SlideShare a Scribd company logo
SILABUS
Sekolah Menengah Pertama
Tahun 2022
I
1
15
II
SILABUS SMP
DAFTAR ISI
III
LATAR BELAKANG
KATA PENGANTAR
PENUTUP
Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022 II
KATA PENGANTAR
Olimpiade Sains Nasional tingkat Sekolah Menengah Pertama (OSN-SMP)
merupakan salah satu wadah strategis untuk menyiapkan sumber daya
manusia dengan kemampuan yang handal dibidang sains dan memiliki
karakter kuat, kokoh, dan tahan uji. Efektifitas program tersebut
ditentukan melalui proses persiapan pra kompetisi melalui tahap
penyisihan dan tingkat nasional.
Silabus O SN-SMP tahun 2022 bertujuan untuk memberikan informasi
cakupan dan urutan materi sesuai dengan kurikulum sekolah dasar. Silabus
ini dapat dijadikan pedoman pihak terkait dalam rangka persiapan untuk
mengikuti ajang tersebut.
Plt. Kepala
Pusat Prestasi Nasional
Asep Sukmayadi.
NIP 197206062006041001
I Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022
A. LATAR BELAKANG
Penguasaan ilmu pengetahuan seperti
Matematika dan IPA merupakan salah satu
modal utama bagi kemajuan suatu bangsa.
Tingkat penguasaannya menjadi salah satu
indikator seberapa jauh suatu bangsa
dalam mengembangkan ilmu pengetahuan
dan teknologinya. Untuk menguasai dan
menciptakan teknologi dimasa depan
diperlukan penguasaan Matematika dan
IPA yang kuat sejak dini. Upaya tersebut
harus ditempuh dengan merealisasikan
pendidikan yang berorientasi pada
kemampuan berkreasi memecahkan
masalah yang dihadapi dalam kehidupan
sehari-hari. Oleh karena itu, paradigma
pendidikan yang mengedepankan
peningkatan daya nalar, kreativitas, serta
berpikir kritis harus diaplikasikan dalam
setiap langkah pengembangan kebijakan
pendidikan ke depan.
Pusat Prestasi Nasional melakukan upaya
peningkatan mutu pendidikan melalui
penyelenggaraan kompetisi Matematika
dan IPA yang dikenal dengan nama
Olimpiade Sains Nasional (OSN). OSN-SMP
telah dirintis sejak tahun 2003. Kegiatan ini
merupakan salah satu wadah strategis
untuk meningkatkan mutu proses
pembelajaran Matematika dan IPA
sehingga menjadi lebih kreatif dan
inovatif. Selain itu melalui kegiatan OSN ini
diharapkan akan membekali peserta didik
dengan kemampuan berpikir logis,
sistematis, analitis, kritis, dan kreatif.
Kemampuan-kemampuan itulah yang
diperlukan agar peserta didik dapat
bertahan pada keadaan yang penuh
kompetisi. Selain itu melalui kegiatan
kompetisi ini sekaligus juga dipersiapkan
peserta didik untuk menguasai dan
mencipta teknologi di masa depan.
Efektifitas program Olimpiade Sains Nasional
ditentukan antara lain melalui proses
persiapan pra Kompetisi baik di penyisihan
maupun nasional. Pada tahun 2022 Pusat
Prestasi Nasional memprogramkan
pembuatan Silabus OSN tahun 2022, Silabus
OSN-SMP tahun 2022 berisi tentang Silabus
soal OSN serta pengembangan materi sesuai
dengan olimipiade sains tingkat Internasional,
dengan diberikannya informasi tentang
cakupan silabus materi yang ada dalam silabus
ini sehingga dapat dijadikan pedoman oleh
pihak terkait dalam rangka persiapan untuk
mengikuti ajang Olimpiade Sains Nasioanal
Sekolah Menengah Pertama tahun 2022.
Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022 III
1 Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022
1. Menganalisis interaksi antar
ruang dan pengaruhnya terhadap
kehidupan manusia dalam aspek
sosial, ekonomi, budaya dan
pendidikan di wilayah Indonesia
melalui peta, tabel dan grafik
Materi
1. Kondisi Geografi Indonesia
Potensi dan persebaran sumber
daya tambang
Potensi dan persebaran sumber
daya laut
Peta dan pemanfaatannya dalam
kehidupan
Pengaruh letak wilayah terhadap
keadaan alam Indonesia
Kondisi tanah dan keuntungannya
terhadap aktivitas pertanian
Jaringan dan sarana transportasi
berdasarkan kondisi geografis
Pengaruh keadaan alam terhadap
keragaman mata pencaharian
Pengaruh keadaan alam terhadap
keragaman sosial budaya bangsa
Kearifan lokal masyarakat
berdasarkan kondisi lingkungan
(fisik dan manusia)
Keunggulan letak, luas, dan
geostrategis wilayah Indonesia
Keadaan iklim dan cuaca
Indonesia
Bentuk muka bumi dan
aktivitas penduduk Indonesia
Keragaman flora dan fauna
Indonesia
Potensi dan persebaran
sumberdaya tanah
Potensi dan persebaran
sumberdaya air
Potensi dan persebaran
sumber daya hutan
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
Lingkup Materi
Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022 2
Pengaruh keunggulan lokasi
terhadap kegiatan ekonomi
(produksi, distribusi, dan konsumsi),
transportasi, dan komunikasi
Kegiatan wirausaha berbasis
teknologi dengan pemanfaatan
potensi sumber daya alam dan
sumber daya manusia
17.
18.
Peranan penduduk, modal, dan
teknologi dalam pembangunan
nasional
19.
20.
21.
22.
Isu global dan dampaknya terhadap
pembangunan nasional
Konsep interaksi manusia dengan
lingkungan alam
Pengaruh Konversi Lahan Pertanian
Menjadi Lahan Industri
2. Menganalisis perubahan
keruangan dan interaksi antar
ruang yang diakibatkan faktor
alam, manusia, dan pengaruhnya
terhadap kelangsungan kehidupan
di negara asean melalui grafik,
tabel dan gambar secara kritis
Materi
1. Interaksi antar ruang yang diakibatkan faktor alam,
manusia, dan pengaruhnya terhadap kelangsungan kehidupan
di negara-negara dunia
Kondisi geografis negara-negara
di Dunia
Pluralitas masyarakat
negara-negara di dunia dari etnis,
agama, pekerjaan dan status
sosial
1.
2.
Lingkup Materi
Peningkatan kualitas penduduk
dalam menghadapi persaingan
bebas Masyarakat dunia
Dinamika penduduk benua-benua
di dunia
3.
4.
5.
Keunggulan dan keterbatasan
ruang dalam kegiatan sosial,
ekonomi dan politik di
negara-negara di dunia
3 Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022
3. Mengevaluasi perubahan
keruangan dan interaksi antar
ruang negara-negara Asia dan
negara-negara di benua lainnya
serta dampaknya bagi
kehidupan manusia
4. Menganalisis jenis-jenis
kelembagaan sosial, budaya,
ekonomi dan politik dalam
masyarakat
Materi
1. Perubahan keruangan dan interaksi antar ruang negara-negara
Asia dan negara-negara di benua lainnya serta dampaknya
bagi kehidupan manusia
Karakteristik fisik dan sosial di
negara-negara Asia dan
pengaruhnya terhadap kegiatan
ekonomi, sosial, dan budaya
Sejarah persebaran bangsa-
bangsa Asia dan pengaruhnya
terharap kehidupan sosial dan
budaya
1.
2.
Lingkup Materi
3. Kerjasama antar negara Asia
dan negara-negara di benua
lain dalam bidang ekonomi,
budaya dan pendidikan
Materi
1. Kelembagaan Sosial (Institusi Sosial)
Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022 4
Pengertian dan fungsi
kelembagaan sosial
Ciri-ciri kelembagaan sosial
Jenis dan Peran Lembaga Sosial
Jenis dan Peran Lembaga
Politik/Pemerintahan
Jenis dan Peran Lembaga Ekonomi
1.
2.
3.
4.
5.
Jenis dan Peran Lembaga Agama
6.
7.
8.
9.
10.
Jenis dan Peran Lembaga Kesehatan
Jenis dan Peran Lembaga Keluarga
Fungsi Lembaga Sosial dalam
Peningkatan kualitas penduduk
Indonesia
Peran dan fungsi keragaman sosial,
budaya dan religi dalam kehidupan
sosial
5. Mengevaluasi fungsi dan
peran kelembagaan sosial,
budaya, ekonomi dan politik
dalam masyarakat
Materi
1. Penyimpangan Sosial
Pengertian penyimpangan sosial
Jenis penyimpangan sosial
Faktor-faktor penyebab
timbulnya penyimpangan sosial
Peranan dan fungsi kelembagaan
sosial di masyarakat (sosial,
budaya, ekonomi dan politik)
dalam menangani penyimpangan
sosial
1.
2.
3.
4.
Lingkup Materi Strategi untuk memecahkan masalah
yang berkaitan dengan fungsi dan
peran kelembagaan sosial dalam
menangani penyimpangan sosial
Strategi untuk memecahkan masalah
yang berkaitan dengan fungsi dan
peran kelembagaan politik dalam
menangani penyimpangan sosial
Strategi untuk memecahkan masalah
yang berkaitan dengan fungsi dan
peran kelembagaan ekonomi dalam
menangani penyimpangan sosial
5.
6.
7.
5 Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022
6. Menganalisis bentuk-bentuk
dan sifat dinamika interaksi
manusia dengan lingkungan
alam, sosial, budaya, dan ekonomi
Materi
1. Interaksi Manusia dengan Lingkungan Alam,
Sosial, Budaya, dan Ekonomi
