SlideShare a Scribd company logo
SISTEM SARAF
MANUSIA
Nama : M Qiyad
Pokok Bahasan
Apa Itu system
Saraf?
01
Anatomi dan
Bagian system
Saraf
02
EMG
(Elektromiograf)
03
Sistem Saraf
◦ sistem kompleks yang berperan dalam mengatur dan mengoordinasikan
seluruh aktivitas tubuh. Sistem ini memungkinkan kita untuk melakukan
berbagai kegiatan, seperti berjalan, berbicara, menelan, bernapas, serta
semua aktivitas mental, termasuk berpikir, belajar, dan mengingat. Ini juga
membantu kita mengontrol bagaimana tubuh bereaksi dalam keadaan
darurat
Anatomi dan
Bagian system
Saraf
Struktur system saraf
1. Sistem saraf pusat
Sistem saraf pusat, yang terdiri dari otak dan sumsum tulang belakang,
informasi atau rangsangan dari semua bagian tubuh, kemudian mengontrol
tersebut untuk menghasilkan respons tubuh.
2. Sistem saraf tepi
Secara garis besar, fungsi saraf tepi adalah menghubungkan respon sistem
dan bagian lainnya di tubuh Anda. Saraf ini meluas dari saraf pusat ke area
penerimaan dan pengiriman rangsangan dari dan ke otak.
3 bagian pada sistem saraf manusia
1. Otak
Otak adalah mesin pengendali utama dari segala fungsi tubuh. Seperti yang
merupakan bagian dalam sistem saraf pusat manusia. Jika saraf pusat
maka otak adalah markas besarnya.
Saraf karnial
2. Sumsum tulang belakang
Saraf tulang belakang berperan dalam aktivitas sehari-hari dengan
lain dari tubuh dan memerintahkan otot untuk bergerak. Selain itu, sumsum
menerima masukan sensorik dari tubuh, memprosesnya, dan mengirimkan
3. Sel saraf atau neuron
Fungsi sel saraf atau neuron adalah menghantarkan implus saraf. Berdasarkan
ke dalam tiga jenis, yaitu neuron sensorik yang membawa pesan ke saraf
membawa pesan dari saraf pusat, serta interneuron yang menghantarkan pesan
dan motorik di saraf pusat.
Susunan
Sel Syaraf
◦ Setiap neuron terdiri dari satu badan sel yang di dalamnya
terdapat sitoplasma dan inti sel.
◦ Dari badan sel keluar dua macam serabut saraf, yaitu dendrit
dan akson.
◦ Dendrit : menerima dan mengirimkan impuls ke badan sel
Cara neuron bekerja
◦ Neurotransmitter adalah senyawa kimiawi dalam tubuh yang bertugas untuk
menyampaikan pesan antara satu sel saraf (neuron) ke sel saraf target. Sel-sel target
ini dapat berada di otot, berbagai kelenjar, dan bagian lain dalam tubuh.
◦ Sistem Syaraf Somatik (SNS):
Mengirimkan rangsangan dari indra ke CNS dan dari CNS ke
otot
Contoh: merasakan kompor panas dan menarik tangan
menjauh
◦ Sistem Syaraf Otonom (ANS)
Mengatur kegiatan organ vital
Paru-paru, perut, usus, hati jantung, organ eliminatif, dan organ
reproduksi
Kita biasanya tidak dapat mengendalikan kerja sistem ini.
Kecuali : menahan napas, mengontrol tekanan darah, berkedip,
bersin
Sistem Syaraf Tepi / Perifer
Sistem saraf Aferen dan Eferen
◦ sistem saraf aferen dan eferen termasuk ke dalam sistem saraf tepi yang
dibagi berdasarkan arah impuls yang dibawanya.
◦ Sistem saraf aferen membawa informasi dari reseptor eksternal maupun
internal tubuh menuju otak, sedangkan saraf eferen membawa instruksi dari
otak ke organ efektor berupa otot atau kelenjar.
EMG (Elektromiograf)
◦ Alat yang digunakan oleh dokter saraf untuk memeriksa kondisi saraf pasien untuk memeriksa kondisi
otot dan sel-sel saraf yang mengontrolnya. Teknik yang digunakan dinamakan Elektromiografi
◦ Elektromiografi (EMG) merupakan sebuah prosedur diagnostik untuk memeriksa kondisi otot dan sel-sel
saraf yang mengontrolnya. Sel-sel saraf ini juga disebut sebagai saraf motorik. Saraf ini bertugas
mengirimkan sinyal elektrik yang memungkinkan otot untuk berkontraksi maupun mengendur. Prosedur
elektromiografi ini mampu menerjemahkan sinyal tersebut menjadi grafik maupun angka-angka yang
bisa membantu dokter mendiagnosis gangguan kesehatan tertentu.
Beberapa bentuk dari EMG
Sistem Saraf.pptx

