalah. . . . . . . a. Toleransi terhadap perbuatan-perbuatan yang menyimpang b. sistem terbuka dalam lapisan-lapisan masyarakat c. Penduduk yang heterogen d. Kurang hubungan dengan masyarakat lain 35. Keadaan penduduk yang heterogen dalam. perubahan sosial budaya termasuk faktor. . . . . . . . . . . . a. Penghambat b. Penolak c. Pendorong d. Penghalang 36. Akibat positif yang timbul dari perubahan sosial dan budaya adalah . . . . a. Anomie b. Modernisasi c. Westernisasi d. Mestico Culture 37. Sikap masyarakat yang menginginkan kemajuan akan. . . . . . . . a. Menerima b. Masa bodoh c. Menolak d. Apatis 38. Sebelum manusia mengenal uang untuk memenuhi kebutuhannya dilakukan dengan pertukaran secara langsung antara baraang dengan barang. Pertukaran tersebut dinamakan. . . . . . . a. Barter b. produk c. Alamiah d. Tradisional 39. Salah satu syarat uang adalah durability, hal tersebut menunjukkan bahwa uang. . . . a. Nilainya relatif sama c. Mudah dibawa b. Mudah dibagi-bagi d. Tahan lama 40. Pak Amin menjual sebidang tanah,kemudian dibelikan tanah lagi didaerah lain. Peristiwa semacam itu menunjukkan uang sebagai. . . . a. Satuan Hitung b. Penunjuk harga c. Pemindah kekayaan d. Pembentuk kekayaan 41. Nilai yang tertera pada mata uang disebut nilai . . . . a. Intrinsik b. Internal c. Nominal d. Eksternal 42. Uang dikatakan sebagai Full Bodied money apabila. . . . . a. Nilai nominalnya lebih tinggi dari nilai intrinsik b. Nilai intrinsiknya lebih tinggi dari nilai nominalnya c. Nilai nominalnya sama dengan nilai intrinsik d. Nilai eksternal sama dengan nilai internal 43. Rekening atas nama seseorang pada suatu bank yang dapat digunakan sebagai alat pembayaran dengan perantara seperti cek,dan bilyet giro disebut. . . . a. Uang Giral b. Uang Kartal c. Token Money d. Full Bodied Money 44. Fungsi utama Bank sesuai denga UU No 10 tahun 1998 adalah. . . . . a. Mengatur peredaran uang c. Menghimpun dana dan pemberi kredit b. Menetapkan suku bunga bank d. lalu lintas pembayaran dan menjaga kestabilan nilai uang 45. Bank dapat melayani pengiriman uang .Pelayanan ini disebut . . . . a. Inkaso b. Transfer c. Diskonto d. ATM 46. Yang tidak termasuk Lembaga Keuangan Bukan Bank adalah.. . a. BNI 1946 b. Dana Pensiun c. PT Taspen d. Perum Pegadaian 47. PT Taspen adalah Lembaga Keuangan Bukan Bank yang bergerak dalam pengelolaan. . . . a. Dana sosial Karyawan c. Dana Kesejahteraan Pegawai b. Dana Pensiun d. Tunjangan Pegawai Negeri dan karyawan BUMN 48. Peristiwa berikut yang dapat menghambat perdagangan internasional adalah. . . . a. Perbedaan produk setiap negara c. Sumber daya yang dimiliki negara beda b. Persamaan komoditas ekspor antar negara d. Teknologi yang dikuasai Negara berbeda 49. Kebijakan Pemerintah dengan jalan menetapkan batasan jumlah barang yang di impor disebut. . . . .. a. Kuota b. Tariff c. Retriksi d. Embargo 50. Semua barang yang diterima dunia internasional sebagai alat pembayaran disebut. . . . . a. Valuta b. Devisa c. Komoditas d. Letter of credit B. JAWABLAH PERTANYAAN DI BAWAH INI DENGAN BENAR ! 51. Sebutkan empat (4) tolok ukur atau indikator suatu negara digolongkan maju atau berkembang 52. Sebutkan empat (4) perundingan-perundingan yang yang merupakan aktifitas diplomasi Indonesia untuk mempertahankan kemerdekaan! 53. Apa isi Dekrit Presiden 5 Juli 1959 ! 54. Apa saja yang menjadi faktor pendorong perubahan sosial budaya(4)! 55. Sebutkan empat (4) sumber perolehan Devisa!