Pengertian interaksi sosial
Bentuk-bentuk interaksi manusia
dengan lingkungan alam
Bentuk-bentuk interaksi manusia
dengan lingkungan sosial
Bentuk-bentuk interaksi manusia
dengan lingkungan budaya
Bentuk-bentuk interaksi manusia
dengan lingkungan ekonomi
Bentuk-bentuk interaksi manusia
dengan ekonomi
Faktor penyebab dan Permasalah-
an yang timbul akibat interaksi
manusia dengan lingkungan alam
Faktor penyebab dan Permasalah-
an yang timbul akibat interaksi
manusia dengan lingkungan
sosial
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
Lingkup Materi
Faktor penyebab dan Permasalah-
an yang timbul akibat interaksi
manusia dengan budaya
Faktor penyebab dan Permasalah-
An yang timbul akibat interaksi
manusia dengan ekonomi
Faktor penyebab timbulnya
permasalahan akibat interaksi
manusia dengan lingkungan alam
Cara mencegah dan mengatasi
permasalahan yang timbul akibat
interaksi manusia dengan
lingkungan alam
Cara mencegah dan mengatasi
permasalahan yang timbul
akibat interaksi manusia dengan
lingkungan sosial
Cara mencegah dan mengatasi
permasalahan yang timbul
akibat interaksi manusia dengan
lingkungan budaya
Cara mencegah dan mengatasi
permasalahan yang timbul
akibat interaksi manusia dengan
ekonomi
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022 6
Materi
1. Dinamika Interaksi Sosial Manusia dengan Lingkungannya
dalam Konteks Pembangunan di Indonesia
Pengertian dinamika interaksi
Perubahan sosial ekonomi pada
masa orde baru
Perubahan sosial ekonomi pada
masa orde reformasi
Dampak positif perubahan sosial
pada orde reformasi
1.
2.
3.
4.
Lingkup Materi
Dampak negative perubahan
sosial pada era reformasi
Dampak globalisasi modernisasi
pada perubahan tatanan sosial
Dampak globalisasi pada
perubahan tatanan budaya
5.
6.
7.
7. Menganalisis pengaruh interaksi
sosial terhadap kehidupan sosial
dan kebangsaan
Materi
1. Mobilitas sosial
1.
2.
3.
4.
Pengertian mobilitas sosial
Bentuk Mobilitas sosial
Faktor pendorong mobilitas
sosial
Faktor penghambat mobilitas
sosial
Saluran mobilitas sosial
Dampak mobilitas sosial
Bagi kehidupan
5.
6.
Lingkup Materi
7 Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022
Materi
1. Pluralitas
Materi
1. Konflik dan Integrasi
Perbedaan Agama pada Masyarakat
Indonesia
Perbedaan Suku Bangsa pada
Masyarakat Indonesia
Perbedaan jenis pekerjaan pada
Masyarakat Indonesia
Perbedaan jenis kelamin dan gender
Potensi pluralitas masyarakat
Indonesia
1.
2.
3.
4.
5.
Lingkup Materi
Konflik dalam kehidupan sosial
Faktor penyebab terjadinya konflik
pada Masyarakat Indonesia
Integrasi Sosial pada Masyarakat
Indonesia
Faktor pendorong integrasi sosial
pada Masyarakat Indonesia
1.
2.
3.
4.
Lingkup Materi
8a. Menganalisis interaksi antara
manusia dalam memenuhi
kebutuhan manusia
Materi
1. Pemenuhan kebutuhan manusia
1.
2.
Kelangkaan dan kebutuhan
manusia
Kegiatan ekonomi
Tindakan, motif dan prinsip
ekonomi
3.
Lingkup Materi
Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022 8
8b. Menganalisis peran pelaku
ekonomi dalam perekonomian
Materi
1. Pemenuhan kebutuhan manusia
8c. Menganalisis peran pelaku
ekonomi secara individual di dalam
perekonomian
Materi
1. Peran pelaku ekonomi secara individual
1.
2.
Peran BUMN dan BUMS dalam
mengelola SDA
Peran Koperasi / UMKM dengan
pemanfaatan teknologi dalam
mengelola SDA
Kewirausahaan
3.
Peran perdagangan
Internasional dan pasar bebas
dalam kegiatan ekonomi
4.
Lingkup Materi
1.
2.
3.
Permintaan dan penawaran
Keseimbangan konsumen
dan produsen
Elastisitas Permitaan dan
Penawaran
Struktur pasar
4.
Pasar sebagai wadah interaksi
sosial di bidang ekonomi
5.
Nilai guna barang dan jasa
6.
Lingkup Materi
9 Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022
8d. Menganalisis kegiatan
perekonomian secara keseluruhan
Materi
1. Kegiatan perekonomian secara keseluruhan (agregat)
8e. Menganalisis interaksi
sosial-ekonomi masyarakat dengan
lingkungannya dalam konteks
pembangunan ekonomi di Indonesia
Materi
1. Pembangunan ekonomi
1.
2.
3.
4.
5.
Kebijakan ekonomi
Diagram lingkar kegiatan ekonomi
Uang dalam kegiatan ekonomi
Inflasi
Bank dan lembaga keuangan
Ketenagakerjaan
6.
7.
8.
9.
Pendapatan nasional
Pertumbuhan ekonomi
Sistem ekonomi
Lingkup Materi
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
Kependudukan dan dampaknya
terhadap pembangunan nasional
Ekonomi maritim dan agrikultur
Peran ASEAN dalam perekonomian
Ekonomi kreatif dan digital
Pusat keunggulan ekonomi
Dinamika interaksi antar
ruang dalam perekonomian
di Indonesia
Dinamika interaksi antar ruang
dalam perekonomian secara
regional maupun global
Lingkup Materi
10 Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022
9. Menganalisis perubahan dan
kesinambungan masyarakat di
Nusantara pada masa Pra Aksara
Hindu-Budha dan Islam
Materi
1. Perubahan dan kesinambungan masyarakat Indonesia
pada masa Pra Aksara, Hindu-Budha dan Islam dalam a
spek geografi, ekonomi, budaya, politik
1.
2.
3.
4.
5.
6.
Asal usul penduduk Indonesia
Jalur migrasi nenek moyang
bangsa Indonesia
Perdagangan kurun niaga dan
penggaruhnya
Kehidupan sosial, ekonomi,
budaya, dan perkembangan
teknologi masyarakat Nusantara
pada masa Pra aksara
Kehidupan sosial, ekonomi,
budaya, dan perkembangan
teknologi masyarakat Nusantara
pada masa Hindu Budha
Kehidupan sosial, budaya,
ekonomi dan perkembangan
teknologi di Nusantara pada
masa Islam
Lingkup Materi
10. Mengevaluasi perubahan dan
kesinambungan dari masa
penjajahan sampai tumbuhnya
semangat kebangsaan
Materi
1. Perubahan dan kesinambungan sosial, budaya, ekonomi,
politik dari masa penjajahan sampai tumbuhnya semangat
kebangsaan
Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022 11
1.
2.
3.
4.
Aspek geostrategis terhadap
munculnya kolonialisme Barat di
Indonesia.
Dampak Revolusi Industri bagi
Indonesia
Perjuangan rakyat Indonesia
dalam menentang kolonialisme
dan imperialism
Perubahan budaya, sosial,
pendidikan, teknologi dan
ekonomi (Monopoli, Kerja paksa,
Sewa Tanah, Tanam Paksa) pada
masa kolonial Barat
Lingkup Materi
Materi
1. Munculnya organisasi pergerakan dan
tumbuhnya semangat kebangsaan
1.
2.
3.
Perkembangan semangat
kebangsaan pada masa
pergerakan nasional
Tokoh-tokoh pada masa
pergerakan nasional
Perubahan budaya, ekonomi,
sosial, pendidikan dan teknologi
pada masa Jepang
Lingkup Materi
11. Mengevaluasi perubahan dan
kesinambungan ruang dari masa
kemerdekaan sampai awal reformasi
Materi
1. Perubahan awal kemerdekaan
ditinjau dari segi sosial, politik, ekonomi
12 Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
Usaha perjuangan
mempertahankan
kemerdekaan Indonesia
Peristiwa-peristiwa politik dan
ekonomi pasca pengakuan
kedaulatan
Tokoh-tokoh pada awal
kemerdekaan
Dorongan internal dan eksternal
kebangsaan yang berpenggaruh
pada masa awal kemerdekaan
Interaksi Indonesia dengan
negara-negara di dunia
Dinamika politik, perubahan
sosial ekonomi pada masa
Orde Baru dan reformasi
Perkembangan teknologi
pada masa awal kemerdekaan
sampai awal reformasi
Lingkup Materi
12. Melakukan observasi bidang
kajian IPS di lingkungan tempat
tinggal peserta
Materi
1. Observasi Lapangan
1. Menyajikan video observasi lapangan bidang IPS yang
integrasi pada sub bidang kajian geografi, sosiologi, ekonomi
dan sejarah
Lingkup Materi
Lorem ipsum
Lorem ipsum
Dolor
Lorem ipsum
Dolor
Lorem ipsum
Dolor
Lorem ipsum
Dolor
Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022 13
Silabus OSN-SMP tahun 2022 yang berisi tentang cakupan dan urutan materi.
Silabus ini meliputi kompetensi inti dan kompetensi dasar serta
pengembangan materi sesuai dengan olimpiade sains tingkat Internasional.
Informasi tentang cakupan dan urutan materi yang ada dalam silabus ini
dapat dijadikan pedoman dalam rangka persiapan untuk mengikuti ajang
Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama tahun 2022.
abc
abc
14 Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022
Jl. Jenderal Sudirman, Gedung C Lt. 19,
Senayan, Jakarta 10270
Telp. (021) 5731177, Faksimile: (021) 5721243
Laman: https://pusatprestasinasional.kemdikbud.go.id
PUSAT PRESTASI NASIONAL