More Related Content

Similar to Sistem Saraf.pptx

Makalah sistem saraf..
Makalah sistem saraf..Makalah sistem saraf..
Makalah sistem saraf..
Septian Muna Barakati
 
Sistem saraf manusia dan mamalia lain terbagi menjadi sistem saraf pusat dan ...
Sistem saraf manusia dan mamalia lain terbagi menjadi sistem saraf pusat dan ...Sistem saraf manusia dan mamalia lain terbagi menjadi sistem saraf pusat dan ...
Sistem saraf manusia dan mamalia lain terbagi menjadi sistem saraf pusat dan ...
kurkurr
 
Tugas merangkum (repaired) yuni
Tugas  merangkum (repaired) yuniTugas  merangkum (repaired) yuni
Tugas merangkum (repaired) yuni
Operator Warnet Vast Raha
 
Sistem koordinasi manusia
Sistem koordinasi manusiaSistem koordinasi manusia
Sistem koordinasi manusiaSugeng Pamudji
 
Bab 8 sistem regulasi manusia
Bab 8 sistem regulasi manusiaBab 8 sistem regulasi manusia
Bab 8 sistem regulasi manusia
Rio Armando
 
Td20103 tugasan 2 jenry saiparudin
Td20103 tugasan 2 jenry saiparudinTd20103 tugasan 2 jenry saiparudin
Td20103 tugasan 2 jenry saiparudinJenry Saiparudin
 
Jaringan saraf
Jaringan sarafJaringan saraf
Jaringan saraf
Nidya Milano
 
Sistem Saraf (pptx version)
Sistem Saraf (pptx version)Sistem Saraf (pptx version)
Sistem Saraf (pptx version)
Agung Anggoro
 
Sistem Saraf
Sistem SarafSistem Saraf
Sistem Saraf
Agung Anggoro
 
PPT Sistem Syaraf.pptx
PPT Sistem Syaraf.pptxPPT Sistem Syaraf.pptx
PPT Sistem Syaraf.pptx
alviannuriansyah
 
sususan-syaraf
sususan-syarafsususan-syaraf
sususan-syaraf
Atika Lestari
 
Anatomi persyarafan
Anatomi persyarafanAnatomi persyarafan
Anatomi persyarafan
materi-x2
 
Sistem saraf
Sistem sarafSistem saraf
Sistem saraf
Fithry Auliya
 
Sistem koordinasi
Sistem koordinasiSistem koordinasi
Sistem koordinasi
Rijalul Fikri
 
Sistem saraf pada Manusia
Sistem saraf pada ManusiaSistem saraf pada Manusia
Sistem saraf pada Manusia
Eka Saputri
 
Sistem Koordinasi dan Indra Manusia
Sistem Koordinasi dan Indra ManusiaSistem Koordinasi dan Indra Manusia
Sistem Koordinasi dan Indra Manusia
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
Sistem Saraf (Koordinasi Dan Pengontrolan)
Sistem Saraf (Koordinasi Dan Pengontrolan)Sistem Saraf (Koordinasi Dan Pengontrolan)
Sistem Saraf (Koordinasi Dan Pengontrolan)Martinus
 

Similar to Sistem Saraf.pptx (20)

Makalah sistem saraf..
Makalah sistem saraf..Makalah sistem saraf..
Makalah sistem saraf..
 
Sistem saraf manusia dan mamalia lain terbagi menjadi sistem saraf pusat dan ...
Sistem saraf manusia dan mamalia lain terbagi menjadi sistem saraf pusat dan ...Sistem saraf manusia dan mamalia lain terbagi menjadi sistem saraf pusat dan ...
Sistem saraf manusia dan mamalia lain terbagi menjadi sistem saraf pusat dan ...
 