More Related Content

What's hot

Prak ipa kecambah kacang hijau
Prak ipa kecambah kacang hijauPrak ipa kecambah kacang hijau
Prak ipa kecambah kacang hijau
rengganis25
 
Dinamika peran indonesia dalam perdamaian dunia
Dinamika peran indonesia dalam perdamaian duniaDinamika peran indonesia dalam perdamaian dunia
Dinamika peran indonesia dalam perdamaian dunia
apotek agam farma
 
Dampak Sosial Informatika KELAS 8.pptx
Dampak Sosial Informatika KELAS 8.pptxDampak Sosial Informatika KELAS 8.pptx
Dampak Sosial Informatika KELAS 8.pptx
ArdhityanTomi
 
MATERI Tumbuhan plantae KELAS XI SMA
MATERI Tumbuhan plantae KELAS XI SMAMATERI Tumbuhan plantae KELAS XI SMA
MATERI Tumbuhan plantae KELAS XI SMA
Zona Bebas
 
Lks pembuatan tempe untuk kelas 3
Lks pembuatan tempe untuk kelas 3Lks pembuatan tempe untuk kelas 3
Lks pembuatan tempe untuk kelas 3Widuri Aja
 
BIOTEKNOLOGI KONVENSIONAL : Pembuatan Yoghurt
BIOTEKNOLOGI KONVENSIONAL : Pembuatan Yoghurt BIOTEKNOLOGI KONVENSIONAL : Pembuatan Yoghurt
BIOTEKNOLOGI KONVENSIONAL : Pembuatan Yoghurt
Mitha Ye Es
 
MATERI Katabolisme KELAS XI SMA
MATERI Katabolisme KELAS XI SMAMATERI Katabolisme KELAS XI SMA
MATERI Katabolisme KELAS XI SMA
Zona Bebas
 
Kontrak belajar
Kontrak belajarKontrak belajar
Kontrak belajarsidiart
 
Ms excel presentasi
Ms excel presentasiMs excel presentasi
Ms excel presentasi
Ervi Ervi
 
TUGAS INFORMATIKA SISTEM KOMPUTER KELAS VIII
TUGAS INFORMATIKA SISTEM KOMPUTER KELAS VIIITUGAS INFORMATIKA SISTEM KOMPUTER KELAS VIII
TUGAS INFORMATIKA SISTEM KOMPUTER KELAS VIII
AndreSeptianPrasetyo
 
Sistem komputer kelas 10 semester 1
Sistem komputer kelas 10 semester 1Sistem komputer kelas 10 semester 1
Sistem komputer kelas 10 semester 1
SIFA dhilah
 
Materi Etika Bermedia Sosial - Ade Putra.pptx
Materi Etika Bermedia Sosial - Ade Putra.pptxMateri Etika Bermedia Sosial - Ade Putra.pptx
Materi Etika Bermedia Sosial - Ade Putra.pptx
AdePutraTunggali
 
Soal dan Pembahasan Sistem Koordinasi pada Manusia
Soal dan Pembahasan Sistem Koordinasi pada ManusiaSoal dan Pembahasan Sistem Koordinasi pada Manusia
Soal dan Pembahasan Sistem Koordinasi pada Manusia
Universities Pendidikan Ganesha
 
RPP Problem Based Learning Pertumbuhan & Perkembangan
RPP Problem Based Learning Pertumbuhan & PerkembanganRPP Problem Based Learning Pertumbuhan & Perkembangan
RPP Problem Based Learning Pertumbuhan & Perkembangan
Selly Noviyanty Yunus
 
Rumus prosentase ketuntasan belajar
Rumus prosentase ketuntasan belajarRumus prosentase ketuntasan belajar
Rumus prosentase ketuntasan belajar
Adelaide Australia
 
soal fisika kls 8 glb dan glbb KELAS 8
  soal   fisika   kls   8   glb  dan  glbb KELAS 8  soal   fisika   kls   8   glb  dan  glbb KELAS 8
soal fisika kls 8 glb dan glbb KELAS 8
Bagas Ar-Rosyd
 
No.39 soal un 2012 biologi pewarisan sifat
No.39 soal un 2012 biologi pewarisan sifatNo.39 soal un 2012 biologi pewarisan sifat
No.39 soal un 2012 biologi pewarisan sifatEma Rachmawati
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 8
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 8Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 8
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 8
Farichah Riha
 
65 model pembelajaran dan 15 metode pembelajaran
65 model pembelajaran dan 15 metode pembelajaran65 model pembelajaran dan 15 metode pembelajaran
65 model pembelajaran dan 15 metode pembelajaran
Dani Novita Rahma
 
Perangkat keras dan lunak komputer
Perangkat keras dan lunak komputerPerangkat keras dan lunak komputer
Perangkat keras dan lunak komputerKumara Pandya
 

What's hot (20)

Prak ipa kecambah kacang hijau
Prak ipa kecambah kacang hijauPrak ipa kecambah kacang hijau
Prak ipa kecambah kacang hijau
 
Dinamika peran indonesia dalam perdamaian dunia
Dinamika peran indonesia dalam perdamaian duniaDinamika peran indonesia dalam perdamaian dunia
Dinamika peran indonesia dalam perdamaian dunia
 
Dampak Sosial Informatika KELAS 8.pptx
Dampak Sosial Informatika KELAS 8.pptxDampak Sosial Informatika KELAS 8.pptx
Dampak Sosial Informatika KELAS 8.pptx
 
MATERI Tumbuhan plantae KELAS XI SMA
MATERI Tumbuhan plantae KELAS XI SMAMATERI Tumbuhan plantae KELAS XI SMA
MATERI Tumbuhan plantae KELAS XI SMA
 
Lks pembuatan tempe untuk kelas 3
Lks pembuatan tempe untuk kelas 3Lks pembuatan tempe untuk kelas 3
Lks pembuatan tempe untuk kelas 3
 
BIOTEKNOLOGI KONVENSIONAL : Pembuatan Yoghurt
BIOTEKNOLOGI KONVENSIONAL : Pembuatan Yoghurt BIOTEKNOLOGI KONVENSIONAL : Pembuatan Yoghurt
BIOTEKNOLOGI KONVENSIONAL : Pembuatan Yoghurt
 
MATERI Katabolisme KELAS XI SMA
MATERI Katabolisme KELAS XI SMAMATERI Katabolisme KELAS XI SMA
MATERI Katabolisme KELAS XI SMA
 
Kontrak belajar
Kontrak belajarKontrak belajar
Kontrak belajar
 
Ms excel presentasi
Ms excel presentasiMs excel presentasi
Ms excel presentasi
 
TUGAS INFORMATIKA SISTEM KOMPUTER KELAS VIII
TUGAS INFORMATIKA SISTEM KOMPUTER KELAS VIIITUGAS INFORMATIKA SISTEM KOMPUTER KELAS VIII
TUGAS INFORMATIKA SISTEM KOMPUTER KELAS VIII
 
Sistem komputer kelas 10 semester 1
Sistem komputer kelas 10 semester 1Sistem komputer kelas 10 semester 1
Sistem komputer kelas 10 semester 1
 
Materi Etika Bermedia Sosial - Ade Putra.pptx
Materi Etika Bermedia Sosial - Ade Putra.pptxMateri Etika Bermedia Sosial - Ade Putra.pptx
Materi Etika Bermedia Sosial - Ade Putra.pptx
 
Soal dan Pembahasan Sistem Koordinasi pada Manusia
Soal dan Pembahasan Sistem Koordinasi pada ManusiaSoal dan Pembahasan Sistem Koordinasi pada Manusia
Soal dan Pembahasan Sistem Koordinasi pada Manusia
 
RPP Problem Based Learning Pertumbuhan & Perkembangan
RPP Problem Based Learning Pertumbuhan & PerkembanganRPP Problem Based Learning Pertumbuhan & Perkembangan
RPP Problem Based Learning Pertumbuhan & Perkembangan
 
Rumus prosentase ketuntasan belajar
Rumus prosentase ketuntasan belajarRumus prosentase ketuntasan belajar
Rumus prosentase ketuntasan belajar
 
soal fisika kls 8 glb dan glbb KELAS 8
  soal   fisika   kls   8   glb  dan  glbb KELAS 8  soal   fisika   kls   8   glb  dan  glbb KELAS 8
soal fisika kls 8 glb dan glbb KELAS 8
 
No.39 soal un 2012 biologi pewarisan sifat
No.39 soal un 2012 biologi pewarisan sifatNo.39 soal un 2012 biologi pewarisan sifat
No.39 soal un 2012 biologi pewarisan sifat
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 8
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 8Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 8
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 8
 
65 model pembelajaran dan 15 metode pembelajaran
65 model pembelajaran dan 15 metode pembelajaran65 model pembelajaran dan 15 metode pembelajaran
65 model pembelajaran dan 15 metode pembelajaran
 
Perangkat keras dan lunak komputer
Perangkat keras dan lunak komputerPerangkat keras dan lunak komputer
Perangkat keras dan lunak komputer
 

Similar to SILABUS OSN SMP Tahun 2022

Laporan akhir kkn shinta bella dwi purwanto
Laporan akhir kkn shinta bella dwi purwantoLaporan akhir kkn shinta bella dwi purwanto
Laporan akhir kkn shinta bella dwi purwanto
ShintaBella17
 
Kbk sma 09. geografi
Kbk sma 09. geografiKbk sma 09. geografi
Kbk sma 09. geografiJasmin Jasin
 
Silabus (Ganjil).docx
Silabus (Ganjil).docxSilabus (Ganjil).docx
Silabus (Ganjil).docx
heri262263
 
Proposal kkn
Proposal kknProposal kkn
Proposal kkn
Aser Willi
 
05. Analisis SKL - www.ilmuguru.org.docx
05. Analisis SKL - www.ilmuguru.org.docx05. Analisis SKL - www.ilmuguru.org.docx
05. Analisis SKL - www.ilmuguru.org.docx
SahrinaPutri1
 
Ujian sidang tesis 29 agustus 2013
Ujian sidang tesis 29 agustus 2013Ujian sidang tesis 29 agustus 2013
Ujian sidang tesis 29 agustus 2013
adi
 
Pemetaan Kompetensi dalam modul ajar.docx
Pemetaan Kompetensi dalam modul ajar.docxPemetaan Kompetensi dalam modul ajar.docx
Pemetaan Kompetensi dalam modul ajar.docx
DedekAdieSaputro
 
Buku panduan-seminar-nasional-terbaru
Buku panduan-seminar-nasional-terbaruBuku panduan-seminar-nasional-terbaru
Buku panduan-seminar-nasional-terbaru
Izhan Nassuha
 
04. Analisis Kompetensi - www.ilmuguru.org (9).docx
04. Analisis Kompetensi - www.ilmuguru.org (9).docx04. Analisis Kompetensi - www.ilmuguru.org (9).docx
04. Analisis Kompetensi - www.ilmuguru.org (9).docx
SahrinaPutri1
 
Silabus OSN SMP Tahun 2014
Silabus OSN SMP Tahun 2014Silabus OSN SMP Tahun 2014
Silabus OSN SMP Tahun 2014
Guss No
 
Silabus osn smp_2014_file;herfen
Silabus osn smp_2014_file;herfenSilabus osn smp_2014_file;herfen
Silabus osn smp_2014_file;herfen
Herfen Suryati
 
Buletin BNSP Edisi 2 Th 2012
Buletin BNSP Edisi 2 Th 2012Buletin BNSP Edisi 2 Th 2012
Buletin BNSP Edisi 2 Th 2012
Guru Online
 
Rancangan Teknokratik RPJMN 2015-2019 dan SWOT BP Konstruksi
Rancangan Teknokratik  RPJMN 2015-2019 dan SWOT BP KonstruksiRancangan Teknokratik  RPJMN 2015-2019 dan SWOT BP Konstruksi
Rancangan Teknokratik RPJMN 2015-2019 dan SWOT BP Konstruksi
Dadang Solihin
 
Silabus Geografi.docx
Silabus Geografi.docxSilabus Geografi.docx
Silabus Geografi.docx
Tien Agustini mistiawati
 
48 silabus-geografi-versi-120216
48 silabus-geografi-versi-12021648 silabus-geografi-versi-120216
48 silabus-geografi-versi-120216
eli priyatna laidan
 
Mengembangkan pendidikan IPS berwawasan lingkungan
Mengembangkan pendidikan IPS berwawasan lingkunganMengembangkan pendidikan IPS berwawasan lingkungan
Mengembangkan pendidikan IPS berwawasan lingkungan
Widada Winata Atmaja
 
KISI IPS 7 KUMER SMT 2 KIRIM tanpa C.docx
KISI IPS 7 KUMER SMT 2 KIRIM tanpa C.docxKISI IPS 7 KUMER SMT 2 KIRIM tanpa C.docx
KISI IPS 7 KUMER SMT 2 KIRIM tanpa C.docx
jamurjikut
 