Tugas merangkum (repaired) yuni
Tugas  merangkum (repaired) yuniTugas  merangkum (repaired) yuni
Tugas merangkum (repaired) yuni
 
Tugas merangkum (repaired) yuni
Tugas  merangkum (repaired) yuniTugas  merangkum (repaired) yuni
Tugas merangkum (repaired) yuni
 
Sistem koordinasi manusia
Sistem koordinasi manusiaSistem koordinasi manusia
Sistem koordinasi manusia
 
Bab 8 sistem regulasi manusia
Bab 8 sistem regulasi manusiaBab 8 sistem regulasi manusia
Bab 8 sistem regulasi manusia
 
Td20103 tugasan 2 jenry saiparudin
Td20103 tugasan 2 jenry saiparudinTd20103 tugasan 2 jenry saiparudin
Td20103 tugasan 2 jenry saiparudin
 
Jaringan saraf
Jaringan sarafJaringan saraf
Jaringan saraf
 
8. jaringan saraf
8. jaringan saraf8. jaringan saraf
8. jaringan saraf
 
Sistem Saraf (pptx version)
Sistem Saraf (pptx version)Sistem Saraf (pptx version)
Sistem Saraf (pptx version)
 
Sistem Saraf
Sistem SarafSistem Saraf
Sistem Saraf
 
PPT Sistem Syaraf.pptx
PPT Sistem Syaraf.pptxPPT Sistem Syaraf.pptx
PPT Sistem Syaraf.pptx
 
sususan-syaraf
sususan-syarafsususan-syaraf
sususan-syaraf
 
Anatomi persyarafan
Anatomi persyarafanAnatomi persyarafan
Anatomi persyarafan
 
Sistem saraf
Sistem sarafSistem saraf
Sistem saraf
 
Sistem koordinasi
Sistem koordinasiSistem koordinasi
Sistem koordinasi
 
Sistem saraf pada Manusia
Sistem saraf pada ManusiaSistem saraf pada Manusia
Sistem saraf pada Manusia
 
Rangkuman ipa
Rangkuman ipa Rangkuman ipa
Rangkuman ipa
 
Sistem Koordinasi dan Indra Manusia
Sistem Koordinasi dan Indra ManusiaSistem Koordinasi dan Indra Manusia
Sistem Koordinasi dan Indra Manusia
 
Sistem Saraf (Koordinasi Dan Pengontrolan)
Sistem Saraf (Koordinasi Dan Pengontrolan)Sistem Saraf (Koordinasi Dan Pengontrolan)
Sistem Saraf (Koordinasi Dan Pengontrolan)
 

More from Qiyad N

Sistem Urinaria.pptx
Sistem Urinaria.pptxSistem Urinaria.pptx
Sistem Urinaria.pptx
Qiyad N
 
Sistem Reproduksi.pptx
Sistem Reproduksi.pptxSistem Reproduksi.pptx
Sistem Reproduksi.pptx
Qiyad N
 
Sistem Rangka.pptx
Sistem Rangka.pptxSistem Rangka.pptx
Sistem Rangka.pptx
Qiyad N
 
Komponen Elektronika dasar.pptx
Komponen Elektronika dasar.pptxKomponen Elektronika dasar.pptx
Komponen Elektronika dasar.pptx
Qiyad N
 
Sistem sirkulasi darah pada manusia
Sistem sirkulasi darah pada manusiaSistem sirkulasi darah pada manusia
Sistem sirkulasi darah pada manusia
Qiyad N
 
Sistem pencernaan pada Manusia
Sistem pencernaan pada ManusiaSistem pencernaan pada Manusia
Sistem pencernaan pada Manusia
Qiyad N
 
Sistem Respirasi pada Manusia
Sistem Respirasi pada ManusiaSistem Respirasi pada Manusia
Sistem Respirasi pada Manusia
Qiyad N
 
Ei007 teknologi bengkel elektronika
Ei007 teknologi bengkel elektronikaEi007 teknologi bengkel elektronika
Ei007 teknologi bengkel elektronika
Qiyad N
 