Panduan pelaksanaan pembelajaran matematika dan ipa dlm bahasa inggris di rin...
Panduan pelaksanaan pembelajaran matematika dan ipa dlm bahasa inggris di rin...Panduan pelaksanaan pembelajaran matematika dan ipa dlm bahasa inggris di rin...
Panduan pelaksanaan pembelajaran matematika dan ipa dlm bahasa inggris di rin...
Nandang Sukmara
 

Similar to SILABUS OSN SMP Tahun 2022 (20)

Laporan akhir kkn shinta bella dwi purwanto
Laporan akhir kkn shinta bella dwi purwantoLaporan akhir kkn shinta bella dwi purwanto
Laporan akhir kkn shinta bella dwi purwanto
 
Hsp geo f4
Hsp geo f4Hsp geo f4
Hsp geo f4
 
Kbk sma 09. geografi
Kbk sma 09. geografiKbk sma 09. geografi
Kbk sma 09. geografi
 
Silabus (Ganjil).docx
Silabus (Ganjil).docxSilabus (Ganjil).docx
Silabus (Ganjil).docx
 
Proposal kkn
Proposal kknProposal kkn
Proposal kkn
 
05. Analisis SKL - www.ilmuguru.org.docx
05. Analisis SKL - www.ilmuguru.org.docx05. Analisis SKL - www.ilmuguru.org.docx
05. Analisis SKL - www.ilmuguru.org.docx
 
Ujian sidang tesis 29 agustus 2013
Ujian sidang tesis 29 agustus 2013Ujian sidang tesis 29 agustus 2013
Ujian sidang tesis 29 agustus 2013
 
Pemetaan Kompetensi dalam modul ajar.docx
Pemetaan Kompetensi dalam modul ajar.docxPemetaan Kompetensi dalam modul ajar.docx
Pemetaan Kompetensi dalam modul ajar.docx
 
Buku panduan-seminar-nasional-terbaru
Buku panduan-seminar-nasional-terbaruBuku panduan-seminar-nasional-terbaru
Buku panduan-seminar-nasional-terbaru
 
04. Analisis Kompetensi - www.ilmuguru.org (9).docx
04. Analisis Kompetensi - www.ilmuguru.org (9).docx04. Analisis Kompetensi - www.ilmuguru.org (9).docx
04. Analisis Kompetensi - www.ilmuguru.org (9).docx
 
Silabus OSN SMP Tahun 2014
Silabus OSN SMP Tahun 2014Silabus OSN SMP Tahun 2014
Silabus OSN SMP Tahun 2014
 
Silabus osn 2014
Silabus osn 2014Silabus osn 2014
Silabus osn 2014
 
Silabus osn smp_2014_file;herfen
Silabus osn smp_2014_file;herfenSilabus osn smp_2014_file;herfen
Silabus osn smp_2014_file;herfen
 
Buletin BNSP Edisi 2 Th 2012
Buletin BNSP Edisi 2 Th 2012Buletin BNSP Edisi 2 Th 2012
Buletin BNSP Edisi 2 Th 2012
 
Rancangan Teknokratik RPJMN 2015-2019 dan SWOT BP Konstruksi
Rancangan Teknokratik  RPJMN 2015-2019 dan SWOT BP KonstruksiRancangan Teknokratik  RPJMN 2015-2019 dan SWOT BP Konstruksi
Rancangan Teknokratik RPJMN 2015-2019 dan SWOT BP Konstruksi
 
Silabus Geografi.docx
Silabus Geografi.docxSilabus Geografi.docx
Silabus Geografi.docx
 
48 silabus-geografi-versi-120216
48 silabus-geografi-versi-12021648 silabus-geografi-versi-120216
48 silabus-geografi-versi-120216
 
Mengembangkan pendidikan IPS berwawasan lingkungan
Mengembangkan pendidikan IPS berwawasan lingkunganMengembangkan pendidikan IPS berwawasan lingkungan
Mengembangkan pendidikan IPS berwawasan lingkungan
 
KISI IPS 7 KUMER SMT 2 KIRIM tanpa C.docx
KISI IPS 7 KUMER SMT 2 KIRIM tanpa C.docxKISI IPS 7 KUMER SMT 2 KIRIM tanpa C.docx
KISI IPS 7 KUMER SMT 2 KIRIM tanpa C.docx
 
Panduan pelaksanaan pembelajaran matematika dan ipa dlm bahasa inggris di rin...
Panduan pelaksanaan pembelajaran matematika dan ipa dlm bahasa inggris di rin...Panduan pelaksanaan pembelajaran matematika dan ipa dlm bahasa inggris di rin...
Panduan pelaksanaan pembelajaran matematika dan ipa dlm bahasa inggris di rin...
 

More from Wahyudi Oetomo

PANDUAN OSN SMP TAHUN 2022.pdf
PANDUAN OSN SMP TAHUN 2022.pdfPANDUAN OSN SMP TAHUN 2022.pdf
PANDUAN OSN SMP TAHUN 2022.pdf
Wahyudi Oetomo
 
SURAT INFORMASI LOMBA DIKDAS 2022.pdf
SURAT INFORMASI LOMBA DIKDAS 2022.pdfSURAT INFORMASI LOMBA DIKDAS 2022.pdf
SURAT INFORMASI LOMBA DIKDAS 2022.pdf
Wahyudi Oetomo
 
Pedoman peringatan hari guru nasional tahun 2021
Pedoman peringatan hari guru nasional tahun 2021Pedoman peringatan hari guru nasional tahun 2021
Pedoman peringatan hari guru nasional tahun 2021
Wahyudi Oetomo
 
Lampiran sk pemenang ksn sma ma 2021
Lampiran sk pemenang ksn  sma ma 2021Lampiran sk pemenang ksn  sma ma 2021
Lampiran sk pemenang ksn sma ma 2021
Wahyudi Oetomo
 
Sk pemenang ksn smp nasional 2021
Sk pemenang ksn smp nasional 2021Sk pemenang ksn smp nasional 2021
Sk pemenang ksn smp nasional 2021
Wahyudi Oetomo
 
Sk pemenang ksn sd nasional 2021
Sk pemenang ksn sd nasional 2021Sk pemenang ksn sd nasional 2021
Sk pemenang ksn sd nasional 2021
Wahyudi Oetomo
 
Sk peserta nasional ksn smp 2021
Sk peserta nasional ksn smp 2021Sk peserta nasional ksn smp 2021
Sk peserta nasional ksn smp 2021
Wahyudi Oetomo
 
Surat penerimaan penghargaan pelestari dan adiwiyata jatim 2020
Surat penerimaan penghargaan pelestari dan adiwiyata jatim 2020Surat penerimaan penghargaan pelestari dan adiwiyata jatim 2020
Surat penerimaan penghargaan pelestari dan adiwiyata jatim 2020
Wahyudi Oetomo
 
Soal (luring) KSN IPA SMP Tingkat Kabupaten Tahun 2020
Soal (luring) KSN IPA SMP Tingkat Kabupaten Tahun 2020Soal (luring) KSN IPA SMP Tingkat Kabupaten Tahun 2020
Soal (luring) KSN IPA SMP Tingkat Kabupaten Tahun 2020
Wahyudi Oetomo
 
Sk pemenang-ksn-2020
Sk pemenang-ksn-2020Sk pemenang-ksn-2020
Sk pemenang-ksn-2020
Wahyudi Oetomo
 
Penghargaan khusus-ksn-2020
Penghargaan khusus-ksn-2020Penghargaan khusus-ksn-2020
Penghargaan khusus-ksn-2020
Wahyudi Oetomo
 
Peraih medali-ksn-2020
Peraih medali-ksn-2020Peraih medali-ksn-2020
Peraih medali-ksn-2020
Wahyudi Oetomo
 
Sk pemenang-ksn-sd-tingkat-nasional-2020
Sk pemenang-ksn-sd-tingkat-nasional-2020Sk pemenang-ksn-sd-tingkat-nasional-2020
Sk pemenang-ksn-sd-tingkat-nasional-2020
Wahyudi Oetomo
 