Ei003 menggambar layout-pcb-berbantuan-komputer
Ei003 menggambar layout-pcb-berbantuan-komputerEi003 menggambar layout-pcb-berbantuan-komputer
Ei003 menggambar layout-pcb-berbantuan-komputerQiyad N
 
Ts002 dasar rangkaian listrik
Ts002 dasar rangkaian listrikTs002 dasar rangkaian listrik
Ts002 dasar rangkaian listrik
Qiyad N
 
Ts001 dasar elektronika analog dan digital
Ts001 dasar elektronika analog dan digitalTs001 dasar elektronika analog dan digital
Ts001 dasar elektronika analog dan digitalQiyad N
 
Modul elekronika-digital
Modul elekronika-digitalModul elekronika-digital
Modul elekronika-digitalQiyad N
 
Function generator
Function generatorFunction generator
Function generatorQiyad N
 
Tkb
TkbTkb
Tkb
Qiyad N
 
menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnyamenghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
Qiyad N
 
Apresiasi seni
Apresiasi seniApresiasi seni
Apresiasi seni
Qiyad N
 
Prakarya rekayasa elektronika
Prakarya rekayasa elektronikaPrakarya rekayasa elektronika
Prakarya rekayasa elektronikaQiyad N
 

More from Qiyad N (17)

Sistem Urinaria.pptx
Sistem Urinaria.pptxSistem Urinaria.pptx
Sistem Urinaria.pptx
 
Sistem Reproduksi.pptx
Sistem Reproduksi.pptxSistem Reproduksi.pptx
Sistem Reproduksi.pptx
 
Sistem Rangka.pptx
Sistem Rangka.pptxSistem Rangka.pptx
Sistem Rangka.pptx
 
Komponen Elektronika dasar.pptx
Komponen Elektronika dasar.pptxKomponen Elektronika dasar.pptx
Komponen Elektronika dasar.pptx
 
Sistem sirkulasi darah pada manusia
Sistem sirkulasi darah pada manusiaSistem sirkulasi darah pada manusia
Sistem sirkulasi darah pada manusia
 
Sistem pencernaan pada Manusia
Sistem pencernaan pada ManusiaSistem pencernaan pada Manusia
Sistem pencernaan pada Manusia
 
Sistem Respirasi pada Manusia
Sistem Respirasi pada ManusiaSistem Respirasi pada Manusia
Sistem Respirasi pada Manusia
 
Ei007 teknologi bengkel elektronika
Ei007 teknologi bengkel elektronikaEi007 teknologi bengkel elektronika
Ei007 teknologi bengkel elektronika
 
Ei003 menggambar layout-pcb-berbantuan-komputer
Ei003 menggambar layout-pcb-berbantuan-komputerEi003 menggambar layout-pcb-berbantuan-komputer
Ei003 menggambar layout-pcb-berbantuan-komputer
 
Ts002 dasar rangkaian listrik
Ts002 dasar rangkaian listrikTs002 dasar rangkaian listrik
Ts002 dasar rangkaian listrik
 
Ts001 dasar elektronika analog dan digital
Ts001 dasar elektronika analog dan digitalTs001 dasar elektronika analog dan digital
Ts001 dasar elektronika analog dan digital
 
Modul elekronika-digital
Modul elekronika-digitalModul elekronika-digital
Modul elekronika-digital
 
Function generator
Function generatorFunction generator
Function generator
 
Tkb
TkbTkb
Tkb
 
menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnyamenghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
 
Apresiasi seni
Apresiasi seniApresiasi seni
Apresiasi seni
 
Prakarya rekayasa elektronika
Prakarya rekayasa elektronikaPrakarya rekayasa elektronika
Prakarya rekayasa elektronika
 