Sk pemenang-ksn-smp-tingkat-nasional-tahun-2020
Sk pemenang-ksn-smp-tingkat-nasional-tahun-2020Sk pemenang-ksn-smp-tingkat-nasional-tahun-2020
Sk pemenang-ksn-smp-tingkat-nasional-tahun-2020
Wahyudi Oetomo
 
Pmdk pres1819
Pmdk pres1819Pmdk pres1819
Pmdk pres1819
Wahyudi Oetomo
 
Pmdk pres nonaka1819
Pmdk pres nonaka1819Pmdk pres nonaka1819
Pmdk pres nonaka1819
Wahyudi Oetomo
 
Ppdb prestasi 17 SMPN 1 Kamal
Ppdb prestasi 17 SMPN 1 KamalPpdb prestasi 17 SMPN 1 Kamal
Ppdb prestasi 17 SMPN 1 Kamal
Wahyudi Oetomo
 
Soal OSN IPA SMP 2016.pdf
Soal OSN  IPA SMP 2016.pdfSoal OSN  IPA SMP 2016.pdf
Soal OSN IPA SMP 2016.pdf
Wahyudi Oetomo
 
Soal osn ipa 2015
Soal osn ipa 2015Soal osn ipa 2015
Soal osn ipa 2015
Wahyudi Oetomo
 
Pidato mendikbud hardiknas 2016
Pidato mendikbud   hardiknas 2016Pidato mendikbud   hardiknas 2016
Pidato mendikbud hardiknas 2016
Wahyudi Oetomo
 

More from Wahyudi Oetomo (20)

PANDUAN OSN SMP TAHUN 2022.pdf
PANDUAN OSN SMP TAHUN 2022.pdfPANDUAN OSN SMP TAHUN 2022.pdf
PANDUAN OSN SMP TAHUN 2022.pdf
 
SURAT INFORMASI LOMBA DIKDAS 2022.pdf
SURAT INFORMASI LOMBA DIKDAS 2022.pdfSURAT INFORMASI LOMBA DIKDAS 2022.pdf
SURAT INFORMASI LOMBA DIKDAS 2022.pdf
 
Pedoman peringatan hari guru nasional tahun 2021
Pedoman peringatan hari guru nasional tahun 2021Pedoman peringatan hari guru nasional tahun 2021
Pedoman peringatan hari guru nasional tahun 2021
 
Lampiran sk pemenang ksn sma ma 2021
Lampiran sk pemenang ksn  sma ma 2021Lampiran sk pemenang ksn  sma ma 2021
Lampiran sk pemenang ksn sma ma 2021
 
Sk pemenang ksn smp nasional 2021
Sk pemenang ksn smp nasional 2021Sk pemenang ksn smp nasional 2021
Sk pemenang ksn smp nasional 2021
 
Sk pemenang ksn sd nasional 2021
Sk pemenang ksn sd nasional 2021Sk pemenang ksn sd nasional 2021
Sk pemenang ksn sd nasional 2021
 
Sk peserta nasional ksn smp 2021
Sk peserta nasional ksn smp 2021Sk peserta nasional ksn smp 2021
Sk peserta nasional ksn smp 2021
 
Surat penerimaan penghargaan pelestari dan adiwiyata jatim 2020
Surat penerimaan penghargaan pelestari dan adiwiyata jatim 2020Surat penerimaan penghargaan pelestari dan adiwiyata jatim 2020
Surat penerimaan penghargaan pelestari dan adiwiyata jatim 2020
 
Soal (luring) KSN IPA SMP Tingkat Kabupaten Tahun 2020
Soal (luring) KSN IPA SMP Tingkat Kabupaten Tahun 2020Soal (luring) KSN IPA SMP Tingkat Kabupaten Tahun 2020
Soal (luring) KSN IPA SMP Tingkat Kabupaten Tahun 2020
 
Sk pemenang-ksn-2020
Sk pemenang-ksn-2020Sk pemenang-ksn-2020
Sk pemenang-ksn-2020
 
Penghargaan khusus-ksn-2020
Penghargaan khusus-ksn-2020Penghargaan khusus-ksn-2020
Penghargaan khusus-ksn-2020
 
Peraih medali-ksn-2020
Peraih medali-ksn-2020Peraih medali-ksn-2020
Peraih medali-ksn-2020
 
Sk pemenang-ksn-sd-tingkat-nasional-2020
Sk pemenang-ksn-sd-tingkat-nasional-2020Sk pemenang-ksn-sd-tingkat-nasional-2020
Sk pemenang-ksn-sd-tingkat-nasional-2020
 
Sk pemenang-ksn-smp-tingkat-nasional-tahun-2020
Sk pemenang-ksn-smp-tingkat-nasional-tahun-2020Sk pemenang-ksn-smp-tingkat-nasional-tahun-2020
Sk pemenang-ksn-smp-tingkat-nasional-tahun-2020
 
Pmdk pres1819
Pmdk pres1819Pmdk pres1819
Pmdk pres1819
 
Pmdk pres nonaka1819
Pmdk pres nonaka1819Pmdk pres nonaka1819
Pmdk pres nonaka1819
 
Ppdb prestasi 17 SMPN 1 Kamal
Ppdb prestasi 17 SMPN 1 KamalPpdb prestasi 17 SMPN 1 Kamal
Ppdb prestasi 17 SMPN 1 Kamal
 
Soal OSN IPA SMP 2016.pdf
Soal OSN  IPA SMP 2016.pdfSoal OSN  IPA SMP 2016.pdf
Soal OSN IPA SMP 2016.pdf
 
Soal osn ipa 2015
Soal osn ipa 2015Soal osn ipa 2015
Soal osn ipa 2015
 
Pidato mendikbud hardiknas 2016
Pidato mendikbud   hardiknas 2016Pidato mendikbud   hardiknas 2016
Pidato mendikbud hardiknas 2016
 

Recently uploaded

SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 

SILABUS OSN SMP Tahun 2022

  • 2. I 1 15 II SILABUS SMP DAFTAR ISI III LATAR BELAKANG KATA PENGANTAR PENUTUP Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022 II
  • 3. KATA PENGANTAR Olimpiade Sains Nasional tingkat Sekolah Menengah Pertama (OSN-SMP) merupakan salah satu wadah strategis untuk menyiapkan sumber daya manusia dengan kemampuan yang handal dibidang sains dan memiliki karakter kuat, kokoh, dan tahan uji. Efektifitas program tersebut ditentukan melalui proses persiapan pra kompetisi melalui tahap penyisihan dan tingkat nasional. Silabus O SN-SMP tahun 2022 bertujuan untuk memberikan informasi cakupan dan urutan materi sesuai dengan kurikulum sekolah dasar. Silabus ini dapat dijadikan pedoman pihak terkait dalam rangka persiapan untuk mengikuti ajang tersebut. Plt. Kepala Pusat Prestasi Nasional Asep Sukmayadi. NIP 197206062006041001 I Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022
  • 4. A. LATAR BELAKANG Penguasaan ilmu pengetahuan seperti Matematika dan IPA merupakan salah satu modal utama bagi kemajuan suatu bangsa. Tingkat penguasaannya menjadi salah satu indikator seberapa jauh suatu bangsa dalam mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologinya. Untuk menguasai dan menciptakan teknologi dimasa depan diperlukan penguasaan Matematika dan IPA yang kuat sejak dini. Upaya tersebut harus ditempuh dengan merealisasikan pendidikan yang berorientasi pada kemampuan berkreasi memecahkan masalah yang dihadapi dalam kehidupan sehari-hari. Oleh karena itu, paradigma pendidikan yang mengedepankan peningkatan daya nalar, kreativitas, serta berpikir kritis harus diaplikasikan dalam setiap langkah pengembangan kebijakan pendidikan ke depan. Pusat Prestasi Nasional melakukan upaya peningkatan mutu pendidikan melalui penyelenggaraan kompetisi Matematika dan IPA yang dikenal dengan nama Olimpiade Sains Nasional (OSN). OSN-SMP telah dirintis sejak tahun 2003. Kegiatan ini merupakan salah satu wadah strategis untuk meningkatkan mutu proses pembelajaran Matematika dan IPA sehingga menjadi lebih kreatif dan inovatif. Selain itu melalui kegiatan OSN ini diharapkan akan membekali peserta didik dengan kemampuan berpikir logis, sistematis, analitis, kritis, dan kreatif. Kemampuan-kemampuan itulah yang diperlukan agar peserta didik dapat bertahan pada keadaan yang penuh kompetisi. Selain itu melalui kegiatan kompetisi ini sekaligus juga dipersiapkan peserta didik untuk menguasai dan mencipta teknologi di masa depan. Efektifitas program Olimpiade Sains Nasional ditentukan antara lain melalui proses persiapan pra Kompetisi baik di penyisihan maupun nasional. Pada tahun 2022 Pusat Prestasi Nasional memprogramkan pembuatan Silabus OSN tahun 2022, Silabus OSN-SMP tahun 2022 berisi tentang Silabus soal OSN serta pengembangan materi sesuai dengan olimipiade sains tingkat Internasional, dengan diberikannya informasi tentang cakupan silabus materi yang ada dalam silabus ini sehingga dapat dijadikan pedoman oleh pihak terkait dalam rangka persiapan untuk mengikuti ajang Olimpiade Sains Nasioanal Sekolah Menengah Pertama tahun 2022. Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022 III
  • 5. 1 Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022
  • 6. 1. Menganalisis interaksi antar ruang dan pengaruhnya terhadap kehidupan manusia dalam aspek sosial, ekonomi, budaya dan pendidikan di wilayah Indonesia melalui peta, tabel dan grafik Materi 1. Kondisi Geografi Indonesia Potensi dan persebaran sumber daya tambang Potensi dan persebaran sumber daya laut Peta dan pemanfaatannya dalam kehidupan Pengaruh letak wilayah terhadap keadaan alam Indonesia Kondisi tanah dan keuntungannya terhadap aktivitas pertanian Jaringan dan sarana transportasi berdasarkan kondisi geografis Pengaruh keadaan alam terhadap keragaman mata pencaharian Pengaruh keadaan alam terhadap keragaman sosial budaya bangsa Kearifan lokal masyarakat berdasarkan kondisi lingkungan (fisik dan manusia) Keunggulan letak, luas, dan geostrategis wilayah Indonesia Keadaan iklim dan cuaca Indonesia Bentuk muka bumi dan aktivitas penduduk Indonesia Keragaman flora dan fauna Indonesia Potensi dan persebaran sumberdaya tanah Potensi dan persebaran sumberdaya air Potensi dan persebaran sumber daya hutan 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. Lingkup Materi Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022 2
  • 7. Pengaruh keunggulan lokasi terhadap kegiatan ekonomi (produksi, distribusi, dan konsumsi), transportasi, dan komunikasi Kegiatan wirausaha berbasis teknologi dengan pemanfaatan potensi sumber daya alam dan sumber daya manusia 17. 18. Peranan penduduk, modal, dan teknologi dalam pembangunan nasional 19. 20. 21. 22. Isu global dan dampaknya terhadap pembangunan nasional Konsep interaksi manusia dengan lingkungan alam Pengaruh Konversi Lahan Pertanian Menjadi Lahan Industri 2. Menganalisis perubahan keruangan dan interaksi antar ruang yang diakibatkan faktor alam, manusia, dan pengaruhnya terhadap kelangsungan kehidupan di negara asean melalui grafik, tabel dan gambar secara kritis Materi 1. Interaksi antar ruang yang diakibatkan faktor alam, manusia, dan pengaruhnya terhadap kelangsungan kehidupan di negara-negara dunia Kondisi geografis negara-negara di Dunia Pluralitas masyarakat negara-negara di dunia dari etnis, agama, pekerjaan dan status sosial 1. 2. Lingkup Materi Peningkatan kualitas penduduk dalam menghadapi persaingan bebas Masyarakat dunia Dinamika penduduk benua-benua di dunia 3. 4. 5. Keunggulan dan keterbatasan ruang dalam kegiatan sosial, ekonomi dan politik di negara-negara di dunia 3 Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022
  • 8. 3. Mengevaluasi perubahan keruangan dan interaksi antar ruang negara-negara Asia dan negara-negara di benua lainnya serta dampaknya bagi kehidupan manusia 4. Menganalisis jenis-jenis kelembagaan sosial, budaya, ekonomi dan politik dalam masyarakat Materi 1. Perubahan keruangan dan interaksi antar ruang negara-negara Asia dan negara-negara di benua lainnya serta dampaknya bagi kehidupan manusia Karakteristik fisik dan sosial di negara-negara Asia dan pengaruhnya terhadap kegiatan ekonomi, sosial, dan budaya Sejarah persebaran bangsa- bangsa Asia dan pengaruhnya terharap kehidupan sosial dan budaya 1. 2. Lingkup Materi 3. Kerjasama antar negara Asia dan negara-negara di benua lain dalam bidang ekonomi, budaya dan pendidikan Materi 1. Kelembagaan Sosial (Institusi Sosial) Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022 4
  • 9. Pengertian dan fungsi kelembagaan sosial Ciri-ciri kelembagaan sosial Jenis dan Peran Lembaga Sosial Jenis dan Peran Lembaga Politik/Pemerintahan Jenis dan Peran Lembaga Ekonomi 1. 2. 3. 4. 5. Jenis dan Peran Lembaga Agama 6. 7. 8. 9. 10. Jenis dan Peran Lembaga Kesehatan Jenis dan Peran Lembaga Keluarga Fungsi Lembaga Sosial dalam Peningkatan kualitas penduduk Indonesia Peran dan fungsi keragaman sosial, budaya dan religi dalam kehidupan sosial 5. Mengevaluasi fungsi dan peran kelembagaan sosial, budaya, ekonomi dan politik dalam masyarakat Materi 1. Penyimpangan Sosial Pengertian penyimpangan sosial Jenis penyimpangan sosial Faktor-faktor penyebab timbulnya penyimpangan sosial Peranan dan fungsi kelembagaan sosial di masyarakat (sosial, budaya, ekonomi dan politik) dalam menangani penyimpangan sosial 1. 2. 3. 4. Lingkup Materi Strategi untuk memecahkan masalah yang berkaitan dengan fungsi dan peran kelembagaan sosial dalam menangani penyimpangan sosial Strategi untuk memecahkan masalah yang berkaitan dengan fungsi dan peran kelembagaan politik dalam menangani penyimpangan sosial Strategi untuk memecahkan masalah yang berkaitan dengan fungsi dan peran kelembagaan ekonomi dalam menangani penyimpangan sosial 5. 6. 7. 5 Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022