Recently uploaded

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 

Sistem Saraf.pptx

  • 2. Pokok Bahasan Apa Itu system Saraf? 01 Anatomi dan Bagian system Saraf 02 EMG (Elektromiograf) 03
  • 3. Sistem Saraf ◦ sistem kompleks yang berperan dalam mengatur dan mengoordinasikan seluruh aktivitas tubuh. Sistem ini memungkinkan kita untuk melakukan berbagai kegiatan, seperti berjalan, berbicara, menelan, bernapas, serta semua aktivitas mental, termasuk berpikir, belajar, dan mengingat. Ini juga membantu kita mengontrol bagaimana tubuh bereaksi dalam keadaan darurat
  • 5. Struktur system saraf 1. Sistem saraf pusat Sistem saraf pusat, yang terdiri dari otak dan sumsum tulang belakang, informasi atau rangsangan dari semua bagian tubuh, kemudian mengontrol tersebut untuk menghasilkan respons tubuh. 2. Sistem saraf tepi Secara garis besar, fungsi saraf tepi adalah menghubungkan respon sistem dan bagian lainnya di tubuh Anda. Saraf ini meluas dari saraf pusat ke area penerimaan dan pengiriman rangsangan dari dan ke otak.
  • 6. 3 bagian pada sistem saraf manusia 1. Otak Otak adalah mesin pengendali utama dari segala fungsi tubuh. Seperti yang merupakan bagian dalam sistem saraf pusat manusia. Jika saraf pusat maka otak adalah markas besarnya.
  • 8. 2. Sumsum tulang belakang Saraf tulang belakang berperan dalam aktivitas sehari-hari dengan lain dari tubuh dan memerintahkan otot untuk bergerak. Selain itu, sumsum menerima masukan sensorik dari tubuh, memprosesnya, dan mengirimkan
  • 9. 3. Sel saraf atau neuron Fungsi sel saraf atau neuron adalah menghantarkan implus saraf. Berdasarkan ke dalam tiga jenis, yaitu neuron sensorik yang membawa pesan ke saraf membawa pesan dari saraf pusat, serta interneuron yang menghantarkan pesan dan motorik di saraf pusat.
  • 10. Susunan Sel Syaraf ◦ Setiap neuron terdiri dari satu badan sel yang di dalamnya terdapat sitoplasma dan inti sel. ◦ Dari badan sel keluar dua macam serabut saraf, yaitu dendrit dan akson. ◦ Dendrit : menerima dan mengirimkan impuls ke badan sel
  • 11. Cara neuron bekerja ◦ Neurotransmitter adalah senyawa kimiawi dalam tubuh yang bertugas untuk menyampaikan pesan antara satu sel saraf (neuron) ke sel saraf target. Sel-sel target ini dapat berada di otot, berbagai kelenjar, dan bagian lain dalam tubuh.
  • 12. ◦ Sistem Syaraf Somatik (SNS): Mengirimkan rangsangan dari indra ke CNS dan dari CNS ke otot Contoh: merasakan kompor panas dan menarik tangan menjauh ◦ Sistem Syaraf Otonom (ANS) Mengatur kegiatan organ vital Paru-paru, perut, usus, hati jantung, organ eliminatif, dan organ reproduksi Kita biasanya tidak dapat mengendalikan kerja sistem ini. Kecuali : menahan napas, mengontrol tekanan darah, berkedip, bersin Sistem Syaraf Tepi / Perifer
  • 13. Sistem saraf Aferen dan Eferen ◦ sistem saraf aferen dan eferen termasuk ke dalam sistem saraf tepi yang dibagi berdasarkan arah impuls yang dibawanya. ◦ Sistem saraf aferen membawa informasi dari reseptor eksternal maupun internal tubuh menuju otak, sedangkan saraf eferen membawa instruksi dari otak ke organ efektor berupa otot atau kelenjar.
  • 14. EMG (Elektromiograf) ◦ Alat yang digunakan oleh dokter saraf untuk memeriksa kondisi saraf pasien untuk memeriksa kondisi otot dan sel-sel saraf yang mengontrolnya. Teknik yang digunakan dinamakan Elektromiografi ◦ Elektromiografi (EMG) merupakan sebuah prosedur diagnostik untuk memeriksa kondisi otot dan sel-sel saraf yang mengontrolnya. Sel-sel saraf ini juga disebut sebagai saraf motorik. Saraf ini bertugas mengirimkan sinyal elektrik yang memungkinkan otot untuk berkontraksi maupun mengendur. Prosedur elektromiografi ini mampu menerjemahkan sinyal tersebut menjadi grafik maupun angka-angka yang bisa membantu dokter mendiagnosis gangguan kesehatan tertentu.