  • 10. 6. Menganalisis bentuk-bentuk dan sifat dinamika interaksi manusia dengan lingkungan alam, sosial, budaya, dan ekonomi Materi 1. Interaksi Manusia dengan Lingkungan Alam, Sosial, Budaya, dan Ekonomi Pengertian interaksi sosial Bentuk-bentuk interaksi manusia dengan lingkungan alam Bentuk-bentuk interaksi manusia dengan lingkungan sosial Bentuk-bentuk interaksi manusia dengan lingkungan budaya Bentuk-bentuk interaksi manusia dengan lingkungan ekonomi Bentuk-bentuk interaksi manusia dengan ekonomi Faktor penyebab dan Permasalah- an yang timbul akibat interaksi manusia dengan lingkungan alam Faktor penyebab dan Permasalah- an yang timbul akibat interaksi manusia dengan lingkungan sosial 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. Lingkup Materi Faktor penyebab dan Permasalah- an yang timbul akibat interaksi manusia dengan budaya Faktor penyebab dan Permasalah- An yang timbul akibat interaksi manusia dengan ekonomi Faktor penyebab timbulnya permasalahan akibat interaksi manusia dengan lingkungan alam Cara mencegah dan mengatasi permasalahan yang timbul akibat interaksi manusia dengan lingkungan alam Cara mencegah dan mengatasi permasalahan yang timbul akibat interaksi manusia dengan lingkungan sosial Cara mencegah dan mengatasi permasalahan yang timbul akibat interaksi manusia dengan lingkungan budaya Cara mencegah dan mengatasi permasalahan yang timbul akibat interaksi manusia dengan ekonomi 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022 6
  • 11. Materi 1. Dinamika Interaksi Sosial Manusia dengan Lingkungannya dalam Konteks Pembangunan di Indonesia Pengertian dinamika interaksi Perubahan sosial ekonomi pada masa orde baru Perubahan sosial ekonomi pada masa orde reformasi Dampak positif perubahan sosial pada orde reformasi 1. 2. 3. 4. Lingkup Materi Dampak negative perubahan sosial pada era reformasi Dampak globalisasi modernisasi pada perubahan tatanan sosial Dampak globalisasi pada perubahan tatanan budaya 5. 6. 7. 7. Menganalisis pengaruh interaksi sosial terhadap kehidupan sosial dan kebangsaan Materi 1. Mobilitas sosial 1. 2. 3. 4. Pengertian mobilitas sosial Bentuk Mobilitas sosial Faktor pendorong mobilitas sosial Faktor penghambat mobilitas sosial Saluran mobilitas sosial Dampak mobilitas sosial Bagi kehidupan 5. 6. Lingkup Materi 7 Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022
  • 12. Materi 1. Pluralitas Materi 1. Konflik dan Integrasi Perbedaan Agama pada Masyarakat Indonesia Perbedaan Suku Bangsa pada Masyarakat Indonesia Perbedaan jenis pekerjaan pada Masyarakat Indonesia Perbedaan jenis kelamin dan gender Potensi pluralitas masyarakat Indonesia 1. 2. 3. 4. 5. Lingkup Materi Konflik dalam kehidupan sosial Faktor penyebab terjadinya konflik pada Masyarakat Indonesia Integrasi Sosial pada Masyarakat Indonesia Faktor pendorong integrasi sosial pada Masyarakat Indonesia 1. 2. 3. 4. Lingkup Materi 8a. Menganalisis interaksi antara manusia dalam memenuhi kebutuhan manusia Materi 1. Pemenuhan kebutuhan manusia 1. 2. Kelangkaan dan kebutuhan manusia Kegiatan ekonomi Tindakan, motif dan prinsip ekonomi 3. Lingkup Materi Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022 8
  • 13. 8b. Menganalisis peran pelaku ekonomi dalam perekonomian Materi 1. Pemenuhan kebutuhan manusia 8c. Menganalisis peran pelaku ekonomi secara individual di dalam perekonomian Materi 1. Peran pelaku ekonomi secara individual 1. 2. Peran BUMN dan BUMS dalam mengelola SDA Peran Koperasi / UMKM dengan pemanfaatan teknologi dalam mengelola SDA Kewirausahaan 3. Peran perdagangan Internasional dan pasar bebas dalam kegiatan ekonomi 4. Lingkup Materi 1. 2. 3. Permintaan dan penawaran Keseimbangan konsumen dan produsen Elastisitas Permitaan dan Penawaran Struktur pasar 4. Pasar sebagai wadah interaksi sosial di bidang ekonomi 5. Nilai guna barang dan jasa 6. Lingkup Materi 9 Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022
  • 14. 8d. Menganalisis kegiatan perekonomian secara keseluruhan Materi 1. Kegiatan perekonomian secara keseluruhan (agregat) 8e. Menganalisis interaksi sosial-ekonomi masyarakat dengan lingkungannya dalam konteks pembangunan ekonomi di Indonesia Materi 1. Pembangunan ekonomi 1. 2. 3. 4. 5. Kebijakan ekonomi Diagram lingkar kegiatan ekonomi Uang dalam kegiatan ekonomi Inflasi Bank dan lembaga keuangan Ketenagakerjaan 6. 7. 8. 9. Pendapatan nasional Pertumbuhan ekonomi Sistem ekonomi Lingkup Materi 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Kependudukan dan dampaknya terhadap pembangunan nasional Ekonomi maritim dan agrikultur Peran ASEAN dalam perekonomian Ekonomi kreatif dan digital Pusat keunggulan ekonomi Dinamika interaksi antar ruang dalam perekonomian di Indonesia Dinamika interaksi antar ruang dalam perekonomian secara regional maupun global Lingkup Materi 10 Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022
  • 15. 9. Menganalisis perubahan dan kesinambungan masyarakat di Nusantara pada masa Pra Aksara Hindu-Budha dan Islam Materi 1. Perubahan dan kesinambungan masyarakat Indonesia pada masa Pra Aksara, Hindu-Budha dan Islam dalam a spek geografi, ekonomi, budaya, politik 1. 2. 3. 4. 5. 6. Asal usul penduduk Indonesia Jalur migrasi nenek moyang bangsa Indonesia Perdagangan kurun niaga dan penggaruhnya Kehidupan sosial, ekonomi, budaya, dan perkembangan teknologi masyarakat Nusantara pada masa Pra aksara Kehidupan sosial, ekonomi, budaya, dan perkembangan teknologi masyarakat Nusantara pada masa Hindu Budha Kehidupan sosial, budaya, ekonomi dan perkembangan teknologi di Nusantara pada masa Islam Lingkup Materi 10. Mengevaluasi perubahan dan kesinambungan dari masa penjajahan sampai tumbuhnya semangat kebangsaan Materi 1. Perubahan dan kesinambungan sosial, budaya, ekonomi, politik dari masa penjajahan sampai tumbuhnya semangat kebangsaan Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022 11
  • 16. 1. 2. 3. 4. Aspek geostrategis terhadap munculnya kolonialisme Barat di Indonesia. Dampak Revolusi Industri bagi Indonesia Perjuangan rakyat Indonesia dalam menentang kolonialisme dan imperialism Perubahan budaya, sosial, pendidikan, teknologi dan ekonomi (Monopoli, Kerja paksa, Sewa Tanah, Tanam Paksa) pada masa kolonial Barat Lingkup Materi Materi 1. Munculnya organisasi pergerakan dan tumbuhnya semangat kebangsaan 1. 2. 3. Perkembangan semangat kebangsaan pada masa pergerakan nasional Tokoh-tokoh pada masa pergerakan nasional Perubahan budaya, ekonomi, sosial, pendidikan dan teknologi pada masa Jepang Lingkup Materi 11. Mengevaluasi perubahan dan kesinambungan ruang dari masa kemerdekaan sampai awal reformasi Materi 1. Perubahan awal kemerdekaan ditinjau dari segi sosial, politik, ekonomi 12 Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022
  • 17. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan Indonesia Peristiwa-peristiwa politik dan ekonomi pasca pengakuan kedaulatan Tokoh-tokoh pada awal kemerdekaan Dorongan internal dan eksternal kebangsaan yang berpenggaruh pada masa awal kemerdekaan Interaksi Indonesia dengan negara-negara di dunia Dinamika politik, perubahan sosial ekonomi pada masa Orde Baru dan reformasi Perkembangan teknologi pada masa awal kemerdekaan sampai awal reformasi Lingkup Materi 12. Melakukan observasi bidang kajian IPS di lingkungan tempat tinggal peserta Materi 1. Observasi Lapangan 1. Menyajikan video observasi lapangan bidang IPS yang integrasi pada sub bidang kajian geografi, sosiologi, ekonomi dan sejarah Lingkup Materi Lorem ipsum Lorem ipsum Dolor Lorem ipsum Dolor Lorem ipsum Dolor Lorem ipsum Dolor Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022 13
  • 18. Silabus OSN-SMP tahun 2022 yang berisi tentang cakupan dan urutan materi. Silabus ini meliputi kompetensi inti dan kompetensi dasar serta pengembangan materi sesuai dengan olimpiade sains tingkat Internasional. Informasi tentang cakupan dan urutan materi yang ada dalam silabus ini dapat dijadikan pedoman dalam rangka persiapan untuk mengikuti ajang Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama tahun 2022. abc abc 14 Silabus Olimpiade Sains Nasional Sekolah Menengah Pertama Tahun 2022
  • 19. Jl. Jenderal Sudirman, Gedung C Lt. 19, Senayan, Jakarta 10270 Telp. (021) 5731177, Faksimile: (021) 5721243 Laman: https://pusatprestasinasional.kemdikbud.go.id PUSAT PRESTASI NASIONAL